PENGARUH PELAKSANAAN PENGAWASAN MELEKAT OLEH BADAN PENGAWAS DAERAH TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI PADA DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN NGAWI TESIS

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH MOTIVASI, KEPEMIMPINAN, DAN KOMUNIKASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI (STUDI DI KALANGAN PEGAWAI DKK KOTA SURAKARTA) TESIS

PENGARUH PENDIDIKAN DAN MASA KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI BALAI BESAR REHABILITASI SOSIAL BINA DAKSA PROF. DR. SOEHARSO SURAKARTA TESIS

PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PENGARUH KESIAPAN PEGAWAI MENUJU REMUNERASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI BPS SE-EKS KARESIDENAN SURAKARTA TESIS

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI EVALUASI KONSUMEN PADA PEMBELIAN SEPEDA MOTOR MEREK YAMAHA DI WELERI KENDAL

KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN, KOMUNIKASI IMPERSONAL DAN MOTIVASI TERHADAP PRESTASI SEKOLAH DI SMP NEGERI RAYON TENGAH KABUPATEN SRAGEN TESIS

PENGARUH PELATIHAN, MOTIVASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DINAS PETERNAKAN DAN PERIKANAN KABUPATEN SEMARANG TESIS.

PENGARUH MOTIVASI BERPRESTASI DAN KESIAPAN MENERIMA PERUBAHAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA BALAI LATIHAN KERJA INDUSTRI SURAKARTA TESIS

Tesis. Oleh : SIGIT YULIANTO

PENINGKATAN MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL (CTL) DI MA NEGERI 1 SRAGEN TESIS

PENGARUH KOMPETENSI GURU, MEDIA PEMBELAJARAN, DAN DUNIA USAHA DUNIA INDUSTRI TERHADAP MUTU LULUSAN DI SMK 2 WONOSOBO TESIS

PENGETAHUAN BIDANG KERJA, BUDAYA KERJA, ETOS KERJA, DAN KINERJA KEPALA SEKOLAH DASAR DI KABUPATEN SUKOHARJO

Nama : Nurini Retno Hartati NIM : P Program Studi : Magister Manajemen. disusun oleh

PENGARUH TARIF RAWAT INAP, KUALITAS PELAYANAN DAN PROMOSI TERHADAP KEPUASAN PASIEN DI RSU JATI HUSADA KARANGANYAR TESIS

PENGARUH REMUNERASI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI KASUS PADA KANTOR PENGAWASAN DAN PELAYANAN BEA DAN CUKAI SURAKARTA) TESIS

PENGARUH FAKTOR-FAKTOR YANG BERKAITAN DENGAN KARIR TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI PADA PEGAWAI BADAN KOORDINASI WILAYAH II (BAKORWIL II) SURAKARTA

PENGARUH ETIKA KERJA ISLAMI TERHADAP JOB SATISFACTION, ORGANIZATIONAL COMMITMENT, DAN TURNOVER INTENTION

HUBUNGAN EFIKASI DIRI DAN DUKUNGAN SOSIAL TERHADAP KINERJA PRAKTEK MAHASISWA AKADEMI KEBIDANAN DI RUMAH SAKIT UMUM BOYOLALI TESIS

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI LINGKUNGAN DINAS BINA MARGA PROPINSI JAWA TENGAH. Tesis.

TESIS. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Memperoleh Gelar Magister Program Studi. Magister Manajemen Pendidikan.

STUDY PERSEPSI REMUNERASI, KEPUASAN KERJA DAN EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI KANTOR IMIGRASI SURAKARTA TESIS

PENGARUH KOMPENSASI, LINGKUNGAN KERJA, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA SURAKARTA

PERAN BUDAYA ORGANISASI, KEPEMIMPINAN, DAN PENGAWASAN MELEKAT TERHADAP DISIPLIN KERJA PEGAWAI KANTOR BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH BOYOLALI TESIS

KONTRIBUSI DIMENSI BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KOMITMEN KARYAWAN PADA PERGURUAN TINGGI AUB SURAKARTA TESIS

