Instrumen Tes Intervensi Sesi Pertama 1. Jodohkanlah Kosakata disamping dengan Gambar yang Tepat!

dokumen-dokumen yang mirip
PEMERINTAH KABUPATEN GROBOGAN UPTD PENDIDIKAN KECAMATAN NGARINGAN SD NEGERI 3 BELOR Alamat : Jl. Singosari, Desa Belor, Kec. Ngaringan Kab.

kegiatan sehari hari pelajaran 2

INDONESIAN EXAM SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU AL-HIKMAH BENCE. Apek penilaian mendengar dan berbicara. Apek penilaian membaca dan menulis

ANGKET UJI COBA PENELITIAN. 1. Identitas Siswa Nama : Kelas : Jenis Kelamin : Alamat :...

Ayo Amati. Amati gambar ini. Kegiatan mana yang menggunakan kaki? Beri tanda pada kegiatan yang menggunakan kaki. Subtema 2: Tubuhku

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

bab 2 satuan pengukuran waktu tema makanan dan kesehatan

HARAPAN, DOA, DAN SELAMAT

BAB III PENYAJIAN DATA. Dalam Proses Penyembuhan Kesehatan Mental Klien Rumah Sakit Jiwa Tampan

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

CATATAN PERKEMBANGAN Implementasi dan Evaluasi Keperawatan. Tindakan Keperawatan

KUESIONER PERILAKU SEHAT PADA KELAS ATAS DI SEKOLAH DASAR NEGERI GUGUS GARUDA KECAMATAN TEMPURAN

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Pelajaran 3

SURAT PENGANTAR RESPONDEN

Gambarlah bentuk bak mandi di rumahmu!

INSTRUMEN JADWAL PELAKSANAAN PENELITIAN. No Hari/Tanggal Waktu Kegiatan 1 Senin, 12 Mei 2014

benda di sekitar pelajaran 5

Apa itu menstruasi? Menstruasi adalah tanda anak perempuan tumbuh menjadi dewasa. Menstruasi adalah proses alami bagi perempuan.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Tematik KELAS. 1 Semester 1

Studi tentang Pengetahuan, Sikap dan Praktik Siswa Kelas 4 dan 5 Dalam Pencegahan Flu Burung SDN Cisalak 1 Kecamatan Sukmajaya Kota Depok tahun 2009

Asuhan Keperawatan pada Pasien Defisit Perawatan Diri

Kegiatan Sehari-hari

Lembar Observasi/ Pedoman Panduan Observasi. No Variabel Sub Variabel Deskripsi. cara yang benar

BAB III METODE PENELITIAN. Desain Rancangan eksperimen yang digunakan dalam penelitian ini adalah

PEDOMAN WAWANCARA. I. Identitas Informan : 1. Nama : 2. Umur : 3. Suku : 4. Pendidikan : 5. Pendapatan :

TUNJANG: KETRAMPILAN UMUR: 5 TAHUN

B. Allah Swt. itu Esa. Sikapku. Ayo Kerjakan. Lihat diri sendiri. Lihat gambar ini. Tanyakan pada temanmu, nama dan manfaat setiap anggota tubuh.

hijau tuanya, jam tangannya dan topinya. Ia sempat melihat Widya masih sedang membuat sarapan di dapur dekat kamar mandi. Dan pada saat kembali ke

PROGRAM KEGIATAN SEKOLAHKU SEHAT. SD Unggulan Muhammadiyah Kretek. Mriyan Donotirto Kretek Bantul 55772

LAMPIRAN 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS 1 Satuan Pendidikan : SD Negeri I Kedungrejo

PEMBIASAAN PERILAKU PERSONAL HYGIENE OLEH IBU KEPADA BALITA (USIA 3-5 TAHUN) DI KELURAHAN DERWATI

Ramadan di Negeri Jiran

LAMPIRAN 1 FORMULIR FOOD RECALL 24 JAM

KUESIONER DEPARTEMEN GIZI MASYARAKAT FAKULTAS EKOLOGI MANUSIA INSTITUT PERTANIAN BOGOR

1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) SIKLUS

Panduan mengajar bagi e-daya Bahasa Malaysia 4

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR KETERAMPILAN KEHIDUPAN SEHARI-HARI BAGI TUNANETRA DI PANTI SOSIAL BINA NETRA DEPARTEMEN SOSIAL RI

PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikn : SD N Percobaan 2. Kelas/ Semester : III/ I

ketertiban biasakanlah mematuhi tata tertib tata tertib melatih sikap disiplin sejak kecil kita disiplin sudah besar jadi orang berguna

SILABUS Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Kelas : I Semester : 1

2

41 A. Menyampaikan Pesan Pendek

Lampiran 1. Instrumen Observasi Kemampuan Bina Diri Makan Anak Tunagrahita Sedang Kelas III SDLB. No Komponen Kegiatan Indikator

SURVEY GLOBAL KESEHATAN BERBASIS SEKOLAH DI INDONESIA TAHUN 2007

Keterampilan 27. Bab 3. Keterampilan

*coret yang tidak perlu

Suplemen untuk mendukung Perut Sixpack Anda

PANDUAN MATERI UJIAN SEKOLAH TAHUN PELAJARAN

Pengukuran Waktu. Tema: Kegiatan Sehari-hari

# $% &'( # )*+,-. )*+ - )*+ /,0 )*+ 1(*+!" * 2 # 32,

SILABUS TEMATIK KELAS I

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Pelajaran 7

dengan penuh hormat. rumah. mata.


JARINGAN INDIKATOR KE DALAM TEMA SDLB TUNAGRAHITA RINGAN (C) KELAS I SEMESTER I

CARA PRODUKSI PANGAN Jejaring Promosi Keamanan Pangan dalam Sistem Keamanan Pangan Terpadu Nasional SIAP SAJI YANG BAIK


tempat umum gambar 1

DATA RESPONDEN. Laki-laki. Perempuan. 2. Berapakah usia Bapak/ Ibu/ Saudara saat ini : Tahun. 3. Apakah pendidikan tertinggi Bapak/ Ibu/ Saudara :

MENTERI KETENAGAKERJAAN REPUBLIK INDONESIA

Suplemen untuk mendukung Perut Sixpack Anda

Mengembangkan Perilaku Sehat Pada Anak Usia 2-4 Tahun SERI BACAAN ORANG TUA

Pengalaman Sahabatku. Belajar Apa di Pelajaran 4? Menjelaskan urutan petunjuk penggunaan sesuatu melalui kegiatan membaca

Potri Olympia Rahayu, Pemanfaatan Media Gambar Sebagai Upaya Meningkatkan Keterampilan Menulis Pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Pasung.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Hasil penelitian akan menguraikan temuan hasil penelitian mengenai

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Pelajaran 4

BAB 1 BERKEMAH. Petualangan Ke Dunia Es Krim 9

BAB III ANALISA PENDEKATAN ARSITEKTUR PANTI ASUHAN TERPADU DI KOTA SEMARANG

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN TAHUN

Hak Cipta buku ini pada Kementerian Pendidikan Nasional. Dilindungi Undang-undang.

SP 1 : PENGURUSAN AKTIVITI RUTIN PERMATA STANDARD PEMATUHAN 1 PENGURUSAN AKTIVITI RUTIN PERMATA

HIGHER SCHOOL CERTIFICATE EXAMINATION INDONESIAN 2 UNIT Z LISTENING SKILLS TRANSCRIPT

FORMAT PENGKAJIAN PASIEN DI RUMAH SAKIT. Tanggal Masuk RS : 09 Desember 2014

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

REKAPITULASI NILAI MEMBACA SISWA KELAS 1 SD NEGERI 1 SUGIHAN PRA SIKLUS. Skor nilai Jumlah Lafal Intonasi Nyaring skor

MODEL BAHAN AJAR SDLB C,C1 DAN D1

BAB 1 PENDAHULUAN. pasien mulai dari pasien yang tidak mampu melakukan aktivitasnya secara

RENCANA TINDAKAN KEPERAWATAN KLIEN DENGAN GANGGUAN SENSORI PERSEPSI: HALUSINASI

Standar Kompetensi Lulusan. Bahasa Arab

Telah dijelaskan tentang tahap dari penelitian yang berjudul Hubungan Antara. Kepatuhan Minum Obat Dengan Fungsi Sosial Pasien, dan diyakinkan bahwa

1.2 Mengidentifikasi. 4. Menuliskan dan mengelompokkan kegunaan makanan bagi. 3. Menyebutkan bagian tubuh. 5. Menyusun menu makanan

BAB II KONSEP DASAR. memelihara kesehatan mereka karena kondisi fisik atau keadan emosi klien

