KAJI EKSPERIMENTAL KINERJA TURBIN ANGIN VERTIKAL MULTIBLADE TIPE SUDU CURVED PLATE PROFILE DILENGKAPI RUMAH ROTOR DAN EKOR SEBAGAI PENGARAH ANGIN

dokumen-dokumen yang mirip
KAJI EKSPERIMEN TURBIN ANGIN POROS HORIZONTAL TIPE KERUCUT TERPANCUNG DENGAN VARIASI SUDUT SUDU UNTUK PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA ANGIN

DESAIN MODEL TURBIN ANGIN EMPAT SUDU BERBASIS SILINDER SEBAGAI PENGGERAK POMPA AIR

KAJI EKSPERIMENTAL TURBIN ANGIN MULTIBLADE TIPE SUDU FLATE PLATE SEBAGAI PENGGERAK MULA POMPA AIR

KAJI EKSPERIMENTAL KINERJA TURBIN CROSSFLOW BERBASIS KONSTRUKSI SILINDER (DRUM) POROS VERTIKAL UNTUK POTENSI ARUS SUNGAI

KAJI EKSPERIMENTAL KINERJA TURBIN AIR HASIL MODIFIKASI POMPA SENTRIFUGAL UNTUK PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKROHIDRO

MODEL TURBIN ANGIN PENGGERAK POMPA AIR

Karakterisasi Turbin Angin Poros Horizontal Dengan Variasi Bingkai Sudu Flat Untuk Pembangkit Listrik Tenaga Angin

BAB II LANDASAN TEORI

MODEL TURBIN SAVONIUS 1-TINGKAT SEBAGAI PENGGERAK MULA POMPA AIR TANPA BAHAN BAKAR UNTUK PENGAIRAN

OPTIMASI DAYA TURBIN ANGIN SAVONIUS DENGAN VARIASI CELAH DAN PERUBAHAN JUMLAH SUDU

PENERBITAN ARTIKEL ILMIAH MAHASISWA Universitas Muhammadiyah Ponorogo

DEPARTEMEN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

ANALISA PUTARAN RODA GIGI PADA KINCIR AIR TERHADAP TEGANGAN YANG DIHASILKAN GENERATOR MINI DC

RANCANG BANGUN TURBIN PELTON UNTUK SISTEM PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKRO-HIDRO DENGAN VARIASI BENTUK SUDU

BAB II LANDASAN TEORI

BAB III METODE PERANCANGAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA ANGIN. yang penulis rancang ditunjukkan pada gambar 3.1. Gambar 3.

Analisa Efisiensi Turbin Vortex Dengan Casing Berpenampang Lingkaran Pada Sudu Berdiameter 56 Cm Untuk 3 Variasi Jarak Sudu Dengan Saluran Keluar

PENGARUH JUMLAH SUDU DAN VARIASI KEMIRINGAN PADA SUDUT SUDU TERHADAP DAYA YANG DIHASILKAN PADA TURBIN KINETIK POROS HORIZONTAL SKRIPSI

PERANCANGAN TURBIN STRAIGHT BLADE DARRIEUS DENGAN TIGA SUDU

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN KINCIR ANGIN TIPE HORIZONTAL AXIS WIND TURBINE (HAWT) UNTUK DAERAH PANTAI SELATAN JAWA

BAB IV ANALISA DAN PEMBAHASAN

Prestasi Kincir Angin Savonius dengan Penambahan Buffle

BAB II LANDASAN TEORI

ANALISIS KINERJA RODA AIR ALIRAN BAWAH SUDU LENGKUNG 180 o UNTUK PEMBANGKIT LISTRIK

Uji Fungsi Dan Karakterisasi Pompa Roda Gigi

PRINSIP KERJA TENAGA ANGIN TURBIN SAVOUNIUS DI DEKAT PANTAI KOTA TEGAL

BAB III METODE PENELITIAN. Bahan yang digunakan pada penelitian ini adalah :

