KAJIAN HABITAT DAN POPULASI UNGKO (Hylobates agilis unko) MELALUI PENDEKATAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFI DI TAMAN NASIONAL BATANG GADIS SUMATERA UTARA

dokumen-dokumen yang mirip
KAJIAN HABITAT DAN POPULASI UNGKO (Hylobates agilis unko) MELALUI PENDEKATAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFI DI TAMAN NASIONAL BATANG GADIS SUMATERA UTARA

HABITAT DAN POPULASI OWA JAWA (Hylobates moloch Audebert, 1797) DI TAMAN NASIONAL GUNUNG GEDE PANGRANGO JAWA BARAT FEBRIANY ISKANDAR

PERILAKU MAKAN GORILA (Gorilla gorilla gorilla ) DI PUSAT PRIMATA SCHMUTZER TAMAN MARGASATWA RAGUNAN JAKARTA SAHRONI

SEBARAN POHON PAKAN ORANGUTAN SUMATERA (Pongo abelii. Lesson,1827.) MENGGUNAKAN APLIKASI SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS SKRIPSI

SEKOLAH PASCASARJANA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR

KEANEKARAGAMAN JENIS BURUNG DI BERBAGAI TIPE DAERAH TEPI (EDGES) TAMAN HUTAN RAYA SULTAN SYARIF HASYIM PROPINSI RIAU DEFRI YOZA

Analisis Populasi Kalawet (Hylobates agilis albibarbis) di Taman Nasional Sebangau, Kalimantan Tengah

Populasi dan Distribusi Ungko (Hylobates agilis) di Taman Nasional Batang Gadis, Sumatera Utara

KAJIAN EKOLOGI, POPULASI DAN KRANIOMETRI BANGE (Macaca tonkeana) DI KABUPATEN MOROWALI SULAWESI TENGAH MOHAMAD IRFAN

PERAN MODEL ARSITEKTUR RAUH DAN NOZERAN TERHADAP PARAMETER KONSERVASI TANAH DAN AIR DI HUTAN PAGERWOJO, TULUNGAGUNG NURHIDAYAH

I. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Populasi dan Habitat Ungko (Hylobates agilis) di Taman Nasional Batang Gadis, Sumatera Utara

HASIL DAN PEMBAHASAN Keadaan Umum Lokasi Penelitian

METODE PENELITIAN. Waktu dan Tempat Penelitian

KEPADATAN INDIVIDU KLAMPIAU (Hylobates muelleri) DI JALUR INTERPRETASI BUKIT BAKA DALAM KAWASAN TAMAN NASIONAL BUKIT BAKA BUKIT RAYA KABUPATEN MELAWI

STUDI KONDISI VEGETASI DAN KONDISI FISIK KAWASAN PESISIR SERTA UPAYA KONSERVASI DI NANGGROE ACEH DARUSSALAM FERI SURYAWAN

IDENTIFIKASI LAHAN KRITIS DALAM KAITANNYA DENGAN PENATAAN RUANG DAN KEGIATAN REHABILITASI LAHAN DI KABUPATEN SUMEDANG DIAN HERDIANA

PENGAMBILAN KEPUTUSAN PEMILIHAN JENIS TANAMAN DAN POLA TANAM DI LAHAN HUTAN NEGARA DAN LAHAN MILIK INDRA GUMAY FEBRYANO

PERENCANAAN BEBERAPA JALUR INTERPRETASI ALAM DI TAMAN NASIONAL GUNUNG MERBABU JAWA TENGAH DENGAN MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS TRI SATYATAMA

ANALISIS KEMAUAN MEMBAYAR MASYARAKAT PERKOTAAN UNTUK JASA PERBAIKAN LINGKUNGAN, LAHAN DAN AIR ( Studi Kasus DAS Citarum Hulu) ANHAR DRAKEL

JUMLAH INDIVIDU DAN KELOMPOK BEKANTAN (Nasalis larvatus, Wurmb) Di TAMAN NASIONAL DANAU SENTARUM KABUPATEN KAPUAS HULU

II. TINJAUAN PUSTAKA. Siamang yang ditemukan di Sumatera, Indonesia adalah H. syndactylus, di

INVENTARISASI JENIS BURUNG PADA KOMPOSISI TINGKAT SEMAI, PANCANG DAN POHON DI HUTAN MANGROVE PULAU SEMBILAN

KARAKTERISTIK Fe, NITROGEN, FOSFOR, DAN FITOPLANKTON PADA BEBERAPA TIPE PERAIRAN KOLONG BEKAS GALIAN TIMAH ROBANI JUHAR

BAB III KERANGKA BERPIKIR DAN KONSEP PENELITIAN. Mangrove merupakan ekosistem peralihan, antara ekosistem darat dengan

