MULTIPLIKASI TUNAS TANAMAN TIN (Ficus carica L.) SECARA IN VITRO DENGAN PENAMBAHAN BAP DAN NAA DALAM MEDIUM MS

dokumen-dokumen yang mirip
PENINGKATAN PERTUMBUHAN TANAMAN SARANG SEMUT (Myrmecodia pendans) DENGAN PENAMBAHAN GA 3 DAN NAA DALAM MEDIUM MS SECARA IN VITRO

SKRIPSI. Oleh: Adam Kurnia Program Studi Agroteknologi

INDUKSI AKAR SARANG SEMUT (Myrmecodia pendans Merr. & L.M. Perry) DENGAN PERLAKUAN ARANG AKTIF DAN IBA PADA MEDIUM MS SECARA IN VITRO

STERILISASI DAN INDUKSI KALUS Aglaonema sp PADA MEDIUM MS DENGAN KOMBINASI 2,4-D DAN KINETIN SECARA IN VITRO SKRIPSI

APLIKASI TANAH PASIR GUNA PERBAIKAN MEDIA TANAM TANAH GAMBUT DALAM BUDIDAYA BAWANG MERAH (Allium ascalonicum L.)

EFEKTIFITAS KEMASAN DAN SUHU RUANG SIMPAN TERHADAP DAYA SIMPAN BENIH KEDELAI (Glycine max (L) Merill) Skripsi

PENGARUH IMBANGAN PUPUK KANDANG AYAM DAN PUPUK NPK TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TOMAT DI TANAH REGOSOL SKRIPSI. Oleh: Nasrizal

SKRIPSI. PENGARUH PEMBERIAN 2,4-D DAN BAP TERHADAP PERTUMBUHAN EKSPLAN BAWANG PUTIH (Allium sativum L.) Oleh Nurul Mufidah H

EFEKTIVITAS CMA DALAM BENTUK PELET ORGANIK PADA BUDIDAYA JAGUNG (Zea mays saccharata) DI LAHAN KERING DESA GADING GUNUNGKIDUL YOGYAKARTA

EFEKTIVITAS PENYEMPROTAN METANOL MELALUI DAUN TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL KEDELAI EDAMAME(Glycine max (L) Merill SKRIPSI

TRANSFER NITROGEN KACANG TANAH (Arachis hypogaea, L.) PADA TANAMAN JAGUNG (Zea mays, L.) YANG DIBUDIDAYAKAN SECARA TUMPANGSARI DI LAHAN KERING UNGARAN

KETAHANAN KULTUR KENCUR (Kaempferia galanga L.) SECARA IN VITRO PADA KONSENTRASI STERILAN DAN JENIS EKSPLAN YANG BERBEDA

PRAKATA. Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas rahmat dan. hidayah-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang merupakan

SKRIPSI. Diajukan kepada Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Yogyakarta untuk Memenuhi Syarat Memperoleh Derajat Sarjana Pertanian

INVIGORASI UNTUK MENINGKATKAN VIABILITAS, VIGOR, PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN KEDELAI (Glycine max (L) Merr. ) SKRIPSI

PENGARUH PEMBERIAN BAP (Benzil Amino Purin) DAN NAA (Naftalen Asam Asetat) TERHADAP MORFOGENESIS DARI KALUS SANSEVIERIA (Sansevieria cylindrica)

PENGARUH BERBAGAI MEDIA TANAM TERHADAP PERTUMBUHAN STEK SIRIH MERAH (Piper crocatum, Ruiz and Pav.) SKRIPSI

PENGARUH PERLAKUAN ZPT 2,4 D DAN SENYAWA ORGANIK AIR KELAPA TERHADAP MULTIPLIKASI KALUS TANAMAN KENCUR (Kaempferia galanga L.)

PENGARUH PEMBERIAN BRIKET KOTORAN KAMBING SEBAGAI PELEPAS LAMBAT PUPUK PADA TANAMAN CABAI MERAH (Capsicum annuum L.) DI LAHAN PASIR PANTAI

PENGARUH BERBAGAI MACAM SUMBER NUTRISI TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN TOMAT (Licopersicum esculentum Mill) PADA SISTEM HIDROPONIK SUMBU

PENGARUH KONSENTRASI DAN LAMA PERENDAMAN ROOTONE-F TERHADAP PERTUMBUHAN STEK BATANG MAWAR (Rosa damascena Mill.)