PENGARUH VARIASI SUDUT BLADE AIRFOIL CLARK-Y FLAT BOTTOM PADA UNJUK KERJA KINCIR ANGIN Horizontal Axis Wind Turbine (HAWT) DENGAN KAPASITAS 500 WATT

PERANCANGAN DAN PENGUJIAN TURBIN KAPLAN PADA KETINGGIAN (H) 4 M SUDUT SUDU PENGARAH 30 DENGAN VARIABEL PERUBAHAN DEBIT (Q) DAN SUDUT SUDU JALAN

Pengaruh Variasi Ketinggian Aliran Sungai Terhadap Kinerja Turbin Kinetik Bersudu Mangkok Dengan Sudut Input 10 o

PENGUJIAN PROTOTIPE TURBIN HEAD SANGAT RENDAH PADA SUATU SALURAN ALIRAN AIR

BAB III PERANCANGAN SISTEM

KAJI EKSPERIMENTAL TURBIN ANGIN PEMBANGKIT LISTRIK TIPE SAVONIUS JENIS SPLIT S DENGAN SISTEM MAGNETIC LEVITATION SEBAGAI SUMBER ENERGI ALTERNATIF

BAB III PERANCANGAN ALAT

TURBIN ANGIN POROS VERTIKAL UNTUK PENGGERAK POMPA AIR

BAB II DASAR TEORI 2.1 Konsep Perencanaan 2.2 Motor 2.3 Reducer

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

KAJI EKSPERIMENTAL KINERJA TURBIN ZANETTE BERBASIS SUDU EKOR IKAN TUNA

Rancang Bangun Model Turbin Crossflow sebagai Penggerak Mula Generator Listrik Memanfaatkan Potensi Pikohidro

BAB 4 PENGUJIAN, DATA DAN ANALISIS

2 a) Viskositas dinamik Viskositas dinamik adalah perbandingan tegangan geser dengan laju perubahannya, besar nilai viskositas dinamik tergantung dari

Studi Eksperimental tentang Karakteristik Turbin Angin Sumbu Vertikal Jenis Darrieus-Savonius

Studi Kinerja Turbin Angin Sumbu Horizontal NACA 4412 dengan Modifikasi Sudu Tipe Flat Pada Variasi Sudut Kemiringan 0º, 10 º, 15 º

BAB 2 DASAR TEORI 2.1 Energi Angin

PERFORMANSI TURBIN ANGIN SAVONIUS DENGAN EMPAT SUDU UNTUK MENGGERAKKAN POMPA SKRIPSI

PENINGKATAN UNJUK KERJA MEKANISME ALAT PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA BOBOT KENDARAAN DI PERLINTASAN PORTAL AREA PARKIR

STUDI EKSPERIMEN PENGARUH SUDUT PITCH TERHADAP PERFORMA TURBIN ANGIN DARRIEUS-H SUMBU VERTIKAL NACA 0012

RANCANG BANGUN TURBIN ANGIN SAVONIUS 200 WATT

BAB III METODOLOGI PENGUKURAN

DEPARTEMEN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

ANALISA GENERATOR 3 PHASA TIPE MAGNET PERMANEN DENGAN PENGGERAK MULA TURBIN ANGIN PROPELLER 3 BLADE UNTUK PLTB

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Desain Turbin Angin Sumbu Horizontal

Jurnal Dinamis Vol.II,No.14, Januari 2014 ISSN

BAB IV ANALISA PENGUJIAN DAN PERHITUNGAN BLOWER

SKRIPSI Skripsi Yang Diajukan Untuk Melengkapi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik EKAWIRA K NAPITUPULU NIM

ANALISIS TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL DENGAN 4, 6 DAN 8 SUDU. Muhammad Suprapto

PENGARUH SUDUT BLADE TERHADAP KINERJA TURBIN ANGIN SUMBU HORIZONTAL SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna

BAB III PELAKSANAAN PENELITIAN

BAB II LANDASAN TEORI

RANCANG BANGUN DAN PENGUJIAN TURBIN PELTON MINI BERTEKANAN 7 BAR DENGAN DIAMETER RODA TURBIN 68 MM DAN JUMLAH SUDU 12

STUDI EKSPERIMENTAL SISTEM PEMBANGKIT LISTRIK PADA VERTICAL AXIS WIND TURBINE

PENGARUH SUDUT PIPA PESAT TERHADAP EFISIENSI PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKROHIDRO ( PLTMH )

KARAKTERISASI DAYA TURBIN PELTON MIKRO SUDU SETENGAH SILINDER DENGAN VARIASI BENTUK PENAMPANG NOSEL

BAB III PERENCAAN DAN GAMBAR

SISTEM PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA ANGIN SKALA KECIL PADA BANGUNAN BERTINGKAT

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

Energi angin (Wind Energy) Hasbullah, S.Pd., MT

Turbin Angin Poros Vertikal Sebagai Alternatif Energi Lampu Penerangan Jalan Umum (PJU)

PENGARUH VARIASI SUDUT BLADE ALUMINIUM TIPE FALCON TERHADAP UNJUK KERJA KINCIR ANGIN Horizontal Axis Wind Turbines (HAWT) DENGAN KAPASITAS 500 WATT

BAB II DASAR TEORI 2.1. Sistem Transmisi Motor Listrik

DESAIN DAN UJI UNJUK KERJA KINCIR ANGIN ABSTRACT

SISTEM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL SAVONIUS DENGAN BLADE TIPE L

PEMBUATAN DAN PENGUJIAN KINCIR ANGIN SAVONIUS TIPE L SEBAGAI SUMBER ENERGI TERBARUKAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Gambar 2.1. Grafik hubungan TSR (α) terhadap efisiensi turbin (%) konvensional

NASKAH PUBLIKASI PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA LAT PULL DOWN (ALAT FITNES) SEBAGAI SUMBER ENERGI ALTERNATIF

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PENGGUNAAN BENTUK SUDU SETENGAH SILINDER ELLIPTIK UNTUK MENINGKATKAN EFISIENSI TURBIN SAVONIUS

ANALISA PEMANFAATAN POTENSI ANGIN PESISIR SEBAGAI PEMBANGKIT LISTRIK

BAB IV PENGUJIAN, ANALISA DAN PEMBAHASAN

Bab IV Analisis dan Pengujian

DAFTAR ISI DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR SIMBOL... A. Latar Belakang B. Tujuan dan Manfaat C. Batasan Masalah...

ANALISIS KINERJA KINCIR ANGIN SEDERHANA DENGAN DUA SUDU POROS HORIZONTAL

PENGUJIAN PERFORMANCE MOTOR LISTRIK AC 3 FASA DENGAN DAYA 3 HP MENGGUNAKAN PEMBEBANAN GENERATOR LISTRIK

Pengaruh Variasi Pembebanan Pada Poros Utama Turbin Angin Terhadap Putaran, Daya Listrik, dan Kinerja Turbin Angin Golden Blade

Studi Eksperimen Pengaruh Sudut Plat Pengganggu Di Depan Returning Blade Turbin Angin Tipe Savonius Terhadap Performa Turbin

BAB II TEORI DASAR. sering disebut sebagai Sistem Konversi Energi Angin (SKEA).

Pengaruh Variasi Tebal Sudu Terhadap Kinerja Kincir Air Tipe Sudu Datar

LAPORAN TUGAS AKHIR RANCANG BANGUN PROTOTYPE TURBIN ANGIN VERTIKAL DARRIEUS TIPE H

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB III PERANCANGAN SISTEM DAN PEMBUATAN ALAT

PENGEMBANGAN METODE PENENTUAN KARAKTERISTIK RANCANGAN AWAL ROTOR TURBIN ANGIN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

UNJUK KERJA TURBIN AIR TIPE CROSS FLOW DENGAN VARIASI DEBIT AIR DAN SUDUT SERANG NOSEL

UNJUK KERJA MODEL KINCIR ANGIN PROPELER TIGA SUDU DATAR DARI BAHAN TRIPLEK DENGAN SUDUT PATAHAN 10 LEBAR 10,5 CM DENGAN EMPAT VARIASI PERMUKAAN SUDU

