PENYIMPANGAN PENGGUNAAN PARTIKEL AKHIR (SHUUJOSHI)

dokumen-dokumen yang mirip
PENGGUNAAN SHUUJOSHI JOSEIGO DAN DANSEIGO DALAM KOMIK NIHONJIN NO SHIRANAI NIHONGO VOLUME 1 DAN 2 KARYA HEBIZOU DAN UMINO NAGIKO SKRIPSI

PENGGUNAAN SHUUJOSHI RAGAM BAHASA WANITA DALAM DRAMA SHOKOJO SEIRA EPISODE 1,2,3 SKRIPSI OLEH: ANINDYA PURI PRIMASWARI NIM

PERLUASAN MAKNA PARTIKEL DE UNTUK MENYATAKAN BAHAN DASAR PRODUKSI DALAM MAJALAH KYOU NO RYOURI ABSTRAK

PENGGUNAAN SHUUJOSHI RAGAM BAHASA PRIA DALAM ANIME DANSHI KOUKOUSEI NO NICHIJOU SKRIPSI OLEH HADI PRAMOKO IRAWAN NIM

JEPANG ANGKATAN 2013 UNIVERSITAS BRAWIJAYA SKRIPSI

KESALAHAN PENGGUNAAN SETSUZOKUSHI SOREDE DAN DAKARA PADA MAHASISWA PENDIDIKAN BAHASA JEPANG ANGKATAN 2012 SKRIPSI

PENGGUNAAN FUKUSHI DALAM SURAT KABAR ONLINE ASAHI SHIMBUN EDISI 9 DAN 10 FEBRUARI 2015

WAKAMONO KOTOBA DALAM DRAMA MY BOSS MY HERO SKRIPSI OLEH AGENG GINANJAR SASMITO NIM

KEMAMPUAN DALAM MENGGUNAKAN VERBA MEMAKAI PADA SISWA KELAS XI BAHASA SMA NEGERI 3 PROBOLINGGO TAHUN AJARAN 2013/2014 SKRIPSI

GAIRAIGO DALAM KOMIK GALS! VOLUME 1 DAN 2 KARYA MIHONA FUJII SKRIPSI OLEH : FIRDA NUR AMALINA NIM

DEIKSIS WAKTU DALAM DRAMA CLEOPATRA NA ONNATACHI KARYA OOISHI SHIZUKA SKRIPSI OLEH DEASSA CHINTIA SERA NIM

ABSTRAK. tujuan. Ketika kita berbahasa, orang lain dapat mengerti apa maksud, ide, pesan,

ANALISIS KESALAHAN PENGGUNAAN PRONOMINA DEMONSTRATIVA SISWA KELAS XII BAHASA TAHUN AJARAN 2013/2014 DI SMA NEGERI 1 BATU SKRIPSI

PELESAPAN SUBJEK DAN OBJEK TINJAUAN MAKNA PREDIKAT DALAM DRAMA HUNGRY! KARYA MOTOHASHI KEITA SKRIPSI OLEH: PUTRI NUZULAILI

PENGGUNAAN KONJUNGSI SOSHITE, SOREKARA, DAN SORENI DALAM MAJALAH NIPPONIA SKRIPSI OLEH LINA SUSANTI NIM

PENGGUNAAN KANJOU HYOUGEN KATA TANOSHII, URESHII, DAN YOROKOBU DALAM SERIAL DRAMA ITAZURA NA KISS LOVE IN TOKYO KARYA TADA KAORU SKRIPSI

PEGGUNAAN RAGAM BAHASA HORMAT (KEIGO) DALAM DRAMA ATTENTION PLEASE KARYA SATO YUICHI

PENGGUNAAN SUFIKS KA, SHA, IN DAN SHI YANG BERMAKNA PROFESI DALAM YOMIURI SHINBUN SKRIPSI. Oleh David Setyawan

BAB IV KESIMPULAN. Penulis berkesimpulan bahwa di dalam penerjemahan kata tanya doko dan

GAIRAIGO DI KALANGAN BAHASA ANAK MUDA JEPANG DALAM FILM KAMEN RIDER GAIM EPISODE 01-12

KESALAHAN PENGGUNAAN SETSUZOKUSHI SOSHITE ( そして ), SOREKARA ( それから ), DAN SORENI ( それに ) PADA

ALIH KODE DAN CAMPUR KODE PADA PERCAKAPAN ORANG JEPANG YANG TINGGAL DI MALANG

Penyimpangan Penggunaan Danseigo dan Joseigo Terhadap Shuujoshi dalam Serial Animasi Kantai Collection SKRIPSI

