Gambar 4.18 Halaman FAQ

dokumen-dokumen yang mirip
13. Halaman View Transaksi Rental Mobil. Gambar 4.32 Halaman View Transaksi Rental Mobil

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Link Nama digunakan untuk menuju halaman Data Absensi Siswa.

Gambar 4.35 Halaman Contact Us

20. Halaman Detail Produk Setelah Login

Petunjuk Pemakaian Sistem

CARA PENDAFTARAN MEMBER TOKOCATLANCAR.CO.ID. Cara mendaftar sebagai member Tokocatlancar.co.id

PROMO TOKO. Panduan Pengguna

PANDUAN UMUM PENGGUNAAN APLIKASI ONLINE SHOP TOKOMOBILE (Android)

Gambar 4.39 Form View Pembelian Pemesanan Supplier

BAB I PENDAHULUAN. Penggunaan teknologi yang berkembang saat ini. memudahkan usaha penyebaran informasi dan promosi penyewaan

Cara Menjalankan Program

Gambar Layar edit jenis barang. Pada layar ini user diminta untuk mengedit data jenis barang pada textbox-textbox yang

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

Gambar 4.78 Rancangan Layar History Faktur Penjualan Konsinyasi

Gambar 4.45 Tampilan Halaman Lihat Barang BOD

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Dalam merancang dan membangun sistem penjualan online ini ada

Prosedur menjalankan program

Penjualan Buku Online Toko Buku Gramedia Jember

Berikut ini adalah petunjuk pemakaian aplikasi sistem basis data. Petunjuk berikut ini disertai dengan tampilan layar. Keterangan selengkapnya

Prosedur Penggunaan Program Gambar 4.7 Halaman Home

3. Setting Data Master

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Pada sub bab ini akan dijelaskan mengenai analisis sistem informasi rental mobil

BAB IV RANCANGAN TAMPILAN

Bab IV HASIL DAN ANALISIS

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. dalam pengoperasian sistem basis data yang baru: : HP Deskjet 656c

Gambar 4.76 User Interface Login

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

TUGAS ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM PENJUALAN LAPTOP

Prosedur menjalankan program Analisis Dan Perancangan. Sistem Basis Data Pembelian, Penjualan Dan Persediaan Pada. Restoran Celio Bistro

BAB IV HASIL DAN UJICOBA

sebelumnya, yaitu hasil Aplikasi Pemesanan Kamar pada Hotel Relasi (php) yang bertujuan untuk membuat suatu aplikasi web pemasaran pada Hotel

Manual Book For Customer

Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Penjualan Laptop

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI PERANCANGAN

Gambar Tampilan Layar Halaman Buat Penyesuaian Stok

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB IV. Hasil dan Pembahasan. Adapun hasil dari penelitian ini adalah sebuah website yang menampilkan produk-produk

HOW TO USE : Cara menjalankan program

Tampilan Layar Hubungi Kami. tidak secara sembarangan memasukkan pesan.

A. ADMIN. Form Login Admin

Batal mengisi data pelanggan. Jika tombol update barang diterima ditekan. Tampilkan layar update status penerimaan barang

Manual Book. PG Online

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. tampilan layar sistem ERP CV.Gracia Jaya beserta prosedur penggunaannya

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

ACCOUNT RECEIVABLE PELUNASAN PIUTANG. Menu pelunasan piutang dipergunakan untuk memasukan data-data pelunasan yang di lakukan oleh

Gambar 4.23 Halaman Hapus Kategori Utama. 23. Halaman Katalog Barang Kategori Utama Tambah. Gambar 4.24 Halaman Tambah Kategori Utama Barang

BAB IV TAMPILAN HASIL DAN PEMBAHASAN

Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Reservasi Tiket Bioskop. Disusun Oleh : Riska Nony Oktaviani ( ) Novita Anggraini Putri ( )

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

Bab IV. HASIL DAN ANALISIS

dengan memilih jenis tahun yang diinginkan.

PROSEDUR PROGRAM. Berikut ini adalah petunjuk pemakaian aplikasi basis data penjualan, pembelian

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. adalah analisis mengenai analisis dokumen, analisis posedur dan analisis proses.

menu update yang berfungsi untuk merubah data diri, dan menu Change Password Gambar 4.28 Halaman halaman update personal data

Petunjuk Penggunaan Aplikasi LHPBK

Gambar Tampilan Layar User. Layar ini dibuat agar administrator dapat mengontrol user account yang ada.

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Halaman Login Halaman Staff

BAB IV Hasil Tercapai

PETUNJUK PENGGUNAAN E-RECRUITMENT IPC

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. 1. Sistem Operasi Microsoft Windows Microsoft SQL Server 2005

PANDUAN SMART ONLINE

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

- Tunggu hingga proses selesai.

