Rancang Bangun Sistem Pengaturan Kecepatan Coolpad Menggunakan Sistem Kontrol Logika Fuzzy

dokumen-dokumen yang mirip
RANCANG BANGUN WHIRLPOOL DENGAN MENGGUNAKAN MIKROKONTROLLER

Thermometer digital dengan DST-R8C dan OP-01 sebagai rangkaian pengkondisi

RANCANG BANGUN CATU DAYA TENAGA SURYA UNTUK PERANGKAT AUDIO MOBIL

BAB III PEMBUATAN ALAT Tujuan Pembuatan Tujuan dari pembuatan alat ini yaitu untuk mewujudkan gagasan dan

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan mulai pada November 2011 hingga Mei Adapun tempat

Gambar 3.1. Diagram alir metodologi perancangan

BAB II DASAR TEORI. AVR(Alf and Vegard s Risc processor) ATMega32 merupakan 8 bit mikrokontroler berteknologi RISC (Reduce Instruction Set Computer).

Pemodelan Sistem Kontrol Motor DC dengan Temperatur Udara sebagai Pemicu

RANCANG BANGUN PENGUKUR DAN PENGENDALI SUHU BERBASIS MIKROKONTROLER AT 89S51 DAN SENSOR SUHU LM 35

III. METODE PENELITIAN. Penelitian, perancangan, dan pembuatan tugas akhir ini dilakukan di Laboratorium

Implementasi Fuzzy Logic Untuk Mengatur Banyak Air Pada Tanaman Mawar Berdasarkan Suhu Dan Kelembaban

III. METODE PENELITIAN. Pelaksanaan tugas akhir ini dilakukan di Laboratorium Terpadu Jurusan Teknik Elektro

BAB III PERANCANGAN DAN REALISASI PERANGKAT KERAS DAN PERANGKAT LUNAK SISTEM. Dari diagram sistem dapat diuraikan metode kerja sistem secara global.

RANCANG BANGUN SISTEM KONTROLTEMPERATUR BERBASIS LOGIKA FUZZY DESIGN AND CONSTRUCTION FUZZY LOGIC TEMPERATURECONTROL SYSTEM

Bab III Perancangan Sistem

Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Brawijaya Jalan MT. Haryono 167, Malang 65145, Indonesia

III. METODE PENELITIAN. Penelitian dan perancangan tugas akhir ini dilakukan di Laboratorium Terpadu

Sistem monitoring ph dan suhu air dengan transmisi data. Adi Tomi TE Tugas Akhir Program Studi Elektronika Elektro - ITS

PENGATUR KECEPATAN MOTOR DC DENGAN SENSOR SUHU BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA16

BAB III METODE PENELITIAN

BAB II LANDASAN TEORI

Bab IV PENGOLAHAN DATA DAN ANALISA

BAB 3 PERANCANGAN SISTEM

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK ELEKTRO

Dalam pengukuran dan perhitungannya logika 1 bernilai 4,59 volt. dan logika 0 bernilai 0 volt. Masing-masing logika telah berada pada output

Ahmadi *1), Richa Watiasih a), Ferry Wimbanu A a)

III. METODE PENELITIAN. Teknik Elektro Universitas Lampung dilaksanakan mulai bulan Desember 2011

III. METODE PENELITIAN. dari bulan November 2014 s/d Desember Alat dan bahan yang digunakan dalam perancangan Catu Daya DC ini yaitu :

SISTEM OTOMATISASI PENGENDALI LAMPU BERBASIS MIKROKONTROLER

BAB III ANALISIS MASALAH DAN RANCANGAN PROGRAM

IMPLEMENTASI RANCANG BANGUN MODUL PRAKTIKUM SUHU DAN MOTOR DC DENGAN VISUAL BASIC

Rancang Bangun Sisteem Monitoring dan Pengendalian Suhu Pada Inkubator Bayi Berbasis Fuzzy logic

