FAKTOR FAKTOR YANG MEMENGARUHI KEPATUHAN WAJIB PAJAK DALAM MELAKUKAN PEMBAYARAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PEDESAAN DAN PERKOTAAN

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH SISTEM ADMINISTRASI PERPAJAKAN MODERN, SOSIALISASI PERPAJAKAN DAN KEWAJIBAN MORAL TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK

PENGARUH PENGALAMAN AUDITOR, INDEPENDENSI, TEKANAN WAKTU,

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU WAJIB PAJAK DALAM MENGGUNAKAN E-FILING

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAUAN UNTUK MEMBAYAR PAJAK BAGI WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI YANG MEMPUNYAI USAHA DAN PEKERJAAN BEBAS

PENGARUH MANAJEMEN LABA DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN BANK TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

Sesuatu mungkin mendatangi mereka yang mau menunggu, namun hanya didapatkan oleh mereka yang bersemangat mengejarnya (Abraham Lincoln)

PENGARUH KESADARAN WAJIB PAJAK, LINGKUNGAN WAJIB PAJAK, SIKAP RELIGIUSITAS WAJIB PAJAK, DAN KEMANFAATAN NPWP TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK

PENGARUH AKUNTANSI PERTANGGUNGJAWABAN, MOTIVASI DAN KOMPENSASI TERHADAP PRESTASI KERJA DENGAN LOCUS OF CONTROL SEBAGAI VARIABEL MODERASI

FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP KONSISTENSI MUZAKKI UNTUK MEMBAYAR ZAKAL MAAL DI LEMBAGA AMIL ZAKAT

PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY, CAPITAL INTENSITY, DAN PERENCANAAN PAJAK TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat Guna Memperoleh. Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis

( Studi Kasus pada KPP PRATAMA Sukoharjo ) SKRIPSI

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENERAPAN AKUNTANSI BERBASIS AKRUAL DI PEMERINTAH DAERAH

PENGARUH KARAKTERISTIK PEMERINTAH DAERAH DAN TEMUAN AUDIT BPK RI TERHADAP TINGKAT PENGUNGKAPAN WAJIB LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH

Diajukan oleh: ATIFAH LAILLANI NIM: F

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAUAN UNTUK MEMBAYAR PAJAK, WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI YANG MELAKUKAN PEKERJAAN BEBAS

PENGARUH CITRA TOKO DAN KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN DI GMT SWALAYAN SLEMAN, YOGYAKARTA

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN PUBLIK TERHADAP TINGKAT KEPUASAN MASYARAKAT PADA PUSKESMAS DI PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN SRAGEN

SKRIPSI Memenuhi Tugas Dan Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

ANALISIS PENGARUH JUMLAH KUNJUNGAN WISATAWAN, JUMLAH PENDUDUK DAN PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH

PENGARUH KESADARAN PERPAJAKAN,SIKAP RASIONAL, SUNSET POLICY

PENGARUH PENGETAHUAN WAJIB PAJAK DAN KESADARAN WAJIB PAJAK TERHADAP SELF ASSESMENT SYSTEM

(STUDY EMPIRIS : WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA KUDUS)

PENGARUH KESADARAN, PEMAHAMAN WAJIB PAJAK, SOSIALISASI PERPAJAKAN, PENERAPAN SELF ASSESSMENT SYSTEM

PENGARUH FAKTOR-FAKTOR EKSTERNAL TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN WAJIB PAJAK DI LINGKUNGAN KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA PATI

KATA PENGANTAR. Bismillahirrahmanirrahim PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN, DUE PROFESIONAL

IRMA ALFIAH NIM

Laporan Akhir ini Disusun Sebagai Salah Satu Syarat Menyelesaikan Pendidikan Diploma III Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Sriwijaya OLEH :

PENGARUH KESADARAN WAJIB PAJAK, PENGETAHUAN PAJAK, PELAYANAN FISKUS, DAN SANKS

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN Studi Kasus Pada Rumah Sakit Ortopedi Prof. Dr. R. Soeharso.

