STANDAR 1. VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI PENCAPAIAN

dokumen-dokumen yang mirip
STANDAR 1. VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI PENCAPAIAN

STANDAR 1. VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI PENCAPAIAN

VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI PENCAPAIAN

Program Studi Akuntansi Kurikulum 2009 / Matakuliah Yang Terdaftar di SI. Akademik

PENJABARAN KURIKULUM PROGRAM STRATA SATU (S1) JURUSAN /PROGRAM STUDI ILMU EKONOMI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS CENDERAWASIH

1.1.1 Mekanisme penyusunan visi, misi, tujuan dan sasaran program studi, serta pihak-pihak yang dilibatkan.

DAFTAR ISI. KATA PENGANTAR... i. DAFTAR ISI... ii. DAFTAR TABEL... iv. DAFTAR GAMBAR... v. RANGKUMAN EKSEKUTIF... vi. SUSUNAN TIM EVALUASI DIRI...

SURAT KEPUTUSAN DEKAN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BUDI LUHUR

FAKULTAS EKONOMI PROGRAM STUDI MANAJEMEN UNIVERSITAS RIAU KEPULAUAN TA 2010/2011

No. Pengelompokan Mata Kuliah SKS

SPESIFIKASI JURUSAN JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BRAWIJAYA SP.UJM-JM-FE-UB.01

SEMESTER 1. Kode Mata Kuliah. No. Nama Mata Kuliah SKS Kategori

STANDAR 1. VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI PENCAPAIAN Mekanisme penyusunan visi, misi, tujuan dan sasaran program studi

JURUSAN AKUNTANSI PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN AKUNTANSI

SURAT KEPUTUSAN DEKAN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BUDI LUHUR

KURIKULUM PROGRAM STUDI PENDIDIKAN FISIKA

KURIKULUM PROGRAM STUDI S1 MANAJEMEN. Distribusi Matakuliah Tiap Semester Disusun Sebagai Berikut:

SEKILAS MENGENAI.. 1 PROGRAM STUDI ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS PADJADJARAN

KANTOR PENJAMINAN MUTU INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER

STANDAR ISI PEMBELAJARAN

MANUAL MUTU AKADEMIK KATA PENGANTAR

DISTRIBUSI MATA KULIAH TIAP SEMESTER PRODI MANAJEMEN

Profil JURUSAN/PROGRAM STUDI AGRIBISNIS

MANUAL PENINGKATAN STANDAR AKADEMI KEBIDANAN WIJAYA KUSUMA MALANG

KURIKULUM PRODI MANAJEMEN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GRESIK

RENCANA STRATEGIS PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FKIP UNIVERSITAS SRIWIJAYA

PERATURAN REKTOR UNIVERSITAS GADJAH MADA NOMOR 581/P/SK/HT/2010

S1 Manajemen. Visi. Misi

Manual Mutu Akademik FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS TRUNOJOYO MADURA

STANDAR ISI SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL PROGRAM STUDI TEKNIK KIMIA, FAKULTAS TEKNIK, UNIVERSITAS DIPONEGORO SPMI-UNDIP SM 04.

STANDAR 1 VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI PENCAPAIAN

PEDOMAN STANDAR AKADEMIK STMIK SUMEDANG

STANDAR ISI SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL

Manual Mutu FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS TRUNOJOYO

VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA

STANDAR PROSES PEMBELAJARAN

STANDAR 1. VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI PENCAPAIAN

MANUAL PENETAPAN STANDAR AKADEMI KEBIDANAN WIJAYA KUSUMA MALANG

STANDAR 1. Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran, serta strategi pencapaian

SELAMAT DATANG MAHASISWA BARU AKUNTANSI 2011

Program Kerja Ketua Jurusan Kedokteran Fakultas Kedokteran

PEMA UNDIKNAS Standar & Borang SPMI Beban SKS Efektif Program Studi D.25

DENGAN HORMAT KEPADA RESPONDEN

1. TUJUAN Prosedur ini ditetapkan dengan tujuan untuk memberikan kepastian dalam penyusunan dan pengembangan kurikulum sebelum digunakan.