TUGAS BESAR APBO ATURAN

Prosedur penggunaan aplikasi

SISTEM INFORMASI PENJUALAN HANDPHONE VELIN PHONE TANGERANG BERBASIS WEB

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

User Manual Aplikasi Surat Rekomendasi Ditjen SDPPI Kominfo

menekan link Ya, sedangkan untuk membatalkannya pegawai dapat menekan link

BAB III IMPLEMENTASI. Program penghubung database tersebut disimpan dengan nama. konek.php. Berikut merupakan kode program penghubung Database :

Gambar Tampilan Menu Penyesuaian Stok Barang

- Pengoperasian program mudah untuk dijalankan. - Tampilan program aplikasi cukup baik Konversi Data, Backup dan Recovery Data

Halaman Edit Technology (technology.php) jika link edit diklik

ABACA-MYDCARD.COM. Buku Petunjuk. V1.1 Mei 2016

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

Standard Operating Procedure (SOP)

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN ANALISIS

Berikut ini merpakan prosedur penggunaan pada pengunjung yang belum mendaftar : Gambar 1 Halaman Home pada Guest

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

User Guide Membership.

TUGAS ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM LAUNDRY

PANDUAN SMART ONLINE

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

fidusia online oleh notaris dapat digambarkan sebagai berikut :

Manual Book E-KIR DKI Jakarta.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

customer sudah penuh, dan Ada Tempat jika hotel yang dicari ada. Gambar 4.50 Perancangan Layar Cek Hotel

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Faktor-faktor tersebut antara lain adalah perangkat keras, perangkat lunak,

Gambar 4.88 Tampilan Halaman List pengambilan inventory saat melakukan transaksi pengambilan barang

Gambar 4.32 Tampilan Layar Inquiries. Pada halaman ini, terdapat pertanyaan yang ditanyakan oleh user beserta jawaban dari

Buku Petunjuk Teknis Pendaftaran Online Mahasiswa Baru PENS

Gambar 4.21 UI Storyboard Menu Login dan Tampilan Awal

Transkripsi:

199 Gambar 4.17 Halaman Alasan Sewa Jangka Panjang Halaman ini menjelaskan keuntungan yang diperoleh dari sewa mobil jangka panjang, antara lain keuntungan yang diperoleh adalah keuntungan finansial dan keuntungan operasional. 5 Halaman FAQ Gambar 4.18 Halaman FAQ Halaman ini berisi FAQ, yaitu pertanyaan yang sering ditanyakan oleh pelanggan pada umumnya.

200 4.4.4.2 Halaman Login Karyawan Gambar 4.19 Halaman Login Karyawan Halaman ini untuk login pihak internal perusahaan yaitu karyawan PT. Kembang 88 (Summit Rental). Karywan harus memasukan username dan password yang dimiliki. Jika username dan password yang dimasukan benar maka akan masuk ke menu internal perusahaan.

201 4.4.4.3 Halaman Menu Karyawan 4.4.4.3.1 Transaksi Rental Mobil 1. Halaman Reservasi Gambar 4.20 Halaman Reservasi Halaman ini berisi reservasi online rental mobil, pelanggan harus memilih mobil yang diinginkan, tujuan, tempat pengambilan, tanggal sewa dan mengisi data pelanggan yang diperlukan.

202 2. Halaman Konfirmasi Rerservasi Gambar 4.21 Halaman Konfirmasi Reservasi Setelah pelanggan menginput data reservasi rental mobil dan menekan tombol submit, maka akan ditampilkan konfirmasi data reservasi pelanggan dan kode reservasi untuk pelanggan tersebut. Dimana kode reservasi ini akan dipakai untuk memproses transaksi bayar uang muka rental mobil.

203 3. Halaman View Reservasi Gambar 4.22 Halaman View Reservasi Halaman ini menampilkan data reservasi dari pelanggan, untuk melihat detil dari reservasi karyawan bisa mengklik link detil. Jika pelanggan benar-benar berniat untuk menyewa mobil, maka pelanggan harus membayar uang muka agar mobil yang dipilih statusnya bisa menjadi booked (dipesan). Pembayaran uang muka bisa dilakukan dengan cara transfer melalui bank atau pembayaran di cabang atau counter PT. Kembang 88 (Summit Rental). Untuk memproses pembayaran uang muka dengan cara mengklik link Bayar Dp. Jika setelah dikonfirmasi oleh customer service, pelanggan tidak jadi menyewa mobil maka reservasi tersebut bisa di cancel lalu masuk ke halaman cancel reservasi.

204 4. Halaman Transaksi Bayar Uang Muka Gambar 4.23 Halaman Transaksi Bayar Uang Muka Halaman ini untuk memproses transaksi bayar uang muka, dimana karyawan harus memilih mobil dengan nomor polisi tertentu dan menginput data pembayaran pelanggan.