ANALISIS KESALAHAN PERUBAHAN KEIYOUSHI PADA SISWA KELAS XII BAHASA SMAN 1 PAGAK - KABUPATEN MALANG SKRIPSI OLEH DWI AYU ARIASTUTI NIM

KESALAHAN PENGGUNAAN KEIGO PADA MAHASISWA SASTRA JEPANG ANGKATAN 2010 UNIVERSITAS BRAWIJAYA SKRIPSI OLEH: AULIA ALFARABI ANESTYA NIM

FUNGSI SHUUJOSHI NA, NE, DAN YO DALAM MANGA AZUKI-CHAN JILID 1 KARYA YASUSHI AKIMOTO DAN CHIKA KIMURA SKRIPSI

ABSTRAK. lambang tertentu ada yang dilambangkan. Maka yang dilambangkan disini yaitu

ANALISIS KESALAHAN PENGGUNAAN VERBA BAHASA JEPANG YANG BERMAKNA MEMAKAI PADA MAHASISWA TINGKAT II DPBJ FPBS UPI

DIALEK OKAYAMA YANG TERDAPAT DALAM NOVEL BOKKE, KYOUTE KARYA SHIMAKO IWAI SKRIPSI OLEH ELFI RAHMA

PERGESERAN MAKNA GAIRAIGO DALAM BAHASA IKLAN MAJALAH Q TO JAPON VOLUME 13 TAHUN 2012 SKRIPSI OLEH: ENNIS FAUZIA

TINDAK TUTUR ILOKUSI KOMISIF DALAM ANIME SENGOKU BASARA: JUDGE END EPISODE 1-12 SKRIPSI OLEH: FAUZIAH AINI NIM

ANALISIS KESALAHAN PENGUCAPAN INTONASI JODOUSHI でしょう PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI SASTRA JEPANG ANGKATAN 2010 UNIVERSITAS BRAWIJAYA KARYA ILMIAH

REGISTER OTAKU IDOL GROUP 48 FAMILY DALAM KOMUNITAS RINGO 48 DI MALANG SKRIPSI OLEH: M. RIAN WIJAYANTO NIM

ANALISIS KONTRASTIF PENGGUNAAN KONJUNGSI /-TARA/ BAHASA JEPANG DENGAN KONJUNGSI /KALAU/ BAHASA INDONESIA

ENJO KOUSAI SEBAGAI SALAH SATU BENTUK PENYIMPANGAN REMAJA DI JEPANG SKRIPSI DIAJUKAN SEBAGAI SALAH SATU PRASYARAT MENDAPAT GELAR SARJANA SASTRA

Bab 2. Landasan Teori. Mengenai definisi kelas kata Jepang (hinshi) Noda (1991 : 38) mengatakan :

KESALAHAN PENGGUNAAN I-KEIYOUSHI DAN NA- KEIYOUSHI PADA MAHASISWA ANGKATAN 2013 PROGRAM STUDI SASTRA JEPANG UNIVERSITAS BRAWIJAYA SKRIPSI.

STRUKTUR, FUNGSI, DAN MAKNA SHUUJOSHI YONE, WA, DAN KASHIRA DALAM KOMIK SCHOOL RUMBLE KARYA JIN KOBAYASHI

ANALISIS KESALAHAN PENULISAN GAIRAIGO (KATA SERAPAN) PADA SISWA KELAS BAHASA DI MAN REJOSO JOMBANG SKRIPSI. Oleh : RIA MA RIFATUN NISA

ABSTRAK. Kata kunci : fukugougo, kruna satma, kontrastif. viii

BAB 2. Landasan Teori

映画 野ブタをプロデュース における社会的 現象 苛め の分析

ANALISIS KONTRASTIF MAKNA IDIOM BAHASA JEPANG DENGAN BAHASA INDONESIA YANG TERBENTUK DARI KATA ME (MATA) SKRIPSI OLEH DYAH RETNO WIGATI NIM

