RENCANA KERJA TAHUNAN TAHUN 2015

dokumen-dokumen yang mirip
Rencana Kinerja Tahunan Balai Litbang P2B2 Donggala Tahun 2015

RENCANA KINERJA TAHUNAN 2015 LOKA PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN BIOMEDIS ACEH BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN

RENCANA KINERJA TAHUNAN BALAI PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PENGENDALIAN PENYAKIT BERSUMBER BINATANG BANJARNEGARA (BALAI LITBANG P2B2 BANJARNEGARA)

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN INDUK

KATA PENGANTAR DAFTAR ISI DAFTAR TABEL BAB I PENDAHULUAN

Revisi ke : 04 Tanggal : 24 Juli 2014

LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA SEKRETARIAT INSPEKTORAT JENDERAL TAHUN 2016

RENCANA KINERJA TAHUNAN BALAI PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PENGENDALIAN PENYAKIT BERSUMBER BINATANG BANJARNEGARA (BALAI LITBANG P2B2 BANJARNEGARA)

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN PETIKAN TAHUN ANGGARAN 2014 NOMOR : SP DIPA /2014 DS:

LAPORAN KINERJA TRIWULAN II Pusat Penelitian Geoteknologi

LAPORAN KINERJA TRIWULAN I Pusat Penelitian Geoteknologi

LOKA PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN P2B2 BATURAJA TAHUN 2015

BAB I PENDAHULUAN. Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah. LAKIP tersebut

Biro Perencanaan KATA PENGANTAR

KATA PENGANTAR. Semoga laporan ini bermanfaat. Jakarta, 30 Januari Plt. Kepala Biro Perencanaan. Suharyono NIP

2016, No Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 216 Tambahan Lembaran Negara Republik IndonesiaNomor 5584); 4. Undang-Undang Nomor 23 Tah

-2- C. Ruang Lingkup Ruang lingkup surat edaran meliputi pentingnya implementasi SAKIP di lingkungan Badan Litbang dan Diklat guna meningkatkan kualit

BAB I PENDAHULUAN. Selanjutnya dengan tersusunnya LAKIP Bagian Hukum, maka diharapkan dapat :

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI REPUBLIK INDONESIA,

IKHTISAR EKSEKUTIF Balai Litbang P2B2 Banjarnegara Laporan Akuntabilitas Kinerja Tahun 2015

LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA TAHUN Balai Penelitian dan Pengembangan Pengendalian Penyakit Bersumber Binatang Donggala

2 2. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tamba

PEDOMAN PENYUSUNAN SISTEM AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (SAKIP) DI LINGKUNGAN BADAN STANDARDISASI NASIONAL

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN (SP-DIPA) INDUK TAHUN ANGGARAN 2017 NOMOR : SP DIPA /2017

FORMULIR 2 RENCANA KERJA KEMENTERIAN/LEMBAGA (RENJA-KL) TAHUN ANGGARAN 2015

PEDOMAN PENYUSUNAN PERJANJIAN KINERJA DAN PELAPORAN KINERJA DI LINGKUNGAN KOMISI PEMILIHAN UMUM

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN (SP-DIPA) INDUK TAHUN ANGGARAN 2016 NOMOR : SP DIPA /2016

DAFTAR ISI KATA PENGANTAR... 1 RINGKASAN EKSEKUTIF... 3 BAB I PENDAHULUAN A. Visi dan Misi B. Latar Belakang C. Tujuan...

RENCANA KINERJA TAHUNAN

I. Pengertian BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. Pembinaan Administrasi Kepegawaian. Meningkatnya Pelayanan Administrasi Kepegawaian di Lingkungan Kementerian Kesehatan

RENCANA KINERJA TAHUNAN (RKT) TAHUN 2017


DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

DR. ASROPI, SIP, MSi SEKOLAH TINGGI ILMU ADMINISTRASI LEMBAGA ADMINISTRASI NEGARA

RINGKASAN LAKIP MAHKAMAH SYAR IYAH ACEH TAHUN 2011

Revisi ke 04 Tanggal : 31 Juli 2015

prasarana yang terdiri dari 1 unit perangkat backup... dikarenakan... BIRO PERENCANAAN, KEUANGAN DAN TATA USAHA BADAN STANDARDISASI NASIONAL

LAPORAN TAHUNAN 2014

Revisi ke : 07 Tanggal : 30 Desember 2014

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN (SP-DIPA) INDUK TAHUN ANGGARAN 2018 NOMOR : SP DIPA /2018

LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA SEKRETARIAT BADAN PPSDM KESEHATAN TAHUN 2014

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN PETIKAN TAHUN ANGGARAN 2015 NOMOR : SP DIPA /2015

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN (SP-DIPA) INDUK TAHUN ANGGARAN 2016 NOMOR : SP DIPA /2016

LAPORAN HASIL EVALUASI LAKIP DEPUTI BIDANG KOORDINASI KERJASAMA EKONOMI INTERNASIONAL TAHUN ANGGARAN 2015 BAB I SIMPULAN DAN REKOMENDASI

Laporan Akuntabilitas Kinerja Sekretariat Badan Litbang Pertanian Tahun 2014 BAB V. PENUTUP

RENCANA KINERJA TAHUNAN PUSAT PERLINDUNGAN VARIETAS TANAMAN DAN PERIZINAN PERTANIAN TA. 2012

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN PETIKAN TAHUN ANGGARAN 2018 NOMOR : SP DIPA /2018

SPIRAKEL - Sarana Penyebaran Informasi Hasil Kegiatan Litbang P2B2 Vol. 8 No.1 Juni 2016 INDEKS SUBJEK

2016, No Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2014 tentang Pencarian dan Pertolongan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 267, Tamba

RENCANA KINERJA POLTEKKES KEMENKES BANTEN TAHUN Program / Kegiatan. Penyusunan Dokumen Perencanaan Program dan Anggaran

PERATURAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR PER.07/MEN/2007 TENTANG

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL PAJAK LAMPIRAN I SURAT EDARAN DIREKTUR JENDERAL PAJAK NOMOR SE - 01/PJ.