Bab 5. Jual Beli. Peta Konsep. Kata Kunci. Jual Beli Penjual Pembeli. Jual Beli. Pasar. Meliputi. Memahami Kegiatan Jual Beli di Lingkungan Rumah

Tips Sehat Saat Musim Hujan. Ditulis oleh

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

lingkungan gambar 3.1 dani bermain di sekolah

Di unduh dari : Bukupaket.com

BAHASA INDONESIA dan MATEMATIKA

2015, No Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2009 tentang Kepariwisataan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 11, Tambahan Lembar

PERANAN USAHA KESEHATAN SEKOLAH (UKS) DALAM UPAYA MENINGKATKAN KESEHATAN SISWA SEKOLAH DASAR : PENDIDIKAN KESEHATAN

JMSC Tingkat SD/MI2017

A. DAFTAR PERTANYAAN UNTUK PENGGUNA (SANTRI/WATI, USTADZ/AH, KARYAWAN) POSKESTREN

Perilaku Sehat Pada Anak Usia Dini

BAB III METODE PENELITIAN. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan

1. (1) menyiapkan (2) bersiap (3) disiap (4) tersiap ( )

PAGI itu Tahir dengan terburu-buru menuju

57 Lampiran - Lampiran

PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Transkripsi:

Instrumen Tes Intervensi Sesi Pertama 1. Jodohkanlah Kosakata disamping dengan Gambar yang Tepat! 1. Makan Malam A. B. 2. Mandi C. 3. Minum The D. 4. Jalan Kaki

E. 5. Berlari F. 6. Duduk G. 7. Makan Siang H. 8. Bangun Tidur I. 9. Sarapan

J. 10. Makan malam 1. C 2. E 3. D 4. G 5. J 6. H 7. B 8. F 9. A Kunci Jawaban Format Penilaian Data Hasil Intervensi Sesi pertama No Aspek Deskripsi Skor 1 Penguasaan 1. Mampu menjodohkan gambar 4 Kosakata dengan kosakata dengan tepat secara keseluruhan

2. Mampu menjodohkan sebagian banyak gambar dengan kosakata 3. Mampu menjodohkan sebagian gambar dengan kosakata 4. Mampu menjodohkan sedikit gambar dengan kosakata 3 2 1 2. Instrumen Tes Intervensi Sesi Kedua Jawablah pertanyaan-pertanyaan dibawah dengan pilihan jawaban yang tepat! 1. Saya mandi di. 2. Sebelum mandi saya mengambil. 3. Saya menggosok gigi dengan. 4. Setelah menggosok gigi saya. 5. Setelah menggosok gigi saya membersihkan. dengan sabun muka 6. Saya membersihkan.sabun muka dengan air 7. Saya menggosok seluruh badan saya dengan. mandi 8. Saya mencuci rambut saya dengan. 9. Saya kumur-kumur dengan. 10. Saya mandi. Sehari

Pilihan Jawaban a. Muka b. Kamar mandi c. Sikat gigi dan pasta gigi d. Kumur-kumur e. 2 kali f. Air Kunci Jawaban 1. B 2. H 3. C 4. D 5. A g. Seluruh h. Handuk i. Busa j. Sampo k. Sabun 6. I 7. K 8. J 9. F Format Penilaian Data Intervensi Sesi Kedua no Aspek Deskripsi Skor 1 Penguasaan Mampu menjawab pertanyaan 4 Kosakata dengan kosakata yang benar secara keseluruhan secara tepat Mampu menjawab sebagian banyak 3 pertanyaan dengan kosakata yang tepat Mampu menjawab sebagian 2 pertanyaan dengan kosakata yang tepat

Mampu menjawab sedikit menjawab pertanyaan dengan kosakata yang tepat 1 3. Instrumen Tes Intervensi Sesi Ketiga Susunlah kata-kata dibawah ini menjadi sebuah kalimat! 1. berdoa Saya makan sebelum 2. memotong daging Dia 3. makanan Kamu menyuapkan 4. roti Paman menggigit Ahmad 5. Emel makanan mengunyah

