-S A G E 2- SURABAYA ANIMATION AND GAME EXPO jilid 2 PESTA KREATIF KOMPETISI MAJALAH DIGITAL KOMPETISI GAME ANIMASI IT SHARING

dokumen-dokumen yang mirip
.:Semanggi Suroboyo:. SEMARAK MAJALAH, ANIMASI DAN GAME DIGITAL SUROBOYO

GUIDLINE WEB BLOG COMPETITION AND WORKSHOP

Petunjuk Teknis Lomba Presentasi Jenjang SLB Kemah Ilmiah TIK tahun 2016

SPECIAL SECTION ACARA Rabu, 12 Desember Peserta datang ke Ruang Aula Fakultas Teknik UNTIRTA dan melakukan registrasi pada pukul

PANITIA PELAKSANA NUTRITION COMPETITION 2017 FORUM MAHASISWA GIZI FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS HASANUDDIN Sekretariat:Jl.

DESKRIPSI NAMA & TEMA

FINAL LOMBA KARYA TULIS DAN KARYA INOVASI TEKNOLOGI PERTANIAN 2011

PETUNJUK TEKNIS LOMBA EKSPLORASI PENDIDIKAN BERBASIS TIK JENJANG SMP/MTs KEMAH ILMIAH TIK TAHUN 2017

Petunjuk Teknis Lomba My Idea Jenjang SMK Jurusan Non Teknik (Bisnis, Manajemen dan Pariwisata, dan lain-lain) Kemah Ilmiah TIK tahun 2015

4. Alur Seleksi Lomba

LOMBA UNTUK SISWA BANDUNG DIGITAL RACE ABOUT:

Petunjuk Teknis Lomba My Idea Jenjang SD Kategori B (Presentasi) Kemah Ilmiah TIK tahun 2015

PETUNJUK TEKNIS LOMBA EKSPLORASI PENDIDIKAN BERBASIS TIK JENJANG SD/MI KEMAH ILMIAH TIK TAHUN 2017

SENAT MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN

PETUNJUK TEKNIS LOMBA PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BAGI GURU KEMAH ILMIAH TIK TAHUN 2017

Mandiri Indonesiaku.

PETUNJUK TEKNIS LOMBA WEB PROGRAMMING TINGKAT NASIONAL 2017 MENJAGA NILAI BUDAYA DALAM PESATNYA PERKEMBANGAN DUNIA TEKNOLOGI INFORMASI

KETENTUAN LOMBA 3C STT NF 2017

Gembira Ikut si KUMIS (Kompetisi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis)

KETENTUAN LOMBA 3C STT NF 2017

Petunjuk Teknis Lomba Video Education Pendidikan Karakter Jenjang SMA/SMK Kemah Ilmiah TIK tahun 2016

techphoria.id/kompetisi/gamedev/registrasi

KETENTUAN DAN TEKNIS PELAKSANAAN LOMBA DAN SEMINAR DALAM RANGKA HARI KEBANGKITAN NASIONAL KE-109

A. Deskripsi Kegiatan Lomba B. Tema C. Persyaratan Administratif

THE RULEBOOK of Business Plan Competition

Web Design Competition 2018 diselenggarakan oleh Program Studi S1 Teknik Informatika Fakultas Komputer Universitas Ngudi Waluyo

SYARAT DAN KETENTUAN EDUTECH VIDEO COMPETITION IC FEST 2016

PETUNJUK TEKNIS KUIS KIHAJAR Penghargaan Tertinggi TIK untuk Pendidikan bagi Siswa Indonesia

Petunjuk Teknis Lomba My Idea Jenjang SD Kategori A (Menggambar) Kemah Ilmiah TIK tahun 2015

