BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISIS HASIL IMPLEMENTASI

dokumen-dokumen yang mirip

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL SIMULASI DAN KINERJA SISTEM

BAB III METODE PENELITIAN. sebelumnya yang berhubungan dengan VPN. Dengan cara tersebut peneliti dapat

BAB 3 Metode dan Perancangan 3.1 Metode Top Down

BAB III METODE PENGEMBANGAN

BAB I PENDAHULUAN. IMPLEMENTASI DAN ANALISIS PERFORMANSI ETHERNET OVER IP (EoIP) TUNNEL Mikrotik RouterOS PADA LAYANAN VoIP DENGAN JARINGAN CDMA 1

Bab I PENDAHULUAN. Voice over Internet Protocol (VoIP) adalah teknologi yang mampu

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. teknologi pada dunia telekomunikasi juga semakin pesat, diantaranya adalah video

ANALISA PERFORMANSI APLIKASI VIDEO CONFERENCE PADA JARINGAN MULTI PROTOCOL LABEL SWITCHING [MPLS] ANITA SUSANTI

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB III METODOLOGI PENELITIAN Perancangan Sistem dan Blok Diagram Sistem. diagram seperti yang terlihat seperti Gambar 3.1.

BAB III METODE PENELITIAN DAN PERANCANGAN SISTEM. jaringan. Topologi jaringan terdiri dari 3 client, 1 server, dan 2 router yang

Bab 3 Metode Perancangan

OPTIMALISASI LOAD BALANCING DUA ISP UNTUK MANAJEMEN BANDWIDTH BERBASIS MIKROTIK. Futri Utami 1*, Lindawati 2, Suzanzefi 3

BAB 4 IMPLEMENTASI SISTEM. mendukung proses implementasi, antara lain: Operating System yang digunakan pada komputer Server.

BAB III PERENCANAAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB IV HASIL PENGUJIAN DAN PENGAMATAN. dan pengamatan yang dilakukan terhadap analisis bandwidth dari sistem secara

Bab III PERANCANGAN SISTEM

ANALISA PERBANDINGAN METODE ROUTING DISTANCE VECTOR DAN LINK STATE PADA JARINGAN PACKET

BAB III METODE PENELITIAN. Metode penelitian yang digunakan dalam Tugas Akhir ini adalah studi

MODUL 9 PENGUKURAN QoS STREAMING SERVER

BAB 4 ANALISA DATA. Gambar 4.1 Tampilan pada Wireshark ketika user melakukan register. 34 Universitas Indonesia

BAB III PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. mendapat perbandingan unjuk kerja protokol TCP Vegas dan UDP dengan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

OPTIMALISASI LOAD BALANCING DUA ISP UNTUK MANAJEMEN BANDWIDTH BERBASIS MIKROTIK

BAB 1 PENDAHULUAN UKDW

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA DATA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. perangkat software dan hardware untuk mendukung dalam penelitian analisis

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang I 1

BAB 4. Setelah melakukan perancangan topologi untuk merancang sistem simulasi pada

Nama Penulis

PERANCANGAN SISTEM Perancangan Topologi Jaringan Komputer VPN bebasis L2TP dan IPSec

BAB I PENDAHULUAN. yang cukup besar untuk kemajuan dunia telekomunikasi. Di dalam dunia

Integrasi Aplikasi Voice Over Internet Protocol (VOIP) Dengan Learning Management System (LMS) Berbasis

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

III. METODE PENELITIAN. Waktu : Oktober 2009 Februari : 1. Pusat Komputer Universitas Lampung. 2. Pusat Komputer Universitas Sriwijaya

7.1 Karakterisasi Trafik IP

BAB III METODE PENELITIAN

B A B IV A N A L I S A

TUGAS AKHIR. ANALISA QUALITY OF SERVICE (QoS) PADA JARINGAN IPTV DENGAN ROUTING BERBASIS LINK-STATE

CARA MENJALANKAN PROGRAM

BAB II LANDASAN TEORI

ANALISA PERFORMANSI LIVE STREAMING DENGAN MENGGUNAKAN JARINGAN HSDPA. Oleh : NRP

Windows Groups. Tunnel Type

ANALISA PERBANDINGAN PERFORMANSI VIDEO STREAMING ANTARA DARWIN STREAMING SERVER DENGAN RED5

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN. harinya menggunakan media komputer. Sehingga banyak data yang disebar

