APLIKASI SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN DAN REGISTRASI MAHASISWA BARU JALUR MANDIRI DI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENILAIAN HASIL STUDI MAHASISWA PADA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG

ANALISA DAN RANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK SEKOLAH DENGAN MENGGUNAKAN METODOLOGI BERORIENTASI OBJEK (STUDI KASUS : SMP NEGERI 3 PANGKALPINANG)

RANCANGAN APLIKASI AKADEMIK MENGGUNAKAN METODE BERORIENTASI OBYEK: STUDI KASUS SMP NEGERI 9 PANGKALPINANG

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang website. website

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDISTRIBUSIAN OBAT PADA PUSKESMAS DTP SERANG KOTA

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENJUALAN TUNAI STUDI KASUS : TB. CAHAYA BARU PANGKALPINANG DENGAN METODOLOGI BERORIENTASI OBYEK

Rancangan Aplikasi Persediaan Barang Pada TB. Putra Mas Pangkalpinang Melati Suci 1), Sujono 2)

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI DALAM PENGOLAHAN DATA KEPEGAWAIAN PADA BADAN KESATUAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA INVENTARIS KANTOR PADA SMP NEGERI 6 PANGKALPINANG DENGAN MENGGUNAKAN METODELOGI BERORIENTASI OBYEK

Fico Setiawan. Elly Yanuarti. Jurnal SISFOKOM, Volume 05, Nomor 01, Maret 2016

Melati Suci Mayasari 1), Bambang Adiwinoto 2) Manajemen Informatika STMIK Atma Luhur Pangkalpinang

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI KESISWAAN PADA SD N 12 SIDOHARJO

Seminar Nasional Teknologi Informasi & Komunikasi Terapan 2012 (Semantik 2012) ISBN Semarang, 23 Juni 2012

PEMODELAN SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI HUMAN RESOURCE DEVELOPMENT PADA PT. SRIKANDI MULTI RENTAL

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEB PADA SEKOLAH MENEGAH KEJURUAN TUNAS KARYA PANGKALPINANG. Andi Arief

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA SMA NEGERI 1 BELINYU. Marisa Marini

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Suatu organisasi harus memiliki visi dan misi yang jelas untuk

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

MEMBANGUN SISTEM INFORMASI PEMBELIAN TUNAI PADA APOTIK CIPTA DENGAN OBJECT ORIENTED METHODOLOGY

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Jurnal Ilmu Administrasi, Volume V, Nomor 3, Asropi (2008:252)

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN PEGAWAI DENGAN METODE BERORIENTASI OBJECT STUDI KASUS SMK NEGERI 5 PANGKALPINANG

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI SURAT MENYURAT BERBASIS DESKTOP PADA PENGADILAN TINGGI BANGKA BELITUNG

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PEMBELIAN TUNAI PADA PERCETAKAN EXPAND COMPUTER & STUDIO PANGKALPINANG DENGAN METODOLOGI BERORIENTASI OBJEK

ANALISA SISTEM INFORMASI PEMBERIAN REMISI BAGI NARAPIDANA PADA LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS IIB SUNGAILIAT

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

ANALISA DAN RANCANGAN SISTEM INFORMASI INVENTARISASI LOGISTIK PADA KOPERASI PEGAWAI TELKOM BARATA

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENCEGAHAN NARKOTIKA PADA BADAN NARKOTIKA NASIONAL PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

RANCANGAN SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SISWA BARU BERBASIS WEB PADA SD NEGERI 8 SEMULUT

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

Heriadi Progam Studi Teknik Informatika STMIK Atma Luhur Jl. Jend. Sudirman Pangkalpinang

ANALISA PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENILAIAN HASIL STUDI SISWA SMA NEGERI 1 MENDO BARAT DENGAN METODOLOGI BERORIENTASI OBJEK