SPESIFIKASI PROGRAM STUDI ILMU ADMINISTRASI NEGARA 2014

3.3. JURUSAN AKUNTANSI VISI

RENCANA STRATEGI PROGRAM SARJANA PROGRAM STUDI ILMU HUKUM FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SEMARANG

RENCANA OPERASIONAL PROGRAM STUDI MAGISTER MANAJEMEN TAHUN

SPESIFIKASI PROGRAM STUDI SOSIOLOGI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN SOSIOLOGI UNIVERSITAS UDAYANA

S1 Akuntansi. Visi. Misi

PROGRAM KERJA (PROGKER) PERIODE PROGRAM DOKTOR TEKNIK SIPIL

STANDAR SUASANA AKADEMIK. Visi : Kementerian Kesehatan Surakarta

PIMPINAN JURUSAN GEOGRAFI. : Drs. C. PALANGAN,M.Si

KANTOR PENJAMINAN MUTU INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER

STANDAR DOSEN DAN TENAGA KEPENDIDIKAN SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL UNIVERSITAS NGUDI WALUYO

Administrasi Perpajakan

SPESIFIKASI PROGRAM STUDI

PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNPAD. Bandung, 2 Agustus 2012

SPESIFIKASI PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI 2011

STANDAR PEMBIAYAAN SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL SEKOLAH TINGGI MULTI MEDIA

UNIVERSITAS AMIKOM YOGYAKARTA

STANDAR ISI PEMBELAJARAN SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL UNIVERSITAS NGUDI WALUYO

Kebijakan Mutu Akademik FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS ISLAM MALANG

MANUAL PELAKSANAAN STANDAR AKADEMI KEBIDANAN WIJAYA KUSUMA MALANG

STANDAR DOSEN DAN TENAGA KEPENDIDIKAN SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL

RENCANA OPERASIONAL AKADEMI ANALIS FARMASI DAN MAKANAN (AKAFARMA) YAYASAN HARAPAN BANGSA BANDA ACEH TAHUN

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA

KURIKULUM PROGRAM STUDI S.1 MANAJEMEN PENDIDIKAN ISLAM (MPI) FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN UIN SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG TAHUN AKADEMIK

STMIK AKAKOM 2011 STANDAR AKADEMIK. Versi 1.0. PJM. Standar Akademik STMIK AKAKOM Halaman 1

STANDAR PENGELOLAAN PEMBELAJARAN

Pedoman Revisi Kurikulum UNSIMAR Poso PJM

BUKU KEBIJAKAN MUTU SPMI UMN AW BUKU KEBIJAKAN MUTU SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL

STANDAR ISI SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS DIPONEGORO

JADWAL UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2010/2011 JURUSAN MANAJEMEN

2. Fakultas Ekonomi (FEKON) a. Sebaran Beban Studi. b. Tujuan Kurikuler 1) Jurusan Ekonomi Pembangunan

STANDAR 1. VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI PENCAPAIAN. 1.1 Visi, Misi, Tujuan, dan Sasaran serta Strategi Pencapaian

Sistim Penjaminan Mutu Internal (SPMI)

STANDAR PENGELOLAAN PEMBELAJARAN

SOSIALISASI AKADEMIK PRODI MANAJEMEN FE-UST

KOMPETENSI LULUSAN JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BRAWIJAYA KL.UJM-JM-FE-UB.01

Mata Kuliah Yang Ditawarkan untuk Semester Genap tahun 2013/2014 Berdasarkan Susunan Kurikulum Prodi. Pend. Ekonomi, S1 (Akuntansi)

KARTU RENCANA STUDI SEMESTER GASAL TAHUN AKADEMIK / Program Studi : Manajemen ( S1 ) KURIKULUM BARU 2016/2017

PERATURAN REKTOR UNIVERSITAS BRAWIJAYA NOMOR 20 TAHUN 2016 TENTANG SUSUNAN ORGANISASI DAN TATA KERJA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

