MIGRASI BASIS DATA SISTEM INFORMASI AKADEMIK ITS

dokumen-dokumen yang mirip
RANCANG BANGUN KAKAS BANTU KARAKTERISTIK PORTABILITAS MENGGUNAKAN MODEL KUALITAS ISO/IEC 9126

REKAYASA ULANG SIM AKADEMIK ITS

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Gambar Tampilan Layar Cari Data Tabel Pemeliharaan Menu Grup Gambar Tampilan Layar Data Tabel Pemeliharaan Menu Grup

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. mendukung Aplikasi Penilaian Akademik Berbasis web

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM. perancangan sistem dimana sistem tersebut siap untuk di implementasikan,

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. dirancang maka langkah selanjutnya adalah mengimplementasikan data. tahapan implementasi dan waktu yang dibutuhkan:

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. digunakan untuk mendukung implementasi data warehouse yang telah

PEMBANGKITAN BORANG AKREDITASI NASIONAL DI PERGURUAN TINGGI BERBASIS OLAP PADA DATA SDM, PENELITIAN, KEUANGAN, SARANA&PRASARANA.

Pengembangan sistem manajemen perpustakaan digital open source SENAYAN untuk perpustakaan digital berbasis web studi kasus RBTC

Perlunya kemudahan dalam penataan dan pemeliharaan data industri, khususnya yang terkait dengan ijin usaha

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. yang mahal karena dapat menggunakan teknologi yang bersifat open source.

SISTEM BASIS DATA (Lanjutan) :

BAB III METODE PENELITIAN

Lecture s Structure. Bagaimana Strukturnya. Data Warehouse Methodology (I) Yudi Agusta, PhD Data Warehouse and Data Mining, Lecture 5

BAB 4 PERANCANGAN SISTEM DATA WAREHOUSE. Artsitektur data warehouse yang akan digunakan oleh PT. Toyota Astra

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM. pada sistem, uraian instalasi pada Aplikasi inventory barang Toko R&R Berikut

Presentasi Sidang Tugas Akhir

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. menggunakan sistem pendaftaran siswa baru dan pembagian kelas pada SMK

Rancang Bangun Aplikasi Kurikulum Untuk Mendukung Manajemen Mutu Belajar Mengajar Perguruan Tinggi Studi Kasus ITS

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

Gambar 4.57 Rancangan Pivot Tabel Total Purchase Return Dalam Quantity

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan atau organisasi dalam menentukan kebijakan-kebijakan strategis

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. menggunakan Aplikasi Pengelolaan Data Anak Tuna Grahita yaitu:

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. perancangan aplikasi penjualan dan pengiriman spare part komputer pada Bismar

persediaan, dan penjualan PT LION BROTHER. 1. Spesifikasi Modul Login Input User Name dan Password Jika tekan tombol Login Tampilkan Menu Utama

1. Merancang arsitektur data warehouse. 2. Merancang data warehouse. 3. Merancang skema bintang. yang ada di dalam data warehouse.

IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. tugas-tugas yang akan dilakukan dalam tahap implementasi. Berikut penjadwalan. Gambar 4.1 Gambar Jadwal Implementasi

BAB IV DISKRIPSI PEKERJAAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

SISTEM BASIS DATA 3 SKS

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJICOBA

Pengingat Agenda Berdasarkan Konteks Lokasi Menggunakan GPS dengan Algoritma k-nearest Neighbor pada Perangkat Bergerak

BAB II LANDASAN TEORI. Institut merupakan Perguruan Tinggi yang menyelenggarakan pendidikan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Lunak. Versi Oktober Sistem Administrasi Pengarsipan (SAP)

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. maka diperlukan suatu jaringan LAN yang terhubung antara komputer yang satu

BAB IV DESKRIPSI PEKERJAAN

BAB III LANDASAN TEORI. Pembayaran dapat dilakukan secara tunai maupun kredit. Menjual atau penjualan

Rekayasa Ulang SIM Akademik ITS Berdasarkan Karakteristik Pemeliharaan

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. jadwal implementasi yang berlangsung selama kurang lebih 2 bulan.