RANCANGAN SISTEM INFORMASI PENERIMAAN RETRIBUSI IZIN GANGGUAN PADA KANTOR PERIZINAN TERPADU SATU PINTU KABUPATEN BANGKA TENGAH

RANCANG BANGUN SISTEM PENERIMAAN MAHASISWA BARU AKADEMI KEBIDANAN AISYIYAH PALEMBANG MENGGUNAKAN METODE OBJECT ORIENTED

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN NILAI AKADEMIK SISWA PADA SMPN 6 SUNGAILIAT

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

PENDAHULUAN. kepada pihak yang membutuhkan. Permasalahan lainnya adalah kurangnya

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi saat ini sudah sangat cepat dan maju, sebagai alat bantu

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

ANALISA DAN IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI PENGARSIPAN KONTRAK PADA DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA PANGKALPINANG

Desain Aplikasi Pengelolaan Laboratorium Komputer

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI MANAGEMENT VENDOR UNTUK MENDUKUNG ELECTRONIC PROCUREMENT REKAYASA ONLINE PADA PT.

Perancangan Sistem Informasi Tata Tertib Siswa Pada SMP Negeri 4 Kelapa Berbasis Dekstop

Sistem Informasi Pemberian Beasiswa Dana APBD Kota di SMP PGRI 3 Pangkalpinang

MODEL DESAIN SISTEM INFORMASI AKADEMIK SEKOLAH

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat berlomba-lomba memiliki kartu kredit. tidak dapat mengontrol pemakaiannya sehingga sering kali terjadinya kredit

Perancangan Sistem Informasi Penggajian Pada PT. Eagle Indo Pharma

RANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN TUNAI PADA TOKO MULTIKOMTECH DENGAN METODOLOGI BERORENTASI OBJEK

BAB 1 PENDAHULUAN. penunjang dalam pengambilan sebuah keputusan yang efektif dan efisien.

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. permasalahan dari suatu sistem informasi. Hasil akhir dari analisis sistem

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSURATAN PADA BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA JAKARTA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang 1.2 Perumusan Masalah

BAB I PENDAHULUAN. (Hardware) dan juga berupa perangkat lunak (Software), tetapi mempunyai nilai

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dalam era globalisasi sekarang ini, peranan teknologi sudah sangat luas

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENJUALAN TUNAI PADA CV. SUZUKI SERVICE CENTRE SUNGAILIAT

ANALISIS PERANCANGAN APLIKASI PENERIMAAN SISWA BARU PADA SMA NEGERI 1 KALIREJO DENGAN MENGGUNAKAN WEB MOBILE

BAB 1 PENDAHULUAN. yang sangat cepat, tepat dan akurat sangat penting. Berbagai macam instansi atau

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB II LANDASAN TEORI

PERANCANGAN ARSITEKTUR SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DATA UMRAH DI TOUR & TRAVEL X. Yudhi Widya Arthana Rustam

SISTEM INFORMASI PEMINJAMAN PADA POTMEETSHOP DENIM

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Berkembangnya informasi dan komputer pada era globalisasi dewasa ini

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA PEGAWAI PADA STASIUN METEOROLOGI PANGKALPINANG BERORIENTASI OBJEK HESTY YULIANA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. universitas maka dibutuhkan pula sebuah sistem untuk mendukung proses

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI SIMPAN PINJAM PADA KOPERASI WANITA MONITA MUNTOK KABUPATEN BANGKA BARAT BERORIENTASI OBYEK

RANCANGAN SISTEM INFORMASI ADMINSTRASI PEMBAYARAN SPP DI SMP YPK AIR KENANGA

SISTEM INTEGRATED LAB DI LABORATORIUM SISTEM INFORMASI UNIVERSITAS GUNADARMA.