LOMBA WIRAUSAHA MUDA DENPASAR KE 8

PETUNJUK TEKNIS LOMBA FILM PENDEK PENDIDIKAN JENJANG SMK KEMAH ILMIAH TIK TAHUN 2017

KETERANGAN PERUBAHAN

PETUNJUK TEKNIS KEGIATAN LOMBA DALAM RANGKA DIES NATALIES UJB KE-56

KOMPETISI CERDAS CERMAT ONLINE TINGKAT SD DAN SMP SE-JAWA TIMUR SERI 2

Buku Panduan Lomba IADC

PETUNJUK TEKNIS LOMBA EKSPLORASI PENDIDIKAN BERBASIS TIK JENJANG SMA/MA KEMAH ILMIAH TIK TAHUN 2017

Petunjuk Teknis Lomba Inovasi Pembelajaran berbasis Video Bagi Guru Kemah Ilmiah TIK tahun 2016

Buku Panduan. Buku Panduan. Penjelasan Umum. Suporrted by: Organized by:

FAKULTAS SASTRA UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG

SENAT MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN

PANDUAN. PLC ( Programmable Logic Controller) COMPETITION ELEKTRO NASIONAL

Lomba Desain Poster Digital: DEEP Indonesia 2008

LOMBA FOTO DAN FILM PENDEK WSC 2015

Lomba Film Pendek/Iklan Layanan Masyarakat dalam rangka Pekalongan Movie Festival 2016

Petunjuk Teknis Lomba Lukis Wayang Jenjang SLB Kemah Ilmiah TIK tahun 2015

INNOVATIVE SKILL DESIGN COMPETITION HANDBOOK MECHANICAL & MARINE NATIONAL EXPOSITION 2016

PANDUAN LOMBA KARYA ILMIAH LINGKUNGAN HIDUP

Kompetisi Antar Sekolah Aula Timur ITB, 22 Juni 2013

PEMERINTAH KABUPATEN BULELENG

Petunjuk Teknis Lomba My Idea Jenjang SMP Kategori Ilmu Sosial Kemah Ilmiah TIK tahun 2015

PANDUAN LOMBA MEDIA BIMBINGAN DAN KONSELING NASIONAL 2017

COMING SOON. (akan diumumkan pada 25 September 2017)

PETUNJUK TEKNIS LOMBA KARYA TULIS INOVASI LINGKUNGAN (LOKASIKU) PT PUPUK KUJANG. Kujang Environment Festival. dengan Tema. Hijau Bumiku, Subur Tanahku

RULE BOOK LOMBA DESIGN GRAFIS I-TOBA FEST Jl. Sisingamanaraja, Sitoluama, Laguboti, Samosir. Telp : Fax:

PANDUAN MICROTEACHING KOMPETISI GURU FAVORIT PESTA SAINS NASIONAL 2017

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN TEKNIS DESIGNSTART COMPETITION

LOMBA FOTOGRAFI BANK JATIM

ELINFO COMPETITION 2015

BUKU PANDUAN VIDEO COMPETITION GEBYAR LOMBA KARYA TULIS ILMIAH (GALAKSI) 2017 UNIT KEGIATAN ILMIAH MAHASISWA (UKIM) UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

PENGHARGAAN DAN HADIAH

A. Ketentuan Peserta Persyaratan Karya

PETUNJUK TEKNIS KEGIATAN LOMBA ESAI YOUTH STRATEGIC TO GOLD GENERATION TANRI ABENG UNIVERSITY TAHUN 2017

Surabaya, 11 Juni 2014

the world in your hand Bandung 1 April Juni Jt Indonesia Digital School

FORUM BIDIKMISI PAPER COMPETITION Ketentuan Lomba Forum Bidikmisi Paper Competition 2015

GAMEDEFF (Game Developer Competition FTIf Festival)

PANDUAN DAN PERATURAN LOMBA FOTOGRAFI CIVIL ENGINEERING WEEK 2015

Panduan Lomba Fotografi FANTASTIS 2017

PANITIA HUT XXXVI SMP NEGERI 3 DENPASAR. Pendaftaran dimulai dari tanggal 9 Februari sampai 25 Februari 2015 pukul s.d 12.