STANDAR PROSES PEMBELAJARAN SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS DIPONEGORO

STANDAR KEMAHASISWAAN SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL

FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN UNIVERSITAS DAYANU IKHSANUDDIN BAU BAU

SPESIFIKASI JURUSAN SOSIOLOGI FAKULTAS ILIMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS ANDALAS

STANDAR 1. VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI PENCAPAIAN

15. Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI. No. 258/MPN.A.4/KP Tahun 2011 tentang Pengangkatan Rektor Universitas Andalas Periode ; 1

KEPUTUSAN DEKAN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BUDI LUHUR

STANDAR PENGELOLAAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

I. DESKRIPSI SWOT SETIAP KOMPONEN KOMPONEN A VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN SERTA STRATEGI PENCAPAIANNYA

Standar Nasional Pendidikan Tinggi

KATALOG PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BISNIS DAN MANAJEMEN

STANDAR 1. Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran, serta strategi pencapaian

STANDAR PEMBIAYAAN PEMBELAJARAN SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL UNIVERSITAS NGUDI WALUYO

STANDAR 5. KURIKULUM, PEMBELAJARAN, DAN SUASANA AKADEMIK

RENCANA KERJA DAN ANGGARAN KEMENTERIAN NEGARA / LEMBAGA (RKA-KL) TAHUN 2017 JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG

4.5 PRODI INFORMATIKA

DRAFT RENCANA STRATEGIS

Transkripsi:

STANDAR 1. VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI PENCAPAIAN 1.1 Visi, Misi, Tujuan, dan Sasaran serta Strategi Pencapaian 1.1.1 Jelaskan mekanisme penyusunan visi, misi, tujuan dan sasaran program studi, serta pihak-pihak yang dilibatkan. Mekanisme penyusunan visi, misi, tujuan dan sasaran program studi Akuntansi dilandasi oleh perkembangan keilmuan Akuntansi dan kebutuhan lulusan yang mampu berkompetisi di dunia kerja maupun pendidikan yang lebih tinggi. Proses penyusunan Visi, Misi Tujuan dan Sasaran serta strategi pencapaian sebagai berikut. 1. Pengarahan Rektor UNDANA bersama tim asistensi BAN kepada seluruh pimpinan fakultas, jurusan dan program studi yang ada di lingkungan UNDANA. 2. Pengarahan Dekan FISIP UNDANA kepada pimpinan jurusan/program studi, kabag/kasubag tentang penentuan tugas dan peran setiap pihak yang terlibat. 3. Pembentukan Satgas Penyusunan Rencana Strategis Jurusan/Program Studi Akuntansi yang dirumuskan visi, misi, tujuan dan sasaran program studi. 4. Visi, Misi, Tujuan, dan Sasaran program studi disusun oleh tim penyusun/satgas dan ditetapkan melalui diskusi yang cukup panjang antara pimpinan Fakultas dan Universitas, BPKP, BPK, Departemen keuangan, Pemda,stakeholder, dan juga beberapa pakar di bidang ilmu akuntansi. Hasil diskusi ini kemudian diseminarkan untuk mendapatkan tanggapan dan masukan. Visi dan Misi jurusan/program studi akuntansi sebagai salah satu bagian integral dari FISIP dan UNDANA dibuat sejalan dan searah dengan visi, misi FISIP dan UNDANA. Misi ditetapkan sebagai penjabaran secara detail dan rumusan visi. Sedangkan tujuan dan sasaran merupakan operasionalisasi dari rumusan misi. Penyusunan visi, misi, tujuan dan sasaran ini dilakukan secara partisipatif dimana melibatkan stakeholders yang terdiri atas masyarakat, organisasi pemerintah, BPKP, BPK, Departemen keuangan, perusahaan, LSM. Visi dan Misi jurusan/program studi 1 Borang Program Studi Akuntansi FISIP UNDANA 2014

