BAB I PENDAHULUAN. sebagai obat. Sekarang ini banyak sekali berbagai jenis obat yang dikemas

dokumen-dokumen yang mirip
Obat Diabetes Herbal Ampuh Yang Berasal Dari Daun-Daunan

BAB I PENDAHULUAN. berasal dari Amerika Tengah, Amerika Selatan dan Meksiko. Tanaman yang

BAB I PENDAHULUAN. difermentasi dengan menggunakan bakteri Lactobacillus bulgaricus dan

BAB I PENDAHULUAN. jenis tanaman yang akan ditanam, termasuk pada tanaman yakon yang. merupakan jenis tanaman perdu yang hidup secara liar.

Cegah Resistensi Insulin Dengan Obat Herbal Diabetes Daun Insulin

Anda Perlu Tahu Jenis-Jenis Obat Buah Diabetes Ini

Daun Yakon Antidiabetes Herbal dan Resistensi Insulin

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. tahun 1960-an ubi jalar telah menyebar hampir di seluruh Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. produk-produk fermentasi. Proses fermentasi mampu meningkatkan nilai gizi

BAB I PENDAHULUAN. maka perlu untuk segera dilakukan diversifikasi pangan. Upaya ini dilakukan

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia merupakan salah satu negara penghasil umbi-umbian, antara lain

BAB I PENDAHULUAN. lodeh, sayur asam, sup, dodol, dan juga manisan. Selain itu juga memiliki tekstur

Daun Yakon dan Diabetes Mellitus

BAB I PENDAHULUAN. umumnya, teh berasal dari tanaman teh (Camellia sinensis). Teh Camellia

BAB I PENDAHULUAN. tubuh manusia. Hal ini dikarenakan hampir 60% dari total berat badan orang

I PENDAHULUAN. Pemikiran, (6) Hipotesis Penelitian, dan (7) Tempat dan Waktu Penelitian.

BAB I PENDAHULUAN. ekstraksi berbagai biji, misalnya ketan hitam. Kata kopi sendiri berasal dari

Metode penelitian Rancangan penelitian (reseach Design) Rancangan Percobaan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

PENDAHULUAN. mencukupi kebutuhan gizi masyarakat, sehingga perlu mendapat perhatian besar

Ini Penyebab Mengapa Daun Yakon Digunakan Sebagai Obat Anti Diabetes

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG

I. PENDAHULUAN. makanan cepat saji atau biasa disebut junk food yang lebih banyak mengandung

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia kaya akan kue tradisional, salah satu jenis kue tradisional di

BAB I PENDAHULUAN. ditandai dengan banyaknya ketersediaanya pangan lokal asli yang ketersediannya

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Ilmiati Tsaniah, 2016

BAB I PENDAHULUAN. bahan pangan lokal, termasuk ubi jalar (Erliana, dkk, 2011). Produksi ubi

Obat Diabetes Basah Serta Gejala Komplikasi HHNS Penderita Diabetes

BAB I PENDAHULUAN. mengidap penyakit ini, baik kaya, miskin, muda, ataupun tua (Hembing, 2004).

BAB I PENDAHULUAN. proses produksi baik pada skala rumah tangga, industri, pertambangan dan

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat Indonesia karena rasanya yang manis, kandungan airnya yang

BAB I PENDAHULUAN. anorganik dan limbah organik. Limbah anorganik adalah limbah yang berasal

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Indonesia merupakan salah satu negara yang sebagian besar penduduknya

BAB I PENDAHULUAN. dapat mengkonsumsi berbagai jenis pangan sehingga keanekaragaman pola

BAB I PENDAHULUAN. terdapat pada waluh. Secara umum waluh kaya akan kandungan serat, vitamin, dan mineral yang bermanfaat bagi kesehatan.

Madu tidak hanya bermanfaat dalam bidang pangan, tapi juga bermanfaat dalam bidang kesehatan dan kecantikan. Karena kandungan madu yang kaya akan

TINJAUAN PUSTAKA. berat kering beras adalah pati. Pati beras terbentuk oleh dua komponen yang

BAB I PENDAHULUAN. occidentale L.) seluas ha, tersebar di propinsi Sulawesi. Tenggara, Sulawesi Tengah, Sulawesi Selatan, Nusa Tenggara Timur,

BAB I PENDAHULUAN. yang tinggi, diantaranya mengandung vitamin C, vitamin A, sejumlah serat dan

