BAB I PENDAHULUAN. Pendahuluan

dokumen-dokumen yang mirip
BAB IV ANALISIS KESESUAIAN TERHADAP DOKUMEN SAE ARP4761

BAB III TINJAUAN PIRANTI LUNAK

ABSTRAK. Kata Kunci : Otomatis, Waktu Kerja, Efisiensi, Produktivitas

BAB 3 METODOLOGI PEMECAHAN MASALAH

BAB 1 PENDAHULUAN. berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi komputer yang mampu menunjang

EVALUASI KESESUAIAN PIRANTI LUNAK TERHADAP PROSES PENILAIAN KESELAMATAN SAE ARP4761

BAB 1 PENDAHULUAN. Kemajuan teknologi dalam bidang informasi dan komputerisasi dewasa ini

BAB II TEORI DASAR PROSES PENILAIAN KESELAMATAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dalam dunia pendidikan saat ini biasanya instansi pemerintahan menetapkan

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2009 tentang

BAB 1 PENDAHULUAN. informasi yang paling banyak digunakan. Sangat mudah bagi para user

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi yang semakin pesat, memacu industri-industri

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Gambar 1.1 Kecelakaan angkutan jalan pertahun ( darat)

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Perkembangan teknologi pesawat terbang tidak hanya mengarah pada

BAB I PENDAHULUAN. atau kualitas. Dalam dunia industri, kualitas barang yang dihasilkan merupakan

2017, No personel ahli perawatan harus memiliki sertifikat kelulusan pelatihan pesawat udara tingkat dasar (basic aircraft training graduation

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA KEMENTERIAN PERHUBUNGAN. Inspektur Penerbangan. Kewenangan. Perubahan.

DAFTAR ISI. 1.2 Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Batasan Masalah Manfaat Penelitian... 3

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. negatif terutama bagi pemilik asli citra digital. Sisi positif dari kemudahan

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan teknologi yang semakin maju dari masa ke

BAB 1 PENDAHULUAN. Persaingan ketat terjadi saat ini dikarenakan banyak perusahaan yang terus

BAB 1 PENDAHULUAN. internet. Website ini dapat di akses 24 jam dari berbagai tempat. akademik putra/putrinya tanpa harus hadir ke sekolah.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. dan efisien sangat dibutuhkan oleh setiap orang. Perkembangan teknologi yang semakin

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

STMIK GI MDP. Program Studi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2010/2011

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi web dan internet yang ada saat ini. memungkinkan seseorang membuat website yang diinginkan menjadi lebih

STMIK GI MDP. Program Studi Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap Tahun 2010/2011

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Permasalahan

BAB I PENDAHULUAN PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. menjadi masalah. Namun disamping itu masih jarang ditemukan aplikasi yang. lunak yang ada menggunakan teknik perangkingan.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Penggunaan teknologi dalam bidang informasi kini telah menjadi bagian dari

2015, No Peraturan Presiden Nomor 40 Tahun 2015 tentang Kementerian Perhubungan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 75); 4

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. mempermudah pekerjaan terutama untuk sebuah instansi pemerintahan atau

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. lama, maka kesalahan di dalam analisis dan perencanaan layout akan

2017, No Safety Regulations Part 65) Sertifikasi Ahli Perawatan Pesawat Udara (Licensing of Aircraft Maintenance Engineer) Edisi 1 Amandemen

BAB I PENDAHULUAN I-1

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. pesawat, karena apabila hal ini terlewati akan menjadi penyebab pada keselamatan

BAB 4 METODOLOGI PEMECAHAN MASALAH

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN... Error! Bookmark not defined. 5.1 Kesimpulan... Error! Bookmark not defined. 5.2 Saran... Error! Bookmark not defined.

FORMAT KISI-KISI PENULISAN SOAL UJIAN SEKOLAH TAHUN AJARAN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PERHUBUNGAN REPUBLIK INDONESIA,

DAFTAR ISI ABSTRAK... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... xvii BAB I PENDAHULUAN...

2017, No d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, huruf b dan huruf c, perlu menetapkan Peraturan Menteri Perhubung

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN.

