K13 Revisi Antiremed Kelas 12 Fisika

dokumen-dokumen yang mirip
Antiremed Kelas 12 Fisika

K13 Revisi Antiremed Kelas 12 Fisika

SOAL DAN PEMBAHASAN ARUS BOLAK BALIK

MODUL FISIKA. TEGANGAN DAN ARUS BOLAK-BALIK (AC) DISUSUN OLEH : NENIH, S.Pd SMA ISLAM PB. SOEDIRMAN

e. muatan listrik menghasilkan medan listrik dari... a. Faraday d. Lenz b. Maxwell e. Hertz c. Biot-Savart

LEMBAR KERJA SISWA (LKS) /TUGAS TERSTRUKTUR - - INDUKSI ELEKTROMAGNET - INDUKSI FARADAY DAN ARUS

ARUS DAN TEGANGAN BOLAK- BALIK

RANGKAIAN ARUS BOLAK-BALIK.

drimbajoe.wordpress.com 1

Rangkaian Arus Bolak Balik. Rudi Susanto

BAB IV ARUS BOLAK BALIK. Vef = 2. Vrt = Vsb = tegangan sumber B = induksi magnet

Generator menghasilkan energi listrik. Sumber: Dokumen Penerbit, 2006

ULANGAN AKHIR SEMESTER GANJIL 2015 KELAS XII. Medan Magnet

RESONANSI PADA RANGKAIAN RLC

A. Kompetensi Mengukur beban R, L, C pada sumber tegangan DC dan AC

SOAL SOAL TERPILIH 1. maksimum dan arus efektif serta frekuensinya?

ANALISIS RANGKAIAN RLC ARUS BOLAK-BALIK

Gambar 3. (a) Diagram fasor arus (b) Diagram fasor tegangan

Arus Bolak Balik. Arus Bolak Balik. Agus Suroso Fisika Teoretik Energi Tinggi dan Instrumentasi, Institut Teknologi Bandung

METODE NUMERIK PADA RANGKAIAN RLC SERI MENGGUNAKAN VBA EXCEL Latifah Nurul Qomariyatuzzamzami 1, Neny Kurniasih 2

ARUS BOLAK BALIK. I m v. Gambar 1. Diagram Fasor (a) arus, (b) tegangan. ωt X(0 o )

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

INDUKSI EM DAN HUKUM FARADAY; RANGKAIAN ARUS BOLAK BALIK

TEGANGAN DAN ARUS BOLAK BALIK SK 2

Arus dan Tegangan Listrik Bolak-balik

ANALISIS RANGKAIAN RLC

Antiremed Kelas 12 Fisika

PRAKTIKUM RANGKAIAN RLC DAN FENOMENA RESONANSI

Berikut ini rumus untuk menghitung reaktansi kapasitif dan raktansi induktif

Fisika Study Center. Never Ending Learning. Menu. Cari Artikel Fisika Study Center. Most Read. Latest. English

DR Ibnu Mas ud Guru Fisika SMK Negeri 8 Malang Owner drimbajoe_foundation

Antiremed Kelas 12 Fisika

Kumpulan Soal Fisika Dasar II. Universitas Pertamina ( , 2 jam)

FASOR DAN impedansi pada ELEMEN-elemen DASAR RANGKAIAN LISTRIK

Dalam materi pembelajaran ini akan dibatas tiga komponen passif yakin

SOAL SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU (BESERA PEMBAHASANNYA) TAHUN 1996

LATIHAN FISIKA DASAR 2012 LISTRIK STATIS

IMBAS ELEKTRO MAGNETIK.

LATIHAN UAS 2012 LISTRIK STATIS

K13 Revisi Antiremed Kelas 12 Fisika

DAYA ELEKTRIK ARUS BOLAK-BALIK (AC)

20 kv TRAFO DISTRIBUSI

Kurikulum 2013 Kelas 12 Fisika

ARUS BOLAK-BALIK Pertemuan 13/14 Fisika 2

ANALISA RUGI-RUGI PADA GARDU 20/0.4 KV

MODUL 1 PRINSIP DASAR LISTRIK

05D Peralatan apakah yang kita gunakan untuk mengukur arus listrik? A. ohmmeter B. wavemeter C. voltmeter D. ammeter

KOMPONEN PASIF. Penyusun : TIM FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. induk agar keandalan sistem daya terpenuhi untuk pengoperasian alat-alat.

