KIMIA SMA/MA PROGRAM STUDI IPA Waktu 120 menit. Berdasarkan Lampiran Permendiknas Nomor 77 Tahun 2008 Tanggal 5 Desember 2008

dokumen-dokumen yang mirip
Try Out UN 2011 paket 61

3. Jika unsur III membentuk ion, maka gambar yang paling tepat untuk menunjukkan susunan elektron ion tersebut adalah.

SIMULASI UJIAN NASIONAL 1

PAKET UJIAN NASIONAL 8 Pelajaran : KIMIA Waktu : 120 Menit

SOAL KIMIA 1 KELAS : XI IPA

UN SMA 2015 PRE Kimia

Volume gas oksigen yang diperlukan pada reaksi tersebut pada keadaan standart adalah. (Mr propana = 44)

PAKET UJIAN NASIONAL 17 Pelajaran : KIMIA Waktu : 120 Menit

PAKET UJIAN NASIONAL 9 Pelajaran : KIMIA Waktu : 120 Menit

PREDIKSI UJIAN NASIONAL 2011 KIMIA

MATA PELAJARAN PELAKSANAAN PETUNJUK UMUM

MATA PELAJARAN PELAKSANAAN PETUNJUK UMUM

PEMERINTAH KABUPATEN BANYUMAS DINAS PENDIDIKAN SMA NEGERI PATIKRAJA Jalan Adipura 3 Patikraja Telp (0281) Banyumas 53171

Pembahasan Soal-soal Try Out Neutron, Sabtu tanggal 16 Oktober 2010

PR ONLINE MATA UJIAN: KIMIA XII IPA (KODE A04) Informasi berikut digunakan untuk mengerjakan soal nomor 1 dan 2. R; T

PAKET UJIAN NASIONAL Pelajaran : KIMIA Waktu : 120 Menit

UN SMA 2012 IPA Kimia

SIMULASI UJIAN NASIONAL 2

UJIAN NASIONAL SMA/MA TAHUN PELAJARAN 2010/ Mata pelajaran : KIMIA Program Studi : IPA Hari/ Tanggal : Senin, 19 April 2011 Jam :

UN SMA IPA 2009 Kimia

UJIAN SEKOLAH KOTA METRO 2012

UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2007/2008

PAKET UJIAN NASIONAL 14 Pelajaran : KIMIA Waktu : 120 Menit

PERSIAPAN UJIAN NASIONAL 2011 SMA MAARIF NU PANDAAN TAHUN PELAJARAN

5. Sebanyak 24 gram batu pualam direaksikan dengan 36 gram klorida dalam wadah tertutup menurut persamaan reaksi: CaCO 3. Pilihlah jawaban yang benar!

PAKET UJIAN NASIONAL 3 Pelajaran : KIMIA Waktu : 120 Menit

TRY OUT UJIAN NASIONAL SMA PROGRAM IPA AKSES PRIVATE. Mata pelajaran : KIMIA Hari/Tanggal : / 2013

UJIAN NASIONAL Wacana berikut diberikan untuk mengerjakan soal nomor 1 s.d. 3. Dua buah unsur memiliki notasi: X dan 12

MATA PELAJARAN WAKTU PELAKSANAAN PETUNJUK UMUM

PAKET UJIAN NASIONAL 7 Pelajaran : KIMIA Waktu : 120 Menit

PREDIKSI UAN KIMIA 2009 Sesuai Kisi-Kisi Pemerintah

SOLUSI PR ONLINE MATA UJIAN: KIMIA (KODE: A06)

Hubungan koefisien dalam persamaan reaksi dengan hitungan

2. Konfigurasi elektron dua buah unsur tidak sebenarnya:

PAKET UJIAN NASIONAL 1 Pelajaran : KIMIA Waktu : 120 Menit

KISI-KISI PENULISAN SOAL USBN

D. golongan IIIA perioda 4 E. golongan VIA perioda 5

Perc. Massa Fe Massa S Zat Sisa Massa Fes g 32 g 16 gs 44 g g 8 g - 22 g g 20 g 5g Fe 55 g

Petunjuk : Pilihlah satu jawaban yang paling benar

Struktur atom, dan Tabel periodik unsur,

SIMULASI UJIAN NASIONAL 3

Unsur Q dengan konfigurasi elektron (Kr) Unsur S dengan konfigurasi elektron (Ar)


