MODUL WORKSHOP PEMBUATAN MATERI KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR (KBM) BERBASIS KONTEN DIGITAL

dokumen-dokumen yang mirip
PEMBUATAN VIDEO TUTORIAL DENGAN CAMTASIA 7/8.4

PEMBUATAN VIDEO MATERI AJAR DENGAN CAMTASIA

MODUL MICROSOFT OFFICE POWERPOINT 2010 KKL STMIK AMIKOM PURWOKERTO

Membuat Video Tutorial dengan Camtasia Studio 7. Sonny Widiarto Jurusan Kimia FMIPA Universitas Lampung staff.unila.ac.

TUTORIAL MEREKAM DAN MENGEDIT VIDEO DENGAN CAMTASIA

Tutorial Software Lecture Maker

Workshop Pengembangan Video Pembelajaran

WORKSHOP IN HOUSE (IHT) PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS TIK DI SMA NEGERI 2 BENGKALIS

Microsoft Power Point

Produksi CD Multimedia Interaktif Menggunakan Macromedia Captivate

Microsoft. Office 2007

KKPI (Keterampilan Komputer dan Pengelolaan Informasi)

1 M e r a n c a n g B a h a n A j a r e - L e a r n i n g b e r b a s i s S C O R M

OpenOffice Impress Praktis Membuat Presentasi

Microsoft Power Point

MICROSOFT OFFICE POWERPOINT

BAB I Pengenalan Microsoft Office Powerpoint 2007

LATIHAN OPTIMASI GAMBAR TRAINING PRESENTASI MEMUKAU

1. Tentang Ms Power Point

Sparkol Video Scribe Modul Pelatihan Sparkol RSC 2015

Presentasi dengan Microsoft Power Point

MODUL VI MS POWERPOINT 2007

MICROSOFT POWERPOINT. Pendahuluan

Microsoft Power Point 2007 Oleh : Sugeng, S.Kom

MEMBUAT SLIDE PRESENTASI DENGAN MICROSOFT POWER POINT )

Modul Praktikum Dasar Broadcasting

BAB I PENDAHULUAN. Presentasi Dengan Power Point, Hal 1/19

Pindahkan slide 2 ke slide 5 dengan cara klik slide 2, lalu tekan Ctrl + X (atau pada

Setelah membaca bab ini, anda diharapkan memperoleh gambaran singkat tentang PowerPoint dan membuat Presentasi serta menyuntingnya.

Pengenalan PowerPoint

Gambar 1. Membuka Power Point

BAB VII BEKERJA DENGAN POWER POINT

MENGENAL MS. OFFICE POWER POINT 2007

MODUL PERKULIAHAN. Aplikasi Komputer. Microsoft Power Point Bag 2. Fakultas Program Studi Tatap Muka Kode MK Disusun Oleh

: PEMBUATAN BAHAN AJAR INTERAKTIF DENGAN POWERPOINT. I. Tujuan Pembelajaran A. Peserta dapat membuat bahan ajar dengan menggunakan powerpoint.

tampilan 1 ke tampilan 2

MENGGUNAKAN PROGRAM CAMTASIA UNTUK MEMBUAT TUTORIAL VIDEO

Microsoft Power Point

Microsoft PowerPoint 2013 Basic to Intermediate

PELATIHAN MICROSOFT POWER POINT Ariandita Sari Marhamah Fauzan Agus Resty Deniawanty Wira Hanifah

MICROSOFT POWERPOINT

MENGENAL POWER POINT

Microsoft Power Point 2003

II. KEGIATAN PEMBELAJARAN 1

MODUL I 1. MENGAKTIFKAN POWERPOINT. Untuk dapat memulai atau menjalankan program aplikasi PowerPoint dapat menggunakan perintah sebagai berikut :

PEMBUATAN DOKUMEN. Untuk mengubah ukuran kertas dan orientasi pencetakan dapat dilakukan langkah berikut:

Mengenal PowerPoint 2007

LAPORAN PENGGUNAAN PROGRAM CAMTASIA

MS Word dan MS Powerpoint 2016 Komplet

Modul Praktikum Ms. Office Power Point

TEKNIK MULTIMEDIA Dosen Pembina :

PANDUAN PENERAPAN E-LEARNING BERBASIS RUMAH BELAJAR (JEJAK BALI) PROVINSI BALI

BAB I Mengenal Ms. PowerPoint 2007

Materi : 1. Bing 2. Windows Live Movie Maker 3. Skydrive

Mempersiapkan Presentasi Profil Perusahaan

Paket Aplikasi : Microsoft Office Power Point

MICROSOFT POWER POINT

Aplikasi Komputer. Ms. Powerpoint 2010 MODUL PERKULIAHAN. Fakultas Program Studi Tatap Muka Kode MK Disusun Oleh