METAL: Jurnal Sistem Mekanik dan Termal

UNJUK KERJA TURBIN ANGIN SAVONIUS DUA TINGKAT EMPAT SUDU LENGKUNG L

PERANCANGAN TURBIN ANGIN TIPE SAVONIUS L SUMBU VERTIKAL. Hendra Darmawan Penulis, Program Studi Teknik Elektro, FT UMRAH,

Transkripsi:

B.. Kaji eksperimental kinerja turbin angin vertikal multiblade tipe... (Yusuf D. Herlambang ) KAJI EKSPERIMENTAL KINERJA TURBIN ANGIN VERTIKAL MULTIBLADE TIPE SUDU CURVED PLATE PROFILE DILENGKAPI RUMAH ROTOR DAN EKOR SEBAGAI PENGARAH ANGIN Yusuf Dewantoro Herlambang Program Studi Teknik Konversi Energi, Politeknik Negeri Semarang (POLINES) Jl. Prof. Sudarto, SH Tembalang Semarang Fax.(04) 747396 E-mail : masyusufdh@yahoo.com, yusufdh_ke@polines.ac.id Abstrak Tujuan utama penelitian ini adalah untuk mendapatkan karakteristik tertentu dari model turbin vertikal multiblade dengan sudu curved plate profile terhadap unjukkerja turbin pada pembangkit listrik tenaga angin. Penelitian diawali dengan merancang dan membuat sebuah model Turbin Angin Sumbu Vertikal (TASV) dengan tipe sudu curved plate profile berjumlah 6 buah sudu yang terbuat dari material galvalum yang dilengkapi dengan rumah rotor dan ekor sebagai pengarah angin, lengkap dengan instalasi pengujiannya. Tahap selanjutnya adalah uji karakteristik model. Pengujian dengan variabel uji yaitu kecepatan angin pada 1,6 m/s, 9,95 m/s, 8,5 m/s, 6,5 m/s, 6,1 m/s, 5,95 m/s. Parameter penelitian yang diukur adalah kecepatan angin sebagai variable uji untuk menghitung daya input turbin serta daya keluaran yang dihasilkan oleh generator untuk menghitung daya output. Kinerja generator yang paling baik adalah yang menghasilkan daya keluaran paling tinggi. Hasil akhir pada tahap ini adalah efisiensi sistem yang paling optimum. Data hasil pengujian diolah untuk mendapatkan putaran turbin, putaran generator, tegangan generator, daya generator, dan daya kinetik. Hasil pengolahan kemudian disajikan dalam bentuk grafik karakteristik turbin meliputi karakteristik daya dan efisiensi. Spesifikasi turbin adalah diameter poros 5 mm, diameter rotor 600 mm, tinggi rotor 650 mm. Hasil uji menunjukkan putaran tertinggi turbin 90 rpm pada kecepatan angin 1,6 m/s, kecepatan putar turbin terendah pada 14 rpm pada kecepatan angin 5,95 m/s. Didapatkan efisiensi tertinggi sebesar,3 % pada kecepatan angin 6,1 m/s, putaran poros generator 44 rpm. Kata kunci : curved plate, karakteristik, rumah rotor, turbin vertikal PENDAHULUAN Dengan semakin berkurangnya persediaan bahan bakar fosil khususnya di Pulau Jawa dan terbatasnya kekayaan alam yang lain maka tenaga angin saat ini menjadi pilihan sebagai sumber energi alternatif dan dalam rangka membantu penyediaan energi dunia.angin merupakan salah satu sumber energi potensial yang kuantitasnya cukup banyak untuk daerah-daerah di Indonesia, tetapi belum banyak dimanfaatkan. Di Indonesia pemanfaatan energi angin masih lebih kecil dibandingkan dengan sumber daya alam yang lain seperti minyak, gas, air dan sebagainya (Hofman, 1987). Sedangkan di Indonesia, /3 wilayahnya dalah perairan, di mana pada wilayah perairan terdapat potensi angin yang bertiup lebih stabil. Energi angin merupakan salah satu energi alternatif yang disediakan oleh alam yang dapat dimanfaatkan sebagai PLTB (Pembangklit Listrik Tenaga Bayu), yaitu menggerakkan suatu alat untuk mengubah energi kinetik angin yang nantinya dapat dimanfaatkan sebagai penggerak generator, pompa air dan sebagainya. Rotor (sudu) pada turbin angin digunakan sebagai alat pengkonversi energi angin tersebut (Ariati, 008). Untuk itu dalam penelitian ini akan dikaji eksperimental pembuatan turbin angin skala mikro. Turbin angin yang berputar yang kemudian menggerakkan poros dengan tranmisi belt (sabuk) yang mennggerakkan poros generator. Generator akan merubah energi mekanik menjadi energi listrik. Prisip kerja dari turbin angin VAWT dengan memanfaatkan angin yang berasal dari blower kemudian angin ditankap oleh sudu-sudu turbin sehingga timbul energi mekanik yang berasal dari poros turbin selanjutnya dikonversikan menjadi energi listrik yang berasal dari generator. Energi kinetik dari massa udara m yang bergerak pada kecepatan v ()De Renzo, 1979). B.6 ISBN 978-60-99334-1-3