ANALISIS KEBUTUHAN LUAS LAHAN PERTANIAN PANGAN DALAM PEMENUHAN KEBUTUHAN PANGAN PENDUDUK KABUPATEN LAMPUNG BARAT SUMARLIN

KAJIAN PROFIL VEGETASI TERHADAP KONSERVASI AIR (ALIRAN BATANG, CURAHAN TAJUK, DAN INFILTRASI) DI KEBUN CAMPUR SUMBER TIRTA SENJOYO SEMARANG

PROGRAM STUDI KEHUTANAN FAKULTAS KEHUTANAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2017

PENGARUH MODEL DAN SUARA NARATOR VIDEO TERHADAP PENINGKATAN PENGETAHUAN TENTANG AIR BERSIH BERBASIS GENDER NURMELATI SEPTIANA

INVENTARISASI DAN ANALISIS HABITAT TUMBUHAN LANGKA SALO

PERENCANAAN HUTAN KOTA UNTUK MENINGKATKAN KENYAMANAN DI KOTA GORONTALO IRNA NINGSI AMALIA RACHMAN

I. PENDAHULUAN. Taman nasional adalah kawasan pelestarian alam yang mempunyai ekosistem asli

ANALISIS PENGEMBANGAN KOMODITAS DI KAWASAN AGROPOLITAN BATUMARTA KABUPATEN OGAN KOMERING ULU ROSITADEVY

I. PENDAHULUAN. Siamang (Hylobates syndactylus) merupakan salah satu jenis primata penghuni

ANALISIS KETERKAITAN KREDIT DAN KONSUMSI RUMAH TANGGA DALAM PEMBANGUNAN EKONOMI REGIONAL PROVINSI JAWA BARAT DHONA YULIANTI

PREDIKSI STATUS KEAKTIFAN STUDI MAHASISWA DENGAN ALGORITMA C5.0 DAN K-NEAREST NEIGHBOR IIN ERNAWATI G

APLIKASI CONTINGENT CHOICE MODELLING (CCM) DALAM VALUASI EKONOMI TERUMBU KARANG TAMAN NASIONAL KARIMUNJAWA FAZRI PUTRANTOMO

APLIKASI KONSEP EKOWISATA DALAM PERENCANAAN ZONA PEMANFAATAN TAMAN NASIONAL UNTUK PARIWISATA DENGAN PENDEKATAN RUANG

PEMANFAATAN TUMBUHAN OLEH MASYARAKAT DI SEKITAR HUTAN PENDIDIKAN GUNUNG WALAT SUKABUMI MUHAMMAD IRKHAM NAZMURAKHMAN

ANALISIS KERAPATAN TEGAKAN DI KAWASAN TAMAN NASIONAL BALURAN BERBASIS QUANTUM-GIS

BAB IV METODE PENELITIAN

KAJIAN REHABILITASI SUMBERDAYA DAN PENGEMBANGAN KAWASAN PESISIR PASCA TSUNAMI DI KECAMATAN PULO ACEH KABUPATEN ACEH BESAR M.

ANALISIS POLA KELAHIRAN MENURUT UMUR STUDI KASUS DI INDONESIA TAHUN 1987 DAN TAHUN 1997 SUMIHAR MEINARTI

I. PENDAHULUAN. Primata merupakan salah satu satwa yang memiliki peranan penting di alam

PERSEPSI ANGGOTA TERHADAP PERAN KELOMPOK TANI PADA PENERAPAN TEKNOLOGI USAHATANI BELIMBING

BAB V HASIL. Gambar 4 Sketsa distribusi tipe habitat di Stasiun Penelitian YEL-SOCP.

ANALISIS POTENSI LAHAN SAWAH UNTUK PENCADANGAN KAWASAN PRODUKSI BERAS DI KABUPATEN AGAM - SUMATERA BARAT NOFARIANTY

PRODUKTIVITAS PRIMER FITOPLANKTON DAN KAITANNYA DENGAN UNSUR HARA DAN CAHAYA DI PERAIRAN MUARA JAYA TELUK JAKARTA USMAN MADUBUN

ANALISIS MANFAAT KEMITRAAN DALAM MENGELOLA HUTAN BERSAMA MASYARAKAT (MHBM) DALAM PEMBANGUNAN HUTAN TANAMAN INDUSTRI DI PROVINSI SUMATERA SELATAN