PENGABDIAN MASYARAKAT AMIK BINA SARANA INFORMATIKA JATIWARINGIN

PELATIHAN MS POWERPOINT 2007 POLITEKNIK KETAPANG POLITEKNIK NEGERI PONTIANAK NOVEMBER OBJEK PEMBELAJARAN

PANDUAN PENGGUNAAN SUBDOMAIN STAINKUDUS.AC.ID

Microsoft PowerPoint USAID-DBE1: Management and Education Governance [MODUL POWERPOINT] Pilot Project EMIS-ICT Strengthening in Aceh

Six: Pembuat Presentasi. Point of View. KETRAMPILAN KOMPUTER by: Ahmad Syauqi Ahsan

MODUL PPN: MICROSOFT EXCEL

Pembuatan Media Pembelajaran Menggunakan Camtasia Studio

Belajar Dasar Microsoft Word 2003

IBM LOTUS SYMPHONY PRESENTATIOM

3. Mengapa dengan Powerpoint?

IBM LOTUS SYMPHONY PRESENTATIOM

Microsoft Office PowerPoint

Media Pembelajaran dan Pemanfaatan ICT

Membuat obyek,tabel,grafik dan video pada power point

BAB 1. Mengenal Pengolah Kata Micosoft Word 2007

MENGENAL APLIKASI CAMTASIA STUDIO

3D Pageflip Professional

Cara Upload Web Repositori Persampahan Indonesia. Setelah berhasil login, akan muncul halaman DASHBOARD, seperti berikut ini:

Panduan Pengunaan Google Apps

MICROSOFT WINDOWS 1.1. Pengenalan Windows 1.2. Memulai Windows Xp Profesional

Aplikasi Komputer. Bekerja Dengan Microsoft Power Point 2010 (1) Ita Novita, S.Kom, M.T.I. Modul ke: Fakultas Ilmu Komputer. Program Studi Informatika

Mengelola Bagian. Website Sekolah. Mengelola bagian utama Website Sekolah dibagi menjadi 3

BAB IX PERANGKAT LUNAK PRESENTASI

MODUL I PENGENALAN MICROSOFT POWER POINT XP

Cara Membuat Template/Desain Presentasi Powerpoint Dengan Slide Master

SOAL UJIAN AKHIR SEKOLAH ( U A S )

Bab 1 Merekam dan Mengolah Video

Add-Ons and Apps for Business

DAFTAR ISI. Wordpress Mengenal Dashboard Memposting Artikel Membuat Halaman Baru Eksplorasi Menu Appearance

DASAR-DASAR POWERPOINT

PERTEMUAN I PENGENALAN SHEET

MICROSOFT OFFICE POWERPOINT 2007

Latihan 1: Mengoperasikan Excel

Bu k u Ma n u a l Web Si t e SK PD Pem er i n t a h K a b u pa t en Ma l a n g

SUMBER BELAJAR PENUNJANG PLPG

Aplikasi Komputer. Ms. Powerpoint 2010 MODUL PERKULIAHAN. Fakultas Program Studi Tatap Muka Kode MK Disusun Oleh

MEMBUAT EFEK TRANSISI VIDEO

MODUL VII MS POWERPOINT 2007 (TINGKAT LANJUT)

Mengenal Impress. Pada Bab ini anda akan mempelajari cara:

LATIHAN SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER GASAL MAPEL TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI SMP MUHAMMADIYAH 3 DEPOK

MEMBUAT TEMPLATE POWERPOINT UNTUK MEDIA PEMBELAJARAN

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Yogyakarta

Transkripsi:

0

MODUL WORKSHOP PEMBUATAN MATERI KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR (KBM) BERBASIS KONTEN DIGITAL 1. Powerpoint Salah satu software yang sering digunakan untuk menyampaikan materi pembelajaran adalah Microsoft Office PowerPoint. Dalam software ini, guru melakukan pembelajaran dengan menyiapkan bahan ajar terlebih dahulu dengan konsep presentasi yang menarik, menampilkan objek-objek gambar yang menarik, animasi yang menghidupkan pembelajaran, sehingga pada saat guru menjelaskan materi di kelas akan membuat siswa lebih tertarik untuk mengikuti proses pembelajaran. Penyampaian presentasi yang baik tidak menampilkan banyak teks, guru hanya menampilkan point-point penting dan ilustrasi saja. Selebihnya guru lebih banyak menjelaskan tentang materi yang disampaikan. Berikut akan dijabarkan tentang dasar-dasar pengetahuan tentang Microsoft Office PowerPoint untuk membuat sebuah bahan materi pembelajaran. a. Pengenalaan PowerPoint Berikut merupakan tampilan pertama saat menjalankan powerpoint. (1) Thumbnail slide Untuk menambahkan atau menghapus slide, klik kanan di area thumbnail lalu pilih opsi yang dibutuhkan. (2) Area untuk menginputkan bahan presentasi (3) Layout bawaan dari powerpoint untuk memasukkan teks 1