P = 1 kin m. v Mengacu pada luas potongan melintang tertentu A, yang dilewati lintasan udara pada kecepatan v, volume V mengalir melewati unit waktu tertentu, dinamakan aliran volume (volume flow) dan laju aliran massa disebut m adalah (Lysen, 1983).: m = ρ. A 1. v 1 Gambar 1. Kondisi aliran karena pengeluaran energi mekanik dari arus bebas aliran udara, mengacu pada teori dasar momentum Energi mekanik yang mana dikeluarkan dari disk-shaped konverter dari aliran udara berkaitan dengan perbedaan daya dari arus udara sebelum dan sesudah konverter : P = 1 1 1 kin ρ. A1. v 3 1 - ρ. 3 A. v = ρ ( 3 3 A1. v 1 - A. v ) v 1 : kecepatan arus-bebas undelayed, kecepatan angin v : kecepatan aliran dibelakang konverter. Persamaan kontinuitas yang diperlukan adalah: ρ. A 1. v 1 = ρ. A. v P = 1 ρ. 3 A1. v 1 (v 1 - v ) Dengan : ρ : Massa jenis udara [ ] A : Luas sapuan angin [m ] v : Kecepatan angin [ ] indeks 1 merupakan arah masuk indeks merupakan arah masuk Daya akan dapat mencapai maksimum bila kecepatan v adalah nol. Akan tetapi, hasil ini tidak bisa dibuat secara fisik sebagaimana dapat diduga, secara fisik hasil berarti terdiri rasio kuantitatip (numerik) tertentu v /v 1 dimana daya yang dapat dikeluarkan mencapai maksimum dengan v /v 1 = 16/7 atau cp = 0,593. Prosiding SNST ke-3 Tahun 01 Fakultas Teknik Universitas Wahid Hasyim Semarang B.7