STRATEGI UNGKAPAN PENOLAKAN BAHASA JEPANG DALAM DRAMA SERIAL NIHONJIN NO SHIRANAI NIHONGO EPISODE 1-12 SKRIPSI

KESALAHAN PENGGUNAAN VERBA BANTU RASHII DAN MITAI PADA MAHASISWA PENDIDIKAN BAHASA JEPANG ANGKATAN 2012 SKRIPSI

PELANGGARAN TERHADAP MAKSIM PRINSIP SOPAN SANTUN DALAM KOMIK CRAYON SHINCHAN VOLUME 1 SKRIPSI OLEH PUTRI SATYA PRATIWI NIM

SATUAN ACARA PERKULIAHAN JITSUYO KAIWA I (JP 301) SEMESTER 6 /TINGKAT III

Bab 1. Pendahuluan. hasrat, dan keinginan (Sutedi, 2003:2). Selain bahasa tentunya dalam, berkomunikasi

KONFLIK EKSTERNAL PADA TOKOH SUGURO DALAM NOVEL SUKYANDARU KARYA SHUSAKU ENDO SKRIPSI OLEH ANDHIKA FITRIYANA NIM

GISEIGO PADA KOMIK YU-GI-OH! Vol. 38 KARYA KAZUKI TAKAHASHI SKRIPSI. OLEH : Chandra Maulanna NIM

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

ANALISIS PSIKOLOGI TOKOH UTAMA DAN TOKOH KEDUA NOVEL 500G DE UMARETA MUSUME E KARYA MICHIYO INOUE

DEIKSIS DALAM ANIME TONARI NO KAIBUTSUKUN KARYA ROBICO SKRIPSI OLEH ELFIRA HABSARI NIM

PENYINGKATAN KATA PADA WASEI-EIGO DALAM KAMUS KATAKANA-GO SHINJITEN KAITEISANBAN ( カタカナ語新辞典改訂三版 ) SKRIPSI OLEH TIA PRITA MAHARANI

PERILAKU AMAE PADA TOKOH-TOKOH DALAM NOVEL SHIOSAI KARYA MISHIMA YUKIO SKRIPSI

Dikerjakan O L E H SUNITA BR

KANSHA HYOUGEN DAN PERILAKU OJIGI MASYARAKAT JEPANG YANG TERDAPAT PADA DRAMA SENRYOKUGAI SOUSAKAN EPISODE1-5 SKRIPSI

PERGESERAN MAKNA GAIRAIGO DALAM BAHASA IKLAN DI MAJALAH LIFENESIA EDISI NO. 9/2013 ARTIKEL ILMIAH OLEH: RENATA RISTA KUMALA NIM

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Seperti yang diketahui komunikasi adalah sesuatu yang telah dilakukan

ANALISIS PENGGUNAAN WAKAMONO KOTOBA OLEH ANAK MUDA JEPANG DALAM MEDIA SOSIAL TWITTER SKRIPSI

PRAANGGAPAN ANTARA PENUTUR DENGAN PETUTUR DALAM DRAMA: NIHONJIN NO SHIRANAI NIHONGO SKRIPSI

STRATEGI PENERJEMAHAN IDIOM BAHASA JEPANG YANG TERBENTUK DARI UNSUR MATA KE DALAM BAHASA INDONESIA

Bab 2. Landasan Teori. perubahan dan dengan sendirinya dapat menjadi predikat. Contoh : 歩く 倒れる 話す.

KONFLIK ANTARKLAN DALAM NOVEL TAIRA NO MASAKADO KARYA EIJI YOSHIKAWA (KAJIAN STRUKTURAL) SKRIPSI

SILABUS PERKULIAHAN CHUKYU BUNPO I (JP 201) SEMESTER 3 /TINGKAT II

PENGGUNAAN SINONIM TAISETSU, JUUYOU DAN DAIJI SKRIPSI OLEH EDI ABDUL BASRI NIM

CARA EFEKTIF DALAM PEMEROLEHAN DAN PENGUASAAN GOI DALAM MATA KULIAH KAIWA ABSTRAK

BJ システムについて Mengenai BJ System

Bab 1. Pendahuluan. Bahasa adalah identitas diri dari suatu negara. Suatu negara dapat kita identifikasikan

Bab 2. Landasan Teori. Istilah sintaksis dalam bahasa Jepang disebut dengan togoron 続語論 atau