Arus & Tegangan bolak balik(ac)

TEGANGAN DAN ARUS BOLAK-BALIK

Xpedia Fisika. Soal Listrik Magnet

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PENENTUAN FREKUENSI OSILASI LC DARI KURVA TEGANGAN INDUKTOR DAN KAPASITOR TERHADAP FREKUENSI. Islamiani Safitri* dan Neny Kurniasih

Rangkaian Arus Bolak- Balik dan Penerapannya

[Listrik Dinamis] Lembar Kerja Siswa (LKS) Fisika Kelas X Semester 2 Waktu : 48 x 45 menit UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA NAMA ANGGOTA :

BAB III METODE PENELITIAN. pembebanan pada sistem tenaga listrik tiga fasa. Percobaan pembebanan ini

FISIKA. Sesi RANGKAIAN ARUS BOLAK-BALIK. A. ARUS BOLAK-BALIK a. Persamaan Arus dan Tegangan AC

Listrik. Elektrostatika. 05. EBTANAS Jarak dua muatan A dan B adalah 4 m. Titik C berada di antara kedua muatan berjarak 1 m dari A.

09. Pengukuran Besaran Listrik JEMBATAN ARUS BOLAK BALIK

BAB II DASAR TEORI. melalui gandengan magnet dan prinsip induksi elektromagnetik [1].

Fisika EBTANAS Tahun 2000

LAPORAN PRAKTIKUM LISTRIK MAGNET Praktikum Ke 1 KUMPARAN INDUKSI

JADWAL KEGIATAN PER TATAP MUKA (TM) Tatap Muka

Antiremed Kelas 10 FISIKA

1.KONSEP SEGITIGA DAYA

INDUKTANSI DIRI OLEH: Riza Riano : Uzi Fauziah : Temperatur Tekanan Sebelum 26,5±0,25 68,69±0,005 Sesudah 26,5±0,25 68,68±0,005

CIRCUIT DASAR DAN PERHITUNGAN

Kurikulum 2013 Antiremed Kelas 9 Fisika

DASAR LISTRIK BOLAK-BALIK (AC)

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL BIRO PERENCANAAN DAN KERJASAMA LUAR NEGERI JAKARTA

BAB II LANDASAN TEORI

TM - 2 LISTRIK. Pengertian Listrik

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di dengan memasukkan kode 5976 ke menu search. Copyright 2017 Zenius Education

PROBLEM SOLVING INDUKTANSI DIRI

K13 Revisi Antiremed Kelas 10 FISIKA

OSILASI ELEKTROMAGNETIK & ARUS BOLAK-BALIK

I. BUNYI 1. Bunyi merambat pada besi dengan

INDUKTANSI DIRI. 1. Menentukan nilai hambatan murni induktor

KATA PENGANTAR. 0 Modul Praktikum RL Tehnik Elektro UNISSULA

BAB 7 INDUKSI ELEKTROMAGNET

K13 Revisi Antiremed Kelas 12 Fisika

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LAB SHEET RANGKAIAN LISTRIK. Pengaruh Frekuensi Terhadap Beban Semester I

Bahan Ajar Ke 1 Mata Kuliah Analisa Sistem Tenaga Listrik. Diagram Satu Garis

Kemampuan yang dibangun dalam laboratorium inquiry : Mampu menyusun rangkaian jembatan Wheatstone Menjelaskan sifat rangkaian jembatan Wheatstone Mamp

Antiremed Kelas 12 Fisika

MODUL IV KOMPONEN ELEKTRONIKA

Kurikulum 2013 Kelas 12 SMA Fisika

BAB I TEORI RANGKAIAN LISTRIK DASAR

ANALISIS UPAYA PENURUNAN BIAYA PEMAKAIAN ENERGI LISTRIK PADA LAMPU PENERANGAN

Gambar 2.1 Alat Penghemat Daya Listrik

Induktansi. Kuliah Fisika Dasar II Jurusan TIP, FTP, UGM 2009

BAB II LANDASAN TEORI

Menganalisis rangkaian listrik. Mendeskripsikan konsep rangkaian listrik

jawaban : Jadi pada grafik V terhadap t sumbu Vv = o sedangkan pada sumbu t,t = 0 grafik yang benar adalah grafik D. Jawab: D

atau pengaman pada pelanggan.