6. sangat Selda danging suka 7. tidak Mustafa sayuran suka 8. Turki- orang roti suka 9. Buah-buahan suka kami sangat 10. Mereka kacang makan Kunci Jawaban 1. Saya berdoa sebelum makan 2. Dia memotong daging 3. Kamu menyuapkan makanan 4. Paman Ahmad menggigit roti 5. Emel mengunyah makanan 6. Selda sangat suka daging 7. Mustafa tidak suka sayuran 8. Orang Turki suka roti 9. Kami sangat suka buah-buahan 10. Mereka makan kacang Format Penilaian Data Intervensi Sesi Ketiga No Aspek Deskripsi Skor 1 Penguasaan Mampu menepatkan kosakata 4 Kosakata dengan benar secara keseluruhan Mampu menepatkan sebagian besar 3

2 Pemaknaan kosakata dalam konteks kalimat kosakata dengan benar Mampu menepatkan sebagian kosakata dengan benar Mampu menepatkan sedikit kosakata dengan benar Kalimat yang dibuat sesuai dengan struktur kalimat bahasa Indonesia Terdapat kesalahan penempatan kata dalam kalimat Salah satu fungsi kalimat tidak lengkap Kalimat yang dibuat tidak sesuai dengan struktur bahasa Indonesia 2 1 4 3 2 1 4. Instrumen Tes Intervensi Sesi Keempat

Tulislah langkah-langkah memasak masakan tradisional Negara kalian! Format Penilaian Data Hasil Intervensi Sesi Keempat No Aspek Deskripsi Skor 1 Penguasaan 1. Mampu menuliskan kosakata 4 Kosakata kegiatan kegiatan memasak dengan lengkap. 2. Mampu menuliskan sebagian 3 besar kegiatan memasak 2 Pemaknaan kosakata dalam konteks kalimat 3. Mampu menuliskan sebagian 2 kegiatan memasak. 4. Mampu menuliskan sedikit 1 kosakata kegiatan memasak. 1. Kalimat yang dibuat sesuai 4 dengan struktur kalimat dalam bahasa Indonesia. 2. Terdapat kesalahan penempatan kata dalam kalimat. 3 3. Salah satu fungsi kalimat tidak lengkap. 2 4. Kalimat yang dibuat tidak sesuai dengan struktur kalimat dalam bahasa Indonesia. 3 Diksi 1. Seluruh kata-kata yang dipilih sudah mewakili konsep 1 4

2. Tidak lebih dari satu kesalahan pemilihan kata, sehingga katakata yang dipilih masih mendekati konsep. 3. Tidak lebih dari dua kesalahan pemilihan kata, sehingga kekeliruan konsep cukup mencolok 4. Banyak kesalahan dalam pemilihan kata sehingga katakata yang dipilih sama sekali tidak mewakili konsep. 4 Ejaan 1. Penggunaan huruf Kapital kata depan, dan tanda baca secara tepat dalam kalimat. 3 2 1 4 2. Terdapat sedikit kesalahan dalam penggunaan huruf kapital, kata depan dan tanda baca. 3. Terdapat banyak kekeliruan penempatan huruf pada bacaan, kata depan, huruf kapital dan tanda baca. 4. Tidak menggunakan huruf kapital, kata depan dan tanda baca. 3 2 1

5. Instrumen Tes Intervensi Sesi Kelima Apa pekerjaan saya dan apa yang saya lakukan? 1. Saya seorang dokter, tugas saya adalah. 2. Saya merawat orang sakit, pekerjaan saya adalah. 3. Saya seorang koki, tugas saya adalah. 4. Saya seorang penerjemah, tugas saya adalah. 5. Tugas saya adalah menerbangkan pesawat, pekerjaan saya adalah. 6. Tugas saya adalah mencari berita, pekerjaan saya adalah. 7. Saya mendengarkan dan mencoba menyelesaikan masalah orang lain, pekerjaan saya adalah. 8. Saya arsitek, tugas saya adalah. 9. Saya membuat sesuatu di pabrik, pekerjaan saya adalah. 10. Saya adalah pemadam kebakaran, tugas saya adalah. Kunci Jawaban 1. Mengobati orang sakit. 2. Perawat 3. Memasak 4. Menerjemahkan bahasa 5. Pilot 6. Wartawan 7. Psikolog 8. Merancang sebuah bangunan 9. Karyawan 10. Memadamkan api ketika terjadi kebakaran Format Penilaian Data Hasil Intervensi sesi kelima No Aspek Deskripsi Skor 1 Pemaknaan Mampu menjawab pertanyaan 4 Kosakata dengan kosakata yang benar secara keseluruhan dengan tepat Mampu menjawab sebagian banyak 3 pertanyaan dengan kosakata yang tepat Mampu menjawab sebagian 2 pertanyaan dengan kosakata yang

tepat Mampu menjawab sedikit menjawab pertanyaan dengan kosakata yang tepat 1 6. Instrumen Tes Intervensi Sesi Keenam Deskripsikan gambar dibawah ini dengan benar! 1. 2. 3.