SKRIPSI. Oleh Karrenzia Intan Kurnia H

PENGARUH TINGKAT KEMATANGAN KOMPOS ECENG GONDOK PADA BUDIDAYA CABAI MERAH (Capsicum annuum L) DI TANAH PASIR PANTAI SAMAS, BANTUL

PERBANYAKAN TUNAS Boesenbergia flava DENGAN PEMBERIAN BAP DAN NAA SECARA IN VITRO SKRIPSI. Oleh :

PENGARUH SUHU PENYIMPANAN DAN JENIS PENGEMAS TERHADAP UMUR SIMPAN DAN KUALITAS TOMAT (Licopersicum esculentum Mill ) VAR.

KULTUR MERISTEM PUCUK STROBERI (Fragaria chiloensis dan F. Vesca) DENGAN PEMBERIAN BEBERAPA ZAT PENGATUR TUMBUH SKRIPSI OLEH:

PENGARUH SUMBER NUTRISI DAN MACAM MEDIA ORGANIK DALAM BUDIDAYA SELADA (Lactuca sativa L.) SECARA HIDROPONIK SISTEM NFT (Nutrient Film Technique)

PERTUMBUHAN STUMP KARET PADA BERBAGAI KEDALAMAN DAN KOMPOSISI MEDIA TANAM SKRIPSI OLEH : JENNI SAGITA SINAGA/ AGROEKOTEKNOLOGI-BPP

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh derajat Sarjana Pertanian di Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret

SEBARAN PROPAGUL GULMA PADA BERBAGAI KEDALAMAN TANAH DAN KONDISI LAHAN

SKRIPSI RESPON KENCUR (KAEMPFERIA GALANGA L.) TERHADAP PEMBERIAN IBA DAN BAP SECARA IN VITRO. Oleh Dian Rahmawati H

ORGANOGENESIS TANAMAN BAWANG MERAH (ALLIUM ASCALONICUM L.) LOKAL PALU SECARA IN VITRO PADA MEDIUM MS DENGAN PENAMBAHAN IAA DAN BAP ABSTRACT

OPTIMALISASI BENTUK FISIK MEDIA PEC SERTA KONSENTRASI NAA TERHADAP PEKEMBANGAN EMBRIO SOMATIK KAKAO(Theobroma cacao L.) MELALUI KULTUR INVITRO

MIKROPROPOGASI TUNAS KANTONG SEMAR (Nepenthes gracillis Korth.) DENGAN PEMBERIAN NAA DAN BAP SECARA IN VITRO

PENGARUH IMBANGAN PUPUK KANDANG KELINCI DAN PUPUK N, P DAN K TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN CABAI MERAH (Capsicum annum L.

UJI EFEKTIVITAS PESTISIDA NABATI BINTARO (Cerbera manghas) TERHADAP HAMA ULAT GRAYAK (Spodoptera litura) PADA TANAMAN KEDELAI

`PENGARUH IAA DAN BAP TERHADAP INDUKSI TUNAS MIKRO DARI EKSPLAN BONGGOL PISANG KEPOK ( Musa paradisiaca L) SKRIPSI OLEH :

SKRIPSI PERTUMBUHAN TRIBULUS TERRESTRIS PADA BEBERAPA KONSENTRASI NAA DAN BAP IN VITRO. Oleh Rina Puji Lestari H

PENGARUH LAMA PENYIMPANAN DAN INVIGORASI TERHADAP VIABILITAS BENIH KAKAO (Theobromacacao L.)

PENGARUH PEMBERIAN NAA DAN KINETIN TERHADAP PERTUMBUHAN EKSPLAN BUAH NAGA (Hylocereus costaricensis) MELALUI TEKNIK KULTUR JARINGAN SECARA IN VITRO

POTENSI DAN ZONASI KAWASAN WISATA MUARA SUNGAI PROGO

EVALUASI RUANG TERBUKA HIJAU (RTH) TAMAN KOTA DAN JALUR HIJAU JALAN DI KECAMATAN BANTUL

RESPON PERTUMBUHAN TANAMAN KENTANG (Solanum tuberosum L.) VARIETAS GRANOLA SECARA KULTUR TUNAS DENGAN KOMBINASI NUTRISI AB MIX DAN PUPUK ORGANIK CAIR

SKRIPSI PERTUMBUHAN KUNYIT (CURCUMA DOMESTICA VAL.) DALAM PERBANYAKAN IN VITRO PADA BEBERAPA KONSENTRASI IBA DAN BAP. Oleh Ayu Ratna Mutia H