RANGKAIAN LISTRIK. Kuliah 1 (Umum)

Prinsip Pengukuran Besaran Listrik

Sumber AC dan Fasor. V max. time. Sumber tegangan sinusoidal adalah: V( t) V(t)

RANGKAIAN ARUS BOLAK-BALIK

Transkripsi:

K13 Revisi Antiremed Kelas 12 Fisika Listrik Arus Bolak-balik - Soal Doc. Name: RK13AR12FIS0401 Version: 2016-12 halaman 1 01. Suatu sumber tegangan bolak-balik menghasilkan tegangan sesuai dengan fungsi v = 140 cos 120 t volt (t dalam sekon). Tegangan efektif dan frekuensi sumber tegangan bolak-balik tersebut adalah... (A) 198 volt dan 120 Hz (B) 99 volt dan 120 Hz (C) 198 volt dan 60 Hz (D) 99 volt dan 60 Hz (E) 198 volt dan 120 Hz 02. Suatu sumber tegangan bolak-balik menghasilkan tegangan sesuai dengan fungsi v = 100 sin 120 t volt (t dalam sekon). Jika sumber tegangan ini dihubungkan seri dengan resistor 5 maka: (1) arus efektif yang mengalir pada resistor adalah 10 2 A (2) frekuensi sumber tegangan tersebut adalah 60 Hz (3) daya rata-rata yang terdisipasi pada resistor 1000 watt (4) tegangan maksimum pada resistor adalah 100 2 volt 03. Suatu sumber arus bolak-balik yang memiliki arus listrik maksimum 2 A dihubungkan seri dengan sebuah resistor R. Apabila sumber arus bolak-balik digantikan dengan sumber arus searah maka nilai arus sumber arus searah agar memberikan efek panas yang sama pada resistor R adalah... A. (A) 2 (D) 4 (B) 2 2 (E) 8 (C) 2

Doc. name: RK13AR12FIS0401 Version: 2016-12 halaman 2 Informasi berikut untuk menjawab soal nomor 04 sampai dengan 06. Grafik-grafik berikut adalah berbagai kemungkinan hubungan antara tegangan (warna biru) dan arus listrik (warna merah) bolak-balik pada berbagai komponen listrik. 04. Grafik tegangan dan arus pada resistor adalah... 05. Grafik tegangan dan arus pada induktor adalah... 06. Grafik tegangan dan arus pada kapasitor adalah... Informasi berikut untuk menjawab soal nomor 07 sampai dengan 09. Grafik-grafik berikut adalah berbagai kemungkinan diagram fasor antara tegangan (warna biru) dan arus listrik (warna merah) bolak-balik pada berbagai komponen listrik. 07. Diagram fasor untuk resistor adalah... 08. Diagram fasor untuk induktor adalah... 09. Diagram fasor untuk kapasitor adalah...

Doc. name: RK13AR12FIS0401 Version: 2016-12 halaman 3 10. Tegangan pada suatu induktor yang induktansinya 5 mh dinyatakan dalam fungsi waktu v = 140 sin (100t) volt (t dalam sekon). Fungsi arus listrik terhadap waktu yang mengalir pada induktor tersebut adalah... (A) i = 280 sin (100t - ) ampere (B) i = 280 cos (100t - ) ampere (C) i = 280 sin (100t - ) ampere (D) i = 280 cos (100t - ) ampere (E) i = 140 sin (100t - ) ampere 11. Reaktansi induktif sebuah induktor akan mengecil. (A) frekuensi arusnya diperbesar, induktansi induktor diperbesar (B) frekuensi arusnya diperbesar, induktansi induktor diperkecil (C) frekuensi arusnya diperbesar, kuat arus listriknya diperkecil (D) frekuensi arusnya diperkecil, induktansi induktor diperbesar (E) frekuensi arusnya diperkecil, induktansi induktor diperkecil 12. Suatu induktor murni dengan induktansi 2 mili-henry dihubungkan dengan suatu sumber tegangan bolak-balik yang kuat arus maksimumnya adalah 4 ampere. Jika frekuensi sumber tegangan bolak-balik itu 60 Hz maka... ( = 3,14) (1) reaktansi induktif induktor pada rangkaian ini adalah sekitar 0,75 ohm (2) tegangan maksimum pada induktor adalah 3 volt (3) tegangan efektif pada induktor sekitar 2,1 volt (4) fase tegangan mendahului arus sebesar radian