selanjutnya disahkan dalam forum rapat senat fakultas. 1.1.2 Visi Program Studi Akuntansi FISIP Universitas Nusa Cendana memiliki Visi: Sebagai pusat pendidikan dan penelitian unggulan dalam bidang Akuntansi yang bermutu serta pengembangan sumberdaya manusia yang berwawasan global. 1.1.3 Misi 1. Menyelenggarakan dan mengembangkan program pendidikan yang menghasilkan lulusan yang berkemampuan analitik dalam pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) secara profesional, bermoral, dan menjunjung tinggi etika keilmuan. 2. Menghasilkan sumberdaya manusia yang berkompeten dan mampu menjawab tantangan akan pemenuhan kebutuhan tenaga akademis dan profesional di bidang akuntansi. 3. Menyelenggarakan penelitian dan pengembangan ilmu Akuntansi yang sesuai dengan kebutuhan pembangunan. 4. Menyelenggarakan pengabdian pada masyarakat untuk menerapkan IPTEK hasil pendidikan dan penelitian melalui aplikasi dan pemanfaatan ilmu akuntansi untuk kemajuan dan kesejahteraan masyarakat. 5. Menyelenggarakan pembinaan kepada mahasiswa agar mampu mengimplementasikan dan mengembangkan ilmunya dimasyarakat. 6. Mengembangkan sistem manajemen kelembagaan yang sehat, dinamis, dan profesional secara efektif dan efisien. 7. Mengembangkan dan membina hubungan kerjasama kemitraan dengan para pemangku kepentingan pada jenjang lokal, nasional dan internasional. 2 Borang Program Studi Akuntansi FISIP UNDANA 2014

1.1.4 Tujuan 1. Mendidik mahasiswa untuk menghasilkan lulusan yang berkualitas, cerdas, etis, inovatif, dan kompetitif yang memiliki kompetensi untuk jabatan karier akademik dan profesional. 2. Mengembangkan dan menyebarluaskan ilmu akuntansi yang sesuai dengan kebutuhan pembangunan. 3. Menganalisis dan membantu solusi masalah akuntansi yang dihadapi masyarakat. 4. Mampu mengembangkan penampilan profesionalnya dalam spektrum yang lebih luas dan dapat merumuskan pendekatan-pendekatan bidang ilmu akuntansi melalui pengabdian masyarakat terhadap berbagai masalah kemasyarakatan. 5. Melakukan pembinaan kemahasiswaan yang menunjang penerapan ilmu akuntansi. 6. Menghasilkan kinerja sistem manajemen akademik dan non akademik yang berkualitas, profesional dan etis, secara efisien dan efektif. 7. Menghasilkan kerjasama kemitraan yang harmonis dan bermanfaat untuk Program Studi Akuntansi dengan para pemangku kepentingan. 1.1.5 Sasaran dan Strategi Pencapaiannya 1. Sasaran Sistem pendidikan yang diterapkan pada Program StudiAkuntansi menggunakan Sistem Kredit Semester (SKS). Satu kredit semester mencakup tiga kegiatan, yakni kegiatan tatap muka, kegiatan terstruktur dan kegiatan belajar mandiri. Kurikulum Program StudiAkuntansi terdiri dari 145 SKS yang terdiri atas: (1) MPK = 14 sks; (2) MKK = 39SKS; (3) MPB = 39SKS; (4) MBB = 36SKS; dan (5) MKB = 17SKS. a. Pendidikan: 3 Borang Program Studi Akuntansi FISIP UNDANA 2014