LEMBARAN SOAL 4. Mata Pelajaran : KIMIA Sat. Pendidikan : SMA Kelas / Program : XI IPA ( SEBELAS IPA )

OAL TES SEMESTER I. I. Pilihlah jawaban yang paling tepat! a. 2d d. 3p b. 2p e. 3s c. 3d 6. Unsur X dengan nomor atom

PEMERINTAH KABUPATEN MUKOMUKO DINAS PENDIDIKAN SMA NEGERI 03 MUKOMUKO Desa Agung Jaya, Kec. Air Manjuto, Kabupaten Mukomuko

PAKET UJIAN NASIONAL 10 Pelajaran : KIMIA Waktu : 120 Menit

SMA IPA Berikut ini adalah data fisik dari 2 buah zat tak dikenal : Wacana berikut digunakan untuk mengerjakan soal nomor 1 sampai dengan 3.

PR ONLINE MATA UJIAN : KIMIA (KODE: A06)

TRY OUT UJIAN NASIONAL TAHUN AJARAN 2008 / 2009

Kelas : XI IPA Guru : Tim Guru HSPG Tanggal : Senin, 23 Mei 2016 Mata pelajaran : Kimia Waktu : WIB

OAL TES SEMESTER II. I. Pilihlah jawaban yang paling tepat!

Review II. 1. Pada elektrolisis larutan NaCl dengan elektroda karbon, reaksi yang terjadi pada katoda adalah... A. 2H 2

D. 50 E. 64. D. -1,40 kj E. -2,80 kj

Sulistyani, M.Si.

PAKET UJIAN NASIONAL 15 Pelajaran : KIMIA Waktu : 120 Menit

Wardaya College. Tes Simulasi Ujian Nasional SMA Berbasis Komputer. Mata Pelajaran Kimia Tahun Ajaran 2017/2018. Departemen Kimia - Wardaya College

UN SMA IPA Kimia. Kode Soal 305

Soal-Soal. Bab 7. Latihan Larutan Penyangga, Hidrolisis Garam, serta Kelarutan dan Hasil Kali Kelarutan. Larutan Penyangga

PAKET UJIAN NASIONAL 16 Pelajaran : KIMIA Waktu : 120 Menit

D. 3 dan 4 E. 1 dan 5

UN SMA 2012 IPA Kimia

K13 Revisi Antiremed Kelas 11 Kimia

Antiremed Kelas 11 Kimia

SMA UNGGULAN BPPT DARUS SHOLAH JEMBER UJIAN SEMESTER GENAP T.P 2012/2013 LEMBAR SOAL. Waktu : 90 menit Kelas : XII IPA T.

STOIKIOMETRI. Oleh. Sitti Rahmawati S.Pd.

PEMERINTAH KOTA SURABAYA DINAS PENDIDIKAN SMA NEGERI 16 SURABAYA JL. RAYA PRAPEN TELP FAX KODE POS 60299

Soal-soal Redoks dan elektrokimia

D. E. 3. Bila kedua unsur tersebut berikatan, maka rumus senyawa yang dihasilkan adalah... A. XY 2

LATIHAN ULANGAN TENGAH SEMESTER 2

Persiapan UN 2018 KIMIA

SOAL UN DAN PENYELESAIANNYA 2007

PAKET UJIAN NASIONAL 13 Pelajaran : KIMIA Waktu : 120 Menit

AMALDO FIRJARAHADI TANE

AMALDO FIRJARAHADI TANE

Kimia by Imam Ahmadi Page 1

SOAL KIMIA 2 KELAS : XI IPA

I. Soal Pilihan ganda

1. Tragedi Minamata di Jepang disebabkan pencemaran logam berat... A. Hg B. Ag C. Pb Kunci : A. D. Cu E. Zn

SOAL SELEKSI NASIONAL TAHUN 2006

Berdasarkan data di atas yang merupakan larutan non elektrolit adalah nomor A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 E. 5

SKL- 3: LARUTAN. Ringkasan Materi. 1. Konsep Asam basa menurut Arrhenius. 2. Konsep Asam-Basa Bronsted dan Lowry

LOGO. Stoikiometri. Tim Dosen Pengampu MK. Kimia Dasar

TRY OUT UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2016/2017

Ujian Akhir Tahun 2006 Kimia

SMA NEGERI 6 SURABAYA LARUTAN ASAM & BASA. K a = 2.M a. 2. H 2 SO 4 (asam kuat) α = 1 H 2 SO 4 2H + 2

LEMBARAN SOAL 11. Mata Pelajaran : KIMIA Sat. Pendidikan : SMA Kelas / Program : X ( SEPULUH )

Chapter 7 Larutan tirtawi (aqueous solution)

KISI-KISI UN KIMIA SMA/MA

UJIAN AKHIR NASIONAL (UAN) SMA Hari :... Tanggal :.../.../2008. Mulai :... Selesai :...