205 5. Halaman View Transaksi Mobil Keluar Gambar 4.24 Halaman View Transaksi Mobil Keluar Halaman ini untuk memproses jika pelanggan ingin mengambil mobil sewa keluar dari PT. Kembang 88 (Summit Rental). Untuk sewa jangka pendek (kurang dari 2 bulan) pelanggan harus melunasi sisa biaya sewa, dimana karyawan akan mengklik link proses. Jika terjadi kesalahan input data ketika transaksi bayar uang muka atau jika pelanggan ingin mengubah reservasi yang sudah dilakukan, maka karyawan dapat mengubah transaksi bayar uang muka melalui link Edit. Untuk sewa jangka panjang(minimal 2 bulan) pelanggan dapat membayar biaya sewa dengan cicilan, maka karyawan akan mengklik link cicilan.

206 6. Halaman Edit Transaksi Bayar Uang Muka Gambar 4.25 Halaman Edit Transaksi Bayar Uang Muka

207 Halaman ini untuk mengubah transaksi bayar uang muka, pelanggan dapat mengganti mobil dan waktu sewa apabila persedian kendaraan memang ada pada waktu yang diinginkan. Pada halaman ini data transaksi yang dapat diubah adalah tujuan, model, tempat ambil, waktu sewa, nomor polisi mobil, agent, tanggal bayar pelanggan, besar diskon, uang muka. Untuk mengecek apakah mobil yang diinginkan pada waktu tertentu itu tersedia atau tidak, maka setelah mengubah data pesanan karyawan harus mengklik tombol update, sehingga dapat diketahui persediaan mobil yang diinginkan tersebut. 7. Halaman View Koreksi/Update Bayar Uang Muka Gambar 4.26 Halaman View Koreksi/Update Bayar Uang Muka Halaman ini untuk melihat semua koreksi/update yang sudah dilakukan oleh karyawan. Untuk melihat detil dari setiap koreksi/update dengan cara mengklik link detil.

208 8. Halaman Detil Koreksi Bayar Uang Muka Gambar 4.27 Halaman Detil Koreksi Bayar Uang Muka Halaman ini untuk melihat detil koreksi bayar uang muka yang dipilih, sistem ini dapat mendeteksi perubahan transaksi yang terjadi. Jika ada data yang berubah maka data lama dan data perubahan yang baru akan ditampilkan, lalu data yang baru akan diberi warna merah. Sehingga mempermudah pihak manajemen yang ingin melihat perubahan yang terjadi.

209 9. Halaman Proses Transaksi Mobil Keluar Gambar 4.28 Halaman Proses Transaksi Mobil Keluar Halaman ini untuk memproses transaksi mobil keluar, yaitu dengan menginput data pelanggan dan data penjamin pelanggan secara lengkap, waktu mobil keluar yang diambil dari waktu sistem, total bayar pelunasan sisa biaya, cara bayar pelunasan.

210 10. Halaman View Transaksi Mobil Kembali Gambar 4.29 Halaman View Transaksi Mobil Kembali Halaman ini untuk melihat daftar mobil rental yang belum dikembalikan. Jika pelanggan ingin mengembalikan mobil, maka karyawan akan membuka halaman ini dan mencari kode transaksi pelanggan tersebut, lalu karyawan akan mengkllik link proses untuk menginput data transaksi mobil kembali.

211 11. Halaman Proses Transaksi Mobil Kembali Gambar 4.30 Halaman Proses Transaksi Mobil Keluar Pada halaman ini akan diinput waktu pengembalian, jika pelanggan telat mengembalikan mobil maka akan dihitung denda telat tersebut. Pada halaman ini terdapat dua jenis waktu, waktu kesatu adalah waktu kembali yang diambil dari sistem,

212 waktu kedua adalah waktu kembali yang bisa diubah. Untuk kasus tertentu karyawan dapat memberikan dispensasi waktu kembali sehingga pelanggan yang telat tidak didenda. Untuk pemberian dispensasi waktu kembali, karyawan harus mengisi alasan perubahan. Sehingga pihak manajemen dapat melihat daftar dispensasi waktu kembali yang sudah dilakukan. Pada halaman ini juga diinput jenis charge jika memang ada. Charge terdiri dari kerusakan mobil dan penjemputan mobil pada lokasi tertentu. Setelah data diinput maka karyawan akan menekan tombol hitung untuk menghitung total bayar yang harus dibayar oleh pelanggan jika ada denda dan charge.

213 12. Halaman Total Denda dan Charge Gambar 4.31 Halaman Total Denda dan Charge Halaman ini adalah kelanjutan dari proses input data mobil kembali. Pada halaman ini akan ditampilkan total denda dan total charge yang harus dibayar pelanggan.