PETUNJUK PELAKSANA GEBYAR TIK 2017

PANDUAN LOMBA NCC 2K16

TERMS OF REFERENCE (TOR) AUTOCAD SPEED COMPETITION SE-JAWA BALI

PENGHARGAAN DAN HADIAH

ESSAY a c e. e v e n A C E E v e n t _. a c e n a t i o n a l e v e n t. f t. u n a n d. a c. i d T E R M O F R E F E R E N C E

A. Tujuan. B. Peserta

Panduan Kompetisi GO IRO [IMAC 2015]

PANDUAN FINALIS TRACDETION 2017

SYARAT REGISTRASI ULANG Call for Paper Indonesian Youth Conference On Sustainable Development (IYCSD)

LUSTRUM IV FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS KATOLIK INDONESIA ATMA JAYA

1. Program kerja DNCC 2016/2017 Universitas Dian Nuswantoro 2. Rapat pengurus DNCC 2016/2017 Universitas Dian Nuswantoro

PETUNJUK LOMBA KARYA TULIS ILMIAH

PEDOMAN LOMBA INOVASI GURU KREATIF ASTRA 2015

Petunjuk Teknis Lomba Video Education jenjang SMP/MTs Kemah Ilmiah TIK tahun 2016

Pendaftaran SIAP BERKOMPETISI CETAK DAN ISI FORMULIR PENDAFTARAN

Lomba Desain Poster dan Essay EEDays ITB 2018

SURABAYA YOUNG SCIENTISTS TAHUN 2017

PANDUAN LOMBA JAJAK PENDAPAT STATISTIKA (LJPS)

SDPPIdea IFas-Fest 2018

PROPOSAL OPEN HOUSE. BP OSIS SMA SANTA URSULA PERIODE Jalan Pos 2, Jakarta 10010, Tromol Pos 1098 Telp. (021) , Fax.

PETUNJUK PELAKSANAAN PEKAN ILMIAH OSIS (PIO) SMA N 1 Brebes 2016

Buku Pedoman. Pameran Program Kewirausahaan Mahasiswa. Lokakarya Pengembangan Wirausaha Mahasiswa. Pemilihan Stand Terbaik

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN FORMULIR PENDAFTARAN ALKALI CONTEST 2016 HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN KIMIA FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UIN ALAUDDIN MAKASSAR

Youth Debate Competition II atau Kompetisi Debat Kepemudaan adalah kompetisi yang didalamnya terdapt dua macam

A. Tema Kegiatan Kegiatan ini bertemakan Bisa Karena Biasa: Penguatan Bahasa, Sastra dan Budaya di Era Masyarakat Ekonomi Asean (MEA).

PENJELASAN UMUM Deskripsi

Petunjuk Teknis Lomba Karya Inovatif Guru dalam Mengembangkan Media Pembelajaran Kemah Ilmiah TIK tahun 2015

GAMEDEFF (Game Developer Competition FTIf Festival)

LOMBA LOGO KEMENTERIAN KESEHATAN

A. KETENTUAN LOMBA BIDANG DESAIN GRAFIS

PROPOSAL OPEN HOUSE. BP OSIS SMA SANTA URSULA PERIODE Jalan Pos 2, Jakarta 10010, Tromol Pos 1098 Telp. (021) , Fax.

Transkripsi:

-S A G E 2- SURABAYA ANIMATION AND GAME EXPO jilid 2 PESTA KREATIF KOMPETISI MAJALAH DIGITAL KOMPETISI GAME ANIMASI IT SHARING PELAJAR SMP, SMA/ SMK SE-KOTA SURABAYA TAHUN 2014

Dalam rangka memperingati Hari Jadi Kota Surabaya ke-721 maka Pemerintah Kota Surabaya mengadakan acara Surabaya Animation and Game Expo Jilid 2 (SAGE 2) bagi pelajar SMP, SMA/ SMK Se- Kota Surabaya. Acara Kegiatan ini akan dilaksanakan pada: Hari : Senin s/d Rabu Tanggal : 12 s/d 14 Mei 2014 Pukul : 10:00 18:00 WIB Tempat : Atrium Royal Plasa Surabaya dengan rencana kegiatan adalah Pesta Kreatif, Kompetisi Majalah Digital dan Kompetisi Game Animasi. Pesta Kreatif: 1. Station: a. Desain Konten Kreatif by UBAYA b. Mobile Programming (webapps) by KLASS c. Mobile Programming (native) by KLASS d. i-magazine by KLASS e. Webmaker by MOZILLA 2. Diikuti oleh pelajar SMA/SMK Se-Surabaya dengan masing masing station maksimal 30 orang. 3. Pendafaran disertai dengan surat tugas dari masing masing sekolah dan diserakan kepada Dinas Komunikasi dan Informatika paling lambat tanggal 5 Mei 2014.