1) Tahun Pertama (Semeser 1 dan 2) menghasilkan kemampuan dasar bagi peserta didik meliputi: Pendidikan Pancasila, Dasar-dasar Logika, Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris Bisnis 1, Pengantar Ekonomi Mikro, Matematika Ekonomi, Pengantar Akuntansi 1, Pengantar Bisnis, Pendidikan Agama, Pendidikan Kewarganegaraan, Bahasa Inggris Bisnis 2, Koperasi, Pengantar Ekonomi Makro, Statistik 1, Pengantar Aplikasi Komputer, Pengantar Akuntansi 2 dan Pengatar Manajemen. 2) Tahun Kedua (semester 3 dan 4) menghasilkan kemampuan dasar bagi peserta didik meliputi: Pengantar Etika Bisnis, Statistik 2, Akuntansi Keuangan Menengah 1, Akuntansi Biaya, Sistem Informasi Manajemen, Manajemen Keuangan, Manajemen Pemasaran, Akuntansi Keuangan Menengah 2, Akuntansi Manajerial, Hukum Pajak, Sistem Informasi Akuntansi, Matematika Bisnis, Manajemen Operasi dan Perekonomian Indonesia. 3) Tahun Ketiga (semester 5 dan 6) menghasilkan kemampuan berkarya bagi peserta didik meliputi: Akuntansi Keuangan Lanjutan 1, Auditing 1, Akuntansi Perpajakan, Manajemen Investasi, Komputer Akuntansi, Metode Penelitian Akuntansi, Komunikasi Bisnis, Akuntansi Keuangan Lanjutan 2, Auditing 2, Teori Akuntansi, Akuntansi Sektor Publik, Sistem Pengendalian Manajemen, Mata kuliah konsentrasi 1 dan Mata kuliah konsentrasi 2. 4) Tahun Keempat (semester 7 dan 8) menghasilkan kemampuan berperilaku bagi peserta didik yang meliputi: Analisa Laporan Keuangan, Mata kuliah konsentrasi 3, Mata kuliah pilihan 1, Mata kuliah pilihan 2, Praktek Kerja Lapangan Akuntansi dan Skripsi. Pada program studi Akuntansi ada 4 (empat) konsentrasi yakni: (1) Konsentrasi Akuntansi Keuangan dengan mata kuliah pilihan: Akuntansi Internasional, Lembaga Keuangan dan Pasar Modal, dan Seminar Akuntansi. (2) Konsentrasi Akuntansi Manajemen dengan mata kuliah pilihan: Aspek Perilaku dalam Akuntansi, Akuntansi Manajerial 4 Borang Program Studi Akuntansi FISIP UNDANA 2014

Lanjutan, dan Seminar Akuntansi Manajemen. (3) Konsentrasi Auditing dengan mata kuliah pilihan: Auditing Lanjutan, Auditing Sektor Publik, dan Audit Internal. (4) Konsentrasi Akuntansi Sektor Publik dengan mata kuliah pilihan: Akuntansi Pemerintahan, Auditing Sektor Publik dan Seminar Akuntansi Sektor Publik. Selanjutnya untuk mata kuliah pilihan adalah Akuntansi Keuangan Daerahs, Akuntansi Asuransi dan Perbankan dan Perencanaan Perpajakan. b. Penelitian: 1) peningkatan jumlah dan kualitas penelitian; 2) peningkatan SDM peneliti; 3) diseminasi hasil-hasil penelitian; 4) peningkatan kerjasama penelitian dengan para pemangku kepetingan. c. Pengabdian pada Masyarakat: 1) peningkatan pengabdian masyarakat yang terintegrasi dengan penelitian; 2) peningkatan jumlah dan kualitas pengabdian masyarakat; 3) peningkatan kerjasama dengan lembagalembaga terkait; 4) Pendidikan & Pelatihan, Penyuluhan dan Pemberian Jasa Konsultasi dalam Bidang Akuntansi. d. Kemahasiswaan: 1) Peningkatan jumlah dan kualitas kegiatan penalaran dan keilmuan; 2) Peningkatan pembinaan minat dan bakat; 3) Peningkatan kesejahteraan mahasiswa. e. Sistem Manajemen dan Kelembagaan: 1) Penyusunan data base akademik; 2) Peningkatan kualitas tenaga administrasi. f. Kerjasama: 1) Peningkatan kerjasama dalam bidang Tridharma dengan para pemangku kepentingan; 2) Peningkatan kerjasama dalam pembinaan kemaha-siswaan; dan 3) Peningkatan kerjasama dalam bidang sistem manajemen dan kelembagaan. 2. Strategi Pencapaian 1. Menghasilkan lulusan yang berkualitas, mampu bersaing serta mampu mengembangkan penerapan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam peran improvisasi dan inovasi serta menciptakan lapangan kerja. 2. Menghasilkan penelitian yang memiliki kualitas ilmiah tinggi dan mampu 5 Borang Program Studi Akuntansi FISIP UNDANA 2014

