BAB III METODE PENELITIAN. diartikan sebagai wilayah generalisasi yang terdiri atas: obyek/subyek yang

dokumen-dokumen yang mirip
BAB IV HASIL ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN. pembayaran pajak kendaraan bermotor di lima samsat yang ada di DIY

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. memiliki usaha kecil menengah yang berada di wilayah Kabupaten Sleman.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Kabupaten Bantul. Sampel yang akan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Timur. Subjek dalam penelitian ini adalah Wajib Pajak yang melaporkan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN Variabel Penelitian dan Definisi Operasional Variabel

BAB III METODE PENELITIAN

A. Populasi dan Sampel

berkaitan dengan permasalahan yang diteliti. C. Teknik Pengambilan Sampel Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan Purposive

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari kemudian ditarik kesimpulan.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Selatpanjang yang terletak di JL.Diponegoro, No. 85 A B Selatpanjang Kab.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB 4 ANALISIS DAN BAHASAN Hasil Jawaban Responden Atas Variabel Kepatuhan Wajib Pajak. kerelaan nilai dalam membayar pajak sebagai berikut :

BAB IV ANALISA DAN PEMBAHASAN. Penelitian ini dilakukan terhadap Wajib Pajak yang berada di wilayah

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian ini adalah penelitian survey yang berupa penelitian penjelasan dan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. 3.1 Variabel Penelitian dan Definisi Operasional

BAB III METODE PENELITIAN. orang, obyek atau kegiatan yang mempunyai variasi tertentu yang ditetapkan

BAB III METODE PENELITIAN. perpajakan, kepatuhan wajib pajak dan kinerja penerimaan pajak. Sumber data

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. menjadi sampel dalam penelitian mengenai pengaruh harga, kualitas produk, citra merek

BAB IV DESAIN DAN METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. A. Variabel Penelitian dan Definisi Operasional Variabel. adalah keputusan pembelian sepeda motor yamaha (Y)

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN Jenis Penelitian Penelitian yang akan dilakukan merupakan penelitian kuantitatif yaitu metode

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. (KAP) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) dan Jawa Tengah yang telah terdaftar

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. mengenai perpajakan yang diberikan kepada masyarakat kususnya untuk wajib pajak.

BAB III METODE PENELITIAN. fungsi variabel dalam hubungan antar variabel, yaitu: Variabel Independen (Independent Variable)

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. akan di analisis yaitu dari tahun 2009 sampai dengan Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN. Kayu Jati yang berada di Kabupaten Ngawi, Provinsi Jawa Timur.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

Team project 2017 Dony Pratidana S. Hum Bima Agus Setyawan S. IIP

BAB III METODE PENELITIAN. variabel. Yang menjadi objek penelitian ini adalah Wajib Pajak Orang Pribadi yang

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. perumusan masalah yang teridentifikasi, pengumpulan dasar teori yang

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Waktu dalam penelitian ini adalah 2 bulan yaitu bulan April sampai

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. kerumitan. Variabel intervening dalam penelitian ini adalah sistem e-filling, sedangkan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan di Koperasi Balam Jaya Di Desa Balam Merah

BAB III METODE PENELITIAN

Bab III METODELOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Tanah Abang Dua yang beralamat di jalan K.H Mas Mansyur No.71.

BAB III METODE PENELITIAN. yang dikumpulkan dan dinyatakan dalam bentuk angka-angka. Kemudian data

BAB III METODE PENELITIAN. adalah Seluruh Karyawan pada PT. Aditama Graha Lestari. hubungan yang bersifat sebab akibat dimana variabel independen

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODA PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN. Dalam penelitian ini terdapat dua variabel, yaitu: menjadi variabel bebas dalam penelitian ini adalah:

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Penelitian kuantitatif adalah

PENGARUH TANGGUNG JAWAB MORAL, KESADARAN WAJIB PAJAK, SANKSI PERPAJAKAN, DAN KUALITAS PELAYANAN PADA KEPATUHAN PELAPORAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. dengan menjawab rumusan masalah dan melakukan pengujian pada hipotesis.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Asuransi Jiwa Pendidikan Bumiputera 1912 Pekanbaru Cabang Sukajadi.


BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. 1. Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Kebon Jeruk Satu. mengoptimalkan penerimaan pajak.