PERJUANGAN KELAS PROLETAR DALAM NOVEL KANI KOUSEN KARYA KOBAYASHI TAKIJI MELALUI PENDEKATAN TEORI MARXISME SKRIPSI

LATAR SOSIAL YANG MEMPENGARUHI TOKOH GENIN DALAM CERPEN RASHOMON KARYA AKUTAGAWA RYONOUSUKE

NILAI NILAI BUSHIDO PADA SAMURAI YANG TERCERMIN DALAM FILM RUROUNI KENSHIN KARYA SUTRADARA KEISHI OHTOMO SKRIPSI

PROGRAM STUDI SASTRA JEPANG FAKULTAS SASTRA UNIVERSITAS DARMA PERSADA JAKARTA TAHUN

GAYA BAHASA KIASAN DALAM ALBUM CLICKED SINGLES BEST 13 KARYA L ARC~EN~CIEL SKRIPSI OLEH JAHRATUN NISA

ぽん ぼん. Morfem. Kata. Alomorf adalah. morfem. Morfem Bebas. Morfem Terikat 形態素 自由形態素 拘束形態素. Contoh. bagan. Definisi. Alomorf. Contoh.

BAB I PENDAHULUAN. Bahasa adalah perilaku mengekspresikan, menyampaikan, dan

Pengaruh Media Kotoba Gazou (Gambar Kosakata) Terhadap Penguasaan Kosakata Bahasa Jepang Siswa Kelas XI MIA 1 SMA Nahdlatul Ulama 1 Gresik

MAKNA LAGU HIMAWARI KARYA KAWASAKI FUTOSHI DAN AKIMOTO YASUSHI

METODE PENGAJARAN MENULIS Sudjianto (Universitas Pendidikan Indonesia)

ABSTRAK. Kata Kunci : tindak tutur tidak langsung literal, perubahan fungsi kalimat, deklaratif, imperatif, interogatif

INTERPRETASI MAKNA KANJI YANG MEMPUNYAI KARAKTER DASAR SANZUI SKRIPSI OLEH RAHADIAN PRATAMA PUTRA NIM

PENGGUNAAN MEDIA FOTO SEBAGAI ALTERNATIF PEMBELAJARAN BAHASA JEPANG UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGINGAT KOSAKATA NOMINA BAHASA JEPANG

LANDASAN TEORI. Menurut Niwa saburo (1998 : 2005/03/18 ) bahwa: とも や っけ って か. menurut gendai nihongo bunpo gaisetsu adalah sebagai berikut :

Bab 2. Landasan Teori. Masuoka dan Takubo (1992, hal.8), mengungkapkan bahwa Hinshi 品詞 atau. kelas kata dibagi menjadi sebelas jenis, diantaranya:

ANALISIS TOKOH BOTCHAN DALAM DRAMA TVBOTCHANDENGAN TEORI HIRARKI KEBUTUHAN BERTINGKATDARI ABRAHAM MASLOW SKRIPSI

EFEKTIVITAS STRATEGI QUICK ON THE DRAW DALAM MENINGKATKAN PENGUASAAN KOSAKATA BAHASA JEPANG

OEDIPUS-KOMPLEKS PADA TOKOH MA KUN DALAM NOVEL TOKYO TAWĀ: OKAN TO BOKU, TOKIDOKI, OTON KARYA RIRI FURANKI

KATA PENGANTAR. Esa, karena berkat rahmat dan anugerah-nya, penulisan skripsi yang berjudul

ANALISIS MAKNA UNGKAPAN ~ TO OMOU PADA NOVEL TORABERU X ROMANSU KARYA EMA KOHINATA

FENOMENA OPERASI PLASTIK DI JEPANG DALAM SERIAL DRAMA CLEOPATRA NA ONNATACHI KARYA OOISHI SHIZUKA

MAKNA IMPERATIF YANG TERKANDUNG DALAM TULISAN IKLAN KOSMETIK BERBAHASA JEPANG Tinjauan Sosiopragmatik. Oleh:

UPAYA MEMPERTAHANKAN BASIS EKONOMI OLEH KAUM KAPITALIS DALAM NOVEL KANI KOSEN KARYA KOBAYASHI TAKIJI SKRIPSI OLEH AHMAD JAMALUDIN