BAB 4 DATA WAREHOUSE YANG DIUSULKAN. KTL adalah menggunakan anatomi data warehouse terpusat (centralized data

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI DATA WAREHOUSE

IbuKreatif: Pengembangan Modul Pengelolaan Video untuk Sebuah Facebook Apps

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V PENGUJIAN SISTEM DAN IMPLEMENTASI. komponen sistem yang diimplementasikan dan mengetahui kelemahan dari

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Analisis sistem merupakan suatu kegiatan penguraian dari suatu sistem yang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. 1.2 Rumusan Masalah

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Bab III Analisis Dan Perancangan Basis Data Clustering

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN. berlokasi di Jl. Leuwi Panjang No. 111 Bandung Telpon Terbaik dalam pelayanan servis di bengkel.

BAB III ANALISIS MASALAH DAN RANCANGAN PROGRAM. terdiri dari analisis perangkat lunak dan analisis perangkat keras serta analisis user

BAB 1 akurat, efisiensi waktu dan sumber daya. Teknologi.Net merupakan teknologi dari perusahaan Microsoft yang berupa

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

MEMAHAMI KONSEP DATABASE. Oleh : Yuhefizar, S.Kom

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III DESAIN DAN PERANCANGAN

HASIL DAN PEMBAHASAN. Microsoft SQL Server Microsoft Sharepoint Microsoft.Net Framework 4.0.

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI GOOGLE GEARS PADA WINDOWS MOBILE DENGAN STUDI KASUS WEB PENJUALAN BARANG PRANESTI NOVITASARI

BAB I PERSYARATAN PRODUK

JURNAL TEKNIK POMITS Vol. 2, No. 1, (2013) ISSN: ( Print) A-77

Bab 4. Pembahasan dan Hasil

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Tujuan perancangan sistem informasi akademik berbasis client-server di. SMU PGII 2 Bandung ini diharapkan dapat berguna untuk mempermudah di

BAB II ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN PANGKALAN DATA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. membangun database dari desain yang telah dibuat pada tahap sebelumnya.

BAB I PENDAHULUAN. dengan perusahaan-perusahaan lainnya. Untuk itu diperlukan adanya metode

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

JURNAL TEKNIK POMITS Vol. 1, No. 1, (2014) 1-6 1

BAB I PENDAHULUAN. tidak lepas dari pesatnya perkembangan teknologi komputer, karena komputer

BAB I PENDAHULUAN I.1

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. perangkat lunak ini dibagi menjadi dua,yaitu kebutuhan hardware dan kebutuhan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. mengintegrasikan data spasial (peta vektor dan citra digital), atribut (tabel sistem

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. Masalah yang akan dibahas dalam penelitian ini antara lain : - Apakah dengan menggunakan LINQ dapat menyelesaikan masalah untuk

Transkripsi:

MIGRASI BASIS DATA SISTEM INFORMASI AKADEMIK ITS Fadhilah Kurnia Putri 5110100201 Dosen Pembimbing I Umi Laili Yuhana, S.Kom., M.Sc. Dosen Pembimbing II Dr. Ir. Siti Rochimah, MT.

LATAR BELAKANG Penelitian Pendidikan Pengabdian Masyarakat

LATAR BELAKANG Basis Data Awal Pembuatan SIAKAD ITS Semua data di satu buah basis data Diletakkan di server dengan performa biasa Sistem Manajemen Basis Data menggunakan SQL Server 2000 Basis Data SIAKAD ITS Saat Ini Data dibagi di tiga buah basis data Diletakkan di tiga server dengan performa yang baik Sistem Manajemen Basis Data menggunakan SQL Server 2000

LATAR BELAKANG Backup Data Pemeliharaan Sistem Struktur Basis Data Tidak Teratur

RUMUSAN MASALAH Bagaimana cara memindahkan basis data-basis data SIAKAD ITS menjadi satu basis data yang terintegrasi? Bagaimana mengukur kualitas basis data baru? Bagaimana menyesuaikan aplikasi SIAKAD ITS terhadap basis data baru?

BATASAN MASALAH Basis data yang digunakan adalah basis data di SIAKAD ITS. Sistem manajemen basis data sumber dan target menggunakan Microsoft SQL Server 2000. Integrasi aplikasi SIAKAD ITS mencakup modul kegiatan akademik.