FORMULIR 2 RENCANA KERJA KEMENTERIAN/LEMBAGA (RENJA KL) TAHUN ANGGARAN 2014

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN (SP-DIPA) INDUK TAHUN ANGGARAN 2015 NOMOR : SP DIPA /2015

RENCANA KINERJA POLTEKKES KEMENKES BANTEN TAHUN Pembinaan dan Supervisi - Uang Makan Mahasiwa yang di asramakan

RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) BIRO KEPEGAWAIAN SETJEN KEMENKES TAHUN

WALIKOTA YOGYAKARTA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 2 TAHUN 2015 TENTANG

RENCANA KINERJA TAHUNAN (RKT)

Revisi ke 01 Tanggal : 31 Juli 2014

RENCANA KINERJA TAHUNAN SEKRETARIAT JENDERAL TAHUN 2012

PERATURAN MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI REPUBLIK INDONESIA NOMOR 38 TAHUN 2012

KEMENTERIAN PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI REPUBLIK INDONESIA PENETAPAN KINERJA TAHUN 2013

INSPEKTORAT IV INSPEKTORAT JENDERAL KEMENTERIAN KESEHATAN

MATRIK RENSTRA

KATA PENGANTAR. Semoga Allah SWT selalu membimbing dan mencurahkan rahmat-nya kepada kita semua dalam melaksanakan tugas dan fungsi masing-masing.

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN INDUK

LAPORAN TRIWULAN I CAPAIAN PENETAPAN KINERJA ( P K ) SEKRETARIAT JENDERAL KEMENTERIAN PERTANIAN TAHUN 2014

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN PETIKAN TAHUN ANGGARAN 2015 NOMOR : SP DIPA /2015

PETUNJUK TEKNIS EVALUASI SISTEM AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH DI LINGKUNGAN BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA

K A T A P E N G A N T A R

PERATURAN MENTERI PERHUBUNGAN REPUBLIK INDONESIA

PEMANTAUAN DAN EVALUASI CAPAIAN KINERJA KEGIATAN DUKUNGAN MANAJEMEN DAN TEKNIS LAINNYA PADA DITJEN TANAMAN PANGAN TRIWULAN I 2016

BUPATI KAPUAS PROVINSI KALIMANTAN TENGAH PERATURAN BUPATI KAPUAS NOMOR 35 TAHUN 2015 TENTANG

1.2 TUGAS, FUNGSI DAN STRUKTUR ORGANISASI DIREKTORAT JENDERAL PENGENDALIAN PEMANFAATAN RUANG DAN PENGUASAAN TANAH

2012, No BAB I PENDAHULUAN

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN (SP-DIPA) INDUK

RENCANA KINERJA TAHUNAN TAHUN 2013

REFORMASI BIROKRASI. Pengantar

BUPATI BANYUWANGI DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI BANYUWANGI,

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

PEMANTAUAN DAN EVALUASI CAPAIAN KINERJA KEGIATAN DUKUNGAN MANAJEMEN DAN TEKNIS LAINNYA PADA DITJEN TANAMAN PANGAN TRIWULAN III 2016

E X E C U T I V E S U M M A R Y

PEMERINTAH KOTA SOLOK LAPORAN KINERJA TAHUN 2016

PETUNJUK TEKNIS PENYUSUNAN PERJANJIAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH PERJANJIAN KINERJA

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Visi, Misi, Tujuan, dan Sasaran Strategis

LAPORAN HASIL EVALUASI LAKIP DEPUTI BIDANG KOORDINASI PERNIAGAAN DAN INDUSTRI TAHUN ANGGARAN 2015 BAB I SIMPULAN DAN REKOMENDASI

PENYUSUNAN PELAPORAN DAN EVALUASI RENJA (PP 39/2006 APLIKASI E MONEV BAPPENAS DAN EVALUASI RKA-KL (PMK 249/2011 APLIKASI SMART)

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

PERATURAN MENTERI SOSIAL REPUBLIK INDONESIA NOMOR 13 TAHUN 2013 TENTANG

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

PEMANTAUAN DAN EVALUASI CAPAIAN KINERJA KEGIATAN DUKUNGAN MANAJEMEN DAN TEKNIS LAINNYA PADA DITJEN TANAMAN PANGAN TRIWULAN II 2016

BAB. I PENDAHULUAN. I.1. Latar Belakang

Rencana Kinerja Tahunan 2013 i KATA PENGANTAR

LAPORAN HASIL EVALUASI LAKIP DEPUTI BIDANG KOORDINASI PENGELOLAAN ENERGI, SUMBER DAYA ALAM DAN LINGKUNGAN HIDUP TAHUN ANGGARAN 2015

PETUNJUK TEKNIS EVALUASI SISTEM AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH BAB I P E N D A H U L U A N

WALIKOTA YOGYAKARTA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 40 TAHUN 2017 TENTANG

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN INDUK

Laporan Akuntabilitas Kinerja Tahun 2014

2017, No Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan L

Transkripsi:

RENCANA KERJA TAHUNAN TAHUN 2015 KEMENTERIAN KESEHATAN RI BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN KESEHATAN LOKA LITBANG P2B2 BATURAJA 1

