dokumen-dokumen yang mirip
BAB V VISUALISASI KARYA. A. Perancangan Visual Branding Pasar Festival Nusukan

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN


BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB IV TEKNIS PRODUKSI MEDIA

IV. KONSEP PERANCANGAN

BAB II METODE PERANCANGAN

KONSEP PERANCANGAN. A. Tataran Lingkungan / Komunitas

KONSEP PERANCANGAN. tersebut, sehingga nantinya tidak keluar dari tujuan perancangan.

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN PERANCANGAN

BAB IV MEDIA DAN TEKNIS PRODUKSI

BAB III DATA DAN ANALISA PERANCANGAN

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB IV PEMECAHAN MASALAH

BAB V VISUALISASI KARYA. A. Identitas Logo

BAB V ULASAN KARYA PERANCANGAN

V. ULASAN KARYA PERANCANGAN

BAB III METODE PERANCANGAN. dan mempelajari serta menganalisis permasalahan yang ada pada CV. Deli s

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB V KONSEP PERANCANGAN

Gambar 6. Proses Permainan Interaktif Saat di Buka Sumber : Ferdiansyah Choirull Zein


BAB 5 METODE PERANCANGAN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB IV. Konsep Perancangan

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA

BAB V VISUALISASI KARYA

BAB 5 PEMBAHASAN VISUAL

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB VI HASIL KARYA DAN SPESIFIKASI TEKNIS

BAB III STRATEGI & KONSEP VISUAL

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Branding

Bab V Konsep Perancangan

BAB IV TEKNIS PROSES PEMBUATAN LOGO

BAB IV STRATEGI KREATIF

BAB V VISUALISASI KARYA

BAB IV KONSEP PERANCANGAN. Pemilihan Hewan

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL. pihak lain, agar dapat saling mempengaruhi diantara keduanya.

BAB IV TEKNIS PRODUKSI MEDIA

BAB III KONSEP PERANCANGAN. A. Konsep Karya

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN. Berikut ini merupakan tampilan dari identitas utama Gelora Bung Karno yang baru

BAB V KONSEP PERANCANGAN. Penulis akan merancang sebuah metode multimedia interaktif untuk dijadikan

BAB IV TEKNIS PRODUKSI MEDIA. logo hotel dan menggunakan foto menu free breakfast sebagai program promosi

PERANCANGAN RE-BRANDING CV. GASTRAD INDONESIA DESIGN FOR CV. GASTRAD INDONESIA S RE-BRANDING

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA

III. DATA PERANCANGAN

BAB 4 KONSEP DESAIN. Menurut Alina Wheeler, dalam buku Designing Brand Identity disebutkan bahwa

BAB IV KONSEP PERANCANGAN. A. Metode Perancangan. Perancangan Board Game yang diberi nama Gondorukem Petualangan

STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL. III.1.1 Pendekatan komunikasi (pendekatan visual dan verbal)

BAB V PEMBAHASAN DESAIN

BAB V ULASAN KARYA PERANCANGAN

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB V VISUALISASI KARYA

BAB V STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL

Bab 4 Hasil dan Pembahasan

BAB III METODOLOGI PERANCANGAN. ada dan mempelajari serta menganalisis permasalahan yang ada PT. Suara Mitra

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB V ULASAN KARYA PERANCANGAN

BAB 5 PEMBAHASAN DESAIN

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB IV TEKNIS PERANCANGAN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB IV STRATEGI KREATIF

Bab 5 Hasil dan Pembahasan Desain. 5.1 Namestyle. Gambar 1.1

BAB IV VISUALISASI KARYA. A. Visualisasi Rancangan Buku Pop-Up

BAB IV TEKNIS PRODUKSI MEDIA. IV.1 Teknis Media. IV.1.1 Sketsa

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN. Visual yang ditampilkan dalam buku ini bersifat kaku dan tegas agar terkesan heroik, maskulin dan gagah.


