MODEL SIMULASI SISTEM DINAMIK DALAM SISTEM PRODUKSI DAN PERTUMBUHAN PASAR

dokumen-dokumen yang mirip
MODEL SIMULASI SISTEM DINAMIK DALAM SISTEM PRODUKSI DAN PERTUMBUHAN PASAR

PERANCANGAN SKENARIO KEBIJAKAN PERENCANAAN KAPASITAS TERPASANG PADA INDUSTRI SEMEN DENGAN BERBASIS MODEL SISTEM DINAMIK

PERANCANGAN SKENARIO KEBIJAKAN PERENCANAAN KAPASITAS TERPASANG PADA INDUSTRI SEMEN DENGAN BERBASIS MODEL SISTEM DINAMIK

SIMULASI SISTEM DINAMIK TERHADAP ANALISIS FAKTOR PERTUMBUHAN UKM SEKTOR PERTANIAN DAN PENGARUHNYA TERHADAP PDRB PROVINSI JAWA TIMUR

Pengembangan Sistem Dinamik dalam Pengelolaan Manajemen Distribusi Logistik Terhadap Perkembangan Teknologi Informasi pada PT Sunan Inti Perkasa

Prosiding Seminar Nasional Manajemen Teknologi XXII Program Studi MMT-ITS, Surabaya 24 Januari 2015

SIMULASI NILAI PENJUALAN PRODUK BERBAHAN BAKU JAHE GINSENG: STUDI KASUS PT XYZ

PENENTUAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKTIFITAS PADA PROYEK KONSTRUKSI DENGAN SISTEM DINAMIK

Pengendalian Persediaan Bahan Baku dengan Model Sistem Dinamik (Studi Pada Perusahaan Furniture)

Pemodelan Dan Simulasi Sistem Industri Manufaktur Menggunakan Metode Simulasi Hybrid (Studi Kasus: PT. Kelola Mina Laut)

SIDANG AKHIR Laboratorium Sistem Pendukung Keputusan dan Intelijensia Bisnis

Optimasi Supply Chain Product Cat PT. X dengan Menggunakan Sistem Dinamik

JURNAL TEKNIK POMITS Vol. 1, No. 1, [2012) 1-5 1

Model System Dinamics

PERAMALAN PRODUKSI KEDELAI MENGGUNAKAN PENDEKATAN SISTEM DINAMIK

PERANCANGAN SISTEM PENELUSURAN MATERIAL PT ALSTOM POWER ESI SURABAYA

PERANCANGAN DATABASE TELECENTER - JATIM BERBASIS WEB

DAFTAR PUSTAKA , (2000), Undang-Undang Negara Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2000 tentang Program Pembangunan Nasional, Jakarta.

Pengembangan Model Simulasi Sistem Dinamik untuk Meningkatkan Pendapatan Unit Rawat Jalan Rumah Sakit (Studi Kasus: RSI Jemursari Surabaya)

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA UNTUK PENJUALAN PADA PT.TETSIN MOCHI INDONESIA BERBASIS WEB

KONSEP PASAR. Dapat menghasilkan skala ekonomi Investasi kecil Hasil besar Resiko kecil C & C 2

ANALISIS KOMPOSISI KAPAL DRY-BULK CARRIER PT. X DENGAN METODOLOGI SISTEM DINAMIK

ANALISIS SISTEM PRODUKSI TERHADAP PROFIT

Perancangan Alat Bantu Pengambilan Keputusan Berbasis Sistem Dinamik Untuk Mengevaluasi Kebutuhan Kapasitas Bandara Juanda

PENGUKURAN KINERJA PENJADWALAN PRODUKSI PADA IKM TEKSTIL BAJU MUSLIM XYZ DENGAN METODE SCOR

PERANCANGAN MODEL SISTEM ANALISIS KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN (PENDEKATAN SISTEM DINAMIK)