KATA PENGANTAR Puji dan syukur kita panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan segala rahmat dan hidayah-nya sehingga penyusunan Rencana Kerja Tahunan (RKT) Loka Litbang P2B2 Baturaja Tahun Anggaran 2015 ini dapat diselesaikan. Sebagai salah satu instansi Pemerintah, Loka Litbang P2B2 Baturaja berkewajiban untuk mempertanggung jawabkan pelaksanaan tugas dan fungsi terkait administrasi Badan Litbangkes. Kewajiban tersebut dijabarkan dengan menyiapkan, menyusun dan menyampaikan hasil evaluasi kinerja tahun anggaran 2014, rencana kinerja tahun anggaran 2015 serta monitoring dan evaluasi terhadap pencapaian kinerja organisasi. Tujuan penyusuanan RKT TA 2015 Loka Litbang P2B2 Baturaja adalah sebagai perangkat untuk memantau dan mengendalikan pencapaian kinerja organisasi, melaporkan capaian realisasi kinerja dalam Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah serta menilai keberhasilan organisasi. Diharapkan pelaksanaan kinerja Loka Litbang P2B2 Baturaja tahun 2015 lebih terarah dan fokus pada output kegiatan. Akhir kata, kami ucapkan terima kasih kepada semua pegawai Loka Litbang P2B2 Baturaja yang telah memberikan masukan dan kontribusi sehingga tersusunnya RKT ini. Baturaja, Kepala, Yulian Taviv, M.Si NIP. 196507311989021001 2

DAFTAR ISI KATA PENGANTAR... 2 DAFTAR ISI... 3 DAFTAR TABEL... 4 DAFTAR LAMPIRAN... 5 BAB I. PENDAHULUAN... 6 1.1. Latar Belakang... 6 1.2. Landasan Hukum... 6 1.3. Tujuan Penulisan...... 7 1.4. Organisasi..... 7 1.5. Sistematika Penulisan... 9 BAB II. HASIL EVALUASI KINERJA TAHUN 2013... 10 2.1. Capaian Tahun 2013..... 10 2.2. Capaian Tahun 2014... 12 2.3. Meningkatnya Penelitian....... 12 2.4. Rekomendasi Hasil Evaluasi Tahun 2014... 13 BAB III. RENCANA KINERJA TAHUNAN TAHUN 2015... 15 3.1. Indikator Kinerja Tahun 2015... 15 3.2. Rencana Anggaran Tahun 2015..... 16 3.3. Kegiatan Yang Belum Teranggarkan Tahun 2015.. 17 BAB IV. RENCANA PENGEMBANGAN TAHUN 2016... 18 BAB V. RENCANA EVALUASI KINERJA TAHUNAN... 20 BAB VI. PENUTUP... 24 3

DAFTAR TABEL Tabel 1. Tabel 2. Tabel 3 Tabel 4. Tabel 5. Tabel 6 Struktur Organisasi Loka Litbang P2B2 Baturaja.. Realisasi Pencapaian Indikator Kinerja Kegiatan Loka Litbang P2B2 Baturaja Tahun 2014... Penetapan Kinerja Tahunan Loka Litbang P2B2 Baturaja Tahun 2015... Rencana Anggaran Loka Litbang P2B2 Baturaja Tahun 2015... Instrumen Evaluasi RKT... Keterangan Bobot Penilaian... 8 10 15 15 20 23 4

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Lampiran 2. Pernyataan Penetapan Kinerja Loka Litbang P2B2 Baturaja Tahun 2015... Formulir Penetapan Kinerja Loka Litbang P2B2 BaturajaTahun 2015... 25 26 5

B A B I P E N D A H U L U A N 1.1. Latar Belakang Loka Litbang P2B2 Baturaja dibentuk melalui persetujuan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dalam surat nomor 283/M.PAN/8/2003 tanggal 29 Agustus 2003. Sedangkan organisasi dan tata kerja dari Loka ini diputuskan melalui Surat Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 1406/MENKES/SK/IX/2003. Loka Litbang P2B2 Baturaja merupakan salah satu satker eselon IV dibawah Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan (Badan Litbangkes) eselon I Kementerian Kesehatan (Kemenkes). Loka Litbang P2B2 Baturaja memiliki tugas pokok mengelola litbangkes khususnya penyakit parasitik tular vektor malaria dan filariasis. Sebagai upaya untuk merealisasikan output tersebut, Badan Litbangkes mewajibkan seluruh satuan kerja (satker) menyusun dokumen Rencana Kinerja Tahunan (RKT) yang merupakan penjelasan rinci dari form RKT sesuai Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Permen PAN dan RB) Nomor 29 Tahun 2010 tentang Pedoman Penyusunan Penetapan Kinerja dan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah. RKT digunakan sebagai dasar penetapan Pagu Definitif dan penyusunan RKA-KL Loka Litbang P2B2 Baturaja tahun 2014. 1.2. Landasan Hukum Rencana Kinerja Tahunan Loka Litbang P2B2 Baturaja disusun berdasarkan dokumen hukum sebagai berikut : 1. UU No. 10 Tahun 2010 tentang APBN 2011. 2. UU No. 26 Tahun 2009 tentang Kesehatan. 3. UU No. 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional. 4. UU No. 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara. 5. UU No. 18 Tahun 2002 tentang Sistem nasional Penelitian dan Pengembangan dan Penerapan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi. 6

6. PP No. 39 tahun 2006 tentang Tata Cara Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan. 7. PP No. 90 Tahun 2010 tentang Penyusuanan rencana Kerja dan Anggaran Kementerian/Lembaga. 8. PP No. 20 Tahun 2004 tentang Rencana Kerja Pemerintah 9. PP No. 39 tahun 1995 tentang Penelitian dan Pengembangan Kesehata. 10. Perpres No. 24 Tahun 2010 tentang Pengaturan Tugas dan Fungsi Badan Penelitian dan Pengembangan kesehatan. 11. Permenkes No. 1144 Tahun 2010 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Kesehatan. 12. Permenkes PAN dan RB No. 29 Tahun 2010 tentang Pedoman Penyusunan Penetapan Kinerja dan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah. 13. Kepmenkes No. 267 tahun 2010 tentang Penetapan Roadmap Reformasi Kesehatan masyarakat. 14. Kepmenkes No. 021 Tahun 2011 tentang rencana Strategis kementerian Kesehatan Tahun 2010-2014. 15. Kepmenkes No. 374 Tahun 2011 tentang Sistem Kesehatan nasional. 16. Surat Edaran Menteri PAN dan RB No. 10 Tahun 2010 tentang Penyampaian Laporan Akuntabilitas Kinerja Tahun 2010 dan Dokumen penetapan Kinerja tahun 2011. Disamping landasan hukum di atas, penyusunan RKT Loka Litbang P2B2 Baturaja Tahun 2014 ini dapat mengacu pada Rencana Besar Pengembangan Badan Litbangkes. 1.3. Tujuan Penulisan Rencana Kinerja Tahunan (RKT) disusun sebagai acuan umum untuk rencana kinerja tahun 2015 dan kinerja tahun 2014. 1.4. Struktur Organisasi Loka Litbang P2B2 Baturaja Susunan organisasi Loka Litbang P2B2 Baturaja berdasarkan Permenkes no 894/Menkes/Per/IX/2008, terdiri dari : 1. Kepala Loka Litbang P2B2 Baturaja 2. Ka. Urusan Tata Usaha 7