PENGENDALIAN KECEPATAN MOTOR DC MENGGUNAKAN SENSOR ENCODER DENGAN KENDALI PI

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB IV PENGUJIAN ALAT DAN ANALISA

PERANCANGAN ALAT PENGATUR TEMPERATUR AIR PADA SHOWER MENGGUNAKAN KONTROL SUKSESSIVE BERBASIS MIKROKONTROLER

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB III PROSES PERANCANGAN

BAB 3 PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT

PENGISIAN AKI DENGAN BUCK CONVERTER

NASKAH PUBLIKASI KARYA ILMIAH PEMASANGAN MOTOR DC PADA SEKUTER DENGAN PENGENDALI PULSE WIDTH MODULATION

BAB III PERANCANGAN ALAT

SELF-STABILIZING 2-AXIS MENGGUNAKAN ACCELEROMETER ADXL345 BERBASIS MIKROKONTROLER ATmega8

PORTABLE SOLAR CHARGER

BAB III PERANCANGAN ALAT

LAPORAN. Project Microcontroller Semester IV. Judul : Automatic Fan. DisusunOleh :

BAB III DASAR PEMILIHAN KOMPONEN. 3.1 Pemilihan Komponen Komparator (pembanding) Rangkaian komparator pada umumnya menggunakan sebuah komponen

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II DASAR TEORI. Gambar 2.1 Sensor Ultrasonik HCSR04. Gambar 2.2 Cara Kerja Sensor Ultrasonik.

DAFTAR ISI HALAMAN PENGESAHAN... ABSTRAKSI... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN...

PERANCANGAN PROTOTYPE ROBOT SOUND TRACKER BERBASIS MIKROKONTROLER DENGAN METODE FUZZY LOGIC

Rancang Bangun Charger Baterai dengan Buckboost Konverter

Gambar 2.1 Mikrokontroler ATMega 8535 (sumber :Mikrokontroler Belajar AVR Mulai dari Nol)

BAB III PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT

BAB III PERANCANGAN DESAIN POMPA AIR BRUSHLESS DC. DENGAN MENGGUNAKAN dspic30f2020

BAB III DESAIN BUCK CHOPPER SEBAGAI CATU POWER LED DENGAN KENDALI ARUS. Pada bagian ini akan dibahas cara menkontrol converter tipe buck untuk

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian dan perancangan tugas akhir ini telah dimulai sejak bulan Juli 2009

(b) Gambar 3.1 (a) Blok Diagram Sistem Telemetri Bagian Pengirim Data. (b) Blok Diagram Sistem Telemetri Bagian Penerima Data

BAB III PERANCANGAN SISTEM

Rancang Bangun Inverter Tiga Phasa Back to Back Converter Pada Sistem Konversi Energi Angin

RANCANGAN SENSOR ARUS PADA PENGISIAN BATERAI DARI PANEL SURYA

Rancangan Dan Pembuatan Storage Logic Analyzer

JURNAL TEKNOLOGI INFORMASI & PENDIDIKAN ISSN : VOL. 8 NO. 1 Maret 2015

BAB III PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT

III. METODE PENELITIAN. Penelitian dan perancangan tugas akhir ini telah dimulai sejak bulan Agustus

BAB III PERENCANAAN DAN REALISASI SISTEM

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB III PERANCANGAN DAN CARA KERJA RANGKAIAN

PENGATURAN KECEPATAN DAN POSISI MOTOR AC 3 PHASA MENGGUNAKAN DT AVR LOW COST MICRO SYSTEM

Jurnal Teknik Elektro, Universitas Mercu Buana ISSN : PERANCANGAN KONTROL OTOMATIS TEMPERATUR RUMAH KACA BERBASIS MIKROKONTROLLER AT89S51

SISTEM PENGATURAN STARTING DAN PENGEREMAN MOTOR UNTUK PINTU GESER OTOMATIS

BAB III PERANCANGAN DAN PEMODELAN

DESAIN DAN IMPLEMENTASI MAXIMUM POWER POINT TRACKER (MPPT) MIKROKONTROLLER AVR. Dosen Pembimbing

Clamp-Meter Pengukur Arus AC Berbasis Mikrokontroller

BAB III METODE PENELITIAN

PENGONTROLAN DC CHOPPER UNTUK PEMBEBANAN BATERAI DENGAN METODE LOGIKA FUZZY MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER ATMEGA 128 TUGAS AKHIR