4. 5. 6. 7.

8. 9. 1. Kunci Jawaban 1. Berdiri sambil melipat kedua tangan 2. Membasuh wajah 3. Sujud 4. Rukuk 5. Membasuh telapak tangan 6. Membasuh kedua kaki 7. Duduk 8. Berkumur-kumur 9. Berdiri sambil mengangkat kedua tangan 10. Membasuh kedua tangan Format Penilaian Data Hasil Intervensi Sesi Keenam

No Aspek Deskripsi Skor 1 Kesesuaian Mampu mengurutkan kosakata 4 Kosakata dalam beribadah dengan tepat Mampu mengurutkan sebagian 3 banyak kosakata dalam beribadah dengan tepat Mampu mengurutkan sebagian 2 kosakata dalam beribadah dengan tepat Mampu mengurutkan sedikit 1 kosakata dalam beribadah dengan tepat 7. Insrumen Tes Intervensi Sesi Ketujuh Tulislah kegiatan apa yang kalian lakukan hari ini! Format Penilaian Data Hasil Intervensi Sesi Ketujuh No Aspek Deskripsi Skor 1 Penguasaan 1. Mampu menuliskan kosakata 4 Kosakata kegiatan sehari-hari secara lengkap (Bangun tidur, mandi, sarapan, sekolah/ bekerja, berbelanja, makan siang, minum, makan malam, pergi keluar rumah, pulang, tidur, shalat).

2 Pemaknaan kosakata dalam konteks kalimat 2. Mampu menuliskan kosakata 3 kegiatan sehari-hari secara lengkap (Bangun tidur, mandi, sarapan, sekolah/ bekerja, berbelanja, makan siang, pergi keluar rumah, pulang, tidur, shalat). 3. Mampu menuliskan kosakata 2 kegiatan sehari-hari secara lengkap (Bangun tidur, mandi, sarapan, sekolah/ bekerja, makan siang, minum, makan malam, pulang, tidur, shalat). 4. Mampu menuliskan kosakata 1 kegiatan sehari-hari secara lengkap (Bangun tidur, mandi, sarapan, sekolah/ bekerja, berbelanja, makan, pulang, tidur, shalat). 1. Kalimat yang dibuat sesuai 4 dengan struktur kalimat dalam bahasa Indonesia. 2. Terdapat kesalahan penempatan kata dalam kalimat. 3 3. Salah satu fungsi kalimat tidak lengkap. 2

4. Kalimat yang dibuat tidak sesuai dengan struktur kalimat dalam bahasa Indonesia. 3 Diksi 1. Seluruh kata-kata yang dipilih sudah mewakili konsep 2. Tidak lebih dari satu kesalahan pemilihan kata, sehingga katakata yang dipilih masih mendekati konsep. 3. Tidak lebih dari dua kesalahan pemilihan kata, sehingga kekeliruan konsep cukup mencolok 4. Banyak kesalahan dalam pemilihan kata sehingga katakata yang dipilih sama sekali tidak mewakili konsep. 4 Ejaan 1. Penggunaan huruf Kapital kata depan, dan tanda baca secara tepat dalam kalimat. 1 4 3 2 1 4 2. Terdapat sedikit kesalahan dalam penggunaan huruf kapital, kata depan dan tanda baca. 3. Terdapat banyak kekeliruan penempatan huruf pada bacaan, kata depan, huruf kapital dan tanda baca. 3 2

4. Tidak menggunakan huruf kapital, kata depan dan tanda baca. 1 Instrumen Perlakuan 1. RPP Intervensi Sesi Pertama Kegiatan Pembelajaran dengan Menggunakan Metode Langsung Pada Pertemuan Pertama

