PENGARUH TAYANGAN IKLAN PAKET DATA PROVIDER DI TELEVISI TERHADAP LOYALITAS MAHASISWA KOMUNIKASI UIN SUSKA RIAU SKRIPSI

dokumen-dokumen yang mirip
TUGAS AKHIR PENERAPAN LAPORAN KEUANGAN TAHUNAN PADA KOPERASI KARYA MANDIRI AIR MOLEK

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Syarat-Syarat Guna Mencapai Gelar Sarjana Ilmu Komunikasi Pada Fakultas Dakwah Dan Komunikasi UIN SUSKA RIAU OLEH:

STRATEGI PEMASARAN PROGRAM ACARA MUSIK + (PLUS) PADA PT. RIAU TELEVISI DI KOTA PEKANBARU SKRIPSI

ANALISIS ISI BERITA POLITIK TENTANG PEMILIHAN BAKAL CALON GUBERNUR RIAU PERIODE PADA SURAT KABAR HARIAN BERITA TERKINI EDISI JUNI 2013

PENGARUH TINGKAT PENDAPATAN PETANI KARET TERHADAP KESEJAHTERAAN KELUARGA DI DESA GUNUNG KESIANGAN KECAMATAN BENAI KABUPATEN KUANTAN SINGINGI SKRIPSI

STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN KARTU BRIZZI OLEH PT.BANK RAKYAT INDONESIA KANTOR WILAYAH PEKANBARU SKRIPSI

PENERAPAN POLA KEPEMIMPINAN BRANCH MANAGER DALAM PENGELOLAAN PT. ASURANSI TAKAFUL UMUM KANTOR PEMASARAN CABANG PEKANBARU SKRIPSI

SKRIPSI OLEH UMINIDIATUL HASANAH /BPI-D/SD-S1/2014

TINGKAT KESADARAN PEGAWAI DALAM MEMBAYAR ZAKAT PROFESI DI LINGKUNGAN KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KOTA PEKANBARU SKRIPSI

PENERAPAN METODE DAKWAH DI MASJID IKHLAS KELURAHAN DELIMA KECAMATAN TAMPAN PEKANBARU SKRIPSI

PELAKSANAAN DIAGNOSIS KESULITAN BELAJAR SISWA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 12 PEKANBARU

SKRIPSI MINAT MAHASISWA SEKOLAH TINGGI ILMU ADMINISTRASI LANCANG KUNING DUMAI DALAM MENONTON PROGRAM BERITA METRO HARI INI DI METRO TV

PERAN PONDOK PESANTREN NURUL ISLAM DALAM MENINGKATKAN PENGAMALAN KEAGAMAAN DI DESA KAMPUNG BARU KECAMATAN GUNUNG TOAR KABUPATEN KUANTAN SINGINGI

PENERAPAN FUNGSI MANAJEMEN MEDIA MASSA DI RADIO MANDIRI FM PEKANBAU SKRIPSI

USAHA KOPERASI UNIT DESA DALAM MENINGKATKAN EKONOMI KELOMPOK TANI KELAPA SAWIT DI DESA GUNUNG MALELO KECAMATAN KOTO KAMPAR HULU KABUPATEN KAMPAR

PENGARUH PENDAPATAN EKONOMI KELUARGA TERHADAP PERILAKU KEAGAMAAN DI RW 05 KELURAHAN SAIL KECAMATAN TENAYAN RAYA KOTA PEKANBARU SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan untuk Melengkapi Tugas-tugas dan Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana pada Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi

PENGARUH KEPUASAN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN MENURUT EKONOMI ISLAM (Studi Kasus Planet Swalayan Jalan Garuda Sakti Kecamatan Tampan Kota Pekanbaru)

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MOTIVASI KERJA GURU PADA MTs.N MODEL KUOK KABUPATEN KAMPAR SKRIPSI

OLEH HALIMAH PROGRAM S.1 JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI DAN ILMU SOSIAL UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU

PENGARUH MUTU MANAJEMEN PELAYANAN PENDIDIKAN TERHADAP TINGKAT KEPUASAN ORANG TUA SISWA DI MADRASAH ALIYAH NEGERI (MAN) I PEKANBARU TESIS

PEMANFAATAN MEDIA CETAK SEBAGAI SUMBER INFORMASI PADA MASYARAKAT DESA TANJUNG KECAMATAN KOTO KAMPAR HULU

PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM MENYANTUNI ANAK YATIM DI DESA SUNGAI JALAU KECAMATAN KAMPAR UTARA KABUPATEN KAMPAR SKRIPSI