SRI WINARNI Q

PENGARUH PELAYANAN TERHADAP TINGKAT KEPUASAN NASABAH PADA KANTOR PEGADAIAN YOGYAKARTA TESIS

PERGESERAN KEDUDUKAN MAJELIS PERMUSYAWARATAN RAKYAT BERDASARKAN UUD NRI 1945 TESIS

PENGARUH MANAJEMEN ASET TERHADAP OPTIMALISASI PEMANFAATAN ASET RSUD PANDAN ARANG BOYOLALI

PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP PERUBAHAN HARGA SAHAM (STUDI PADA PERUSAHAAN PERBANKAN DI BURSA EFEK JAKARTA) TESIS

TESIS. Disusun Oleh : A. RAHMAN P

FAKTOR-FAKTOR PENENTU YANG MEMPENGARUHI LOYALITAS KERJA KARYAWAN (Studi Kasus Pada Bank Danamon Sudirman Solo) TESIS

PENGELOLAAN PEMBELAJARAN PADA SEKOLAH DASAR YANG BERBASIS UASBN (Studi Situs di SD Negeri 01, 03, dan 06 Ungaran)

KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN, MOTIVASI, KOMPETENSI, DAN PENDIDIKAN TERHADAP KINERJA SEKOLAH (Studi Kasus SMP Se Kab. Sragen) TESIS

PENINGKATAN KUALITAS KERJA KEPALA SEKOLAH DI MTs AL FALAH JETIS KECAMATAN KALIWUNGU

PROGRAM STUDI MANAJEMEN PENDIDIKAN PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

SUPERVISI KLINIS DALAM PENGELOLAAN PEMBELAJARAN IPA SD GUGUS GAJAH MADA KABUPATEN KLATEN TESIS DISUSUN OLEH : MULYADI NIM: Q

KONTRIBUSIKEPEMIMPINANKEPALASEKOLAH KOMITMEN DAN EFEKTIFITAS ORGANISASI TERHADAP KINERJA PENGURUS BURSAKERJA KHUSUS (BKK) SMK SE KABUPATEN KLATEN

(turnover/ intention to leave) KARYAWAN PADA PERUSAHAAN SWASTA

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN KOMPETENSI SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG DENGAN METODE SIMULASI DI SMK MUHAMMADIYAH 2 KLATEN TESIS

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA PADA MATERI SISTEM PENCERNAAN MANUSIA DENGAN STRATEGI JIGSAW-LESSON STUDY

PENGELOLAAN BIMBINGAN SOSIAL SISWA KELAS XII IPA SMA NEGERI 1 SUKODONO SRAGEN T E S I S

TESIS. Oleh : PAULUS WIJANANTO NIM: Q

KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DASAR STUDI KASUS KEPALA SEKOLAH DASAR NEGERI GIRIMARGO 1 TESIS

PENGARUH KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN CV. TANS COLLECTION DI SURAKARTA TESIS

Tesis. Oleh: N a m a : DODIK AGUNG INDRA.S N I M : P Program : Magister Manajemen

TESIS NIM : R

TESIS DIAJUKAN KEPADA PROGRAN STUDI

PENGELOLAAN SUPERVISI PENDIDIKAN DI SMP KECAMATAN KEDAWUNG KABUPATEN SRAGEN TESIS

RINGKASAN TESIS. Disusun dan Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Magister Program Studi Magister Manajemen.

Disusun Oleh : Nama : KASTOWO NIM : Q

ANALISIS PENGARUH KINERJA PENGURUS, MOTIVASI, DAN KEPEMIMPINAN TERHARAP PENINGKATAN SHU PADA PUSAT KOPERASI PEGAWAI NEGERI (PKPRI) SURAKARTA

PENGELOLAAN KONFLIK KINERJA GURU (Studi Situs SMP Negeri 7 Klaten) TESIS

ANALISIS JENIS PRODUK, MODAL, TEMPAT PENJUALAN (OUTLET), PENGALAMAN KERJA, DAN PROMOSI TERHADAP PROFITABILITAS USAHA BATIK DI SURAKARTA

PROGRAM STUDI MAGISTER MANAJEMEN PENDIDIKAN PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PEMBELAJARAN WIRAUSAHA KERAMIK TANAH LIAT TESIS