TUJUAN Dapat menggabungkan basis data-basis data SIAKAD ITS menjadi satu basis data yang terintegrasi. Dapat mengukur kualitas data yang baru. Dapat menyesuaikan SIAKAD ITS terhadap basis data yang baru

MIGRASI DATA Migrasi data adalah proses memindahkan data dari satu lokasi, media penyimpanan, atau sistem perangkat keras/perangkat lunak ke lokasi, media penyimpanan, atau sistem perangkat keras/perangkat lunak yang lain Perencanaan mitigasi risiko Perencanaan kualitas data Perencanaan komunikasi Perencanaan Migrasi Data Analisis dan Perancangan Migrasi Data Perancangan arsitektur migrasi data Perancangan model data Pemetaan data antara sistem sumber dan sistem targer Ekstraksi data Pembersihan data Transformasi data Pemindahan data ke sistem target Implementasi Migrasi Data Penutupan Migrasi Data Dokumentasi hal yang dipelajari selama proses migrasi data Komunikasi hasil migrasi

PENGUKURAN KUALITAS DATA Kualitas data adalah ukuran akurasi data yang memenuhi kebutuhan bisnis dan dukungan untuk pengambilan keputusan Dimensi Kualitas Data Nilai Usulan Akurasi 66,67% Kelengkapan 100% Integritas Turunan 100% Validitas 100% Nonduplikat 100% Dimensi Akurasi Kelengkapan Integritas Turunan Validitas Nonduplikat

METODOLOGI Analisis kondisi Basis Data SIAKAD ITS Saat Ini Merancang Model Data Basis Data Target Pemetaan Data Integrasi aplikasi SIAKAD ITS dengan Basis Data Baru Pengukuran Kualitas Data Proses ETL

ANALISIS KONDISI BASIS DATA SAAT INI Arsitektur Sistem SIAKAD ITS Server Aplikasi 1 Server 1 Server Aplikasi 2 Client Client Server 2 Server Aplikasi Virtua Client Server Aplikasi Virtual Client Server 3 Server Aplikasi Virtual

ANALISIS KONDISI BASIS DATA SAAT INI Data SIAKAD ITS Data terbagi ke tiga basis data di tiga server berdasarkan fakultas FTI UPMB FMIPA FTIf UPMB FTSP FTK UPMB

ANALISIS KONDISI BASIS DATA SAAT INI Data SIAKAD ITS Jumlah Tabel Basis Data FTI 215 Jumlah Tabel Basis Data FMIPA dan FTIF 186 Jumlah Tabel Basis Data FTSP dan FTK 181

ANALISIS KONDISI BASIS DATA SAAT INI Data SIAKAD ITS Provinsi Kota/Kabupaten SLTA Terdapat tabeltabel yang memiliki arti yang sama Dati1 Provinsi_Baru Dati2 Kab_kota_baru SLTA SMTA_baru Provinsi_Dap Kab_kota_dap SMTA_dap

ANALISIS KONDISI BASIS DATA SAAT INI Kualitas Data Akurasi Kelengkapan Integritas Turunan Validitas Nonduplikat Data yang diukur Data master dan data proses bisnis Semua data Data turunan Data yang memiliki konstrain Semua data Basis Data FTI - - 74% 84% 94% Basis Data FMIPA dan FTIf - - 67% 81% 92% Basis Data FTK dan FTSP - - 70% 79% 93%

MERANCANG MODEL DATA BASIS DATA BARU SIAKAD ITS Model basis data baru SIAKAD ITS memiliki model yang hampir sama dengan model basis data lama SIAKAD ITS, namun terdapat perubahan-perubahan untuk menangani masalah yang didapatkan dari proses analisis sebelumnya Perubahan Tipe Data Perubahan Atribut Tabel Perubahan Data Perubahan Relasi Antar Tabel

PEMETAAN DATA Tabel A PK attribute name 1 attribute name 2 attribute name 3 Tabel A Tabel A Basis Data Sumber 1 Tabel A Tabel A Tabel A PK attribute name 1 PK attribute name 1 PK attribute name 1 PK attribute name 1 PK attribute name 1 attribute name 2 attribute name 3 attribute name 2 attribute name attribute name 2 attribute name 3 Basis Data Sumber 2 attribute name 2 attribute name Tabel Sementara attribute name 2 attribute name Basis Data Target Basis Data Sumber 1 Basis Data Target Tabel A PK attribute name 1 attribute name 2 Pemetaan dari satu sumber basis data attribute name 3 Basis Data Sumber 3 Pemetaan lebih dari satu sumber basis data