BAB I PENDAHULUAN. Berkembangnya usaha-usaha perdagangan yang sangat pesat pada saat

BAB III LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN SURAT MENYURAT PADA KANTOR KEPALA DESA AIR ANYIR

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

APLIKASI SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN PEGAWAI DAN GURU PADA SMK NEGERI 1 KELAPA. Dwi Nur Duwinta

BAB I PENDAHULUAN. yang tak dapat dipisahkan dari berbagai aspek kehidupan manusia, salah satu

BAB I PENDAHULUAN. kelas terkadang terjadi kesalahan dalam pembagian atau sering terjadi. peringkat juga tidak sepenuhnya dilakukan dengan benar.

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN PADA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH KABUPATEN BANGKA SELATAN

INTEGRASI KANO UNTUK PENGEMBANGAN SISTEM PENGIRIMAN BARANG PT. EXPRESSINDO SYSTEM NETWORK

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI

RANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT BIDANG PELATIHAN DAN PENDIDIKAN PADA BADAN NARKOTIKA NASIONAL PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

BAB I PENDAHULUAN. manusia dengan bantuan alat dan akal sehingga seakan-akan memperpanjang,

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMESANAN PAKET PERNIKAHAN PADA CV. SABILLAH MANDIRI JAKARTA

BAB 1 PENDAHULUAN. bisnis, sebuah sistem yang terintegrasi dengan baik diperlukan.

BAB I PENDAHULUAN.

BAB I PENDAHULUAN.

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

Transkripsi:

APLIKASI SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN DAN REGISTRASI MAHASISWA BARU JALUR MANDIRI DI UNIVERSITAS BANGKA BELITUNG Basuki Rahmat Program Studi Sistem Informasi, AMIK Atma Luhur Jl. Jendral Sudirman, Kel. Selindung Baru, Kec. Pangkal Balam, Pangkal Pinang, Kepulauan Bangka Belitung Email : Ubas_17@yahoo.co.id Abstraksi: Kehadiran Universitas Bangka Belitung (UBB) adalah cita-cita yang telah lama mengakar dalam diri masyarakat Serumpun Sebalai. Impian yang telah dipetakan jauh-jauh hari sebelum provinsi Bangka Belitung lahir dan semakin mengemuka seiring dengan pembentukan provinsi Bangka Belitung. Penantian panjang itu akhirnya berbuah manis. Status negeri yang lama diperjuangkan sejak lama tersebut resmi disandang Universitas Bangka Belitung (UBB) ketik a Peraturan Presiden no.65 tahun 2010 dikeluarkan pada tanggal 19 November 2010 lalu di Jakarta. Dengan status universitas Negeri maka dalam penerimaan mahasiswa baru Universitas Bangka Belitung melakukan penyaringan mahasiswa baru melalui jalur SNMPTN, jalur SBMPTN, dan jalur mandiri UBB. untuk jalur mandiri Universitas Bangka Belitung masih mengunakan sistem manual dalam melakukan pendaftaran mahasiswanya, pembagian ruang ujian, rekap laporan pendaftaran mahasiswa dan registrasi mahasiswa baru. Salah satu upaya yang dapat dilakukan adalah meningkatkan dan melakukan perbaikan sistem informasi penerimaan mahasiswa baru jalur mandiri yang masih manual dengan sistem yang terkomputerisasi dan terintegrasi agar dapat memberi informasi yang tepat dan akurat sebagai dasar pengambilan keputusan. Kata Kunci : Sistem Informasi, Sistem Informasi Pendaftran dan Registrasi Mahasiswa Baru. Informasi merupakan suatu hal yang sangat berharga dan diperhitungkan di dalam kehidupan ini. Suatu informasi yang baik akan mempunyai nilai yang tinggi jika informasi itu memang diharapkan oleh kelompok atau seseorang. Di dalam Era Globalisasi saat ini perkembangan teknologi informasi yang cepat dan juga memberikan kemudahan-kemudahan dalam berbagai aspek kehidupan. Perkembangan teknologi informasi dari tahun ke tahun yang semakin cepat menjadi tantangan berat bagi pengguna teknologi informasi itu sendiri, dan mendorong setiap sektor organisasi baik formal maupun informal atau lembaga lembaga lainnya untuk dapat memanfaatkannya sebagai penunjang kegiatan kerja sehingga dapat menghasilkan informasi yang cepat, tepat dan akurat. Untuk mewujudkan hal tersebut, maka dibutuhkan sumber daya pendukung lainnya seperti perangkat lunak yang dapat diandalkan kemampuannya serta sumber daya manusia yang harus menguasai kemampuan teknologi informasi itu sendiri Umumnya kejadian yang sering terjadi pada Universitas ataupun Akademi adalah keterbatasan pengolahan data yang dimulai dari pengolahan data untuk proses pendaftaran, dan jadwal ujian seleksi calon mahasiswa. Hal ini merupakan salah satu proses yang merupakan interaksi antara bagian internal Universitas ataupun akademi yang diwakilkan oleh pengolahan data ataupun administrasi data yang telah disusun dengan proses dan prosedur-prosedur tertentu. Diharapkan dengan adanya suatu sistem pengolahan data antara calon mahasiswa dan pengolahan yang merupakan bagian dari sistem registrasi yang menerima inputan dari calon mahasiswa dan mengolahnya untuk melakukan kegiatan transaksi kegiatan administrasi antara mahasiswa dan universitas tersebut. Kesulitan yang sering terjadi pada bagian internal Universitas adalah banyaknya pengolahan data yang memerlukan pengolahan dalam waktu yang relative singkat. Adanya kondisi dimana kebutuhan untuk pengolahan data yang lebih interaktif dimana pada saat ini begitu jauhnya 1

