Kata Kunci : Intensitas nyeri, Transcutan Electric Neurogenic Stimulator (TENS), Terapi es

dokumen-dokumen yang mirip
ABSTRAK. Oleh : Fahrun Nur Rosyid, Dony Dwi Purnama Putra Staf Pengajar Pada Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surabaya

Jurnal Ilmiah Kesehatan Keperawatan, Volume 7, No. 1, Februari 2011

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN RESPON TERHADAP NYERI PASIEN POST OPERASI MAYOR DI IRNA BEDAH RSUP. Dr. DJAMIL PADANG 2014.

STRATEGI KOPING DAN INTENSITAS NYERI PASIEN POST OPERASI DI RUANG RINDU B2A RSUP H. ADAM MALIK MEDAN

BAB I PENDAHULUAN. pembunuh diam diam karena penderita hipertensi sering tidak. menampakan gejala ( Brunner dan Suddarth, 2002 ).

BAB I PENDAHULUAN. memberikan pelayanan dengan cepat, tepat dan benar. Diberikan melalui

INFOKES, VOL. 3 NO. 1 Februari 2013 ISSN :

PERBEDAAN PERILAKU POST OPERASI PADA PASIEN FRAKTUR YANG MENDAPATKAN KONSELING DAN YANG TIDAK MENDAPATKAN KONSELING PRE OPERASI

BAB I PENDAHULUAN. sebagian besar penyakit yang menyebabkan penderita mencari pertolongan

BAB I PENDAHULUAN. dari kerusakan jaringan yang aktual atau potensial (Brunner & Suddarth, 2002).

CHARISA CHAQ ( S) RIZKA YUNI FARCHATI ( S)

PENGARUH KOMPRES HANGAT DI SUPRA PUBIK TERHADAP PEMULIHAN KANDUNG KEMIH PASCA PEMBEDAHAN DENGAN ANESTESI SPINAL DI RSUD BATANG

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Pembedahan atau operasi adalah semua tindakan pengobatan yang

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Aloei Saboe Kelurahan Wongkaditi, Kecamatan Kota Utara, Kota

1.1PENGERTIAN NYERI 1.2 MEKANISME NYERI

BAB III METODE PENELITIAN. Ruang lingkup keilmuan penelitian adalah Rehabilitasi Medik.

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Muhammadiyah Yogyakarta. Semua responden penelitian berdomisili di

PENGARUH SENAM DISMENORE TERHADAP PENURUNAN DISMENORE PADA REMAJA PUTRI DI DESA SIDOHARJO KECAMATAN PATI

GAMBARAN TINGKAT NYERI PASIEN DI INSTALASI GAWAT DARURAT RS PKU MUHAMMADIYAH BANTUL. Karya Tulis Ilmiah

HUBUNGAN FAKTOR MAKANAN DENGAN KADAR GULA DARAH PRA LANSIA DI DESA PESUDUKUH KECAMATAN BAGOR KABUPATEN NGANJUK

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. 52 Jombang. Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Jombang. dalam layanan pilihan utama masyarakat di Kabupaten Jombang

Arifal Aris Dosen Prodi S1 keperawatan STIKes Muhammadiyah Lamongan ABSTRAK

GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP PASIEN FRAKTUR TENTANG TEHNIK RELAKSASI NAFAS DALAM DI RSUD RADEN MATTAHER JAMBI TAHUN 2014

HUBUNGAN PENGGUNAAN MEKANISME KOPING DENGAN INTENSITAS NYERI PADA PASIEN POST OPERASI FRAKTUR FEMUR DI UNIT ORTHOPEDI RSU ISLAM KUSTATI SURAKARTA

The 7 th University Research Colloqium 2018 STIKES PKU Muhammadiyah Surakarta

PENGARUH TEKNIK RELAKSASI TERHADAP PENURUNAN SKALA NYERI POST OPERASI DI RUMAH SAKIT Dr.OEN SURAKARTA

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Dalam bab ini menguraikan tentang tingkat nyeri pada pasien post operasi, yang diperoleh

Menurut beberapa teori keperawatan, kenyamanan adalah kebutuhan dasar klien yang merupakan tujuan pemberian asuhan keperawatan. Pernyataan tersebut

PENGARUH TEKNIK RELAKSASI TERHADAP PENURUNAN INTENSITAS NYERI PADA PASIEN POST OPERASI LAPARATOMI SAAT PERAWATAN LUKA DI RSUD MAJALENGKA TAHUN 2014

BAB I PENDAHULUAN. diakhiri dengan penutupan dan penjahitan luka. Sayatan atau luka yang dihasilkan