Nurdin Rahmanto Jurusan Teknik Mesin dan Industri, Fakultas Teknik UGM Jl. Grafika No.2, Yogyakarta 55281

JURNAL REKAYASA DAN MANAJEMEN SISTEM INDUSTRI VOL. 3 NO. 2 TEKNIK INDUSTRI UNIVERSITAS BRAWIJAYA

OPTIMASI PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN BAHAN BAKU DI PT. SIANTAR TOP TBK ABSTRAK

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

JURNAL TEKNIK POMITS Vol. 1, No. 1, (2012) 1-5 1

enterprise resource planning, penjualan, produksi, work order, otomatisasi

PERANCANGAN DATABASE TELECENTER - JATIM BERBASIS WEB

Model Dinamik Perkembangan Perumahan dan Apartemen di Kota Surabaya

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MATERIAL PRODUK KEMASAN MENGGUNAKAN METODE FIFO PADA PT. CRS

PROGRAM SIMULASI PERENCANAAN USAHA PADA KESATUAN PEMANGKUAN HUTAN (KPH)

DESAIN LAYANAN SI/TI PADA PROSES PELAYANAN DARAH MENGGUNAKAN SERVICE DESIGN ITIL V3 STUDI KASUS UNIT DONOR DARAH PMI JAWA TIMUR

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Apakah System Dynamics itu?

APLIKASI PENGAMBILAN KEPUTUSAN ALTERNATIF PEMILIHAN OBAT DENGAN MEMANFAATKAN XPERTRULE

BAB I PENDAHULUAN. Pada umumnya, tujuan akhir suatu perusahaan adalah untuk memperoleh

Analisis Faktor Produktivitas Gula Nasional dan Pengaruhnya Terhadap Harga Gula Domestik dan Permintaan Gula Impor. Lilis Ernawati

BAB 1 PENDAHLUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

PEMBUATAN PORTOFOLIO APLIKASI DINAS XYZ

JURNAL TEKNIK POMITS Vol. 1, No. 1, (2013) 1-6 1

PENJADWALAN PRODUKSI DI PT. AA UNIT II UNTUK MEMINIMUMKAN MAKE SPAN

PENERAPAN MODEL SISTEM DINAMIS UNTUK MENGANALISA KETERSEDIAAN PART DI PT KOMATSU REMAN INDONESIA

SYSTEM DYNAMICS (Model Kuantitatif) oleh Dr. Andreo Wahyudi Atmoko, MSi.

IMPLEMENTASI METODE HEURISTIK DAN SIMULASI UNTUK MENYEIMBANGKAN LINI PERAKITAN LAMPU

BAB I PENDAHULUAN. Kotler dan Keller (2012) pada bukunya Marketing Management di bab 20

DESAIN SISTEM INFORMASI PRODUKSI DI PT INDOSIPA BETON

PERBANDINGAN HASIL ESTIMASI PARAMETER GENERALIZED SPACE TIME AUTOREGRESSIVE (GSTAR) DENGAN VARIABEL EKSOGEN BERTIPE METRIK

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PENGEMBANGAN MODEL RANTAI PASOK PRODUKSI BERAS UNTUK MENINGKATKAN KETAHANAN PANGAN DENGAN MENGGUNAKAN SISTEM DINAMIK

PENGENDALI TEMPERATUR FLUIDA PADA HEAT EXCHANGER DENGAN MENGGUNAKAN JARINGAN SARAF TIRUAN PREDIKTIF

TUGAS AKHIR INVESTASI MESIN EXTRUDER DOUBLE LAYER BERDASARKAN ANALISA KAPASITAS DI PT. IRC INOAC INDONESIA RUBBER GOODS DIVISION