b. Membuat Teks dan Edit Tampilan (Font, Paragraph, Drawing)/Menu Home Memasukkan teks dapat dilakukan langsung pada layout yang tersedia dalam area presentasi ataupun menghapus layout dan memasukkan textbox ke area presentasi. Sedangkan untuk memperbesar huruf, memperkecil, mengganti warna, dan sebagainya dapat dilakukan pada bagian menu Home berikut ini: c. Edit Background Presentasi/Menu Design Background atau latar presentasi bisa dirubah penampilannya menjadi lebih bagus, tidak hanya warna dasar, tetapi bisa didesain menjadi gradasi warna ataupun gambar untuk membuat presentasi menjadi lebih bagus dan menarik. Untuk merubahnya kita bisa langsung menggunakan template yang disediakan oleh PowerPointnya ataupun mengubah sendiri gradasi warna yang diinginkan dalam menu Design. d. Input Teks, Gambar dan Suara/Menu Insert Kita dapat memasukkan teks, gambar, tabel, grafik, diagram, objek dasar maupun suara ke dalam presentasi yang kita buat. Dalam menu Insert kita temukan tools yang bisa memenuhi keinginan kita tersebut. Berikut cara memasukkan file-file gambar, video dan audio untuk diinsertkan. 2

e. Pemberian Animasi untuk Teks dan Gambar pada Slide/Menu Animations Presentasi dapat dibuat menjadi lebih menarik dalam PowerPoint, karena terdapat menu Animations yang bisa memunculkan teks, gambar, objek maupun slide dengan animasi cara muncul yang akan dipresentasikan dengan cara beragam dan menarik. animasi slide animasi objek (teks, gambar) animasi suara menambahkan animasi pada objek sang sama waktu animasi (sekali stop, berulang) f. Insert Equations dari MS Words Seringkali dalam pembelajaran kita harus memasukkan rumus-rumus, untuk penulisan rumus tersebut dapat kita manfaatkan tool equations yang ada di Microsoft Words, kemudian mengcopy-pastekan di presentasi yang kita buat. Berikut langkah-langkahnya: 3

Masuk ke MS Words kemudian pilih insert--equation--buat rumus yang diinginkan, dengan design untuk membuat rumusnya dalam menu design berikut: Kita dapat menulis rumus yang diinginkan dengan rapi. Setelah rumus yang diinginkan selesai, sesuaikan ukuran dan warna font yang diinginkan, blok equations tersebut lalu di copy-paste ke MS PowerPoint yang akan menjadi sebuah objek gambar. 4

g. Save Presentasi (Lokasi Penyimpanan dan Nama) File presentasi bahan yang ajar yang telah dibuat selanjutnya disimpan untuk dapat dibuka lagi dalam presentasi selanjutnya. Untuk menyimpannya klik save, kemudian beri nama file dengan format sebagai berikut: goesmartlomba_namalengkap_judulpresentasi dengan lokasi penyimpanan adalah sebagai berikut: PTI (Z:)\WORKSHOP BAP\DATA PESERTA 2. Save Foto dari Internet dan Editingnya a. Search Gambar di Internet/Google (cari gambar format.png) Format gambar dasar yang biasa digunakan yaitu.jpg dan.png.perbedaanya yaitu format.jpg memuat gambar backgroundnya sedangkan format.png tidak memuat gambar backgroundnya. Berikut ilustrasinya: 5

untuk mencari gambar di google.com, masuk ke halaman google di browser kemudian ketikkan kata kunci gambar yang kita cari dan tekan enter. b. Save Gambar yang Diinginkan Setelah gambar yang diinginkan ditemukan, lihat gambar utuh untuk melihat ukuran gambar sebenarnya. kemudian klik kanan dan pilih save image as. 6