BAB I PENDAHULUAN. manusia. Masa ini merupakan masa peralihan manusia dari anak-anak menuju

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Persalinan merupakan kejadian fisiologi yang normal dialami oleh

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN PENDAPATAN DENGAN KEPATUHAN DALAM PERAWATAN PASIEN DIABETES MELITUS DI RSUD dr. R. SOEDJATI PURWODADI

PEMBERIAN TEKNIK RELAKSASI PERNAFASAN PADA TERAPI LATIHAN PASIF MENURUNKAN INTENSITAS NYERI PADA PASIEN LUKA BAKAR DERAJAT II DI RSUP SANGLAH DENPASAR

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. untuk membandingkan adakah perbedaan Visual Analog Scale (VAS)

BAB IV HASIL PENELITIAN. Penelitian eksperimental telah dilakukan pada penderita rinosinusitis

BAB I PENDAHULUAN. Tindakan operasi seksio sesaria menurut Sarwono (2008) dalam buku Ilmu

HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK DENGAN KEJADIAN GAGAL JANTUNG DI RUMAH SAKIT MUHAMMADIYAH BABAT KABUPATEN LAMONGAN

BAB 1 PENDAHULUAN. aktivitas sel tubuh melalui impuls-impuls elektrik. Perjalanan impuls-impuls

GAMBARAN PENGETAHUAN WANITA USIA TAHUN TENTANG DETEKSI DINI KANKER PAYUDARA DENGAN TEKNIK SADARI

PENGARUH HEALTH EDUCATION

Clinical Science Session Pain

BAB I PENDAHULUAN. didalam tindakan operasi atau pembedahan untuk menghilangkan rasa

PENGARUH KOMPRES DINGIN TERHADAP PENURUNAN NYERI PERSALINAN KALA I FASE AKTIF DI BPS NY.MUJIYATI,

BAB I PENDAHULUAN. jaringan aktual dan potensial yang menyebabkan seseorang mencari. perawatan kesehatan ( Smeltzer & Bare, 2012).

BAB I PENDAHULUAN. membuka dinding perut dan dinding uterus (Sarwono, 2005). Sectio caesarea

BAB I PENDAHULUAN. menghilangnya secara perlahan lahan kemampuan jaringan lunak untuk. memperbaiki kerusakan yang dideritanya disebut menua aging

GAMBARAN TINGKAT KECEMASAN PADA KLIEN PRA BEDAH MAYOR DI RUANG RAWAT INAP MEDIKAL BEDAH GEDUNG D LANTAI 3 RUMAH SAKIT UMUM CIBABAT CIMAHI

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Guntur Prasetya*) Maria Suryani**) Mamat Supriyono***)

STUDI STATUS DEPRESI PADA LANSIA

PENGARUH RENDAM KAKI MENGGUNAKAN AIR HANGAT TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PENDERITA HIPERTENSI DI DESA BENDUNGAN KECAMATAN KRATON PASURUAN

Puri Lukitasari 1, Ns. Eni Hidayati, M.kep 2, Abstrak. Kata Kunci : Pengetahuan, Halusinasi, Skizofrenia, Family Gathering

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN PRE OPERASI TERHADAP TINGKAT KECEMASAN PADA PASIEN PRE OPERASI HERNIA DI RSUD KUDUS ABSTRAK

Aji Galih Nur Pratomo, Sahuri Teguh, S.Kep, Ns *)

PENGARUH AROMATERAPI TERHADAP NYERI PADA PASIEN POST OPERASI SECTIO CAESAREA DI RSUD KAJEN KABUPATEN PEKALONGAN

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Dilihat dari data Departemen Pendidikan dan Kesejahteraan Amerika

TINGKAT KECEMASAN PASIEN PREOPERATIF PADA PEMBEDAHAN SEKSIO SESAREA DI RUANG SRIKANDI RSUD KOTA SEMARANG

BAB I PENDAHULUAN. (21,8%) diantaranya persalinan dengan Sectio Caesarea (Hutapea, H, 1976).

