Kelebihan MDS. 1. Analisis dapat dilakukan di level individu (disaggregate analysis)

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. karena kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi yang semakin pesat yang

III. METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. dibanding pesaingnya. Penelitian ini dilakukan di Semarang dikarenakan

III. METODE PENELITIAN. yang diteliti. Dalam penelitian ini, metode pengumpulan data yang digunakan

MULT L IV I ARIA I T METODE RISET BISNIS

BAB IV METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian deskriptif dengan

METODELOGI PENELITIAN

ANALISIS PETA POSITIONING DAN DAYA SAING SEPEDA MOTOR YAMAHA V-IXION DI KOTA JEMBER. Mohamad Dimyati *

PERSEPSI KONSUMEN TERHADAP PRODUK SEPATU OLAHRAGA DI SPORT STATION MEGAMALL DENGAN MENGGUNAKAN ANALISIS MULTIDIMENSIONAL SCALING

Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Maret 2016 Volume 10 Nomor 1 Hal

BAB I PENDAHULUAN. Pertumbuhan bisnis seluler GSM (Global System for Mobile. akan telepon seluler (ponsel) mengakibatkan permintaan simcard yang cukup

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

ANALISIS MULTIDIMENSIONAL SCALING ( MDS )

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan makin berkembangnya berbagai sektor perekonomian di

ABSTRAK Strategi Pertahankan Strategi Investasi Strategi Monitor Strategi Abaikan

D:\Documents and Settings\HOME\My Documents\MULTIVARIATE ANALYSIS\MULTIDIMENSIONAL SCALING ANALYSIS.doc

BAB IV METODE PENELITIAN. UMB (perceptual positioning map). Sedangkan deskritif kualitatif digunakan

Penerapan Metode Multidimensional Scaling dalam Pemetaan Sarana Kesehatan di Jawa Barat

MULTIDIMENSIONAL SCALING ANALYSIS. Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.

III. METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian dilakukan melalui tahap-tahap penelitian yang diatur secara

III. METODE PENELITIAN

USULAN STRATEGI PEMASARAN BERDASARKAN PERSEPSI DAN PREFERENSI KONSUMEN PRODUK TAS CARRIER JAYAGIRI OUTDOORS VANGUARD

ANALISIS PERSEPSI MAHASISWA UNIVERSITAS MATARAM TERHADAP KUALITAS MEREK SEPEDA MOTOR DENGAN METODE MULTIDIMENSIONAL SCALING (MDS)

PENERAPAN MULTIDIMENSIONAL UNFOLDING PADA PERSEPSI DUNIA KERJA DI KABUPATEN BATANG TERHADAP LULUSAN PERGURUAN TINGGI S1 KATEGORI FRESH GRADUATE

PENERAPAN METODE MULTIDIMENSIONAL SCALING

ANALISIS MULTIDIMENSIONAL SCALING JASA PENGIRIMAN PT. TIKI JALUR NUGRAHA EKAKURIR (JNE) DI PEKANBARU

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui respon dari para konsumen terhadap

ISSN : e-proceeding of Management : Vol.2, No.3 Desember 2015 Page 2649

ANALISIS ATRIBUT PRODUK SAMSUNG DAN ASUS MENGGUNAKAN METODE MULTIDIMENSIONAL SCALING (MDS) DI BANDAR LAMPUNG

ANALISIS POSITIONING PRODUCT KOPI GAYO BERDASARKAN PERSEPSI KONSUMEN COFFEE SHOP RAJA KUPI ACEH, BLACK CASTLE DAN STATION COFFEE DI KOTA LHOKSEUMAWE

BAB III ANALISIS KONJOIN. Dalam upaya untuk memprediksi preferensi warga mengenai sistem

Analisis Posisi Relatif Mobil Hatchback Merek Honda Dibanding Pesaingnya SKRIPSI

Pengaruh brand image IM3terhadap keputusan pembelian simcard Gambar 7. Kerangka pemikiran

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Tanpa memperhatikan bidang penelitian yang dikaji, mengumpulkan data

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB VI. Chris John. Doni Kesuma

Pemetaan Pulau-pulau di Indonesia terhadap Atribut Indikator Kesejahteraan Rakyat dengan Multidimensional Scaling

POSITIONING TELEPON SELULER GSM SISTEM PRABAYAR DI KALANGAN MAHASISWA KOTA JEMBER. Mohamad Dimyati 1

BAB II KAJIAN TEORI. Bab ini berisi teori-teori pendukung Analisis Profil dengan

BAB I PENDAHULUAN. Analisis profil menurut Stanton dan Reynolds dalam Kim, Davison dan

BAB I PENDAHULUAN. Mencermati semakin tingginya kebutuhan manusia akan perumahan dan

BAB I PENDAHULUAN. sangatlah pesat. Sebagai contoh, di Indonesia, perkembangan tersebut

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Perusahaan tidak boleh menganggap hal ini menjadi ketakutan, tetapi akan lebih

Kata-kata kunci: Positioning, Perceptual Map, Multi Dimensional Scalling (MDS), pengalaman konsumen.

