Membangun Basisdata dengan NORMALISASI TABEL MUHAMMAD BANDA SELAMAT

dokumen-dokumen yang mirip
CONTOH DESAIN BASISDATA RELASIONAL By Muhammad Banda Selamat

NORMALISASI. Basis Data. Gentisya Tri Mardiani, S.Kom., M.Kom

ANOMALI. Anomali ada 3 jenis yaitu: Anomali pengubahan Anomali penyisipan Anomali penghapusan

20 Bhs.Jepang Misalnya akan dibuka kursus baru yaitu Bhs.Jerman dengan biaya akan tetapi belum ada seorangpun yang ikut kursus ini, shg

Mengotimalisasi redundansi Menghilangkan anomali

Perancangan Basis Data

Bentuk normal pertama (1NF) untuk menghilangkan atribut bernilai jamak. Bentuk normal kedua (2NF) untuk menghilangkan kebergantungan parsial.

Basis Data 1 - TIS3333

BAB IV Normalisasi Data

NORMALISASI DATA POKOK BAHASAN. Pendahuluan

Normalisasi Lanjut. I. Review Normalisasi

NORMALISASI. Normalisasi adalah suatu teknik untuk mengorganisasi data ke dalam tabel tabel

PERANCANGAN BASIS DATA PERTEMUAN KE -3. Rauf Fauzan, S.Kom.,M.Kom

NORMALISASI UNTUK BASIS DATA RELASIONAL

BAB II DASAR TEORI PENELITIAN

Pendekatan Normalisasi

Satuan Acara Perkuliahan

BASIS DATA (BS203) NORMALISASI. fb: NDoro Edi. Page 1

Materi 3 BASIS DATA 3 SKS Semester 4 S1 Sistem Informasi UNIKOM 2016 Nizar Rabbi Radliya

NORMALISASI. By Mrs Imana Malia Kondou

Implementasi Basis Data

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN APLIKASI

BASIS DATA (BS203) NORMALISASI. fb: NDoro Edi. Page 1

Contents. Normalisasi. Bentuk Normalisasi. Dependency. Status Kunci (Key) Dekomposisi

NORMALISASI. Data diuraikan dalam bentuk tabel, selanjutnya dianalisis berdasarkan persyaratan tertentu ke beberapa tingkat.

Pertemuan VII Normalization (1) Fak. Teknik Jurusan Teknik Informatika. Caca E. Supriana, S.Si.,MT.

DESAIN DATABASE. Pertemuan 06 3 SKS

PENGANTAR BASIS DATA

BAB III Basis Data Relasional

FAKTUR PEMBELIAN BARANG

NORMALISASI. Definisi. Tujuan dari Normalisasi. Proses Normalisasi

Satuan Acara Perkuliahan

NORMALISASI BASIS DATA. Institut Teknologi Sumatera

Pertemuan 9. By. Rita Wiryasaputra, ST., M. Cs.

BAB IX LINKED LIST (SENARAI BERANTAI)

NORMALISASI. Suzan Agustri 60

SISTEM BASIS DATA AUB SURAKARTA

Sekolah Tinggi Teknologi Adisutjipto Yogyakarta

OVERVIEW BASIS DATA RELASIONAL. Oleh: Ir. M. Ramadhan, MT

Normalisasi Donny Yulianto, S.Kom

Materi 4 BASIS DATA 3 SKS Semester 4 S1 Sistem Informasi UNIKOM 2016 Nizar Rabbi Radliya

NORMALISASI DATA. Basis Data

HAL YANG PENTING DIINGAT DI DALAM TAHAPAN NORMALISASI

Database desain juga termasuk diagram ER (Entity-hubungan model). Diagram ER adalah diagram yang membantu merancang database secara efektif dan

Copyright 2005 PENS-ITS C H A P T E R

Desain Sistem Basis Data. 1. Struktur Basis Data 2. Normalisasi Data 3. ERD (entity relationship diagram)

Materi 5 BASIS DATA 3 SKS Semester 4 S1 Sistem Informasi UNIKOM 2016 Nizar Rabbi Radliya

MODEL RELASI ENTITAS UNTUK BASIS DATA PADA SISTEM INFORMASI DAERAH PENANGKAPAN IKAN TUNA

KODE MK : ST 126 UT3. Pemodelan Data. Agus Romadhona

Anomali adalah proses pada basis data yang memberikan efek samping yang tidak diharapkan (misalnya ketidakkonsistenan data karena adanya redudansi).