Kreatif Desain Tampilan Desain Gambar 4.10

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP IKLAN. 3.1 Strategi Promosi

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB III METODE PERANCANGAN. Pada kerja praktek ini penulis berusaha menemukan dan memecahkan

BAB V KONSEP PERANCANGAN

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB IV TEKNIS PRODUKSI MEDIA

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA

Jenis media yang akan diproduksi :

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB V KONSEP PERANCANGAN

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL

BAB IV KONSEP RANCANGAN

BAB IV TEKNIS PRODUKSI MEDIA

BAB IV HASIL KERJA PRAKTEK

BAB IV TAHAP PRODUKSI

Poster, X-Baner, Dan Flyer Sebagai Sarana Promosi Aromas Café Di Legian Kuta Bali Kiriman: I Ketut Baskara Program Studi Desain Komunikasi Visual

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB IV TEKNIS PERANCANGAN DAN MEDIA

Transkripsi:

IV KONSEP PERANCANGAN A. Tataran Komersil (Perusahaan) Sasaran Karya Perancangan Branding pada produk sayuran hidroponik dan organik merek AVA FARM. AVA FARM merupakan usaha penjualan sayur yang bergerak dalam bidang hidroponik dan organik. Visi : Menghasilkan produk berupa sayuran hidroponik dan organik yang bebas pestisida. Misi : 1. Memberikan pemahaman berupa sosialisasi sayuran hidroponik dan organik yang kaya manfaat untuk menjaga kesehatan dan kecantikan. 2. Memasarkan produk AVA FARM dengan cara meyakinkan bahwa mengonsumsi sayuran hidroponik dan organik yang bebas pestisida dapat menjaga kecantikan dan kesehatan. Dari hasil perancangan branding pada produk sayuran hidroponik dan organik merek AVA FARM dapat disimpulkan bahwa branding ini digunakan sebagai cerminan dari visi dan misi suatu perusahaan yang divisualisasikan dalam logo. Hal ini dapat berpengaruh besar terhadap citra AVA FARM dan meningkatkan penjualan produk AVA FARM ke pasar yang lebih luas. Dengan adanya perancangan ini, diharapkan memberikan daya tarik kepada masyarakat untuk dapat dengan mudah mengingat, mengenali dan memahami produk sayuran hidroponik dan organik dari AVA FARM. Konsumen akan merasakan kedekatan dan kepercayaan kepada produk sayuran hidroponik dan organik dari AVA FARM. Karena bagi 34

konsumen, brand merupakan hal penting bagi perusahaan agar konsumen lebih percaya untuk membeli ataupun mengkonsumsi produk dari AVA FARM. B. Tataran Sistem 1. Cara penyebaran buku GSMN (Graphic Standard Manual), Kartu Nama, dan X Banner tentunya sangat berbeda. X - Banner diletakkan didekat meja bazar atau pameran agar terlihat secara jelas oleh para pengunjung atau konsuman yang sedang mendatangi booth. Kemudian untuk buku GSM (Graphic Standard Manual), diletakan di atas meja bazar atau meja pameran agar para pengunjung yang mendatangi booth bisa membaca dan memahami tentang logo dari AVA FARM. Sedangkan, untuk kartu nama, diberikan kepada pada pengunjung dan konsumen jika ingin bertanya lebih lanjut tentang informasi produk dan alamat perkebunan AVA FARM. 2. Jenis media yang digunakan sifatnya konvensional, menggunakan media cetak. Sehingga, untuk mengakses informasinya bukan dalam bentuk digital melainkan print out. 3. Cara kerja dari poster dan kartu nama adalah sebagai sarana komunikasi untuk pengenalan identitas dan produk AVA FARM kepada konsumen untuk memberikan informasi juga edukasi tentang sayuran hidroponik dan organik bebas pestisida yang dapat menjaga kesehatan maupun kecantikan. Karya tugas akhir yang dibuat juga dapat digunakan sebagai sarana dalam membangun citra positif AVA FARM. C. Tataran Produk Produk yang dibutuhkan oleh AVA FARM ada 9 macam, yaitu Logo, kartu nama, id Card, amplop kop surat, packaging, poster, X- Banner, Kaos, dan Sticker. Berikut rincian : 35

1. Spesifikasi Logo Gambar 4.1 Proses Terbentuknya Logo Dari gambar diatas proses terbentuknya ikon daun untuk logo AVA FARM mengalami perubahan bentuk yaitu : 1) Stilasi. Stilasi merupakan perubahan bentuk untuk mencapai bentuk keindahan dengan cara menggayakan objek yang digambar Gambar 4.2 Penjelasan Logo 36