JURNAL TEKNIK POMITS Vol. 1, No. 1, (2014) 1

PENGEMBANGAN SOFTWARE SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PADA PERUSAHAAN PERHIASAN SENTOSA ABADI

SIMULASI SISTEM DINAMIK ANALISIS PENGARUH PERFORMA EKONOMI MAKRO TERHADAP ANGKA KEMISKINAN

JURNAL TEKNIK POMITS Vol. 1, No. 1, (2013) 1-8 1

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

PERENCANAAN OPERASIONAL DISTRIBUSI SURAT KABAR DARI PERCETAKAN KE SEJUMLAH AGEN DI KOTA SURABAYA ABSTRAK

OPTIMALISASI INTERVAL WAKTU PENGGANTIAN KOMPONEN MESIN PACKER TEPUNG TERIGU KEMASAN 25 KG DI PT X

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam pertumbuhan industri otomotif di Indonesia, salah satunya adalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Keberhasilan suatu perusahaan sangat bergantung pada banyak hal,

Pengembangan Model Simulasi Sistem Dinamis Keseimbangan Jumlah Input - Output Mahasiswa

PEMBUATAN DESAIN SISTEM CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT UNTUK MEMPERTAHANKAN DAN MEMPERLUAS HUBUNGAN DENGAN PELANGGAN PADA SEKURITAS ABC

SISTEM PRODUKSI MODUL PERENCANAAN DAN PENGEMBANGAN PRODUK OLEH WALHYU PURWANTO

ABSTRAK. Kata Kunci : Pelayanan prima, Kepuasan pelanggan, Maturity level, COBIT 4.1, Sistem Dinamik

DATA TIME SERIES DAN PROYEKSI. ADIWAN ARITENANG, PhD PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA ITB

model simulasi dan formulasi yang dibuat telah benar dan logis serta dapat mereprsentasikan kondisi eksisting.

RANCANG BANGUN SISTEM PENELUSURAN DAGING SAPI DI PT.X

VISUALISASI PENJUALAN DAN LOKASI PENJUALAN MENGGUNAKAN GOOGLE MAP SERTA PROYEKSI PERMINTAAN FLEXY DAN MODEM DI MASA MENDATANG (STUDI KASUS: PT

PEMODELAN SISTEM PENGELOLAAN ZAKAT, INFAQ, DAN SHADAQAH SEBAGAI DANA PRODUKTIF DALAM PROGRAM PEMBERDAYAAN EKONOMI UNTUK USAHA MIKRO

PERANCANGAN APLIKASI PENENTUAN HARGA PRODUK CETAKAN DI PT.XYZ

BAB III METODOLOGI SYSTEM DYNAMICS

BAB I PENDAHULUAN. Supply chain (rantai pasok) merupakan suatu sistem yang

BAB II LANDASAN TEORI

Presentasi Tugas Akhir - KS091336

EVALUASI STRUKTUR SUPPLY CHAIN

3. METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. wisata. Pariwisata merupakan bagian dari wisata yaitu segala sesuatu yang

PERENCANAAN STRATEGIS SISTEM INFORMASI/TEKNOLOGI INFORMASI PADA STMIK YADIKA BANGIL

ANALISA PILIHAN INVESTASI ANTARA APARTEMEN DAN LANDED HOUSE UNTUK KAWASAN MILIK PT. X DI SIDOARJO

Jurnal Sistem Informasi Dan Bisnis Cerdas Vol. 6, No. 1. Februari 2013

Pembangunan Perangkat Lunak Peramalan Penjualan Dan Perencanaan Pemesanan Untuk Membantu Manajemen Persediaan Pada Perusahaan Dagang

PENGEMBANGAN MODEL ANALISIS KEBIJAKAN INDUSTRI PENGOLAHAN BUAH MENGGUNAKAN METODOLOGI DINAMIKA SISTEM

PERBANDINGAN PRODUCT LAYOUT DAN PROCESS LAYOUT DALAM PERBAIKAN TATA LETAK PT. ALMICOS PRATAMA DENGAN METODE SIMULASI

VIII PENGENDALIAN PERSEDIAAN BERAS ORGANIK

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi industri manufaktur dalam beberapa dekade terakhir ini

DIRECT & DATABASE MARKETING

BAB I PENDAHULUAN. menghasilkan output yang memenuhi tujuan sistem tersebut. lainnya yang ditentukan oleh manajemen.