INDUKSI TUNAS PISANG ROTAN [Musa sp. ( AA Group.)] DARI EKSPLAN BONGGOL ANAKAN DAN MERISTEM BUNGA SECARA IN VITRO

LAPORAN PELAKSANAAN PENELITIAN

UJI KETAHANAN TANAMAN KEDELAI (Glycine max (L.) Merr.) HASIL RADIASI SINAR GAMMA (M 2 ) PADA CEKAMAN ALUMINIUM SECARA IN VITRO SKRIPSI OLEH:

UJI EFEKTIVITAS ABU SABUT KELAPA SEBAGAI SUMBER KALIUM PADA TANAMAN BAWANG MERAH (Alium ascalonicum L. ) DI TANAH PASIR PANTAI SKRIPSI

STUDI PERSAINGAN GULMA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN JAGUNG MANIS (Zea mays saccharata Sturt)

PENGARUH PEMBERIAN NAA DAN KINETIN TERHADAP PERTUMBUHAN EKSPLAN BUAH NAGA (Hylocereus costaricensis) MELALUI TEKNIK KULTUR JARINGAN SECARA IN VITRO

PERBEDAAN LAMA PENYIMPANAN DAN MEDIA SIMPAN TERHADAP PERKECAMBAHAN DAN PERTUMBUHAN BIBIT KAKAO (Theobroma cacao L.)

KULTUR KOTILEDON JERUK KEPROK (Citrus nobilis Lour.) PADA MEDIA MS YANG DIPERKAYA DENGAN KINETIN

PENGARUH PEMBERIAN ZPT 2,4 D TERHADAP PERTUMBUHAN DAN METABOLIT KALUS KEDELAI PADA PROSES HYPOXYDA SKRIPSI OLEH:

RESPON PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN KANGKUNG DARAT (Ipomoea reptans P.) PADA MEDIA TANAM ARANG SEKAM DAN COCOPEAT SERTA KONSENTRASI POH CAIR

PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

KAJIAN BERBAGAI MINYAK ATSIRI DALAM EDIBLE COATING BERBASIS CMC SEBAGAI ANTIBAKTERI FRESH-CUT APEL MANALAGI (Malus sylvestris Mill) SKRIPSI

UJI EFEKTIVITAS EKSTRAK DAUN MIMBA UNTUK PENGENDALIAN HAMA Plutella xylostella L. DAN PENGARUHNYA TERHADAP HASIL TANAMAN SAWI

PENGARUH JENIS PUPUK KANDANG DAN JARAK TANAM TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN JAGUNG MANIS (Zea mays L. var. saccharata Sturt) SKRIPSI

PENGARUH PELAPISAN CHITOSAN DAN LAMA PENYIMPANAN TERHADAP VIABILITAS BENIH DAN PERTUMBUHAN BIBIT KAKAO (Theobroma cacao L.)

PENGARUH PERBANDINGAN BAHAN MEDIA TANAM PADA PERTUMBUHAN AWAL AKLIMATISASI PLANLET TANAMAN KENTANG (Solanum tuberosum L)

RESPON PERTUMBUHAN STUMPKARET

PERTUMBUHAN JAMUR PADA MEDIA BIJI KLUWIH DAN BIJI NANGKA SEBAGAI SUBSTITUSI MEDIA PDA

RESPON KETAHANAN BEBERAPA VARIETAS PADI (Oryza sativa L.) TERHADAP KONSENTRASI GARAM NaCl SECARA IN VITRO

PENGARUH PERTUMBUHAN TANAMAN ANGGREK Dendrobium phalaenopsis Fitzg TERHADAP PEMBERIAN IBA DAN KINETIN SECARA IN VITRO

PENGARUH KONSENTRASI LARUTAN MOL BONGGOL PISANG DAN GIBGRO TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN ARTEMISIA (Artemisia annua L.)

SKRIPSI PERTUMBUHAN BIBIT PISANG RAJA BULU KUNING PADA BEBERAPA JENIS MEDIA DAN KONSENTRASI MAGNESIUM DENGAN SISTEM HIDROPONIK SUBSTRAT

INDUKSI TUNAS PISANG BARANGAN (Musa acuminata L.) DENGAN PEMBERIAN NAA DAN BAP BERDASARKAN SUMBER EKSPLAN

REGENERASI TANAMAN SENGON (Albizia falcataria) MELALUI MULTIPLIKASI TUNAS AKSILAR DENGAN PENGGUNAAN KOMBINASI ZPT DAN AIR KELAPA SKRIPSI.