ANALISIS ALIH KODE CAMPUR KODE DALAM ANIME " DANSEI KOUKOUSEI NO NICHIJOU Ep.1 dan 3. Carla Amelia Iarr

ビナ ヌサンタラ大学日本語科三年生にみられる ~ てある と ~ ておく という動詞の使用能力の分析

ELIPSIS SUBJEK DAN OBJEK DALAM FILM SPIRITED AWAY KARYA HAYAO MIYAZAKI SKRIPSI OLEH DYAH LOVITA MAHARANI NIM

PEMBENTUKAN IDENTITAS ANAK MUDA PADA TOKOH KOYUKI DALAM FILM BECK KARYA SHIORI KUTSUNA SKRIPSI. Oleh ALFA RODHY E.S NIM

STRATEGI PENGGUNAAN TUTURAN MEMINTA MAAF DALAM BAHASA JEPANG PADA FILM KIMI NI TODOKE KARYA NAOTO KUMAZAWA SKRIPSI

GAMBARAN KEHIDUPAN SAMURAI PASCA KERUNTUHAN PEMERINTAHAN SHOGUN DALAM FILM RUROUNI KENSHIN KARYA SUTRADARA OTOMO KEISHI SKRIPSI

Transkripsi:

PENYIMPANGAN PENGGUNAAN PARTIKEL AKHIR (SHUUJOSHI) RAGAM BAHASA PRIA (DANSEIGO) DALAM DRAMA DETECTIVE CONAN KUDO SHINICHI E NO CHOUSENJO KARYA SUTRADARA TAKESHI SHIRAKAWA SKRIPSI OLEH ALFEUS ANTON FREDIANTO NIM 115110601111010 PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN BAHASA JEPANG FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS BRAWIJAYA 2015

要旨 アントン アルフェウス.2015. 武白川による 名探偵コナン - 工藤新一への挑戦状 というドラマにおける男性語の終助詞の使用脱線. ブラウィジャヤ大学日本語教育学科 指導教官 : ウルファ スティヤルティ キーワード : 終助詞 男性語 使用脱線 終助詞は語り手の気持ち ( 例えば感情 命令 一驚など ) を表すの用いられる文末にある助詞 終助詞の使用は口語に用いられるする場合 明らかになる 時間と社会展開に伴って 性別に基づいての終助詞の使用が脱線しになる この脱線は男が使う女性語の終助詞が 女が使う男性語の終助詞が大きくなることを使用する 研究の目的は 武白川による 名探偵コナン - 工藤新一への挑戦状 というドラマにおける男性語の終助詞の使用脱線は何かということである 本研究は記述的で観察方法で実施した つまり 研究課題にある現象の研究のこと 本研究はデータ送信装置として 武白川による 名探偵コナン - 工藤新一への挑戦状 というドラマにおける男性語の使用脱線を中心にする 研究のデータは 13 話エピソードで女優が使用する男性語の終助詞の使用脱線である 研究の結果としては 45 個の終助詞の使用脱線である そのうち 終助詞 だ が 22 個 終助詞 だ では 終助詞 だな が 1 個 終助詞 だよ が 1 個 終助詞 だろう が 1 個含まれる 終助詞 な なあ が 12 個 終助詞 かな が 6 個 終助詞 さ が 1 個 終助詞 ぞ が 1 個 見つかった 研究の結果に基づいて 女優が男性語を使用している理由は不確実性 誰かに問い 強い気持ちを伝える 確認し 意見を支持し 深刻答えをし 確実をし 圧力要因 不同意 賛成するように強制するということである