Kimia EBTANAS Tahun 1992

Kimia UMPTN Tahun 1981

PEMBAHASAN SOAL KIMIA KSM PROVINSI 2016 Oleh Urip Rukim ( JENJANG MADRASAH ALIYAH SELEKSI TINGKAT PROVINSI KOMPETISI SAINS MADRASAH

UN SMA IPA 2010 Kimia

PAKET UJIAN NASIONAL 12 Pelajaran : KIMIA Waktu : 120 Menit

Ujian Akhir Semester Mata Pelajaran Kimia Kelas X Wacana berikut digunakan untuk menjawab soal no 1 dan 2. Ditentukan 5 unsur dengan konfigurasi

PR ONLINE MATA UJIAN : KIMIA XII IPA (KODE: A02)

Redoks dan Elektrokimia Tim Kimia FTP

SOAL UN DAN PENYELESAIANNYA 2008

30 Soal Pilihan Berganda Olimpiade Kimia Tingkat Kabupaten/Kota 2011 Alternatif jawaban berwarna merah adalah kunci jawabannya.

Transkripsi:

KIMIA SMA/MA PROGRAM STUDI IPA Waktu 120 menit Berdasarkan Lampiran Permendiknas Nomor 77 Tahun 2008 Tanggal 5 Desember 2008

MATA PELAJARAN Mata Pelajaran Program Studi : Kimia : IPA PETUNJUK UMUM A. Isikan identitas Anda ke dalam Lembar Jawaban Ujian Nasional (LJUN) yang tersedia dengan menggunakan pensil 2B sesuai petunjuk di LJUN. B. Hitamkan bulatan di depan nama mata ujian pada LJUN. C. Tersedia waktu 120 menit untuk mengerjakan paket tes tersebut. D. Jumlah soal sebanyak 40 butir, pada setiap butir soal terdapat 5 (lima) pilihan jawaban. E. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawabnya. F. Laporkan kepada pengawas ujian apabila terdapat lembar soal yang kurang jelas, rusak, atau tidak lengkap. G. Mintalah kertas buram kepada pengawas ujian, bila diperlukan. H. Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya. I. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian. J. Lembar soal tidak boleh dicoret-coret.

1. Konfigurasi elektron yang tepat dari 22 Ti adalah... A. 1s² 2s² 2p 3 3s² 3p 3 4s² 3d 8 B. 1s² 2s² 2p 6 3s² 3p 5 4s² 3d 3 C. 1s² 2s² 2p 6 3s² 3p 6 4s² D. 1s² 2s² 2p 6 3s² 3p 5 4s² 3d 3 E. 1s² 2s² 2p 6 3s² 3p 6 4s² 3d 2 Untuk menjawab soal no. 2 sampai dengan 4, gunakan data berikut: Diberikan data unsur dengan konfigurasi elektron: P = [Ne] 3s 2 Q = [Ne] 3s 2 3p 1 R = [Ar] 4s 2 3d 7 T = [Ar] 4s 2 3d 10 4p 5 U = [Ar] 4s 2 3d 10 4p 6 2. Unsur yang memiliki sifat yang mirip dengan 17 X adalah unsur... A. P B. Q C. R D. T E. U 3. Rumus kimia dan jenis ikatan yang dapat dibentuk oleh unsur P dan T adalah... A. PT, ikatan ion B. P 2 T, ikatan kovalen C. PT 2, ikatan ion D. P 2 T, ikatan ion E. PT 2, ikatan kovalen 4. Ion X 2+ memiliki konfigurasi elektron = [Ar] 3d 3. Unsur X tersebut dalam sistem periodik terletak pada. A. Golongan IIIA, periode 3 B. Golongan VA, periode 3 C. Golongan IIIB, periode 3 D. Golongan VB, periode 3 E. Golongan VB, periode 4 5. Dari suatu percobaan uji kepolaran senyawa A yang merupakan zat cair, didapatkan data bahwa senyawa A tersebut dapat dipengaruhi oleh medan magnet. Di samping itu, diketahui pula bahwa satu molekul senyawa A tersusun oleh 1 atom 8 X dan 2 atom 1 Y. Kesimpulan yang tidak tepat dari hasil percobaan tersebut adalah. A. Senyawa A adalah senyawa polar B. Momen dipolnya tidak sama dengan nol C. Bentuk molekulnya linier D. Molekul A memiliki pasangan elektron bebas di sekitar atom pusat E. Senyawa A tidak dapat bercampur dengan minyak tanah

