BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN

dokumen-dokumen yang mirip
PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU DI PT BERKAH ANUGRAH MAKMUR SEJATI DENGAN METODE OPTIMASI ALGORITMA WAGNER-WITHIN

Jadwal Shalat Bulan Januari, 2015 M Denpasar, Bali, Indonesia

PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU CRUDE COCONUT OIL (CCO) PADA PT PALKO SARI EKA

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. yang ada di dunia usaha saat ini semakin ketat. Hal ini disebabkan tuntutan

Diterima : 19 Agustus 2014 Disetujui : 2 September 2014

ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN PEMBANTU PADA PROSES SUSU PASTEURISASI DI PT FAJAR TAURUS, JAKARTA. Oleh : YUDI T. KARTANEGARA F

ANALISIS PERENCANAAN PENGENDALIAN BAHAN BAKU MENGGUNAKAN TEKNIK LOTTING DI PT AGRONESIA INKABA BANDUNG

PENERAPAN METODE FIXED ORDER INTERVAL ATAU FIXED ORDER QUANTITY DALAM PENGENDALIAN PERSEDIAAN

JURNAL REKAYASA DAN MANAJEMEN SISTEM INDUSTRI VOL.3 NO.3 TEKNIK INDUSTRI UNIVERSITAS BRAWIJAYA

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

Seminar Nasional IENACO 2015 ISSN

SKRIPSI PENENTUAN METODE LOT SIZING UNTUK MENGURANGI BULLWHIP EFFECT DAN TOTAL BIAYA PERSEDIAAN

Mempelajari Pengendalian Persediaan Bahan Baku pada CV. Aneka Teknik Utama

Model Inventory Perishable Material dengan Mempertimbangkan Faktor Kapasitas Gudang Penyimpanan Bahan Baku PT. So Good Food Manufacturing

NASKAH PUBLIKASI ILMIAH PENENTUAN PEMESANAN BAHAN BAKU JAMU ANGKUR PUTIH MENGGUNAKAN METODE SILVER MEAL. (Studi Kasus Di PT. Putro Kinasih, Sukoharjo)

PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU DI CV PUTRA GUNUNG KIDUL DENGAN LOGIKA FUZZY METODE MAMDANI

MANAJEMEN PERSEDIAAN

Aplikasi Simulasi Persediaan Teri Crispy Prisma Menggunakan Metode Monte Carlo

Contoh MRP jenis kemasan:

PERANCANGAN PENGELOLAAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU PIPA PVC DI PT. DJABES SEJATI MENGGUNAKAN METODE JUST IN TIME (JIT) ABSTRAK

RIWAYAT HIDUP. Tempat, tanggal lahir : Pekalongan, 17 Maret : Jl. Jelambar Barat II H no.7j : SD Masehi II, Pekalongan

ANALISIS PENERAPAN MATERIAL REQUIREMENT PLANNING (MRP) DENGAN MEMPERTIMBANGKAN LOT SIZING

PERENCANAAN PEMESANAN SEMEN TIGA RODA DENGAN MENGGUNAKAN METODE DRP

DAFTAR RIWAYAT HIDUP. : Bramantya Soegianto. Tempat / Tanggal Lahir : Surabaya, 30 April : Jln. Legian blok C-2 no.01, Taman Sari Pesona Bali

BAB I PENDAHULUAN. keterbatasan kapasitas produksi dan ketersediaan bahan.

Made Irma Dwiputranti Politeknik Pos Indonesia, Jl. Sariasih No. 54 Bandung

BAB IV PENUTUP. bermanfaat bagi perusahaan jika perusahaan menerapkan metode EOQ pada

BAB 1 PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan. Untuk mendukung kelancaran produksi yang pada akhirnya akan

Jurnal Distribution Requirement Planning (DRP)

BAB I PENDAHULUAN. semaksimal mungkin dengan meminimalkan biaya (cost) yang dikeluarkan.

PENGENDALIAN PERSEDIAAN MINYAK SAWIT DAN INTI SAWIT PADA PT PQR DENGAN MODEL ECONOMIC PRODUCTION QUANTITY (EPQ)

Prosiding Manajemen ISSN:

Journal Knowledge Industrial Engineering (JKIE)

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini, banyak terjadi perubahan yang cukup drastis pada lingkungan

Usulan Manajemen Persediaan pada PT X yang Meminimasi Expected Total Cost dengan Mempertimbangkan Known Price Increase

BAB I PENDAHULUAN. tersebut menjadikan perusahaan-perusahaan lebih giat dalam usaha

ANALISIS PERAMALAN PENJUALAN UNTUK MENGOPTIMUMKAN PESANAN DAN PERSEDIAAN BARANG PADA CV. GARUDA LANGIT BERLIAN

IMPLEMENTASI METODE PERENCANAAN KEBUTUHAN BAHAN DALAM PEMESANAN BAHAN BAKU KERIPIK KENTANG DI INDUSTRI KECIL MENENGAH BENCOK 26

PEMILIHAN METODE LOT SIZE

Prosiding Manajemen ISSN:

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN

DAFTAR PUSTAKA. 1. Arsyad,Lincolin. Peramalan Bisnis. BPFE,Yogyakarta: Gaspez,Vincent. Production Planning and Inventory Control.

