Panduan Kualitas Konten dan Gambar Produk - Advance

dokumen-dokumen yang mirip
Mempercantik Deskripsi Produk Anda. Lazada University September 2016

Desain Deskripsi Produk. Lazada University September 2016

1. Pengantar. 2. Panduan Pengguna Overview Template Halaman Kategori Banner Video Produk. 3. Halaman Saya. 4. Analisis

Panduan Upload Produk

PANDUAN UPLOAD PRODUK (SINGLE UPLOAD)

INGIN MENINGKATKAN BISNIS ANDA?

Panduan Penggunaan Akun Guru SIAJAR LMS

Maksimalkan Penjualanmu di Lazada

CARA PENGGUNAAN WEBSITE

1. Pengantar. 2. Tampilan halaman toko di website Lazada

Buku Panduan Penggunaan Website Corporate Dengan Themes Bridge Karya

PANDUAN PENERAPAN E-LEARNING BERBASIS RUMAH BELAJAR (JEJAK BALI) PROVINSI BALI

LATIHAN OPTIMASI GAMBAR TRAINING PRESENTASI MEMUKAU

BAB 1 PENGANTAR WEB DESIGN

Panduan Perpajakan. Mohon mengikuti pelatihan sampai selesai agar tidak kehilangan informasi penting.

Tampilan Perangkat PC, Laptop, Netbook, Tablet

Tips Meningkatkan Eksposur Produk Anda di Website Lazada Pagi WIB

Ebook Panduan Pengoperasian Web Simpel

Manual Penggunaan Aplikasi

Tutorial Menggunakan webpraktis profil bisnis

Add-Ons and Apps for Business

PANDUAN UPLOAD PRODUK (MASS UPLOAD)

PANDUAN MENULIS DI MAJALAH FAKULTAS ONLINE

PANDUAN PENGELOLAAN GBPP-SAP

SELLER CENTRE PANDUAN MASS UPLOAD

KPU KAB. MADINA KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN MANDAILING NATAL

Mendaftar ke Friendster

BAB IV MATERI KERJA PRAKTEK

Percobaan 1 : Mengatur Width Dan Height Hasil :

1. Pengenalan. 2. Overview dari halaman toko di Website Lazada

Tutorial Dasar Cara Membuat Blog

Manual Penggunaan Aplikasi

Menampilkan Images, Audio, Video, dan Membuat Tabel

Bab IV. Mengisi Fitur Website Sekolah. A. Mengelola Agenda

MACROMEDIA FLASH. 1.1 Mengenal interface Macromedia Flash 8. Panel. Timeline Stage. Properties. Animasi Sederhana dengan Macromedia Flash 1

E-PROPOSAL SYSTEM (KAB/KOTA) User Manual

Aplikasi Surat Keterangan Pendamping Ijazah (SKPI)

Penilaian Prestasi Kerja PNS(PPKP)

PANDUAN PENDAFTARAN MENJADI ANGGOTA LOKERNTT (Mohon dibaca dengan teliti)

Buku Panduan Penggunaan Aplikasi SKI

Website Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis (FPEB) Universitas Pendidikan Indonesia (

DAFTAR ISI. Panduan Penggunaan Pengadaan Software Dan Aplikasi E-Planning (User SKPD)

MODUL PENGEMBANGAN WEBSITE UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA. (Web Fakultas, Program Pascasarjana, & Lembaga Versi Inggris)

FLEXIBLE & SIMPLE E-COMMERCE MANUAL SISTEM MANAJEMEN KONTEN (CMS) ONLINE SHOP. Copyright 2016 by Flimmerce

Berlaku sejak : 20 Mei 2016 PENGISIAN EVALUASI DIRI PROGRAM STUDI Revisi : 01 ONLINE 2016

PANDUAN UNGGAH MANDIRI. KARYA TULIS AKHIR MAHASISWA (Sebagai Syarat Wisuda)

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

EBOOK TUTORIAL (PANDUAN) LAPAX THEME TEMPLATE TOKO ONLINE WORDPRESS INDONESIA JASA PEMBUATAN WEBSITE TOKO ONLINE. Butuh bantuan? Hubungi kami!