PENGELOLAAN PEMBELAJARAN KETERAMPILAN SOSIAL SISWA PADA MATA PELAJARAN SOSIOLOGI. (Studi Situs SMAN 2 Karanganyar) TESIS

KONTRIBUSI IKLIM PRAKTIK KERJA INDUSTRI DAN KOMPETENSI KEJURUAN TERHADAP MOTIVASI DAN IMPLIKASINYA PADA KEPUASAN SISWA SMK DI CANDISARI SEMARANG

TESIS PROGRAM. Diajukan Kepada. Oleh : BUDI SANTOSO

PENI SESOTIJOWATI NIM

EKSPLORASI PERILAKU PEMILIH MUDA PADA PEMILIHAN WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA SURAKARTA TAHUN 2015 MELALUI PENDEKATAN KONSEP TRUST AND DISTRUST

TESIS. Oleh : RASIJA NIM : Q

HUBUNGAN SELF-EFFICACY, DAN MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN KECEMASAN MAHASISWA YANG SEDANG MENGERJAKAN SKRIPSI.

KOMUNIKASI POLITIK (Model Komunikasi Politik Antar Fraksi dalam Pembentukan Norma UU Pilkada Secara Demokratis)

PENGELOLAAN SEKOLAH STANDAR NASIONAL (SSN) MENUJU SEKOLAH UNGGULAN. (Studi situs SMP Negeri 1 Ngadirojo, Pacitan) TESIS.

PENGELOLAAN SISTEM MANAJEMEN MUTU ISO 9001 : 2000 PADA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN ( Studi Situs SMK Negeri 5 Surakarta ) Diajukan Oleh :

PENGARUH GAJI, LINGKUNGAN KERJA, DAN PENDIDIKAN TERHADAP KINERJA SEKOLAH. ( Studi Kasus SMK Se Kabupaten Sragen ) TESIS.

PENANGANAN KENAKALAN REMAJA (STUDI KASUS DI SMA NEGERI 2 BOYOLALI) TESIS

PENGELOLAAN KONFLIK DI SMK NEGERI 1 PURWODADI

PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. JAMU AIR MANCUR WONOGIRI

KKMA 02 TESIS. Disusun oleh : Nama. : M a s l u r i NIM : Q Jurusan TAHUN 20100

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PROFITABILITAS PADA USAHA HOME INDUSTRI KUE DAN ROTI DI SURAKARTA.

KONTRIBUSI AKTIVITAS TUTOR DAN MOTIVASI KERJA KEPALA DESA TERHADAP KINERJA PENGELOLA KEAKSARAAN FUNGSIONAL DI KABUPATEN KENDAL TAHUN 2008 TESIS

ANALISIS POTENSI DAN KINERJA DINAS PENGELOLAAN PASAR KOTA SURAKARTA T E S I S

PENGEMBANGAN RENCANA KEGIATAN DAN ANGGARAN SEKOLAH DI SMA NEGERI I TUNJUNGAN BLORA TESIS

PENGELOLAAN KELAS AKSELERASI DI SMA NEGERI I SUKOHARJO TESIS

PENGELOLAAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS KUMON DI BIMBINGAN BELAJAR KUMON COKROBASKORO TIPES SURAKARTA

KEBIJAKAN PEMELIHARAAN KESEHATAN MASYARAKAT SURAKARTA (PKMS) DALAM PELAYANAN KESEHATAN TESIS

PENGELOLAAN INSENTIF PEMBELAJARAN Studi Situs di SD Negeri 01 Suruh Tasikmadu Karanganyar TESIS

PENGARUH MOTIVASI BERPRESTASI, KECAKAPAN BERKOMUNIKASI DAN RELASI SOSIAL TERHADAP LIFE SKILL SISWA SMK PANCASILA 6 JATISRONO TESIS

REMUNERASI SEBAGAI KEBIJAKAN KOMPENSASI DI RUMAH SAKIT ASTRINAPURA WONOGIRI, PROVINSI JAWA TENGAH. TESIS Diajukan Kepada

PENGELOLAAN PEMBELAJARAN IPS DENGAN MEMANFAATKAN LINGKUNGAN SEKOLAH SEBAGAI SUMBER BELAJAR DI SMP NEGERI 4 AMPEL SATU ATAP BOYOLALI TESIS

PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL, KEMAMPUAN DIRI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KLATEN TESIS