ABSTRAK Anton, Alfeus. 2015. Penyimpangan Penggunaan Partikel Akhir (Shuujoshi) Ragam Bahasa Pria (Danseigo) Dalam Drama Detective Conan - Kudo Shinichi E No Chousenjou Karya Sutradara Takeshi Shirakawa. Program Studi Pendidikan Bahasa Jepang, Universitas Brawijaya. Pembimbing : Ulfah Sutiyarti Kata kunci : shuujoshi, ragam bahasa pria, penyimpangan penggunaan Shuujoshi merupakan artikel pada akhir kalimat atau pada akhir bagian dalam kalimat yang dipergunakan untuk menyatakan perasaan pembicara seperti rasa haru, larangan, kekaguman dan lain sebagainya. Penggunaan shuujoshi lebih tampak apabila digunakan dalam bahasa lisan. Seiring dengan berjalannya waktu dan perkembangan masyarakat, penggunaan shuujoshi berdasarkan gender sedikit mengalami penyimpangan. Penyimpangan ini ditandai dengan semakin banyaknya penggunaan shuujoshi gender pria oleh wanita, begitu pula sebaliknya. Tujuan dari penelitian ini adalah mencari penyimpangan apa sajakah yang terdapat dalam penggunaan shuujoshi ragam bahasa pria dalam drama Detective Conan - Kudo Shinichi e no Chousenjou Karya Sutradara Takeshi Shirakawa. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif yaitu metode penelitian yang bermaksud memahami fenomena tentang apa yang dialami oleh subjek penelitian. Dengan drama Jepang yang berjudul Detective Conan Kudo Shinichi e no Chousenjou karya sutradara Takeshi Shirakawa sebagai sumber data, penelitian ini difokuskan pada penyimpangan penggunaan ragam bahasa pria. Data penelitian merupakan penyimpangaan penggunaan partikel akhir (shuujoshi) ragam bahasa pria oleh pemeran wanita yang terdapat dalam 13 episode drama. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat 45 penyimpangan penggunaan shuujoshi ragam bahasa pria oleh pemeran wanita dengan rincian shuujoshi da ( だ ) sebanyak 22 kali, termasuk di dalamnya shuujoshi dana ( だな ) sebanyak 1 kali, shuujoshi dayo ( だよ ) sebanyak 1 kali, dan shuujoshi darou ( だろう ) sebanyak 1 kali; shuujoshi na/naa ( な / なあ ) sebanyak 12 kali; shuujoshi kana ( かな ) sebanyak 6 kali; shuujoshi sa ( さ ) sebanyak 1 kali; shuujoshi zo ( ぞ ) sebanyak 1 kali. Dari hasil penelitian dapat diketahui alasan pemeran wanita menggunakan ragam bahasa pria antara lain menunjukkan rasa ketidakpastian, pertanyaan kepada seseorang, menyampaikan rasa atau keadaan hati yang kuat, memberikan penegasan, mempertahankan sebuah pendapat, memberikan jawaban kritis, memberikan kepastian, adanya faktor tekanan, ketidak sependapatan, dan memaksa pihak lain untuk setuju.

DAFTAR PUSTAKA Chaer, Abdul; Leonie. 1995. Sosiolinguistik Perkenalan Awal. Jakarta : Rineka Cipta. Chino, Naoko. 2008. Diterjemahkan oleh Nasir Ramli. Partikel Penting Bahasa Jepang. Jakarta : Kesaint Blanc. Drama Detective Conan : Kudo Shinichi e no Chousenjou. 2011. NTV-YTV Kridalaksana, Harimurti. 2008. Kamus Linguistik. Jakarta : Gramedia. Masuoka, Takashi; Takuno, Yukinori (1989). Kiso Nihongo Bunpo. Tokyo : Kushio Mizutani, Osamu; Sasaki, Mizue; Hosokawa, Hideo; Ikeda, Yutaka. 1995. Nihon Jijou Handbook. Tokyo : Daishuukanshoten Moleong, Lexy. 2004. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung : PT. Remaja Rosdakarya Nita, Dessy. 2014. Penggunaan Shuujoshi Joseigo dan Danseigo Dalam Komik Nihonjin no Shiranai Nihon Go. Skripsi tidak diterbitkan. Malang : Universitas Brawijayas Skript drama Detective Conan Kudo Shinichi e no Chousenjou. Diakses pada 25 Pebruari 2015. http://d-addict.com/forum/ viewtopic_155380.htm Storm, Carsten; Mark Harrison (2007). The Margins of Becoming: Identity and Culture in Taiwan. Harrasowitz Verlag Sudjianto, Dahidi Ahmad. 2009. Pengantar Linguistik Jepang. Jakarta : Kesaint Blanc Sutiyarti, Ulfah. 1997. Bahasa Wanita Ditinjau Dari Partikel Akhir (Shuujoshi). Skripsi tidak diterbitkan. Surabaya : Universitas Negeri Surabaya

Sutedi, Desi. 2008. Dasar-Dasar Linguistik Bahasa Jepang. Bandung :Humaniora. 1996. Gramatika Bahasa Jepang Modern Seri A. Jakarta :Kesaint Blanc.. 2000. Gramatika Bahasa Jepang Modern Seri B. Jakarta :Kesaint Blanc.. 終助詞. 東京外国語大学言語モジュール. Diakses pada 25 Pebruari 2015. http : // 日本語文法 - 終助詞 : 解説.html. 終助詞の意味 - 解説. Diakses pada 25 Pebruari 2015. http://weblio 辞書.html