HASIL DAN PEMBAHASAN. Grafik Komposisi Protokol Transport

BAB II LANDASAN TEORI

Implementasi Sinkronisasi Uni-Direksional antara Learning Management System Server dan User pada Institusi Pendidikan Berbasis Moodle

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA

UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO. STUDI PERBANDINGAN KUALITAS JARINGAN VoIP PADA STANDART WIRELESS a, b, dan g.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 4 PERANCANGAN. 4.1 Perancangan dan Analisa Skenario

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB IV DISKRIPSI KERJA PRAKTEK

Muhammad Rizki Syahputra¹, Rendy Munadi ², Indrarini Dyah Irawati³. ¹Teknik Telekomunikasi, Fakultas Teknik Elektro, Universitas Telkom

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB IV PEMBAHASAN. 4.1 File Trace Input

BAB 1 PENDAHULUAN. dinamakan hotspot. Batas hotspot ditentukan oleh frekuensi, kekuatan pancar

BAB I PENDAHULUAN I 1

ANALISIS KINERJA TRAFIK VIDEO CHATTING PADA SISTEM CLIENT-CLIENT DENGAN APLIKASI WIRESHARK

Analisis Perbandingan Performansi Server VoIP. berbasis Parallel Processing

BAB III METODELOGI PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

KUALITAS LAYANAN. Budhi Irawan, S.Si, M.T

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG MASALAH

PRAKTIKUM 14 ANALISA QoS JARINGAN

MODUL 7 ANALISA QoS pada MPLS

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA JARINGAN

BAB I PENDAHULUAN 1. 1 Latar Belakang Masalah

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

ANALISIS KINERJA JARINGAN RSVP MENGGUNAKAN SIMULATOR OPNET

BAB 3 PERANCANGAN SISTEM. multicast menggunakan perangkat-perangkat sebagai berikut:

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. packet-switch, jadi dalam bertelepon menggunakan jaringan IP atau Internet.

ANALISA APLIKASI VOIP PADA JARINGAN BERBASIS MPLS

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN UKDW

BAB IV ANALISIS DAN HASIL DATA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. menjalankan aplikasi traffic monitoring dan SMS server. Terdiri dari Sierra Aircard 875

Materi I. Kholid Fathoni, S.Kom., M.T.

BAB 3 METODOLOGI. Gambar 3.1 Kerangka Metodologi

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISIS

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB III ANALISIS METODE DAN PERANCANGAN KASUS UJI

IMPLEMENTASI RESOURCE RESERVATION PROTOCOL (RSVP) UNTUK VIDEO ON DEMAND STREAMING TUGAS AKHIR

BAB IV ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB 3 PERANCANGAN SISTEM. topologi yang akan dibuat berdasarkan skematik gambar 3.1 berikut:

BAB I PENDAHULUAN. gunung berapi, memantau kondisi rumah, dan event penting lainnya (Harmoko,

Rudy Samudra P Jurusan Teknik Informatika, Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Dian Nuswantoro

Transkripsi:

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISIS HASIL IMPLEMENTASI Pada bab ini akan membahas mengenai skenario pengujian dan hasil analisis dari tugas akhir ini. Sebelum masuk ke tahap pengujian akan dijelaskan terlebih dahulu proses instalasi sistem perangkat lunak yang digunakan. 4.1 Instalasi Sistem a. SecureCRT SecureCRT aplikasi yang digunakan untuk melakukan kendali jarak jauh melalui beberapa macam protokol, diantaranya Raw, Telnet, Rlogin, SSH dan serial. Untuk proses penginstalan SecureCRT cukup dengan double klik pada installer kemudian mengikuti wizard yang ada pada windows. Cara menggunakan Secure CRT sebagai berikut : Pilih File -> connect -> New Session Kemudian pilih jenis koneksi yang akan digunakan. (serial) Pada tab port pilih pada port berapa router terhubung di laptop. Pada laptop klik tombol start-> klik kanan pada computer -> device manager -> Port Pada tab bauda rate pilih 9600 -> continue Beri nama pada session -> done Klik Connect 23

