PENGARUH KOMPETENSI, PENGALAMAN KERJA, INDEPENDENSI, AKUNTABILITAS, INTEGRITAS, DAN OBYEKTIVITAS TERHADAP KUALITAS AUDIT

dokumen-dokumen yang mirip
Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kecenderungan Kecurangan Akuntansi (Studi Empiris pada Dinas Kota Surakarta) SKRIPSI

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KUALITAS AUDIT PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK KOTA SURAKARTA DAN SEMARANG

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAHAN BERBASIS AKRUAL (Studi Pada Pemerintah Daerah Kabupaten Boyolali)

PENGARUH KOMPETENSI, INDEPENDENSI, PROFESIONALISME, TEKANAN ANGGARAN WAKTU, DAN FEE AUDIT TERHADAP KUALITAS AUDIT. (Studi Empiris KAP Jateng dan DIY)

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas Dan Syarat-Syarat Guna Memperoleh Gelar. Sarjana Ekonomi Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KUALITAS HASIL PEMERIKSAAN AUDIT PEMERINTAH. (Studi Empiris Pada BPKP Perwakilan Provinsi DKI Jakarta)

PENGARUH KONFLIK PERAN, KETIDAKJELASAN PERAN, INDEPENDENSI, DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA AUDITOR

PENGARUH INDEPENDENSI, KECAKAPAN PROFESIONAL, OBYEKTIVITAS, KOMPETENSI, DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP KUALITAS HASIL AUDIT

EVALUASI PENERIMAAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB) SETELAH PENETAPAN UU NO

(Studi kasus pada Mahasiswa Akuntansi Universitas Muhammadiyah Surakarta)

PENGARUH KOMPETENSI, INDEPENDENSI, MOTIVASI, DAN KOMITMEN TERHADAP KUALITAS AUDIT AUDITOR INSPEKTORAT DAERAH

PERSEPSI AUDITOR INDEPENDEN ATAS PENGARUH PENGALAMAN AUDIT, KOMPLEKSITAS TUGAS, TEKANAN KETAATAN DAN PENGETAHUAN TERHADAP AUDIT JUDGMENT

PENGARUH KEPERCAYAAN, KEMUDAHAN, MANFAAT DAN RESIKO TERHADAP MINAT PEMBELI UNTUK MENGGUNAKAN SISTEM E-COMMERCE

Skripsi Ini Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat. Untuk Menyelesaikan Jenjang Pendidikan Strata Satu (S1) Pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

PENGARUH KOMPETENSI, KOMPLEKSITAS TUGAS, DAN TEKANAN ANGGARAN WAKTU TERHADAP KUALITAS AUDIT INTERNAL PEMERINTAH DAERAH

PENGARUH TEKANAN KETAATAN, KOMPLEKSITAS TUGAS, PENGETAHUAN DAN PERSEPSI ETIS TERHADAP AUDIT JUDGMENT (Studi empiris pada KAP Surakarta dan Yogyakarta)

PENGARUH PENGETAHUAN DEWAN TENTANG ANGGARAN TERHADAP PENGAWASAN KEUANGAN DAERAH (APBD) DENGAN KOMITMEN

PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN, DUE PROFESIONAL CARE DAN AKUNTABILITAS TERHADAP KUALITAS AUDIT

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata Satu (S1) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

PENGARUH KOMPENSASI, MOTIVASI, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI RSUD PANDAN ARANG BOYOLALI

PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN, DUE PROFESSIONAL CARE

KOMITMEN ORGANISASI, KEPUASAN KERJA DAN TURNOVER INTENTIONS AUDITOR BADAN PEMERIKSA KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN PUBLIK TERHADAP TINGKAT KEPUASAN MASYARAKAT PADA PUSKESMAS DI PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN SRAGEN

PENGARUH INDEPENDENSI, ETIKA AUDITOR, KOMPETENSI DAN STANDAR AUDIT TERHADAP KUALITAS AUDIT (Studi Empiris Pada KAP Jawa Tengah dan Yogyakarta)

PENGARUH BEBAN KERJA, PENGALAMAN AUDIT, TIPE KEPRIBADIAN DAN SKEPTISME PROFESIONAL TERHADAP KEMAMPUAN AUDITOR DALAM MENDETEKSI KECURANGAN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA TIM AUDIT INTERNAL PEMERINTAH