BAB III PERENCANAAN. Pada bab ini akan dijelaskan langkah-langkah yang digunakan dalam

BAB II DASAR TEORI. Gambar 2.1. Untai Hard Clipping Aktif

SEBAGAI SENSOR CAHAYA DAN SENSOR SUHU PADA MODEL SISTEM PENGERING OTOMATIS PRODUK PERTANIAN BERBASIS ATMEGA8535

Pengaturan Kecepatan Motor DC dengan Menggunakan Mikrokontroler Berbasis Fuzzy-PID

BAB 3 PERANCANGAN SISTEM

DT-51 Application Note

BAB III. Perencanaan Alat

MICROCONTROLER AVR AT MEGA 8535

BAB III PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT

SINKRONISASI DAN PENGAMANAN MODUL GENERATOR LAB-TST BERBASIS PLC (HARDWARE) ABSTRAK

METODE PENELITIAN. Teknik Elektro Universitas Lampung dilaksanakan mulai bulan Februari Instrumen dan komponen elektronika yang terdiri atas:

BAB IV PENGUJIAN ALAT DAN ANALISA

PERENCANAAN INVERTER PWM SATU FASA UNTUK PENGATURAN TEGANGAN OUTPUT PEMBANGKIT TENAGA ANGIN

Politeknik Elektronika Negeri Surabaya ITS Kampus ITS Sukolilo Surabaya

DESAIN PENYEARAH 1 FASE DENGAN POWER FACTOR MENDEKATI UNITY DAN MEMILIKI THD MINIMUM MENGGUNAKAN KONTROL PID-fuzzy PADA BOOST CONVERTER

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB II LANDASAN TEORI

TERMOMETER BADAN DIGITAL OUTPUT SUARA BERBASIS MIKROKONTROLLER AVR ATMEGA8535

BAB 3 PERANCANGAN SISTEM

BAB IV PERANCANGAN SISTEM 36 BAB IV PERANCANGAN SISTEM. 4.1 Pembangunan Basis Pengetahuan dan Aturan

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI PEMANTAU SUHU SERTA PENANGANAN DINI KANDANG AYAM BOILER BERBASIS MIKROKONTROLER

Abstrak. Kata Kunci: USB, RS485, Inverter, ATMega8

Perancangan Sistim Elektronika Analog

ROBOT OMNI DIRECTIONAL STEERING BERBASIS MIKROKONTROLER. Muchamad Nur Hudi. Dyah Lestari

Transkripsi:

Rancang Bangun Sistem Pengaturan Kecepatan Coolpad Menggunakan Sistem Kontrol Logika Fuzzy Benny Singgih Santoso 1,Hendik Eko Hadi Suharyanto 2, Renny Rakhmawati 3 1 Mahasiswa Jurusan Teknik Elektro Industri Program Studi D4 2,3 Dosen Jurusan Teknik Elektro Industri Politeknik Elektronika Negeri Surabaya ITS Kampus ITS Sukolilo, Surabaya 60111 Email : benzpowerr@gmail.com Abstract In general, additional laptop cooler (coolpad) works with only the supplied voltage of 5 volts from the USB. This may be less effective because the laptop battery will quickly run out because not all laptops used at maximum performance. From the basic idea in this final project coolpad speed settings (additional laptop cooling) using fuzzy logic control. To determine the temperature of which is under the laptop, then used a temperature sensor LM35. Data from the ADC temperature sensor is inserted into the microcontroller as an input fuzzy logic control. Once processed by the fuzzy logic results of the calculations used as an output as the motor speed controller. To manage speed, used PWM. Set point that is used is 33 degrees centigrade. Large range of detected temperature is between 30-43 degrees centigrade. Keywords: Fuzzy logic, LM35, PWM. I. PENDAHULUAN Dengan semakin berkembangnya teknologi dan mobilitas yang tinggi maka kebutuhan akan penggunaan notebook atau laptop semakin meningkat pula. Hal ini dikarenakan laptop atau notebook mudah dibawa dan tidak membutuhkan supply daya yang besar dibandingkan computer biasa. Untuk menjaga agar laptop tetap nyaman digunakan, maka para pengguna laptop menambahkan pendingin tambahan atau biasa disebut coolpad. Coolpad yang pada umumnya dijual hanya menggunakan supplay tegangan dari usb. Jarang sekali ada yang menggunakan kontrol kecepatannya. Pada penelitian ini ditambahkan sebuah kontroler untuk mengatur kecepatan kipas coolpad sehingga dapat bekerja sesuai dengan kebutuhan. II. DASAR TEORI A. Sensor Suhu LM35 sensor suhu LM 35 mempunyai bentuk yang mirip dengan transistor. Konfigurasi dari sensor suhu LM 35 terdapat pada gambar 1 berikut ini Sensor ini digunakan karena mempunyai range antara -50 0 C s/d +150 0 C dan bentuk yang kecil sehingga mudah dalam penempatan di bawah laptop. LM35 mempunyai resolusi yaitu setiap kenaikan 1 derajat celcius maka Vout akan naik 10 mv. B. Prinsip kerja Penguat Operasional ( Operational Amplifier ) Penguat operasional (OpAmp) digunakan untuk menyamakan antara resolusi dari ADC yang ada didalam mikrokontroler dengan output dari sensor suhu LM35. Resolusi dari ADC (8 bit) dengan tegangan referensi 5V ialah setiap kenaikan ±20 mv maka akan naik 1 bit. Karena output dari LM35 yaitu 10mV/ o C maka akan dikuatkan 2 kali. Penguat yang digunakan yaitu penguat tidak membalik seperti dalam rangkaian berikut: Vi Vo Ri Gambar. 2. penguat operasional tidak membalik Rf Gambar. 1. Konfigurasi sensor suhu LM35 Arus i mengalir ke Ri karena impedansi masukan op - amp sangat besar sehingga tidak ada

arus yang mengalir pada kedua terminal masukannya. Tegangan pada Ri sama dengan Vi karena perbedaan tegangan pada kedua terminal masukannya mendekati 0 V. i=vi/ri Tegangan pada R f dapat dinyatakan sebagai Tegangan keluaran Vo didapat dengan menambahkan tegangan pada Ri yaitu Vi dengan tegangan pada Rf yaitu V Rf. Scope / Domain merupakan suatu batas dari kumpulan input tertentu. Atau bisa disebut juga sebagai lebar fungsi keanggotaan. 3. Label Label adalah nama deskriptif yang digunakan untuk mengidentifikasikan sebuah fungsi keanggotaan. 4. Membership Function Membership Function adalah suatu bentuk bangun yang digunakan untuk merepresentasikan suatu batas dari scope / domain. Atau lebih jelasnya adalah untuk mendefinisikan fuzzy set dengan memetakkan masukan crisp dari nilai domain ke derajat keanggotaan. 5. Crisp Input Crisp Input adalah nilai input analog yang diberikan untuk mencari degree of membership. C. Logika Fuzzy Kontrol logika fuzzy merupakan suatu sistem yang merupakan hasil implementasi dari teori logika fuzzy yang digunakan secara riil terutama sebagai sistem kontrol suatu proses. Berikut ini adalah istilah-istilah beserta keterangan yang digunakan pada logika fuzzy. 6. Universe of discourse Batas input yang telah diberikan dalam merancang suatu fuzzy sistem. Dengan kata lain Universe of discourse adalah jangkauan seluruh nilai yang mungkin dapat diaplikasikan pada variabel sistem. Pada sistem Fuzzy terdapat Tiga proses utama, yaitu: Fuzzification, Rule evaluation dan Defuzification. Diagram blok prosesnya dapat dilihat pada gambar 2.30 dibawah ini: Gambar 3 Istilah yang digunakan dalam fuzzy 1. Degree of membership Degree of membership adalah nilai crisp harus compatible dengan fungsi keanggotaan ( dari 0 sampai 1 ), juga dapat mengacu sebagai tingkat keanggotaan, nilai kebenaran, atau masukan fuzzy. Dengan kata lain fungsi dari Degree of membership adalah untuk memberikan bobot pada suatu input yang telah diberikan, sehingga input tadi dapat dinyatakan dengan nilai. 2. Scope / Domain Gambar 4 Proses Fuzzy secara keseluruhan III. PERENCANAAN DAN PERANCANGAN SISTEM III.1 Konfigurasi sistem Secara garisbesar, perencanaan system seluruh proyek akhir ditunjukkan pada gambar berikut ini:

Untuk memperoleh nilai gain sebesar 2, maka sesuai dengan teori nilai Rid an Rf sebesar 1 kohm sehingga perhitungan menurut teori : 10k V ( 1 ) 10k V ( 1 1) o V in o V in V o 2* V in Gambar 5. Blok diagram sistem Gambar diatas menunjukkan konfigurasi dari sistem yang akan dirancang. Semua kontrol dilakukan oleh mikrokontroller. III.4 Rangkaian Switching Untuk mengatur kecepatan dari kipas pendingin digunakan transistor sebagai switching. Kecepatan kipas bergantung pada lebar pulsa yang dikeluarkan oleh mikrokontroler berdasarkan suhu yang telah disensor oleh sensor suhu. III.2. Sensor Suhu Sensor suhu yang dipakai adalah IC LM35. IC LM35 dirancang agar dapat mengukur suhu dengan resolusi pembacaannya adalah 10mV/ C. Sensor suhu diberi tegangan supply 5 Volt Gambar 8. Rangkaian Switching dengan Transistor Vcc = Ic Rc + Vce Gambar 6. Rangkaian sensor suhu III.3 Penguat Non Inverting Rangkaian penguat non inverting digunakan untuk menguatkan tegangan keluaran dari sensor LM35. Hal ini dilakukan karena adanya perbedaan antara resolusi sensor suhu dan resolusi ADC internal dari mikrokontroller yaitu 10mV dan 20mV. Jenis IC yang digunakan ialah LM324 dengan tegangan supply sebesar 5 volt. Rc = R motor, maka I C VCC V R motor Pada saat kolektor saturasi, tegangan VCE berkisar 0.5 V (idealnya 0 V) sehingga arus kolektor yang mengalir pada saat saturasi bila transistor dianggap tidak ideal adalah: I Csat CE V CC Vce 5V 0.5 135,13mA Rmotor 33,3 Agar transistor dapat mengalami saturasi, maka arus basis harus sebesar: I B I Csat menurut datasheet, β BD139 = 100 maka : 135,13mA I B 1, 351mA 100 Dari rumus: I B R B + V BE = V BB maka di dapatkan: Gambar 7. Rangakaian Pengauat Operasional R B V V BB I B BE