STK 572 Manajemen Data Statistik. Tim Dosen: Dr. Farit Muhammad Affendi Dr. Agus M Soleh

PERANCANGAN BASIS DATA. Alif Finandhita, S.Kom

BAB IV PERANCANGAN SISTEM

BAB IV NORMALISASI. Normalisasi adalah suatu teknik untuk mengorganisasi data ke dalam tabel tabel untuk

Materi 1 BASIS DATA 3 SKS Semester 4 S1 Sistem Informasi UNIKOM 2016 Nizar Rabbi Radliya

Teknik Normalisasi. Normalisasi adalah proses pengelompokan atribute-atribute dari suatu relasi sehingga membentuk WELL STRUCTURE RELATION.

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN. Penulis melakukan penelitian pada toko AP Music Gallery Bandung yang

Daftar kelompok Kelas Mahasiswa Angkatan 52 Program Pendidikan Kompetensi Umum Institut Pertanian Bogor

Normalisasi. Normalisasi adalah proses pembentukan struktur basis data sehingga sebagian besar ambiguity bisa dihilangkan.

Tujuan Umum Tujuan Khusus Pokok Bahasan/Materi

Desain Sistem Basis Data. 1. Struktur Basis Data 2. Normalisasi Data 3. ERD (entity relationship diagram)

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

Materi 1 SISTEM BASIS DATA 3 SKS Semester 2 S1 Sistem Informasi UNIKOM 2017 Nizar Rabbi Radliya

Normalisasi. Didi Supriyadi, S.T., M.Kom Pertemuan ke-6

PERANCANGAN BASIS DATA

POHON CARI BINER (Binary Search Tree)

IMPLEMENTASI BASIS DATA. By : I Ngh Putu Mardika, S.Pd

C H A P T E R. Copyright 2005 PENS-ITS

BAB 5 ANOMALI DAN INTEGRITAS DATA PADA MODEL RELASIONAL

DESAIN DAN IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI Studi Kasus Perpustakaan Universitas Halmahera. Benisius.

Tahapan Proses Normalisasi

2. First Normal Form (1NF) Suatu tabel dianggap normal ke satu (1NF) jika : - Tidak terdapat baris yang bernilai ganda atau duplikat.

Normalisasi Data. Author : Minarni, S.Kom.,MM

VISUAL PROGRAMMING 2. bangdanu.wordpress.com. By: Danu Wira Pangestu

NORMALISASI. Dr.Budi Setiyono, MT

Materi 1 PERANCANGAN BASIS DATA (PBD) 3 SKS Semester 5 S1 Sistem Informasi UNIKOM 2014 Nizar Rabbi Radliya

BAB 6 BENTUK BENTUK NORMALISASI

Normalisasi. Normalisasi. Normalisasi. Tabel Universal. Tabel Universal 02/12/2010. (Pert. 8) Normalisasi

PERANCANGAN SISTEM TERINCI DATABASE

Database System 4 Normalization

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

SISTEM BASIS DATA. Pertemuan 4. 3 SKS Semester 2 S1 Sistem Informasi Nizar Rabbi Radliya

BASIS DATA. Desain Database dan Normalisasi. Fakultas Ilmu Komputer UDINUS

PETUNJUK PENGOPERASIAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK

PARADIGMA VOL. IX. NO. 2, APRIL 2007

BASIS DATA. Model Data Relational. Fakultas Ilmu Komputer UDINUS

NORMALISASI. 2 nf. 3 nf BCNF. 4 nf. 5 nf. Hal. 1 dari 11

Pertemuan 5 TEHNIK NORMALISASI

BAB II LANDASAN TEORI

ANALISA INSTRUKSIONAL M.K : TEKNOLOGI INFORMASI KODE : MWU110 / 1/1 SKS DOSEN : SUNARSO SUGENG, SST, MT

BAB 1 PENDAHULUAN. bertambah pula fasilitas umum Stasiun Pengisian Bahan bakar Umum