MAKALAH PEMODELAN SISTEM PEMODELAN MATEMATIS. (Studi Kasus Pada Lubricant Oil Division)

BAB 3 METODE PENELITIAN

PENENTUAN JUMLAH FORKLIFT PADA PROSES PEMUATAN DI GUDANG PT. CM DENGAN MENGGUNAKAN METODE SIMULASI DISKRIT

PENGEMBANGAN APLIKASI BANTU BERBASIS WEB SEBAGAI PENUNJANG BISNIS MULTI LEVEL MARKETING PULSA ELEKTRIK

TUGAS AKHIR. MUTIA RATIH IZZATY Dosen Pembimbing Erma Suryani S.T, M.T, Ph.D NIP

Pertemuan 4 Sejarah Perkembangan ERP

PERANCANGAN SISTEM KOLABORASI SUPPLY CHAIN UNTUK MEMPERCEPAT PERTUMBUHAN UKM

Transkripsi:

MODEL SIMULASI SISTEM DINAMIK DALAM SISTEM PRODUKSI DAN PERTUMBUHAN PASAR Erma Suryani Program Studi Sistem Infomasi, Fakultas Teknologi Informasi, Institut Teknologi Sepuluh Nopember Kampus ITS, Jl. Raya ITS, Sukolilo Surabaya 6111, Telp. + 62 31 5939214, Fax. + 62 31 591384 E-mail: erma@its-sby.edu ABSTRAK Adanya tingkat persaingan yang ketat saat ini, menuntut perusahaan untuk terus melakukan inovasi produk supaya tetap bertahan. Saat yang tepat untuk inovasi produk inilah yang harus diidentifikasi oleh pihak manajemen agar keputusan yang diambil tepat mengenai sasaran, sebelum pangsa pasarnya mengalami penurunan. Hal lain yang tidak kalah pentingnya adalah membuat keputusan berapa banyaknya jumlah produksi dan apakah kapasitas produksi perusahaan mampu untuk memenuhi kebutuhan pasar. Penggunaan model simulasi sistem dinamik akan membantu memecahkan masalah tersebut. Terdapat beberapa sub model yang dikembangkan diantaranya yaitu sub model customer, order serta produksi. Periode simulasi dilakukan selama lima tahun dengan mempertimbangkan umur kapasitas fasilitas produksi dan dinamika customer (konsumen). Dari hasil simulasi didapat bahwa kapasitas produksi suatu perusahaan dipengaruhi oleh kapasitas yang diinginkan (desired production), investasi (investment) dan pengurangan kapasitas akibat umur kapasitas (reduction). Konsumen potensial suatu produk, pada awalnya bisa saja memiliki jumlah yang besar namun bisa berkurang jika mereka beralih ke perusahaan lain karena perusahaan kurang baik dalam mengkomunikasikan produknya dan adanya perubahan selera konsumen yang tidak dapat dibaca oleh perusahaan tersebut. Besarnya jumlah (timbunan order) dipengaruhi oleh desired backlog yang tergantung pada service level yang ditetapkan oleh manajemen, order yang diterima dan produksi. Kata Kunci: Sistem Dinamik, Kapasitas, Order, Produk, Customer, Investasi,Umur Kapasitas, Simulasi 1. PENDAHULUAN Seiring dengan meningkatnya preferensi konsumen, perusahaan dituntut untuk melakukan segmentasi pasar secara seksama, dan mengidentifikasi kebutuhan mereka, serta siap untuk mengembangkan dan meluncurkan produk baru. Tingkat persaingan yang ketat saat ini, menuntut perusahaan untuk terus melakukan inovasi produk agar menang dalam persaingan. Perubahan kebutuhan dan selera konsumen serta perkembangan teknologi mengakibatkan siklus hidup produk lebih singkat. Dari uraian diatas, maka permasalahan yang dihadapi diantaranya adalah: 1. Bagaimana merancang model yang dapat meramalkan pertumbuhan pangsa pasar perusahaan 2. Bagaimana merancang model yang dapat meramalkan jumlah order dan produksi 3. Bagaimana merancang model yang dapat meramalkan kapasitas produksi perusahaan 2. PENGEMBANGAN MODEL SISTEM DINAMIK Model sistem dinamik merupakan metodologi pemodelan sistem yang dikembangkan oleh Jay W. Forrester. Prinsip utama dari metode ini adalah umpan balik (close loop thinking) yang berupa pengiriman dan pengembalian informasi. Adapun tujuan dari pendekatan sistem dinamik adalah memahami perilaku sistem. Pengembangan model dilakukan dengan membuat beberapa sub model yang erat kaitannya dengan tujuan pembuatan model. Beberapa variabel model sistem dinamik diantaranya yaitu : Level yang merupakan akumulasi aliran dari waktu ke waktu, Rate yang menunjukkan laju aliran, dan Auxiliary yang merupakan variabel bantu. Beberapa sub model yang dikembangkan pada pada sistem ini diantaranya yaitu: - Sub Model Customer (konsumen) Pada sub model ini jumlah customer ditentukan oleh jumlah customer awal dan customer potensial. Variabel CONTACT RATE merupakan rata-rata kontak yang dilakukan terhadap customer dalam 1 tahun. Total market mewakili pangsa pasar keseluruhan yang didapat dari variabel potential customer, waiting customer, dan customer. Dalam sub model ini ditampilkan variabel Waiting Customer yang merupakan selisih antara rate completions (customer yang sudah mendapatkan produk) dan committals (customer yang tidak dihubungi dan 112

