UJI MPN BAKTERI ESCHERICHIA COLI PADA AIR SUMUR BERDASARKAN PERBEDAAN KONSTRUKSI SUMUR DI WILAYAH NAGRAK KABUPATEN CIAMIS

dokumen-dokumen yang mirip
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. sumur kurang dari 0,8 meter dari permukaan tanah didapat hasil sebagai berikut :

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. bersih, cakupan pemenuhan air bersih bagi masyarakat baik di desa maupun

II. METODELOGI PENELITIAN

TINGKAT KUALITAS BAKTERIOLOGIS AIR BERSIH DI DESA SOSIAL KECAMATAN PAGUYAMAN KABUPATEN BOALEMO

Pantai Kabupaten Bone Bolango. Tahap analisis dari segi bakteriologis. dilaksanakan di Laboratorium Dinas Kesehatan Kabupaten Gorontalo.

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian observasional laboratorik untuk mengetahui

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. yang berada di Kecamatan Dungingi Kota Gorontalo. Kelurahan ini memiliki luas

SUMMARY GAMBARAN KUALITAS AIR SUMUR GALI PENDERITA PENYAKIT KULIT DI DESA AYUHULA KECAMATAN BONGOMEME KABUPATEN GORONTALO

*Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sam Ratulangi

ANALISIS MIKROBIOLOGI MINUMAN TEH KEMASAN BERDASARKAN NILAI APM KOLIFORM

ANALISIS COLIFORM PADA MINUMAN ES DAWET YANG DIJUAL DI MALIOBORO YOGYAKARTA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Air merupakan kebutuhan pokok manusia yang paling penting. Air

BAB 1 PENDAHULUAN. selama hidupnya selalu memerlukan air. Tubuh manusia sebagian besar terdiri dari air.

BAB III METODE PENELITIAN. Pada penelitian ini sampel air sumur diambil di rumah-rumah penduduk

KONDISI SUMUR GALI dan KANDUNGAN BAKTERI Escherichia coli PADA AIR SUMUR GALI DI DESA BOKONUSAN KECAMATAN SEMAU KABUPATEN KUPANG TAHUN 2017

BAB III METODE PENELITIAN. uji kandungan bakteriologis Escherichia coli pada es buah yang dijajakan dipasar

BAB 1 PENDAHULUAN. Air dalam keadaan murni merupakan cairan yang tidak berwarna, tidak

PENGARUH KONSTRUKSI SUMUR TERHADAP KANDUNGAN BAKTERI ESCHERCIA COLI PADA AIR SUMUR GALI DI DESA DOPALAK KECAMATAN PALELEH KABUPATEN BUOL

PENGARUH JARAK ANTARA SUMUR DENGAN SUNGAI TERHADAP KUALITAS AIR SUMUR GALI DI DESA TALUMOPATU KECAMATAN MOOTILANGO KABUPATEN GORONTALO

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Kota Gorontalo merupakan salah satu wilayah dari provinsi Gorontalo yang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. dikarenakan agar mudah mengambil air untuk keperluan sehari-hari. Seiring

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini telah dilaksanakan pada bulan Agustus 2013 sampai Febuari 2014

BAB III METODE PENELITIAN. hasil analisis keberadaan Escherichia coli pada makanan jajanan kue cucur

BAB I PENDAHULUAN. kesehatannya sendiri, tapi harus dilihat dari segi-segi yang ada pengaruhnya

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Air merupakan kebutuhan dasar bagi kehidupan. Tanpa air kehidupan di

Identifikasi Bakteri Escherichia coli (E.coli) Pada Air Galon Reverse Osmosis (RO) dan Non Reverse Osmosis (Non RO)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. masyarakat, karena air merupakan salah satu media dari berbagai macam

BAB I PENDAHULUAN. Repository.unimus.ac.id

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian dilakukan pada penjual minuman olahan yang berada di pasar

BAB III METODE PENELITIAN. Lokasi penelitian berada di DAMIU Kecamatan Kota Utara Kota Gorontalo.

HASRIA ALANG Jurusan Pendidikan Biologi, FMIPA, STKIP-PI Jl. A.P. Pettarani No. 99 B Makassar

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan pada bulan Juni sampai Desember 2013 dengan tahapan

BAB III METODE PENGUJIAN. Pemeriksaan bakteri Coliform pada air limbah dilakukan Balai Riset dan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. yang terjadi di masyarakat dapat dipengaruhi oleh faktor-faktor lingkungan.