No. Kegiatan Waktu 1. Kegiatan awal 1. Pengajar membuka kegiatan pembelajaran. 2. Pengajar menanyakan kabar dari pembelajar. Alokasi waktu fleksibel 3. Pengajar menjelaskan indikator pembelajaran 2. Kegiatan inti 4. Pengajar memberikan gambar kepada pembelajar mengenai kegiatan sehari-hari yang biasa dilakukan secara luas. 5. Pengajar memberikan penjelasan pada pembelajar maksud dari gambar tersebut dengan menggunakan bahasa sasaran yaitu bahasa Indonesia. 6. Pembelajar dan pengajar saling bertanya Alokasi waktu fllesksibel jawab dengan menggunakan bahasa sasaran. 7. Pembelajar diberikan latihan yang terdapat dalam lembar latihan untuk kemudian dikerjakan. 8. Pengajar memeriksa hasil latihan yang telah dikerjakan. 3. Kegiatan akhir 9. Pembelajar menyimpulkan kegiatan pembelajaran Alokasi waktu fleksibel 10. Pengajar menutup kegiatan pembelajaran Materi Pembelajaran Intervensi Sesi Pertama

Perhatikan Gambar Berikut ini

2. RPP Intervensi Sesi Kedua Kegiatan Pembelajaran dengan Menggunakan Metode Langsung Pada Pertemuan Kedua No. Kegiatan Waktu 1. Kegiatan awal 1. Pengajar membuka kegiatan pembelajaran. 2. Pengajar menanyakan kabar dari Alokasi waktu fleksibel pembelajar. 3. Pengajar menjelaskan indikator pembelajaran 2. Kegiatan inti 4. Pengajar memberikan gambar dan teks kepada pembelajar mengenai kegiatan yang dilakukan saat mandi. 5. Pengajar memberikan penjelasan pada pembelajar maksud dari gambar tersebut melalui penjelasan langsung yang ditulis disamping gambar 6. Pembelajar melakukan panggilan video Alokasi waktu fllesksibel menggunakan skype dalam facebook untuk menjelaskan materi secara lebih mendalam kepada pembelajar 7. Pengajar meminta pembelajar membacakan teks yang ada dalam materi. 8. Pembelajar dan pengajar saling bertanya jawab.

9. Pembelajar diberikan latihan yang terdapat dalam lembar latihan untuk kemudian dikerjakan. 10. Pengajar memeriksa hasil latihan yang telah dikerjakan 3. Kegiatan akhir 11. Pembelajar menyimpulkan kegiatan pembelajaran 12. Pengajar menutup kegiatan pembelajaran Alokasi waktu fleksibel Materi Pembelajaran Intervensi Sesi Kedua Bacalah teks dibawah ini! Saya Mandi Pagi ini saya bangun lebih pagi karena ada janji. Saya ambil handuk dan pergi ke kamar mandi. Saya menggosok gigi dengan sikat gigi. Selesai menggosok gigi saya kumurkumur dengan air. Setelah sikat gigi saya membersihkan muka saya dengan sabun muka. Saya membersihkan busanya dengan air. Setelah membersihkan muka, saya basuh seluruh badan saya dengan air. Saya menggosok badan dengan sabun mandi. Setelah itu saya membasuh kepala saya dan mencuci rambut saya dengan sampo. Gambar yang Berhubungan dengan Mandi 1. Menggosok Gigi

2. Kumur-Kumur 3. Membasuh Wajah 4. Membasuh badan dengan Air 5. Menggosok Badan dengan Sabun 6. Mencuci Rambut dengan Sampo 7. Air

8. Sikat Gigi 9. Gigi 10. Sabun 11. Sampo 12. Pasta Gigi/Odol 13. Handuk 14.

Kamar Mandi 15. Busa 3. RPP Intervensi Hari Ketiga Kegiatan Pembelajaran dengan Menggunakan Metode Langsung Pada Pertemuan Ketiga No. Kegiatan Waktu 1. Kegiatan awal 1. Pengajar membuka kegiatan pembelajaran. 2. Pengajar menanyakan kabar dari Alokasi waktu fleksibel pembelajar. 3. Pengajar menjelaskan indikator pembelajaran 2. Kegiatan inti 4. Pengajar memberikan gambar kepada pembelajar mengenai kegiatan apa saja Alokasi waktu fllesksibel yang dilakukan saat makan. 5. Pengajar memberikan penjelasan pada

pembelajar maksud dari gambar tersebut melalui penjelasan langsung yang ditulis disamping gambar 6. Pembelajar menjelaskan materi secara lebih mendalam kepada pembelajar 7. Pembelajar dan pengajar saling bertanya jawab dalam kolom komentar facebook 8. Pembelajar diberikan latihan yang terdapat dalam lembar latihan untuk kemudian dikerjakan. 9. Pengajar memeriksa hasil latihan yang telah dikerjakan 3. Kegiatan akhir 10. Pembelajar menyimpulkan kegiatan pembelajaran 11. Pengajar menutup kegiatan pembelajaran Alokasi waktu fleksibel Materi Pembelajaran Intervensi Hari ketiga Kosakata Dalam Kegiatan Makan Berdoa 1.