penerapan teknologi sistem informasi yang sangat membantu dalam penyebaran informasi secara global. Dimana untuk sebuah Universitas Negeri seperti Universitas Bangka Belitung terdapat tiga jalur untuk masuk dalam sebuah Universitas Negeri yaitu jalur SNMPTN, jalur SBMPTN, dan jalur mandiri UBB, dimana untuk jalur SNMPTN dan SBMPTN telah tersedian sistem informasi yang berbasis web secara online yang telah di siapkan oleh panitia pusat, untuk melakukan pendaftarannya bagi calon mahasiswa yang inigin masuk ke Perguruan Tinggi negeri. Sedangkan untuk jalur mandiri Universitas Bangka Belitung masih mengunakan sistem manual dalam melakukan pendaftaran mahasiswanya.. Sistem Informasi Pendaftaran Mahasiswa Baru jalur mandiri Secara Komputerisasi ini sangat dibutuhkan untuk mempermudah dan mempercepat dalam hal pendaftaran bagi calon mahasiswa dan untuk pengolahan data yang di tangani oleh pihak Universitas. 1. Perumusan Masalah 2. Berdasarkan latar belakang masalah di atas, maka dapat diidentifikasi permasalahannya, yaitu : 3. Sistem yang sedang berjalan masih secara manual dengan mengisi form pendaftaran. 4. Pembagian ruang kelas ujian yang secara manual. 5. Kartu ujian hanya mengunakan form pendaftran 6. Masih mencari data pendaftran ketika registari 7. Kurang akurat data dalam pelaporan jumlah pendafataran 2. Tujuan Penelitian 1. Sistem yang baru akan lebih baik dari sistem lama, sehingga mampu menyediakan informasi yang akurat dan cepat kepada mahasiswa. 2. Menganalisa dan merancang sistem informasi penerimaan mahasiswa baru yang telah terintegrasi dengan bagian keuangan 3. Menambah, mengurangi, atau mengubah media dari kertas menjadi komputer pada sistem informasi penerimaann mahasiswa baru di Universitas bangka Belitung. 3. Metode Penelitina Dalam rangka penulisan ini penulis menggunakan pengumpulan bahan yang diperlukan untuk menganalisa dari sistem yang sedang berjalan. Adapun metode pendekatan yang digunakan adalah sebagai berikut: a. Pengumpulan Data Adapun cara-cara yang digunakan penulis untuk mengumpulkan data yang diperlukan adalah : 1. Metode Pengamatan (Observasi) Melalui metode lapangan dengan melihat langsung terhadap proses pelayanan yang ada di Fakultas Ekonomi 2. Metode Wawancara Melakukan wawancara kepada pihak yang berkaitan dengan alur permasalahan, wawancara ini dilakukan untuk mendapatkan bahan penulisan yang mungkin lepas dari pengamatan. 3. Metode Kepustakaan Selain observasi dan wawancara dalam pengumpulan data, penulis juga mancari data dan informasi dari perpustakaan dengan mempelajari buku-buku atau diktat-diktat yang berkaitan dengan penyusunan laporan tugas akhir ini. b. Analisa dan Perancangan Sistem Salah satu pendekatan pengembangan sistem adalah pendekatan analisa object oriented. Pendekatan object oriented dilengkapi dengan alat-alat teknik pengembangan yang hasil akhirnya akan didapat sistem yang object oriented yang dapat didefinisikan dengan baik dan jelas. Kegiatan yang dilakukan pada tahap ini adalah : 1) Menganalisa sistem yang ada, yaitu mempelajari dan mengetahui apa yang dikerjakan sistem yang ada. 2) Menspesifikasikan sistem, yaitu menspesifikasi masukan yang digunakan, database yang digunakan, proses yang dilakukan dan keluaran yang diasilkan. 2