AKTIFITAS BIMBINGAN AGAMA DALAM PEMBINAAN PERILAKU MENYIMPANG ANAK ASUH DI PANTI ASUHAN AS-SOHWAH WILAYAH KOTA PEKANBARU SKRIPSI

PEMANFAATAN TERAPI KATARSIS DALAM MENGATASI TRAUMATIS PADA KLIEN DI YOGA ATMA CONSULTING PEKANBARU SKRIPSI

PELAKSANAAN MANAJEMEN MEDIA CETAK TABLOID NIAGA RIAU DALAM UPAYA MENINGKATKAN KINERJA KARYAWAN SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas Dan Memenuhi Syarat-Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pada Fakultas Dakwah dan Komunikasi

STRATEGI MARKETING DAN PELAYANAN DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN DAN LOYALITAS PELANGGAN PADA USAHA MARTABAK BANGKA DI KECAMATAN TAMPAN PEKANBARU

PESAN PENDIDIKAN DALAM FILM SERDADU KUMBANG (ANALISIS SEMIOTIKA) SKRIPSI

TINGKAT KESEJAHTERAAN EKONOMI MASYARAKAT NELAYAN DI DESA TANJUNG BUNGA KECAMATAN PULAU MERBAU KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI SKRIPSI

KONTRIBUSI PUBLIC RELATIONS PT. INDOFOOD CBP SUKSES MAKMUR TBK CABANG PEKANBARU DALAM MENINGKATKAN PENJUALAN HASIL PRODUKSI SKRIPSI

ANALISIS LEAD BERITA KEBAKARAN HUTAN DALAM PENULISAN DI SURAT KABAR HARIAN RIAU POS EDISI JUNI-AGUSTUS 2013 SKRIPSI

TEKNIK PENYIAR RADIO FRESH 94,3 FM DALAM MENYAMPAIKAN INFORMASI PADA PROGRAM FRESH LIFE STYLE SKRIPSI

SRI RAHAYU NIM : ABSTRAK

PENERAPAN HUMAN RELATIONS DALAM MENINGKATKAN KEPUASAN KERJA PEGAWAI MUSEUM SANG NILA UTAMA SKRIPSI

PENGARUH KEMAMPUAN MENULIS KARYA ILMIAH MAKALAH MAHASISWA FAKULTAS DAKWAH DAN KOMUNIKASI UIN SUSKA RIAU TERHADAP PRAKTIK PLAGIARISME SKRIPSI

PERAN PENGURUS DALAM MEMAKMURKAN MASJID AL-MUHAJIRIN DI DESA TRI MANUNGGAL KECAMATAN TAPUNG KABUPATEN KAMPAR RIAU SKRIPSI

PENGARUH LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS X DI SMAN 1 KELAYANG KECAMATAN KELAYANG KABUPATEN INDRAGIRI HULU SKRIPSI

EFEKTIFITASDINAS PERINDUSTRIAN DANPERDAGANGAN KOTA PEKANBARU DALAMPELAKSANAAN PEMBINAAN INDUSTRI KECIL MENENGAH (MAKANAN) MENURUT EKONOMI ISLAM

SKRIPSI EFEKTIVITAS PENERTIBAN PEDAGANG KAKI LIMA DI PUSAT PERBELANJAAN MODERN PLAZA BANGKINANG KECAMATAN BANGKINANG KOTA KABUPATEN KAMPAR

PENDISTRIBUSIAN DANA USAHA EKONOMI PRODUKTIF BADAN AMIL ZAKAT DAERAH KABUPATEN SIAK MENURUT TINJAUAN EKONOMI ISLAM SKRIPSI

KONSEP KEADILAN DALAM PEMASARAN PADA CITRA SWALAYAN SYARIAH RUMBAI MENURUT EKONOMI ISLAM SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Melengkapi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Islam (SE.Sy) MASTURA NIM

PELAKSANAAN LAYANAN KONSELING INDIVIDUAL DALAM MEMBANTU ANAK KORBAN KEKERASAN SEKSUAL DI PUSAT PELAYANAN TERPADU PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN ANAK

RIA HAYATI NIM FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU PEKANBARU 1435 H/2014 M

PELAKSANAAN PEMBINAAN TERHADAP PERILAKU ANAK ASUH DI PANTI ASUHAN MUHAMMADIYAH TERPADU KECAMATAN TUALANG KABUPATEN SIAK

SKRIPSI OLEH MUTONGAT PROGRAM S.1 JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI DAN ILMU SOSIAL UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU

PELAKSANAAN PELAYANAN E-BANKING DALAM MENINGKATKAN LOYALITAS NASABAH PADA PT. BANK RIAU KEPRI CABANG SYARIAH PEKANBARU MENURUT EKONOMI ISLAM SKRIPSI

PENGARUH KOMUNIKASI DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR BADAN KETAHANAN PANGAN KABUPATEN ROKAN HILIR SKRIPSI

PROSES PRODUKSI IKLAN DI RADIO MANDIRI 98,3 FM PEKANBARU SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Syari ah (SE.Sy) pada Fakultas Syari ah dan Hukum OLEH:

STRATEGI HUMAS DALAM MENINGKATKAN CITRA PERUSAHAAN DI PT. ASKES (PERSERO) CABANG UTAMA PEKANBARU

PERAN DINAS PARIWISATA PEMUDA DAN OLAH RAGA DALAM MENINGKATKAN KUNJUNGAN WISATAWAN DI KOTA PAYAKUMBUAH SKRIPSI OLEH: M. RIDWAN

PENGARUH PROMOSI TERHADAP MINAT MASYARAKAT MENJADI NASABAH PADA BMT SAKINAH KECAMATAN BUKIT RAYA KOTA PEKANBARU S K R I P S I

SKRIPSI. Oleh: AGUS EFENDI NIM

JURUSAN ILMU KOMUNIKASI

1734/BPI-D/SD-S1/2014

PENGARUH IKLAN KOSMETIK POND S DI TELEVISI TERHADAP MINAT BELI REMAJA RT 004/RW 002 KELURAHAN AIRTIRIS KECAMATAN KAMPAR SKRIPSI

PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP TAYANGAN REPORTASE INVESTIGASI TRANS TV DI PERUMAHAN ASTA REGENCI RT.11/ RW.08 KEL. TUAH KARYA KEC.

ANALISIS WACANA PEMBERITAAN DAHLAN ISKAN PADA SURAT KABAR RIAU POS EDISI FEBRUARI MARET 2014 SKRIPSI

PROGRAM S.1 JURUSAN MANAJEMEN PEMASARAN

BAB III PENYAJIAN DATA

PENGARUH PENGALAMAN, ORIENTASI ETIKA, KOMITMEN PROFESIONAL DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP SENSITIVITAS ETIKA AUDITOR

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ilmu Komunikasi (S.I.Kom) di Fakultas Dakwah dan Komunikasi OLEH:

SKRIPSI PENGARUH BOOK-TAX DIFFERENCE

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Pada Jurusan Ilmu Hukum Fakultas Syariah dan Hukum UIN SUSKA RIAU.

STRATEGI RUMAH ZAKAT DALAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DI KOTA PEKANBARU

HUBUNGANSELF EFFICACYDANSELFREGULATED LEARNINGDENGAN PRESTASI BELAJARMATEMATIKA SISWA SMP SKRIPSI OLEH : EVA FEBRIANTIKASARI

KONTRIBUSI HUMAS PT TASPEN (PERSERO) CABANG KOTA PEKANBARU DALAM MEWUJUDKAN VISI MISI PERUSAHAAN SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH DAYA TARIK IKLAN DI MEDIA MASSA TERHADAP BRAND AWARNESS HANDPHONE ANDROID MEREK SAMSUNG (STUDI KASUS PADA MAHASISWA

PENERAPAN BIMBINGAN SOSIAL UNTUK MENINGKATKAN SOLIDARITAS ANTAR SESAMA LANSIA DI UPT PELAYANAN SOSIAL TRESNA WERDHA KHUSNUL KHOTIMAH PEKANBARU

PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN STRES TERHADAP MOTIVASI KARYAWAN PABRIK TURGANDA DITINJAU MENURUT EKONOMI ISLAM SKRIPSI

NO. 2053/KOM-D/SD-S1/2016 PENGARUH ACARA TALKSHOW Dr.OZ INDONESIA DI TRANSTV TERHADAP GAYA HIDUP SEHAT MAHASISWA JURUSAN KOMUNIKASI FDK UIN SUSKA RIAU

POLA BIMBINGAN AGAMA DALAM MENINGKATKAN KESEHATAN MENTAL DI PANTI ASUHAN PUTERA MUHAMMADIYAH KECAMATAN BANGKINANG KOTA KABUPATEN KAMPAR SKRIPSI