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI INDUSTRI KERAJINAN GERABAH DI KABUPATEN BANTUL

PENGARUH TATA KELOLA PERUSAHAAN, KINERJA LINGKUNGAN DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

PENGARUH TINGKAT KEPATUHAN WAJIB PAJAK BADAN TERHADAP PENINGKATAN PENERIMAAN PAJAK YANG DIMODERASI OLEH PEMERIKSAAN PAJAK PADA KPP PRATAMA SUKOHARJO

ANALISIS PENGARUH MOTIVASI BERWIRAUSAHA

PENGARUH MOTIVASI DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN ( Studi Kasus pada PT. Centrepark Citra Corpora Area Solo Grand Mall ) SKRIPSI

PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI, GAYA KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA ORGANISASI PUBLIK

PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY DISCLOSURE, ASSET GROWTH, INSTITUTIONAL OWNERSHIP,

PENGARUH KARAKTERISTIK SISTEM INFORMASI AKUNTANSI MANAJEMEN TERHADAP KINERJA MANAJERIAL DENGAN TINGKAT DESENTRALISASI SEBAGAI VARIABEL MODERASI

FADISA QUAMILA NIM : B

Surakarta) SKRIPSI. Diajukan Untuk

ANALISIS PENGARUH NILAI YANG DIPERSEPSIKAN (PERASAAN,

PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, PARTISIPASI ANGGARAN DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN

PENGARUH SOSIALISASI PAJAK, PENGETAHUAN DAN PEMAHAMAN TENTANG PERATURAN PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI

PENGARUH INDEPENDENSI, KECAKAPAN PROFESIONAL, OBYEKTIVITAS, KOMPETENSI, DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP KUALITAS HASIL AUDIT

PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PAKET INTERNET 3 (TRI)

PENGARUH INDEPENDENSI AUDITOR, KOMITMEN ORGANISASI, PEMAHAMAN GOOD GOVERNANCE, INTEGRITAS AUDITOR, DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA AUDITOR

ANALISIS PENGARUH MOTIVASI KARIR, MOTIVASI EKONOMI, PENGALAMAN KERJA DAN BIAYA PENDIDIKAN PADA MINAT MENGIKUTI PENDIDIKAN PROFESI AKUNTANSI(PPAk)

PENGARUH DANA ALOKASI UMUM (DAU) DAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) TERHADAP BELANJA PEMERINTAH DAERAH

PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN (Studi Empiris Rumah Makan Sederhana Mbah Kromo Murah, Bulusari, Boyolali) SKRIPSI

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI SKRIPSI

PENGARUH PENGENDALIAN INTERN, KEPATUHAN DAN KOMPENSASI MANAJEMEN TERHADAP PERILAKU ETIS PEGAWAI

Diajukan Oleh : Sibta Oktafiyanti Rif atil Azma NIM

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY

PENGARUH KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA HUBUNGAN PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN DENGAN KINERJA KARYAWAN

PELIMPAHAN WEWENANG DAN KOMITMEN ORGANISASI DALAM HUBUNGAN ANTARA PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN DAN KINERJA MANAJERIAL

: Monica Dwi Cahyanti NIM :

ANALISIS LINGKUNGAN PERGAULAN DAN GAYA BELAJAR SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 TERAS BOYOLALI TAHUN AJARAN

PENGARUH TEKANAN KETAATAN, KOMPLEKSITAS TUGAS, PENGETAHUAN DAN PERSEPSI ETIS TERHADAP AUDIT JUDGMENT (Studi empiris pada KAP Surakarta dan Yogyakarta)

PENGARUH KOMPLEKSITAS OPERASI, UKURAN PERUSAHAAN, DAN RISIKO BISNIS TERHADAP AUDIT REPORT LAG

ANALISIS HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN DAN BESARNYA MODAL DENGAN MOTIVASI KERJA PARA WIRAUSAHA DI BETENG TRADE CENTER SOLO

SKRIPSI FAJAR WICAKSONO B

PENGARUH TOTAL ASSET TURNOVER, PRICE EARNINGS RATIO DAN PRICE TO BOOK VALUE TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN

SKRIPSI. Oleh : SETYOWATI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA. iii

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-Syarat Guna Memperoleh Gelar. Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi Pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis

PENGARUH JOB INSECURITY, JOB STRESS DAN WORK-FAMILY CONFLICT TERHADAP TURNOVER INTENTION (Studi Pada Perusahaan CV. Batik Indah Rara Djonggrang)

PENGARUH KEPERCAYAAN, KEMUDAHAN, MANFAAT DAN RESIKO TERHADAP MINAT PEMBELI UNTUK MENGGUNAKAN SISTEM E-COMMERCE

THE EFFECT OF CORPORATE GOVERNANCE MECHANISM AND THE EDUCATIONAL BACKGROUND OF THE COMMISIONER ON ENVIRONMENTAL DISCLOSURES

PENGARUH DEMOGRAFI, PENGETAHUAN PERPAJAKAN, SANKSI PAJAK, DAN KUALITAS PELAYANAN FISKUS TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK BADAN DI KPP PRATAMA KLATEN