BAB III METODE PENELITIAN

ANALISIS EKOSISTEM TERUMBU KARANG UNTUK PENGEMBANGAN EKOWISATA DI KELURAHAN PANGGANG, KABUPATEN ADMINISTRATIF KEPULAUAN SERIBU

IV. METODE PENELITIAN

Hak cipta milik IPB, tahun 2009

PENGARUH SERTIFIKASI GURU TERHADAP KESEJAHTERAAN DAN KINERJA GURU DI KABUPATEN SUMEDANG RIZKY RAHADIKHA

PEMETAAN BIDANG ILMU BERDASARKAN ARTIKEL JURNAL PENDIDIKAN UNIVERSITAS TERBUKA TAHUN : MENGGUNAKAN ANALISIS CO-WORDS

PERANAN KELEMBAGAAN DAN TINDAKAN KOMUNIKASI DALAM PENYELESAIAN KONFLIK DI TAMAN NASIONAL UJUNG KULON ETIK SULISTIOWATI NINGSIH

DEPARTEMEN KEHUTANAN DIREKTORAT JENDERAL REHABILITASI LAHAN DAN PERHUTANAN SOSIAL PEDOMAN INVENTARISASI DAN IDENTIFIKASI LAHAN KRITIS MANGROVE

Prosiding Seminar Nasional Biotik 2017 ISBN:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

SEKOLAH PASCASARJANA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYALURAN KREDIT DI BANK UMUM MILIK NEGARA PERIODE TAHUN RENALDO PRIMA SUTIKNO

STRATEGI PENGEMBANGAN DAYA SAING PRODUK UNGGULAN DAERAH INDUSTRI KECIL MENENGAH KABUPATEN BANYUMAS MUHAMMAD UNGGUL ABDUL FATTAH

BUKU CERITA DAN MEWARNAI PONGKI YANG LUCU

KERAGAMAN STRUKTUR TEGAKAN HUTAN ALAM TANAH KERING BEKAS TEBANGAN DI KALIMANTAN HERI EKA SAPUTRA

FORMULASI STRATEGI PEMASARAN SAYURAN ORGANIK PT. PERMATA HATI ORGANIC FARM CISARUA. Oleh: Laura Juita Pinem P

PEMETAAN BIDANG ILMU BERDASARKAN ARTIKEL JURNAL PENDIDIKAN UNIVERSITAS TERBUKA TAHUN : MENGGUNAKAN ANALISIS CO-WORDS

ANALISIS KEBERLANJUTAN PENGELOLAAN SUMBERDAYA LAUT GUGUS PULAU KALEDUPA BERBASIS PARTISIPASI MASYARAKAT S U R I A N A

ANALISIS PEWILAYAHAN, HIRARKI, KOMODITAS UNGGULAN DAN PARTISIPASI MASYARAKAT PADA KAWASAN AGROPOLITAN

PELABELAN OTOMATIS CITRA MENGGUNAKAN FUZZY C MEANS UNTUK SISTEM TEMU KEMBALI CITRA MARSANI ASFI

SEKOLAH PASCASARJANA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR

FORMULASI STRATEGI KEBIJAKAN PENGELOLAAN HUTAN BERSAMA MASYARAKAT DI TAMAN NASIONAL GUNUNG CIREMAI, KABUPATEN KUNINGAN, PROVINSI JAWA BARAT

II. TINJAUAN PUSTAKA. Siamang (Hylobates syndactylus) merupakan jenis kera kecil yang masuk ke

IDENTIFIKASI DAN PEMETAAN PENYEBARAN TUMBUHAN BERACUN DI HUTAN LINDUNG SIBAYAK II TAHURA BUKIT BARISAN, KABUPATEN KARO SKRIPSI

KAJIAN BRUSELLOSIS PADA SAPI DAN KAMBING POTONG YANG DILALULINTASKAN DI PENYEBERANGAN MERAK BANTEN ARUM KUSNILA DEWI

EFEKTIVITAS KOMUNIKASI KLINIK AGRIBISNIS PADA PRIMA TANI DI KECAMATAN LEUWI SADENG BOGOR NIA RACHMAWATI

ANALISIS KOMPOSISI JENIS DAN STRUKTUR TEGAKAN DI HUTAN BEKAS TEBANGAN DAN HUTAN PRIMER DI AREAL IUPHHK PT

PERANAN PRODUKSI USAHATANI DAN GENDER DALAM EKONOMI RUMAHTANGGA PETANI LAHAN SAWAH: STUDI KASUS DI KABUPATEN BOGOR SOEPRIATI

DISTRIBUSI DAN PREFERENSI HABITAT SPONS KELAS DEMOSPONGIAE DI KEPULAUAN SERIBU PROVINSI DKI JAKARTA KARJO KARDONO HANDOJO