3. Instalasi / Laboratorium 4. Kelompok Jabatan Fungsional Gambar 1.1. STRUKTUR ORGANISASI LOKA LITBANG P2B2 BATURAJA Peraturan Menteri Kesehatan Nomor : 894/Menkes/Per/IX/2008 Tanggal: 24 September 2008 KEPALA Yulian Taviv,SKM,M.Si NIP: 196507311989021001 Ka.Urusan Tata Usaha Dian Purnama, SKM NIP: 197207051997031010 INSTALASI/ LABORATORIUM KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL 8

1.5. Sistematika Penulisan Rencana Kerja Tahunan Loka Litbang P2B2 Baturaja 2015 ditulis dengan sistematika sebagai berikut: KATA PENGANTAR DAFTAR ISI BAB I. PENDAHULUAN Memuat penjelasan singkat tentang perkembangan Loka Litbang P2B2 Baturaja, dikaitkan dengan upaya perencanaan tahunan, landasan hukum dan landasan operasional untuk mencapai target Indikator Kinerja kegiatan (IKK). BAB II. HASIL EVALUASI KINERJA TAHUN 2014 Memuat resume hasil capaian kinerja Loka Litbang P2B2 Baturaja tahun 2014 sebagai dasar penyusunan rencana kinerja 2015. BAB III. RENCANA KINERJA TAHUN 2015 Memuat penjabaran dua kegiatan Loka Litbang P2B2 Baturaja untuk mencapai IKK tahun 2015. BAB IV. RENCANA PENGEMBANGAN TAHUN 2016 BAB V RENCANA EVALUASI KINERJA TAHUNAN BAB VI. PENUTUP LAMPIRAN: KONTRIBUTOR 9

B A B II HASIL EVALUASI KINERJA TAHUN 2013 DAN 2014 2.1. Capaian Kinerja Tahun 2013 Kinerja Loka Litbang P2B2 Baturaja tahun 2013, bisa dilihat dengan pencapaian indikator yaitu meningkatnya penelitian dan pengembangan di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat. Terdapat dua jenis indikator pencapaian kinerja yaitu jumlah produk/model/prototipe/standar/formula di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat yang dihasilkan, serta jumlah publikasi ilmiah di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat yang dimuat pada media cetak dan elektronik (Tabel 2.1). Tabel 2.1. Realisasi Pencapaian Indikator Kinerja Kegiatan Loka Litbang P2B2 Baturaja Tahun 2013. Outcome/Keluaran Indikator Kinerja Target Realisasi % Capaian Meningkatnya 1. Jumlah 2 2 100 penelitian dan pengembangan di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat produk/model intervensi/prototipe/ standar/ formula di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat 2. Jumlah publikasi ilmiah di bidang TIKM yang dimuat pada media cetak dan elektronik : a. Nasional 2 3 >100 b. Internasional 0 0 Dari 2 (dua) target jumlah publikasi ilmiah di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat pada media cetak tingkat nasional dihasilkan 3 (tiga) judul artikel penelitian. Hal ini disebabkan karena peneliti sudah merencanakan di awal tahun untuk menerbitkan artikel apa saja yang telah mereka tulis. Sedangkan publikasi ilmiah di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat pada media cetak tingkat internasional tidak ada capaian, ini disebabkan karena waktu dan 10

kesempatan peneliti untuk menulis di media cetak nasional lebih mudah dan lebih besar peluangnya dibandingkan menulis di media internasional. Publikasi ilmiah di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat pada media cetak dan elektronik nasional diperoleh sebanyak 3 (tiga) artikel dengan rincian seperti pada tabel 2.2 di bawah ini. Tabel 2.2 Judul Artikel Ilmiah di Teknologi Intervensi Kesehatan yang Dipublikasikan dalam Jurnal Nasional No JUDUL ARTIKEL NAMA PENULIS MEDIA PUBLIKASI 1. Studi Endemisitas Filariasis di wilayah Kecamatan Pemayung Kabupaten Batanghari Pasca Pengobatan Massal Tahap III 2. Faktor Risiko Filariasis di Kabupaten Muaro Jambi Yahya, santoso Santoso, Hotnida Sitorus, Reni Oktarina Buletin Penelitian Kesehatan Vol 41 No. 1 Maret 2013 Buletin Penelitian Kesehatan vol. 41 No. 3 September 2013 3. Akses Pelayanan kesehatan dan kejadian Malaria di Provinsi Bengkulu Rika Mayasari, Lasbudi Ambarita, Hotnida Sitorus Media Penelitian dan Pengembangan kesehatan Vol 23 no 4 desember 2013 Di samping pencapaian output kinerja berdasarkan perjanjian penetapan kinerja, berikut rincian pencapaian masing-masing program Loka Litbang P2B2 Baturaja yang telah dilaksanakan. 1. Program Penelitian dan Pengembangan Kesehatan. a. Kegiatan Pokok : Melakukan penelitian dan pengembangan kesehatan intervensi kesehatan masyarakat b. Output Kinerja : Terlaksananya kegiatan penelitian intervensi kesehatan masyarakat 11