Suryani, Model Simulasi Sistem dinamik beralih ke kompetitor). Diagram simulasi Sub Model Customer dapat dilihat pada gambar 1. CONTACT RATE non customer contacts P otential SALES FRACTION committals Sub Model Custom er customer with non <Potential > customer contacts <Waiting > W aiting P RODUCT P ER CUSTOME R customer prevalence completions total market Gambar 1. Diagram Simulasi Customer INITIAL CUSTOME RS - Sub Model Order (pesanan) Pada sub model order terdapat beberapa variabel level seperti New, Product In Use, Replacement. Variabel level mengidentifikasikan adanya akumulasi pada saat tertentu. Variabel merupakan order yang masih belum bisa dipenuhi oleh perusahaan. Dalam model ini diasumsikan bahwa kecepatan pengiriman normal ( NORMAL DELIVERY DELAY ) adalah delapan kali dalam setahun. Diagram simulasi Sub Model Order dapat dilihat pada gambar 2. <committ als> new orders NORMAL DELIVERY DELAY P RODUCT P ER CUST OMER total orders New P roduct Replacement In Use new shipments replacement orders <total backlog> <> AVERAGE LIFE P RODUCT replacement shipments total shipments <New > total backlog <NORMAL DELIV ERY DELAY> - Sub Model Produksi Pada sub model produksi dapat dilihat bahwa kapasitas produksi ditentukan oleh besarnya modal investasi yang dimiliki perusahaan serta jumlah produksi yang diinginkan. Dalam sub model ini terdapat tiga buah variabel level yaitu Capacity, Average Order, dan. Dalam sub model ini diasumsikan umur kapasitas sebesar dua tahun dan waktu order rata-rata 4 kali dalam satu tahun. TIME TO ADJUST CAP ACITY capacity adjustment Average Orders TIME AVERAGE ORDERS investment desired capacity TIME TO CORRECT BACKLOG replacement investment desired backlog TARGET DELIVERY DELAY Capacity desired production backlog correction orders received <total orders> reductions potential production CAPACITY LIFE production Gambar 3. Diagram Simulasi Produksi delivery delay 3. SIMULASI MODEL Simulasi dilakukan dalam horizon waktu 5 tahun dengan mempertimbangkan umur kapasitas fasilitas produksi dan dinamika customer (konsumen). Jika jika horizon waktu terlalu panjang, maka kemungkinan struktur model tidak relevan lagi karena dalam interval waktu tersebut dapat terjadi berbagai aktivitas yang berada di luar kontrol struktur model. Adapun software yang digunakan dalam menjalankan aplikasi ini adalah Ventana Simulations (Vensim). 4. UJI COBA DAN ANALISA Proses uji coba dilakukan dengan menjalankan simulasi tiap sub model dengan horizon waktu 5 tahun. Berikut akan dibahas hasil Simulasi dari tiap sub model. - Sub model customer. Beberapa variabel penting diantaranya adalah potential customer dan total market. Hasil Simulasi dari potential customer dapat dilihat pada gambar 4. Gambar 2. Diagram Simulasi Order (Pesanan) 113