2. Memotong 3. Menyuap 4. Menggigit 5. Mengunyah 6. Daging

7. Sayuran 8. Roti 9. Buah-buahan 10. Kacang 4. RPP Intervensi Pertemuan Sesi Keempat Pertemuan Keempat dengan Menggunakan Metode Langsung No. Kegiatan Waktu 1. Kegiatan awal 1. Pengajar membuka kegiatan Alokasi waktu fleksibel pembelajaran. 2. Pengajar menanyakan kabar dari

pembelajar. 3. Pengajar menjelaskan indikator pembelajaran 2. Kegiatan inti 4. Pengajar memberikan video memasak masakan Indonesia kepada pembelajar. 5. Pengajar memberikan penjelasan kosakata memasak dengan bahasa sasaran. 6. Pembelajar dan pengajar saling bertanya jawab dalam kolom komentar facebook jika ada kosakata yang belum difahami 7. Pembelajar diberikan latihan kepada pembelajar dengan meminta mereka menuliskan cara memasak masakan di Negara asal pembelajar. 8. Pengajar memeriksa hasil latihan yang telah dikerjakan 3. Kegiatan akhir 9. Pembelajar menyimpulkan kegiatan pembelajaran 10. Pengajar menutup kegiatan pembelajaran Alokasi waktu fllesksibel Alokasi waktu fleksibel 5. RPP Pertemuan Intervensi Hari Kelima Tabel 3.24 Pertemuan Kelima dengan Menggunakan Metode Langsung

No. Kegiatan Waktu 1. Kegiatan awal 1. Pengajar membuka kegiatan pembelajaran. 2. Pengajar menanyakan kabar dari Alokasi waktu fleksibel pembelajar. 3. Pengajar menjelaskan indikator pembelajaran 2. Kegiatan inti 4. Pengajar memberikan gambar dan teks kepada pembelajar mengenai pekerjaan. 5. Pengajar memberikan penjelasan pada pembelajar maksud dari gambar tersebut melalui penjelasan langsung yang ditulis disamping gambar Alokasi waktu fllesksibel 6. Pembelajar dan pengajar saling bertanya jawab. 7. Pembelajar diberikan latihan yang terdapat dalam lembar latihan untuk kemudian dikerjakan. 8. Pengajar memeriksa hasil latihan yang telah dikerjakan 3. Kegiatan akhir 9. Pembelajar menyimpulkan kegiatan pembelajaran Alokasi waktu fleksibel 10. Pengajar menutup kegiatan pembelajaran Materi Pembelajaran Intervensi Hari Kelima

Pekerjaan saya Nama saya Dea Audia Santi, pekerjaan saya adalah guru. Pekerjaan guru adalah mengajar. Mengajar biasa dilakukan di dalam kelas. Saya mengajar pelajaran Bahasa Indonesia di sekolah menengah pertama. selain mengajar, saya juga menilai siswa. Saya bekerja dari hari senin sampai jumat. Setiap sabtu dan minggu saya tidak bekerja karena sekolah libur dan murid-murid tidak sekolah. Selain mengajar anak-anak, saya juga mengajar bahasa Indonesia untuk orang asing di facebook. Lalu apa pekerjaanmu? Pekerjaan dan tugas saya Saya dokter, tugas saya adalah mengobati orang sakit Saya wartawan, tugas saya adalah mencari berita Saya pilot, tugas saya adalah menerbangkan pesawat

Saya perawat, tugas saya adalah merawat orang sakit Saya koki, tugas saya adalah memasak Saya penerjemah bahasa, tugas saya adalah menerjemahkan bahasa Saya psikolog, tugas saya adalah mendengar dan mencoba menyelesaikan masalah orang lain Saya karyawan, tugas saya adalah membuat sesuatu di pabrik Saya pemadam kebakaran, tugas saya adalah memadamkan api ketika terjadi kebakaran