PENGARUH JENJANG PENDIDIKAN, UKURAN USAHA, LAMA USAHA, LATAR BELAKANG PENDIDIKAN DAN PELATIHAN AKUNTANSI TERHADAP PENGGUNAAN INFORMASI AKUNTANSI UMKM

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

KINERJA KARYAWAN BAGIAN PRODUKSI DI TINJAU DARI MOTIVASI DAN DISIPLIN KERJA KARYAWAN PT. SOMIN SURAKARTA TAHUN 2015

PENGARUH DANA ALOKASI UMUM, PENDAPATAN ASLI DAERAH, SISA LEBIH PEMBIAYAAN ANGGARAN DAN LUAS WILAYAH TERHADAP BELANJA MODAL

(Studi Kasus Kampung Batik Laweyan Surakarta)

PENGARUH HUMAN RELATION, LEADERSHIP DAN TRAINING TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN (Studi Kasus Pada Karyawan PT. Berkat Manunggal Jaya Di Semarang)

PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. JAMU AIR MANCUR WONOGIRI

: PUGUH BAYU RAHARJO B FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

FACTORS AFFECTING THE MUSLIM COMMUNITY'S LACK OF WILLINGNESS SAVING IN ISLAMIC BANK (Study Case Muslim Community in Bantul Regency, Yogyakarta)

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Kasus Pada Bank Rakyat Indonesia Cabang Surakarta)

PENGARUH PARTISIPASI DALAM PENGANGGARAN DAN PERAN MANAJERIAL PENGELOLA KEUANGAN DAERAH TERHADAP KINERJA PEMERINTAH DAERAH

PENGARUH KONFLIK PEKERJAAN KELUARGA TERHADAP KINERJA PEGAWAI (STUDI KASUS RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA)

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Program Studi Pendidikan Akuntansi

PENGARUH KOMITMEN RELASI, KUALITAS LAYANAN, DAN KEPERCAYAAN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN JASA RENTAL MOBIL

ANALISA PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PENGUSAHA MIKRO DI SURAKARTA (PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM LUMBUNG ARTHA)

Diajukan Oleh : Rifka Nelandra Devi NIM

PENGARUH VARIASI MENGAJAR GURU DAN PEMANFAATAN MEDIA PEMBELAJARAN TERHADAP MINAT BELAJAR IPS. TERPADU SISWA KELAS VII DI MTsN SURAKARTA II

PENGARUH KARAKTERISTIK INDIVIDU, PEKERJAAN,ORGANISASI TERHADAP KEPUASAN KERJA MELALUI MOTIVASI KERJA KARYAWAN PADA KANTOR PARIWISATA KABUPATEN JEMBER

PENGARUH PENGETAHUAN DEWAN TENTANG ANGGARAN TERHADAP PENGAWASAN KEUANGAN DAERAH (APBD) DENGAN KOMITMEN

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi

PENGARUH KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP KESETIAAN MEREK PADA RESTORAN STEAK MOEN-MOEN

PENGESAHAN. Yang bertanda tangan di bawah ini telah membaca skripsi dengan judul :

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPATUHAN WAJIB PAJAK DALAM MEMENUHI KEWAJIBAN PERPAJAKAN

SKRIPSI EKO B FAKULTAS. Disusun Oleh:

PENGARUH GENDER, RELIGIUSITAS DAN RETALIASI TERHADAP INTENSI MELAKUKAN WHISTLEBLOWING

FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP EVALUASI KONSUMEN PADA PRODUK LAPTOP. (Studi Kasus Mahasiswa di Kota Yogyakarta)

PENGARUH UKURAN PEMERINTAH, KEMANDIRIAN DAERAH, TEMUAN AUDIT, OPINI AUDIT, DAN ENTITAS AKUNTANSI TERHADAP AUDIT DELAY

PERSEPSI MAHASISWA AKUNTANSI MENGENAI FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMILIHAN KARIR

PENGARUH KUALITAS JASA TERHADAP KEPUASAN NASABAH

DAFTAR ISI... HALAMAN JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN PERSETUJUAN... PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI...