PENGARUH PERSEPSI NILAI PELANGGAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN MOLTO ULTRA DI PEKANBARU

STRATEGI MARKETING MIX PEMILIK COUNTER HANDPONE DI METROPOLITAN CITY PEKANBARU DALAM MENINGKATKAN DAYA BELI KONSUMEN DITINJAU MENURUT EKONOMI ISLAM

PERANAN PUBLIC RELATIONS BANK DKI CABANG PEKANBARU DALAM MEMBINA HUBUNGAN BAIK DENGAN MEDIA S K R I P S I

1601/KOM-D/SD-S1/2014

HUBUNGAN ANTARA KEMAMPUAN EMPATI DAN EFIKASI DIRI PADA GURU DI SMAN 03 KOPAH KECAMATAN KUANTAN TENGAH KABU PATEN KUANTAN SINGINGI SKRIPSI

PENGARUH BAURAN RITAIL (RETAILING MIX)TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA SWALAYAN KIOSK 999 DI KECAMATAN TENAYAN RAYA PEKANBARU SKRIPSI

HUBUNGAN INTERAKSI SOSIAL DALAM KELOMPOK TEMAN SEBAYA DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VIII SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 5 DUMAI

PROGRAM S.1 JURUSAN MANAJEMEN PEMASARAN

ABSTRAKSI Implementasi Public Relations Hotel Akasia Pekanbaru Dalam Membangun Citra Positif Perusahaan

KONTRIBUSI TEORI HIERARKI MASLOW DALAM PROSES PENYEMBUHAN KESEHATAN MENTAL KLIEN RUMAH SAKIT JIWA TAMPAN PROVINSI RIAU SKRIPSI OLEH

STRATEGI PEMASARAN IBNU AFFAN SAVING CO-OPERATIVE LTD CABANG PROVINSI YALA THAILAND SELATAN MENURUT PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA RELIGIUSITAS DENGAN MINAT BERWIRAUSAHA PADA MAHASISWA FAKULTAS PSIKOLOGI UIN SUSKA RIAU SKRIPSI OLEH: KARMILAWATI

PELAKSANAAN AKAD MURABAHAH PADA PRODUK PEMBIAYAAN MODAL KERJA DI BANK SYARIAH MANDIRI KC PEKANBARU DITINJAU MENURUT EKONOMI ISLAM SKRIPSI

PENERAPAN SISTEM TIMBANGAN DALAM JUAL BELI AYAM POTONG DI PASAR SELASA PANAM PEKANBARU DITINJAU DARI ASPEK EKONOMI ISLAM

MANAJEMEN PENGELOLAAN SUMBER MATA AIR SIKUMBANG PULAU SARAK KECAMATAN KAMPAR KABUPATEN KAMPAR DITINJAU MENURUT EKONOMI ISLAM

Oleh MASNONI NIM FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU PEKANBARU 1435 H/2014 M

TUGAS AKHIR TATA CARA PENGISIAN SURAT PEMBERITAHUAN (SPT) PAJAK HOTEL DI KOTA PEKANBARU

Pengaruh Brand Equity Terhadap Keputusan Pembelian Handphone Merek Blackberry Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial UIN Suska Riau SKRIPSI

ANALISIS PENERAPAN REKAYASA NILAI PADA PROYEK PEMBANGUNAN PERUMAHAN ZAVIRA REGENCY (STUDI KASUS PT. TITO RUMPUN SEHATI) TUGAS AKHIR

PENGARUH RELIGIUSITAS DAN SELF-EFFICACY TERHADAP STRES PADA MAHASISWA PSIKOLOGI UIN SUSKA RIAU SKRIPSI

PENGARUH DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA BADAN PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN PERIJINAN TERPADU DI PANGKALAN KERINCI KABUPATEN PELALAWAN

PROGRAM S.1 JURUSAN ADMINISTRASI NEGARA

PROGRAM S1 JURUSAN ILMU KOMUNIKASI

ANALISI FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN DALAM MEMBELI SEPEDA MOTOR BEKAS PADA CV. SUCI MOTOR AIR TIRIS SKRIPSI OLEH

SISTEM PEMBAYARAN KLAIM ASURANSI MANFAAT TAMBAHAN PADA PT. PRUDENTIAL SYARIAH CABANG PEKANBARU SKRIPSI

PENGARUH KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PADA PRODUK MOTOR MATIC SUZUKI DI KECAMATAN TAPUNG MENURUTPERSPEKTIF EKONOMI ISLAM