PENERAPAN METODE PERAMALAN SEBAGAI ALAT BANTU UNTUK MENENTUKAN PERENCANAAN PRODUKSI DI PT. SKK

BAB I PENDAHULUAN. dunia usaha, baik perdagangan maupun perindustrian, serta adanya peningkatan

DISUSUN OLEH: ANGGA SATRIA GUSTI /

BAB 1 PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERENCANAAN PRODUKSI DISPLAY BARANG DENGAN METODE AGREGAT PADA PD IMPRESSA MULIA

Kuesioner. Nusantara yang sedang menyusun skripsi mengenai kios informasi pemasaran kartu

LAMPIRAN UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

_ Mahasiswa _ Wiraswasta _ Lainnya.. Jakarta Utara Jakarta Barat Jakarta Selatan Jakarta Timur Jakarta Pusat

ARTIKEL ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU DENGAN MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC ORDER QUANTITY EOQ PADA PERUSAHAAN KECAP MURNI JAYA

PENGENDALIAN PERSEDIAAN DUA ESELON DENGAN MENGGUNAKAN METODE JOINT ECONOMIC LOT SIZE (JELS)

METODE JUMLAH PEMESANAN. Astrid Lestari Tungadi, S.Kom., M.TI.

PERENCANAAN KEBUTUHAN BAHAN BAKU KEMASAN MINUMAN RINGAN UNTUK MEMINIMUMKAN BIAYA PERSEDIAAN. Mila Faila Sufa 1*, Rizky Novitasari 2

PENENTUAN JUMLAH PEMESANAN OPTIMAL UNTUK MULTI PRODUK MULTI SUPPLIER DENGAN MEMPERTIMBANGKAN KAPASITAS KENDARAAN

ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU KAYU MIRANTI DENGAN METODE EOQ PADA UD. MAJU JAYA. : Siti Fariza Gita :

I. PENDAHULUAN. perusahaan jasa boga dan perusahaan pertanian maupun peternakan.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH STATISTIKA DESKRIPTIF 1 (MI) KODE / SKS: KK / 2 SKS

ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU KAIN KEMEJA POLOSHIRT MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC ORDER QUANTITY (EOQ) DI PT BINA BUSANA INTERNUSA

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

Jumlah Permohonan Bantuan Hukum untuk Bulan Januari tahun 2013 pada Pengadilan Negeri Unaaha : JANUARI 2013

USULAN PENENTUAN TEKNIK LOT SIZING TERBAIK DENGAN MINIMASI BIAYA DALAM PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN KEBUTUHAN CANVAS EP 200 CONVEYOR BELT DI PT.

Pengendalian Persediaan Bahan Baku dengan Model Sistem Dinamik (Studi Pada Perusahaan Furniture)

PERENCANAAN DAN PENJADWALAN DISTRIBUSI PRODUK DENGAN METODEDISTRIBUTION REQUIREMENT PLANNING (DRP) DI ARNEZ DE LOURDES PALEMBANG

BAB I PENDAHULUAN. sehingga diperoleh hasil produksi yang optimal. Untuk menghasilkan produksi

SISTEM PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU MENGGUNAKAN METODE EOQ ( ECONOMIC ORDER QUANTITY ) DI SENTRA PRODUKSI KRUPUK KABUPATEN KEDIRI

PERENCANAAN KAPASITAS PRODUKSI DAN PENGENDALIAN PERSEDIAAN DENGAN PENDEKATAN MANUFACTURING RESOURCES PLANNING II (MRP) JURNAL

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di Outlet Holcim Solusi Rumah Cilodong yang

HALASAN B SIRAIT, PARAPAT GULTOM, ESTHER S NABABAN

PELAYANAN SIRKULASI DI SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI ADISUJIPTO YOGYAKARTA LAPORAN TUGAS AKHIR. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Kelulusan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

KUESIONER IKLAN KAMPANYE EARTH HOUR DI TELEVISI SWASTA RCTI TERHADAP PEMAHAMAN MAHASISWA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