METODE PENELITIAN. Penelitian dilaksanakan pada bulan Januari hingga April 2014 di Kawasan

SEBARAN ASIMTOTIK PENDUGA KOMPONEN PERIODIK FUNGSI INTENSITAS PROSES POISSON PERIODIK DENGAN TREN FUNGSI PANGKAT RO FAH NUR RACHMAWATI

ANALISIS ENERGI DAN EKSERGI PADA PRODUKSI BIODIESEL BERBAHAN BAKU CPO (Crude Palm oil) RISWANTI SIGALINGGING

KEANEKARAGAMAN VEGETASI DAN PERHITUNGAN KARBON TERSIMPAN PADA VEGETASI MANGROVE DI HUTAN MANGROVE KUALA INDAH KABUPATEN BATUBARA T E S I S.

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN PELAKU USAHA TERHADAP KUALITAS PELAYANAN PERIZINAN PADA PUSAT PERIZINAN DAN INVESTASI KEMENTERIAN PERTANIAN

POPULASI BEKANTAN Nasalis larvatus, WURM DI KAWASAN HUTAN SUNGAI KEPULUK DESA PEMATANG GADUNG KABUPATEN KETAPANG KALIMANTAN BARAT

TINJAUAN PUSTAKA. tinggi yang tersebar di ekosistem hutan dataran rendah Dipterocarpaceae sampai hutan

ANALISIS KEBIJAKAN PEMBANGUNAN EKONOMI KELAUTAN DI PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG KASTANA SAPANLI

KINERJA PENGAWAS KAPAL PERIKANAN (STUDI KASUS DI PELABUHAN PERIKANAN SAMUDERA NIZAM ZACHMAN JAKARTA) AHMAD MANSUR

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. endemik pulau Jawa yang dilindungi (Peraturan Pemerintah RI Nomor 7 Tahun

BAB III METODELOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan pada bulan Januari 2017 hingga bulan Februari

EVALUASI POTENSI OBYEK WISATA AKTUAL DI KABUPATEN AGAM SUMATERA BARAT UNTUK PERENCANAAN PROGRAM PENGEMBANGAN EDWIN PRAMUDIA

HUBUNGAN MOTIVASI BERPRESTASI DAN IKLIM ORGANISASI DENGAN KINERJA PENYULUH KEHUTANAN TERAMPIL

MODIFIKASI METODE RELE UNTUK MODEL PENDUDUK QUASI-STABIL CECEP A.H.F. SANTOSA

Populasi Owa Jawa (Hylobates moloch) di Taman Nasional Gunung Gede Pangrango, Jawa Barat

STUDI PENGEMBANGAN WILAYAH KAWASAN PENGEMBANGAN EKONOMI TERPADU (KAPET) BIMA DI PROPINSI NUSA TENGGARA BARAT ENIRAWAN

SEKOLAH PASCASARJANA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR

EVALUASI POTENSI OBYEK WISATA AKTUAL DI KABUPATEN AGAM SUMATERA BARAT UNTUK PERENCANAAN PROGRAM PENGEMBANGAN EDWIN PRAMUDIA

ANALISIS DAN STRATEGI PEMANFAATAN RUANG DI KABUPATEN CIAMIS, JAWA BARAT SANUDIN

KOREKSI KONSTRUKSI PERANGKAP JODANG PENANGKAP KEONG MACAN DI PALABUHANRATU, SUKABUMI, JAWA BARAT AYU ADHITA DAMAYANTI

PENDUGAAN PARAMETER WAKTU PERUBAHAN PROSES PADA 2 CONTROL CHART MENGGUNAKAN PENDUGA KEMUNGKINAN MAKSIMUM SITI MASLIHAH

Transkripsi:

KAJIAN HABITAT DAN POPULASI UNGKO (Hylobates agilis unko) MELALUI PENDEKATAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFI DI TAMAN NASIONAL BATANG GADIS SUMATERA UTARA KENI SULTAN PROGRAM STUDI MAYOR PRIMATOLOGI INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR 2009

PERNYATAAN MENGENAI TESIS DAN SUMBER INFORMASI Dengan ini saya menyatakan bahwa tesis Kajian Habitat dan Populasi Ungko (Hylobates agilis ungko) Melalui Pendekatan Sistem Informasi Geografi di Taman Nasional Batang Gadis, Sumatera Utara adalah karya saya dengan arahan dari komisi pembimbing dan belum diajukan dalam bentuk apa pun kepada perguruan tinggi mana pun. Sumber informasi yang berasal atau dikutip dari karya yang diterbitkan maupun tidak diterbitkan dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam Daftar Pustaka di bagian akhir tesis ini. Bogor, Februari 2009 Keni Sultan NIM P057050011