Gambar 4.1 Instalasi SecureCRT b. Jperf Jperf memiliki fungsi yang sama dengan iperf yaitu sebagai traffic generator. Pada Jperf ini mempunyai proses penggunaan yang lebih mudah karena sudah based on GUI tanpa perlu menuliskan perintah yang rumit seperti di Iperf. Jperf yang memiliki fungsi sebagai traffic generator akan mengalirkan sejumlah traffic sesuai dengan yang sudah di atur dari client ke server. Proses instalasi dan penggunaan Jperf sebagai berikut : Download Jperf, kemudian simpan pada direktori C:/ Double klik pada Jperf.bat Pada sisi laptop server pilih Server kemudian pilih protocol UDP. Gambar Jperf server Pada sisi laptop client pilih Client dan masukkan IP server -> pilih protocol UDP dan masukkan BW yang diinginkan Gambar Jperf client 24

Gambar 4.2 Instalasi JPERF c. Wireshark Wireshark merupakan sebuah software yang berfungsi sebaga network analyzer atau penganalisa jaringan. Wireshark dapat menangkap paket paket yang lewat di dalam suatu Network Interface Card (NIC). Data yang didapat nantinya akan digunakan untuk mengukur performansi dari sistem VRRP dan parameter QoS. Untuk langkah langkah instalasi dan penggunaan sebagai berikut : Double klik pada installer Wireshark kemudian ikuti petunjuk pada wizard sampai selesai Klik pada Interface kemudian capture. 25

Gambar 4.3 Instalasi Wireshark d. Cacti Cacti adalah software untuk keperluan monitoring jaringan yang banyak digunakan saat ini. Cacti memberikan suatu tampilan berbentuk grafik yang mudah untuk dimonitor. Untuk proses instalasi cacti sendiri diperlukan software pendukung seperti MySQL, PHP, RRDTool, net-snmpdan juga Apache atau IIS. Proses instalasi Cacti terlampir pada halaman lampiran. Gambar 4.4 Instalasi Cacti 26

4.2 Implementasi Sistem Gambar 4.5 Topologi Implementasi VRRP Gambar 4.5 merupakan topologi utama dalam tugas akhir ini dengan mengimplementasikan teknologi VRRP yang akan diuji pada layanan video streaming. 4.3 Pembahasan Implementasi Sistem 4.3.1 Koneksi End to End Proses implementasi koneksi end to end yang sudah selesai dan sukses dapat dibuktikan koneksinya dengan melakukan ping dan trace ke server tujuan maupun sebaliknya ke client seperti berikut : 27

Gambar 4.6 Ping dan Trace 4.3.2 VRRP Master Backup Mode Announcement Pada gambar 4.7 menunjukkan paket announcement yang dikirimkan oleh router master setiap 1 detik. Gambar 4.7 VRRP Announcement Gambar 4.8 VRRP Ketika Gagal Link Ketika terjadi gagal link, router master (192.168.240.2) tidak bisa lagi mengirim advertisement message sehingga router Backup mengaktifkan diri yaitu ditandai dengan pengiriman advertisement message oleh router backup (192.168.240.7). 28

Gambar 4.9 Log VRRP 4.3.3 Video Streaming Layanan yang akan dilewatkan pada jaringan VRRP ini adalah layanan video streaming menggunakan aplikasi Yawcam yang dapat di download secara gratis di internet. Gambar 4.10 Interface Yawcam 4.3.4 JPERF Karena jaringan yang terbentuk mempunyai traffic yang kecil maka digunakan aplikasi traffic generator dalam hal ini Jperf untuk membanjiri jaringan sehingga mampu merepresentasikan jaringan seperti di dunia nyata, juga untuk menguji kehandalan dari VRRP sendiri 29

Gambar 4.11 Interface JPERF 4.3.5 Cacti Monitoring jaringan yang dilakukan penelitian kali ini menggunakan cacti yang berfungsi menangkap traffic melalui paket SNMP yang nantinya akan disimpan kedalam database dan kemudian dimunculkan dalam bentuk grafik. Berikut hasil implementasi cacti yang berhasil memonitor traffic pada interface router master. Gambar 4.1 Cacti Graph pada router master 30

Gambar 4.23 Cacti graph pada router backup ketika terjadi link failure 4.4 Skenario Pengujian Sistem Perancangan skenario pengujian sistem ini bertujuan untuk menguji layanan video streaming pada sistem VRRP serta analisis QoS untuk menilai sejauh mana VRRP dapat berperan untuk menangani permasalahan jaringan, serta akan dibandingkan QoS antara jaringan yang menggunakan skenario VRRP, skenario VRRP dengan kondisi link failure, dan skenario VRRP dengan kondisi link failure - reconnecting. 4.4.1 Pengukuran Perfomansi Video Streming Pada Jaringan VRRP Gambar 4.3 Skenario 1 Pengukuran Performansi VRRP 31