Kompetisi: Adapun aturan terkait kompetisi tersebut adalah sebagai berikut: A. Kompetisi Majalah Digital 1. Tema Surabaya Green IT 2. Peserta lomba adalah pelajar SMA/SMK se-surabaya yang terbentuk didalam Tim yang merupakan pencipta asli daripada hasil karya yang diikutsertakan dalam lomba ini. 3. Setiap Tim terdiri atas 5 (lima) orang pelajar. 4. Tiap Sekolah diperbolehkan untuk mendaftarkan lebih dari 1 (satu) Tim. 5. Setiap Peserta hanya boleh didaftarkan sebagai anggota salah satu tim. 6. Peserta membuat majalah digital minimal 16 halaman dan dapat ditambah dengan kelipatan 8 halaman (24 hal, 32 hal, 40 hal, dst) 7. Isi Majalah Digital dapat berbentuk teks, gambar, foto, video, animasi dan suara/ musik. 8. Software yang digunakan adalah diutamakan yang berbasis Open Source. 9. Halaman Majalah Digital terdiri dari: a. Cover Depan b. Isi (minimal/ artikel wajib/ halaman) - Artikel tentang Surabaya Green IT secara umum (minimal 3 artikel) - Artikel tentang Pemerintah Kota Surabaya yang membidangi TIK (minimal 1 artikel) - Artikel tentang Open Source (minimal 1 artikel) - Artikel tentang Dunia Pendidikan (minimal 1 artikel) - Artikel tentang Dunia Bisnis (minimal 1 artikel) - Artikel tentang Dunia Digital (minimal 1 artikel) - Artikel tentang sekolah masing masing peserta (minimal 2 artikel) - Artikel mengenai ulasan anggota tim (minimal 2 artikel) c. Cover Belakang 10. Karya yang diikutsertakan belum pernah diikutkan didalam kompetisi serupa.

B. Kompetisi Game Animasi 1. Peserta Lomba adalah pelajar SMA/SMK se Surabaya yang terbentuk dalam tim yang merupakan pencipta asli daripada hasil karya yang diikuti sertakan dalam lomba ini. 2. Setiap tim maksimal terdiri atas 2 (dua) orang pelajar siswa/siswi. 3. Tiap sekolah diperbolehkan untuk mendaftarkan lebih dari 1 (satu) tim. 4. Setiap peserta hanya boleh didaftarkan sebagai anggota salah satu tim. 5. Tema daripada Game animasi adalah MENGUASAI DUNIA DENGAN TIK 6. Hasil karya berupa Game animasi berupa 2D/ 3D. 7. Unsur elemen desain Game animasi berupa gambar dan suara (percakapan) harus orisinal (bukan berasal dari editan stok klipart vaktor/image/audio) kecuali unsur musik pengiring, 8. Peserta wajib menyertakan deskripsi singkat yang menjelaskan ide ataupun konsep hasil karya 9. Hasil karya harus mudah diaplikasikan pada PC ataupun laptop standar sekalipun (spesifikasi low end). 10. Hasil karya berupa Game animasi yang dikembangkan adalah dari peserta dan dapat dibuktikan pada saat penilaian. Hal hal yang patut diperhatikan pada saat penilaian adalah sebagai berikut: a. Mampu menjelaskan terkait teknologi yang digunakan, meliputi platform, library, engine, sistem operasi, dll) b. Mampu menjual gagasan atau ide serta menjelaskan kelebihan daripada hasil karya 11. Hasil karya yang diikutsertakan belum pernah dipublikasikan dan atau diikutsertakan dalam lomba sejenis. Batas akhir pengumpulan Karya adalah 5 Mei 2014 dalam bentuk DVD/CD dan disertakan email/no. Handphone yang bisa dihubungi)dan dikirimkan ke Bidang Postel Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Surabaya Jl. Jimerto No. 25-27, Surabaya. Hasil karya tersebut harus dipamerkan secara langsung dan akan dinilai oleh Tim Juri.