SKRIPSI. Diajukan Oleh : PARYANTO J

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU TENTANG IMUNISASI DI PUSKESMAS PEMBANTU BATUPLAT

Eva Marvia, Nia Firdianty, IGA Mirah Adhi Staf Pengajar STIKES Mataram ABSTRAK

PENGARUH TERAPI MUSIK KLASIK TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI DI RUMAH SAKIT MUHAMMADIYAH PALEMBANG

BAB I PENDAHULUAN. yang ditandai kenaikan kadar glukosa dalam darah atau hiperglikemi (Brunner

BAB IV PEMBAHASAN. Penelitian dilakukan di SMA Swasta se-kota Salatiga, dengan subyek

KARAKTERISTIK YANG BERHUBUNGAN DENGAN TINGKAT NYERI PADA PASIEN FRAKTUR DI RUANG BEDAH RUMAH SAKIT UMUM GMIM BETHESDA TOMOHON

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Penelitian eksperimental telah dilakukan pada penderita rinosinusitis

BAB III METODE PENELITIAN. Group Pre-Test Post-Test Desain Tanpa Kelompok Control dimana desain

Lilin Turlina*, Heny Ekawati** ABSTRAK

BAB III METODE PENELITIAN. Desain penelitian ini menggunakan rancangan eksperimen semu(quasi

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan desain quasi eksperimental, yaitu

BAB I PENDAHULUAN. peningkatan taraf hidup dan umur harapan hidup. Namun peningkatan umur

BAB I PENDAHULUAN. digambarkan dalam bentuk kerusakan tersebut. Berdasarkan intensitasnya, nyeri

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG MASALAH

EFEKTIFITAS SENAM JANTUNG TERHADAP PERUBAHAN STATUS TEKANAN DARAH PASIEN HIPERTENSI PADA PENGHUNI RUMAH TAHANAN KLAS IIB PRAYA LOMBOK TENGAH ABSTRAK

BAB V PEMBAHASAN. terhadap intensitas nyeri ibu nifas post sectio caesarea di RSUD Surakarta

Study Tingkat Kecemasan Penderita Diabetes Mellitus Di Poli Rawat Jalan Puskesmas Ngawi Purba Kabupaten Ngawi

Kata Kunci : Pendidikan kesehatan, kepatuhan, diet DM.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Penelitian ini dilaksanakan di rumah pribadi pasien.

EFEKTIFITAS STIMULASI KULIT DENGAN TEKNIK KOMPRES HANGAT DAN DINGIN TERHADAP PENURUNAN PERSEPSI NYERI KALA I FASE AKTIF PERSALINAN FISIOLOGIS

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian quasy experimental, control group pre test post test design. Jenis

PENGARUH ANALGESIA AKUPUNTUR FREKUENSI KOMBINASI TERHADAP ONSET NYERI PASIEN PASCA OPERASI KRURIS TERTUTUP

BAB I PENDAHULUAN. Nyeri adalah pengalaman sensori dan emosional yang tidak menyenangkan akibat

PENGETAHUAN PASIEN TENTANG PENYAKIT GASTRITIS DI RSUD GAMBIRAN KOTA KEDIRI

PENGARUH TERAPI OKUPASIONAL TERHADAP PENURUNAN TINGKAT DEPRESI LANSIA DI PANTI SOSIAL TRESNA WERDHA BUDI LUHUR KOTA JAMBI TAHUN 2014

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

PENGARUH PENERAPAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN HALUSINASI TERHADAP KEMAMPUAN KLIEN MENGONTROL HALUSINASI DI RSKD DADI MAKASSAR

JURNAL PENELITIAN KEPERAWATAN

PERBEDAAN TINGKATAN NYERI DISMENORE DENGAN PERLAKUAN KOMPRES HANGAT PADA MAHASISWI DI STIKES MUHAMMADIYAH LAMONGAN. Fifi Hartaningsih, Lilin Turlina

PENGARUH SENAM DIABETES TERHADAP KADAR GULA DARAH PASIEN DENGAN DIABETES MELITUS DI RS GATOEL MOJOKERTO

BAB I PENDAHULUAN. target yang telah ditentukan dalam tujuan pembangunan millennium (MDG s)

SKRIPSI EFEKTIFITAS PEMBIDAIAN BACK SLAB CAST DAN SPALK TERHADAP PENURUNAN INTENSITAS NYERI PADA PASIEN FRAKTUR EKSTREMITAS BAWAH

Pengaruh Terapi Murottal Terhadap Nyeri Pasien Post Seksio Sesaria Di Rsi Sunan Kudus Kabupaten Kudus Tahun 2016

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. 4.1 Gambaran Responden Penelitian. Responden dalam penelitian ini adalah adalah ibu primigravida

PENGARUH PEMBERIAN KOMPRES AIR HANGAT TERHADAP INTENSITAS NYERI PUNGGUNG IBU HAMIL TRIMESTER

BAB I LATAR BELAKANG

Wa Ode Yuliastri 1* STIKES Mandala Waluya Kendari, Indonesia *

Transkripsi:

GASTER, Vol. 7, No. Agustus (56-573) PERBANDINGAN KEEFEKTIFAN STIMULASI SARAF ELEKTRIK TENS DAN TERAPI ES TERHADAP PENURUNAN INTENSITAS NYERI PADA PASIEN SIMPLE FRAKTUR DIRUANG PREMEDIKASI INSTALASI BEDAH SENTRAL RSU HAJI SURABAYA Fahrun Nur Rosyid, Dony Dwi Purnama Putra Staf Pengajar Pada Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surabaya Abstrack : Nyeri merupakan pengalaman sensori dan emosional yang tidak menyenangkan akibat dari kerusakan jaringan yang aktual atau potensial. Salah satu penatalaksanaan untuk menurunkan intensitas nyeri adalah dengan menggunakan Stimulasi Elektrik Saraf Transkutan (TENS) dan terapi es, sebagai metode pereda nyeri nonfarmakologis, terhadap manajemen nyeri pada pasien Simple Fraktur di ruang premedikasi Instalasi Bedah Sentral RSU Haji Surabaya. Penelitian ini menggunakan desain One-group pra-post test, dengan populasi penelitian adalah semua pasien Simple Fraktur yang akan menjalani operasi di ruang premedikasi Instalasi Bedah Sentral RSU Haji Surabaya. Sampel pada penelitian ini diambil dengan teknik sampling purposive dari populasi yang sudah memenuhi kriteria inklusi sebanyak orang. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah Stimulator Saraf Elektrik Transkutan (TENS) dan terapi es. Variabel tergantung dalam penelitian ini adalah intensitas nyeri. Penelitian ini dianalisa dengan menggunakan uji Paired T-test dengan tingkat signifikasi α,5 dan uji Independent T-test dengan tingkat signifikasi α,5. Hasil penelitian menunjukkan terjadi penurunan intensitas nyeri yaitu rerata skala nyeri, dengan menggunakan uji Independent T-test didapatkan nilai p =,3 (α =,5). Kesimpulan dari penelitian ini adalah TENS lebih efektif dalam menurunkan intensitas nyeri dibandingkan dengan terapi es pada pasien Simple Fraktur karena TENS memiliki mekanisme frekuensi dan amplitude yang dapat disetting berdasarkan sensasi nyeri yang dialami oleh pasien Simple Fraktur. Fungsi dari frekuensi dan amplitude ialah dapat menghasilkan aliran listrik sesuai tingkatan nyeri yang dirasakan pasien saat pemberian terapi. Kata Kunci : Intensitas nyeri, Transcutan Electric Neurogenic Stimulator (TENS), Terapi es 56

GASTER, Vol. 7, No. Agustus (56-573) 565 Latar Belakang Nyeri merupakan pengalaman sensori dan emosional yang tidak menyenangkan akibat dari kerusakan jaringan yang aktual atau potensial. Nyeri adalah alasan utama seseorang untuk mencari bantuan perawatan kesehatan. Nyeri terjadi bersama banyak peroses penyakit atau bersamaan dengan beberapa pemeriksaan diagnostik atau pengobatan (Brunner & Suddarth, ). Nyeri sangat mengganggu dan menyulitkan lebih banyak orang dibanding suatu penyakit manapun, terutama pada kasus Simple Fraktur yang mengindikasikan sebagai nyeri akut. Menurut data dari WHO pada tahun 7, angka kejadian Simple Fraktur berkisar juta orang per tahun, hal ini dikaitkan angka kecelakaan lalu lintas yang terus meningkat (Chairudin, 7). Di Instalasi Bedah Sentral RSU.Haji Surabaya, pasien dengan Simple Fraktur yang akan menjalani operasi, pada tahun 7 berjumlah 7 pasien, dan pada tahun 8 berjumlah orang, dengan rata-rata per hari 5-6 pasien yang akan menjalani operasi. Di Instalasi Bedah Sentral RSU Haji, khususnya di ruang premedikasi, terlebih dahulu dilakukan pre Anestesi bagi para pasien yang akan menjalani operasi, meliputi penjelasan tindakan Anestesi yang akan dijalani pasien dan juga pengelolaan nyeri. Dalam manajemen nyeri, banyak pasien dan anggota tim kesehatan cenderung untuk memandang obat sebagai satu-satunya metode untuk menghilangkan nyeri. Namun begitu, banyak aktivitas kaperawatan nonfarmakologis yang dapat membantu dalam menghilangkan nyeri. Metode pereda nyeri nonfarmakologis biasanya mempunyai resiko yang sangat rendah. Meskipun tindakan tersebut bukan merupakan pengganti untuk obat-obatan, tindakan tersebut mungkin dipelukan atau sesuai untuk mempersingkat episode nyeri yang berlangsung hanya beberapa detik atau menit dan juga berguna untuk memperlancar proses pembiusan di meja operasi (Brunner & Suddarth, ). Salah satunya terapi es dan Stimulasi Elektrik Saraf Transkutan (TENS) sebagai metode pereda nyeri nonfarmakologis, yang sampai saat ini belum teraplikasikan di Instalasi Bedah Sentral RSU Haji khususnya di ruang premedikasi, mengingat keefektifannya yang belum dievaluasi melalui penelitian riset yang sistematik. Diduga bahwa terapi es dan panas bekerja dengan menstimulasi reseptor tidak nyeri (non-nonsireseptor) dalam reseptor yang sama seperti pada cedera. Terapi es dapat menurunkan prostaglandin, yang memperkuat sensivitas reseptor nyeri dan subkutan lain pada tempat cedera dengan menghambat proses inflamasi. Sedangkan Stimuli saraf transkutan (TENS) menggunakan unit yang dijalankan oleh baterai dengan elektroda yang dipasang pada kulit untuk menghasilkan sensasi kesemutan, menggetar atau menegung pada area nyeri.