BAB III METODE PENELITIAN. objektif, valid, dan reliabel tentang suatu hal (variabel tertentu). Subjek adalah

Team project 2017 Dony Pratidana S. Hum Bima Agus Setyawan S. IIP

C. Definisi dan Operasionalisasi Variabel BAB III METODE PENELITIAN. A. Waktu dan Tempat Penelitian

Berikut sebuah penelitian:

BAB III METODE PENELITIAN. Dalam Penelitian ini penulis mengambil tempat pada PT.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

Team project 2017 Dony Pratidana S. Hum Bima Agus Setyawan S. IIP

BAB III METODE PENELITIAN. menggunakan kuesioner sebagai alat pengumpulan data yang pokok.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. berurutan, yaitu dengan alat-alat dan prosedur apa suatu penelitian dilakukan.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. kuantitatif adalah sebagai penelitian yang menekankan pada pengujian teori-teori

BAB III METODE PENELITIAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Teori-teori yang digunakan dalam penelitian ini antara lain:

Transkripsi:

BAB III METODE PENELITIAN A. Populasi dan Sampel Populasi mengacu pada keseluruhan kelompok orang, kejadian atau hal yang ingin diinvestigasi (Sekaran, 2006). Menurut Sugiyono (2007) populasi diartikan sebagai wilayah generalisasi yang terdiri atas: obyek/subyek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh wajib pajak yang terdaftar maupun yang tidak terdaftar sebagai wajib pajak pada kantor Samsat yang ada di seluruh DIY meliputi Samsat Kota Jogja, Samsat Kab. Sleman, Samsat Kab. Bantul, Samsat Kab. Kulonprogo, dan Samsat Kab. Gunungkidul. Peneliti menggunakan populasi wajib pajak yang terdaftar maupun yang tidak terdaftar di kantor Samsat dikarenakan masih banyak wajib pajak di DIY yang memiliki kendaraan bermotor atas nama kepemilikan orang lain dan belum dibalik nama. Sampel adalah bagian dari jumlah atau karakteristik populasi yang akan diamati dan diukur (Sugiyono, 2007). Sampel pada penelitian ini adalah wajib pajak yang melakukan pembayaran PKB dan BBN-KB yang kebetulan ditemui pada saat melakukan penelitian di 5 kantor Samsat yang ada di DIY meliputi Samsat Kota Jogja, Samsat Kab. Sleman, Samsat Kab. Bantul, Samsat Kab. Kulonprogo, dan Samsat Kab. Gunungkidul. 26

27 B. Jenis dan Sumber Data Jenis dari penelitian ini adalah penelitian kuantitatif melalui survey dengan menggunakan data primer. Data primer adalah data yang diperoleh atau dikumpulkan oleh orang yang melakukan penelitian atau yang bersangkutan yang memerlukannya. Data primer disebut juga data asli atau data baru (Nazaruddin dan Basuki, 2016). Selain itu, data primer merupakan data yang diperoleh melalui observasi, wawancara, serta kuisioner. Sumber data penelitian ini adalah data primer berupa kuisioner yang dibagikan kepada responden atau wajib pajak yang melakukan pembayaran pajak yang tidak sengaja ditemui di 5 kantor Samsat yang ada di DIY meliputi Samsat Kota Jogja, Samsat Kab. Sleman, Samsat Kab. Bantul, Samsat Kab. Kulonprogo, dan Samsat Kab. Gunungkidul. C. Teknik Pengambilan Sampel Menurut Hairet et al (1998) dalam Burhan (2015) menyatakan bahwa jumlah sampel minimal yang harus diambil apabila menggunakan teknik analisis regresi berganda adalah 15 hingga 20 kali jumlah variabel yang digunakan. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 5 sehingga minimal sampel yang digunakan berjumlah 5x15 yaitu 75 sampel. Dari jumlah minimal sampel yang telah ditentukan, peneliti akan menggunakan 75 sampel yang diambil dengan metode accidental sampling yaitu wajib pajak yang melakukan pembayaran PKB dan BBN-KB yang tidak sengaja ditemui peneliti pada 5 kantor Samsat yang ada di DIY.