B.. Kaji eksperimental kinerja turbin angin vertikal multiblade tipe... (Yusuf D. Herlambang ) Memakai hukum konservasi momentum, gaya yang dikeluarkan udara pada konverter dapat dinyatakan sebagai: F = m (v 1 - v ) Daya mekanik keluar/output dari konverter dapat dinyatakan sebagai : P m = 0,5 ρ. A. (v 1 - v ) (v 1 + v ) Daya dari arus udara bebas/free-air stream (energi kinetik) adalah: P = 1 kin ρ. 3 A1. v 1 Dari persamaan dapat diartikan sebagai berikut: 1. Daya angin adalah berbanding lurus terhadap massa jenis udara.. Daya angin adalah berbanding lurus dengan luas area sapuan dari rotor, hal ini berarti yang dihasilkan sebanding dengan kuadrat diameter rotor, sedangkan untuk rotor pada jenis turbin angin poros vertikal sebanding dengan luas proyeksi rotor turbin angin. 3. Daya angin berbanding lurus dengan pangkat tiga dari kecepatan angin, hal ini berarti bahwa pemilihan tempat baik akan sangat menentukan besarnya daya yang dihasilkan. Rasio antara daya mekanik yang dikeluarkan oleh konverter dand arus udara yang tidak terganggu (arus bebas) itu dinamakan koefisien daya/ power coefficient Cp: Koefisien daya dapat dinyatakan secara langsung sebagai fungsi rasio kecepatan, Cp = p p m k 1 v v = [ 1 ( ) ][ 1 + ] v1 v1 Koefisien daya, yaitu rasio daya mekanik yang dapat dikeluarkan dengan daya yang dikandung arus udara, oleh karena itu, sekarang hanya tergantung pada rasio kecepatan udara sebelum dan sesudah konverter. METODE PENELITIAN Tahap awal penelitian adalah perancangan alat untuk memperoleh desain dan alternative yang terbaik. Perancangan ini meliputi rotor angin, (terdiri dari sudu-sudu turbin), poros, sistem transmisi, generator, dan beban. Sudu rotor yang akan dibuat berjumlah sudu 8 buah Sudu turbin dibuat dari pelat galvalum dengan tebal mm. Tinggi rotor 650 mm dan diameternta 600 mm. Rotor turbin dilengkapi dengan sebuah poros pejal yang dibuat dari besi St 37 berdiameter 50 mm dengan pengerjaan bubut. Poros turbin ini melekat pada cakra pemegang sudu dan diperkokoh dengan menggunakan buah bearing, yang berfungsi untuk menahan gaya aksial pada saat sudu berputar. Sudu turbin ini terpasang pada suatu cakra sebagai pemegang sudu akan digunakan mur dan baut ukuran M1. Puli berfungsi untuk meneruskan energi mekanik putaran poros turbin menuju ke generator. Puli ini terbuat dari bahan aluminium berdiameter 3 inchi dan disesuaikan dengan sambungan puli pada generator listrik. Jenis puli yang digunakan adalah tipe v-belt dengan maksud agar tidak terjadi slip puli. Sabuk atau belt yang digunakan menyesuaikan bentuk alur dari puli, sabuk terbuat dari bahan karet campuran. Generator listrik, berfungsi untuk merubah energi mekanik putaran poros turbin menjadi energi listrik. Generator listrik yang akan digunakan adalah generator AC sinkron putaran 90 rpm pada tegangan 50 volt (pada beban nol). Panel papan kayu, berfungsi untuk merekam data dan hasil uji alat. Instalasi panel dibuat dari kayu lapis setebal 0,5 cm dengan lebar 50 x 30 cm. Papan panel dilengkapi dengan instalasi kabel dan pada papan kayu diberi lubang untuk rangkaian alat ukur Amperemeter, Voltmeter dan Beban yang berupa lampu bohlam. Lampu bohlam ditempatkan pada fitting yang berjumlah 15 buah @,5 Watt, fitting juga dipasang pada papan kayu. Alat ukur, digunakan untuk mengukur parameter-parameter yang B.8 ISBN 978-60-99334-1-3