GASTER, Vol. 7, No. Agustus (56-573) 566 TENS telah digunakan baik pada nyeri akaut dan kronik. TENS diduga dapat menurunkan nyeri dengan menstimulasi reseptor tidak nyeri (non-nosireseptor) dalam area yang sama seperti pada serabut yang menstrasmisikan nyeri. Mekanisme ini sesuai dengan teori nyeri gate control (Brunner & Suddarth, ). Berdasarkan fenomena tersebut, peneliti ingin membandingkan keefektifan Stimulasi Saraf Elektrik Transkutan (TENS) dan Terapi Es terhadap manajemen nyeri pada pasien Simple Fraktur di ruang premedikasi Instalasi Bedah Sentral RSU. Haji Surabaya. METODE PENELITIAN Dalam penelitian ini menggunakan desain One-group pra-post test desing, terdapat kelompok subyek yaitu kelompok dengan terapi Stimulasi Saraf Elektrik Transkutan (TENS) dan kelompok dengan terapi Es dengan diawali pre observasi Intensitas nyeri, dan setelah ke dua kelompok di beri perlakuan maka dilakukan pemeriksaan post observasi intensitas nyeri kembali pada kedua kelompok tersebut. Populasi pada penelitian ini adalah pasien Simple Fraktur yang akan menjalani operasi di ruang premedikasi Instalasi Bedah Sentral RSU. Haji Surabaya pada bulan Februari adalah 5 orang. Sampel pada penelitian ini diambil dari populasi yang sudah memenuhi kriteria inklusi sebanyak orang. Pada penelitian ini menggunakan teknik non probabilitiy sampling dengan metode purposif, yaitu tekhnik pemilihan sampel diantara populasi dengan menetapkan sesuai kriteria inklusi penelitian. Data yang telah dikumpulkan kemudian diolah yang meliputi analisis masalah penelitian dengan uji statistik. Untuk melihat hasil intensitas nyeri sebelum dan sesudah diberikan terapi non farmakologis, dilakukan uji statistic uji Wilcoxon Signed Rank Test dan Mann Whitney U Test.. HASIL PENELITIAN Data Umum. Berdasarkan Jenis Kelamin Responden 6 Responden Terapi Es 5 Kelompok TENS Ket : Pria Wanita

GASTER, Vol. 7, No. Agustus (56-573) 567 Gambar. Distribusi responden berdasarkan jenis kelamin pada pasien Simple Fraktur dari tanggal 5 Januari- 5 Februari di ruang premedikasi Instalasi Bedah Sentral RSU Haji Surabaya orang. Berdasarkan gambar diatas, dari responden sebagian besar adalah wanita yaitu 9. Berdasarkan Usia Responden 6 Responden 3 3 3 3 Terapi Es Kelompok TENS Ket : -3 th 3- th Gambar. Distribusi responden berdasarkan usia pada pasien Simple Fraktur dari tanggal 5 Januari- 5 Februari di ruang premedikasi Instalasi Bedah Sentral RSU Haji Surabaya Berdasarkan gambar diatas, dari 6 responden pada kelompok dengan terapi es masingmasing 3 orang berusia -3 tahun dan usia 3- tahun, dan 6 responden dengan terapi TENS masing-masing 3 orang berusia -3 tahun dan usia 3- tahun. 3. Berdasarkan Pendidikan Responden 6 Ket : Responden Terapi Es TENS Kelompok Tidak Sekolah SD SMP SMA PT Gambar 3. Distribusi responden berdasarkan pendidikan pada pasien Simple Fraktur dari tanggal 5 Januari- 5 Februari di ruang premedikasi Instalasi Bedah Sentral RSU Haji Surabaya Berdasarkan gambar diatas, dari 6 responden pada kelompok terapi es yang tidak bersekolah sebanyak orang, yang pendidikan SD sebanyak orang, yang pendidikan SMA sebanyak orang, dan yang perguruan tinggi sebanyak orang, sedangkan pada kelompok