KAJIAN PERKECAMBAHAN DAN PERTUMBUHAN BIBIT BIJI BOTANI BAWANG MERAH (Allium ascalonicum L.) PADA BEBERAPA MACAM MEDIA

SKRIPSI. Oleh : Fatra Laindah Program Studi Agroteknologi FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA YOGYAKARTA

KANDUNGAN KALSIUM DAN KARBOHIDRAT BAKSO DAGING SAPI DENGAN PENAMBAHAN JAMUR TIRAM (Pleurotus sp)

PERTUBUHAN EKSPLAN KOTILEON JERUK KEPROK

PENGARUH KONSENTRASI HORMON ORGANIK DAN LARUTAN NUTRISI HIDROPONIK TERHADAP HASIL DAN KUALITAS BUAH MELON (Cucumis melo L.)

PENGARUH KONSENTRASI DAN INTERVAL APLIKASI EKSTRAK DAUN INSULIN (Thitonia difersifolia) TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL BAWANG MERAH

PENGARUH LAMA PENYINARAN DAN GA 3 TERHADAP INDUKSI TUNAS MIKRO PADA TANAMAN KARET (Hevea brasiliensis Muell. Arg) SKRIPSI OLEH :

PENGARUH BAP DAN GA 3 TERHADAP MULTIPLIKASI TUNAS TANAMAN SINGKONG GAJAH (Manihot esculenta Crantz) MELALUI KULTUR MERISTEM

EFEKTIVITAS PENGENDALIAN HAMA KEONG MAS (Pomacea canaliculata) DENGAN LARUTAN GARAM PADA PADI SISTEM SRI SKRIPSI

KADAR PROTEIN, PH DAN JUMLAH BAKTERI ASAM LAKTAT YOGHURT SUSU SAPI DENGAN VARIASI PENAMBAHAN SARI DAUN KELOR DAN LAMA FERMENTASI YANG BERBEDA

PENGARUH SISTEM OLAH TANAH TERHADAP EFEKTIFITAS APLIKASI MIKORIZA PADA TANAMAN JAGUNG MANIS (Zea mays saccharata sturt) DI TANAH REGOSOL

PENGARUH PEMBERIAN AGENSIA HAYATI MIKORIZA

PENGARUH JARAK TANAM DAN POSISI RUAS STEK TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL RUMPUT GAJAH (Pennisetum purpureum) SKRIPSI

SKRIPSI. PENAMBAHAN DEDAK PADI PADA MEDIA SERBUK GERGAJI TERHADAP PRODUKSI JAMUR TIRAM PUTIH (Pleurotus ostreatus)

PENGARUH UMUR DAN BOBOT TELUR ITIK LOKAL TERHADAP MORTALITAS, DAYA TETAS, KUALITAS TETAS DAN BOBOT TETAS

INDUKSI TUNAS TANAMAN ANGGREK Dendrobium sp MENGGUNAKAN ZAT PENGATUR TUMBUH NAA DAN TDZ

PENGARUH VARIASI MEDIA TANAM TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN BAWANG MERAH (Allium ascalonicum L.)

PENGARUH PERBANDINGAN SARI BUAH MENGKUDU DENGAN SARI BUAH DURIAN DAN JUMLAH GUM ARAB TERHADAP MUTU PERMEN JELLY MENGKUDU

OPTIMASI KONSENTRASI BERBAGAI BIOMASSA DENGAN STARTER KOTORAN SAPI TERHADAP AKTIVITAS DEKOMPOSISI ANAEROBIK PADA PROSES PEMBUATAN BIOGAS

SKRIPSI. KEBERHASILAN OKULASI BIBIT DURIAN (Durio zibethinus Murr.) PADA MODEL MATA TEMPEL DAN STADIA ENTRES YANG BERBEDA

KARYA ILMIAH TERTULIS (SKRIPSI)

PENGARUH KEMATANGAN BENIH TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT BEBERAPA VARIETAS KEDELAI (Glycine max (L).Merrill)

SKRIPSI PENGARUH INTENSITAS CEKAMAN AIR TERHADAP PERTUMBUHAN DAN KANDUNGAN ANTOSIANIN PADI HITAM DAN PADI MERAH SEBAGAI SUMBER PANGAN FUNGSIONAL

SKRIPSI PENGARUH APLIKASI UNSUR FE PADA KONDISI CEKAMAN KEKERINGAN TERHADAP TANAMAN TOMAT. Oleh Aprilia Ike Nurmalasari H

TANAH (Arachis hypogaea L.) DAN JAGUNG MANIS (Zea mays saccharata Sturt.) DENGAN BEBERAPA PENGATURAN WAKTU TANAM KACANG TANAH PADA SISTEM TUMPANGSARI