BAB 1 : PENDAHULUAN. dikonsumsi masyarakat dapat menentukan derajat kesehatan masyarakat tersebut. (1) Selain

BAB I PENDAHULUAN. untuk keperluan hidup manusia sehari-harinya berbeda pada setiap tempat dan

BAB I PENDAHULUAN. berbahaya dalam makanan secara tidak sengaja (Fathonah, 2005). Faktorfaktor

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. kesehatan air bersih sesuai dengan peraturan perundang-undang yang berlaku dan dapat

BAB III METODE PENELITIAN. 3.1 Lokasi dan Waktu Penelitian Lokasi Penelitian Penelitian ini dilakukan pada kantin yang ada di lingkungan Asrama

BAB III METODE PENELITIAN. Lokasi penelitian dilakukan di Kos Smart Center Kota Gorontalo dan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. unit perinatologi di Rumah Sakit Abdoel Moeloek dengan melakukan uji coliform pada

Repository.Unimus.ac.id

UJI KUALITAS FISIK DAN BAKTERIOLOGIS AIR SUMUR GALI BERDASARKAN KONSTRUKSI SUMUR DI DESA DILONIYOHU KECAMATAN BOLIYOHUTO KABUPATEN GORONTALO.

BAB II MATERI DAN METODE PENELITIAN

ANALISIS LETAK SUMBER AIR RUMAH TANGGA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MIJEN, SEMARANG TERHADAP BAKTERI ESCHERICHIA COLI. Abstrak

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

UJI BAKTERIOLOGI AIR ES BATU BALOK DI DAERAH PABELAN. SUKOHARJO DITINJAU DARI JUMLAH BAKTERI Coliform

BAB III METODE PENELITIAN. Adapun lokasit dan waktu penelitiannya yaitu : Lokasi pengambilan sampel air sumur ini yaitu di Dusun III, Desa Pulubala

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Bohulo. Desa Talumopatu memiliki batas-batas wilayah sebelah Utara berbatasan

BAB III METODE PENELITIAN. A. Waktu dan Tempat Penelitian. Penelitian ini dilaksanakan selama 2 bulan, yaitu bulan Oktober hingga

METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Lokasi penelitian ini dilaksanakan di Kelurahan Tuladenggi Kecamatan

Kepustakaan : 15 Kata Kunci : Jarak sumur gali, tempat pembuangan tinja, Escherichia Coli

UJI BAKTERIOLOGI AIR BAKU DAN AIR SIAP KONSUMSI DARI PDAM SURAKARTA DITINJAU DARI JUMLAH BAKTERI Coliform

III. METODE PENELITIAN. Desain penelitian pada penelitian ini adalah Deskriptif Laboratorik.

III. MATERI DAN METODE

III BAHAN DAN METODE PENELITIAN. Bahan dan alat uji coliform yang digunakan dalam penelitian ini adalah

ANALISIS HUBUNGAN PENGETAHUAN, SIKAP DAN KONTRUKSI SUMUR GALI TERHADAP KUALITAS SUMUR GALI

BAB I PENDAHULUAN. yang menjadi alternatif makanan dan minuman sehari-hari dan banyak dikonsumsi

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal juli 2012.

RENCANA TINDAK LANJUT

BAB II HASIL PRAKTIKUM. Pengenceran Fanta Aqua Bakso Bakwan

UJI KUALITAS AIR SUMUR GALI PADA TOPOGRAFI TANAH MIRING dan TANAH DATAR di LIHAT dari DESA PILOHAYANGA BARAT KECAMATAN TELAGA KABUPATEN GORONTALO

BAB III METODE PENELITIAN. metode wawancara semi terstruktur (semi-structured interview) disertai dengan

GAMBARAN MPN COLIFORM DAN COLI TINJA PADA AIR SUMUR BOR DI PERUMAHAN CAHAYA BORNEO KOTA PALANGKA RAYA TAHUN 2015

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Selain dilakukan uji bakteriologis dilakukan juga beberapa uji fisika dan

BAB III METODE PENELITIAN. A. Rancangan Penelitian Rancangan penelitian ini merupakan penelitian deskriptif korelasional untuk