2.2. Capaian Kinerja Tahun 2014 Kinerja Loka Litbang P2B2 Baturaja tahun 2014, bisa dilihat dengan pencapaian indikator yaitu meningkatnya penelitian dan pengembangan di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat. Terdapat dua jenis indikator pencapaian kinerja yaitu jumlah produk/model/prototipe/standar/formula di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat yang dihasilkan, serta jumlah publikasi ilmiah di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat yang dimuat pada media cetak dan elektronik (Tabel 2.3) Tabel 2.3. Target Pencapaian Indikator Kinerja Kegiatan Loka Litbang P2B2 BaturajaTahun 2014. Outcome/Keluaran Indikator Kinerja Target Meningkatnya 1. Jumlah produk/ model intervensi/ 1 penelitian dan pengembangan di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat prototipe/ standar/ formula di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat 2. Jumlah publikasi ilmiah di bidang TIKM yang dimuat pada media cetak dan elektronik : a. Nasional 2 b. Internasional 0 2.3. Meningkatnya penelitian dan pengembangan di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat Loka Litbang P2B2 Baturaja pada Tahun 2014 melaksanakan 4 (empat) penelitian menggunakan anggaran dari DIPA Loka Litbang P2B2 Baturaja. Penelitian yang dibiayai DIPA Loka Litbang P2B2 Baturaja, yaitu : a) Penentuan tingkat endemisitas filariasis ( Microfilaria rate/mf rate) di wilayah pasca pengobatan massal filariasis dikabupaten Tanjung Jabung Timur Provinsi jambi. 12

Penelitian ini bertujuan menentukan tingkat endemisitas di daerah pasca pengobatan massal filariasis dikabupaten Tanjung Jabung Timur. b) Uji Potensi Insektisida Ekstrak Etanol Daun, Kulit batang dan Kulit Buah Tanaman Duku (Lansium domesticum Corr ev duku) Penelitian ini bertujuan unutk mengetahui stándar ekstrak daun kulit buah duku dari Provinsi Sumatera Selatan dan Jambi. c) Pengendalian Vektor DBD di Sekolah Dengan Pemanfaatan ikan Cupang (Stenops Vittatus ) dan Bacillus Thuringiensis di Kota palembang. Penelitian ini bertujuan mengetahui efektifitas pengendalian vector DBD disekolah dengan penempatan ikan cupang dan bakteri Bacillus Thuringiensis dilingkungan sekolah kota Palembang. d) Pemberdayaan Masyarakat dalam Pengendalian Vektor DBD menggunakan Larvasida dikota Prabumulih. Penelitian ini bertujuan mengetahui efektifitas pemberdayaan kelompok masyarakat dan aplikasi larvasida oleh jumantik terhadap indeks larva dan PSP masyarakat. 2.4 Rekomendasi Hasil Evaluasi Tahun 2014 1. Jumlah produk/ model intervensi/ prototipe/ standar/ formula di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat a) Penentuan tingkat endemisitas filariasis ( Microfilaria rate/mf rate) di wilayah pasca pengobatan massal filariasis dikabupaten Tanjung Jabung Timur Provinsi jambi. Proses penelitian baru pada tahap instrumen penelitian berupa pengajuan etik penelitian ke Komisi Etik Badan Litbangkes Kemenkes RI. Sampai triwulan I belum ditemukan kendala dan hambatan sehingga belum perlu dievaluasi. b) Uji Potensi Insektisida Ekstrak Etanol Daun, Kulit batang dan Kulit Buah Tanaman Duku (Lansium domesticum Corr ev duku) Proses penelitian baru pada tahap instrumen penelitian berupa pembuatan proposal dan protokol penelitian. 13

Sampai triwulan I Revisi anggaran belum selesai, padahal pelaksanaan kegiatan sangat terkait dengan musim buah duku. Karena menggunakan sampel buah duku yang bersifat musiman, pengambilan buah duku harus dilakukan sebelum musim duku berakhir. c) Pengendalian Vektor DBD di Sekolah Dengan Pemanfaatan ikan Cupang (Stenops Vittatus ) dan Bacillus Thuringiensis di Kota palembang. Proses penelitian instrumen sudah siap, etik keluar tanggal 25 maret 2014, persetujuan etik ditandatangani akhir bulan Maret, sehingga pembelian bahan dan survei pendahuluan dilakukan di Bulan April. d) Pemberdayaan Masyarakat dalam Pengendalian Vektor DBD menggunakan Larvasida dikota Prabumulih. Proses penelitian baru pada tahap instrumen penelitian berupa pengajuan etik penelitian ke Komisi Etik Badan Litbangkes Kemenkes, Sampai triwulan I belum ditemukan kendala dan hambatan sehingga belum perlu dievaluasi. 1. Jumlah publikasi ilmiah di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat yang dimuat pada media cetak dan elektronik baik nasional maupun internasional Realisasi publikasi masih dalam proses pelaksanaan. Selama pelaksanaan kegiatan belum dihadapi adanya kendala atau permasalahan. Realisasi pelaksanaan secara fisik masih sesuai dengan target yang ditetapkan. Sampai pada triwulan I terdapat 16 buah tulisan/artikel yang dalam proses pengajuan ke media cetak nasional (terakreditasi). 14