PENGARUH KOMPETENSI, MOTIVASI KERJA, DAN KECERDASAN EMOSIONAL GURU TERHADAP KINERJA GURU DI SMP NEGERI SE RAYON BARAT KABUPATEN SRAGEN TESIS

ANALISIS PENGARUH STRATEGI BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN DALAM MEMILIH KULIAH PADA LEMBAGA PENDIDIKAN ISTIBANK SURAKARTA

TESIS SUMARDI NIM: S

PENGELOLAAN PEMBELAJARAN EKSTRAKURIKULER BERBASIS KOMITE SEKOLAH

STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN AKADEMIK THESIS

PENGARUH MOTIVASI, BUDAYA ORGANISASI DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL TERHADAP KINERJA PERAWAT DI RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA TESIS

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN MELALUI PENDEKATAN SQ3R SISWA KELAS V SD NEGERI SIDOREJO KECAMATAN CEPOGO KABUPATEN BOYOLALI

EFEKTIVITAS SERTIFIKASI GURU DALAM JABATAN PADA PENINGKATAN KOMPETENSI GURU STUDI SITUS DI SMP MUHAMMADIYAH 4 SURAKARTA TESIS

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR MENULIS MELALUI TUTOR SEBAYA PADA SISWA KELAS III SDIT AROFAH BOYOLALI TESIS

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PAJAK MINERAL BUKAN LOGAM DAN BATUAN DI KABUPATEN WONOGIRI TESIS

PENGELOLAAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB) PADA SMP NEGERI 2 WONOGIRI TESIS

PAMUNGKAS HAPSARI P

PENGELOLAAN PEMBELAJARAN BUDI PEKERTI PADA KELAS AKSELERASI DI SMA NEGERI 1 SRAGEN TESIS

PERLINDUNGAN HUKUM TENAGA KERJA NON-KONTRAKTUAL: Studi tentang Perjanjian Pemborongan Jasa Konstruksi

PERAN DANA BOS DALAM MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN (STUDI KASUS DI SMP NEGERI 4 KARANGANOM- KLATEN) TESIS

PENGELOLAAN PRAKERIN PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK ELEKTRONIKA DI SMK MUHAMMADIYAH 1 SUKOHARJO TESIS

PERAN KOMUNIKASI ORANGTUA ANAK, KECERDASAN EMOSI, KECERDASAN SPIRITUAL, TERHADAP PERILAKU BULLYING. Tesis

PROGRAM STUDI EKONOMI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

Transkripsi:

PENGARUH PELAKSANAAN PENGAWASAN MELEKAT OLEH BADAN PENGAWAS DAERAH TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI PADA DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN NGAWI TESIS Diajukan Kepada Program Sarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Magister dalam Ilmu Manajemen Oleh : INDAH PRATIWI NIM : P.1000.30049 Program Studi : Magister Manajemen Konsentrasi : Manajemen Sumber Daya Manusia PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2005

Nota Pembimbing Dr. Sukma M.S. Dosen Program Magister Manajemen Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta Nota Dinas Hal: tesis Saudara INDAH PRATIWI Kepada Yth. Direktur Program Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta Assalamu alaikum Wr. Wb. Setelah membaca, meneliti, mengoreksi dan mengadakan perbaikan seperlunya terhadap tesis saudara : Nama NIM Program Studi Konsentrasi Judul : Indah Pratiwi : P.1000.30049 : Magister Manajemen : Manajemen Sumber Daya Manusia : PENGARUH PELAKSANAAN PENGAWASAN MELEKAT OLEH BADAN PENGAWAS DAERAH TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI PADA DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN NGAWI Dengan ini kami menilai tesis tersebut dapat disetujui untuk diajukan dalam Sidang Ujian Tesis pada Program Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta. Wassalamu alaikum Wr. Wb. Surakarta, Juli 2005 Dr. Sukma M.S. ii

TESIS PENGARUH PELAKSANAAN PENGAWASAN MELEKAT OLEH BADAN PENGAWAS DAERAH TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI PADA DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN NGAWI Yang dipersiapkan dan disusun oleh INDAH PRATIWI NIM : P.1000.30049 Program Studi : Magister Manajemen Telah dipertahankan di depan Dewan penguji pada tanggal : dan dinyatakan telah memenuhi syarat untuk diterima Susunan Dewan Penguji Surakarta,..2005 Universitas Muhammadiyah Surakarta Program Pasca Sarjana Direktur Prof. Dr. Bambang Setiaji iii