ABSTRACT KENI SULTAN. Habitat And Population Analysis Based On Geographic Information Systems of Ungko (Hylobates agilis unko) at Batang Gadis National Park, North Sumatera. Under direction of SRI SUPRAPTINI MANSJOER and M. BISMARK. Ungko (Hylobates agilis unko) is considered an endangered species. The information on the population status of the ungko is limited and fluctuatives. The overall aim of this project is to generate critical baseline data on the status of ungko and it s habitat at Batang Gadis National Park, North Sumatera. The survey had been conducted at three diferent location during August 2006 through January 2007. Location of the research was based on type of forest, there were primary forest, logged-over forest and post-cultivated forest. Population density of ungko was conducted by fixed point count method, ungko s habitat was conducted by block line method. The average population density for ungko at post-cultivated forest was 15,5 individuals/km 2 and 4,7 groups/km 2, logged-over forest 13,2 individuals/km 2 and 4 groups/km 2, dan primary forest 9,9 individuals/km 2 and 3,3 groups/km 2. Overall there were 3.425 groups and 10.453 individuals in Batang Gadis National Park. Based on the data, population density of ungko at HBL is greater than at other location. Food source tree at the research site was 20 trees: 13 trees at postcultivated forest, 17 trees at logged-over forest and 7 trees at primary forest. The feeding patern was 85% fruits, 10% leaves and 5% flowers. The average high of sleeping trees was 26,86±4,84 m and dbh was 56,33±23,99 cm. The sleeping trees at research site was dominated by Dipterocarpaceae. Keywords: ungko (Hylobates agilis unko), Batang Gadis National Park, population density, habitat.

RINGKASAN KENI SULTAN. Kajian Habitat dan Populasi Ungko (Hylobates agilis unko) Melalui Pendekatan Sistem Informasi Geografi di Taman Nasional Batang Gadis Sumatera Utara. Dibimbing oleh SRI SUPRAPTINI MANSJOER dan M. BISMARK Taman Nasional Batang Gadis merupakan salah satu wilayah konservasi yang diperuntukan bagi satwa endemik dan langka Indonesia. Gangguan yang terjadi di Taman Nasional Batang Gadis sebelumnya, memberikan pengaruh terhadap kehidupan satwaliar di dalamnya, termasuk ungko. Saat ini, ungko termasuk satwa yang terancam punah yang diakibatkan semakin berkurangnya luasan habitat ungko, adanya perburuan dan perdagangan untuk dijadikan satwa peliharaan (pet animal). Keterbatasan informasi tentang ukuran populasi, karakteristik demografi dan laju kecenderungan demografi ungko liar juga menambah sulitnya menentukan langkah konservasi ungko selanjutnya. Oleh sebab itu, penelitian ini bertujuan untuk mendapat informasi karakteristik populasi (kepadatan populasi, ukuran kelompok dan penyebaran), habitat (jenis, keragaman dan distribusi pohon sumber pakan dan pohon tempat tidur), dan persepsi masyarakat terhadap pelestarian ungko di Taman Nasional Batang Gadis. Metode yang digunakan untuk pengambilan data kelompok dilakukan dengan metode Fixed Point Count, sedangkan untuk mengetahui jumlah individu menggunakan metode pengamatan langsung (sensus) pada jalur transek (1-2 km) di hutan bekas ladang (HBL), hutan bekas tebangan (HBT) dan hutan primer (HP). Adapun metode untuk analisis vegetasi dilakukan dengan metode petak contoh untuk vegetasi tipe pohon (dbh 10 cm). Selanjutnya, untuk mengetahui persepsi masyarakat terhadap konservasi ungko dilakukan dengan metode wawancara langsung pada setiap satuan pemukiman penduduk Desa Aek Nangali yang terdiri atas Dusun Batu Nabontar, Malaka dan Pasar. Data yang diambil mewakili gender (laki-laki dan perempuan) dan umur (16 tahun keatas atau dewasa). Penelitian ini dilakukan antara Agustus 2006 sampai dengan Januari 2007. Hasil analisis vegetasi menunjukkan bahwa pada areal sensus 0,24 ha jumlah jenis pohon di HP sekitar 21 jenis, HBT 30, dan HBL 40 jenis pohon. Kerapatan pohon HBL 470,8 pohon/ha, HBT 337,5 pohon/ha dan HP 483,3 pohon/ha. Adapun indeks keragaman jenis tiap lokasi: HBL 3,2, HBT 3,1 dan HP 2,7. hasil ini menunjukkan bahwa ketiga lokasi memiliki keragaman jenis yang cukup tinggi yang ditandai dengan jumlah jenis dalam petak 400 m 2 berkisar 21-40 jenis. Begitu juga dengan kondisi kerapatan pohonnya baik. Pohon sumber pakan ungko diidentifikasi berjumlah 20 jenis yang dikelompokkan ke dalam 10 famili. Pohon sumber pakan pada HBL, HBT dan HP secara berturut-turut adalah 13 (190 jenis/ha), 17 jenis (175 jenis/ha), sedangkan di HP hanya ditemukan 7 jenis (175 jenis/ha) pohon sumber pakan. Famili Moraceae merupakan sumber pakan utama ungko di TN Batang Gadis. Adapun komposisi pakan ungko adalah 85% buah, 15% daun dan 5% bunga. Selanjutnya, pohon yang dimanfaatkan sebagai tempat tidur berjumlah 17 pohon yang dimasukkan ke dalam 5 famili. pohon yang banyak dimanfaatkan sebagai tempat tidur oleh ungko berasal dari famili Dipterocarpaceae (41,2%: 7 jenis) dan Lauraceae (23,5%: 4 jenis). Dari famili Dipterocarpaceae, jenis meranti (Shorea sp.) (23,5%) dan sengal (Shorea sp.) (17,6%) adalah jenis yang banyak