6. Dari hasil percobaan reaksi besi dengan belerang didapatkan data sebagai berikut: Percobaan Massa Fe Massa S Zat sisa Massa FeS 1 28 g 32 g 16 g S 44 g 2 14 g 8 g - 22 g 3 40 g 20 g 5 g Fe 55 g Kesimpulan yang salah dari data percobaan tersebut adalah. A. Massa zat sebelum dan sesudah reaksi adalah sama B. Perbandingan massa Fe dan S yang bereaksi adalah 7 : 4 C. Berdasarkan data Percobaan 2, dapat dicari perbandingan massa Fe dan S D. Pada reaksi 56 g Fe dan 40 g S akan dihasilkan 96 gram FeS E. Percobaan di atas dapat membuktikan hukum perbandingan tetap dari Proust 7. Dari reaksi 0,4 mol logam aluminium dengan 1,2 mol larutan asam sulfat menurut reaksi: 2Al (s) + 3H 2 SO 4(aq) Al 2 (SO 4 ) 3 (aq) + 3H 2(g) akan dihasilkan gas hidrogen sebanyak... A. 0,4 mol B. 0,6 mol C. 0,8 mol D. 0,9 mol E. 1,0 mol 8. Pada reaksi antara larutan timbal(ii) nitrat dengan larutan asam klorida dihasilkan endapan timbal(ii) klorida dan larutan asam nitrat. Persamaan reaksi yang tepat untuk menggambarkan reaksi tersebut adalah. A. Pb(NO 3 ) 2 (aq) + HCl (aq) PbCl (s) + 2HNO 3 (aq) B. Ti(NO 3 ) 2 (aq) + HCl (aq) TiCl 2 (s) + 2HNO 3 (aq) C. PbNO 3 (aq) + HCl (aq) PbCl (aq) + HNO 3 (aq) D. Pb(NO 3 ) 2 (aq) + 2HCl (aq) PbCl 2 (s) + 2HNO 3 (aq) E. Sn(NO 3 ) 2 (aq) + HCl (aq) SnCl 2 (aq) + 2HNO 3 (aq) 9. Dari suatu percobaan daya hantar listrik beberapa larutan didapatkan data sebagai berikut... Larutan Nyala lampu Gelembung gas A Nyala Banyak B Redup Sedikit C Tidak Nyala Tidak Ada D Tidak Nyala Sedikit E Nyala Banyak Dari data tersebut yang merupakan larutan elektrolit kuat dan elektrolit lemah berturut-turut adalah...

A. B dan C B. C dan D C. A dan E D. A dan D E. C dan E 10. Berdasarkan pengujian sampel air limbah diperoleh data sebagai berikut: Sampel Metil Merah Trayek ph 4,2-6,3 Merah - Kuning Indikator Bromotimol Biru Trayek ph 6,0-7,6 Kuning - Biru Fenolftalein Trayek ph 8,3-10 Tidak Berwarna - Merah A Kuning Biru Tidak Berwarna B Merah Kuning Tidak Berwarna Harga ph untuk sampel A dan B adalah... A. 4,2 ph 6,0 dan 7,6 ph 8,3 B. ph 4,2 dan 7,6 ph 8,3 C. ph 4,2 dan 7,6 ph 10 D. 6,0 ph 8,3 dan 7,6 ph 10 E. 7,6 ph 8,3 dan ph 4,2 11. Dari sebuah percobaan titrasi 25 ml larutan asam klorida dan larutan natrium hidroksida 0,1 M didapatkan grafik sebagai berikut: ph 7 10 20 30 40 50 60 Volume NaOH 0,1 M Berdasarkan data di atas maka dapat disimpulkan larutan asam klorida memiliki konsentrasi... A. 0,05 M B. 0,06 M C. 0,10 M D. 0,16 M E. 1,0 M