diperlukan dalam pengujian yang meliputi anemometer untuk mengukur kecepatan angin, Torsi meter untuk mengukur torsi keluaran turbin, Tachometer untuk mengukur putaran poros turbin. Amperemeter untuk mengukur arus listrik keluaran generator, dan Voltmeter untuk mengukur tegangan listirk. Tahap selanjutnya adalah uji karakteristik model. Dalam uji ini akan dilakukan pengujian turbin TASV dengan variabel uji kecepatan angin yaitu 1,6 m/s, 9,95 m/s, 8,5 m/s, 6,5 m/s, 6,1 m/s, 5,95 m/s. Uji dilakukan di laboratorium mesi-mesin fluida Program Studi Teknik` Konversi Energi Jurusan Teknik Mesin Polines menggunakan alat Blower yang menghasilkan kecepatan angin yang dapat diatur untuk menggerakkan rotor turbin HAWT. Parameter penelitian yang diukur adalah kecepatan angin (sebagai variabel uji) untuk menghitung daya input turbin serta daya yang dihasilkan oleh generator listrik untuk menghitung daya output generator. Kinerja generator yang paling baik adalah yang menghasilkan daya keluaran paling tinggi. Hasil akhir pada tahap ini adalah efisiensi system yang paling optimum. Gambar. Rancangan instalasi pengujian turbin angin TASV : (1) ekor pengarah angin; () rumah rotor; (3) sudu curved plate; (4) rangka alat; (5) transmisi gear/puli; (6) generator; (7) papan/panel beban HASIL DAN PEMBAHASAN Uji kinerja turbin angin vertikal multiblade curved plate profile dilakukan untuk mendapatkan karakteristik sistem turbin tersebut. Masing-masing karakteristik adalah efisiensi turbin, daya generator, dan tegangan listrik. Hasil uji eksperimental untuk mendapatkan karakteristik tertentu dari model turbin vertikal multiblade dengan sudu curved plate profile terhadap unjukkerja turbin pada pembangkit listrik tenaga angin seperti terlihat pada gambar 3, 4, dan 5. Gambar 3 menunjukkan grafik hubungan antara efisiensi turbin terhadap putaran turbin. Ada enam buah kurva berdasarkan input kecepatan angin yang berbeda, yaitu 1,6 m/s, 9,95 m/s, 8,5 m/s, 6,5 m/s, 6,1 m/s, dan 5,95 m/s. Keenam kurva memiliki kecenderungan yang sama yaitu efisiensi turbin meningkat seiring bertambahnya putaran turbin (rpm) hingga mencapai titik optimum, kemudian turun walaupun putaran turbin (rpm) bertambah, yang artinya kenaikan putaran turbin (rpm) sebanding dengan kenaikan efisiensi turbin. Dapat dikatakan juga, bahwa untuk input energy dan putaran yang sama, efisiensi dan daya yang dihasilkan turbin berubah. Berdasarkan gambar 3 tersebut terlihat bahwa masing-masing kecepatan angin memiliki efisiensi turbin optimum yang berbeda. Pada kecepatan angin 6,1 m/s turbin memiliki efisiensi turbin tertingi yaitu,3% diperoleh pada putaran turbin 148 rpm. Sedangkan efisiensi terendah yaitu 1,4% pada putaran 79 rpm, pada kecepatan angin 1,6 m/s. Prosiding SNST ke-3 Tahun 01 Fakultas Teknik Universitas Wahid Hasyim Semarang B.9

B.. Kaji eksperimental kinerja turbin angin vertikal multiblade tipe... (Yusuf D. Herlambang ) Gambar 3. Grafik hubungan efisiensi sistem (η sistem ) VS putaran turbin(n) Gambar 4. Grafik hubungan Tegangan Generator Vs Putaran Generator Gambar diatas menunjukkan grafik hubungan antara putaran generator (rpm) dengan tegangan yang dihasilkan. Terdapat enam kurva yang membedakan setiap input kecepatan yaitu seperti yang terlihat pada kurva diatas. Keenam kurva memiliki kecenderungan yang sama yaitu tegangan listrik (volt) yang dihasilkan meningkat seiring dengan bertambahnya putaran generator (rpm) hingga mencapai titik maksimum, yang berarti bahwa kenaikan tegangan listrik (volt) yang dihasilkan turbin sebanding dengan kenaikan putaran generator (rpm). Turbin dengan input kecepatan 1,6 m/s diperoleh tegangan keluaran generator tertinggi sebesar 50 Volt pada putaran generator 567 rpm. Sedangkan tegangan keluaran generator terendah 11 Volt didapat pada putaran generator 170 rpm pada kecepatan angin 5,95 m/s. Gambar 5 menunjukkan grafik hubungan antara putaran generator (rpm) dengan daya generator (Watt). Berdasarkan input kecepatan angin yang berbeda, ada enam kurva. Keenam kurva memiliki kecenderungan yang sama yaitu daya generator (Watt) meningkat seiring dengan bertambahnya putaran generator (rpm) hingga mencapai titik optimum. Kemudian akan turun walaupun putaran generator (rpm) bertambah. Hal ini berarti kenaikan putaran generator (rpm) sebanding dengan kenaikan daya generator (Watt). Berdasarkan kurva pada gambar 5 tersebut terlihat bahwa masing-masing perbedaan input kecepatan angin memiliki daya generator optimum yang berbeda. Hasil input kecepatan angin 9,95 m/s didapatkan daya generator optimum 10,5 Watt B.10 ISBN 978-60-99334-1-3