PENGARUH KUALITAS AUDIT, LEVERAGE, UKURAN PERUSAHAAN, DAN ASIMETRI INFORMASI TERHADAP MANAJEMEN LABA

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA BATIK BROTOSENO SRAGEN

Transkripsi:

FAKTOR FAKTOR YANG MEMENGARUHI KEPATUHAN WAJIB PAJAK DALAM MELAKUKAN PEMBAYARAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PEDESAAN DAN PERKOTAAN (Studi Empiris pada Wajib Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan dan Perkotaan di Daerah Istimewa Yogyakarta) FACTORS THAT INFLUENCE TAXPAYER COMPLIANCE IN TAX PAYMENT OF LAND AND BUILDING TAX IN RURAL AND URBAN AREAS (Empirical Study on Land and Building Tax Payer of Rural and Urban Areas in Daerah Istimewa Yogyakarta) SKRIPSI Diajukan guna memenuhi Persyaratan untuk Memperoleh Gelar Sarjana pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Program Studi Akuntansi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Oleh INTAN WINDY HARLINA 20130420221 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 2016 i

PERNYATAAN Dengan ini saya, Nama : Intan Windy Harlina Nomor Mahasiswa : 20130420221 Menyatakan bahwa skripsi ini dengan judul: FAKTOR FAKTOR YANG MEMENGARUHI KEPATUHAN WAJIB PAJAK DALAM MELAKUKAN PEMBAYARAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PEDESAAN DAN PERKOTAAN (Studi Empiris pada Wajib Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan dan Perkotaan di Daerah Istimewa Yogyakarta) tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan disuatu Perguruan Tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar Pustaka. Apabila ternyata dalam skripsi ini diketahui terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain maka saya bersedia karya tersebut dibatalkan. Yogyakarta, 16 Desember 2016 Intan Windy Harli iv

Motto Sesungguhnya bersama kesukaran itu ada keringanan. Karena itu bila kamu telah selesai (mengerjakan yang lain). Maka, berharaplah kepada Tuhanmu. (Q.S Al Insyirah : 6-8) Jangan pernah menginginkan kebahagiaan tanpa adanya sebuah perjuangan. Dan keberhasilan adalah kenikmatan dari sebuah perjuangan. v

PERSEMBAHAN Alhamdulillahirobbil alamin, puji syukur kepada Allah SWT yang telah memudahkan, melancarkan dan memberikan rahmat serta hidayah-nya sehingga penulis dapat memperoleh gelar Sarjana. Tak lupa juga saya mengucapkan terimakasih kepada : Ibu Peni Nugraheni, SE., M.Sc., Akt yang telah sabar membimbing dan mengarahkan dalam penyelesaian skripsi ini. Untuk pemerintah DIY dan masyarakat DIY dari masing-masing kabupaten, terimakasih sudah memberikan kesempatan untuk melakukan penelitian di masing-masing kabupaten. Untuk Bapak Dwi Triyana dan Ibu Suhartini terimakasih atas doa, dukungan dan segala pengorbanan. Berkat doa dan dukungan dari Bapak Ibuk saya mampu menyelesaikan skripsi ini. Persembahan ini juga untuk Kakakku tercinta Lidya Kurniasari, terimakasih atas doa dan dukungannya mbak. Buat sahabat-sahabatku SULBI dari awal kuliah kita berjuang barengbareng : Isti Fatimah, Reni Kesuma, Izzatin Nisa, Pungki Monica L, Kartika Pribadi, terimakasih supportnya dan terimakasih telah berjuang bersama selama 3 tahun 3 bulan ini. Loveyou. Buat temen-temen yang membantu dalam penyelesaian skripsi ini, udah mau di repotin dan membantu menyebarkan kuesioner: Alfat Aji Artika, Ridwan Mahgribbi P, Mahardhika Kurniawati, Ratnasari Mulyaningsih, Nahiyatuzahra, vi

Metik Diah Trisnawati, Ema Novita Sari, dan Taufik Ikbhal, terimakasih banyak guys. Berkat kalian semua, skripsi ini bisa cepat selesai. Buat sahabat-sahabatku di IKATAN MAHASISWA KULON PROGO dan di HIMA FE UMY, terimakasih doa dan supportnya. Skripsi ini juga ku persembahkan untuk almamaterku tercinta, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta vii

KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Alhamdulillahirabbil alamin. Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan kemudahan dan petunjuk sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul, FAKTOR FAKTOR YANG MEMENGARUHI KEPATUHAN WAJIB PAJAK DALAM MELAKUKAN PEMBAYARAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PEDESAAN DAN PERKOTAAN (Studi Empiris pada Wajib Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan dan Perkotaan di Daerah Istimewa Yogyakarta). Skripsi ini disusun untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam memperoleh gelar Sarjana pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Dalam penyusunan skripsi ini penulis tidak lepas dari bimbingan dan dukungan berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada : 1. Allah SWT yang telah memberikan nikmat, karunia-nya dan kemudahan kepada peneliti sehingga skripsi ini dapat terselesaikan 2. Ibu dan Bapak yang telah memberikan do a, dukungan dan motivasi yang tulus ikhlas. 3. Dr. Nano Prawoto, SE., M.Si., selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Yogyakarta x