Adapun tahapan-tahapan pada analisa sistem antara lain : 1) Activity Diagram Digunakan untuk memodelkan alur kerja sebuah proses bisnis dan urutan aktifitas dalam suatu proses. 2) Use Case Diagram Digunakan untuk menjelaskan manfaat sistem jika dibuat menurut pandangan orang yang berada di luar sistem atau actor. 3) Use Case Description Digunakan untuk mendeskripsikan secara rinci mengenai Use Case Diagram. Perancangan sistem adalah merancang sistem secara rinci berdasarkan hasil analisa sistem yang ada, sehingga menghasilkan model sistem baru yang diusulkan dengan disertai rancangan database dan spesifikasi program. Alat-alat yang digunakan pada tahap perancangan sistem adalah sebagai berikut : 1) ERD Menggambarkan dan menjelaskan tentang hubungan antara penyimpanan data (data store) yang ada di dalam diagram aliran data. 2) LRS LRS terdiri dari link-link diantara tipe record. Link ini menunjukkan arah dari satu tiper record lainnya. 3) Spesifikasi Basis Data Digunakan untuk menjelaskan tipe data yang ada pada model konseptual secara detail. 4) Sequence Diagram Merupakan visual coding (perancangan form/layar). Interaksi objek yang tersusun dalam urutan waktu/kejadian. Diagram ini secara khusus berasosiasi dengan Use Case Diagram. dibutuhkan oleh orang untuk menambah pemahamannya terhadap fakta- fakta yang ada (Oetomo, 2006:168). 3. Sistem Sistem informasi adalah kerangka kerja yang mengkoordinasikan sumber daya (manusia, komputer) untuk mengubah masukan (input) menjadi keluaran (informasi), guna mencapai sasaran-sasaran perusahaan (Kadir, 2005:11). 4. Object oriented analysis adalah metode analisis yang memeriksa requirements (syarat atau keperluan yang harus dipenuhi suatu sistem) (Suhendar dan Hariman, 2002:11) 5. Definisi dari sequence diagram adalah suatu diagram UML yang memodelkan logika dari suatu use case dengan menggambarkan interaksi berupa pengiriman pesan(message) antar obyek dalam urutan waktu. (Whitten:702). 6. Object oriented design adalah metode untuk mengarahkan arsitektur software yang didasarkan pada manipulasi obyek-obyek sistem atau subsistem (Suhendar dan hariman, 2001:11) 5. Perancangan Sistem 4. Dasar Teori 1. Sistem Sistem dapat didefinisikan sebagai kumpulan dari komponen yang saling berhubungan satu dengan yang lainnya membentuk satu kesatuan untuk mencapai tujuan tertentu (Jogiyanto, 2003:34). 2. Informasi Informasi adalah hasil pemrosesan data yang diperoleh dari setiap elemen sistem tersebut menjadi bentuk yang mudah dipahami dan merupakan pengetahuan yang relevan yang 1. Entity Relationship Diagram (ERD) 3