BAB I PENDAHULUAN. tropis terutama di Indonesia, tanaman nangka menghasilkan buah yang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

PENDAHULUAN. Buah-buahan tidak selalu dikonsumsi dalam bentuk segar, tetapi sebagian

PENGARUH PERBANDINGAN JAMBU BIJI (Psidium guajava L.) DENGAN ROSELLA (Hibiscus sabdariffa Linn) DAN JENIS JAMBU BIJI TERHADAP KARAKTERISTIK JUS

BAB I PENDAHULUAN. menggunakan bantuan kapang golongan Rhizopus Sp. Menurut Astawan

BAB 1 PENDAHULUAN. disukai oleh masyarakat mulai dari anak-anak, remaja, dewasa, hingga

BAB I PENDAHULUAN. muda, apalagi mengetahui asalnya. Bekatul (bran) adalah lapisan luar dari

BAB I PENDAHULUAN. berarti bagi tubuh. Menurut Dewanti (1997) bahan-bahan pembuat es krim

BAB I PENDAHULUAN. familiar, selain familiar dodol juga terasa enak dan banyak macamnya. Di

Obat Penyakit Diabetes & Cara Mendiagnosis Gastroparesis

BAB I PENDAHULUAN. manusia. Seiring dengan berkembangnya zaman, masyarakat semakin

BAB I PENDAHULUAN. bahan dalam pembuatan selai adalah buah yang belum cukup matang dan

I. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

PENDAHULUAN. Permen jelly merupakan makanan semi basah yang biasanya terbuat dari

Obat Herbal Diabetes Pencegah Ketoasidosis & Keton

BAB I PENDAHULUAN. mempertahankan hidup. Pemenuhan kebutuhan pangan dapat dilakukan dengan

BAB I PENDAHULUAN. permintaan bahan pangan yang mempunyai nilai gizi tinggi meningkat.

BAB I PENDAHULUAN. tangga, industri, pertambangan dan lain-lain. Limbah berdasarkan sifatnya

BAB I PENDAHULUAN. kehidupan sehari-hari (Astawan & Andreas, 2008). ataupun buah import yang sudah mulai banyak dikembangkan dan

I. PENDAHULUAN. Bubur buah (puree) mangga adalah bahan setengah jadi yang digunakan sebagai

Tanaman Obat Diabetes Ini Belum Banyak Dikenal Namun Jangan Tanya Khasiatnya

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. seperti selulosa, hemiselulosa, dan pektin. Karbohidrat pada ubi jalar juga

KOMPARASI UJI KARBOHIDRAT PADA PRODUK OLAHAN MAKANAN DARI TEPUNG TERIGU DAN TEPUNG BIJI NANGKA (Artocarpus heterophyllus)

Proses Pembuatan Madu

PELUANG BISNIS BUDIDAYA JAMBU BIJI

Kontroversi Pemakaian Obat Alami Untuk Diabetes

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Permen jelly merupakan salah satu produk pangan yang disukai semua orang dari kalangan anak-anak hingga dewasa.

BAB I PENDAHULUAN. secara optimal, contohnya adalah tanaman Muntingia calabura L atau talok.

BAB I PENDAHULUAN. daunnya digunakan untuk membuat teh yang sebelumnya mengalami

BAB 1 PENDAHULUAN. lipogenesis mengawali pertambahan ukuran sel (adipogenesis) dari pre-adiposit

Daun Yakon Studi Efek Antidiabetes

Diet Hipertensi, Diabetesi Tetap Minum Obat Herbal Untuk Diabetes

Apakah Diet Makanan Saja Cukup Sebagai Obat Diabetes Alami?

PENGOLAHAN TALAS. Ir. Sutrisno Koswara, MSi. Departemen Ilmu dan Teknologi Pangan dan Seafast Center IPB 2013

BAB I PENDAHULUAN. berbentuk semi padat yang biasa dikonsumsi sebagai makanan selingan

TINJAUAN PUSTAKA Indeks Glikemik

BAB I PENDAHULUAN. fermentasi tercapai, sehingga harus segera dikonsumsi (Hidayat, 2006).

I. PENDAHULUAN. makanan selingan berbentuk padat dari gula atau pemanis lainnya atau. makanan lain yang lazim dan bahan makanan yang diijinkan.

I. PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Teh adalah salah satu minuman terkenal di dunia, termasuk di

Yakon (Smallanthussonchifolius) Ekstrak Daun Ajaib

PERBANDINGAN TEPUNG SINGKONG DENGAN TEPUNG TALAS DAN KONSENTRASI SERBUK TEH HIJAU TERHADAP KARAKTERISTIK COOKIES (KUE KERING) BERBASIS UMBI- UMBIAN

BAB I PENDAHULUAN BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. campuran Lactobacillus bulgaricus dan Streptococcus thermophilus. Berbagai

I. PENDAHULUAN. Yogurt adalah bahan makanan yang terbuat dari susu yang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Apokat (KBBI: Avokad), alpukat, atau Persea americana Mill merupakan

Tradisional Bagian Daun dan Buah

BAB I PENDAHULUAN. pada 2002, konsumsi kalsium di kalangan masyarakat baru mencapai rata-rata

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN. dikembangkan sebagai usaha tanaman industri. Rimpangnya memiliki banyak

BAB I PENDAHULUAN. mewujudkan sumber daya manusia yang berkualitas, sehingga mampu

II. TINJAUAN PUSTAKA. Upaya mengurangi ketergantungan konsumsi beras masyarakat Indonesia adalah

BAB I PENDAHULUAN. tanaman sebagai upaya penyembuhan jauh sebelum obat-obatan modern yang

I. PENDAHULUAN. satunya adalah buah kersen atau biasa disebut talok. Menurut Verdayanti (2009),

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

Transkripsi:

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Di Indonesia banyak sekali dijumpai berbagai jenis sirup, dari asam sampai yang paling manis. Sirup itu sendiri merupakan sediaan minuman cair berupa larutan yang mengandung sakrosa dan biasanya di dalamnya di tambahkan pewangi atau aroma tertentu. Sirup juga sering digunakan sebagai obat-obatan, kuliner serta minuman. Biasanya sirup dihidangkan bersama dengan makanan ringan, selain sebagai minuman sirup juga digunakan sebagai obat. Sekarang ini banyak sekali berbagai jenis obat yang dikemas dalam bentuk botol dan berupa cair. Seperti halnya tanaman yakon yang dapat menurunkan kadar gula darah yang dibuat dalam bentuk minuman seperti sirup. Tanaman yakon merupakan tanaman yang berasal dari pegunungan Ades, Peru. Di Indonesia sendiri tanaman ini belum cukup banyak dikenal orang, baru dikenal di negara kita sekitar 2-3 tahun yang lalu. Ciri-ciri dari tanaman ini yaitu memiliki umbi yang bewarna coklat hampir mirip dengan singkong, daging umbi bewarna putih kekuning-kuningan dan memiliki rasa yang manis. Daun yakon lebih dikenal sebagai daun insulin, karena daun yakon mengandung protein, karbohidrat dan lemak mengandung gula-gula fruktosa yang tidak dapat dicerna oleh enzim pencernaan tetapi dapat difermentasi oleh usus besar. Sri Widowati, menemukan bahwa tanaman yakon kaya akan insulin yang terdiri dari gula-gula fruktosa yang 1

2 tidak dapat dicerna oleh enzim pencernaan tetapi difermentasi oleh usus besar. Oleh karena itu dengan mengkonsumsi daun Yakon secara rutin dan teratur dapat menurunkan kadar gula dalam darah. Sementara penelitian lain yaitu (Aybar et al., 2001 dalam Baroni 2008) bahwa Smallanthus sonchifolius (Yakon) memiliki kandungan fruktosa bebas 35% dan terikat 25%. Daun yakon dikonsumsi sebagai obat dengan cara menyedu daun yang sudah kering atau merebus daun yang masih segar. Yakon memiliki kandungan kalori setengah lebih rendah dari madu murni, oleh karena itu daun yakon sangat cocok jika dibuat sirup. Pada pembuatan sirup warna juga sangat berpengaruh, dengan adanya warna dapat membuat warna sirup menjadi lebih menarik. Seperti buah jamblang yang memiliki rasa manis, agak asam dan sedikit sepat ini jika buahnya sudah matang akan memiliki warna kulit ungu kehitaman. Warna kehitaman inilah yang berpotensi sebagai sumber pigmen antosianin. Buah jamblang dapat menurunkan kadar glukosa dalam darah dan bagi sebagian orang buah jamblang digunakan sebagai pewarna. Menurut penelitian Bennita (2008), kulit buah jamblang yang berwarna hijau tidak memiliki kandungan antosianin, kulit buah yang berwarna merah memiliki antosianin sebesar 0.19 mg CyE/g, kulit buah dengan warna merah agak keunguan sebesar 1.04 mg CyE/g, kulit buah dengan warna ungu kemerahan sebesar 2.67 mg CyE/g, dan kulit buah dengan warna ungu semua sebesar 3.79 mg CyE/g. Sedangkan kandungan antosianin dalam kulit dan daging buah duwet dengan kematangan paling tinggi sebesar adalah 1.24 mg CyE/g. Kandungan