dimanfaatkan sebagai pohon tempat tidur. Berdasarkan pengamatan pohon tempat tidur menunjukkan bahwa karakteristik pohon tempat tidur pada setiap lokasi, antara lain 1) pohon tertinggi atau setara ketinggianya dengan pohon sekitarnya, 2) memiliki percabangan yang relatif banyak dan besar, 3) daun tidak terlalu rimbun untuk memudahkan pengawasan sekitar, 4) batang utama tegak lurus, 5) memiliki batang bebas cabang cukup tinggi (rerata 17,4±3,9), dan 6) terdapat pohon pakan disekitar pohon tidur. Secara umum, kisaran ketinggian habitat ungko di TN Batang Gadis antara 300-1200 m dpl. Berdasarkan hasil pengamatan kelompok di kawasan hutan Desa Aek Nangali menunjukkan bahwa penyebaran ungko pada HBL berkisar antara 607-955, HBT antara 710-930, dan HP 612-758 m dpl. Adapun kawasan yang menjadi sebaran ungko memiliki ciri-ciri, antara lain 1) memiliki kerapatan tajuk yang baik karena termasuk kawasan dengan vegetasi stratum B, 2) ketersediaan sumber pakan yang banyak 180 jenis/ha, dan 3) kawasan yang minim terjadinya interaksi antar ungko dengan manusia karena jauh dari pemukiman penduduk (10 km dari desa terdekat). Berdasarkan komposisi kelompok, populasi ungko dewasa 31,7%, pradewasa 16,7%, anak 17,5% dan bayi 2,5%. Secara keseluruhan, keberhasilan kelahiran anak di ketiga lokasi termasuk tinggi. Ukuran keberhasilan ini dilihat dari tingginya persentase kelompok yang memiliki keturunan yang mencapai 76,7% dan sebaliknya, kelompok yang tidak memiliki keturunan hanya sebesar 23,3%. Jumlah populasi menunjukkan HBL 946 individu dengan 287 kelompok; HBT sekitar 1.016 individu dengan 308 kelompok; dan HP memiliki jumlah individu yang lebih tinggi, yaitu 8.490 individu dengan 2.830 kelompok. Total estimasi populasi ungko di TN Batang Gadis diperkirakan sebesar 10.453 individu dengan jumlah kelompok sekitar 3.425 kelompok. Populasi ini dapat bertahan atau menunjukkan peningkatan jika habitat ungko dapat dijaga dengan baik melalui pembinaan potensi desa, pengawasan yang ketat dan ditunjang dengan penegakan hukum yang tegas. Disamping itu, perlu juga dilaksanakan pengembangan sumber ekonomi alternatif, akan mengurangi ketergantungan masyarakat terhadap sumberdaya hutan. Kata kunci: ungko (Hylobates agilis unko), pohon sumber pakan, pohon tempat tidur, populasi, pelestarian ungko.