ANALISIS PERCEPTUAL MAPPING

Analisis Preferensi Pengunjung dan Positioning

DAFTAR ISI. Halaman KATA PENGANTAR... i DAFTAR ISI... iii DAFTAR TABEL... vii DAFTAR GAMBAR... ix DAFTAR LAMPIRAN... x

BAB I PENDAHULUAN. kegiatan penjualan produk yang beraneka macam tersebut dan pelayanan

BAB 2 LANDASAN TEORI. 2.1 Multidimensional Scaling

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Permasalahan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Penggunaan Analisis Multidimensional Scaling Untuk Mengetahui Kemiripan Rumah Makan Di Manado Town Square Berdasarkan Kerakteristik Pelanggan

BAB I PENDAHULUAN. Tabel I.1 Penyedia Program Pascasarjana MM di Bandung. Tahun Jumlah Mahasiswa (5

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini perkembangan dunia usaha mengalami kemajuan yang. tersebut. Banyak produk elektronik yang beragam jenis dan variasi yang

BAB V. Kesimpulan dan Saran

STUDI PREFERENSI KONSUMEN TERHADAP ATRIBUT KERIPIK TALAS BENENG

ANALISIS POSISI PLASA/MAL DI SURABAYA BERDASARKAN PERSEPSI DAN PREFERENSI MASYARAKAT KOTA SURABAYA DENGAN METODE MULTIDIMENSIONAL SCALING

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. beberapa temuan untuk dijadikan kesimpulan. Kesimpulan berdasrkan pada hasil

ANALISIS PERSEPSI DAN PREFERENSI SISWA SERTA MASUKAN PENCITRAAN KEGIATAN PROMOSI UMB (STUDI KASUS KELAS REGULER S1 UNIVERSITAS MERCU BUANA

PEMETAAN PREFERENSI KONSUMEN SEPEDA MOTOR MATIC BERBAGAI MEREK MENGGUNAKAN METODE MULTI DIMENSIONAL SCALING

ISSN : e-proceeding of Engineering : Vol.3, No.2 Agustus 2016 Page 2914

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

ANALISIS POSITIONING NOTEBOOK ACER BERDASARKAN PERSEPSIAN KONSUMEN ABSTRAK

PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang diterapkan adalah analisis deskriptif. Menurut

Pendekatan Segmentasi Pasar Pasar Sasaran Persepsi Faktor-Faktor Dalam Persepsi

ABSTRAK KATA PENGANTAR DAN UCAPAN TERIMA KASIH DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN BAB 1. PENDAHULUAN

Strategi Pemasaran yang Digerakkan oleh Pelanggan Menciptakan Nilai Bagi Pelanggan Sasaran

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. mengumpulkan, mengukur, dan menganalisis data Donald R. Copper dan C.

BAB 2 LANDASAN TEORI. Pemasaran adalah salah satu kegiatan dalam perekonomian yang membantu dalam

III KERANGKA PEMIKIRAN

Bab 2 Tinjauan Pustaka

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

Pengukuran dan Penetapan Skala DOSEN : DIANA MA RIFAH

2 PERSEPSI USAHA PENANGKAPAN TUNA DI PPN TERNATE

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN. Tabel 3.1 Desain Penelitian. T-2 Survey & Analisis Deskriptif Individu -> konsumen Cross-sectional

BAB 2 LANDASAN TEORI

Instrumen Psikologis

ANALISIS POSITIONING PROGRAM STUDI CREATIVE MULTIMEDIA PROFESSIONAL BERDASARKAN PERCEPTUAL MAP DENGAN METODE MULTI DIMENSIONAL SCALLING

Bab 3 Metodologi Penelitian

PENERAPAN MODEL MULTIDIMENSIONAL SCALING DALAM PEMETAAN BRAND POSITIONING INTERNET SERVICE PROVIDER

III. METODE PENELITIAN

BAB II. Kerangka Teoritis

METODE PENELITIAN. Penelitian yang dilakukan merupakan jenis penelitian kuantitatif dengan

BAB I PENDAHULUAN. Ruang lingkup analisis multivariat adalah terdiri dari analisis statistika

Analisis Cluster, Analisis Diskriminan & Analisis Komponen Utama. Analisis Cluster

Jurusan Teknik Industri Itenas No.01 Vol.4 Jurnal Online Institut Teknologi Nasional Januari 2016

MULTI DIMENSIONAL SCALING (MDS) Irlandia Ginanjar Statistika FMIPA ITS

PROFILE ANALYSIS VIA MULTIDIMENSIONAL SCALING (PAMS) DAN APLIKASINYA UNTUK MENGGAMBARKAN POLA PROFIL NILAI UJIAN SEKOLAH SKRIPSI

BAB V PENUTUP. yang telah dilakukan pada bab sebelumnya adalah: mempengaruhi individu untuk melakukan internalisasi nilai-nilai organisasi