GASTER, Vol. 7, No. Agustus (56-573) 568 terapi TENS yang tidak bersekolah sebanyak orang, yang pendidikan SD sebanyak orang, yang pendidikan SMA sebanyak orang.. Berdasarkan Pekerjaan Responden 6 Responden 3 Terapi Es Kelompok TENS Ket : IRT Wiraswasta PRT PNS Gambar Distribusi responden berdasarkan jenis pekerjaan pada pasien Simple Fraktur dari tanggal 5 Januari- 5 Februari di ruang premedikasi Instalasi Bedah Sentral RSU Haji Surabaya Berdasarkan gambar diatas, dari 6 responden pada kelompok terapi es yang sebagai ibu rumah tangga (IRT) yaitu sebanyak 3 orang, yang bekerja sebagai pembantu rumah tangga sebanyak orang, dan yang pensiunan PNS sebanyak orang. Sedangkan pada kelompok terapi TENS yang sebagai ibu rumah tangga (IRT) yaitu sebanyak orang, yang bekerja sebagai wiraswasta sebanyak orang, yang bekerja sebagai pembantu rumah tangga sebanyak orang. Data Khusus Hasil Observasi Sebelum Dan Sesudah Diberikan Terapi Tabel Hasil observasi Intensitas Nyeri pada pasien pasien Simple Simple Fraktur dari tanggal 5 Januari- 5 Februari di ruang premedikasi Instalasi Bedah Sentral RSU Haji Surabaya TENS Terapi Es No Pre (Skala nyeri) Post (Skala nyeri) Selisih No Pre (Skala nyeri) Post (Skala nyeri) Selisih. 7 5. 5 5. 8 5 3. 6 5 3. 6 5 3. 5. 7 3. 7 5 5. 5 3 5. 5 3

GASTER, Vol. 7, No. Agustus (56-573) 569 6. 6 6 6. 3 Mean 6,5,5 Mean 5,3,, Uji Wilcoxon Signed Rank Test p=, Uji Wilcoxon Signed Rank Test p =,7 Uji Mann Whitney U Test,5 p =,3 Dari hasil observasi intensitas nyeri responden pada kelompok TENS didapatkan rerata saat pre-test skala nyeri 6 dan saat post-test skala nyeri dan pada kelompok terapi es rerata saat pre-test skala nyeri 5 dan saat post-test skala nyeri. Uji statistik dengan Mann Whitney U Test α,5 didapatkan nilai p =,3 yang berarti terdapat lebih efektif TENS dalam menurunkan intensitas nyeri pada pasien Simple Fraktur di ruang premedikasi. PEMBAHASAN. Keefektifan Stimulasi Saraf Elektrik Transkutan (TENS) terhadap penurunan intensitas nyeri Berdasarkan hasil observasi intensitas nyeri pada responden kelompok TENS sebelum diberikan terapi diketahui rerata skala nyeri 6 dan setelah diberikan terapi diketahui rerata skala nyeri. Stimulasi saraf transkutan (TENS) menggunakan unit yang dijalankan oleh baterai dengan elektroda yang dipasang pada kulit untuk menghasilkan sensasi kesemutan, menggetar atau menegung pada area nyeri. TENS telah digunakan baik pada nyeri akut dan kronik. TENS diduga dapat menurunkan nyeri dengan menstimulasi reseptor tidak nyeri (nonnosiseptor) dalam area yang sama seperti pada serabut yang mentrasmisikan nyeri. Mekanisme ini sesuai dengan teori nyeri gate control. Reseptor tidak nyeri diduga memblok transmisi sinyal nyeri ke otak pada jaras asendens saraf pusat. Mekanisme ini akan menguraikan keefekitan stimulasi kutan saat digunakan pada araea yang asama seperti pada cedera (Brunner & Suddarth, ).