3.1. Indikator Kinerja Tahun 2015 BAB III RENCANA KINERJA TAHUNAN TAHUN 2015 Indikator kinerja yang ditargetkan Loka Litbang P2B2 Baturaja pada tahun 2015 berupa meningkatnya penelitian dan pengembangan di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat. Terdapat dua jenis indikator pencapaian kinerja yaitu jumlah produk/model/prototipe/standar/formula di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat yang dihasilkan, serta jumlah publikasi ilmiah di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat yang dimuat pada media cetak dan elektronik (Tabel 3.1) Tabel 3.1. Penetapan Kinerja Kegiatan Loka Litbang P2B2 Baturaja Tahun 2015 NO SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA TARGET (1) (2) (3) (4) 1. Meningkatnya penelitian dan pengembangan di bidang Teknologi Intervensi Kesehatan Masyarakat Jumlah produk/model /prototipe/standar/ formula di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat 1 Jumlah Publikasi ilmiah di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat yang dimuat pada media cetak dan elektronik : 1. Nasional 2. Internasional Untuk mendukung output yang direncanakan Loka Litbang P2B2 Baturaja tahun 2015 maka dilakukan tahap kegiatan sebagai berikut : 1. Penelitian Bidang Teknologi Intervensi Kesehatan Masyarakat Terdiri dari dua kegiatan penelitian, yaitu : 1) Pemetaan Resistensi Demam Berdarah Dengue di Wilayayah Regional Sumatera tahun 2015-2016. 2) Pemetaan Kasus Filariasis dan Cakupan pengobatan pada program pemberian obat massal pencegahan filariasis (POMP) dikabupaten Banyuasin tahun 2015 serta factor yang mempengaruhinya. 3-15

3.2. Rencana Anggaran Tahun 2015 Pelaksana output kegiatan Loka Litbang P2B2 Baturaja tersebut, didukung alokasi anggaran sesuai tabel 3.2 berikut. Tabel 3.2.. Rencana Anggaran Loka Litbang P2B2 Baturaja Tahun Angaran 2015 No Uraian Kegiatan Rp TOTAL 7.372.920.000 1 Layanan perkantoran 3.910.300.000 2 Penelitian bidang teknologi intervensi kesmas 1.4000.000.000 3 Dokumen perencanaan program dan Evaluasi 159.710.000 4 Manajemen keuangan, kekayaan negara dan tata usaha 106.070.000 6 Gedung/Bangunan Kantor 700.000.000 8 Perangkat Pengolah Data dan Komunikasi 270.000.000 9 Dokumen informasi, dokumentasi, dan diseminasi 163.800.000 10 Peralatan Fasilitas Perkantoran 90.000.000 11 Manajemen laboratorium 24.500.000 12 Dokumen Hukum Organisasi dan Kepegawaian 30.640.000 13 Manajemen ilmiah dan etik 17.900.000 Kegiatan dukungan ini dapat diuraikan sebagai berikut : 1. Dokumen perencanaan program dan anggaran dengan output : Tersusunnya program dan rencana kerja/teknis/program sebanyak 1 dokumen 2. Laporan kinerja dengan output : Untuk mendukung agar tersusunnya program dan rencana kerja di Loka Litbang P2B2 Baturaja serta menjadi monitoring kegiatan dengan hasil sebanyak 3 dokumen 3. Laporan keuangan dan kekayaan negara dan tata usaha dengan output : Untuk mendukung kelancaran pengadministrasian berupa laporan tentang kepegawaian, keuangan, kegiatan penelitian, dan sistem penginventarisir Barang Milik Negara (BMN) sebanyak 2 dokumen 4. Gedung dan Bangunan dengan output : Terlaksananya Rehab bangunan berupa pagar dan talud seluas 300 m 2 5. Kendaraan dinas dengan output : Tersedianya 1 paket ac untuk mobil antar jemput karyawan. 16

6. Perangkat pengolah data dan komunikasi dengan output : tersedianya perangkat pengolah data dan komunikasi untuk kelancaran dari operasional dan menjadi pendukung penelitian sebanyak 5 unit 7. Dokumen informasi, dokumentasi, dan komunikasi dengan output : a. mengikuti kegiatan simposium nasional 1 kegiatan b. Keluaran dari kegiatan ini berupa informasi-informasi yang dipublikasi dan disajikan dalam pameran dan bulletin sebanyak 2 kegiatan 8. Peralatan fasilitas perkantoran dengan output : Untuk mendukung kegiatan penelitian dan kelancaran dari operasional seharihari maka perlu diadakan peralatan dan fasilitas perkantoran. 9. Manajemen laboratorium dengan output : Penyelenggaraan laboratorium diperlukan guna memenuhi kebutuhan penelitian berupa pengumpulan specimen nyamuk/rearing serta pemeliharaan tanaman obat sebanyak 2 dokumen 10. Dokumen Hukorpeg dengan output : Untuk meningkatkan kemampuan dan kapasitas pegawai Loka Litbang P2B2 Baturaja dan tersusunnya pelatihan manajemen litbangkes sebanyak 1 dokumen 11. Dokumen ilmiah dan etik dengan output : Terselenggara dan kelancarannya dalam rangka mendukung proses kegiatan penelitian sebanyak 4 dokumen dari 4 penelitian. 3.3. Kegiatan Yang Belum Teranggarkan Tahun 2015 Pada tahun 2015 di Loka Litbang P2B2 Baturaja terdapat dua kegiatan yang belum teranggarkan, yaitu : 1. Seminar/ diseminasi hasil penelitian Loka Litbang P2B2 Baturaja yang rencananya dilaksanakan dengan mengundang seluruh dinas kesehatan di Provinsi Sumatera Bagian Selatan. 2. Pengadaan buku perpustakaan untuk menambah koleksi perpustakaan Loka Litbang P2B2 Baturaja. 17