PROSES ETL Extract Ekstraksi data-data yang akan dimasukkan ke basis data baru dari basis data lama sesuai dengan hasil pemetaan data Transform Melakukan perubahanperubahan yang dibutuhkan supaya sesuai dengan struktur basis data baru Load Memasukkan data hasil transformasi ke basis data baru

INTEGRASI APLIKASI SIAKAD ITS DENGAN BASIS DATA BARU Perubahan di kode sumber koneksi Perubahan di store procedure Store procedure yang berhubungan dengan: Tabel Mahasiswa MahasiswaOut Kolom MA_AlamatOrtu_KodeKota_Mapping MA_TmpLahirKodeKota MA_AlamatOrtu_KodeKota MA_AlamatOrtu_KodeKota_Mapping MA_TmpLahirKodeKota MA_AlamatOrtu_KodeKota Contoh Sp_mahasiswaOut Sp_mahasiswaOut_recall

INTEGRASI APLIKASI SIAKAD ITS DENGAN BASIS DATA BARU Ganti Tahun Ajaran dan Semester Mengatur Rentang Tanggal FRS

INTEGRASI APLIKASI SIAKAD ITS DENGAN BASIS DATA BARU Pengisian Formulir Rencana Studi Pembatalan Mata Kuliah pada Formulir Rencana Studi

INTEGRASI APLIKASI SIAKAD ITS DENGAN BASIS DATA BARU Persetujuan Formulir Rencana Studi Penambahan Kelas

INTEGRASI APLIKASI SIAKAD ITS DENGAN BASIS DATA BARU Perubahan Data Kelas Data Kelas Sebelum Diubah Data Kelas Sesudah Diubah

INTEGRASI APLIKASI SIAKAD ITS DENGAN BASIS DATA BARU Data Kelas Sebelum Diubah Data Kelas Sebelum Dihapus Data Kelas Setelah Dihapus

INTEGRASI APLIKASI SIAKAD ITS DENGAN BASIS DATA BARU Pengisian Hasil Evaluasi Pembelajaran Melihat Hasil Evaluasi Pembelajaran

INTEGRASI APLIKASI SIAKAD ITS DENGAN BASIS DATA BARU Pengisian Status Mahasiswa Keluar Pembatalan Status Mahasiswa Keluar

PENGUJIAN PENGUKURAN KUALITAS BASIS DATA BARU Akurasi Kelengkapan Integritas Turunan Validitas Nonduplikat Data master dan data proses bisnis Semua data Data turunan Data yang memiliki konstrain Semua data 82% 90% 81% 100% 100%

PENGUJIAN PENGUKURAN KUALITAS BASIS DATA BARU 1,2 Hasil Pengukuran Kualitas Basis Data Lama dan Baru 1 0,8 0,6 0,4 0,2 0 Akurasi Kelengkapan Integritas Turunan validitas Nonduplikat Basis Data FTI Basis Data FMIPA dan FTIf Basis Data FTK dan FTSP Basis Data Baru

PENGUJIAN PENGUKURAN KUALITAS BASIS DATA BARU 120% Grafik Perbandingan Nilai Kualitas Basis Data Baru dengan Nilai Usulan 100% 80% 60% 40% 20% 0% Akurasi Kelengkapan Integritas Turunan validitas Nonduplikat Nilai Kualitas Basis Data Baru Nilai Usulan

KESIMPULAN Proses penggabungan tiga basis data SIAKAD ITS menjadi satu basis data dilakukan dengan proses migrasi data. Tahap tahap proses migrasi adalah sebagai berikut: perencanaan proses migrasi yang akan dilakukan, analisis mengenai kondisi tiga basis data SIAKAD ITS, perancangan untuk basis data baru, pemetaan data antara basis data lama dan basis data baru, proses ETL. Pengukuran kualitas data dilakukan pada lima jenis KPI, yaitu: Akurasi dengan persentase nilai 82% dan mencapai target nilai usulan, Kelengkapan dengan persentase nilai 90% dan tidak mencapai target nilai usulan, integritas turunan dengan persentase nilai 81% dan tidak mencapai target nilai usulan, Validitas dengan persentase nilai 100% dan mencapai target nilai usulan, dan Nonduplikat dengan persentase nilai 100% dan mencapai target nilai usulan.