Gambar 4.3 Clear Space Area Gambar 4.4 Logo Standard 37

Gambar 4.5 Corporate Color Gambar 4.6 Logo Grid Sistem 38

Gambar 4.7 Logo Reverse Sumber : Pribadi, 2017 Gambar 4.8 Tipografi Khas 39

2. Spesifikasi Corporate Identity a. Kartu Nama 1) Ukuran : 9 cm x 5,5 cm 2) Jenis Kertas : Art Carton 260gr Kartu Nama berukuran 9 cm x 5.5 cm menggunakan kertas Art Carton 260gr. Kartu Nama adalah sebagai tanda pengenal atau profil diri maupun perusahaan, hal hal yang tercantum dalam kartu nama minimal memberikan sedikit informasi awal berupa nama usaha dan logo, nama person, alamat, telepon, website dan produk maupun layanan. 9 cm 5,5 cm Tampak depan Tampak Belakang Gambar 4.9 Kartu Nama b. Id Card 1) Ukuran : 9 cm x 5,5 cm 2) Jenis Kertas : Art Carton 260 gr Id- Card berukuran 9 cm x 5.5 cm menggunakan kertas Art Carton 260gr. Id - Card adalah sebagai tanda pengenal atau profil diri. Hal hal yang tercantum dalam Id - Card minimal memberikan sedikit informasi awal berupa nama usaha dan logo, nama person, Jabatan, dan website. 40

5,5 cm 9 cm Gambar 4.10 Id-Card c. Amplop Kop Surat 1) Ukuran : 30 cm x 22 cm 2) Jenis Kertas : Art Paper 120gr Gambar 4.11 Amplop Kop Surat 41

3. Spesifikasi Packaging a. Ukuran : 40 cm x 30 cm b. Jenis Plastik : Plastik Clip c. Teknik Sablon : Sablon Manual Packaging berukuran 40 cm x 30 cm menggunakan bahan jenis plastik klip dan di sablon dengan sablon manual. Packaging ini dibuat bertujuan untuk mengemas produk sayuran hidroponik dan organik dari AVA FARM. 30 cm 40 cm Gambar 4.12 Packaging 42

4. Spesifikasi Poster a. Ukuran : A2 b. Jenis Kertas : Photo Paper c. Finishing : Laminasi Doff Poster berukuran A2 dengan menggunakan bahan Photo Paper dan di laminasi doff agar tahan terhadap air. Poster ini dibuat bertujuan untuk memberikan informasi berupa ajakan dengan katakata yang singkat, jelas dan menarik. Gambar 4.13 Poster 43

5. Spesifikasi X Banner a. Ukuran : 60 cm x 160 cm b. Jenis Kertas : Albatros c. Finishing : Laminasi Doff X Banner berukuran 60 cm x 160 cm dengan menggunakan jenis kertas Albatros yang cocok untuk digunakan diluar ruangan maupun di dalam ruangan dan di laminasi doff agar tahan terhadap air dan memeberikan kesan elegan. X Banner merupakan salah satu media hasil percetakan yang digunakan untuk menyampaikan informasi. 60 cm 160 cm Gambar 4.14 X- Banner 44

6. Spesifikasi Kaos a. Ukuran : S, M, L b. Jenis Bahan : Cotton Combed 30s c. Warna : Putih d. Sablon : Sablon Digital (Teks Besar) Premium e. Ukuran Sablon : 30 cm x 15 cm (Center) Kaos warna putih berukuran S, M, dan L bahan cotton combed 30s menggunakan sablon digital. Kaos berbahan cotton combed 30s ini tidak terlalu tipis dan tidak terlalu tebal, cocok digunakan pada saat pameran maupun bazar. Gambar 4.15 Kaos 7. Spesifikasi Stiker a. Bentuk : Lingkaran b. Ukuran : Diameter 6 cm x 6 cm ( cetak 1 x 1 m) c. Jenis Kertas : Ritrama d. Finishing : Laminasi Doff e. Teknik : Cutting Stiker ini dibuat dengan bentuk lingkaran, ukuran diameternya 6 cm x 6 cm di cetak di kertas ritrama berukuran 1 x 1 m dan dilaminasi 45

doff agar terkesan elegan, tahan terhadap air dan sticker ini menggunakan teknik cutting sehingga menghasilkan potongan yang rapi dan mudah diaplikasikan. Stiker merupakan sesuatu yang mudah dibawa, stiker sering digunakan sebagai label untuk ditempel pada kemasan atau objek produk dan stiker yang menarik dapat meningkatkan promosi produk. 6 cm 6 cm Gambar 4.16 Sticker D. Tataran Elemen 1. Konsep Material Material yang digunakan adalah kertas Art Carton, Art Paper, Albatros, Ritrama dan Photo Paper dimana kertas tersebut memilki hasil pewarnaan yang bagus jika desain di print menggunakan mesin Indigo. Ritrama agak sedikit berbeda, karena memiliki tekstur yang 46