2. Transformasi ERD ke LRS 3. Logical Record Structure (LRS) 6. Kesimpulan 4. Struktur Tampilan Pada uraian bab demi bab sebelumnya maka dapat di simpulkan beberapa hal sebagai berikut: a. Dengan adanya Sistem Informasi pendaftaran dan registrasi mahasiswa baru jalur mandiri ini maka sangat membantu dalam melakukan pelayanan pendaftaran dan registrasi mahasiswa baru pada Universitas Bangka Belitung. b. Dengan disajikannya berbagai bentuk laporan yang sesuai dengan kebutuhan, maka akan di dapatkan informasi yang dibutuhkan oleh Pimpinan c. Penyusunan dan penyajian laporan dapat dilakukan dengan lebih cepat, lebih teliti dan lebih rapi. d. Penyimpanan berkas - berkas yang menyita banyak tempat pada sistem berjalan telah dapat dikurangi dengan adanya sistem informasi yang berkomputerisasi. e. Proses pengumpulan data dan penghasilan informasi pada sistem berjalan telah di perbaiki dengan sistem komputerisasi yang dapat menyajikan informasi dengan lebih cepat dan terintegrasi. f. Dari segi kecepatan proses, ketepatan proses, pengontrolan, pengarsipan maupun dari segi penghematan waktu dan tenaga pada sistem yang terkomputerisasi jauh lebih unggul dari sistem yang berjalan. 4

7. Saran Sehubungan dengan hal hal tersebut diatas dan untuk meningkatkan keberhasilan sistem informasi pendaftaran dan registrasi mahasiswa baru jalur mandiri, maka berikut ini adalah saran saran agar sistem dapat berjalan lebih efektif yaitu : a. Kerjasama antar bagian sangat dibutuhkan dalam menentukan tercapainya sistem informasi pendaftaran dan registrasi mahasiswa baru jalur mandiri Universitas Bangka Belitung. b. Didalam Staff AAK Universitas Bangka Belitung sebaiknya mampu mengoperasikan komputer, sehingga pelaksanan sistem yang telah terkomputerisasi ini akan dapat berjalan sebagaimana mestinya. c. Staff AAK selaku pengguna sistem informasi pendaftaran dan registrasi mahasiswa baru sebaiknya diberikan pelatihan terlebih dahulu agar tidak terjadi kesalahan dalam penggunaan sistem ini. d. Pemeliharan perangkat keras dan perangkat lunak, sebaiknya dilakukan secara teratur guna menghindari kerusakan yang berakibat fatal. e. Data yang kurang lengkap pada Universitas Bangka Belitung sebaiknya ditambah dan diarsipkan supaya bisa di gunakan untuk masa yang akan datang. 8. Pustaka [1] Nuriyana, Entity Relationship Diagram (Diagram Hubungan Antara Entitas),2009, (nuriyana.files.wordpress.com/2009/01/mo dulsbd.doc) [2] Munawar, Pemodelan Visual dengan UML, Yogyakarta, Graha Ilmu, 2005. [3] O brien, James A, Pengantar Sistem Informasi, Jakarta, Salemba Empat, 2006. [4] Sutopo, Hadi, Ariesto, Analisis dan Desain Berorientasi Objek, Yogyakarta, J & J Learning,2002. [5] Sutopo, Hadi, Ariesto, Analisis dan Desain Berorientasi Objek, Yogyakarta, J & J Learning,2002. 5