Analisis Pengaruh Pengawas Intern dan Independensi terhadap Kualitas Audit pada Kantor Akuntan Publik di Palembang

PENGARUH PENGALAMAN KERJA, INDEPENDENSI, OBYEKTIVITAS, INTEGRITAS, DAN KOMPETENSI AUDITOR TERHADAP KUALITAS REKOMENDASI AUDIT

( Studi Kasus pada KPP PRATAMA Sukoharjo ) SKRIPSI

Diajukan Oleh: MUHSINATUL MILLAH NIM

ANALISIS PENGARUH MOTIVASI KARIR, MOTIVASI EKONOMI, PENGALAMAN KERJA DAN BIAYA PENDIDIKAN PADA MINAT MENGIKUTI PENDIDIKAN PROFESI AKUNTANSI(PPAk)

PENGARUH PENGALAMAN, OTONOMI, PROFESIONALISME, AMBIGUITAS PERAN, DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA AUDITOR

LINNA YULIANA B

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD), DANA BAGI HASIL (DBH), DANA ALOKASI UMUM (DAU), DAN DANA ALOKASI KHUSUS

PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI, PENDAPATAN ASLI DAERAH, DAN DANA ALOKASI UMUM TERHADAP PENGALOKASIAN ANGGARAN BELANJA MODAL

PENGARUH TEKNOLOGI SISTEM INFORMASI BARU DAN KEPERCAYAAN DALAM KINERJA INDIVIDUAL

PENGARUH LOCUS OF CONTROL, GAYA KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI, SERTA PENGARUH PEMAHAMAN GOVERNANCE TERHADAP KINERJA AUDITOR

: PUGUH BAYU RAHARJO B FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat Guna Memperoleh. Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis

PENGARUH INDEPENDENSI AUDITOR, KOMITMEN ORGANISASI, PEMAHAMAN GOOD GOVERNANCE, INTEGRITAS AUDITOR, DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA AUDITOR

SKRIPSI FAJAR WICAKSONO B

Disusun Oleh : DEWI SURYANINGSIH B

PENGARUH PENGETAHUAN, PENGALAMAN KERJA AUDIT, AKUNTABILITAS, DAN PROFESIONALISME TERHADAP KUALITAS HASIL KERJA AUDITOR INTERNAL

DAFTAR ISI... HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN...

PENGARUH KARAKTERISTIK PEMERINTAH DAERAH TERHADAP KINERJA KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH. (Studi Empiris Pada Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah)

PENGARUH TEKANAN WAKTU, TINDAKAN SUPERVISI, DAN RISIKO AUDIT TERHADAP PENGHENTIAN PREMATUR ATAS PROSEDUR AUDIT

PELIMPAHAN WEWENANG DAN KOMITMEN ORGANISASI DALAM HUBUNGAN ANTARA PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN DAN KINERJA MANAJERIAL

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mendapatkan Gelar Sarjana Ekonomi. Program Studi Akuntansi. Universitas Muhammadiyah Surakarta

PENGARUH INDEPENDENSI, KOMPETENSI, PENGALAMAN, DUE PROFESSIONAL CARE

PENGARUH PENERAPAN ANGGARAN BERBASIS KINERJA TERHADAP AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH PADA SKPD DI LINGKUNGAN

PENGARUH INDEPENDENSI, KOMPETENSI, DAN ETIKA AUDITOR TERHADAP KUALITAS AUDIT BADAN PEMERIKSA KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA

PENGARUH PENGALAMAN KERJA, INDEPENDENSI, OBYEKTIFITAS, INTEGRITAS DAN KOMPETENSI TERHADAP KUALITAS HASIL AUDIT

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MENENTUKAN EFEKTIVITAS SISTEM INFORMASI PADA ORGANISASI SEKTOR PUBLIK (SURVEI PADA RS NIRMALA SURI)

Disusun oleh : RISKA FAJAR SUNDARI B

PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN, DUE PROFESSIONAL CARE DAN AKUNTABILITAS TERHADAP KUALITAS AUDIT

PENGARUH HUMAN RELATION, LEADERSHIP DAN TRAINING TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN (Studi Kasus Pada Karyawan PT. Berkat Manunggal Jaya Di Semarang)

PENGARUH PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN, KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

PENGARUH LINGKUNGAN BELAJAR DAN BIMBINGAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI PADA SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 2 SUKOHARJO TAHUN AJARAN