PERNYATAAN KEASLIAN TESIS Saya yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : INDAH PRATIWI NIM : P.1000.30049 Judul Tesis : PENGARUH PELAKSANAAN PENGAWASAN MELEKAT OLEH BADAN PENGAWAS DAERAH TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI PADA DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN NGAWI. Menyatakan dengan sebenarnya bahwa tesis yang saya serahkan ini benar-benar merupakan karya saya sendiri, kecuali kutipan-kutipan dan ringkasan-ringkasan yang semuanya telah saya jelaskan sumbernya.. Apabila dikemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan tesis ini hasil jiplakan, maka gelar dan ijazah yang diberikan oleh universitas batal saya terima. Surakarta, Juli 2005 Yang membuat pernyataan, INDAH PRATIWI iv

INTISARI Indah Pratiwi. NIM: P.1000.30049. Judul tesis, Pengaruh Pelaksanaan Pengawasan Melekat oleh Badan Pengawas Daerah terhadap Efektivitas Kerja Pegawai pada Dinas Perhubungan Kabupaten Ngawi. Program Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2005. Tujuan penelitian ini untuk mendapatkan bukti empiris pengaruh faktor pelaksanaan pengawasan melekat terhadap peningkatan efektivitas kerja pegawai pada Dinas Perhubungan Kabupaten Ngawi. Perumusan dalam penelitian ini adalah apakah pelaksanaan pengawasan melekat oleh Badan Pengawas Daerah mempengaruhi efektivitas kerja pegawai pada Dinas Perhubungan Kabupaten Ngawi. Obyek penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah pegawai Dinas Perhubungan Kabupaten Ngawi. Populasi penelitian adalah pegawai Dinas Perhubungan Kabupaten Ngawi yang berjumlah 239 orang. Metode pengumpulan data dengan menggunakan angket. Model penelitian ini adalah kualitatif dan kuantitatif. Alat analisis yang digunakan pada penelitian terdiri dari uji instrumen, uji hipotesis, dan uji asumsi klasik. Berdasarkan hasil pengujian diperoleh kesimpulan bahwa pelaksanaan pengawasan melekat terbukti berpengaruh terhadap terhadap peningkatan efektivitas kerja pegawai pada Dinas Perhubungan Kabupaten Ngawi. Uji Koefisien determinasi R 2 sebesar 0,991, hal ini menunjukkan bahwa 99,1% variabel penciptaan sistem dan sarana kerja, pendidikan dan pelatihan, pelaksanaan tugas, dan imbalan hukum sebagai indikator pengawasan melekat dapat menjelaskan efektivitas kerja sisanya 0,9% dijelaskan oleh variabel di luar model. Kata Kunci: Kinerja, Pengawasan Melekat, Sistem, Sarana Kerja, Imbalan Hukum, Pendidikan dan Pelatihan, Pelaksanaan Tugas v

ABSTRACT Indah Pratiwi. NIM: P.1000.30049. Tittle of thesis, Influence of coherent observation operation by institution the supervisor area about improvement effectively of work on Duty Transportation of Ngawi Regency. Pascasarjana Programs, Muhammadiyah University of Surakarta. 2005. The research aim to empiric fact about influence of coherent observation operation by institution the supervisor area about effectively of work on Duty Transportation of Ngawi Regency. Formulation in this research is coherent observation operation by institution the supervisor area could to effect the improvement effectivity of work on Duty Transportation of Ngawi Regency. The researches of object are officer of Duty Transportation of Ngawi Regency. Populations of this research about 239 people. The method of collecting data is unquote. The methodology that is used in the research is quantitative and qualitative. The qualitative research methodology consists of the data description analysis of the research result. Meanwhile quantitative research methodology consists of the analysis instrument classical assumption and multiple linear regression. The result of analysis shows that coherent observation operation by institution the supervisor area could to effect the improvement effectivity of work on Duty Transportation of Ngawi Regency. The result of determinant coefficient shows is R 2 is 0,991 or 99,1 % can to explain effect with improvement effectivity of work on Duty Transportation of Ngawi Regency. The residual is 0,9% is influence by outer of model Key Word: Performance, coherent observation, System, work of, reward of law, education and training, job operation vi

KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr. Wb. Dengan ketulusan hati puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-nya dan karena bimbingan serta ilmu yang senantiasa diberikan Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Tesis dengan judul : PENGARUH PELAKSANAAN PENGAWASAN MELEKAT OLEH BADAN PENGAWAS DAERAH TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI PADA DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN NGAWI Seperti diketahui bahwa tesis ini disusun sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan Program Magister Manajemen pada Universitas Muhammadiyah Surakarta. Penulis menyadari bahwa dalam penyelesaian tesis ini masih banyak kekurangan dan tidak bisa lepas dari bantuan pihak lain, maka dalam kesempatan ini perkenankanlah penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesarbesarnya kepada: 1. Bapak Dr. H.M., Wahyuddin selaku Direktur Program Magister Manajemen di Universitas Muhammadiyah Surakarta, yang telah memberikan ijin kepada penulis untuk menyelesaikan tugas akhir (tesis) ini; 2. Ibu Dr. Sukma M.S., yang dengan sabar dan ketulusannya telah memberikan bimbingan dan arahan, sehingga penulis dapat melaksanakan penelitian dan penyelesaian tesis ini; 3. Seluruh Civitas Akademika Universitas Muhammadiyah Surakarta; vii

4. Suamiku tercinta yang telah memberikan semangat dan dorongan hingga terselesainya tesis ini 5. Bapak-Ibu yang telah memberikan semangat, dorongan, pengorbanan dan pengertian yang telah diberikan selama penulis mengikuti pendidikan; 6. Teman-teman di Kantor Dinas Perhubungan Kabupaten Ngawi; 7. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu kelancaran dalam penyelesaian tesis ini. Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam penyusunan tesis ini, untuk itu kritik dan saran yang bersifat membangun semangat penulis hargai. Akhirnya penulis berharap semoga tesis ini dapat bermanfaat bagi penulis sendiri serta bagi pihak lain yang membutuhkannya. Wassalamu alaikum Wr. Wb. Boyolali, September 2003 Penulis INDAH PRATIWI viii

DAFTAR ISI HALAMAN HALAMAN JUDUL... HALAMAN NOTA PEMBIMBING... HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN TESIS... INTISARI... ABSTRACT... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... i ii iii iv v vi vii ix xi xii xiii BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 4 C. Tujuan penelitian... 4 D. Manfaat penelitian... 5 BAB II LANDASAN TEORI... 6 A. Efektivitas Kerja... 6 B. Pengawasan Melekat... 10 C. Hubungan Pengawasan Melekat Dengan Efektivitas Kerja 22 D. Kajian Penelitian Terdahulu... 23 E. Hipotesis... 24 ix

BAB III METODE PENELITIAN... 26 A. Populasi dan Sampel... 26 B. Metode Pengumpulan Data... 26 C. Definisi Variabel.... 28 D. Instrumen Penelitian... 30 E. Metode Analisa Data... 31 BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN... 38 A. Latar Belakang Penelitian... 38 B. Analisis Data... 45 C. Pembahasan... 53 BAB V SIMPULAN DAN SARAN... 54 A. Simpulan... 54 B. Keterbatasan Penelitian... 54 C. Saran... 55 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN x

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 4.1. Uji Validitas Variabel Efektivitas Kerja... 39 Tabel 4.2 Uji Validitas Variabel Penciptaan Sistem dan Sarana Kerja 40 Tabel 4.3 Uji Validitas Variabel Pendidikan dan Pelatihan... 41 Tabel 4.4 Uji Validitas Variabel pelaksanaan tugas... 41 Tabel 4.5 Uji Validitas Variabel imbalan hukum... 42 Tabel 4.6 Deskriptif Statistik... 43 Tabel 4.7 Hasil Uji Heteroskedastisitas... 51 Tabel 4.8 Tabel Hasil Uji Multikolinearitas... 53 xi

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 4.1 Daerah Kritis Uji t... 48 Gambar 4.2 Daerah Kritis Uji t... 49 Gambar 4.3 Daerah Kritis Uji t... 50 Gambar 4.4 Daerah Kritis Uji t... 50 xii