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. perhitungan bakteri coliform ikan bandeng (Chanos chanos) yaitu : Hasil Tabung Reaksi Setelah Uji Pendugaan

BAB III MATERI DAN METODE. Penelitian mengenai penambahan starter ekstrak nanas dengan level berbeda

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. (zat padat, air, atmosfer). Bumi dilingkupi air sebanyak 70% sedangkan sisanya

Prosiding Seminar Nasional Kefarmasian Ke-1

BAB I PENDAHULUAN. Repository.unimus.ac.id

Studi Sanitasi Dan Pemeriksaan Angka Kuman Pada Usapan Peralatan Makan Di Rumah Makan Kompleks Pasar Sentral Kota Gorontalo Tahun 2012

BAB I PENDAHULUAN. persyaratan kesehatan baik persyaratan fisik, kimia, bakteriologis, dan radioaktif.

DAFTAR ISI. ABSTRAK... ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... vi DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... xi DAFTAR LAMPIRAN... xii

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. air adalah syarat utama bagi terjaminnya kesehatan (Dwidjoseputro, 1978). kuantitas maupun kualitasnya (Entjang, 2000).

Jarak Ideal Septic Tank Dengan Sumber Air Bersih. terkontaminasi dengan air tangki septic oleh bakteri patogen yang dapat mengganggu

BAB 5 : PEMBAHASAN. penelitian Ginting (2011) di Puskesmas Siantan Hulu Pontianak Kalimantan Barat mendapatkan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Propinsi Gorontalo terdiri dari 1 Kota dan 5 Kabupaten dalam luas wilayah

Penelitian ini dilakukan di laboratorium Mikrobiologi Pangan Universitas Katolik Soegijapranata pada Agustus 2013 hingga Januari 2014.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. A. Kualitas Mikrobiologis Air Minum Isi Ulang di Kota Surakarta

UJI BAKTERIOLOGIS SUSU KEDELAI PRODUK RUMAH TANGGA YANG DI JUAL DIPASARAN. Oleh: Mahasiswa Program Studi Pendidikan Biologi STKIP PGRI Sumatera Barat

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian Deskriptif karena tujuan dari

BAB I PENDAHULUAN. terdapat sampai pada dasar laut yang paling dalam. Di dalam air, seperti air

*Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sam Ratulangi Manado

BAB 1 PENDAHULUAN. Berdasarkan Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan pada bulan Januari sampai bulan April 2014.

Kata Kunci: Analisis Kuantitatif, Bakteri Coliform, Es Batu

AKTIVITAS ANTIMIKROBA EKSTRAK DAUN BUNGUR (LANGERSTROEMIA SPECIOSA (L.) PERS)

BAB I PENDAHULUAN. terdiri dari air. Pada tubuh orang dewasa, sekitar % berat badan terdiri dari

HUBUNGAN KONTRUKSI SUMUR GALI TERHADAP KUALITAS BAKTERIOLOGIS AIR PADA SUMUR GALI DIKELURAHAN TEJOSARI KECAMATAN METRO TIMUR KOTA METRO TAHUN 2013

GAMBARAN KARAKTERISTIK SUMUR WARGA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KEDUNGMUNDU KOTA SEMARANG

ANALISIS KUANTITATIF BAKTERI ESCHERICHIA COLI PADA AIR MINUM ISI ULANG DI WILAYAH SUNGAI BESAR KOTA BANJARBARU

Transkripsi:

UJI MPN BAKTERI ESCHERICHIA COLI PADA AIR SUMUR BERDASARKAN PERBEDAAN KONSTRUKSI SUMUR DI WILAYAH NAGRAK KABUPATEN CIAMIS Anna Yuliana Program Studi S1Farmasi Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Bakti Tunas Husada Tasikmalaya Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh konstruksi sumur terhadap kandungan bakteri E.coli pada air sumur gali di Wilayah Nagrak Kabupaten Ciamis. Jenis penelitian ini adalah penelitian observasional dengan desain deskriptif yaitu peneliti melakukan observasi terhadap konstruksi sumur beton dan non beton. Setelah dilakukan observasi maka akan dilakukan analisis laboratorium dari 5 air sumur yang diambil. Kandungan E.coli dalam air sumur dihitung dengan menggunakan metode Most Probable Number. Perhitungan total bakteri ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui jumlah total bakteri E.coli yang terkandung pada dengan media yang spesifik yaitu media Eosin Methylen Blue (EMB). Hasil penelitian menunjukan bahwa kandungan bakteri E.coli pada sumur beton memenuhi syarat sedangkan kandungan bakteri E.coli pada air sumur non beton tidak memenuhi syarat karena jumlahnya melebihi batas yang ditentukan oleh Permenkes keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 416/MENKES/IX/1990 tentang syarat-syarat dan pengawasan air menyatakan bahwa kualitas bakteriologis air bersih adalah 50sel/100ml. Nilai rerata MPN air sumur dengan konstruksi beton 1,2,3 adalah 23/100mL, 39/100mL, 23/100mL dan nilai rerata MPN air sumur dengan konstruksi non beton 1 dan 2 adalah 210/100mL dan 1100/100mL. Hal ini terjadi karena pada konstruksi sumur non beton mempunyai konstruksi sumur seadanya tidak menggunakan batu bata dan tidak diplester sehingga air dengan mudah dapat membawa kotoran masuk ke dalam sumur. Kata kunci : sumur, MPN, E.coli PENDAHULUAN Salah satu jenis sarana penyediaan air bersih yang diusahakan oleh pemerintah sebagai sumber air bersih adalah sumur gali. Sumur gali merupakan salah satu sumber penyediaan air bersih bagi masyarakat di pedesaan, maupun perkotaan. Sumur gali menyediakan air yang berasal dari lapisan tanah yang relatif dekat dengan permukaan tanah, oleh karena itu mudah terkena kontaminasi melalui rembesan yang berasal dari kotoran manusia, hewan, maupun untuk keperluan domestik rumah tangga. Sumur gali sebagai sumber air bersih harus ditunjang dengan syarat konstruksi dan syarat lokasi untuk dibangunnya sebuah sumur gali. Hal ini diperlukan agar kualitas air sumur gali aman sesuai dengan aturan yang ditetapkan (Angela et al, 2011). Dalam mencukupi kebutuhan seharihari dalam hal sumber daya air, masyarakat di wilayah Nagrak Kabupaten Ciamis sebagian masyarakatnya menggunakan air sumur. Masyarakat sekitar tidak tahu air sumur tersebut layak atau tidak di gunakan untuk kebutuhan sehari-hari misal, untuk mandi, mencuci dan lain-lain. Oleh karena itu perlu peninjauan ulang masalah kelayakan air sumur yang digunakan masyarakat. Sumur yang memenuhi syarat kesehatan minimal harus memenuhi beberapa persyaratan sebagai berikut : 1

Pertama, agar sumur terhindar dari pencemaran maka harus diperhatikan adalah jarak sumur dengan jamban, lubang galian untuk air limbah dan sumber pengotoran lainnya; Kedua, syarat konstruksi pada sumur gali tanpa pompa meliputi dinding sumur, bibir sumur, serta lantai sumur; Ketiga, dinding sumur gali harus terbuat dari tembok yang kedap air dengan jarak kedalaman 3 meter dari permukaan tanah; Keempat, bibir sumur gali harus terbuat dari tembok yang kedap air, setinggi minimal 70 cm, bibir ini merupakan satu kesatuan dengan dinding sumur; Kelima, lantai sumur gali harus dibuat dari tembok kedap air ± 1,5 m lebarnya dari dinding sumur (Yuliana, 2012). Air sumur gali dapat menjadi penularan penyakit kulit alergi dan diare. Hal ini sejalan dengan penelitian yang dilakukan Antonius (2010) di Desa Meunasah Balee. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kondisi sumur gali mempunyai pengaruh yang bermakna terhadap prevalensi diare. Ditinjau dari aspek kesehatan lingkungan, sumur gali sebagai penyediaan air bersih sangat perlu dilakukan pemantauan serta pengawasan (Angela dkk, 2011). Dalam parameter bakteriologi digunakan bakteri indikator polusi atau bakteri indikator sanitasi. Bakteri indikator sanitasi adalah bakteri yang dapat digunakan sebagai petunjuk adanya polusi feses dari manusia maupun dari hewan, karena organisme tersebut merupakan organisme yang terdapat di dalam saluran pencernaan manusia maupun hewan. Air yang tercemar oleh kotoran manusia maupun hewan tidak dapat digunakan untuk keperluan minum, mencuci makanan atau memasak karena dianggap mengandung mikroorganisme patogen yang berbahaya bagi kesehatan, terutama patogen penyebab infeksi saluran pencernaan (Fardiaz, S, 1992). ALAT DAN BAHAN Alat Alat-alat yang digunakan pada penelitian ini antara lain cawan petri Normax, batang pengaduk, bunsen, inkubator, autoclave All American, tabung reaksi Pyrex, Erlenmeyer Pyrex, rak tabung stainles, oven Memmert, tabung Durham,ose bulat, botol kaca, pipet kaca, gelas ukur Pyrex. Bahan Bahan yang digunakan pada penelitian ini yaitu air sumur di kampung Nagrak Kabupaten Ciamis. Bahan kimia yang digunakan antara lain media agar yaitu NaCl Fisiologis, Lactose broth (LB), Briliant Green Bile Broth (BGLB), Eosin Mehylen Blue (EMB), Kristal violet, Lugol, Safranin. METODE PENELITIAN Jenis penelitian ini adalah penelitian observasional dengan desain deskriptif yaitu peneliti melakukan observasi terhadap konstruksi sumur beton dan non beton. Setelah dilakukan observasi maka akan dilakukan analisis laboratorium kandungan E.coli dalam air sumur 2