12. Dari suatu percobaan pencampuran larutan penyangga dengan asam dan basa kuat serta pengenceran larutan didapat data sebagai berikut: Larutan ph mula-mula ph setelah penambahan sedikit Asam Basa Air P 5,00 5,00 5,00 5,00 Q 5,00 2,00 12,00 5,00 R 9,00 2,00 12,00 6,00 S 7,00 5,50 12,50 6,00 T 6,00 4,50 8,50 6,00 Yang menunjukan sebagai larutan penyangga adalah... A. P B. Q C. R D. S E. T 13. Ke dalam 200 ml larutan CH 3 COOH 2 M ditambahkan CH 3 COONa sebanyak 0,2 mol. ph larutan yang akan dihasilkan adalah. (K a CH 3 COOH = 1 x 10-5 ) A. 4 log 2 B. 5 log 2 C. 5 D. 9 + log 2 E. 10 14. Dalam suatu percobaan tingkat keasaman dari beberapa larutan garam didapatkan data sebagai berikut: No. Larutan garam Perubahan warna setelah diteteskan pada kertas lakmus Lakmus merah Lakmus biru 1. KCl Merah Biru 2. CH 3 COONa Biru biru 3. Ba(NO 3 ) 2 Merah biru 4. NH 4 Cl Merah merah 5. Na 3 PO 4 Biru biru Dari data tersebut dapat diambil kesimpulan bahwa larutan garam yang tidak terhidrolisis adalah larutan nomor. A. 1 dan 2 B. 2 dan 5 C. 4 dan5 D. 1 dan 3 E. 2, 4, dan 5

15. Pada pelarutan 5,35 gram NH 4 Cl (M r = 53,5) dalam aquades hingga volume 250 ml, akan didapatkan larutan dengan ph sebesar.. (K b NH 4 OH = 1 x 10-5 ) A. 5 log 4 B. 5 log 2 C. 5 D. 9 + log 4 E. 9 + log 2 16. Percobaan pelarutan logam aluminium dalam larutan HCl dengan konsentrasi dan suhu berbeda tertera pada tabel berikut: No. Pita Magnesium Larutan HCl Suhu 1. 2,7 gram 1 M 25 o C 2. 2,7 gram 1 M 30 o C 3. 2,7 gram 2 M 40 o C 4. 2,7 gram 2 M 25 o C 5. 2,7 gram 1 M 40 o C Reaksi yang berlangsung paling cepat adalah reaksi nomor. A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 E. 5 17. Pada reaksi peruraian H 2 O 2 menjadi H 2 O dan O 2 dengan reaksi sebagai berikut: H 2 O 2 (l) H 2 O (g) + ½O 2(g) didapatkan data: Waktu (detik) [H 2 O 2 ] (mol/l) 0 2,32 200 1,72 400 1,30 Dari data tersebut laju pembentukan uap air pada selang waktu 200 detik pertama adalah... A. 3,0 x 10-2 mol L -1 det -1 B. 3,0 x 10-3 mol L -1 det -1 C. 6,0 x 10-3 mol L -1 det -1 D. 5,1 x 10-3 mol L -1 det -1 E. 15,0 x 10-4 mol L -1 det -1

18. Diketahui reaksi kesetimbangan peruraian gas SO 3 adalah sebagai berikut: 2SO 3(g) 2SO 2(g) + O 2(g) Data yang didapat pada saat setimbang adalah sebagai berikut: Zat Volume Jumlah saat setimbang SO 3 2 L 0,4 mol SO 2 2 L 0,4 mol O 2 2 L 0,2 mol Reaksi berlangsung pada suhu 25 o C dalam wadah 2 liter. Tetapan kesetimbangan (K c ) yang tepat adalah... A. 0,1 B. 0,2 C. 0,25 D. 0,3 E. 0,4 19. Diketahui pembuatan NH 3 menurut proses Haber dengan persamaan reaksi: N 2 (g) + 3H 2 (g) 2NH 3 (g) H = -188,19 kj Untuk memperbesar produk reaksi, dapat diupayakan dengan cara. A. tekanan diperkecil B. diberi katalis C. suhu dinaikkan D. konsentrasi N 2(g) dan H 2(g) diperkecil E. volume diperkecil 20. Jika pada suhu tertentu kelarutan AgCl dalam air adalah 0,0001 M, maka kelarutan AgCl dalam larutan HCl 0,1 M adalah. A. 1 x 10-8 B. 1 x 10-7 C. 1 x 10-6 D. 1 x 10-4 E. 1 x 10-3 21. Dari percobaan titik didih dan titik beku beberapa larutan didapatkan data sebagai berikut: (Titik beku air = 0 o C, Titik didih air = 100 o C) Larutan Titik beku Titik didih Urea 1 m -1,86 o C 100,52 o C Urea 2 m -3,72 o C 101,04 o C NaCl 1 m -3,72 o C 101,04 o C CH 3 COOH -2,79 o C 100,78 o C Dari data percobaan di atas dapat disimpulkan bahwa A. Kenaikan titik didih larutan tergantung konsentrasi larutan B. Penurunan titik beku larutan tergantung jenis pelarutnya C. Kenaikan titik didih dan penurunan titik beku larutan tergantung jenis larutannya