3 antosianin dalam daging buah jamblang berbeda pada berbagai tingkat kematangan buahnya. Selain warna, rasa manis juga merupakan salah satu komposisi rasa dari suatu sirup. Biasanya rasa manis dari sirup berasal dari gula, sari buah yang di gunakan, maupun dari penambahan bahan lainnya seperti kayu manis. Hasil penelitian Barbara (2004) 60 orang sukarelawan dengan di beri sebuk kulit kayu manis yang di sedu dengan teh setiap hari selama 40 hari menunjukkan bahwa kulit kayu manis dapat menurunkan kadar glukosa darah. Kulit kayu manis boleh digunakan dalam pengobatan untuk melawan diabetes, kulit kayu manis digunakan sebagai pengganti insulin. Tumbuhan yang awalnya dikenal sebagai tanaman rempah ini selain digunakan sebagai campuran obat-obatan juga digunakan sebagai penambah rasa manis pada makanan maupun minuman. Kandungan kimia yang terdapat dalam kayu manis adalah minyak atsiri, eugenol, safrole, sinamaldehide, tanin, kalsium oksalat, damar, dan zat penyamak. Sifat kimia dari kayu manis adalah pedas, sedikit manis, hangat, dan wangi. Oleh karena manfaat dan kandungan yang cukup banyak dalam kayu manis ini maka baik digunakan sebagai bahan pengolahan sirup. Dari penjelasan di atas peneliti tertarik untuk melakukan suatu penelitian yang berjudul Pemanfaatan Daun Yakon (Smallanthus Sonchifolius) Untuk Bahan Dasar Pembuatan Sirup Dengan Penambahan Buah Jamblang (Syzygium Cumini) dan Kayu Manis Sebagai Minuman Penurun Gula Darah Bagi Penderita Diabetes

4 B. Pembatasan Masalah Agar masalah yang diteliti tidak meluas maka perlu diadakan pembatasan masalah. Batasan masalah sangat penting karena merupakan fokus penelitian. Batasan masalah dalam peneliti ini adalah: 1. Subyek penelitian : adalah penambahan buah jamblang dan kayu manis terhadap pembuatan sirup dari daun yakon 2. Obyek penelitian : adalah sirup dari daun yakon 3. Parameter penelitian : adalah warna dan rasa dari sirup dengan penambahan buah jamblang dan kayu manis C. Perumusan Masalah Berdasarkan latar belakang di atas, masalah dalam penelitian ini dapat dirumuskan sebagai berikut: 1. Apakah daun yakon dapat dimanfaatkan sebagai bahan dasar pembuatan minuman? 2. Bagaimana pengaruh pemberian jumlah buah jamblang dan kayu manis terhadap warna dan rasa sirup? D. Tujuan Penelitian Dalam penelitian ini perlu adanya tujuan yang berfungsi sebagai acuan pokok terhadap masalah yang akan diteliti, sehingga peneliti akan dapat bekerja secara terarah dalam mencari data hingga sampai pada langkah pemecahan masalah.

5 Tujuan yang hendak dicapai dalam penelitian ini adalah: 1. Untuk mengetahui daun yakon dapat dijadikan sebagai bahan dasar pembuatan minuman. 2. Untuk mengetahui pengaruh pemberian buah jamblang dan kayu manis terhadap warna dan rasa sirup daun yakon. E. Manfaat Penelitian Penelitian yang penulis lakukan ini diharapkan dapat memberikan manfaat secara teoritis dan praktis yaitu: 1. Manfaat atau kegunaan teoritis a. Sebagai suatu karya ilmiah hasil penelitian ini diharapkan dapat memberi masukan bagi perkembangan ilmu penegetahuan mengenai manfaat daun yakon dan buah jamblang. b. Hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai referensi untuk kegiatan penelitian berikutnya yang sejenis. 2. Manfaat atau kegunaan praktis a. Menyebarluaskan informasi mengenai tanaman yakon yang kaya akan manfaat, khususnya pada bidang obat-obatan. b. Memberikan sumbangan pikiran dalam upaya untuk lebih memanfaatkan buah jamblang.