dihitung dengan menggunakan metode MPN. HASIL DAN PEMBAHASAN Pada penelitian ini membahas perbandingan jumlah kandungan bakteri E.coli pada air sumur dengan konstruksi beton dan non beton di Wilayah Nagrak Kabupaten Ciamis. Sampel diuji dengan metode Most Probable Number (MPN) yang terdiri dari 3 tahap yaitu uji pendugaan, uji penegasan dan uji penyempurnaan. Tabel 1 Rerata Nilai MPN bakteri E.coli pada air sumur dengan konstruksi beton Pengambi lan Rerata Nilai MPN E.coli an I an II an III Rerata (Sel/10 0mL) I 23 23 23 23 II 39 39 39 39 III 23 23 23 23 Tabel 2 Rerata Nila MPN bakteri E.coli pada air sumur dengan konstruksi non beton Pengambi lan Rerata Nilai MPN E.coli an I an II an III Rerata (Sel/10 0mL) I 210 210 210 210 II 1100 1100 1100 1100 Berdasarkan Tabel 1 diketahui bahwa dari tiga dengan tiga kali pengulangan pada air sumur dengan konstruksi beton diperoleh rerata nilai MPN 1 yaitu 23sel/100mL, 2 yaitu 39sel/100mL, 3 yaitu 23sel/100mL. Sedangkan pada tabel 2 yaitu air sumur dengan konstruksi non beton diperoleh nilai rerata MPN 1 yaitu 210sel/100mL dan 2 yaitu 1100sel/100mL. Kemudian dilakukan pewarnaan Gram atau metode Gram. Pewarnaan Gram ini dilakukan untuk memastikan apakah bakteri yang terdapat pada merupakan tersangka bakteri E.coli atau bukan. Dalam proses ini, olesan bakteri yang sudah terfiksasi ditambahkan larutan-larutan seperti kristal violet, lugol, alkohol, dan zat warna safranin. Pada metode ini bakteri E.coli akan kehilangan zat pewarna kristal violet setelah dicuci dengan alkohol, dan sewaktu diberi zat warna safranin maka akan tampak warna kemerahan. Dilihat dibawah mikroskop dengan pembesaran 100x dan 400x maka bakteri tersebut terlihat berwarna merah dengan bentuk batang, maka dapat disimpulkan bahwa bakteri yang terdapat pada yaitu bakteri E.coli. Dari hasil percobaan tersebut dapat diketahui bahwa semua mengandung bakteri tersangka E.coli. Kehadiran bakteri E.coli merupakan petunjuk vang paling efisien, karena bakteri E.coli tersebut hanya dan selalu terdapat dalam tinja. Dengan ditemukannya bakteri E.coli, maka diduga bahwa air mengandung bakteri E.coli. Bakteri E. coli merupakan jasad indikator pencemaran air atau makanan oleh tinja. Air atau makanan yang mengandung bakteri E. coli, maka dikatakan bahwa air tersebut memiliki kualitas yang tidak baik dan tidak layak digunakan untuk kepentingan manusia (mandi, makan, minum dll) karena air 3