Transkripsi:

2077/KOM-D/SD-S1/2016 PENGARUH TAYANGAN IKLAN PAKET DATA PROVIDER DI TELEVISI TERHADAP LOYALITAS MAHASISWA KOMUNIKASI UIN SUSKA RIAU SKRIPSI Diajukan untuk Melengkapi Tugas-tugas dan Memenuhi Syarat-syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ilmu Komunikasi pada Fakultas Dakwah dan Komunikasi Oleh: HAMZAH FANSURI NIM: 10943007795 JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS DAKWAH DAN KOMUNIKASI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU 2016

PENGARUH TAYANGAN IKLAN PAKET DATA PROVIDER DITELEVISI TERHADAP LOYALITAS MAHASISWA KOMUNIKASI UIN SUSKA RIAU ABTRAKSI Televisi merupakan salah satu media informasi. Salah satu fungsinya adalah tempat untuk beriklan. Mahasiswa merupakan sasaran pemasaran yang strategis tetapi juga kritis. Bagi mahasiswa, kebutuhan akan internet hampir seperti kebutuhan pokok. Mahasiswa gemar mengakses internet baik surfing, browsing, downloading, uploading, email sampai chatting, apalagi perkembangan fitur fitur yang ditawarkan provider memang begitu pesat akhir-akhir ini. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Komunikasi UIN SUSKA Riau angkatan 2012 yang berjumlah 213 mahasiswa dan peneliti mengambil sampel sebanyak 43 orang. Adapun teknik pengumpulan data, penulis menggunakan angket dan obsevasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh tayangan iklan paket data provider ditelevisi terhadap loyalitas mahasiswa Komunikasi UIN SUSKA Riau, di dalam penelitian ini penulis menggunakan metode deskriftif kuantitatif yang dianalisa mengguanakn SPSS versi 22 for windows. Adapun teori yang penulis gunakan dalam penulisan ini adalah uses and gratification. model ini tidak tertarik pada apa yang dilakukan media pada diri orang, tetapi ia tertarik pada apa yang dilakukan orang terhadap media. Anggota khlayak dianggap secara aktif menggunakan media untuk memenuhi kiebutuhannya dan dari sini lah timbul istilah Users and gratification, penggunaan dan pemenuhan kebutuhan. Hasil pengaruh iklan paket data provider ditelevisi (X) dan loyalitas mahasiswa Komunikasi UIN SUSKA Riau (Y) yaitu terdapat nilai korelasi senilai 0,519 yang berada pada interval > 0,40 < 0,599 yang berarti menyatakan hubungan sedang atau cukup dan berdasarkan dari hasil t hitung adalah 3,884 dengan nilai signifikan 0,000 < 0,05, maka Ho ditolak dan Hi diterima, yang berarti ada pengaruh yang signifikan pengaruh tayangan iklan paket data provider di televise terhadap loyalitas mahasiswa Komunikas UIN SUSKA Riau. Kata kunci : Pengaruh, Tayangan iklan, televisi dan loyalitas.

KATA PENGANTAR Puji syukur alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas berkat, rahmat, taufik dan hidayah-nya, penyusunan skripsi yang berjudul Pengaruh tayangan iklan paket data provider ditelevisi terhadap loyalitas mahasiswa Komunikasi UIN SUSKA Riau dapat diselesaikan dengan baik. Penulis menyadari bahwa dalam proses penulisan skripsi ini banyak mengalami kendala, namun berkat bantuan, bimbingan, kerjasama dari berbagai pihak dan berkah dari Allah SWT sehingga kendala-kendala yang dihadapi tersebut dapat diatasi. Selanjutnya ucapan terima kasih penulis sampaikan pula kepada: 1. Prof. DR. H. M. Munzir Hitami, MA selaku Rektor Universitas Negeri Sultan Syarif Kasim Riau. 2. DR. Yasril Yazid, MIS selaku Dekan Fakultas Dakwah dan Komunikasi 3. Dosen Fakultas Dakwah dan Komunikasi yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan yang bermanfaat. 4. DR. Nurdin MA selaku pembimbing I dan Drs. Syahril Romli M.Ag selaku pembimbing II yang telah dengan sabar, tekun, tulus dan ikhlas meluangkan waktu, tenaga dan pikiran memberikan bimbingan, motivasi, arahan, dan saran-saran yang sangat berharga kepada penulis selama menyusun skripsi. 5. Yazil, S.Ag selaku Kasubag Akademik yang telah mengizinkan dan membantu penulis untuk melakukan penelitian dalam rangka penyelesaian penulisan skripsi ini. 6. Ayah dan Ibu dirumah yang sangat banyak memberikan bantuan moril, material, arahan, dan selalu mendoakan keberhasilan dan keselamatan selama menempuh pendidikan. 7. Abang dan Adik-adik saya yang telah memberikan motivasi dan selalu mendoakan dalam penyelesain skripsi. 8. Mas Jamal, Awir, Gunawan, Agus, Ferdi, Sapno, Rahmi, Rohim yang telah banyak memberikan saran, bantuan dan motivasi dalam penyelesaian skripsi.