BAB IV PEMBAHASAN MASALAH. 4.1 Sistem Pengadaan Perlengkapan Produksi pada PT. Indomo Mulia

LEMBAR PENGESAHAN PROPOSAL KERJA PRAKTEK PT. EXELCOMINDO PRATAMA SURABAYA. Pemohon NRP NRP

Model Sistem Persediaan Dua Eselon Dengan Mempertimbangkan Interaksi Antar Fasilitas

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJADWALAN PRODUKSI PAVING BLOCK PADA CV. EKO JOYO

MODEL PROGRAM DINAMIS DALAM PENENTUAN LOT PEMESANAN DENGAN MEMPERTIMBANGKAN BATASAN MODAL

Jurusan Teknik Informatika Program Studi Multimedia Skripsi Sarjana Komputer Smester Genap tahun 2003/2004

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. berkembang pesat. Setiap perusahaan berlomba-lomba untuk menemukan

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Penentapan Perencanaan Produksi guna Menentukan Besaran Produksi yang Tepat pada PT Goodyear Indonesia Tbk

REPUBLIK INDONESIA SURVEI INDUSTRI MIKRO DAN KECIL TAHUN 2014 PENCACAHAN PERUSAHAAN/USAHA INDUSTRI MIKRO DAN KECIL

ANALISA PERENCANAAN KEBUTUHAN BAHAN DENGAN KRITERIA MINIMASI BIAYA PERSEDIAAN BAHAN BAKU PADA PT. FAJAR UTAMA FURNISHING BEKASI

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

JADWAL WAKTU SHOLAT BANDUNG, CIMAHI DAN SEKITARNYA TAHUN 2015

ANALISA PENERAPAN TEKNIK LOT SIZING DALAM UPAYA MENGENDALIKAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU DI PT. PAKINDO JAYA PERKASA

Perencanaan Persediaan Bahan Baku Produksi Dengan Metode Material

: Indah Amelia NPM : Jurusan : Teknik Industri Pembimbing : Anita, ST., MT

Perencanaan Kebutuhan Bahan Baku Dengan Validasi Capacity Requirement Planning (CRP) Pada Perusahaan Rokok Sigaret Keretek Mesin (SKM)

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

Penerapan Material Requirements Planning (MRP) dalam Perencanaan Persediaan Bahan Baku Produk Botol DK 8211 B di PT. Rexam Packaging Indonesia

LAMPIRAN. 1. Personil Penelitian 1. Ketua Penelitian : dr. Khairunisa Agustina : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU/RSHAM

Penerapan Material Requirement Planning (MRP) dengan Mempertimbangkan Lot Sizing dalam Pengendalian Bahan Baku pada PT. Phapros, Tbk.

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat ini tidak sedikit industri konveksi/industri pakaian jadi

Sistem Pengendalian Persediaan Dengan Permintaan Dan Pasokan Tidak Pasti (Studi Kasus Pada PT.XYZ)

Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa mampu menjelaskan prinsipprinsip dasar statistika, dan mampu melakukan beberapa analisis statistika

Penganggaran Perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Kristen Maranatha

Transkripsi:

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan Dalam perhitungan dapat terlihat bahwa terdapat beberapa produk dari bahan baku yang mengalami ketidaktepatan dalam proses pengadaannya, sehingga memerlukan biaya yang lebih besar, adapun bahan baku tersebut adalah PVC colour chips dan polyester tape. Dengan menggunakan metode wagner within dalam pengadaan bahan baku, dalam hasil perhitungan simulasi pertama perusahaan dapat menghemat biaya sebesar Rp. 940,940.95 dan pada simulasi kedua penghematan sebesar Rp. 988,718.72. Untuk kabel NYA dengan bahan baku PVC Colour Chips pemesanan lot size pada periode pertama adalah Juni (130.48 kg), Agustus (149.60 kg), November (146.09 kg), dan Februari (185.74 kg). Pada periode kedua adalah Juni (173.03 kg), Oktober (225.32 kg), Januari (129.38 kg), dan Maret (178.23 kg). Untuk kabel NYY berinti satu dengan bahan baku PVC Colour Chips pemesanan lot size pada periode pertama adalah Juni (231.59 kg), Agustus (258.65 kg), Oktober (317.18 kg), Januari (253.95 kg), dan Maret (345.15 kg). Pada periode kedua adalah Juni (204.81 kg), Agustus (200.02 kg), Oktober