28 D. Teknik Pengumpulan Data Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan kuisioner yang dibagikan kepada 75 responden yang terdiri dari 15 responden pada masing-masing kantor Samsat yang ada di DIY atau (15 responden x 5 kantor Samsat = 75 responden) yang tidak sengaja ditemui pada masing-masing kantor Samsat yang ada di DIY. E. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel Penelitian Penelitian ini terdiri dari satu variabel dependen yaitu kepatuhan wajib pajak dalam membayar PKB dan BBN-KB. Variabel dependen adalah variabel yang dipengaruhi atau menjadi akibat dari variabel independen, sedangkan variabel independen adalah variabel yang menjadi sebab timbulnya atau berubahnya variabel dependen (Sugiyono, 2007). Variabel independen dari penelitian ini terdiri dari empat variabel yaitu sosialisasi perpajakan, kesadaran wajib pajak, kualitas pelayanan fiskus, serta sanksi perpajakan. 1. Variabel Dependen a. Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar PKB dan BBN-KB (KWP) Kepatuhan wajib pajak dapat diartikan sebagai tingkat sampai dimana Wajib Pajak mematuhi undang-undang perpajakan dan memenuhi bidang perpajakan (Sundah dan Toly, 2014). Kepatuhan wajib pajak dapat dijadikan indikator sebagai alat untuk mengukur kontribusi masyarakat dalam pembangunan daerahnya.

29 2. Variabel Independen a. Sosialisasi Perpajakan (SOP) Sosialisasi perpajakan dapat diartikan sebagai upaya yang dilakukan oleh Dirjen Pajak untuk memberikan sebuah pengetahuan kepada masyarakat dan khususnya wajib pajak agar mengetahui tentang segala hal mengenai perpajakan baik peraturan maupun tata cara perpajakan melalui metode-metode yang tepat (Rochmawati dkk, 2014). b. Kesadaran Wajib Pajak (KSW) Kesadaran wajib pajak dapat diartikan sebagai sebuah itikad baik seseorang untuk memenuhi kewajiban membayar pajak berdasarkan hati nuraninya yang tulus ikhlas (Susilawati dan Budiartha, 2013). c. Kualitas Pelayanan Fiskus (KPF) Kualitas pelayanan dapat diukur dengan kemampuan memberikan pelayanan yang memuaskan, dapat memberikan pelayanan dengan tanggap, serta prosedur pelayanan yang mudah dan tidak berbelit-belit. d. Sanksi Perpajakan (SAP) Sanksi perpajakan menjadi suatu jaminan atau upaya pencegahan (preventif) agar peraturan perpajakan yang sudah diatur dapat ditaati dan tidak dilanggar oleh wajib pajak.

30 Variabel dalam penelitian ini diukur dengan skala likerts 1-5 poin untuk 30 pertanyaan dengan perincian sebagai berikut: Angka 1: Sangat Tidak Setuju (STS) Angka 2: Tidak Setuju (TS) Angka 3: Netral (N) Angka 4: Setuju (S) Angka 5: Sangat Setuju (SS) Ringkasan definisi operasional variabel dalam penelitian ini disajikan dalam tabel berikut: Tabel 3.1 Definisi Operasional Variabel Variabel Dimensi Indikator Kepatuhan 1. Ketepatan a. Ketepatan waktu Butir Pertanyaan Pertanyaan 1, 2 Wajib Pajak b. Jumlah pembayaran pajak Pertanyaan 3 dalam c. Penyampaian informasi Pertanyaan 4 membayar secara lengkap dan benar PKB dan BBN-KB 2. Ketaatan a. Menaati UU perpajakan Pertanyaan 5 (KWP) b. Tidak pernah melakukan Pertanyaan 6,7 kejahatan/ kecurangan di bidang perpajakan

31 Variabel Dimensi Indikator c. Tidak pernah Butir Pertanyaan Pertanyaan 8 mendapatkan surat teguran dari Samsat Sosialisasi 1.Pendekatan a. Sosialisasi oleh petugas Pertanyaan 9 Perpajakan Diri pajak (SOP) 2. Publikasi a. Sosialisasi perpajakan Pertanyaan 10 melalui berbagai media masa 3.Informativ a. Materi sosialisasi pajak Pertanyaan 11 mudah dimengerti b. Meningkatkan Pertanyaan 12 pengetahuan Wajib Pajak c. Sosialisasi efektif dan Pertanyaan 13 tepat sasaran Kesadaran Wajib Pajak (KSW) 1. Sukarela a. Kemauan/ kesadaran pribadi b. Tidak ada paksaan Pertanyaan 14 Pertanyaan 15