PANDUAN WEBSITE PENDAFTARAN KEMBALI MAHASISWA BARU

1 A p l i k a s i D e s a O n l i n e BAB I PENDAHULUAN

Langkah langkah Setup Produk pada Admin Toko

Cara Mengelola Isi Halaman Web

USU e-learning PANDUAN BAGI DOSEN. Pusat Sistem Informasi USU UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PANDUAN APLIKASI SISTEM INFORMASI PENGADUAN Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Universitas Terbuka

E-commerce Development Berbasis Wordpress

Manual Book. Model Pelaporan Online

DAFTAR ISI. Panduan Penggunaan Pengadaan Software Dan Aplikasi E-Planning (User Kecamatan)

- Hingga Muncul tampilan dan editor Frontpage sebagai berikut : Area Kerja. Menu Formatting. Layer Kerja

Sistem Informasi Perencanaan Pembangunan Daerah (SIPPD) Daftar Isi

Salam Pramuka. Setelah memilih menu pendaftaran, maka akan muncul tampilan isian pendaftaran

Bu k u Ma n u a l Web Si t e SK PD Pem er i n t a h K a b u pa t en Ma l a n g

Materi Computer Mediated Learning Orientasi Belajar Mahasiswa 2008 MATERI COMPUTER MEDIATED LEARNING

TIP 8. Gambar 8.1. Tidak perlu lagi menggunakan Driver Adobe PDF untuk cetak dalam bentuk PDF

MANUAL PENGGUNAAN APLIKASI PELAKU USAHA

PETUNJUK PEMANFAATAN KELAS MAYA

Latihan 45 Teks dengan Efek Zoom In pada Setiap Huruf

EBOOK TUTORIAL (PANDUAN) PAKET BEGINNER JASA PEMBUATAN WEBSITE TOKO ONLINE

Paket-Paket Harga Software WebsiteX5 Premium -

LAPORAN RESMI. PRAKTIKUM TEKNOLOGI WEB Image dan Link

PANDUAN PENGISIAN FORMULIR PENDAFTARAN BEASISWA ONLINE UNIVERSITAS HASANUDDIN

Panduan Pendaftaran SNMPTN 2011 Jalur Undangan pada Laman

PANDUAN PENGGUNAAN ANIMASI FLASH

PANDUAN WEBSITE PENDAFTARAN KEMBALI MAHASISWA BARU

PETUNJUK PENGGUNAAN PENGISIAN SASARAN KERJA PEGAWAI DAN REALISASI SECARA ONLINE

Manual Penggunaan Aplikasi

PANDUAN PENGGUNAAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN MANDIRI MATA PELAJARAN FISIKA

TAMPILAN PC / LAPTOP Bagian atas - Beranda. Klik Logo ini untuk kembali ke halaman Beranda Informasi nomor Customer Service

Microsoft Internet Explorer 7 atau versi diatas (direkomendasikan) Mozilla FireFox 3.6 atau versi diatas (direkomendasikan)

IMPLEMENTASI DAN ANALISA SISTEM

Panduan Kualitas Gambar & Konten Juni 2016

TUTORIAL PENGEMBANGAN WEBSITE JDIH PROVINSI JAWA TIMUR. Malang, 7 Juli 2017

Gambaran umum tata letak Portal SIPOL terdiri dari empat bagian seperti yang ditunjukkan pada gambar berikut:

MODUL ADMIN WEBSITE FAKULTAS DAN JURUSAN

Merekam Peta dari Google Maps

Membuat Tombol Enter dengan Menggunakan Adobe Photoshop Oleh : Tomy Meilando

Buku Panduan. WebGIS Perencanaan

MANUAL BOOK WEBGIS BAPPEDA KABUPATEN MAHULU JL. JUANDA 2, RT 16 NO 6H SAMARINDA (0541) WEBSITE DEKA.CO.ID WEB & IT SOLUTION.

PANDUAN PENGELOLAAN SITUS WEB BPKP

Tips Meningkatkan Eksposur Produk Anda di Website Lazada Pagi WIB

MANUAL BOOK KONTRIBUTOR

Tutorial Penggunaan. Bagian I.

Kelas Maya. Panduan Pengguna Sistem - Siswa. Republik Indonesia. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

PANDUAN PENGGUNAAN Aplikasi Seleksi Beasiswa

Mengoptimasikan Penjualan di Lazada Pagi WIB

Panduan untuk Seller Center

PANDUAN PENDAFTARAN DAN PEMBUATAN LISTING SOLO MEDIA PROMO

PEMBUATAN BAHAN AJAR KIMIA BERBASIS WEB MENGGUNAKAN MICROSOFT FRONTPAGE

Sistem Informasi Perencanaan Pembangunan Daerah (SIPPD) Daftar Isi

Interface Pengguna Grafik (GUI) dbookpro

Panduan Member Area. Turorial dari Pembuatan , Pendaftaran sampai penggunaan sub2 menu pada member Area

Transkripsi:

Panduan Kualitas Konten dan Gambar Produk - Advance Mohon mengikuti pelatihan sampai selesai agar tidak kehilangan informasi penting. Penting : Hanya dapat dibuka pada komputer & laptop (tidak pada Ipad dan HP) Browser : Google Chrome (Disarankan)

Agenda Pelatihan Agenda Panduan Gambar Agen Panduan Deskripsi

Panduan Gambar Ukuran dan Komposisi Syarat Gambar yang Baik Fungsi dan Fitur Spesifikasi dan Pemosisian Gambar Perjelas Fitur Utama Produk

Gambar yang baik tentunya akan merepresentasikan produk yang lebih efektif.