Saya arsitek, tugas saya adalah adalah merancang sebuah bangunan 6. RPP Intervensi Pertemuan Keenam Pertemuan Keenam dengan Menggunakan Metode Langsung No. Kegiatan Waktu 1. Kegiatan awal 2. Kegiatan inti 1. Pengajar membuka kegiatan pembelajaran. 2. Pengajar menanyakan kabar dari pembelajar. 3. Pengajar menjelaskan indikator pembelajaran 4. Pengajar memberikan gambar dan teks kepada pembelajar mengenai kegiatan yang dilakukan saat beribadah (wudu dan salat) 5. Pengajar memberikan penjelasan pada pembelajar maksud dari gambar tersebut melalui penjelasan langsung yang ditulis disamping gambar 6. Pembelajar dan pengajar saling bertanya jawab. 7. Pembelajar diberikan latihan yang terdapat dalam lembar latihan untuk kemudian dikerjakan. Alokasi waktu fleksibel Alokasi waktu fllesksibel

8. Pengajar memeriksa hasil latihan yang telah dikerjakan 3. Kegiatan akhir 9. Pembelajar menyimpulkan kegiatan pembelajaran 10. Pengajar menutup kegiatan pembelajaran Alokasi waktu fleksibel A. Wudu Materi Pembelajaran Intervensi Sesi Keenam Kegiatan yang Dilakukan Saat Wudu dan Salat 1. Membasuh telapak tangan 2. Berkumur-kumur 3. Membersihkan hidung 4. Membasuh wajah 5. Membasuh kedua tangan 6. Mencuci rambut 7. Membersihkan telinga 8. Membasuh kedua kaki B. Salat

1. Berdiri 2. Berdiri sambil melipat kedua tangan 3. Berdiri sambil mengangkat kedua tangan 4. Rukuk 5. Duduk 6. Sujud 7. Menengokan kepala kekanan 8. Menengokan kepala kekiri 7. RPP Intervensi Pertemuan Ketujuh Pertemuan Ketujuh dengan Menggunakan Metode Langsung No. Kegiatan Waktu 1. Kegiatan awal 1. Pengajar membuka kegiatan pembelajaran. 2. Pengajar menanyakan kabar dari pembelajar. 3. Pengajar menjelaskan indikator pembelajaran 2. Kegiatan inti 4. Pengajar memberikan gambar dan teks kepada pembelajar mengenai kegiatan sehari-hari yang dilakukan oleh pengajar. 5. Pengajar memberikan penjelasan pada pembelajar maksud dari gambar tersebut melalui penjelasan langsung yang ditulis disamping gambar 6. Pembelajar dan pengajar saling bertanya jawab. 7. Pembelajar diberikan latihan yang terdapat Alokasi waktu fleksibel Alokasi waktu flesksibel

dalam lembar latihan untuk kemudian dikerjakan. 8. Pengajar memeriksa hasil latihan yang telah dikerjakan 3. Kegiatan akhir 9. Pembelajar menyimpulkan kegiatan pembelajaran 10. Pengajar menutup kegiatan pembelajaran Alokasi waktu fleksibel Materi Pembelajaran Intervensi Sesi Ketujuh Kegiatan Saya Hari Ini Hari ini saya bangun pukul 05.00 pagi untuk salat subuh. Setelah salat subuh saya membersihkan kamar dengan menyapu lantainya. Setelah membersihkan kamar, saya mencuci pakaian saya di mesin cuci. Kemudian selesai mencuci, saya mandi. Saya juga tidak lupa menyikat gigi ketika mandi. Setelah mandi saya berpakaian. Kemudian saya memasak nasi goreng untuk sarapan. Selesai sarapan saya pergi bekerja. Saya bekerja sebagai guru di sekolah. Pukul 12 siang saya pulang bekerja dengan berjalan kaki. Pukul 13.00 saya salat zuhur dan makan siang. Setelah itu saya pergi berbelanja. Saya membeli beberapa barang. Pukul 16.00 saya sampai rumah dan salat asar. Setelah salat saya pergi menonton televisi. Pukul 18.00 saya salat magrib. Setelah salat magrib saya

memasak nasi dan sayur untuk makan malam. Setelah makan malam saya salat isya kemudian tidur. Catatan Budaya: Kebanyakan orang Indonesia masih mencuci pakaian dengan tangan Orang Indonesia sarapan dengan Bubur Ayam dan Nasi goreng Bubur Ayam Nasi Goreng Gambar Kegiatan Saya Hari ini Salat Menyapu Lantai

Berpakaian Mencuci Baju Memasak Berbelanja Menonton Televisi Tidur