70 (246.81 kg), Desember (249.88 kg), Februari (256.31 kg), dan April (256.54 kg). Untuk kabel NYY berinti tiga dengan bahan baku PVC Colour Chips pemesanan lot size pada periode pertama adalah Juni (184.07 kg), Desember (175.16 kg), dan Maret (143.93 kg). Pada periode kedua adalah Juni (161.03 kg), September (193.91 kg), dan Maret (161.34 kg). Untuk kabel NYY berinti empat dengan bahan baku PVC Colour Chips pemesanan lot size pada periode pertama adalah Juni (345.29 kg), September (420.56 kg), November (361.43 kg), Desember (307.61 kg), Februari (336.95 kg), dan April (452.04 kg). Pada periode kedua adalah Juni (91.57 kg), Juli (453.06 kg), September (319.67 kg), November (413.69 kg), Februari (190.39 kg), dan April (184.49 kg). Untuk kabel NYY berinti empat dengan bahan baku Polyester Tape pemesanan lot size pada periode pertama adalah Juni (504.81 kg), September (736.05 kg), November (412.68 kg), Desember (442.77 kg), Februari (565.39 kg), dan April (704.63 kg). Pada periode kedua adalah Juni (130.99 kg), Juli (697.13 kg), September (523.03 kg), November (466.40 kg), Januari (424.87 kg), dan April (296.26 kg). Untuk kabel NYFGBY berinti empat dengan bahan baku PVC Colour Chips pemesanan lot size pada periode pertama adalah Juni (379.66 kg), Agustus (245.97 kg), September (422.92 kg), November (332.63 kg), Januari (272.78 kg), Maret (344.63 kg), dan Mei (234.11 kg). Pada periode kedua adalah Juni

71 (409.74 kg), Agustus (245.70 kg), September (341.18 kg), November (402.05 kg), Januari (357.64 kg), Maret (171.78 kg), dan April (347.83 kg). Untuk kabel NYFGBY berinti empat dengan bahan baku Polyester Tape pemesanan lot size pada periode pertama adalah Juni (413.05 kg), Agustus (515.28 kg), Oktober (425.45 kg), Desember (449.48 kg), Maret (374.10 kg), dan Mei (258.27 kg). Pada periode kedua adalah Juni (445.92 kg), Agustus (645.95 kg), November (438.85 kg), Januari (394.25 kg), dan maret (569.92 kg). Besarnya ukuran pemesanan bahan baku dan penentuan waktu pesan bahan baku disesuaikan dengan jumlah permintaan dan bahan baku yang digunakan, dikarenakan banyaknya jenis dari kabel, metode wagner within akan memberikan hasil yang optimal. Produk kabel NYA menggunakan campuran bahan produksi yang paling sedikit dibandingkan dengan produk yang lainnya, kemudian barulah kabel NYY, dan kabel NYFGBY yang memiliki campuran bahan produksi paling banyak.

72 5.1 Saran o Sebaiknya perushaan menggunakan metode wagner within dalam menentukan pemesanan bahan baku, terutama untuk PVC colour chips dan polyester tape. o Disarankan melakukan penjadwalan dalam proses produksi, dikarenakan banyaknya jenis produk yang diproduksi, sehingga nantinya dapat meningkatkan efektivitas kerja. o Perusahaan juga sebaiknya menambah kapasitas produksi karena permintaan yang cenderung meningkat akibat bertambahnya permintaan dari luar negeri.

73 DAFTAR PUSTAKA E. Walpole, Ronald.(1995). Pengantar Statistika. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta. J. Kakiay, Thomas. (2004). Pengantar Sistem Simulasi. Andi, Yogyakarta. J. Tersine, Richard. (1994). Priciples Of Inventory And Materials Management. Prentice-Hall Internasional, New Jersey. Nasution, Arman Hakim. (2003). Perencanaan dan Pengendalian Produksi. Guna Widya, Surabaya. Suryani, Erma. (2006). Pemodelan dan Simulasi. Graha Ilmu, Yogyakarta. Modul Laboratorium Perencanaan dan Pengendalian Produksi (2007) Universitas Bina Nusantara.

74 DAFTAR RIWAYAT HIDUP Nama : Nikky Tempat / Tanggal Lahir : Jakarta / 3 April 1986 Jenis Kelamin : Laki laki Alamat : Jl. Alamanda II blok E4/11 Telepon : 0811176263 Taman Kedoya Baru - Jakarta Barat 11520 Email : nikky_op@yahoo.com Pendidikan Formal : 1992 1998 SD Sang Timur Jakarta 1998 2001 SLTP Sang Timur Jakarta 2001 2004 SMU Abdi Siswa Jakarta 2004... Universitas Bina Nusantara, Jurusan Teknik Industri, Jakarta