9. Semua teman-teman Komunikasi dan semua pihak yang tidak dapat penulis sebut satu persatu yang telah membantu dalam penyelesaian penulisan skripsi ini. Akhirnya, dengan segala kerendahan hati penulis menyadari masih banyak terdapat kekurangan-kekurangan, sehingga penulis mengharapkan adanya saran dan kritikyang bersifat membangun demi kesempurnaan skripsi ini. Pekanbaru, 19 Oktober 2015 Penulis, Hamzah Fansuri

DAFTAR ISI ABSTRAK... i ABSTRACT...ii KATA PENGANTAR...iii DAFTAR ISI... v DAFTAR TABEL...viii DAFTAR GAMBAR... x BAB I : PENDAHULUAN A. Latar belakang... 1 B. Alasan Pemilihan Judul... 5 C. Penegasan Istilah... 5 1. Pengaruh... 5 2. Iklan... 5 3. Loyalitas... 6 4. Paket Data provider... 6 D. Permasalahan... 6 1. Identifikasi Masalah... 6 2. Batasan Masalah... 6 3. Perumusan Masalah... 7 E. Tujuan dan Kegunaan Penelitian... 7 1. Tujuan Penelitian... 7 2. Kegunaan Penelitian... 7 F. Kerangka Teoritis dan Konsep Opersional... 8 1. Kerangka Teoritis... 8 a. Pengaruh... 10 b. Tayangan Iklan... 11 c. Paket Data Provider... 17

d. Loyalitas... 17 e. Factor-faktor yang mempengaruhi loyalitas... 19 f. Ciri-ciri Loyalitas pada Konsumen... 21 2. Konsep Operasional... 22 a. Variable Independen... 23 b. Variable Dependen... 24 G. Hipotesa... 25 H. Metodologi Penelitian... 25 1. Lokasi... 25 2. Sabjek dan Objek Penelitian... 26 3. Sumber Data... 26 4. Populasi... 26 5. Sampel... 27 6. Teknik Pengumpulan Data... 27 a. Angket... 27 b. Observasi... 28 c. Dokumentasi... 28 d. Teknik Analaisis Data... 28 I. Sistematika Penulisan... 30 BAB II : GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN A. Sejarah Singkat FDIK UIN SUSKA Riau... 31 B. Jurusan Ilmu Komunikasi UIN SUSKA Riau... 36 C. Tujuan... 38 D. Visi dan Misi... 38 E. Prospek Pekerjaan Prodi Komunikasi... 39 F. Sarana dan Prasarana FDIK... 40 G. Struktur Organisasi... 40 BAB III : PENYAJIAN DATA A. Pengenalan... 42 B. Data Responden... 42

C. Tontonan Iklan Paket Data Provider di Televisi... 45 D. Loyalitas Mahasiswa... 53 E. Hubungan Tayangan Iklan Paket Data Provider di Televisi dengan Loyalitas Mahasiswa... 61 1. Uji Validitas dan Reabilitas... 62 a. Uji Validitas... 62 b. Uji Reabilitas... 66 2. Uji Normalitas... 66 F. Analisis Data... 67 1. Analisis Korelasi... 67 2. Analasisi Regresi Sederhana... 69 BAB IV : ANALISIS DATA A. Pengenalan... 73 B. Analisis Pola Penontonan Tayangan Iklan Paket Data Provider di Televisi... 73 C. Analisi Pola Loyalitas... 77 D. Pengaruh Tayangan Iklan Paket Data Provider di Televisi terhadap Loyalitas Mahasiswa... 80 BAB V : PENUTUP A. Kesimpulan... 87 B. Saran... 87 DAFTAR PUSTAKA... 89 LAMPIRAN