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN NASABAH BMT BUKIT ANNUR KABUPATEN KENDAL

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI, DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PENGADILAN NEGERI BOYOLALI

DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KEINGINAN BERPINDAH

PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI, PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD), DAN DANA ALOKASI UMUM (DAU) TERHADAP PENGALOKASIAN ANGGARAN BELANJA MODAL

PENGARUH KEJELASAN SASARAN ANGGARAN, AKUNTABILITAS PUBLIK DAN DESENTRALISASI TERHADAP KINERJA MANAJERIAL PEMERINTAH SKPD

PENGARUH MOTIVASI, KEPUASAN DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA PT RUMPUN SARI MEDINI

PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PENGARUH DANA ALOKASI UMUM (DAU) DAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) TERHADAP BELANJA PEMERINTAH DAERAH

PENGARUH KOMPETENSI, INDEPENDENSI, DUE PROFESIONALISME CARE, DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP KUALITAS AUDIT (StudiEmpiris KAP di Semarang)

PENGARUH KEPERCAYAAN, PENGALAMAN, MANFAAT, DAN RESIKO TERHADAP MINAT PEMBELI UNTUK MENGGUNAKAN SISTEM E-COMMERCE

PENGARUH PENYAJIAN LAPORAN KEUANGAN DAERAH, AKSESIBILITAS LAPORAN KEUANGAN DAERAH, PENGENDALIAN INTERNAL DAN VALUE FOR MONEY

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-Syarat. Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi.

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INTEGRITAS LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi.

ULYA SARI INAYATI. Diajukan Oleh : NIM

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN STRES KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Kasus pada PT Putra Nugraha Sentosa Mojosongo)

PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PENGARUH MOTIVASI, KEPUASAN KERJA, DAN DISIPLIN KERJA. TERHADAP KINERJA PEGAWAI (Studi Empiris Pada Satuan Polisi Pamong. Praja Kabupaten Karanganyar)

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI. (Studi Pada PT Angkasa Pura I Bandara Adi Sumarmo)

PENGARUH PARTISIPASI MASYARAKAT DAN TRANSPARANSI KEBIJAKAN PUBLIK TERHADAP PENGAWASAN KEUANGAN DAERAH DI KABUPATEN SUKOHARJO

PENGARUH KOMPETENSI, INDEPENDENSI, TIME BUDGET PRESSURE, DAN BESARAN FEE AUDIT TERHADAP KUALITAS AUDIT: Studi pada Kantor Akuntan Publik di Yogyakarta

(Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di Jawa Tengah) Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat. Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAUAN UNTUK MEMBAYAR PAJAK BAGI WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI YANG MEMPUNYAI USAHA DAN PEKERJAAN BEBAS

PENGARUH MOTIVASI DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN ( Studi Kasus pada PT. Centrepark Citra Corpora Area Solo Grand Mall ) SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH TINGKAT KESEJAHTERAAN KARYAWAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi kasus pada RSUD dr. Moewardi di Surakarta)

PENGARUH KEADILAN, SISTEM PERPAJAKAN, TARIF PAJAK, DISKRIMINASI, KECURANGAN, KETEPATAN PENGALOKASIAN, DAN MONEY ETHICS

PENGARUH KOMPETENSI DAN INDEPENDENSI TERHADAP KUALITAS AUDIT DENGAN ETIKA AUDITOR SEBAGAI VARIABEL MODERATING

PENGARUH MOTIVASI, KOMITMEN ORGANISASI DAN DESENTRALISASI TERHADAP HUBUNGAN ANTARA PENGANGGARAN PARTISIPATIF DENGAN KINERJA MANAJERIAL

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD), DANA ALOKASI UMUM (DAU), DAN LUAS WILAYAH TERHADAP ALOKASI BELANJA MODAL

PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN BATIK (Studi Kasus Konsumen Batik Luar Biasa Laweyan) SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH TAX AVOIDANCE TERHADAP BIAYA UTANG DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL

PENGARUH KOMUNIKASI DALAM ORGANISASI DAN KESEJAHTERAAN TERHADAP KINERJA ANGGOTA PUSAT PENDIDIKAN TOPOGRAFI KODIKLAT TNI AD SURAKARTA

PENGARUH GAJI, LINGKUNGAN KERJA DAN PELATIHAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN TETAP PADA PO SEDYA MULYA DI WONOGIRI