Tentukan lokasi penyimpanan gambar tersebut di PTI (Z:)\WORKSHOP BAP\GAMBAR c. Crop Gambar dan Pencahayaan langsung di MS Powerpoint Jika gambar yang kita temukan ada bagian yang ingin dihilangkan atau diperkecil ataupun ingin lebih dicerahkan maka kita dapat langsung mengeditnya di PowerPoint. d. Mencantumkan Identitas Sumber dan Waktu Pengambilan Gambar Dalam etika download, kita harus menghargai karya orang lain. hal itu bisa kita lakukan dengan mencantumkan sumber darimana gambar itu kita dapatkan dan kapan kita mendownloadnya. Supaya jika ada orang yang membutuhkan gambar yang sama bisa mendapatkan langsung disumber yang kita download. 7

berikut merupakan halaman sumber gambar yang kita inginkan. copy kemudian sertakan dipresentasi maupun dalam hal lain yang kita gunakan sebagai media. 3. Menjadikan Presentasi Menjadi Sebuah Video (Proses Rekaman Pembelajaran) a. Merekam Pembelajaran PowerPoint dengan Camtasia Setelah proses pembuatan bahan ajar telah selesai, untuk menjadikannya sebuah konten video adalah proses rekaman presentasi bahan ajar yang telah dibuat. Guru mempresentasikan bahan ajarnya dengan direkam memakai software camtasia recorder. Software ini akan merekam screen yang ada dibawah area rekaman dan suara penjelasan dari guru menggunakan microphone. Berikut mreupakan langkah penggunaan software camtasia tersebut: Buka software camtasia studio akan tampil halaman berikut, dan untuk merekam layar powerpoint klik Record the screen. 8

Maka akan tampil bentuk recording screen sebagai berikut, jika kita mengklik rec maka camtasia akan mulai merekam semua hal yang terjadi di bawah area rekamnya. Berikut bentuk camtasia ketika merekam, yang terrekam hanya yang berada di area rekam. Jika rekaman pembelajaran telah selesai dan rekaman akan di stop, klik tombol stop atau tekan F10 pada keyboard. Setelah itu akan tampil preview dari rekaman untuk selanjutnya format.camrec akan disimpan dan diedit (Save and Edit). 9

b. Hasil dalam format.camrec, editing scene yang salah dan merendernya pada format video Proses selanjutnya yaitu editing bagian-bagian yang salah, dengarkan lagi rekaman secara keseluruhan dan hapuslah bagian-bagian yang dirasa salah atau tidak perlu dengan cara memblok timeline yang salah kemudian tekan hapus. Jika konten dirasa sudah fixed, selanjutnya kita jadikan konten tersebut sebuah video dengan mengklik Produce and Share. Kita akan membuat format video.mp4, maka langka-langkahnya pilih custom production setting, klik next, klik next lagi. Kemudian simpan nama dan lokasi penyimpanan dengan format yang sudah ditentukan. 10

Format nama: goesmartlomba_namalengkap_judulkonten Lokasi penyimpanan: PTI (Z:)\WORKSHOP BAP\DATA PESERTA Yang selanjutnya adalah merender file camtasia tersebut menjadi sebuah video. Saat proses rendering sudah selesai, akan muncul preview. Untuk melihat hasilya klik tombol play. jika dirasa cukup klik tombol close. Selanjutnya save project format.camproj untuk sewaktu-waktu akan diedit lagi. 11

4. Mengupload Konten yang Telah Dibuat ke Goesmart a. Daftar menjadi user goesmart Untuk mengupload konten yang sudah diproduksi ke goesmart.com berikut langkah-langkahnya: ketikkan goesmart.com dibrowser kemudian akan tampil halaman berikut, isi identias lengkap dan klik daftar. Anda akan menjadi user goesmart. Catatan: Untuk para pengajar, masuk kedalam kategori Guru. b. Upload konten di menu lomba pembuatan konten digital untuk guru Pilih Kategori Lomba Berisikan Materi Ajar kemudian isilah sesuai dengan permintaan dalam kolom isian sesuai dengan persyaratan lomba. Untuk lebih jelasnya, ikuti langkah-langkah sebagai berikut: 12

- Setelah berhasil membuat User Id, di www.goesmart.com, langkah selanjutnya adalah pilih menu Lomba. - Didalam menu Lomba, terdapat berbagai macam lomba pada rangkaian Bandung Awan Pengetahuan. Untuk kali ini, user yang berstatus Guru, silahkan pilih Lomba Konten Digital Berisikan Materi Ajar. 13

- Untuk langkah selanjutnya, mulailah meyimpan hasil materi lomba yang sudah dibuat dalam bentuk video, dengan terlebih dahulu memilih tombol Upload Karya. 14

- Dalam proses upload karya ini, peserta akan mengisi beberapa kolom isian. Dimana hasil jawaban dari kolom isian ini menjadi deskkripsi singkat mengenai konten pembelajaran yang telah dibuat. - Sebagai langkah terakhir proses upload karya, tombol Browse dimaksudkan untuk mencari dimana letak materi lomba tersebut disimpan. Jika sudah ditemukan, silahkan pilih dan tekan tombol Upload Karya. 15

- Tampilan dibawah ini merupakan tampilan alamant penyimpanan hasil karya. 16

- Jika proses upload berhasil, maka silahkan melihat hasilnya di menu Lomba klik menu Detail: - Hasil video yang sudah di upload: 17

18