Doc. name: RK13AR12FIS0401 Version: 2016-12 halaman 4 13. Suatu kapasitor murni dengan kapasitansi 250 mikro-farad dihubungkan seri dengan sumber tegangan bolak-balik yang menghasilkan gaya gerak listrik v sesuai dengan fungsi v = 120 sin 100 t (v dalam volt, t dalam sekon). Arus listrik yang mengalir pada kapasitor adalah. (A) i = 3 sin 100 t ampere (B) i = 3 cos 100 t ampere (C) i = 3 sin (100 t - 2) ampere (D) i = 3 sin (100 t + 2) ampere (E) i = 6 sin (100 t + 2) ampere 14. Suatu kapasitor murni dengan kapasitansi 2 µf dihubungkan seri dengan sumber tegangan bolak-balik yang tegangan maksimumnya 100 volt dan frekuensi sudutnya 50 rad/s. Pernyataan yang benar adalah. (A) reaktansi kapasitif kapasitor adalah 100 ohm (B) arus maksimum pada kapasitor adalah 1 ampere (C) daya rata-rata yang terdisipasi pada kapasitor adalah 0 watt (D) arus efektif pada kapasitor adalah 0,5 ampere (E) frekuensi sumber tegangan adalah 100 Hz 15. Sebuah resistor R dan kumparan L dihubungkan seri pada tegangan bolak-balik 100 V. Tegangan antara kedua ujung kumparan dan resistor sama besar. Tegangan tersebut... V. (A) 25 2 (D) 50 (B) 50 2 (E) 60 2 (C) 75 16. Rangkaian seri hambatan (R = 60 ) dan induktor dialiri arus bolak-balik dengan kuat arus 2 A. Apabila beda fase antara tegangan dan arus pada rangkaian tersebut (tan = 3/4) maka tegangan induktor adalah... V. (A) 72 (D) 90 (B) 120 (E) 160 (C) 200

Doc. name: RK13AR12FIS0401 Version: 2016-12 halaman 5 17. Rangkaian RC seri dengan C = 250 F dihubungkan dengan sumber tegangan bolakbalik 200 V; 50/ Hz. Bila kuat arus yang mengalir pada rangkaian tersebut 4 A maka nilai hambatan R adalah... (A) 60 40 (C) (D) 50 18. Sebuah kumparan diukur dengan ohmmeter menunjukkan 12 ohm. Setelah dirangkai dengan sumber tegangan bolak-balik pengukuran dengan amperemeter menunjukkan 0,4 A dan pengukuran dengan voltmeter menunjukkan 5,2 volt. Dari hasil pengukuran disimpulkan bahwa reaktansi induktifnya adalah... (A) 2,08 ohm (D) 4,8 ohm (B) 5 ohm (E) 6,24 ohm (C) 13 ohm 19. Hambatan 1000 ohm, kumparan 0,5 henri, dan kapasitor 0,2 mikrofarad dirangkai seri dan dihubungkan dengan sumber tegangan arus bolak balik yang frekuensi angulernya 5000 rad/s. Nilai impedansi rangkaian tersebut mendekati... (A) 100 ohm (B) 1800 ohm (C) 500 ohm (D) 2600 ohm (E) 1600 ohm 20. Sebuah resistor (R = 40 ), induktor (L = 10mH), dan kapasitor (C = 25 F) disusun seri dan dipasang pada sumber arus bolakbalik dengan persamaan I = 4,4 sin 1000t ampere. Persamaan tegangan di ujung-ujung sumber arus bolak-balik adalah... (A) V = 176 sin(1000t + (37/180) ) volt (B) V = 176 sin(1000t - (37/180) ) volt (C) V = 220 sin(1000t + (37/180) ) volt (D) V = 220 sin(1000t + (37/180) ) volt (E) V = 220 sin(1000t + (37/180) ) volt