PENGARUH PERSEPSI AUDITOR INTERNAL ATAS KODE ETIK TERHADAP KUALITAS AUDIT KINERJA (Studi Empiris pada Auditor di BPKP Perwakilan Provinsi Jawa Timur)

PENGARUH KOMPENSASI, KEPEMIMPINAN, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI (Studi Kasus Pada Kantor Kementerian Agama Kabupaten Madiun)

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL MODERATING

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD), DANA ALOKASI UMUM (DAU), DANA ALOKASI KHUSUS (DAK), DAN SISA LEBIH PEMBIAYAAN ANGGARAN

PENGARUH MARKETING MIX TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DI ZONA STEAK & CHINESS FOOD KARTASURA SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH NILAI YANG DIPERSEPSIKAN (PERASAAN,

MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT COCA-COLA DISTRIBUTION SURAKARTA

PENGARUH PENGALAMAN KERJA, KOMPETENSI, INDEPENDENSI, AKUNTABILITAS, PROFESIONALISME, KOMPLEKSITAS TUGAS DAN ETIKA AUDITOR TERHADAP KUALITAS AUDIT

PENGARUH UKURAN KAP, LEVERAGE, OPINI AUDIT, UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP AUDIT DELAY

Transkripsi:

PENGARUH KOMPETENSI, PENGALAMAN KERJA, INDEPENDENSI, AKUNTABILITAS, INTEGRITAS, DAN OBYEKTIVITAS TERHADAP KUALITAS AUDIT (Studi Empiris pada Inspektorat Pemerintah se-eks Karesidenan Surakarta) SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta Disusun Oleh : KHANIPA MAHYASARI NIM B 200 120 234 PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2016 i

MOTTO Dan taatlah kepada Allah dan Rasul-Nya dan janganlah kamu berbantahbantahan, yang menyebabkan kamu menjadi gentar dan hilang kekuatanmu dan bersabarlah. Sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar. (QS. Al Anfal: 46) Allah akan meninggikan orang-orang yang beriman di antaramu dan orang-orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat (QS. Al Mujadalah: 11) Banyak kegagalan dalam hidup ini dikarenakan orang-orang tidak menyadari betapa dekatnya mereka dengan keberhasilan saat mereka menyerah. (Heather Pryor) Segera bangun mimpimu atau orang lain akan mempekerjakan kamu untuk membangun mimpi mereka. (Farrah Gray) Orang tidak akan membaca buku yang memiliki sampul yang jelek. Begitupula dengan penampilan manusia. Orang tidak akan menghargai manusia yg memiliki penampilan yang buruk. Maka perbaiki sampulmu agar orang lain menghargaimu. (Penulis) v

PERSEMBAHAN Dengan mengucap syukur kehadirat Allah SWT atas rahmat dan karunianya hingga terselesaikan skripsi ini, kupersembahakan untuk: Allah SWT yang telah memberikan rahmat, taufik, dan hidayahnya dalam setiap langkahku. Bapak dan Ibu tercinta yang telah memberikan semangat dan do a serta kasih sayangnya kepadaku sehingga mampu menyelesaikan skripsi ini. Mbak Lia dan Asit tersayang, terima kasih atas semangat, dorongan dan do a kalian selama ini. Semoga kita selalu kompak dan sukses buat kita semua. Seseorang tercinta yang selalu ada untuk ku, Bernat Bandoro terima kasih atas segala doa, bantuan, kesabaran, nasihat yang kau berikan kepadaku. Semua sahabat-sahabat dan orang kesayangan yang selalu ada dalam suka, duka, dan selalu memberikan motivasi serta doa-doa terindah. Terima kasih untuk, Icha, Reni dan Nurcahyani Spesial untuk teman sepembimbing, Widya, Wenny, Fitria, Novia, Mbak Wamus dan yang lainnya yang sudah bersama-sama dalam menyelesaikan skripsi, Good Luck. Untuk teman-teman seperjuangan yaitu kelas F Akuntansi angkatan 2012, terima kasih atas kebersamaan dan kerjasamanya selama ini. Almamaterku Universitas Muhammadiyah Surakarta. vi