32 Variabel Dimensi Indikator 2.Partisipatif a. Selalu membayar pajak b. Penundaan pembayaran Butir Pertanyaan Pertanyaan 16 Pertanyaan 17 pajak dapat merugikan pemerintah 3. Manfaat a. PKB dan BBN-KB Pertanyaan 18 Pajak merupakan sumber pene- rimaan daerah terbesar b. Pajak untuk kemakmuran Pertanyaan 19 masyarakat Kualitas 1. Fasilitas a. Lokasi strategis Pertanyaan 20 Pelayanan Fisik b. Kenyamanan ruang Pertanyaan 21 Fiskus pelayanan (KPF) 2. Daya a. Pelayanan secara tepat Pertanyaan 22 Tanggap dan tanggap 3. Prosedur a. Kemudahan proses Pertanyaan 23, Pelayanan pembayaran 24 b. Efisiensi waktu Pertanyaan 25 pembayaran

33 Variabel Dimensi Indikator Sanksi 1. Ketegasan a. Sanksi administratif Butir Pertanyaan Pertanyaan 26 Perpajakan Sanksi b. Surat teguran Pertanyaan 27 (SAP) c. Polisi akan bertindak Pertanyaan 28 tegas kepada para pengendara motor yang belum / terlambat membayar pajak kendaraan bermotor 2. Tindakan a. Razia polisi Pertanyaan 29 Preventif b. Tanggungjawab Moral Pertanyaan 30 Sumber: Data diolah, 2016 F. Metode Analisis Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari: 1. Uji Kualitas Data a. Uji Validitas Menurut Sugiono (2007), Instrumen yang valid berarti alat ukur yang digunakan untuk mendapatkan data (mengukur) itu valid. Valid berarti instrumen tersebut dapat digunakan untuk mengukur apa yang

34 seharusnya diukur. Suatu instrumen penelitian harus dilakukan uji validitas agar alat ukur yang digunakan valid sehingga didapatkan hasil penelitian yang sebenarnya atau benar. Suatu instrumen dikatakan valid apabila seluruh item pembentuk variabel memiliki kolerasi (r) dengan skor total masing-masing variabel 0,25 (Nazarudin dan Basuki, 2016). b. Uji Reliabilitas Uji reliabilitas berguna untuk menetapkan apakah instrumen yang dalam hal ini kuisioner dapat digunakan lebih dari satu kali, paling tidak oleh responden yang sama akan menghasilkan data yang konsisten. Dengan kata lain, reliabilitas instrumen mencirikan tingkat konsistensi. Nilai koefisien reliabilitas (Cronbach s Alpha) yang baik adalah di atas 0,7 (cukup baik), di atas 0,8 (baik) (Nazaruddin dan Basuki, 2016). 2. Uji Asumsi Klasik a. Uji Normalitas Uji normalitas berguna untuk menentukan data yang telah dikumpulkan berdistribusi normal atau diambil dari populasi normal. Metode klasik dalam pengujian normalitas suatu data tidak begitu rumit. Berdasarkan pengalaman empiris beberapa pakar statistik, data yang banyaknya lebih dari 30 angka (n>30) maka sudah dapat diasumsikan berdistribusi normal. Biasa dikatakan sebagai sampel besar. Namun, untuk memberikan kepastian, data yang dimiliki berdistribusi normal atau tidak, sebaiknya digunakan uji statistik normalitas. Dari hasil uji normalitas, jika nilai signifikansi Kolmogrov-Smirnov Test lebih besar