BAB IV RENCANA PENGEMBANGAN TAHUN 2016 Untuk mendukung tercapainya Visi dan Misi agar sesuai dan sejalan dengan program tersebut dilakukan pengembangan terhadap program utama serta dukungan manajemen dan pelaksanaan tugas generik dan tugas teknis lainnya pada program penelitian dan pengembangan kesehatan di Loka Litbang P2B2 Baturaja, yang dijelaskan secara rinci sebagai berikut : 1. Pengembangan SDM Rencana pengembangan SDM terus diupayakan untuk meningkatkan cakupan pencapaian tugas dan fungsi Loka Litbang P2B2 Baturaja. Untuk tahun 2016 direncanakan ada penambahan pegawai melalui rekrutmen pegawai baru (CPNS) sebanyak 1 orang. Sedangkan pegawai yang telah ada akan dikembangkan dengan mengikuti pendidikan (Tugas belajar atau Izin belajar) sebanyak 2 orang tenaga administrasi dan peneliti. Pengembangan SDM juga dilakukan melalui magang/pendidikan dan latihan baik yang dilaksanakan oleh Loka Litbang P2B2 Baturaja maupun yang dilaksanakan oleh Badan Litbang Kesehatan. 2. Pengembangan Fasilitas Perpustakaan Sebagai fasilitas dan sarana peneliti untuk menambah pengetahuan dan kemampuan dalam melakukan penelitian. 3. Penelitian Rencana penelitian Loka Litbang P2B2 Baturajapada tahun 2016 akan dilaksanakan di Sumatera Selatan dan provinsi lainnya di Indonesia dengan topik penelitian yaitu malaria, DBD dan filaria. Penelitian ini diharapkan akan menghasilkan prototype. Hasil ini diharapkan dapat di patenkan oleh Loka Litbang P2B2 Baturaja atau penelitinya. 4. Partisi Lab. Parasitologi dan Entomologi Sampai saat ini ruangan Lab Parasitologi masih dalam satu buah ruangan yang belum di pisahkan antara ruang penyimpanan slide serta ruang untuk pemeriksaan, pemisahan ruangan ditujukan untuk menjaga hasil-hasil penelitian bisa bertahan lebih lama. 5. Jurnal 18

Sesuai dengan persyaratan akreditasi jurnal imliah dari LIPI bahwa jurnal harus terbit 2 kali dalam 1 tahun maka ditahun 2016 buletin spirakel akan diterbitkan dalam 2 edisi. 19

BAB V EVALUASI RENCANA KINERJA TAHUNAN Sesuai Permen PAN & RB Nomor 13 Tahun 2010 tentang Petunjuk Pelaksanaan Evaluasi Akuntabilitas Pemerintah (AKIP) Tahun 2010, ditentukan bahwa RKT merupakan salah satu materi evaluasi AKIP. Komponen-komponen evaluasi RKT adalah: a) Pemenuhan RKT, b) kualitas RKT dan c) implementasi RKT. Evalusi RKT diperlukan karena merupakan komponen penilaian dalam pelaksanaan evaluasi AKIP. Tujuan evaluasi RKT adalah untuk memberikan informasi mengenai capaian indikator pemenuhan, kualitas dan implementasi RKT. Implementasi evaluasi RKT disesuaikan dengan kondisi Satker Loka Litbang P2B2 Baturaja sebagai Eselon IV Badan Litbangkes Kemenkes RI. Pelaksanaan evaluasi RKT di Loka Litbang P2B2 Baturaja dapat dilihat pada instrumen yang digunakan untuk mengevaluasi RKT sesuai Tabel 4 berikut ini. Tabel 5.1. Instrumen Evaluasi RKT Komponen Penjelasan Jadwal Keterangan Pemenuhan RKT a) Dokumen RKT telah ada Dokumen RKT adalah dokumen rencana kerja tahunan yang isinya minimal Minggu I Maret TA berjalan sesuai dengan formulir RKT. Penilaian dilakukan terhadap keberadaan dokumen RKT dengan ya/tidak b) Dokumen RKT disusun sebelum mengajukan Cukup jelas. Penilaian dengan ya/tidak Minggu I Juni TA berjalan anggaran c) Dokumen RKT RKT telah memuat Minggu I 20

telah memuat kegiatan output, indikator kinerja kegiatan, dan target tahunan keseluruhan substansi komponen tersebut. Bobot penilaian a/b/c/d/e didasarkan pada % pemenuhan substansi komponen tersebut dalam dokumen RKT Juni TA berjalan a) Dokumen RKT telah selaras dengan dokumen Rencana Aksi Kegiatan Loka Litbang P2B2 Baturaja b) Dokumen RKT telah selaras dengan Dokumen renja kemenkes dan RKT Badan Litbang Kualitas RKT RKT telah memuat kegiatan, output, indikator kinerja kegiatan dan target tahunan yag ada dalam Rencana Aksi Kegiatan Bobot penilaian a/b/c/d/e didasarkan pada % kegiatan, output, indikator kinerja kegiatan dan target tahunan dalam RKT relevan dengan Rencana Aksi Kegiatan RKT telah memuat kegiatan, output, indikator kinerja kegiatan dan target tahunan yang ada dalam Renja Kemenkes dan RKT Badan Litbangkes. Bobot penilaian a/b/c/d/e didasarkan pada % kegiatan, output, indikator kinerja kegiatan dan target tahunan dalam RKT relevan dengan Renja Kemenkes dan RKT Badan Litbangkes 21

c) Target telah berorientasi luaran (output) Target dalam RKT telah berkualitas luaran (output). Bobot penilaian a/b/c/d/e didasarkan pada % target tahunan dalam RKT berkualitas luaran (output) d) Kegiatan Kegiatan yang direncanakan merupakan cara dalam RKT memiliki untuk mencapai hubungan sebab akibat luaran (ouput) secara logis dengan luaran (output) dalam RKT. Bobot penilaian a/b/c/d/e didasarkan pada % kegiatan yang meiliki hubungan sebab akibat dengan uraian (output)nya. e) Indikator kinerja Kualitas indikator kinerja kegiatan telah kegiatan dalam RKT telah memenuhi kriteria memenuhi kriteria SMART. indikator kinerja Bobot penilaian a/b/c/d/e yang baik didasarkan pada % indikator kinerja kegiatan yang berkualitas baik (SMART) f) Target tahunan Target tahunan dalam RKT sesuai dengan sesuai dengan RAP/RKT target yang badan Litbangkes. Bobot ditetapkan dalam penilaian a/b/c/d/e Dokumen RAP/RKT didasarkan pada % target Badan Litbangkes tahunan yang relevan dengan RAP/RKT badan Litbangkes. Implementasi RKT a) Dokumen RKT Kegiatan, output, indikator Dijawab dengan Kertas Kerja Evaluasi Dijawab dengan KKE3 22