yang tercemar oleh tinja (E. coli), mengandung bakteri patogen yang membahayakan kesehatan manusia. Hasil analisis kandungan bakteri tersangka E.coli pada air sumur dengan konstruksi beton nilai MPN bakteri E.coli pada 1, 2 dan 3 berturut-turut adalah 23sel/100mL, 39sel/100mL, 23sel/100mL. Sampel air dengan konstruksi non beton nilai MPN bakteri E.coli pada 1 dan 2 adalah 210sel/100mL dan 1100sel/100mL. Berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan No 416 Tahun 1990 tentang kandungan bakteri E.coli pada air tidak lebih dari 50sel/100mL, maka kandungan bakteri E.coli pada air sumur dengan konstruksi beton memenuhi syarat sedangkan air sumur dengan konstruksi non beton tidak memenuhi syarat. Keberadaan bakteri E.coli yang melebihi batas yang ditentukan pada air sumur dapat menyebabkan masalah kesehatan pada penggunanya seperi diare, muntaber serta masalah pencernaan lainnya. Diare yang dialami oleh orang yang terinfeksi bakteri E.coli akan menyebabkan tubuh lemah karena mengalami dehidrasi berat. Dehidrasi ini bisa membahayakan jika penderita tak mendapatkan cairan tubuh pengganti. Keberadaan E.coli berlebih juga di dalam tubuh dalam jangka lama dapat merusak ginjal dan organ tubuh lainnya yang bertanggung jawab untuk mengeluarkan racun dari tubuh. E.coli bisa berbahaya dan menimbulkan dampak yang paling parah pada anak-anak atau orang tua yang sistem kekebalannya lemah. Hal ini terjadi karena pertahan tubuh alami pada anak-anak masih berkembang, dan orang dewasa yang memiliki kekebalan lemah sehingga mereka tidak memiliki flora usus yang sehat dan antibodi yang diperlukan untuk menangkal infeksi. Untuk menurunkan kandungan bakteri E.coli di dalam air sumur dapat dilakukan proses desinfeksi air sumur. Desinfektan yang sering digunakan adalah kaporit dengan dosis 1 gram/100ml air. KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Berdasarkan hasil penelitian berupa observasi dan analisis kualitas bakteriologis untuk mengetahui pengaruh kontruksi sumur dan kualitas bakteriologis air sumur menunjukan bahwa konstruksi sumur dapat mempengaruhi kandungan bakteri E.coli pada air sumur gali. Air sumur dengan konstruksi beton nilai MPN bakteri E.coli 1 23/100mL, 2 39/100mL, 3 23/100mL sumur dengan konstruksi non beton nila MPN bakteri E.coli 1 210/100mL, 2 1100/100mL. Saran Menurut hasil analisis data pada penelitian ini konstruksi sumur dapat mempengaruhi kualitas bakteriologis air. Selanjutnya bagi instansi kesehatan agar mengadakan penyuluhan kesehatan kepada masyarakat terutama mengenai penyakit yang dapat ditularkan oleh air yang tercemar. 4

DAFTAR PUSTAKA Angela Suryani Katiho,dkk. 2011. Gambaran Kondisi Sumur Gali Ditinjau dari Aspek Kesehatan dan Perilaku Pengguna Sumur Gali di Kelurahan Sumompo Kecamatan Tuminting Kota Manado [jurnal]. Manado: Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Sam Ratulangi [Diakses tanggal 10 Oktober 2013]. Entjang Indan. 2000. Ilmu Kesehatan Masyarakat. Bandung: PT. Citra Aditya Bakti. Fardiaz, S. 1992. Polusi Air dan Polusi Udara. Yogyakarta: Kanisius. Pelczar, M.J dan Chan, E.C.S. 2006. Dasar-dasar Mikrobiologi. Jakarta: UI Press. Sumatri Arif. 2013. Kesehatan Lingkungan. Jakarta: Kencana Prenada Media Yuliana Polimengo. 2012. Uji Kandungan Bakteriologi Pada Air Sumur Gali Ditinjau Dari Konstruksi Sumur di Desa Sukamakmur Kecamatan Patilago Kabupaten Pohuwato [Skripsi]. Gorontalo: Jurusan Kesehatan Masyarakat Fakultas Imu Kesehatan dan Keolahragaan Universitas Negeri Gorontalo. 5