Input yang diharapkan dari pin P3.6 adalah berlogika 1 (idealnya = 5V). V BE umumnya berharga 0.7V, sehingga 5V 0.7V 4.3V R B 3, 18k 1,351mA 1,351mA III.6 Pembangkitan PWM Dalam tugas akhir ini dibuat PWM sebesar 675 MHz untuk memutar kipas. Gambar 9. Setting timer dengan wizard CV AVR III.7 Kontrol Logika Fuzzy Berikut ini adalah perancangan control logika fuzzy. Terdapat 5 membership function untuk error dan delta error. Untuk output juga terdapat 5 membership function. Gambar 12. Fungsi keanggotaan output (sinyal control) Karena terdapat 5 membership function untuk error dan derror maka jumlah rules adalah 25 rules. Seperti yang terdapat pada tabel 1. Tabel 1 Tabel rule-rule matrik error VH H M C VC NB VF VF F N ST derror ND VF VF F ST ST ZD VF F F ST ST PD F N SL ST ST PB SL ST ST ST ST IV. PENGUJIAN DAN ANALISA IV.1. Pengujian sensor suhu Pengujian ini adalah dilakukan untuk mengetahui kepresisian dari sensor suhu LM35. Tabel 2 Tabel pengujian sensor LM35 Suhu Terbaca Termometer o C Suhu Terbaca Sensor o C Error (%) Gambar 10. Fungsi keanggotaan Error Gambar 11. Fungsi keanggotaan derror 31 30,6 1,290 32 31,6 1,250 33 32,4 1,818 34 33,5 1,471 35 34,6 1,143 36 35,7 0,833 37 36,6 1,081 38 37,7 0,789 39 38,8 0,513 40 39,6 1,000 41 40,6 0,976 42 41,5 1,190 43 42,6 0,930 44 43,7 0,682 45 44,6 0,889

IV.2. Pengujian penguat operasional Berikut ini adalah penguat operasional menggunakan IC LM324 dengan penguatan tak membalik dengan gain 2 kali. Input Tabel.3. Tabel pengujian hasil opamp Teori OpAmp1 Error (%) OpAmp2 Error (%) OpAmp3 Error (%) 0 0 0 0,00 0 0,00 0 0,00 20 40 43 7,50 42 5,00 43 7,50 40 80 83 3,75 82 2,50 83 3,75 60 120 124 3,33 121 0,83 124 3,33 80 160 163 1,88 161 0,63 163 1,88 100 200 205 2,50 199 0,50 205 2,50 200 400 403 0,75 401 0,25 403 0,75 300 600 604 0,67 600 0,00 604 0,67 310 620 623 0,48 619 0,16 623 0,48 320 640 643 0,47 641 0,16 643 0,47 4 30 48 941.176 966 2.638 5 40 64 1254.902 1279 1.920 6 50 80 1568.627 1592 1.490 7 60 96 1882.353 1890 0.406 8 70 112 2196.078 2190 0.277 9 80 128 2509.804 2510 0.008 10 90 144 2823.529 2830 0.229 11 A0 160 3137.255 3240 3.275 12 B0 176 3450.980 3460 0.261 13 C0 192 3764.706 3770 0.141 14 D0 208 4078.431 4090 0.284 15 E0 224 4392.157 4390 0.049 16 F0 240 4705.882 4700 0.125 17 FF 255 5000 5000 0.000 IV.4. Pengujian PWM PWM dibangkitkan dari mikrokontroler untuk mengatur kecepatan kipas sesuai yang diinginkan. 330 660 663 0,45 658 0,30 663 0,45 340 680 684 0,59 679 0,15 684 0,59 350 700 704 0,57 694 0,86 704 0,57 360 720 723 0,42 718 0,28 723 0,42 370 740 742 0,27 738 0,27 742 0,27 380 760 761 0,13 759 0,13 761 0,13 390 780 779 0,13 778 0,26 780 0,00 400 800 800 0,00 797 0,38 800 0,00 410 820 820 0,00 819 0,12 820 0,00 420 840 840 0,00 839 0,12 840 0,00 Dari hasil diatas, didapatkan nilai error tertinggi ialah 0.86%. IV.3. Pengujian ADC Pengujian ini adalah pengujian terhadap ADC mikrokontroler AVR AT MEGA 8 dengan menggunakan output 8 bit. ADC pada AT MEGA8 terdapat pada PORT C. Untuk AT MEGA8 versi PDIP jumlah ADC hanya ada 6 buah, sedangkan untuk AT MEGA8 versi TQFP (SMD) mempunyai 8 buah ADC. Untuk tegangan referensi menggunakan AVCC sebesar 5 Volt. Untuk ADC ini menggunakan clock internal 691,200 khz. Gambar 13. Bentuk gelombang kotak keluaran dari mikrokontroler Gelombang kotak yang dibangkitkan dari mikrokontroler sekitar 675Hz digunakan sebagai kontrol kecepatan kipas coolpad dengan mengatur lebar dari duty cycle. IV.5. Pengujian suhu dibawah laptop Berikut ini adalah percobaan penggunaan coolpad (tanpa kontrol) pada laptop dengan spesifikasi: AMD Turion 64 X2, 15,4, ATI X1200, 2GB, 160GB. Tabel 4. Hasil pengujian ADC no Hexa Desimal Teori Input %error 1 0 0 0 0 0.000 2 10 16 313.725 330 5.187 3 20 32 627.451 650 3.594 Gambar 14. Hasil pengukuran dengan sensor suhu LM35 dengan kondisi coolpad mati.