didapat pada putaran generator 369 rpm. Sedangkan daya generator terendah 0,88 Watt didapat pada putaran generator 78 rpm, pada kecepatan angin 5,95 m/s. Gambar 5. Grafik hubungan Daya Generator Vs Putaran Generator KESIMPULAN Setelah melakukan pengujian pada turbin angin VAWT, maka dapat disimpulkan spesifikasi turbin VAWT adalah sebagai berikut : Diameter Poros 5 mm, Diameter Rotor 600 mm, Tinggi Rotor 650 mm, Kec putar tercepat turbin 90 rpm pada kec angin 1,6 m/s, Kec putar terendah turbin 14 rpm pada kec angin 5,95 m/s. Spesifikasi Generator : Tegangan tertinggi 50 volt.pada 90 rpm (beban nol), Tegangan terendah 8 volt.pada 160 rpm (beban nol), Daya output 10,5 watt, Regulasi tegangan 60% pada 90 rpm. Berdasarkan hasil pengujian turbin angin VAWT, didapatkan efisiensi turbin tertinggi sebesar,3 % pada kecepatan angin 6,1 m/s, putaran poros generator 148 rpm. Pada tegangan keluaran 0 V, arus keluaran 0,9 A, energi kinetik 6 watt,daya generator 5,8 watt. Efisiensi terendah adalah 1,4 % didapatkan pada kecepatan 1,6 m/s, dan putaran generator 463 rpm. Pada tegangan 4 V. Arus keluaran 0,08 A, energi kinetik 7,0 watt, daya generator 3,36 watt. DAFTAR PUSTAKA Ariati, R. 008. Pengembangan Desa Mandiri Energi (DME) Berbasis Energi Non Fosil. http://www.energi terbarukan.net., diakses 0 Agustus 009 AWEA. 004. The American Wind Energy Association. http://www.awea.org. diakses tanggal 5 Oktober 009 BWEA. 00. The British Wind Energy Association. http://www.bwea.com. diakses tanggal 6 Oktober 009 De Renzo. 1979. Fundamentals of Wind Turbines. Mc Graw-Hill Inc Publisher. New York. USA Dietzel, F. dan Dakso Sriyono. 1988. Turbin, Pompa Dan Kompresor, Erlangga, Jakarta. El Wakil, M. 1987. Mesin Konversi Energi untuk Pembangkit Daya. Jakarta. Erlangga Hartanto W. 007. Pembuatan dan Pengujian Turbin Angin Darrieus dengan Variasi Sudut Sudu untuk PLTAn. Polines. Semarang Choiron M. 007. Unjukkerja Turbin Angin Nibe 3-Sudu Menggunakan Inverter untuk Pembangkit Listrik Tenaga Angin. Polines. Semarang Hofman H dan Harun. 1987. Energi Angin. Penerbit Binacipta, Jakarta Lysen, EH. 1983. Introduction to Wind Energy. nd Edition, Amersfoort, Netherlands, Consultancy Services Wind Energy Developing Countries Sularso dan Kiyokatsu Suga, 00, DasarPerencanaan & Pemilihan Elemen Mesin, Pradnya Paramita, Jakarta Prosiding SNST ke-3 Tahun 01 Fakultas Teknik Universitas Wahid Hasyim Semarang B.11