Pada skenario yang pertama akan dilakukan komunikasi video streaming selama 30 detik dengan variasi traffic yang diberikan menggunakan Jperf yakni 0 Mbps, 30 Mbps, 50 Mbps, dan 70 Mbps dan kemudian dilakukan pengujian performansi dengan pengukuran dan perbandingan parameter QoS delay, jitter, throughput, dan packet loss. 4.4.2 Pengukuran Perfomansi Video Streming Pada Jaringan VRRP (Link Failure) Gambar 4.4 Skenario 2 Pengukuran Performansi VRRP Fail Over Test Pada skenario yang kedua akan dilakukan komunikasi video streaming selama 30 detik dengan variasi traffic yang diberikan menggunakan Jperf yakni 0 Mbps, 30 Mbps, 50 Mbps, dan 70 Mbps. Ketika komunikasi sedang berjalan dilakukan cut over link dengan mencabut koneksi RJ-45 ke arah router Master dan kemudian dianalisa apakah traffic berpindah ke router backup sehingga fail over link dapat direalisasikan. Serta dilakukan pengujian performansi dengan pengukuran dan perbandingan parameter QoS delay, jitter, throughput, dan packet loss. 32

4.4.3 Pengukuran Perfomansi Video Streming Pada Jaringan VRRP (Link Failure - Reconnecting) Gambar 4.5 VRRP Link Failure Reconnecting Pada skenario yang ketiga akan dilakukan komunikasi video streaming selama 30 detik dengan variasi traffic yang diberikan menggunakan Jperf yakni 0 Mbps, 30 Mbps, 50 Mbps, dan 70 Mbps. Ketika komunikasi sedang berjalan dilakukan cut over link dengan mencabut koneksi RJ-45 ke arah router Master dan kemudian dianalisa apakah traffic berpindah ke router backup sehingga fail over link dapat direalisasikan. Kemudian setelah beberapa saat koneksi interface RJ-45 di normalkan kembali seperti semula dan dianalisa juga apakah traffic kembali normal melewati router master. Serta dilakukan pengujian performansi dengan pengukuran dan perbandingan parameter QoS delay, jitter, throughput, dan packet loss. 33

4.5 Analisis Hasil Pengujian Dari beberapa pengujian yang telah dilakukan kemudian didapatkan hasil yang sudah diolah dan kemudian hasil nya dianalisis pada bab ini. 4.5.1 Delay Menurut Almes, G. Kalidindi, S. Zekauskas, M (1991) Delay adalah waktu tunda saat paket yang diakibatkan oleh proses transmisi dari satu titik lain yang menjadi tujuannya. Delay diperoleh dari selisih waktu kirim antara satu paket TCP dengan paket lainnya. a. Tujuan Pengukuran Tujuan pengukuran ini untuk mengetahui waktu yang dibutuhkan paket yang dikirim dan sampai di sisi penerima. Pengukuran ini juga bertujuan untuk mengetahui efek dari ditambahkannya beban traffic terhadap jaringan VRRP. a. Sistematika Pengukuran Melakukan komunikasi video streaming selama 30 detik dengan menggunakan beberapa background traffic yaitu 0 Mbps, 30 Mbps, 50 Mbps, 70 Mbps. Dilakukan juga pemutusan koneksi dengan mencabut interface di router master untuk skenario 2, dan re-connecting jaringan dengan memasang kembali interface RJ-45 di router master untuk skenario 3. Pengambilan data pada masing masing background traffic dilakukan sebanyak 20 kali lalu di rata-ratakan hasilnya. 34

b. Hasil Pengukuran Setelah pengambilan data selesai dilakukan dan di rata-ratakan hasilnya kemudian didapatkan hasil nilai delay untuk skenario 1 - VRRP diambil pada tabel 1 4 (lampiran 1), skenario 2 - VRRP link failure diambil pada tabel 5 8 (lampiran 1), skenario 3 VRRP link failure reconnecting diambil pada tabel 9 12 (lampiran 1) ditampilkan pada tabel 4.1 sebagai berikut : Tabel 4.1 Rata rata delay Delay Skenario 0 MBPS 30 MBPS 50 MBPS 70 MBPS Keterangan Skenario 1 - VRRP 4.77453 4.7917965 4.848645 5.027695 berdasarkan standar TIPHON Skenario 2 - VRRP Link berdasarkan 7.35693 7.835125 8.19481 8.430995 Failure standar TIPHON Skenario 3 - Link Failure - Reconnecting 10.66864 11.73126 12.431006 14.07069 berdasarkan standar TIPHON Dari data tabel 4.1 rata rata delay kemudian hasilnya di konversi menjadi grafik seperti gambar 4.17 berikut : 35