KATA PENGANTAR Assalamua alaikum Wr. Wb Syukur alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat hidayah-nya serta memberikan kekuatan, ketabahan, kemudahan dan kedamaian berpikir dalam menyelesaikan penyusunan skripsi yang berjudul PENGARUH KOMPETENSI, PENGALAMAN KERJA, INDEPENDENSI, AKUNTABILITAS, INTEGRITAS DAN OBYEKTIVITAS TERHADAP KUALITAS AUDIT (Studi Empiris Pada Inspektorat Pemerintah se-eks Karesidenan Surakarta). Penyusunan skripsi ini bertujuan untuk melengkapi dan memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjan Ekonomi Program Studi Akuntansi pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. Penulis menyadari sepenuhnya tanpa adanya bimbingan, dorongan, dan bantuan dari berbagai pihak, penulis tidak akan mampu melaksanakan skripsi ini dengan baik. Maka dengan segala kerendahan hati penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Bapak Dr. Triyono, S.E., M.Si selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Bapak Dr. Zulfikar, S.E., M.Si selaku Ketua Program Studi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Bapak Drs. M. Abdul Aris, Ak. M.Si selaku pembimbing yang dengan sabar telah memberikan pengarahan, bimbingan dan dorongan selama proses penyusunan skripsi. vii

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI... HALAMAN MOTTO... HALAMAN PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... ABSTRAK... i ii iii iv v vi vii ix xiii xv xvi xvii BAB I. PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Perumusan Masalah... 8 C. Tujuan Penelitian... 9 D. Manfaat Penelitian... 9 E. Sistematika Penulisan... 10 BAB II. TINJAUAN PUSTAKA... 12 A. Landasan Teori... 12 1. Auditing... 12 ix

1. 1. Pengertian Auditing... 12 1. 2. Auditor Internal Pemerintah... 14 1. 3. Standar Audit APIP... 15 2. Kualitas Audit... 19 2. 1 Pengertian Kualitas Audit... 19 2. 2 Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Audit... 20 2. 2.1 Kompetensi... 20 2.2.2 Pengalaman Kerja... 21 2.2.3 Independensi... 22 2.2.4 Akuntabilitas... 23 2.2.5 Integritas... 25 2.2.6 Obyektifitas... 27 B. Kerangka Pemikiran... 29 C. Penelitian Terdahulu dan Pengembangan Hipotesis... 31 BAB III. METODE PENELITIAN... 38 A. Desain Penelitian... 38 B. Populasi dan Sampel... 39 a. Populasi... 39 b. Sampel... 40 C. Jenis Data dan Sumber Data... 40 D. Teknik Pengumpulan Data... 40 E. Variabel Penelitian dan Pengukurannya... 42 1. Variabel Independen (Variabel Bebas)... 42 x

2. Variabel Dependen (Terikat)... 47 F. Teknik Analisis Data... 48 1. Statistik Deskriptif... 48 2. Uji Kualitas Data... 49 2. 1 Uji Validitas... 49 2. 2 Uji Reliabilitas... 50 3. Uji Asumsi Klasik... 50 3. 1 Uji Normalitas... 51 3. 2 Uji Multikolinearitas... 52 3. 3 Uji Heteroskedastisitas... 52 4. Pengujian Hipotesis... 53 4. 1 Regresi Linear Berganda... 53 4. 2 Uji Koefisien Determinasi (R 2 )... 54 4. 3 Uji Signifikan Simultan (Uji F)... 55 4. 4 Uji Signifikansi Parameter Indiviadual (Uji t))... 56 BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN... 58 A. Statistik Deskriptif... 58 B. Karakteristik Responden... 59 1. Berdasarkan Umur... 60 2. Berdasarkan Jenis Kelamin... 60 3. Berdasarkan Pendidikan Terakhir... 61 4. Berdasarkan Pangkat Atau Golongan... 61 5. Berdasarkan Jabatan... 62 xi

6. Berdasarkan Lama Menjadi PNS... 63 C. Hasil Analisis Data... 64 1. Analisis Statistik Deskriptif... 64 2. Rating Scale... 65 3. Uji Kualitas Data... 68 a. Uji Validitas... 68 b. Uji Reliabilitas... 72 4. Uji Asumsi Klasik... 73 a. Uji Normalitas... 73 b. Uji Multikolinieritas... 74 c. Uji Heteroskedastisitas... 75 5. Pengujian Hipotesis... 76 a. Hasil analisis regresi linear berganda... 76 b. Koefisien Determinasi (R 2 )... 78 c. Uji F... 78 d. Uji t... 79 D. Pembahasan... 82 BAB V PENUTUP... 87 A. Kesimpulan... 87 B. Keterbatasan Penelitian... 88 C. Saran...... 89 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xii