35 dari 5% maka dapat disimpulkan bahwa residual menyebar normal, dan jika nilai signifikansi Kolmogrov-Smirnov Test lebih kecil dari 5% maka dapat disimpulkan bahwa residual menyebar tidak normal (Nazaruddin dan Basuki, 2016). b. Uji Multikolinearitas Multikolinearitas atau Kolinearitas Ganda (Multicollinearity) adalah adanya hubungan linear antara perubah bebas X dalam Model Regresi Ganda. Pendektesian multikolinearitas dapat dilihat melalui nilai Variance Inflation Factor (VIF) pada tabel hasil pengujian multikolinearitas. Kriteria pengujiannya yaitu apabila nilai VIF < 10 serta nilai Tolerance > 0,1 maka tidak terdapat multikolinearitas diantara variabel independen dan sebaliknya (Nazaruddin dan Basuki, 2016). c. Uji Heteroskedastisitas Heteroskedastisitas adalah adanya ketidaksamaan varian dari residual untuk semua pengamatan pada model regresi. Uji heteroskedastisitas dilakukan untuk mengetahui adanya penyimpangan dari syarat-syarat asumsi klasik pada model regresi, dimana dalam model regresi harus dipenuhi syarat tidak adanya heteroskedastisitas. Model regresi dikatakan tidak mengalami heteroskedastisitas apabila nilai sig > 0,05 (Nazaruddin dan Basuki, 2016).

36 3. Uji Hipotesis a. Uji Regresi Linier Berganda Analisis regresi ganda digunakan oleh peneliti apabila peneliti bermaksud meramalkan bagaimana keadaan (naik turunnya) variabel dependen (kriterium), bila dua atau lebih variabel independen sebagai faktor prediktor dimanipulasi (dinaik turunkan nilainya). Jadi, analisis regresi ganda akan dilakukan bila jumlah variabel independennya minimal 2 (Sugiyono, 2007). Persamaan regresi dari penelitian ini adalah: KWP = α + β1 SOP + β2 KSW + β3 KPF + β4 SAP + e Keterangan: KWP α β1,β2,β3,β4 SOP KSW KPF SAP e : Kepatuhan WP dalam membayar PKB dan BBN-KB : Konsanta : Koefisien Regresi : Sosialisasi Perpajakan : Kesadaran Wajib Pajak : Kualitas Pelayanan Fiskus : Sanksi Perpajakan : Eror atau variabel pengganggu b. Koefisien Determinasi Analisis ini digunakan untuk mengetahui persentase variabel sosialisasi perpajakan, kesadaran wajib pajak, kualitas pelayanan fiskus, serta sanksi perpajakan dalam menjelaskan variabel kepatuhan wajib pajak

37 dalam membayar PKB dan BBN-KB. Besarnya persentase masing-masing variabel independen dapat diketahui dengan melihat besarnya koefisien determinan (Adjusted R Square). Besarnya koefisien determinan adalah antara 0 sampai 1. Nilai 0 (nol) menunjukan bahwa tidak adanya hubungan antara variabel independen dengan variabel dependen, sedangkan nilai 1 berarti terdapat hubungan yang sempurna antara variabel independen terhadap variabel dependen. Semakin besar koefisien determinasi suatu persamaan regresi maka semakin besar pula pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen Ghozali (2009) dalam Irianingsih (2015). c. Uji t Menurut Imam Ghozali (2006) uji statistik t pada dasarnya menunjukkan seberapa jauh pengaruh satu variabel independen secara individual dalam menerangkan variabel dependen. Pengujian dilakukan dengan menggunakan signifikan level 0,05 (α=5%). Penerimaan atau penolakan hipotesis dilakukan dengan kriteria: 1) Jika nilai signifikansi 0,05 dan koefisien regresi bernilai positif maka hipotesis diterima (koefisien regresi signifikan). Ini berarti secara parsial variabel independen tersebut mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel dependen. 2) Jika nilai signifikansi > 0,05 dan koefisien regresi bernilai negatif maka hipotesis ditolak (koefisien regresi tidak signifikan). Ini berarti secara

38 parsial variabel independen tidak mempunyai pengaruh secara signifikan terhadap variabel dependen. d. Uji F Uji F dalam analisis regresi linier berganda bertujuan untuk mengetahui pengaruh variabel independen secara simultan yang ditunjukan dalam tabel ANOVA. Menurut Nazaruddin dan Basuki (2016), kriteria pengujiannya adalah: 1) Jika nilai signifikansi < 0,05 maka keputusannya adalah terima hipotesis atau variabel independen secara simultan berpengaruh signifikan terhadap variabel dependen. 2) Jika nilai signifikansi > 0,05 maka keputusannya adalah tolak hipotesis atau variabel dependen secara simultan tidak berpengaruh signifikan terhadap variabel dependen.