Gambar 4.6 Pengukuran Performansi Delay c. Analisis Hasil Pengukuran Pada hasil pengukuran gambar 4.17 diatas, terlihat untuk delay terbaik yaitu pada skenario 1 - jaringan VRRP di setiap background traffic. Pada skenario ini delay terlihat paling kecil karena tidak ada proses down time didalam nya. Berbeda hal nya dengan status delay pada skenario 3 link failure - reconnecting, pada skenario ini delay terlihat meningkat lebih signifikan dikarenakan adanya proses perpindahan traffic dari router master ke router backup dan sebaliknya dengan nilai delay paling besar 14.07069 ms yang masih memenuhi standar dari TIPHON dengan nilai sangat bagus dibawah 150ms. Delay pada skenario 2, tidak terlalu meningkat dengan signifikan dibandingkan dengan skenario 3 karena traffic berpindah dengan baik ketika terjadinya link failure. Dengan demikian dapat disimpulkan bertambahnya beban traffic maka bertambah pula nilai delay. Pada pengambilan nilai delay ini, nilai yang didapatkan masih dalam range yang dapat diterima dari standar yang ada. 4.5.2 Jitter Menurut Demichelis, C (2002) Jitter adalah variasi kedatangan paket, hal ini diakibatkan oleh variasi-variasi dalam panjang antrian, 36

dalam waktu pengolahan data, dan juga dalam waktu penghimpunan ulang paket-paket di akhir perjalanan. a. Tujuan Pengukuran Dilakukan pengukuran untuk mengetahui variasi delay yang terjadi serta apakah semakin besar beban traffic yang diberikan akan berpengaruh juga pada kualitas jitter. b. Sistematika Pengukuran Melakukan komunikasi video streaming selama 30 detik dengan menggunakan beberapa background traffic yaitu 0 Mbps, 30 Mbps, 50 Mbps, 70 Mbps. Dilakukan juga pemutusan koneksi dengan mencabut interface di router master untuk Skenario 2, dan re-connecting jaringan dengan memasang kembali interface RJ-45 di router master untuk skenario 3. Pengambilan data pada masing masing background traffic dilakukan sebanyak 20 kali lalu di rata-ratakan hasilnya c. Hasil Pengukuran Setelah pengambilan data selesai dilakukan dan di rata-ratakan hasilnya kemudian didapatkan hasil nilai jitter untuk skenario 1 - VRRP diambil pada tabel 1 4 (lampiran 1), skenario 2 - VRRP link failure diambil pada tabel 5 8 (lampiran 1), skenario 3 VRRP link failure reconnecting diambil pada tabel 9 12 (lampiran) 1 ditampilkan pada tabel 4.2 sebagai berikut : 37

Tabel 4.2 Rata rata jitter Jitter Skenario 0 MBPS 30 MBPS 50 MBPS 70 MBPS Keterangan Skenario 1 - VRRP 9.07405 9.315599 10.09856 11.27478 berdasarkan standar TIPHON Skenario 2 - VRRP Link Failure 13.996387 15.00464 16.10434 16.69322 berdasarkan standar TIPHON berdasarkan Skenario 3 - Link Failure - 16.781545 18.13846 19.124005 20.244735 standar Reconnecting TIPHON Dari data tabel 4.2 rata rata jitter kemudian hasilnya di konversi menjadi grafik seperti gambar 4.18 berikut : Gambar 4.18 Pengukuran Performansi Jitter d. Analisis Hasil Pengukuran Parameter jitter digunakan untuk mengukur kestabilan jaringan. Dari hasil pengukuran yang dilakukan pada tiap-tiap skenario terlihat bahwa delay meningkat sesuai dengan beban traffic yang diberikan. Semakin besar beban traffic yang diberikan maka nilai jitter juga semakin besar pula. Pada VRRP jitter semakin bervariasi karena traffic 38