Peran Gambar Produk dalam Online Marketing 1. Menarik perhatian pelanggan secara visual 2. Mempengaruhi keputusan pelanggan untuk membeli 3. Menunjukkan dedikasi dan profesionalisme seller 4. Memberikan kesan yang baik kepada pelanggan

PENJUALAN TAMPILAN PRODUK = CONVERSION RATE Gambar Deskripsi Produk Nama Produk Harga

1. Fungsi dan Fitur Gambar yang tampil di hadapan pelanggan adalah gambar utama dari produk Anda Tampilkan foto terbaik Anda sebagai gambar pertama Gambar yang baik dapat menarik perhatian pelanggan pada halaman pencarian Semakin banyak pelanggan yang melihat, tentunya semakin besar kemungkinan pelanggan membeli.

Agenda Ukuran dan Komposisi Syarat Gambar yang Baik Fungsi dan Fitur Spesifikasi dan Pemosisian Gambar Perjelas Fitur Utama Produk

2. Ukuran dan Komposisi Gambar tidak kurang dari 500 x 500 px dan tidak lebih dari 2000 x 2000 px, sesuai dengan standar ketentuan Lazada. Format yang diterima adalah JPG, PNG, atau GIF. Berbentuk persegi tanpa bingkai. Buat proporsi rasio 1:1 Warna background satu saja

2. Ukuran dan Komposisi Mana yang lebih menarik? Background 1 warna Foto menggunakan model agar lebih menarik Produk yang ditampilkan jelas

2. Ukuran dan Komposisi Objek yang terlalu banyak Tulisan yang menutup gambar Gambar terpotong Potret yang tidak menyeluruh H I N D A R I!

Agenda Ukuran dan Komposisi Syarat Gambar yang Baik Fungsi dan Fitur Spesifikasi dan Pemosisian Gambar Perjelas Fitur Utama Produk

3. Spesifikasi dan Pemosisian Gambar LINEAR

3. Spesifikasi dan Pemosisian Gambar TRIANGULAR

3. Spesifikasi dan Pemosisian Gambar DIAGONAL

3. Spesifikasi dan Pemosisian Gambar FADE OUT

3. Spesifikasi dan Pemosisian Gambar FAN SHAPE

3. Spesifikasi dan Pemosisian Gambar FRAME

3. Spesifikasi dan Pemosisian Gambar CIRCULAR

3. Spesifikasi dan Pemosisian Gambar LAINNYA

Agenda Ukuran dan Komposisi Syarat Gambar yang Baik Fungsi dan Fitur Spesifikasi dan Pemosisian Gambar Perjelas Fitur Utama Produk

4. Syarat Gambar yang Baik Pastikan gambar terlihat jelas dan tajam dan memenuhi minimum resolusi yang diharuskan

4. Syarat Gambar yang Baik Gambar yang kurang terekspos, atau yang terlalu terekspos sebaiknya diedit kembali agar memiliki komposisi yang pas

4. Syarat Gambar yang Baik Tampilkan produk dari berbagai sudut

Agenda Ukuran dan Komposisi Syarat Gambar yang Baik Fungsi dan Fitur Spesifikasi dan Pemosisian Gambar Perjelas Fitur Utama Produk

5. Perjelas Fitur Utama Produk

Agenda Pelatihan Agenda Panduan Gambar Agen Panduan Deskripsi

Pengaruh Deskripsi Produk Menjelaskan spesifikasi produk lebih detail Mempercantik halaman produk Anda Menarik pelanggan

Pentingnya Deskripsi Produk

Contoh Deskripsi Produk Standar

Contoh Deskripsi Produk Superstar

Pengaturan Informasi pada Deskripsi Anda Berdasarkan Pola Belanja Pelanggan Tahap 1 Pemasaran Informasikan spesifikasi dan keunggulan produk Anda secara detail. Tampilkan pula manfaat dan perkuat dengan survey pelanggan. Tahap 2 Konsep dan Desain Tambahkan pemanis seperti video dan gambar yang mampu menjelaskan produk Anda lebih detail. Tentunya, hal ini akan membuat pelanggan menjadi lebih tertarik untuk membeli. Tahap 3 Informasi Lainnya Informasikan kepada pelanggan mengenai garansi produk dan dimana pelanggan dapat mengklaim garansi.

Bagaimana Caranya? 1Masukkan Informasi Dasar dalam Deskripsi Spesifikasi Produk: warna, fitur, keunggulan, manfaat. Instruksi Pembelian: informasi garansi, promosi, dan informasi service center. Instruksi Penggunaan: berikan istruksi cara-cara menggunakan produk.