GASTER, Vol. 7, No. Agustus (56-573) 57 Pada responden nomor 6 kelompok TENS, sebelum diberikan terapi skala nyeri responden adalah 6 dan setelah diberikan terapi ternyata skala nyeri responden tidak berkurang. Hal ini kemungkinan disebabkan oleh faktor jenis kelamin. Wanita akan lebih besar merespon nyeri dibandingkan laki-laki. Perbedaan antara laki-laki dan perempuan tidak sekadar bersifat biologis, akan tetapi juga dalam aspek sosial kultural. Perbedaan secara sosial kultural antara laki-laki dan perempuan merupakan dampak dari sebuah proses yang membentuk berbagai karakter sifat gender. Perbedaan gender antara manusia berjenis kelamin laki-laki dan perempuan terjadi melalui proses yang sangat panjang. Terbentuknya perbedaanperbedaan gender disebabkan oleh berbagai faktor terutama pembentukan, sosialisasi, kemudian diperkuat dan dikonstruksi baik secara sosial kultural, melalui ajaran keagamaan maupun negara (Ramadhan, ). Seperti pada kelompok TENS responden nomor,, dan 5. Pada responden nomor skala nyeri pre-test adalah 8 dan skala nyeri post-test adalah 5, pada responden nomor skala nyeri pre-test adalah 7 dan skala nyeri post-test adalah, pada responden nomor 5 skala nyeri pre-test adalah 5 dan skala nyeri post-test adalah. Latar belakang pendidikan juga dapat mempengaruhi. Pada ketiga responden tersebut, responden nomor tidak tamat SD dan responden nomor dan 5 tidak mendapatkan pendidikan (tidak sekolah). Latar belakang tingkat pendidikan seseorang akan mempengaruhi bagaimana persepsinya terhadap respon nyeri yang dirasakan. Hal tersebut menjadi dasar pengetahuan pasien. Ketika sesuatu menjelaskan seseorang sangat sensitif terhadap nyeri, sesuatu ini merujuk kepada toleransi nyeri seseorang dimana seseorang dapat menahan nyeri sebelum memperlihatkan reaksinya. Keefektifan terapi es terhadap penurunan intensitas nyeri Berdasarkan hasil observasi intensitas nyeri pada responden kelompok terapi es sebelum diberikan terapi diketahui rerata skala nyeri 5 dan setelah diberikan terapi diketahui rerata skala nyeri. Terapi es (dingin) dapat menjadi strategi pereda nyeri yang efektif pada beberapa keadaan. Diduga bahwa terapi es bekerja dengan menstimulasi reseptor tidak nyeri (nonnoniseptor) dalam reseptor yang sama seperti pada cedera. Terapi es dapat menurunkan prostaglandin, yang memperkuat sensivitas reseptor nyeri dan subkutan lain [ada tempat cedera dengan menghambat proses inflamasi. Menunjukkan bahwa saat es diletakkan disekitar lutut segara setelah pembedahan -3 menit dan selama hari pasca operasi, kebutuhan analgesik menurun sekitar 5% (Brunner & Suddarth, ).

GASTER, Vol. 7, No. Agustus (56-573) 57 Pada responden kelompok dengan terapi es penurunan intensitas nyerinya tidak bertahap dan cenderung naik turun. Faktor usia dapat mempengaruhi respon nyeri seseorang. Seperti pada responden nomor dan nomor 6. Umur responden no adalah 6 tahun dan responden nomor 6 adalah 6 tahun. Umumnya lansia menganggap nyeri sebagai komponen alamiah dari proses penuaan dan dapat diabaikan atau tidak ditangani oleh petugas kesehatan. Di lain pihak, normalnya kondisi nycri hebat pada dewasa muda dapat dirasakan sebagai keluhan ringan pada dewasa tua. Orang dewasa tua mengalami perubahan neurofisiologi dan mungkin mengalami penurunan persepsi sensori stimulus serta peningkatan ambang nyeri. Selain itu, proses penyakit kronis yang lebih umum terjadi pada dewasa tua seperti penyakit gangguan, kardiovaskuler atau diabetes mellitus dapat mengganggu transmisi impuls saraf normal (Ramdhan, ). 3. Analisis perbandingan keefektifan Stimulasi Saraf Elektrik Transkutan (TENS) dan terapi es terhadap manajemen nyeri Hasil observasi, Pemberian terapi Stimulator Saraf Elektrik Transkutan (TENS) lebih efektif terhadap penurunan intensitas nyeri dibandingkan dengan pemberian terapi es pada pasien Simple Fraktur Dalam manajemen nyeri, banyak pasien dan anggota tim kesehatan cenderung untuk memandang obat sebagai satu-satunya metode untuk menghilangkan nyeri. Namun begitu, banyak aktivitas kaperawatan nonfarmakologis yang dapat membantu dalam menghilangkan nyeri. Metode pereda nyeri nonfarmakologis biasanya mempunyai resiko yang sangat rendah. Meskipun tindakan tersebut bukan merupakan pengganti untuk obat-obatan, tindakan tersebut mungkin dipelukan atau sesuai untuk mempersingkat episode nyeri yang berlangsung hanya beberapa detik atau menit dan juga berguna untuk memperlancar proses pembiusan di meja operasi (Brunner & Suddarth, ). Berdasarkan riset yang pernah dilakukan, menunjukkan bahwa pasien yang menerima pengobatan TENS akan melaporkan jumlah pereda nyeri yang sama lebih besar efeknya daripada pereda nyeri yang diperoleh dengan pengobatan standar (Brunner & Suddarth, ). Beberapa pasien, terutama pasien dengan nyeri kronis, akan melaporkan penurunan nyeri sebanyak 5% dengan menggunakan TENS. Pasien-pasien lainnya tidak merasakan manfaatnya. Pasien mana yang dapat ditolong tidak dapat diprediksai. Bila pasien benar-benar