Volume 4, Nomor 2, Juli 25 : 112-117 Potential 15 M 1 M 5 M committals 15 M 1 M 5 M completions 1.25 2.5 3.75 5 Gambar 4. Hasil Simulasi Potential Customer 1.25 2.5 3.75 5 Gambar 5. Hasil Simulasi Variabel Customer Dari hasil simulasi pada gambar 4 dapat diinterpretasikan bahwa potensial customer terhadap suatu produk, awalnya memiliki jumlah yang besar di tahun pertama. Namun di tahun kedua, banyak customer potensial yang beralih karena perusahaan kurang baik dalam mengkomunikasikan produknya dan adanya perubahan selera konsumen yang tidak dapat dibaca oleh perusahaan, sehingga perusahaan kehilangan pangsa pasarnya. Sedangkan dari hasil simulasi terhadap variabel customer pada gambar 5 dapat dilihat bahwa pada tahun pertama s/d tahun ke tiga mengalami pertumbuhan, namun mendekati tahun ke empat s/d tahun ke lima, jumlah customer mengalami stagnasi. Untuk melihat pangsa pasar keseluruhan kita dapat menggunakan hasil simulasi terhadap variabel total market seperti terlihat pada gambar 6. total market 15 M 1 M 1 M Potential 1 M Waiting 8, 4, 1.25 2.5 3.75 5 Gambar 6. Hasil Simulasi Variabel Total Market Dari gambar 6 dapat dilihat bahwa total market selama 5 tahun praktis tidak mengalami perubahan, karena dipicu oleh variabel customer yang hanya tumbuh di tahun pertama s/d tahun ke dua, potensial customer yang mulai menurun setelah tahun pertama dan menurun terus di tahun-tahun berikutnya, serta waiting customer yang mencapai puncak di tahun ke dua dan menurun lagi ditahun-tahun berikutnya. - Sub model Orders. Beberapa variabel penting diantaranya adalah total orders, new orders, dan replacement orders. Hasil Simulasi dari variabel total orders dapat dilihat pada gambar 7. Dari hasil simulasi ini dapat dilihat bahwa total orders mengalami peningkatan di tahun pertama dan mencapai puncaknya di tahun ke dua, namun kemudian menurun lagi sampai di tahun ke tiga dan akhirnya stagnan mulai tahun ke empat sampai dengan tahun ke lima. New order memiliki peningkatan yang drastis memasuki tahun kedua, namun setelah tahun ke dua mengalami penurunan yang drastic, karena dipicu oleh meningkatnya variabel 114