DAFTAR TABEL Tabel 4.1 Pengambilan Sampel... 61 Tabel 4.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Umur... 62 Tabel 4.3 Karakteristik Reponden Berdasarkan Jenis Kelamin... 62 Tabel 4.4 Karakteristik Reponden Berdasarkan Pendidikan Terakhir... 63 Tabel 4.5 Karakteristik Reponden Berdasarkan Pangkat/Golongan... 64 Tabel 4.6 Karakteristik Reponden Berdasarkan Jabatan... 64 Tabel 4.7 Karakteristik Responden Berdasarkan Lama Menjadi PNS... 65 Tabel 4.8 Statistik Deskriptif... 66 Tabel 4.9 Penentuan Skor Jawaban Rating Scale... 67 Tabel 4.10 Kriteria Skor Rating Scale... 68 Tabel 4.11 Perhitungan Rating Scale... 68 Tabel 4.12 Hasil Uji Validitas Instrumen yang digunakan dalam Variabel Kompetensi... 70 Tabel 4.13 Hasil Uji Validitas Instrumen yang digunakan dalam Variabel Pengalaman Kerja... 71 Tabel 4.14 Hasil Uji Validitas Instrumen yang digunakan dalam Variabel Independensi... 71 Tabel 4.15 Hasil Uji Validitas Instrumen yang digunakan dalam Variabel Akuntabilitas... 72 Tabel 4.16 Hasil Uji Validitas Instrumen yang digunakan dalam Variabel Integritas... 72 xiii

Tabel 4.17 Hasil Uji Validitas Instrumen yang digunakan dalam Variabel Obyektivitas... 73 Tabel 4.18 Hasil Uji Validitas Instrumen yang digunakan dalam Variabel Kualitas Audit... 73 Tabel 4.19 Hasil Uji Reliabilitas... 75 Tabel 4.20 Hasil Uji Normalitas Kolmogrov-Smirnov... 75 Tabel 4.21 Hasil Uji Multikolinieritas... 76 Tabel 4.22 Hasil Uji Heteroskedastisitas... 77 Tabel 4.23 Hasil Uji Regresi Linear Berganda... 78 Tabel 4.24 Hasil Uji Koefisien Determinasi (R 2 )... 80 Tabel 4.25 Hasil Uji F... 81 Tabel 4.26 Hasil Uji t... 81 xiv

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1. Kerangka Teori... 29 xv

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Lampiran 2. Lampiran 3. Lampiran 4. Lampiran 5. Lampiran 6. Lampiran 7. Lampiran 8. Lampiran 9. Kuesioner Penelitian Tabulasi Data Data Descriptive Statistics Data Hasil Uji Validitas Data Hasil Uji Reliabilitas Data Hasil Uji Normalitas Data Hasil Uji Multikolinieritas Data Hasil Uji Heteroskedastisitas Data Hasil Output Regresi Lampiran 10. Surat Validasi dan Surat Keterangan Penelitian xvi

ABSTRACT This research is intended to analyze the effect of the competence, work experience, independence, accountability, integrity and obyectivity of the audit quality in the Government Inspectorate se-eks Karesidenan Surakarta. The population in this research are all auditors working in the Inspectorate se-eks Karesidenan Surakarta. The sampling method was done by using purposive sampling according to criteria that have been determined. The number of samples collected as many as 83 auditors. This research uses multiple linear regression analysis mode. The results of this research showed that the variables of competence, work experience, independence, accountability, integrity and objectivity have significantly effect on audit quality. Keywords: competence, work experience, independence, accountability, integrity, obyectivity, and audit quality xvii

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kompetensi, pengalaman kerja, independensi, akuntabilitas, integritas dan obyektivitas terhadap kualitas audit di Inspektorat Pemerintah se-eks Karesidenan Surakarta. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah semua auditor yang bekerja di Inspektorat se-eks Karesidenan Surakarta. Metode pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan purposive sampling sesuai kriteria yang telah ditentukan. Jumlah sampel yang terkumpul sebanyak 83 auditor. Data yang telah dikumpulkan dianalisis dengan menggunakan analisis regresi berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa variabel kompetensi, pengalaman kerja, independensi, akuntabilitas, integritas dan obyektivitas berpengaruh terhadap kualitas audit. Kata Kunci: kompetensi, pengalaman kerja, independensi, akuntabilitas, integritas, obyektivitas dan kualitas audit. xviii