4. Dr. Ietje Nazaruddin, SE., M.Si., Akt., selaku Kepala Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. 5. Caesar Marga Putri SE., M.sc., selaku Dosen Pembimbing Akademik Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. 6. Peni Nugraheni SE., MSc., Ak selaku dosen pembimbing skripsi yang telah memberikan bimbingan, saran dan solusi dalam penyusunan skripsi ini. 7. Bapak/Ibu Dosen Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Yogyakarta yang telah memberikan ilmu yang bermanfaat untuk penulis. 8. Kakak terbaik, Lidya Kurnia Sari atas doa, dukungan dan motivasi yang diberikan kepada penulis. 9. Pihak-pihak lain yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, dan telah banyak membantu penulis dalam penyelesaian skripsi ini. Penulis menyadari bahwa dalam menyusun skripsi ini masih banyak kekurangan sehingga kritik dan saran yang membangun sangat diharapkan untuk hasil yang lebihbaik ke depannya. Penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat. Yogyakarta, Desember 2016 Penulis xi

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERSETUJUAN DOSEN PEMBIMBING... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN PERNYATAAN... HALAMAN MOTTO... HALAMAN PERSEMBAHAN... INTISARI... ABSTRACT... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... i ii iii iv v vi viii ix x xii xv xvi BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Penelitian... 1 B. Batasan Masalah... 8 C. Rumusan Masalah... 8 D. Tujuan Penelitian... 9 E. Manfaat Penelitian... 10 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 12 A. Landasan Teori... 12 xii

1. Teori Atribusi... 13 2. Teori teori yang Mendukung Pemungutan Pajak... 13 3. Pajak... 14 4. Pajak Daerah... 17 5. Pajak Bumi dan Bangunan... 18 6. Kepatuhan Wajib Pajak... 20 7. Surat Pemberitahuan Pajak Terutang... 21 8. Kualitas Pelayanan... 22 9. Kesadaran Wajib Pajak... 24 10. Sanksi Perpajakan... 25 11. Sosialisasi Pemerintah... 26 B. Hasil Penelitian Terdahulu Dan Penurunan Hipotesis... 27 C. Model Penelitian... 33 BAB III METODE PENELITIAN... 34 A. Obyek/Subyek Penelitian... 34 B. Jenis Data... 34 C. Teknik Pengambilan Sampel... 35 D. Teknik Pengumpulan Data... 36 E. Definisi Operasional Variabel Penelitian... 36 F. Uji Kualitas Instrumen dan Data... 42 G. Uji Asumsi Klasik... 43 H. Uji Hipotesis dan Analisa Data... 45 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 48 xiii

A. Gambaran Umum Obyek Penelitian... 48 B. Uji Kualitas Instrumen dan Data... 53 C. Uji Asumsi Klasik... 56 D. Hasil Penelitian dan Uji Hipotesis... 59 E. Pembahasan... 67 BAB V SIMPULAN, SARAN DAN KETERBATASAN... 76 A. Kesimpulan... 76 B. Saran... 77 C. Keterbatasan penelitian... 77 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xiv

DAFTAR TABEL Tabel 4.1. Jumlah kuesioner yang disebar dan kueisoner yang kembali... 49 Tabel 4.2. Jumlah Kuesioner Masing-masing Kabupaten... 50 Tabel 4.3. Komposisi Responden Berdasarkan Usia... 51 Tabel 4.4. Komposisi Jenis Pekerjaan Responden... 51 Tabel 4.5. Komposisi Jenis Kelamin Reponden... 52 Tabel 4.6. Komposisi Jenis Pendidikan Responden... 53 Tabel 4.7. Uji Validitas... 54 Tabel 4.8. Uji Reliabilitas... 55 Tabel 4.9. Hasil Uji Normalitas... 56 Tabel 4.10. Hasil Uji Multikolinieritas... 57 Tabel 4.11. Hasil Uji Heteroskedastisitas... 58 Tabel 4.12. Statistik Deskriptif... 59 Tabel 4.13. Hasil Uji Koefisien Determinasi... 61 Tabel 4.14. Hasil Uji F... 62 Tabel 4.15. Hasil Uji t... 63 Tabel 4.16. Ringkasan Hasil Uji Hipotesis... 67 xv

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Model Penelitian... 33 xvi