Suryani, Model Simulasi Sistem dinamik replenishment order yang erat kaitannya dengan umur produk (AVERAGE LIFE PRODUCT ) total orders new orders replacement orders 1.25 2.5 3.75 5 Gambar 7. Hasil Simulasi Variabel Total Orders - Sub model Produksi. Beberapa variabel penting dalam sub model produksi diantaranya adalah production, desired production, potential production, capacity dan backlog. Dari gambar 8 dapat dilihat bahwa produksi di tahun pertama dan kedua mengalami stagnasi beberapa varibel yang mempengaruhi seperti desired production dan potential production juga mengalami hal yang sama. Variabel potential production sangat dipengaruhi oleh kapasitas produksi yang dimiliki oleh suatu perusahaan, dalam simulasi ini terlihat mencapai puncaknya setelah tahun ketiga dan menurun secara perlahan sampai tahun ke lima. Hasil simulasi variabel kapasitas dapat dilihat pada gambar 9. Dari gambar 9 dapat dilihat bahwa kapasitas produksi suatu perusahaan dipengaruhi oleh kapasitas yang diinginkan (desired production), investasi (investment), dan pengurangan kapasitas akibat umur kapasitas (reduction). Hasil simulasi variabel investment dapat dilihat pada gambar 1. Sedangkan hasil simulasi variabel desired production dapat dilihat pada gambar 11. production desired production potential production 1.25 2.5 3.75 5 Gambar 8. Hasil Simulasi Variabel Production Capacity desired capacity investment reductions 1.25 2.5 3.75 5 115

Volume 4, Nomor 2, Juli 25 : 112-117 investment Gambar 9. Hasil Simulasi Variabel Capacity capacity adjustment 2.85 M 1.7 M 55, -. replacement investment 1 M Gambar 1. Hasil Simulasi Variabel Investment desired production Average Orders 3.5 M 2.5 M backlog correction 1 M 1.25 2.5 3.75 5 1.25 2.5 3.75 5 Gambar 11. Hasil Simulasi Variabel Desired Production Hasil simulasi variabel dapat dilihat pada gambar 12. Dari gambar 12 dapat dilihat bahwa variabel dipengaruhi oleh desired backlog, order received dan production. Desired backlog ini dipengaruhi oleh service level yang ditetapkan oleh manajemen perusahaan. Di tahun pertama s/d tahun ke dua backlog mengalami stagnasi, meningkat dengan tajam s/d tahun ke tiga serta mulai menurun sampai dengan tahun ke lima. Hal ini disebabkan karena order yang diterima dan timbunan order (backlog) yang diinginkan cenderung datar mulai tahun ke tiga s/d ke lima, sedangkan produksi mencapai puncak mendekati tahun ke empat, kemudian mulai menurun s/d tahun ke lima. 1 M desired backlog 6, 4, 2, orders received production 1.25 2.5 3.75 5 Gambar 12. Hasil Simulasi Variabel 116

Suryani, Model Simulasi Sistem dinamik 5. KESIMPULAN Dari analisa hasil simulasi diatas dapat diambil beberapa kesimpulan diantaranya yaitu: 1. Konsumen potensial (potensial customer) suatu produk, pada awalnya memiliki jumlah yang besar namun bisa berkurang jika mereka beralih ke perusahaan lain karena perusahaan kurang baik dalam mengkomunikasikan produknya dan adanya perubahan selera konsumen yang tidak dapat dibaca oleh perusahaan tersebut. 2. Kapasitas produksi suatu perusahaan dipengaruhi oleh kapasitas yang diinginkan (desired production), investasi (investment) dan pengurangan kapasitas akibat umur kapasitas (reduction). 3. Besarnya jumlah (timbunan order) dipengaruhi oleh desired backlog, order received dan production. Desired backlog ini dipengaruhi oleh service level yang ditetapkan oleh manajemen perusahaan. 6. DAFTAR PUSTAKA 1. R. G. Coyle, System Dynamics Modeling, cranfield university. 2. Jay W forrester, Industrial Dynamics, mit press. Cambridge. 3. Sushil, System Dynamics: A Practical Approach for Managerial Problems, Wiley Eastern Limited. 4. Vensim Reference Manual, Ventana Systems Inc. 5. Vensim User s Guide Ventana Systems Inc. 117