PRODUKTIVITAS JAMUR TIRAM (Pleurotus ostreatus) MENGGUNAKAN TAMBAHAN MEDIA AMPAS AREN DAN BATANG SEMU PISANG

PRODUKSI JAMUR TIRAM PUTIH (Pleurotus ostreatus) PADA MEDIA SERBUK GERGAJI DENGAN PENAMBAHAN BEBERAPA KONSENTRASI AMPAS SAGU (Metroxylon sp)

PENGARUH KONSENTRASI PUPUK MAJEMUK TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN SELADA SECARA HIDROPONIK

PENGARUH PERLAKUAN PEMATAHAN DORMANSI SECARA KIMIA TERHADAP VIABILITAS BENIH DELIMA (Punica granatum L.) SKRIPSI. Oleh :

PEMANFAATAN KULIT TELUR AYAM DAN AIR CUCIAN BERAS PADA PERTUMBUHAN TANAMAN TOMAT (Solanum lycopersicum) DENGAN MEDIA TANAM HIDROPONIK SKRIPSI

PENGARUH KONSENTRASI PUPUK ORGANIK CAIR DAN JARAK TANAM TERHADAP HASIL DAN KUALITAS TANAMAN KANGKUNG DARAT (Ipomoea reptans)

PENINGKATAN MUTU DAN HASIL TANAMAN TOMAT (Lycopersicum esculentum Mill.) DENGAN PEMBERIAN HORMON GA3. Oleh :

Transkripsi:

MULTIPLIKASI TUNAS TANAMAN TIN (Ficus carica L.) SECARA IN VITRO DENGAN PENAMBAHAN BAP DAN NAA DALAM MEDIUM MS SKRIPSI Oleh : Mega Silvia Fitrianti 20110210059 Program Studi Agroteknologi FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA YOGYAKARTA 2015

MULTIPLIKASI TUNAS TANAMAN TIN (Ficus carica L.) SECARA IN VITRO DENGAN PENAMBAHAN BAP DAN NAA DALAM MEDIUM MS Diajukan kepada Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Yogyakarta untuk memenuhi salah satu persyaratan guna memperoleh Derajat Sarjana Pertanian Oleh: Mega Silvia Fitrianti 20110210059 Program Studi Agroteknologi FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA YOGYAKARTA 2015 ii

Skripsi yang berjudul MULTIPLIKASI TUNAS TANAMAN TIN (Ficus carica L.) SECARA IN VITRO DENGAN PENAMBAHAN BAP DAN NAA DALAM MEDIUM MS Yang dipersiapkan dan disusun oleh : Mega Silvia Fitrianti 20110210059 Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji Pada tanggal 21 Agustus 2015: Skripsi tersebut telah diterima sebagai persyaratan yang diperlukan guna memperoleh derajat Sarjana Pertanian. Pembimbing/Penguji Utama Anggota Penguji Dr.Innaka Ageng Rineksane, SP., MP Ir. Bambang Heri Isnawan, MP NIK. 19721012200004133050 NIK. 19650814199409133021 Pembimbing/Penguji Pendamping Ir. Gatot Supangkat, MP NIK. 196210231991031003 Yogyakarta, 8 September 2015 Dekan Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Ir. Sarjiyah, MS NIP. 196109181991032001 iii

PERNYATAAN 1. Karya tulis saya, skripsi ini, adalah asli dan belum pernah diajukan untuk mendapatkan gelar akademik, baik di Universitas Muhammadiyah Yogyakarta maupun di perguruan tinggi lainnya. 2. Karya tulis ini murni gagasan, rumusan dan penilaian saya sendiri, tanpa bantuan pihak lain, kecuali arahan Tim Pembimbing. 3. Karya tulis ini murni gagasan, rumusan dan penilaian saya setelah mendapatkan arahan dan saran dari Tim Pembimbing. Oleh karena itu, saya menyetujui pemanfaatan karya tulis ini dalam berbagai forum ilmiah, maupun pengembangannya dalam bentuk karya ilmiah lain oleh Tim Pembimbing. 4. Dalam karya tulis ini tidak terdapat karya atau pendapat yang telah ditulis atau dipublikasikan orang lain, kecuali secara tertulis dengan jelas dicantumkan sebagai acuan dalam naskah dengan disebutkan nama pengarang dan dicantumkan dalam daftar pustaka. 5. Pernyataan ini saya buat sesungguhnya dan apabila dikemuadian hari terdapat penyimpangan dan ketidakbenaran dalam pernyataan ini, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan gelar yang saya peroleh karena karya tulis ini, serta sanksi lainnya sesuai dengan norma yang berlaku di perguruan tinggi ini. Yogyakarta, 8 September 2015 Yang membuat pernyataan Mega Silvia Fitrianti 20110210059 iv