telah digunakan sebagai acuan untuk menyusun penetapan kinerja (Tapja) b) Dokumen RKT telah digunakan sebagai acuan untuk menyusun anggaran (RKA) kinerja kegiatan dan target tahunan kegiatan pada RKT digunakan dalam Tapja. Bobot penilaian a/b/c/d/e didasarkan pada % indikator kinerja kegiatan dalam Tapja relevan denga RKT. Indikator kinerja kegiatan pada RKT digunakan dalam RKA Loka Litbang P2B2 Baturaja. Bobot penilaian a/b/c/d/e didasarkan pada % indikator kinerja kegiatan dalam RKA relevan dengan RKT. Tabel 5. Keterangan bobot penilaian: Jawaban Kriteria Nilai A Memenuhi hampir semua kriteri (lebih dari 80% s/d 1 100% B Memenuhi sebagian besar kriteria (lebih dari 60% s/d 0,75 60%) C Memenuhi sebagian kriteria (lebih dari 40% s/d 60%) 0,5 D Memenuhi sebagian kecil kriteria ( lebih dari 20% s/d 0,25 40%) E Sangat kurang memenuhi kriteria (kurang dari 20%) 0 23

BAB VI PENUTUP Kegiatan yang dikelola Loka Litbang P2B2 Baturaja memerlukan proses dan waktu yang tidak singkat, sumber daya yang memadai serta partisipasi seluruh komponen di Lingkungan Badan Litbangkes. Semoga dengan penerapan nilai-nilai Kemenkes dan Badan Litbangkes, pengelolaan mulai dari input sampai dengan output dari kegiatan dukungan manajemen dan pelaksanaan tugas generik dan tugas lainnya pada program penelitian dan pengembangan kesehatan dapat berjalan dengan tepat dan benar sesuai dengan landasan yang diacu. 24

PERNYATAAN PENETAPAN KINERJA LOKA LITBANG P2B2 BATURAJA KEMENTERIAN KESEHATAN PENETAPAN KINERJA TAHUN 2015 Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan, dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan di bawah ini : Nama Jabatan : Yulian Taviv, M.Si : Kepala Loka Litbang P2B2 Baturaja Selanjutnya disebut pihak pertama Nama Jabatan : Prof. dr. Tjandra Yoga Aditama, Sp.P(K), MARS, DTM&H, DTCE : Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Selaku atasan langsung pihak pertama Selanjutnya disebut pihak kedua Pihak pertama pada tahun 2015 ini berjanji akan mewujudkan target kinerja tahunan sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab pihak pertama. Pihak kedua akan memberikan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi akuntabilitas kinerja terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi. Jakarta, Pihak Kedua, Pihak Pertama, Prof. dr. Tjandra Yoga Aditama, Sp.P(K), Yulian Taviv, M.Si 25

PENETAPAN KINERJA Unit Eselon II : Pusat Penelitian dan Pengembangan Teknologi Intervensi Kesehatan Masyarakat Tahun Anggaran : 2015 Sasaran Indikator Kinerja Target Strategis (1) (2) (3) Jumlah produk/ model intervensi/ prototipe/ standar/ formula di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat 1 Meningkatnya penelitian dan pengembangan di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat Jumlah publikasi ilmiah di bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat yang dimuat pada media cetak dan elektronik : a. Nasional b. Internasional 3 0 Jumlah Anggaran Kegiatan: Penelitian dan pengembangan teknologi Intervensi Kesehatan Masyarakat : Rp. 8.246.808.000,- (Dana penelitian bidang teknologi intervensi kesehatan masyarakat Rp. 1.394.167.000,-) Baturaja, Juli 2014 Pihak Kedua, Pihak Pertama, Prof. dr. Tjandra Yoga Aditama, Sp.P(K), Yulian Taviv,M.Si 26

RENCANA KINERJA TAHUNAN UNIT KERJA : LOKA PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PENGENDALIAN PENYAKIT BERSUMBER BINATANG BATURAJA TAHUN ANGGARAN : 2015 NO SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA TARGET 1 Meningkatnya Penelitian dan Pengembangan di Bidang Teknologi Intervensi Kesehatan Masyarakat 1. Jumlah Produk/Informasi/ Data Litbang Kesehatan Strategik di Bidang Teknologi Intervensi Kesehatan Masyarakat (Upaya Kesehatan Masyarakat, Upaya Kesehatan Kelompok Rentan, Sumber Daya Manusi dan Fasilitas dan Perbekalan Kesehatan) 2. Jumlah Publikasi Karya Tulis Ilmiah di Bidang Teknologi Intervensi Kesehatan Masyarakat yang Dimuat di Media Cetak dan atau Elektronik Nasional 1 3 Kepala Pusat Teknologi Intervensi Kesehatan Masyarakat, Baturaja, 2 Juni 2014 Loka Penelitian dan Pengembangan Pengendalian Penyakit Bersumber Binatang Baturaja, Dede Anwar Musadad, SKM, M.Kes Yulian Taviv, SKM., MSi NIP 195711281980122001 NIP 196507311989021001 Mengetahui Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan, Prof. dr. Tjandra Yoga Aditama, Sp.P(K), MARS, DTM&H, DTCE NIP 195509031980121001 27

KONTRIBUTOR Kepala Loka Litbang P2B2 Baturaja Ka.Ur. Tata Usaha Urusan Monitoring dan Evaluasi Urusan Perencanaan dan Pelaporan Urusan Umum dan Keuangan Urusan Kepegawaian dan Organisasi Urusan Informasi dan website Urusan Perlengkapan dan Rumah Tangga Instalasi/Laboratorium Kelompok Jabatan Fungsional 28