D. Kenaikan titik didih dan penurunan tuitik beku larutan tergantung jumlah partikel zat terlarutnya E. Titik beku larutan selalu lebih tinggi dibandingkan titik beku pelarutnya. 22. Perhatikan diagram P,T berikut yang merupakan diagram untuk air murni, larutan glukosa 1 m, dan larutan HCl 1 m. 0 o C 100 o C Dari diagram tersebut dapat disimpulkan bahwa. A. Titik beku larutan selalu lebih tinggi dibandingkan titik beku air B. Titik didih larutan NaCl 1 m lebih tinggi dibandingkan titik didih larutan glukosa 1 m C. Pada titik G, air berada pada fase cair dan gas D. Pada garis B-H, larutan berada pada fase padat dan gas E. Larutan glukosa dan air mendidih pada tekanan uap jenuh yang berbeda 23. Penambahan tawas pada proses pengolahan air minum bertujuan agar... A. seluruh kuman mati B. terjadi gerak Brown C. terjadi elektroforesis D. terjadi penyaringan koloid dari air E. terjadi koagulasi koloid dalam air 24. Berikut adalah tabel dari fraksi penyulingan minyak bumi: No. Jumlah atom C Titik didih ( o C) Fraksi minyak bumi 1. C 1 C 4 < 40 X 2. C 5 C 10 40-180 Y 3. C 11 C 12 160 250 Z 4. C 13 C 25 220 350 P 5. C 26 C 28 > 350 Q 6. > C 36 R Dari data di atas, fraksi minyak bumi yang diharapkan menghasilkan pembakaran yang paling baik dengan sedikit jelaga adalah fraksi...

A. X B. Y C. Z D. P E. Q 25. Suatu senyawa turunan alkana memiliki rumus C 3 H 6 O dan dapat bereaksi dengan pereaksi Tollens. Senyawa tersebut kemungkinan mengandung gugus fungsi. A. R-OH B. R-O-R C. R-C=O H D. R-C=O OH E. R-C=O 26. Yang tergolong reaksi alkilasi untuk senyawa benzene berikut ini adalah. A. Cl + Cl 2 B. NO 2 + HONO 2 + H 2 O C. SO 3 H + H 2 SO 4 + H 2 O D. CH 3 + CH 3 Cl + HCl E. CH 3 COOH

27. Turunan dari benzena yang bersifat asam adalah... NO A. B. CH 3 C. NH 2 D. OH E. COH 28. Dari tabel berikut ini pasangan yang tidak tepat adalah. Zat Polimer Monomer pembentuk I Polietena Etena Adisi Reaksi pembentukan II Protein Asam amino Kondensasi III PVC Vinil klorida Kondensasi IV Polistirena Stirena Adisi V Karet alam Isoprena Kondensasi A. I B. II C. III D. IV E. V 29. Berikut ini termasuk makromolekul, kecuali A. protein B. selulosa C. amilum D. karet E. sukrosa