PERUBAHANATAS PERATURANMENTERI PERHUBUNGAN NOMOR PM 63 TAHUN 2011 TENTANGKRITERIA,TUGAS DAN WEWENANGINSPEKTUR PENERBANGAN

BAB 1 PENDAHULUAN. harga buku dan juga sebagai upaya mengurangi dampak pemanasan global

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan dunia hiburan yang semakin meningkat seiring dengan

BAB 1 PENDAHULUAN. lepas dari komputer, sebagian besar aktivitas yang dilakukan oleh manusia

Please purchase PDFcamp Printer on to remove this watermark. BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN UKDW

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

BAB 1 PENDAHULUAN. pertumbuhan masyarakat yang menggunakan komputer. Sehingga hal ini

BAB I PENDAHULUAN. Pada era globalisasi ini, perkembangan dunia teknologi dan informasi. Animasi komputer salah satu bentuk modern cara pembuatan dan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Permasalahan

STMIK GI MDP. Program Studi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap tahun 2010/2011

BAB I PENDAHULUAN. antara perusahaan yang satu dengan yang lainnya. Perusahaan yang dapat. jumlah konsumennya. Salah satu usahanya adalah dengan

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. susu. Diantara ternak perah, sapi perah merupakan penghasil susu yang sangat. memenuhi kebutuhan konsumsi bagi manusia.

BAB I PENDAHULUAN. Sumber : PT. Dirgantara Indonesia (Persero) Departemen Machining, 2014

BAB 1 PENDAHULUAN. dan lain-lain. Pemanfaatan teknologi informasi dapat meningkatkan

PENDAHULUAN. jalan, alat alat pertanian dan perkebunan, Stone / Coal Crusher Plant & Mobile,

BAB 1 PENDAHULUAN. mencatat transaksi yang memiliki banyak jenis sehingga diperlukan formulir-formulir

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dengan semakin berkembangnya teknologi komputer yang sangat cepat

MILIK UKDW. Bab 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam pendidikan. Bidang pembelajaran yang paling dikenal dengan

STANDAR KOMPETENSI TENAGA TEKNIK KETENAGALISTRIKAN BIDANG INSTALASI PEMANFAATAN TENAGA LISTRIK SUB BIDANG MENGELOLA PEKERJAAN PEMELIHARAAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang I-1

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

pada masalah pengumpulan kebutuhan pengguna pada tingkatan sistem (system requirements) dengan mendefinisikan konsep sistem beserta interface yang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB 3 METODOLOGI PEMECAHAN MASALAH

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. maka perusahaan harus melakukan perbaikan secara berkala untuk

ABSTRAKSI. i Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang dan Permasalahan

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi komputer yang semakin canggih, membuat para ahli

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Pembangunan Aplikasi Mobile Pencarian Tiket Pesawat Termurah Berbasis J2ME

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam mencari dan menyampaikan informasi. Internet. Hal inilah yang disebut dengan e-commerce. Salah satu aplikasi dari e-

BAB 3 METODOLOGI PEMECAHAN MASALAH

BAB I PENDAHULUAN. Laporan Kerja Praktek Program Studi Teknik Mesin

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB I Pendahuluan. dirasakan meningkat pesat, terlebih lagi perkembangan di bidang teknologi. khususnya dalam menunjang kegiatan sehari-hari.

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan perangkat mobile saat ini, sehingga perangkat mobile semakin

BAB 1 PENDAHULUAN. Kebutuhan akan informasi yang akurat dan tepat untuk penyajian data sangat

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG Setiap pesawat yang dibuat oleh pabriknya harus disertai dengan dokumen panduan untuk melaksanakan kegiatan perawatan pesawat tersebut pada masa operasionalnya. Dokumen tersebut harus mencakup jadwal perawatan, isi tugas perawatan, juga tindakan apa saja yang perlu dilakukan bila ditemui kegagalan pada sistem atau komponen pesawat tersebut. Sebelum membuat dokumen panduan perawatan yang lengkap biasanya pihak manufaktur mengadakan sebuah proses penilaian keselamatan (safety assessment) yang dilakukan sejak awal pengembangan pesawat tersebut. Proses tersebut merupakan analisis terhadap segala kemungkinan kegagalan yang dapat terjadi saat pesawat beroperasi. Segala kemungkinan tersebut harus dipikirkan dan diidentifikasi guna membuat sebuah desain pesawat yang aman dan memenuhi segala persyaratan kelaikan terbang. Pada tugas akhir ini, dilakukan sebuah penelitian terhadap berbagai piranti lunak komputer yang tersedia di pasaran dalam hal kemampuannya untuk melakukan proses penilaian keselamatan (safety assessment). Dokumen SAE ARP4761 akan digunakan sebagai acuan untuk melihat sejauh mana berbagai piranti lunak tersebut dapat memenuhi kriteria proses yang diharapkan. SAE ARP4761 sendiri adalah sebuah dokumen yang berisi panduan untuk melaksanakan proses penilaian keselamatan untuk keperluan sertifikasi pesawat-pesawat sipil. Sampai saat ini belum ada petunjuk atau indikasi dari pembuat piranti lunak sejauh mana piranti lunak mereka sesuai dengan SAE ARP4761. 1.2 RUMUSAN MASALAH Perlu dilakukan analisis terhadap berbagai piranti lunak yang beredar di pasaran saat ini dalam hal kesesuaiannya terhadap standar penilaian keselamatan seperti yang terdapat pada dokumen SAE ARP4761. 1