Hak Cipta milik IPB, tahun 2009 Hak cipta dilindungi Undang-undang 1. Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan atau menyebutkan sumber a. Pengutipan hanya untuk kepentingan pendidikan, penelitian, penulisan karya ilmiah, penyusunan laporan, penulisan kritik atau tinjauan suatu masalah b. Pengutipan tidak merugikan kepentingan yang wajar IPB 2. Dilarang mengumumkan dan memperbanyak sebagian atau seluruh karya tulis dalam bentuk laporan apapun tanpa izin IPB

KAJIAN HABITAT DAN POPULASI UNGKO (Hylobates agilis unko) MELALUI PENDEKATAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFI DI TAMAN NASIONAL BATANG GADIS, SUMATERA UTARA KENI SULTAN Tesis Sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Magister Sains pada Program Studi Mayor Primatologi SEKOLAH PASCASARJANA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR 2009

Judul Tesis Nama NIM : Kajian Habitat dan Populasi Ungko (Hylobates agilis unko) Melalui Pendekatan Sistem Informasi Geografi di Taman Nasional Batang Gadis, Sumatera Utara. : Keni Sultan : P057050011 Disetujui Komisi Pembimbing Prof. Dr. Ir. Sri Supraptini Mansjoer Ketua Prof. (R) Dr. Ir. M. Bismark, MS Anggota Diketahui Ketua Mayor Primatologi Dekan Sekolah Pascasarjana Prof. drh. Dondin Sajuthi, MST, Ph.D Prof. Dr. Ir. Khairil A. Notodiputro, MS Tanggal Ujian : 20 Januari 2009 Tanggal Lulus :

Penguji Luar Komisi pada Ujian Tesis : Dr. Ir. Entang Iskandar MS.

RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan di Kebumen pada tanggal 27 September 1980 dari ayah Roni Ahmad dan Ibu Endang Sri Widayati. Penulis adalah anak kelima dari sembilan bersaudara. Pendidikan Sekolah Dasar diselesaikan pada tahun 1987 di SDN 11 Srengseng Sawah Jakarta Selatan. Tahun 1993 menyelesaikan Sekolah Menengah Pertama di SMPN 211 Srengseng Sawah Jakarta Selatan dan tahun 1999 menyelesaikan Sekolah Menengah Atas di SMA Bunda Kandung Pasar Minggu Jakarta Selatan. Pada tahun 1999, pendidikan sarjana ditempuh di Fakultas Peternakan, Program Studi Teknologi Produksi Ternak dan Lulus pada tahun 2004. Di Tahun 2005, penulis diterima masuk ke Sekolah Pascasarjana IPB pada Mayor Primatologi, Institut Pertanian Bogor.

DAFTAR ISI Halaman DAFTAR TABEL... x DAFTAR GAMBAR... xi DAFTAR LAMPIRAN... xii PENDAHULUAN... 1 Latar Belakang... 1 Tujuan Penelitian... 2 Manfaat Penelitian... 2 Kerangka Pemikiran... 3 TINJAUAN PUSTAKA... 6 Habitat Ungko... 6 Pengertian Hutan... 6 Hutan sebagai Habitat Ungko... 7 Pohon Sumber Pakan Ungko... 7 Pohon Tempat Tidur Ungko... 8 Hylobates agilis unko... 9 Klasifikasi dan Penyebaran... 9 Morfologi... 11 Komposisi Kelompok... 12 Reproduksi... 13 Populasi Ungko... 14 Kepadatan Populasi... 14 Sistem Informasi Geografi... 15 Konsep Dasar Sistem Informasi Geografi... 15 Aplikasi GIS untuk Pengelolaan Sumberdaya Hutan... 16 Keadaan Umum Taman Nasional Batang Gadis... 17 Letak dan Luas... 17 Keanekaragaman Hayati... 18 Keragaman Flora... 18 Keragaman Fauna... 19 Penetapan TN Batang Gadis sebagai Taman Nasional... 20 BAHAN DAN METODE PENELITIAN... 21 Waktu dan Tempat... 21 Waktu... 21 Tempat... 21 Bahan dan Alat... 22 Bahan... 22 Alat... 22 Metode... 22 Penentuan Lokasi... 22 Pengumpulan Data Vegetasi... 23 Profil Habitat... 24