Doc. name: RK13AR12FIS0401 Version: 2016-12 halaman 6 21. Resistor berhambatan 300 ohm, induktor 0,9 H dan kapasitor 2 F dirangkai seri, kemudian kedua ujungnya diberi tegangan AC. V =100 2sin1000t ; V dalam volt dan t dalam sekon maka: (1) impedansi rangkaian 500 ohm (2) kuat arus efektif pada rangkaian 0,2 A (3) tegangan melintasi resistor 60 V (4) tegangan melintasi kapasitor 100 V 22. Pada suatu rangkaian RLC seri, jika nilai kapasitansi kapasitornya diperkecil maka nilai impedansi rangkaian tersebut... (1) mungkin bertambah (2) selalu berkurang (3) mungkin berkurang (4) selalu bertambah 23. Resistor berhambatan 30 ohm, induktor 0,09 H dan kapasitor 20 F dirangkai seri, kemudian kedua ujungnya diberi tegangan AC. V =100 2sin1000t ; V dalam volt dan t dalam sekon, maka: (1) impedansi rangkaian 50 ohm (2) kuat arus efektif pada rangkaian 2A (3) daya rata-rata yang terdisipasi pada rangkaian adalah 120 watt (4) faktor daya rangkaian adalah 0,6 24. Suatu rangkaian seri RC dengan R = 50 dan C = 4 F dihubungkan dengan sumber arus bolak-balik berfrekuensi 125 rad/s. Besar induktansi suatu induktor yang harus dipasang seri pada rangkaian agar terjadi resonansi adalah... (A) 16 H (D) 6 H (B) 10 H (E) 4 H (C) 8 H

Doc. name: RK13AR12FIS0401 Version: 2016-12 halaman 7 25. Suatu rangkaian penerima radio memakai rangkaian R-L-C seri yang dihubungkan dengan tegangan bolak-balik sebesar 1 volt (nilai efektif). Jika R = 500 ohm; L = 0,4 mh; dan C = 100pF maka... (1) frekuensi resonansi rangkaian mendekati 800 khz (2) pada keadaan resonansi impedansi rangkaian 500 ohm (3) pada keadaan resonansi arus efektif yang mengalir 2 ma (4) pada keadaan resonansi faktor dayanya maksimum 26. Bila sebuah trafo mempunyai perbandingan lilitan primer dan sekunder 4 : 5 dan perbandingan arus primer dan sekunder 5 : 3 maka trafo mempunyai efisiensi... (A) 50% (B) 60% (C) 75% (D) 80% (E) 90% 27. Sebuah transformator yang efisiensinya 75% dan dihubungkan dengan tegangan primer 220 V, menghasilkan tegangan sekunder 110 V. Jika arus pada kumparan sekunder sebesar 2A maka arus pada kumparan primer adalah... (A) 0,75 A (B) 0,80 A (C) 1,00 A (D) 1,20 A (E) 1,33 A 28. Sebuah transformator (trafo) dihubungkan dengan jaringan listrik rumah yang tegangan -nya 220 volt dan sebuah alat listrik yang mengkonsumsi daya 350 watt pada tegangan 110 volt. Jika arus listrik pada kumparan primer trafo adalah 2 ampere maka efisiensi trafo adalah sekitar... (A) 60% (D) 75% (B) 65% (E) 80% (C) 70%

Doc. name: RK13AR12FIS0401 Version: 2016-12 halaman 8 29. Panas yang terbuang pada suatu trafo ketika dihubungkan dengan alat listrik yang mengkonsumsi daya 40 watt adalah 10 joule/sekon. Efisiensi trafo pada keadaan ini adalah... (A) 90% (D) 75% (B) 85% (E) 60% (C) 80%