HALAMAN PERSEMBAHAN Kupersembahkan karya kecil ini... Kepada Ibu yang tanpanya aku tidak akan mampu berdiri dan bertahan hidup di dunia yang fana ini. Terimakasih atas doa yang selalu menyelimuti harihariku, atas kepercayaannya yang mampu membuatku bertahan hidup sampai saat ini, atas nasehat-nasehatmu yang membuatku lebih berfikir untuk melakukan sesuatu, atas kasih sayang yang selalu tercurahkan setiap detiknya tanpa henti. Kepada Bapak yang selalu menjadi pedoman hidup, yang selalu mengajarkan tentang bagaimana menghadapi dunia, yang selalu menyemangati dan memberi support atas semua pilihan yang telah aku buat (apapun itu), serta tentang bagaimana menyayangiku. Kepada adikku yang kadang juga bisa disebut sebagai kakak, terimakasih telah menjadi saudara yang sangat amat hangat, yang selalu memberi warna baru, kau telah menggoreskan tinta pelangi disetiap mendungku, atas kasih sayangmu. Kepada sahabat sejatiku (Agro Elevens) yang selama hampir empat tahun ini selalu menemaniku, bersama-sama menciptakan kebahagiaan dan kesedihan, saling berbagi, saling bertukar pendapat, saling membantu dan semuanya yang tidak akan ada habisnya untuk diceritakan. Tidak terasa kita sudah harus berpisah dan aku pasti akan sangat merindukan kalian. Kepada sahabat seatap di Kost annisa yang selama empat tahun juga selalu bersama dan berbagi segalanya. Kita adalah Keluarga. Kepada sahabat terbaikku Fibri, Mb Nia, Aida, Ratih, Ina, Mb Heny, Bustamil, dan yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu. Kalian istimewa, kalian luar biasa dan kalian segalanya. Bakalan kangen sama kegilaan kalian. Terimakasih, terimakasih dan terimakasih. Hanya kata itu yang bisa aku ucapkan kepada kalian semua. v

KATA PENGANTAR Alhamdulillahirobbil alamin, puji syukur ke hadirat Allah SWT atas limpahan rahmat dan hidayah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul MULTIPLIKASI TUNAS TANAMAN TIN (Ficus carica L.) SECARA IN VITRO DENGAN PENAMBAHAN BAP DAN NAA PADA MEDIUM MS. Karya ilmiah merupakan salah satu syarat untuk mendapatkan derajat Sarjana Pertanian Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Penulis menyadari bahwa selama persiapan, penyusunan, hingga terselesainya skripsi ini, tidak lepas dari bantuan, dukungan dan bimbingan berbagai pihak untuk memperlancar skripsi ini. Untuk itu, dengan ketulusan dan kerendahan hati, penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Dekan Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. 2. Dr. Innaka Ageng Rineksane, SP., MP selaku Dosen Pembimbing Utama atas bimbingan, ilmu dan motivasinya. 3. Ir. Gatot Supangkat, MP selaku Dosen Pembimbing Pendamping atas bimbingan, motivasi serta ilmu dan pelajaran yang telah diberikan. 4. Ir. Bambang Heri Isnawan, MP selaku Dosen Penguji atas masukkan dan ilmu yang telah diberikan guna memperbaiki skripsi ini. 5. Dr. Ir. Indira Prabasari, MP selaku Dosen Pembimbing Akademik atas bimbingan dan masukannya selama saya belajar di Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. 6. Ibu Harini selaku Karyawan Laboratorium atas bantuan serta doanya. 7. Ibu, bapak dan Adikku atas cinta, doa dan semangatnya sehingga saya bisa menyelesaikan skripsi saya ini. 8. Rekan-rekan Agroteknologi 2010-2014 (khususnya Agroteknologi 2011) dan semua pihak yang turut membantu kelancaran penelitian dan penyusunan skripsi ini. vi

Besar harapan saya, semoga skripsi ini bermanfaat bagi pembaca semua, khususnya bagi pembaca untuk menambah wawasan dan ilmu pengetahuan serta berguna untuk penelitian selanjutnya. Amin ya Robbal alamin. Yogyakarta, 8 September 2015 Penulis vii