30. Perhatikan data berikut: Reaksi I = C 3 H 8 (g) + 5O 2 (g) 3CO 2 (g) + 4H 2 O (g) Reaksi II = NH 4 Cl (s) + NaOH NH 3 (g) + NaCl (aq) + H 2 O (l) Pernyataan yang benar dari data tersebut adalah... A. reaksi I sistem menyerap energi, reaksi eksoterm B. reaksi II sistem melepaskan energi, reaksi eksoterm C. reaksi II sistem menyerap energi, reaksi endoterm D. reaksi I sistem menyerap energi, reaksi endoterm E. reaksi II sistem melepas energi, reaksi endoterm H = - 1543 kj H = + 234 kj 31. Diketahui persamaan reaksi: C 2 H 4 + Cl 2 C 2 H 4 Cl 2 Bila energi ikatan rata-rata: C = C : 614 kj Cl Cl : 242 kj C C : 348 kj C Cl : 328 kj C H : 414 kj Perubahan entalpi reaksi persamaan tersebut adalah. A. - 48 kj B. -148 kj C. +148 kj D. 180 kj E. +180 kj 32. Reaksi-reaksi di bawah ini yang termasuk reaksi redoks adalah... A. AgCl (s) + 2NH 3 (aq) Ag(NH 3 ) 2 Cl (aq) B. Hg (NO 3 ) 2 (aq) + Sn (s) Hg (s) + Sn(NO 3 ) 2 (aq) C. NaOH (aq) + CH 3 COOH (aq) CH 3 COONa (aq) + H 2 O (l) D. OH - (aq) + Al(OH) 3 (s) AlO 2 - (aq) + 2H 2 O (l) E. AgNO 3 (aq) + NaCl (aq) AgCl (s) + NaNO 3(aq) 33. Dari persamaan reaksi redoks berikut: acr 2 O 7 2- + bh + + cfe 2+ dcr 3+ + efe 3+ + f H 2 O Akan didapatkan harga koefisien a, b, c, dan d berturut-turut... A. 1, 7, 6, 2 B. 1, 14, 6, 2 C. 2, 7, 4, 4 D. 2, 14, 6, 4 E. 2, 6, 8, 4

34. Bagan penulisan sel yang benar sesuai gambar di berikut adalah... Voltmeter Katode Cu Jembatan garam Anode Zn Larutan CuSO 4 Larutan ZnSO 4 A. Zn (s) / Zn 2+ (aq) // Cu 2+ (aq) / Cu (s) B. Zn 2+ (aq) / Zn (s) // Cu (aq) / Cu 2+ (s) C. Cu (s) / Cu 2+ (aq) // Zn 2+ (aq) Zn (s) D. Cu (s) / Cu 2+ (aq) // Zn (s) / Zn 2+ (aq) E. Cu 2+ (aq) / Cu (s) // Zn 2+ (aq) / Zn (s) 35. Diketahui data tabel E sel dalam volt: Pb 2+ (aq) + 2e - Pb (s) E = -0,13 volt Mg 2+ (aq)+2e - Mg (s) E o = -2,34 volt Harga E sel: Mg/Mg 2+ // Pb 2+ /Pb adalah. A. - 2,21 volt B. - 2,47 volt C. +2,47 volt D. +2,21 volt E. +2,68 volt 36. Arus listrik 8 ampere dialirkan ke dalam larutan perak nitrat selama 9.650 detik. Massa perak yang dihasilkan pada katode adalah... (A r : Ag =108, 1 F = 96.500 C/mol) A. 2,7 gram B. 5,4 gram C. 43,2 gram D. 86,4 gram E. 94 gram

37. Pada percobaan perkaratan berikut, 5 buah potongan besi dimasukkan ke dalam 5 tabung reaksi: I. II. III. IV. V. Air dipanaskan, Air tanpa Tanpa air Air dipanaskan Air garam tabung ditutup pemanasan Logam besi yang paling cepat berkarat adalah pada tabung... A. I B. II C. III D. IV E. V 38. Berikut adalah mineral dari logam besi, kecuali. A. pirolusit B. siderit C. pirit D. hematit E. magnetit 39. Penyataan yang kurang tepat tentang sifat unsur-unsur golongan halogen adalah... A. Merupakan oksidator kuat B. Seluruhnya memiliki bilangan oksidasi positif C. Bromin berwujud cair pada suhu kamar D. Dapat membentuk molekul diatomik E. Di alam tidak didapatkan dalam keadaan bebas 40. Manfaat langkah elektrolisis pada pembuatan tembaga adalah... A. menaikkan kadar tembaga dalam bijihnya B. untuk memisahkan bijihnya dari kotoran C. untuk menghilangkan kandungan perak D. agar tembaga yang dihasilkan lebih murni E. agar tembaga hasil elektrolisis tidak berkarat