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

III. METODOLOGI. Gambar 2. Peta Orientasi Wilayah Penelitian. Kota Yogyakarta. Kota Medan. Kota Banjarmasin

Penentuan Nilai Ekonomi Wisata

BAB IV METODOLOGI PENGAMBILAN KEPUTUSAN

Transkripsi:

Pendahuluan 0 MDS memetakan persepsi dan preferensi responden secara visual pada peta geometri (spatial map/perceptual map) 0 Perbedaan MDS dengan analisis multivariat lain adalah pembandingan dilakukan dengan diagram/peta/grafik. 0 Pembuatan grafik/peta untuk menggambarkan posisi objek dibandingkan objek lain. 0 Tujuan MDS adalah melihat posisi suatu objek terhadap objek lain. 0 Jika ada dua objek terletak saling berdekatan dalam diagram MDS, hal itu berarti bahwa terdapat kemiripan antar kedua objek tersebut. 0 Dalam MDS, yang dilakukan adalah mentransformasi penilaian (judgement) responden tentang kesamaan atau preferensi ke dalam jarak pada ruang multidimensi.

Kelebihan MDS 1. Analisis dapat dilakukan di level individu (disaggregate analysis) 2. Kemampuan menghasilkan dimensi tanpa keharusan mendeskripsikan atribut (implisit dengan petimbangan peneliti)

Isu-isu MDS 0 Identifikasi objek relevan 0 Dengan riset pendahuluan 0 Peneliti harus memerikasa objek-objek yang relevan untuk memastikan tidak ada objek yang mengganggu dalam peta persepsi 0 Similarity versus Preferensi 0 Perbedaan jenis input membedakan hasil peta 0 Desain riset 0 Decompositional (attribut-free) atau compositional (attibut-based)

Pendekatan Non-Atribut 0 Kesamaan dan preferensi 0 Kesamaan dapat diukur dengan meranking, menggunakan skala numeric, mengelompokkan secara subjektif, anchoring clustering method, membandingkan pasangan dan mengukur perilaku secara langsung. 0 Preferensi dengan paired comparasion, direct judgement, compensotory model

Perceptual map satu dimensi

Perceptual map dua dimensi

Perceptual map tiga dimensi

MDS Non Atribut 0 MDS non-atribut dapat menilai kesamaan sejumlah merek dan memberikan preferensi pada sejumlah merek. 0 Keuntungan tidak tergantung pada atribut, memungkinkan responden menggunakan criteria sendiri, dan memungkinkan keadaan bahwa keseluruhan persepsi bukanlah gabungan persepsi individual. 0 Kelemahan sulit memberikan nama pada dimensi yang terbentuk, sulit menentukan kombinasi penilaian individu, criteria yang digunakan responden tergantung pada objek yang dinilai, memerlukan program khusus

MDS Atribut 0 Perceptual map berbasis atribut dapat memberikan peringkat merek pada sejumlah atribut yang tersedia. 0 Keuntungan mempermudah penamaan dimensi perceptual map, mempermudah dalam pengelompokkan responden yang memiliki persepsi sama, mudah pengaplikasiannya, dan terdapat banyak program yang bisa digunakan. 0 Kelemahan membutuhkan sejumlah atribut dan mengasumsikan bahwa persepsi responden didasarkan pada sejumlah atribut yang tersedia.

Kriteria Baik Perceptual Map 0 R-square 0 RSQ 0,6 0 Stres 0 Semakin kecil 0 Membagi data 0 Tidak beda signifikan setelah dibagi acak 0 Mengeluarkan stimuli 0 Mengeluarkan stimuli selektif tidak beda signifikan 0 Data longitudinal 0 Data beda waktu tidak beda signifikan

Baru Jaya Laris Lestari Murah Baru 0 Jaya 2 0 laris 1 4 0 Lestari 5 1 5 0 Murah 4 2 4 5 0 Baru 0 Jaya 3 0 laris 2 4 0 Lestari 5 4 5 0 Murah 4 2 1 5 0 Baru 0 Jaya 2 0 laris 1 2 0 Lestari 4 1 5 0 Murah 4 3 4 2 0 Baru 0 Jaya 2 0 laris 2 4 0 Lestari 5 3 5 0 Murah 4 2 3 5 0 Baru 0 Jaya 2 0 laris 1 4 0 Lestari 3 1 5 0

0 Produk merek jaya dan merek lestari memiliki kemiripan. Hal ini dikarenakan letak kedua merek tersebut saling berdekatan dan berada pada kuadran yang sama (kuadran I).

0 Posisi responden dapat ditarik garis lurus ke arah kanan bawah. Hal ini membuktikan bahwa adanya konsistensi para responden dalam menilai kemiripan kelima merek produk.

0 Sekumpulan titik-titik koordinat hasil kuesioner kemiripan, terlihat titik-titik koordinat tidak membentuk berbagai kelompok koordinat tersendiri, namun relative menggerombol di tengah. Hal ini membuktikan kesamaan sikap para responden.