DAFTAR ISI KATA PENGANTAR... vi DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... x DAFTAR GAMBAR... xi DAFTAR LAMPIRAN... xii INTISARI... xiii ABSTRACT... xiv I. PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang... 1 B. Perumusan Masalah... 3 C. Tujuan... 3 II. TINJAUAN PUSTAKA... 4 A. Tin (Ficus carica L.)... 4 B. Kultur In Vitro... 6 C. Zat Pengatur Tumbuh (ZPT)... 10 D. Hipotesis... 15 III. TATA CARA PENELITIAN... 16 A. Tempat dan Waktu Penelitian... 16 B. Bahan dan Alat Penelitian... 16 C. Metode Penelitian... 16 D. Cara Penelitian... 17 E. Parameter Pengamatan... 24 F. Analisis Data... 28 IV. HASIL ANALISIS DAN PEMBAHASAN... 29 A. Persentase Eksplan Hidup, Browning dan Kontaminasi (%)... 29 B. Saat Muncul Tunas... 36 C. Persentase Eksplan Bertunas... 40 D. Jumlah Tunas Tiap Perlakuan... 43 E. Tinggi Tunas... 47 viii

F. Warna Tunas... 51 G. Jumlah Daun... 53 H. Saat Eksplan Berakar... 57 I. Persentase Eksplan Berakar... 60 J. Jumlah Akar... 60 V. KESIMPULAN DAN SARAN... 62 A. Kesimpulan... 62 B. Saran... 62 DAFTAR PUSTAKA... 63 LAMPIRAN... 69 ix

DAFTAR TABEL Tabel 1. Persentase Eksplan hidup, Kontaminasi dan Browning tanaman Tin... 30 Tabel 2. Pengaruh BAP dan NAA terhadap Saat Muncul Tunas Tanaman Tin... 37 Tabel 3. Pengaruh BAP dan NAA terhadap Persentase Eksplan Bertunas Tin.... 40 Tabel 4. Pengaruh BAP dan NAA terhadap Jumlah Tunas Tin... 43 Tabel 5. Pengaruh BAP dan NAA terhadap Tinggi Tunas Tin... 48 Tabel 6. Pengaruh BAP dan NAA terhadap Warna Tunas Tin... 52 Tabel 7. Pengaruh BAP dan NAA terhadap Jumlah Daun Tin... 54 x

DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Rumus Bangun BAP (6 benzyl amino purine)... 12 Gambar 2. Rumus Bangun NAA (naphtalene acetic acid)... 14 Gambar 3. Eksplan Tanaman Tin... 22 Gambar 4. Pengaruh BAP dan NAA terhadap Persentase Eksplan Hidup Tin... 31 Gambar 5. Persentase Eksplan Browning Tin... 33 Gambar 6. Persentase Eksplan Terkontaminasi Tanaman Tin... 34 Gambar 7. Eksplan Tin Mengalami Kontaminasi Bakteri.... 36 Gambar 8. Pengaruh Konsentrasi BAP dan NAA terhadap Saat Muncul Tunas.. 38 Gambar 9. Pengaruh BAP dan NAA terhadap Persentase Eksplan Bertunas Tin. 42 Gambar 10. Pengaruh BAP dan NAA terhadap Jumlah Tunas Tanaman Tin... 45 Gambar 11. Jumlah Tunas Tin setiap Perlakuan... 47 Gambar 12. Pengaruh BAP dan NAA terhadap Tinggi Tunas Tin.... 50 Gambar 13. Pengaruh BAP dan NAA terhadap Warna Tunas Tin... 52 Gambar 14. Pengaruh BAP dan NAA terhadap Jumlah Daun Tin... 56 Gambar 15. Pertumbuhan Akar Eksplan Tin... 59 xi

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman I. Tabel kadar nutrisi yang terkandung di dalam setiap 100 gram buah tin segar... 69 II. Tabel pembuatan Larutan Persediaan atau Stok... 70 III. Bagan Pembuatan Medium... 71 IV. Perhitungan Pembuatan Medium MS... 72 V. Hasil Sidik Ragam Saat Muncul Tunas, Persentase Eksplan Bertunas 74 minggu 4 & 8 dan Jumlah Tunas.... VI. Hasil Sidik Ragam Tinggi Tunas Minggu 2, 4 & 8 dan Warna Tunas.... 75 VII. Hasil Sidik Ragam Jumlah Daun Minggu 4 dan 8.... 76 xii