memberikan sumbangan terhadap kemajuan ilmu pengetahuan serta pembangunan nasional menuju kemakmuran bangsa. 3. Berperan aktif dalam proses mencerdaskan bangsa dengan menghasilkan sarjana di bidang Akuntansi tepat waktu sesuai dengan rencana studi dan kuantitas tanpa mengurangi kualitas akademik lulusan. Langkah-langkah dalam strategi pencapaian 1. Menetapkan standar kompetensi lulusan sesuai dengan sasaran yang hendak dicapai; 2. Menetapkan strategi pembelajaran antara lain: Tahun I a. Menyusun sebaran mata kuliah meliputi:pendidikan Pancasila, Dasardasar Logika, Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris Bisnis 1, Pengantar Ekonomi Mikro, Matematika Ekonomi, Pengantar Akuntansi 1, Pengantar Bisnis, Pendidikan Agama, Pendidikan Kewarganegaraan, Bahasa Inggris Bisnis 2, Koperasi, Pengantar Ekonomi Makro, Statistik 1, Pengantar Aplikasi Komputer, Pengantar Akuntansi 2 dan Pengatar Manajemen. b. Pembelajaran dilakukan dengan kombinasi antara model Teacher Centered Content Oriented (TCCO) dengan Student Centre Learning (SCL) yang diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan, ketrampilan dan merubah sikap mahasiswa sehingga dapat menghasilkan lulusan yang kompeten. Tahun II a. Pengenalan mata kuliah keahlian dan ketrampilan, mata kuliah keahlian berkarya, dan mata kuliah perilaku berkarya meliputi: Pengantar Etika Bisnis, Akuntansi Keuangan Menengah 1, Akuntansi Biaya, Sistem Informasi Manajemen, Manajemen Keuangan, Akuntansi Keuangan Menengah 2, Akuntansi Manajerial, Hukum Pajak, Sistem Informasi Akuntansi. 6 Borang Program Studi Akuntansi FISIP UNDANA 2014

b. Pembelajaran mulai tahun kedua ini menggunakan model SCL untuk meningkatkan pengetahuan, ketrampilan dan sikap mahasiswa sehingga dapat menghasilkan lulusan yang kompeten dalam bidang Ilmu Akuntansi. Tahun III a. Memperdalam pemahaman/ penguasaan mata kuliah keahlian & ketrampilan, keahlian berkarya, mata kuliah perilaku berkarya dalam bidang Akuntansi, khususnya mata kuliah berbasis konsentrasi/spesialisasi: Akuntansi Keuangan Lanjutan, Auditing, Akuntansi Perpajakan, Metode Penelitian Akuntansi, Teori Akuntansi, Akuntansi Sektor Publik, Analisa Laporan Keuangan, Pada program studi Akuntansi ada 4 (empat) konsentrasi yakni: (1) Konsentrasi Akuntansi Keuangan dengan mata kuliah pilihan: Akuntansi Internasional, Lembaga Keuangan dan Pasar Modal, dan Seminar Akuntansi. (2) Konsentrasi Akuntansi Manajemen dengan mata kuliah pilihan: Aspek Perilaku dalam Akuntansi, Akuntansi Manajerial Lanjutan, dan Seminar Akuntansi Manajemen. (3) Konsentrasi Auditing dengan mata kuliah pilihan: Auditing Lanjutan, Auditing Sektor Publik, dan Audit Internal. (4) Konsentrasi Akuntansi Sektor Publik dengan mata kuliah pilihan: Akuntansi Pemerintahan, Auditing Sektor Publik dan Seminar Akuntansi Sektor Publik. Selanjutnya untuk mata kuliah pilihan adalah Akuntansi Keuangan Daerahs, Akuntansi Asuransi dan Perbankan dan Perencanaan Perpajakan. b. Metode pembelajaran selain metode ceramah dan diskusi juga disertai praktek kelas, laboratorium dan praktek lapangan. Kegiatan laboratorium, magang dan pratek lapangan merupakan upaya mengembangkan dan meningkatkan ketrampilan dan sikap profesional di bidang bisnis Tahun IV Pendalaman mata kuliah konsentrasi/spesialisasi dimaksudkan untuk memperkuat kemampuan mahasiswa dalam melakukan penelitian & penulisan skripsi. a. Proses belajar mengajar dilakukan dengan tatap muka secara ketat sebanyak 16 7 Borang Program Studi Akuntansi FISIP UNDANA 2014