1.3 BATASAN PENELITIAN Batasan masalah dalam penelitian tugas akhir ini adalah sebagai berikut. 1. Sumber piranti lunak yang menjadi bahan analisis adalah yang terdapat pada situs www.plant-maintenance.com. Hal ini karena situs ini merupakan situs portal terlengkap yang ada di internet untuk mencari piranti lunak bagi keperluan manajemen perawatan atau analisis kegagalan. Memang terdapat metode lain untuk mencari piranti lunak melalui internet yaitu menggunakan mesin pencari (search engine). Hasilnya situs piranti lunak yang muncul ternyata sebagian besar sama seperti yang terdapat pada situs www.plantmaintenance.com. 2. Prosedur standar penilaian keselamatan yang menjadi acuan untuk evaluasi dan analisis piranti lunak adalah yang terdapat pada dokumen SAE ARP 4761. 1.4 TUJUAN PENELITIAN Tujuan penelitian tugas akhir sarjana ini adalah: 1. Membuat analisis mengenai standar metode penilaian keselamatan yang terdapat pada dokumen SAE ARP4761. 2. Menentukan piranti lunak yang memiliki kesesuaian dengan standar metode penilaian keselamatan seperti yang terdapat pada dokumen SAE ARP 4761. 3. Menentukan spesifikasi piranti lunak untuk pembuatan dan pemantauan program perawatan. 1.5 METODOLOGI PENELITIAN Secara umum metodologi penelitian yang akan dilakukan dimulai dengan analisis terhadap dokumen SAE ARP4761 dan mengumpulkan piranti lunak dari situs www.plantmaintenance.com. Kemudian dilakukan evaluasi kesesuaian piranti lunak terhadap dokumen SAE ARP4761. Analisis dilakukan untuk mendapatkan nilai kesesuaian terhadap dokumen SAE ARP4761 dan spesifikasi piranti lunak. Sebagai ilustrasi metodologi penelitian dapat dilihat pada diagram alir (flow chart) Gambar 1.1 di halaman berikut ini. 2

Gambar 1.1 Diagram Alir Metodologi Penelitian 3

Metodologi penelitian selengkapnya dilakukan sebagai berikut. 1. Mempelajari dokumen SAE ARP 4761 untuk mendapatkan gambaran metode proses penilaian keselamatan yang disyaratkan. 2. Mengumpulkan berbagai macam piranti lunak untuk diseleksi dalam hal kesesuaiannya dengan dokumen SAE ARP 4761. 3. Melakukan evaluasi terhadap berbagai macam piranti lunak tersebut terhadap kesesuaiannya dengan dokumen SAE ARP 4761. 4. Melakukan analisis piranti lunak terhadap kesesuaiannya dengan proses penilaian keselamatan yang terdapat pada dokumen SAE ARP 4761. 5. Menentukan piranti lunak yang paling memenuhi standar proses penilaian keselamatan pada dokumen SAE ARP4761 beserta spesifikasinya. 6. Menentukan piranti lunak untuk pembuatan dan pemantauan program perawatan. 1.6 SISTEMATIKA PEMBAHASAN Pembahasan tugas akhir ini dibagi menjadi lima bab dengan sistematika sebagai berikut: Bab I : Pendahuluan Bab ini menjelaskan tentang latar belakang, rumusan masalah, batasan penelitian, tujuan penelitian, metodologi penelitian, dan sistematika pembahasan tugas akhir ini. Bab II : Teori Dasar Proses Penilaian Keselamatan Bab ini membahas tentang studi literatur SAE ARP4761 dan teori dasar proses penilaian keselamatan yang akan mendasari evaluasi piranti lunak pada bab 3 dan analisis piranti lunak pada bab 4. Bab III : Tinjauan Piranti Lunak Bab ini membahas tinjauan dan juga deskripsi dari berbagai macam piranti lunak yang dikumpulkan dari situs www.plant-maintenance.com. Setelah itu bab ini akan membahas mengenai evaluasi kesesuaian piranti lunak terhadap dokumen SAE ARP4761. Bab IV : Analisis Kesesuaian Terhadap Dokumen SAE ARP 4761 Bab ini membahas analisis hasil evaluasi yang dilakukan terhadap piranti lunak pada bab 3. 4

Bab V : Kesimpulan dan Saran Bab ini menyajikan rangkuman hasil tugas akhir ini dan memberikan beberapa saran untuk keperluan pengembangan selanjutnya. 5