INTISARI Tanaman tin diperbanyak dengan biji, stek, atau cangkok, namun masih banyak ditemukan berbagai kendala, antara lain perbanyakan biji sulit tumbuh, cangkok yang sangat lambat dan terbatas, serta kualitas bibit yang kurang baik. Oleh karena itu, diperlukan teknik untuk memperbanyak tunas yang mampu menghasilkan tin dalam jumlah banyak, waktu yang cukup singkat, pertumbuhan seragam, bebas patogen, dan produksi bibit yang tidak tergantung musim, salah satunya yaitu dengan kultur in vitro. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan pengaruh serta konsentrasi BAP dan NAA terbaik untuk multiplikasi tunas Tin. Penelitian dilaksanakan di Laboratorium Kultur In Vitro Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, pada bulan April sampai dengan Juni 2015. Penelitian ini merupakan percobaan laboratorium yang dilakukan dengan menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) faktor tunggal dengan penambahan BAP dan NAA ke dalam media MS, yaitu : BAP 1 mg/l + NAA 0 mg/l, BAP 1 mg/l + NAA 0,5 mg/l, BAP 1 mg/l + NAA 1 mg/l, BAP 3 mg/l + NAA 0 mg/l, BAP 3 mg/l + NAA 0,5 mg/l, BAP 3 mg/l + NAA 1 mg/l, BAP 5 mg/l + NAA 0 mg/l, BAP 5 mg/l + NAA 0,5 mg/l dan BAP 5 mg/l + NAA 1 mg/l. Setiap perlakuan diulang sebanyak tiga kali dan tiap ulangan terdiri dari 3 sampel sehingga terdapat 81 unit percobaan.pengumpulan data dilakukan dengan cara mengamati pertumbuhan eksplan selama 8 minggu, adapun parameter yang diamati meliputi persentase eksplan hidup, saat muncul tunas, persentase eksplan bertunas, jumlah tunas tiap perlakuan, tinggi tunas, jumlah daun, warna tunas, saat eksplan berakar, persentase eksplan berakar, jumlah akar, persentase eksplan terkontaminasi dan persentase eksplan browning. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan BAP dan NAA berpengaruh terhadap multiplikasi tunas tanaman Tin yang ditunjukkan oleh perlakuan BAP 1 mg/l + NAA 0 mg/l dengan persentase eksplan bertunas sebesar 90 %. Konsentrasi terbaik ditunjukkan oleh perlakuan BAP 1 mg/l + NAA 0 mg/l dengan jumlah tunas sebanyak 1,53 buah dan jumlah daun sebanyak 5,63 helai. Kata kunci : Tin (Ficus carica L.), Multiplikasi, BAP dan NAA. xiii

ABSTRACT A fig (Ficus carica L.) was propagated by seed, cutting and transplant, but there were many obstacles, like : seed propagation difficult to grow, transplant very slow to grow and limited, and poor quality seeds. Therefore, necessary techniques to reproduce fig buds in large quantities, a short time, concurrent growht, avoid patogens and not depending on the season, which is one with kultur in vitro. The purpose of this research was to determine the effect and the best concentration of BAP and NAA for multiplication shoots fig with in vitro culture. The research was conducted in the in vitro culture Laboratory, Faculty of Agriculture, University Muhammadiyah Yogyakata, from April to June 2015. The research was arranged in completely randomized design (CRD), a single factor with addition of BAP and NAA to the MS medium, that were BAP 1 mg/l + NAA 0 mg/l, BAP 1 mg/l + NAA 0,5 mg/l, BAP 1 mg/l + NAA 1 mg/l, BAP 3 mg/l + NAA 0 mg/l, BAP 3 mg/l + NAA 0,5 mg/l, BAP 3 mg/l + NAA 1 mg/l, BAP 5 mg/l + NAA 0 mg/l, BAP 5 mg/l + NAA 0,5 mg/l dan BAP 5 mg/l + NAA 1 mg/l. Each treatment was repeated 3 times and each repetition was consist of 3 sample, so there were 81 experimental units. Parameters measured were the percentage of live explants, percentage of browning, percentage of contaminated explants, when the shoots appear, percentage of but formation, number of shoots, high of explants, explants color, number of leaves, when the roots appear, percentage of rooted explants and number of roots. The results showed that BAP and NAA was gave effect to fig multipication that shown by treatment BAP 1 mg/l + NAA 0 mg/l with 90 % of percentage of live esplants. The best concentration shown by the treatment BAP 5 1 mg/l + NAA 0 mg/l with 1,53 total number of shoots and 5,63 sheet of leaves. Key words : A fig (Ficus carica L.), Multiplication, BAP and NAA. xiv