KESIMPULAN Integrasi aplikasi SIAKAD ITS dengan basis data yang baru dilakukan dengan mengganti string koneksi yang ada pada sumber kode. Dalam pengujian untuk modul kegiatan akademik, fungsionalitas yang sudah dibangun sebelumnya dapat berjalan dengan baik.

SARAN Melakukan pengecekan kembali ke LPTSI mengenai data-data yang tidak memiliki referensi sehingga kualitas kelengkapan basis data baru semakin meningkat. Melakukan ujicoba melalui server SIAKAD ITS yang melakukan proses bisnis sebenarnya untuk mengetahui beban server basis data yang baru ketika. Melakukan proses pengujian untuk modul SIAKAD selain modul kegiatan akademik untuk menjamin integrasi aplikasi SIAKAD ITS dengan basis data baru secara keseluruhan

TERIMA KASIH

PENGUKURAN DATA RUMUS Akurasi = Jumlah semua E i (i = 1,2,3, n) Total jumlah entitas di basis data sumber deviasi dari integritas turunan pada kolom = jumlah catatan bermasalah total jumlah catatan Integritas Turunan = 1 rata rata(deviasi dari integritas turunan pada kolom) Validitas = Total jumlah catatan di basis data target yang sesuai dengan aturan bisnis total jumlah rekam di basis data sumber Kelengkapan = 1 Jumlah item yang tidak lengkap total jumlah item Non duplikasi = jumlah data sebenarnya jumlah data di basis data

DETAIL TABEL-TABEL YANG MEMILIKI ARTI SAMA No Data Tabel Keterangan 1 Provinsi Dati1 Untuk angkatan 2009 ke bawah Provinsi_baru Untuk angkatan 2010 dan 2011 Provinsi_dap Untuk angkatan 2012 ke atas 2 Kabupaten dan Kota Dati2 Untuk angkatan 2009 ke bawah Kab_kota_baru Untuk angkatan 2010 dan 2011 Kab_kota_dap Untuk angkatan 2012 ke atas 3 SLTA SLTA Untuk angkatan 2009 ke bawah Smta_baru Untuk angkatan 2010 dan 2011 Smta_dap Untuk angkatan 2012 ke atas

DAFTAR PERANGKAT KERAS SERVER SIAKAD ITS No Kode Keterangan 1 Server 1 Nama Server:UNTA Sistem Operasi: Windows Server 2008 System Type 64 bit System Model HP Proliant dl360 g7 Processor:Intel XEON x5650 2.67 GHZ Database: SQL Server 2000 Isi: FTI 2 Server 2 Nama Server: GAJAH Sistem Operasi:Microsoft Windows Server 2008 System Type:: 64bit System Model: HP Proliant dl380 g7 Processor : Intel Xeon X5670 2.93 GHz Database: SQL Server 2000 Isi: FTSP, FTK 3 Server 3 Nama Server: BADAK Sistem Operasi: Microsoft Windows Server 2008 System Type:: 64bit System Model: HP Proliant dl380 g7 Processor : Intel Xeon X5670 2.93 GHz Database: SQL Server

PROSES ETL

PROSES ETL

PROSES ETL

KODE KONEKSI BARU $mydsn33 = "PROVIDER=MSDASQL;DRIVER={SQL Server};SERVER=10.107.xxx.xxx;DATABASE=Akademik_SIMITS;UID=xxxxx;PWD=xxxx xx;"; $mydsn34 = "PROVIDER=MSDASQL;DRIVER={SQL Server};SERVER=10.107.xxx.xxx;DATABASE=Akademik_SIMITS;UID=xxxxx;PWD=xxxx xx;"; $mydsn32 = "PROVIDER=MSDASQL;DRIVER={SQL Server};SERVER=10.107.xxx.xxx;DATABASE=Akademik_SIMITS;UID=xxxxx;PWD=xxxx xx;"; $mydsn = $mydsn34; $gotherdsn = array(); $gotherdsn['1'] = $mydsn32; $gotherdsn['2'] = $mydsn33;