menjadi lebih padat oleh paket advertisement yang dikirimkan setiap 1 detik sekali pada link yang sama. Seperti hal nya nilai delay, nilai jitter paling tinggi pada gambar 4.16 didapatkan oleh skenario 3 yang dipengaruhi interupsi pada jaringan VRRP dengan nilai 20.244735 ms pada variasi traffic 70 Mbps yang masih memenuhi standar dari TIPHON dengan nilai bagus dibawah 75ms. Sedangkan pada skenario ke 2 nilai terbesar didapatkan juga oleh variasi traffic 70 Mbps dengan nilai 16.69322 ms dan nilai paling kecil oleh variasi traffic 0 mbps dengan nilai 13.996387 ms. Hal ini dikarenakan pemberian nilai beban variasi traffic sangat berpengaruh pada nilai parameter jitter sehinggi semakin besar variasi traffic yang diberikan semakin besar juga nilai jitter yang dikeluarkan. Nilai yang diperoleh pada skenario 2 ini masih dalam range bagus dengan standar dibawah 75 ms. Pada skenario 1 nilai parameter QoS jitter yang dihasilkan tidak terlalu besar dengan nilai terendah pada variasi traffic 0 mbps yaitu 9.07405 ms dan nilai tertinggi didapatkan oleh variasi traffic 70 mbps yaitu 11.27478 ms. Hal ini dikarenakan tidak terjadinya interupsi pada sistem ini sehingga variasi delay yang terjadi dari laptop client menuju laptop server tidak terlalu besar. 4.5.3 Throughput Menurut Bradner, S (1999) Throughput adalah kecepatan rata-rata data yang diterima oleh suatu suatu node dalam selang waktu pengamatan tertentu. Throughput merupakan bandwidth aktual saat itu juga dimana kita sedang melakukan koneksi. Satuan yang dimilikinya sama dengan bandwidth yaitu bps. a. Tujuan Pengukuran Tujuan pengukuran untuk throughput ini untuk mengetahuik kehandalan paket sampai di tujuan. 39

b. Sistematika pengukuran Melakukan komunikasi video streaming selama 30 detik dengan menggunakan beberapa background traffic yaitu 0 Mbps, 30 Mbps, 50 Mbps, 70 Mbps. Dilakukan juga pemutusan koneksi dengan mencabut interface di router master untuk Skenario 2, dan re-connecting jaringan dengan memasang kembali interface RJ-45 di router master untuk skenario 3. Pengambilan data pada masing masing background traffic dilakukan sebanyak 20 kali lalu di rata-ratakan hasilnya. c. Hasil Pengukuran Setelah pengambilan data selesai dilakukan dan di rata-ratakan hasilnya kemudian didapatkan hasil nilai throughput untuk skenario 1 - VRRP diambil pada tabel 1 4 (lampiran 1), skenario 2 - VRRP link failure diambil pada tabel 5 8 (lampiran 1), skenario 3 VRRP link failure reconnecting diambil pada tabel 9 12 (lampiran 1) ditampilkan pada tabel 4.3 sebagai berikut : Tabel 4.3 Rata rata throughput Throughput Skenario 0 MBPS 30 MBPS 50 MBPS 70 MBPS Skenario 1 - VRRP 1.14785 1.13965 1.12665 1.11079 Skenario 2 - VRRP Link Failure 1.12275 1.1242 1.11845 1.10635 Skenario 3 - Link Failure - Reconnecting 0.97545 0.959 0.94852 0.91265 Dari data tabel 4.3 rata rata throughput kemudian hasilnya di konversi menjadi grafik seperti gambar 4.19 berikut : 40