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA & KOMPUTER JAKARTA STI&K SATUAN ACARA PERKULIAHAN

SATUAN ACARA PERKULIAHAN UNIVERSITAS GUNADARMA

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB IV PERANCANGAN SISTEM. fungsional dan persiapan untuk perancangan implementasi, menggambarkan

Normalisasi Tabel Database. Kalamullah Ramli

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN. Penulis melakukan penelitian pada Toko Nada Bandung yang beralamat di

STRUKTUR DATA SISTEM PARKIR OTOMATIS BERBASIS TEKNOLOGI RADIO FREQUENCY IDENTIFICATION (RFID)

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

Transkripsi:

Membangun Basisdata dengan NORMALISASI TABEL MUHAMMAD BANDA SELAMAT FAKULTAS ILMU KELAUTAN DAN PERIKANAN UNIVERSITAS HASANUDDIN 2005

TABEL DAFTAR NILAI MAHASISWA NAMA_KUL NILAI GD-342 DATA SPASIAL M.SYAFII R-414 A GD-244 INT. CITRA B GD-244 INT. CITRA A SI-432 BETON III A KU-411 PEN. LAP ILMIAH C 1. PERMASALAHAN 1. Bagaimana langkah-langkah menuju tabel normal? 2. Sampai langkah ke berapa normalisasi dapat dilakukan? 2. PEMECAHAN MASALAH 1. Tabel di atas kemungkinan disusun berdasarkan enterprise rule berikut: Setiap nama mahasiswa hanya memiliki satu NIM Nomor NIM hanya berlaku untuk satu nama mahasiswa Satu nilai mata kuliah hanya untuk satu NIM Satu NIM hanya memiliki satu nilai mata kuliah Setiap jurusan memiliki kode NIM Kode NIM hanya berlaku untuk satu jurusan Setiap mahasiswa hanya berasal dari satu jurusan Setiap jurusan dapat terdiri dari banyak mahasiswa Setiap mahasiswa dapat mengambil beberapa mata kuliah Setiap mata kuliah dapat diambil banyak mahasiswa Setiap kode mata kuliah hanya untuk satu mata kuliah Satu mata kuliah hanya memiliki satu kode Setiap dosen dapat mengajar beberapa mata kuliah Setiap mata kuliah diajar paling tidak satu dosen Setiap dosen memiliki satu ruangan Satu ruangan hanya dimiliki satu orang dosen Setiap mata kuliah hanya memiliki satu nilai Nilai tertentu dapat dimiliki oleh setiap mata kuliah 2. Langkah yang dilakukan selanjutnya adalah menentukan atribut yang dapat dijadikan identifier, atribut yang dapat dijadikan identifier adalah - NIM - - R_DOSEN 3. Setelah identifier diketahui, kemudian ditentukan determinansi yang terjadi antar atribut 1

- NIM menjadi determinan untuk semua atribut - menjadi determinan untuk NAMA_KUL dan NAMA_KUL menjadi determinan untuk - R_DOSEN menjadi determinan untuk NAMA_DOS dan NAMA_DOS menjadi determinan untuk R_DOSEN - NIM dan (komposit atribut) adalah determinan untuk NILAI 2

4. Normalisasi dilakukan dengan mempertimbangkan langkah-langkah yang telah berlaku umum. Salah satu upaya untuk mempermudah normalisasi adalah dengan menggunakan diagram determinansi antar atribut (Howe, 1991). Dengan demikian akan ditempuh 4 tahapan normalisasi sebagai berikut: Langkah ke 1. BENTUK NORMAL KE SATU : tidak ada repeating group NAMA_MHS JURUSAN NAMA_KUL R_DOSEN NAMA_DOS NILAI Gambar 1. Diagram determinansi untuk langkah 1 Tabel Daftar nilai Mahasiswa (yang memenuhi bentuk normal kesatu) NAMA_KUL NILAI GD-342 DATA SPASIAL M.SYAFII R-414 A GD-244 INT. CITRA B GD-244 INT. CITRA A SI-432 BETON III A KU-411 PEN. LAP ILMIAH C 3