Pohon Sumber Pakan... 24 Pohon Tempat Tidur... 24 Pengumpulan Data Estimasi Populasi... 25 Pengumpulan Informasi Geografi... 26 Pengumpulan Data Aspek Konservasi... 27 Analisis Data... 28 Vegetasi... 28 Keanekaragaman Jenis... 29 Estimasi Populasi... 30 Ukuran Kelompok... 30 Analisis Sistem Informasi Geografi... 31 Aspek Konservasi... 31 HASIL DAN PEMBAHASAN... 32 Keadaan Umum Lokasi Penelitian... 32 Habitat Ungko... 35 Kerapatan dan Keragaman Jenis... 35 Indeks Nilai Penting (INP)... 39 Ekologi Populasi... 40 Pohon Sumber Pakan Ungko... 40 Pohon Tempat Tidur Ungko... 44 Estimasi Populasi... 49 Analisis Populasi Berdasarkan Suara... 49 Laju Vokalisasi... 49 Analisis Populasi Berdasarkan Pemetaan Kawasan... 52 Sebaran Ungko... 52 Komposisi Kelompok... 55 Kepadatan Populasi... 57 Aspek Konservasi... 61 Degradasi Habitat... 61 Pola Pemanfaatan Lahan oleh Masyarakat... 64 Persepsi Masyarakat terhadap Konservasi Ungko... 66 SIMPULAN DAN SARAN... 68 Simpulan... 68 Saran... 68 DAFTAR PUSTAKA... 69 LAMPIRAN... 74

DAFTAR TABEL Halaman 1. Estimasi populasi Hylobates sp di Indonesia... 14 2. Profil vegetasi tingkat pohon pada habitat ungko... 35 3. Nilai INP tertinggi jenis vegetasi tingkat pohon yang mendominasi di kawasan hutan TN Batang Gadis... 39 4. Pohon sumber pakan ungko di areal penelitian dalam luasan 0,52 ha... 42 5. Famili yang dimanfaatkan sebagai pohon tempat tidur ungko... 45 6. Rerata jumlah kelompok yang diidentifikasi di setiap lokasi peneliti...... 51 7. Komposisi kelompok ungko di TN Batang Gadis... 56 8. Ukuran populasi dan kelompok ungko... 60

DAFTAR GAMBAR Halaman 1. Kerangka pemikiran penelitian... 5 2. Peta sebaran Hylobates agilis di Sumatera, Semenanjung Malaysia dan Thailand (Geissmann 1995)... 10 3. Variasi warna rambut Hylobates agilis (Geissmann 2000)... 12 4. Hylobates agilis: betina subadult (A), betina dewasa (B) bayi (infant) (C), dan jantan dewasa (D) (Geissmann 2000).... 13 5. Peta kawasan konservasi TN Batang Gadis... 17 6. Keanekaragaman flora TN Batang Gadis: bunga kantung semar, Rafflesia sp dan alpine flower (Departemen Kehutanan 2004)... 19 7. Keanekaragaman fauna TN Batang Gadis: harimau sumatera, kambing hutan dan kucing emas (Departemen Kehutanan 2004)... 19 8. Lokasi penelitian di Desa Aek Nangali... 21 9. Disain metode garis berpetak... 23 10. Disain jalur transek... 26 11. Disain areal pengamatan Fixed Point Count (Segitiga ungu adalah pos dengar dan A adalah luas areal pengamatan ) (Duma 2007)... 26 12. Kondisi lokasi penelitian: hutan primer (A), hutan bekas ladang (B) dan hutan bekas tebangan (C).... 34 13. Profil habitat ungko habitat ungko dalam petak 20x40 m 2... 38 14. Buah yang dikonsumsi ungko di TN Batang Gadis langsat hutan (A), torop/cempedak (B), gumbot laut (C), gitan (D), asam kandis (E), dan gumbot besar (D)... 43 15. Kisaran diameter dan tinggi pohon tempat tidur ungko pada lokasi penelitian... 46 16. Karakteristik pohon tempat tidur ungko dengan percabangan yang lebar... 47 17. Peta sebaran kelompok di HBL, HBT dan HP... 48 18. Persentase vokalisasi kelompok pada cuaca yang berbeda... 50

19. Persentase sebaran populasi ungko per ketinggian di TN Batang Gadis... 53 20. Peta sebaran ungko berdasarkan ketinggian pada lokasi penelitian... 54 21. Tutupan lahan TN Batang Gadis... 58 22. Peta sebaran kelompok menurut kelas ketinggian... 59 23. Sumber pendapatan masyarakat Desa Aek Nangali... 64 24. Mata pencaharian masyarakat Desa Aek Nangali... 65 25. Persentase (%) persepsi terhadap keberadaan ungko oleh Masyarakat Desa Aek Nangali... 66

DAFTAR LAMPIRAN Halaman 1. Jenis pohon TN Batang Gadis... 76 2. Jenis pohon pada setiap lokasi penelitian... 78 3. Pohon sumber pakan ungko... 80 4. Analisis vegetasi hutan bekas ladang... 81 5. Analisis vegetasi hutan bekas tebangan... 82 6. Analisis vegetasi hutan primer... 83 7. Profil pohon tempat tidur ungko... 84 8. Analisis statistika... 85 9. Lembar borang... 86