Gambar 4.19 Pengukuran Performansi Throughput d. Analisis Hasil Pengukuran Dari hasil pengukuran didapatkan bahwa semakin besar beban traffic yang diberikan, maka nilai throughput semakin menurun yang diterima oleh sisi client. Nilai throughput terbaik diperoleh oleh skenario 1 dengan nilai 1.14785 Mbps pada variasi traffic 0 Mbps dan nilai terendah di peroleh dengan nilai 1.11079 Mbps pada variasi traffic 70 Mbps. Pada skenario 2 nilai throughput terbaik juga di peroleh variasi traffic 0 Mbps dengan nilai 1.12275 Mbps dan paling rendah didapatkan oleh variasi traffic 70 Mbps dengan nilai 1.1063 Mbps. Sedangkan nilai throughput terbaik di skenario 3 di peroleh pada variasi traffic 0 Mbps dengan nilai 0.97545 Mbps dan nilai terendah pada variasi traffic 0.91265 Mbps. Nilai terbaik dari ketiga skenario tersebut dimiliki oleh skenario 1 karena tidak mendapatkan interupsi pada jaringan nya, berbeda dengan skenario 2 dan 3 yang nilai throughput nya cenderung lebih tinggi dikarenakan adanya proses down time. Serta dapat disimpulkan bahwa semakin besar variasi 41

traffic yang diberikan maka akan semakin kecil nilai throughput yang diperoleh. 4.5.4 Packet Loss Menurut Almes, G. Kalidindi, S. Zekauskas, M (1999) Packet loss adalah data yang hilang pada saat pengiriman paket data. Satuan yang dipakai adalah persen (%). a. Tujuan Pengukuran Tujuan pengukuran Packet Loss adalah untuk mengetahui seberapa handal teknologi yang dipakai dalam menjaga sebuah paket untuk diteruskan. b. Sistematika Pengukuran Melakukan komunikasi video streaming selama 30 detik dengan menggunakan beberapa background traffic yaitu 0 Mbps, 30 Mbps, 50 Mbps, 70 Mbps. Dilakukan juga pemutusan koneksi dengan mencabut interface di router Master untuk Skenario 2, dan re-connecting jaringan dengan memasang kembali interface RJ-45 di router Master untuk skenario 3. Pengambilan data pada masing masing background traffic dilakukan sebanyak 20 kali lalu di rata-ratakan hasilnya. c. Hasil Pengukuran Setelah pengambilan data selesai dilakukan dan di rataratakan hasilnya kemudian didapatkan hasil nilai packet loss untuk skenario 1 - VRRP diambil pada tabel 1 4 (lampiran 1), skenario 2 - VRRP link failure diambil pada tabel 5 8 (lampiran 1), skenario 3 VRRP link failure reconnecting diambil pada tabel 9 12 (lampiran 1) ditampilkan pada tabel 4.4 sebagai berikut : 42

Tabel 4.4 Rata rata packet loss Packet loss Skenario O MBPS 30 MBPS 50 MBPS 70 MBPS Skenario 1 - VRRP 0 0.4 0.4 0.5 Skenario 2 - VRRP Link Failure Skenario 3 - Link Failure - Reconnecting 4.3 6.3 8.25 10 9.6 10.35 11.85 12.2 Keterangan berdasarkan standar TIPHON berdasarkan standar TIPHON berdasarkan standar TIPHON Dari data tabel 4.4 rata rata jitter kemudian hasilnya di konversi menjadi grafik seperti gambar 4.20 berikut : Gambar 4. 7 Pengukuran Performansi Packet Loss 43

d. Analisis Hasil Pengukuran Dari hasil pengukuran ditemukan bahwa packet loss paling besar terjadi pada skenario 3 yaitu skenario VRRP link failure Reconnecting. Hal ini dikarenakan terjadinya perpindahan route dari router Master ke router backup ketika terjadi gagal link dan ketika router master aktif kembali, route akan berpindah kembali ke router master dari router backup dengan nilai 12.2 % pada variasi traffic 70 Mbps yang dalam standar TIPHON nilai tersebut masih dalam kategori sedang dan dapat diterima. Sedangkan nilai packet loss terkecil pada skenario 3 didapatkan oleh variasi traffic 0 Mbps dengan nilai 9.6 %. Pada skenario 1 nilai packet loss terbesar dimiliki oleh variasi traffic 70 Mbps dengan nilai 0.5 % dan nilai packet loss terendah dimiliki oleh variasi traffic 0 Mbps dengan nilai 0%. Nilai packet loss terbesar pada skenario 2 dimiliki oleh variasi traffic 70 Mbps dengan nilai 10 % dan terendah dimiliki oleh variasi traffic 0 Mbps dengan nilai 4.3 %. Dapat disimpulkan pada nilai parameter packet loss dipengaruhi oleh beban traffic yang diberikan. Semakin besar traffic yang diberikan maka akan semakin besar juga nilai parameter packet loss nya. 44