GASTER, Vol. 7, No. Agustus (56-573) 57 mengalami peredaan nyeri, peredan ini biasanya berawitan cepat tetapi engan cepat berkurang saat stimulator dimatikan. Terapi Stimulasi Elektrik Saraf Transkutan (TENS) lebih efektif dalam menurunkan intensitas nyeri dari pada terapi es karena TENS memiliki frekuensi dan amplitudo yang keduanya dapat diatur sesuai skala nyeri yang dirasakan pasien (Brunner & Suddarth, ). Sehingga intensitas nyeri pasien Simple Fraktur yang akan dilakukan tindakan operasi akan lebih berkurang demi penatalaksanaan yang lebih baik dalam pelaksanaan operasi. Karena akan mengurangi dosis obat analgesik dan anestesi yang diberikan, mengingat efek samping yang akan dialami pasien, baik selama operasi maupun pasca operasi. SIMPULAN ) Terapi TENS dapat menurunkan intensitas nyeri pada pasien Simple Fraktur. ) Terapi es dapat menurunkan intensitas nyeri pada pasien Simple Fraktur. 3) Pemberian terapi Stimulator Saraf Elektrik Transkutan (TENS) lebih efektif terhadap penurunan intensitas nyeri dibandingkan dengan pemberian terapi es pada pasien Simple Fraktur.

GASTER, Vol. 7, No. Agustus (56-573) 573 DAFTAR PUSTAKA Arikunto. (7). Manajemen Penelitian. Jakarta: PT Rineka Cipta. Hal 389- Brunner & Suddarth. (7). Keperawatan Medikal Bedah. Penerbit Buku Kedokteran. EGC Chairudin. (8). Patofisiologi Simple Fraktur dan Komplikasi Simple Fraktur.Bagian Orthopaedi Fakultas Kedokteran UI, Jakarta Dinda, (8). Terapi TENS. http://medicafarma.blogspot.com/ Diakses Tanggal Desember Jam. Dorin, R (8). TENS Berguna Bagi Penurunan Nyeri. http://darwin.nmsu.edu/ Diakses Tanggal Desember Jam.5 Eddy R. (). Buku Ajar Anestesiologi dan Reanimasi Untuk Recyden Anestesi dan S Kedokteran. Bagian Anestesiologi dan Reanimasi Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga. Ganong. (3). Buku Ajar Fisiologi Kedokteran. Perpustakaan Nasional : Katalok Dalam Terbitan (KDT) Guyton, (997). Fisiologi Kedokteran. Jakarta: EGC, Hal 55-69, 63-66, -37 Mooradian A. (8). Mekanisme Nyeri Pada Simple Fraktur Dan Penanganannya. www.ajcn.org Diakses Tanggal Desember Jam.5 Nursalam. (3). Konsep dan Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan. Jakarta: Salemba Medika. Hal 8-33 Notoatmodjo. (5). Metodologi Penelitian Kesehatan Edisi Revisi. Jakarta: PT. Rineka Cipta. Hal 56-7 Price.. Patofisiologi : Konsep Klinis Proses-Proses Penyakit. Perpustakaan Nasional : Katalok Dalam Terbitan (KDT) Price & Wilson. (6). Patofisiologi Konsep Klinis Proses-proses Penyakit Edisi 6. Jakarta: EGC, Hal 59-7 Said.. Anestesiologi. Bagian Anestesiologi dan Terapi Intensif Fakultas Kedokteran UI Sutiman,. Penyembuhan Non Medis. Penerbit Buku Kompas, Jakarta