40 1445 1434 1527 30 892 880 1160 20 632 635 648 10 Tidak berputar Tidak berputar Tidak berputar Gambar 15. Hasil pengukuran dengan sensor suhu LM35 dengan kondisi coolpad menyala tanpa kontrol. IV.6. Pengujian arus fan Data pengukuran arus digunakan untuk mengetahui besar penggunaan arus yang dipakai oleh fan. Setiap fan diukur besar arus yang dipakai untuk menentukan besar nilai resistor yang digunakan untuk switching. Tabel 5. Hasil pengukuran arus fan Duty cycle Fan 1 Fan 2 Fan 3 PWM (%) (ma) (ma) (ma) 100 154 151,7 153,8 90 142,1 134 138,4 80 125,6 120,5 123,3 70 109,3 102,1 110,5 60 95,3 90 93 50 80 75 77,7 40 63,8 60,5 63,5 30 48,1 45,1 40 20 31,5 30 31,5 10 10 10 10 IV.7. Pengujian kecepatan fan Pengukuran ini digunakan untuk mengetahui besar kecepatan (rpm) dari masing-masing fan. Tabel 5. Hasil pengukuran kecepatan fan Duty cycle Fan 1 Fan 2 Fan 3 PWM (%) (rpm) (rpm) (rpm) 100 2750 2739 2679 90 2560 2546 2530 80 2398 2363 2357 70 2194 2171 2166 60 2000 1960 1988 50 1748 1715 1810 IV.7. Pengujian lama penggunaan baterai Dalam pengujian ini diukur lama penggunaan baterai antara coolpad tanpa control dan coolpad dengan control. Suhu yang dicapai Lama bateray (dari kondisi 100% sampai kondisi 20 %) Tanpa kontrol Dengan kontrol 33 34 33 33 34 33 ± 47 menit 12 detik V. KESIMPULAN ± 40 menit 30 detik (dengan usb to serial) ± 56 menit (tanpa usb to serial) Dari hasil percobaan dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut : Terdapat selisih pembacaan suhu antara thermometer dengan sensor LM35 sebesar ±0,6 o C. Besar switching untuk mengatur kecepatan motor melalui transistor sekitar 500-1000 Hz. Penulisan program fuzzy pada mikrokontroler ternyata memerlukan memory stack size sebesar ± 266 byte, sehingga untuk mengurangi besar memory penggunaan dapat dilakukan dengan mengubah jenis data pada inisialisasi. Dengan menggunakan usb to serial converter, maka bateray akan cepat habis. Sedangkan tanpa usb to serial sebagai monitoring akan menghemat bateray sebesar 19% VI. DAFTAR PUSTAKA 1. Andrianto Heri, Pemrograman Mikrokontroler AVR ATMEGA16 Menggunakan Bahasa C (Code Vision AVR), Bandung: Informatika, 2008. 2. Budianto Aan, Simulasi Temperature Chamber Menggunakan Mikrokontroler AT89S51 Berbasis PC, Proyek Akhir Institut Sains dan Teknologi, 2005.

3. Arif, Ridwan Rancang Bangun Sistem Pengaturan Tekanan Pompa Air Menggunakan Sistem Kontrol Logika Fuzzy (Kontroller dan Software), Proyek akhir PENS- ITS.2009