kali. Mahasiswa diwajibkan mengikuti kuliah sekurang-kurangnya 80% dari frekwensi kuliah. b. Setiap semester dilakukan evaluasi dengan Metode Penilaian Acuan Patokan (PAP). Tujuannya untuk mengetahui pencapaian tujuan pembelajaran dan daya serap atau tingkat penerimaan & penguasaan mahasiswa atas materi pelajaran yang disajikan dengan mengacu pada tiga komponen, yaitu: (a) Tugas Mandiri, (b) Ujian Tengah Semester, dan (c) Ujian Akhir Semester. c. Melakukan kerjasama dengan para praktisi dan lembaga/instansi yang terkait dengan bidang Ilmu Akuntansi. d. Mengembangkan kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat dalam bidang Ilmu Akuntansi. 1.2 Sosialisasi Uraikan upaya penyebaran/sosialisasi visi, misi dan tujuan program studi serta pemahaman sivitas akademika (dosen dan mahasiswa) dan tenaga kependidikan. Jelaskan tata cara sosialilsasi: 1. Word of mouth, program studi akuntansi melakukan strategi sosialisasi dengan mengandalkan kekuatan mulut dari satu orang ke orang lainnya. Metode ini dilakukan dengan motivasi dosen dan mahasiswa untuk memperkenalkan dan menjelaskan keberadaan program studi secara lisan kepada publik. 2. Wibsite, melalui wibsite UNDANA (www.undana.ac.id) program studi akuntansi Fisip UNDANA menyebarkan visi, misi dan tujuan serta sasaran kepada publik. Selain itu, program studi akuntansi juga meluncurkan weblog (blogspof) dengan alamat http://www.akuntansiundana.wordpress.com/ 3. Katalog, setiap tahun Fisip UNDANA menerbitkan kata log yang berisikan tentang visi, misi, tujuan dan sasaran Fisip UNDANA dan semua program studi yang ada didalamnya juga memuat penjelasan tentang kurikulum, sumberdaya tenaga pengajar atau dosen, tenaga kependidikan, sarana prasarana, serta 8 Borang Program Studi Akuntansi FISIP UNDANA 2014

propektus dari fakultas dan program studi. Katalog ini dibagikan kepada semua sivitas akademika dilingkunhan Fisip UNDANA dan secara kelembagaan disampaikan ke fakultas dan jurusan/program studi lain dalam lin gkungan UNDANA. 4. Brosur, sosilaisasi dilakukan melalui penerbitan brosur yang berisi profil program studi akuntansi meliputi visi, misi dan tujuan program studi, prospek lapangan kerja, ketersediaan tenaga dosen, tenaga kependidikan dan sarana dan prasarana. Brosur ini disebarkan secara meluas dalam rangka memperkenalkan jurusan/ program studi akuntansi untuk menimbulkan godwill dan minat terhadap program studi akuntansi. 5. Papan pengumuman, sosialisasi visi, misi dan tujuan program studi juga dilakukan dengan menempelkan dipapan pengumunan yang mudah dibaca oleh semua orang. 6. Melalui rapat evaluasi akademik, pada setiap semester dan rapat-rapat lainnya yang dihadiri seluruh staf dosen dan staf kependidikan. 7. Events, sosialisasi dilakukan juga melalui berbagai event oleh jurusan/program studi fakultas dan universitas seperti kegiatan PKKBMB di awal tahun akademik, seminar, pelatihan dan sebagainya. 9 Borang Program Studi Akuntansi FISIP UNDANA 2014