Bagaimana Caranya? 2 Komposisi Model Deskripsi Percantik dengan menggunakan video dan gambar! Atur konten deskripsi, berapa banyak fitur produk dan gambar serta video yang dapat Anda gunakan?

Standar Deskripsi Komposisi Warna Buat permainan dengan warna untuk foto deskripsi Anda Warna logo atau warna produk Warna gambar pada deskripsi

Deskripsi Produk Solusi yang ditawarkan oleh brand Masukkan topik yang dikeluhkan oleh pelanggan. Perkuat dengan survey. Masalah yang dihadapi pelanggan

Deskripsi Produk Pembuktian bahwa produk aman dikonsumsi Keunggulan produk

Standar Deskripsi Gambar Ukuran Pada website Lazada, maksimal lebar gambar adalah 900 piksel. Resolusi Image Hosting Berikan resolusi yang jelas agar gambar tidak pecah. Pastikan Anda menggunakan layanan image hosting gratis atau berbayar yang tepat agar gambar bisa selalu tayang.

Standar Deskripsi Teks Gunakan huruf kapital yang tepat Gunakan margin yang rapi dan sesuai Maksimalkan fitur bold untuk menonjolkan poin-poin penting

Pengaturan Informasi pada Deskripsi Anda Kesalahan Umum Terkait Pengaturan Informasi Apakah deskripsi produk yang lebih panjang lebih baik? Jika pelanggan tidak sepenuhnya tertarik, sebaiknya jangan membuat deskripsi panjang dengan begitu saja. Apabila fitur-fitur produk bisa dijelaskan dengan padat, deskripsi yang pendek namun kuat lebih baik. Apakah semua informasi harus dicantumkan? Banyaknya porsi informasi yang digunakan tergantung pada perlu atau tidaknya produk tersebut dibuat menjadi lebih progresif.

Cara Input Gambar pada Deskripsi Tools Browser: Mozilla Firefox Cloud: Google Photo HTML Editor: http://htmleditor.in/index.html Sebelum mengunggah foto, kami merekomendasikan Anda untuk menggunakan Mozilla Firefox ketika melakukkan proses penambahan gambar ataupun video untuk menghindari kesalahan HTML yang biasa terjadi jika menggunakan Google Chrome.

Langkah 1 Buka dan masuk ke https://photos.google.com/ Ketika sudah terbuka dan sudah masuk, akan tampak halaman berikut di browser Anda:

Langkah 2 Klik ikon awan pada bagian atas.

Langkah 3 Pilih foto yang ingin Anda unggah. Kemudian tunggu hingga semua foto berhasil terunggah. Setelah Anda mengklik tanda (X), Anda dapat menemukan gambar yang Anda unggah pada album yang Anda pilih.

Langkah 4 Siapkan deskripsi produk Anda. Salin pada online HTML Editor. Anda dapat menggunakan http://htmleditor.in/index.html. Kemudian, posisikan sesuai dengan kebutuhan dan selera Anda. Pada contoh, gambar akan ditaruh di posisi tengah yang ditandai dengan kotak merah.

Langkah 5 Kembali ke Google Photo dan pilih foto yang akan dimasukkan ke dalam deskripsi produk. Setelah dibuka (akan tampak background berwarna hitam), klik kanan dan pilih Copy Image Address.

Langkah 6 Kembali ke HTML Editor. Lalu, foto yang sudah di-copy, di-paste di HTML Editor pada posisi sesuai dengan selera dan kebutuhan Anda. Klik ikon Image pada tab: Lalu akan muncul box: Setelah muncul box, paste URL yang telah Anda copy ke box URL. Pastikan lebar foto tidak lebih dari 800 piksel (diisi pada boks Width atau sesuaikan kolom Height apabila gambar Anda memiliki ukuran yang cukup panjang). Hal ini dikarenakan standar layout website Lazada mampu memuat lebar maksimal 850 piksel. Kemudian, klik OK.

Langkah 7 Kini, foto tersebut telah tertera pada deskripsi produk Anda seperti gambar di bawah ini:

Langkah 8 Kemudian, salin seluruh HTML yang telah Anda buat dengan cara klik tombol Source pada bagian pojok kiri atas: Kemudian, Anda akan melihat kode HTML deskripsi produk Anda. Klik CTRL + A untuk memblok seluruh kode, lalu copy dan paste pada deskripsi produk Seller Center

Langkah 9 Untuk paste ke Seller Center, pada kotak Product Description, klik kotak berwarna biru dengan tulisan HTML pada bagian pojok kiri atas. Lalu, akan terlihat kode HTML seperti ini: Hapus semua lalu paste HTML yang telah Anda copy dari HTML Editor ke box pada Seller Center seperti gambar di atas. Kemudian, klik Finish Editing.

Terima kasih Mohon mengisi formulir feedback setelah pelatihan berakhir