apabila dicetak, warna yang dihasilkan mesin Indigo terserap kedalam material kertas, sehingga warna dari mesin printer bercampur dengan warna kertas memberikan efek warna yang berkesan elegan, dan tidak terlalu kontras. 2. Konsep Visual Ikon logo yang dibuat adalah ilustrasi digital yang sebelumnya melalui proses sketsa manual, kemudian dieksekusi melalui proses komputerisasi. Ikon logo ini berjenis vector. Ikon logo daun muda (benih) dibuat bertujuan untuk mempresentasikan cerminan dari usaha AVA FARM yang ingin disampaikan kepada target, karena melihat dari banyaknya konsumen wanita muda 20-30 tahun yang selalu berberlanja kebutuhan sayur untuk diet maupun sayuran sehat, maka logo yang dibuat pun harus disesuaikan dengan target sasaran. Dengan harapan agar pesan dapat diterima dengan baik. Pengenalan produk (media promosi) sayur hidroponik dan organik AVA FARM juga menjadi salah satu ide, agar produk dari AVA FARM dapat dikenal di masyarakat luas. Dalam proses pengenalan produk mempunyai konsep eat veggie, be beauty yang sengaja menggunakan talent atau brand ambassador wanita cantik, karena retorika iklan ini membawa kearah kecantikan, agar memunculkan dan merubah persepsi para wanita bahwa mengkonsumsi sayuran hidroponik dan organik dari AVA FARM tidak hanya menjadikan tubuh tetap sehat, tetapi setiap yang mengkonsumsi sayur hidroponik dan organik AVA FARM itu bisa menjadikan diri tetap cantik dan dapat menjaga kecantikannya. Perumusan Retorika Poster: a. Masalah: Orang menganggap sayuran menjemukan, apalagi jika dibandingkan dengan makanan junkfood yang diasosiasikan dengan jiwa muda. 47

b. Idea : Meninggalkan tema nutrisi dan menjadikan sayur sebagai makanan yang bisa membuat tubuh cantik dan seksi pada wanita. c. Habbitual Riset : Wanita yang suka makan salad sayur untuk makanan cemilan sehari-hari. d. Kesimpulan: Orang merasa kurang sehat dan tidak cantik jika tidak makan sayur. e. Retorika: Menggunakan strategi kecantikan eat veggie, be beauty f. Persepsi: Iklan mengingatkan bahwa makan sayuran akan menjadikan tubuh tetap sehat dan cantik. 3. Konsep Warna Warna yang digunakan adalah warna-warna dingin dan warna panas, yang termasuk warna dingin adalah kelompok biru atau hijau yang memiliki sifat dan pengaruh segar. Warna panas, adalah kelompok warna dalam rentang setengah lingkaran didalam lingkaran warna mulai dari merah hingga kuning. Warna ini menjadi simbol riang dan semangat. a. Warna Hijau : Warna Hijau pada Logo AVA FARM memeberikan kesan hidup, bersih, sehat, dan memperesentasikan bawha AVA FARM ini adalah perusahan yang bergerak dalam bidang hidroponik dan organik yang menjual sayur sehat. b. Warna Biru : Biru adalah warna langit dan laut. Warna biru digunakan pada poster, X-banner, maupun sticker memberi kesan segar, dingin, dan luas. Yang diharapkan AVA FARM ini dapat dikenal oleh masyarakat luas. c. Warna kuning : Kuning pada background poste memberikan kesan kegembiraan, cerah, bersinar, ketegasan. Agar setiap orang yang melihat langsung tertuju pada objek yang dipasang. 48

d. Warna Coklat Tua : Warna coklat pada poster memberikan warna netral yang memberikan kesan nyaman, keyakinan, dan alam. Warna coklat juga memberikan aksen anggun dan elegan disesuaikan dengan gambar poster. Gambar 4.17 Warna Khas 4. Konsep Tipografi Ada 3 jenis tipografi yang digunakan dalam perancangan branding produk sayuran hidroponik dan organik merek AVA FARM. 3 jenis tipografi tersebut adalah Gobbledegook, Ordinary Guy Demo, Iris UPC. Font yang dipilih memiliki psikologi yang sesuai dengan ilustrasi, warna dan target produk. Tingkat kenyamanan suatu susunan huruf saat dibaca dipengaruhi oleh, jenis huruf, ukuran, pengaturan alur, spasi, kerning dan sebagainya. Kontras warna terhadap latar belakang juga disesuaikan agar dapat terbaca. Huruf-huruf tersebut memberikan kesan pada konten yang sifatnya serius namun disajikan dengan fun. Jenis huruf yang digunakan adalah San Serif, dan Fantasy. Gambar 4.18 Konsep Tipografi 49