Langkah 2. BENTUK NORMAL KEDUA : tidak ada repeating group, setiap determinan menjadi kandidat identifer dan atribut bukan identifier secara fungsional bergantung kepada identifier. NAMA_MHS JURUSAN NILAI NAMA_KUL R_DOSEN NAMA_DOS Gambar 2. Diagram determinansi untuk langkah 2 Tabel DOSEN NAMA_KUL GD-342 DATA SPASIAL M.SYAFII R-414 GD-244 INT. CITRA SI-432 BETON III KU-411 PEN. LAP ILMIAH 4

Langkah 3. BENTUK NORMAL KETIGA : tidak ada repeating group, setiap determinan menjadi kandidat identifer dan tidak ada transitif determinansi. NAMA_MHS JURUSAN NAMA_KUL R_DOSEN NILAI R_DOSEN NAMA_DOS Gambar 3. Diagram determinansi untuk langkah 3 GD-342 DATA SPASIAL R-414 M.SYAFII R-414 5

PEMBAHASAN Tabel Daftar Nilai Mahasiswa pada bentuk awal telah memenuhi bentuk normal kesatu. Artinya tidak akan ditemui adanya repeating group, namun penelusuran informasi masih tidak terbebas dari adanya redundancy (misalnya nama mahasiswa yang berulang dapat ditelusuri dari NIM), superflous (misalnya info yang diperlukan hanya tentang mata kuliah akan tetapi info tentang yang lain juga ikut tampil), dan ketidakmandirian data (data independence). Data independence yang dimaksud adalah apabila ada operasi penyisipan, penghapusan atau penambahan nilai item untuk suatu atribut maka atribut lain yang tidak terkait langsung semestinya tidak terpengaruh. Setelah melalui langkah-langkah normalisasi hingga langkah ketiga, diperoleh tabel normal penuh yang bebas dari efek penghapusan, penyisipan dan penambahan data. Pengujian dapat dilakukan antara lain: - melakukan penambahan mata kuliah baru atau menghapus mata kuliah tertentu, bila penambahan mata kuliah dilakukan, maka hanya tabel mata kuliah yang menerima penambahan nilai item tersebut, sementara tabel-tabel lain tidak terpengaruh. Sebaliknya bila suatu mata kuliah dihapus, maka relasi yang terjadi antar tabel akan memaksa terjadinya penghapusan antar tabel penghubung. Contoh: bila mata kuliah GD-342 dihapus, maka nilai item yang berhubungan pada tabel DOSEN juga akan dihapus, seperti ditunjukkan pada ilustrasi berikut (sebelah kiri sebelum operasi dan sebelah kanan setelah operasi penghapusan): GD-342 DATA SPASIAL R-414 M.SYAFII R-414 6

- melakukan penghapusan mahasiswa tertentu (misalnya wafat dsb). Maka tabel yang otomatis berubah adalah tabel MAHASISWA dan NILAI, sementara tabel-tabel lain tidak akan terpengaruh. Ilustrasi tersebut disajikan pada tabel-tabel berikut (Tabel-tabel kiri sebelum operasi dan sebelah kanan setelah operasi dilakukan): wafat GD-342 DATA SPASIAL R-414 GD-342 DATA SPASIAL R-414 M.SYAFII R-414 M.SYAFII R-414 DAFTAR BACAAN Howe, D.R. 1991. Data Analysis For Data Base Design. Edward Arnold, London. Kristanto, H. 1994. Konsep dan Perancangan Data Base. Penerbit Andi Offset, Yogyakarta. Atre, S. 1988. Data Base: Structured Techniques for Design, Performance and Management. John Wiley & Sons, New York 7