Pelaksanaan: 1. Kegiatan adalah berupa pameran selama 3 hari. 2. Lokasi akan dibagi menjadi beberapa area di atas karpet dengan luasan masing-masing area adalah berukuran 2 meter x 2,5 meter. 3. Pengisi stand adalah peserta lomba komunitas dan sponsorship. 4. Setiap peserta wajib memamerkan hasil karyanya di stand masing-masing. 5. Adapun rundown acara adalah sbb: No Waktu Acara Keterangan 1 Senin, 12 Mei 2014 1. Pameran dimulai 00:00 10:00 Loading barang, penataan pukul 10:00 18:00 10:00 13:00 Persiapan Pembukaan Acara 13:00 14:00 Registrasi Ulang 14:00 14:10 Pembukaan 14.10 14.20 Laporan Kepala Dinas Kominfo 2. Paparan atau demo 14.20 14.30 Sambutan Walikota Surabaya sekaligus produk dan membuka acara sponsorship tentative 14.30 14.40 Do'a 14.40 15.00 Games (Ice Breaking) 15.00 16.00 Pesta Kreatif Sesi I 16.00 16.10 Break 16.10 17.10 Pesta Kreatif Sesi II 17.10 17.30 Penutup, Foto Bersama dan Penyerahan Sertifikat 2 Selasa, 13 Mei 2014 1. Loading barang pukul 00:00 10:00 jika diperlukan. 09:00 10:00 Registrasi Ulang 10.00 10:10 Pembukaan 10.10 10.20 Sambutan dari Dinkominfo 10.20 10.30 Sambutan dari dewan juri 10:30 10:40 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 1 10:40 10:50 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 2 10:50 11:00 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 3 11:00 11:10 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 4 11:10 11:20 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 5 11:20 11:30 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 6 11:30 11:40 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 7 11:40 11:50 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 8 11:50 12:00 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 9 12:00 13:00 Break Siang 13:00 13:10 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 10 13:10 13:20 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 11 13:20 13:30 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 12 13:30 13:40 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 13 13:40 13:50 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 14 13:50 14:00 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 15 2. Pameran dimulai pukul 10:00 18:00 3. Paparan atau demo produk dan sponsorship tentative

14:00 14:10 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 16 14:10 14:20 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 17 14:20 14:30 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 18 14:30 14:40 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 19 14:40 14:50 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 20 14:50 15:00 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 21 15:00 15:10 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 22 15:10 15:20 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 23 15:20 15:30 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 24 15:30 15:40 Sesi Paparan dan tanya jawab finalis 25 15:40 16:30 Break Sore + Rekap Penilaian Juri 3 Rabu, 14 Mei 2014 1. Loading barang pukul 00:00 10:00 jika diperlukan. 10:00 11:00 Persiapan Penilaian 11:00 13:00 Materi Terkait Game Animasi 13:00 14:00 Break Siang 14:00 16:00 Materi Terkait Teknologi Informasi 16:00 16:10 Persiapan Penutupan 16:10 16:20 Laporan Kepala Dinas Kominfo 16:20 16:30 Pengumuman Pemenang Oleh Tim Juri: 1. Kompetisi Majalah Digital 2. Kompetisi Animasi Game 16:30 16:40 Penyampaian Hadiah + Foto Bersama 16:40 17:00 Sambutan Sekaligus sebagai penutupan Acara oleh Walikota Surabaya 17:00 17:10 Doa 17:10 17: 15 Penutup 4. Kamis, 15 Mei 2014 00:00 10:00 Loading barang keluar, pembersihan 2. Pameran dimulai pukul 10:00 18:00 3. Penilaian Hasil Karya Peserta Animasi Game Oleh Tim Juri pukul 11:00 16:00. 4. Paparan atau demo produk dan sponsorship tentative PEMERINTAH KOTA SURABAYA Kontak: Dinas Komunikasi dan Informatika Pemerintah Kota Surabaya Jl. Jimerto 25 27 Lt. V Surabaya Telp : 031 5312144 (ext 275) : 031 5450082