DOSEN NEGERI PROGRAM STUDI JURUSAN MEDAN. Oleh

dokumen-dokumen yang mirip
PERANCANGAN DAN PEMBUATAN WEBSITE JEJARING SOSIAL LAPORAN TUGAS AKHIR

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK PEMILIHAN JURUSAN PADA SMA NEGERI 1 KOTARIH SERDANG BEDAGAI LAPORAN TUGAS AKHIR

SISTEM INFORMASI PENJUALAN OLEH - OLEH KHAS MEDAN PADA RANIA HOME MADE BERBASIS WEB

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN PESERTA BIMBINGAN BELAJAR PADA GANESHA OPERATION BERBASIS WEB

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI HASIL NILAI RAPOR SD ST. ANTONIUS VI MEDAN BERBASIS WEB

SISTEM INVENTORY BARANG PADA PT. STARS INTERNATIONAL MENGGUNAKAN PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK LAPORAN TUGAS AKHIR

BUDIMAN STUDI JURUSAN PROGRAM. oleh

SISTEM INFORMASI SURAT MASUK DAN SURAT KELUAR PADA KANTOR REGIONAL VI BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA BERBASIS WEB LAPORAN TUGAS AKHIR

SISTEM INFORMASI SIMPAN PINJAM PADA YAYASAN PIJER PODI PANCUR BATU KABUPATEN DELI SERDANG BERBASIS WEB DENGAN PHP-MYSQL

APLIKASI KEPUASAN PELANGGAN PADA PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMATIKA POLITEKNIK NEGERI MEDAN BERBASIS WEB LAPORAN TUGAS AKHIR

SISTEM INFORMASI JADWAL KULIAH BERBASIS WEB PADA JURUSAN TEKNIK ELEKTRO POLITEKNIK NEGERI MEDAN

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI TRY OUT UMPN DI POLITEKNIK NEGERI MEDAN BERBASIS WEB

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PERHITUNGAN KUM KEPANGKATAN DOSEN POLITEKNIK NEGERI MEDAN BERBASIS WEB

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI OBJEK-OBJEK WISATA PADA DINAS PARIWISATA KABUPATEN KARO BERBASIS WEB

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PARIWISATA PADA KABUPATEN SAMOSIR BERBASIS WEB

BERBASI. Oleh. Bayati MEDAN

SISTEM INFORMASI PEMASARAN PERUMAHAN BATU ASRI PANCUR BATU BERBASIS WEB

AL VISION STUDI JURUSAN PROGRAM. oleh

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PANTI ASUHAN AL-WASHLIYAH TANJUNG MULIA MEDAN BERBASIS WEB

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI JADWAL KULIAH JURUSAN TEKNIK KOMPUTER DAN INFORMATIKA POLITEKNIK NEGERI MEDAN BERBASIS WEB LAPORAN TUGAS AKHIR.

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI TUGAS AKHIR MAHASISWA PRODI SISTEM INFORMASI POLITEKNIK NEGERI MEDAN BERBASIS WEB

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN WEBSITE SEBAGAI MEDIA INFORMASI PADA YAYASAN PONDOK PESANTREN HIDAYATULLAH

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI SENSUS PENDUDUK DI KECAMATAN ULUPUNGKUT MENGGUNAKAN TEKNOLOGI J2ME LAPORAN TUGAS AKHIR

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PENDATAAN SISWA SMA NEGERI BERBASIS WEB PADA DINAS PENDIDIKAN KOTA BINJAI

SISTEM INFORMASI E-PROCUREMENT PADA PT.INALUM BERBASIS WEB

LAPORAN TUGAS AKHIR. Disusun Sebagai Salah Satu Syarat Untuk. Menyelesaikan Program Pendidikan Diploma 3. Oleh :

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DANA BANTUAN OPERSIONAL SEKOLAH (BOS) BERBASIS WEB DI SD NEGERI TANJUNGBALAI

SISTEM INF'ORfoTASI PER}fiMPUI{AN ORANG TUA PENDARTTA THALASSAEMTA TNDONnSIA GOPTD CABANG S"{IMATERA UTARA BSRBASTS WEB {RAI\ICANGAN DAN PUMBUATAN)

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMATIKA POLITEKNIK NEGERI MEDAN BERBASIS WEB LAPORAN TUGAS AKHIR

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI KOS DAN KONTRAKAN BERBASIS WEB LAPORAN TUGAS AKHIR. Disusun Sebagai Syarat Untuk Memenuhi Tugas Akhir

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN WEBSITE PEMESANAN TIKET ONLINE DAN MANAJEMEN TEMPAT DUDUK PENUMPANG PADA PERUSAHAAN OTOBUS CV.

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI PEMESANAN MENU MAKANAN DAN MINUMAN BERBASIS CLIENT SERVER PADA RUMAH MAKAN AYAM PENYET SURABAYA (SERVER)

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI SIMPAN PINJAM PADA KOPERASI SYARIAH MITRA AMANAH BINJAI BERBASIS WEB

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI ALUMNI POLITEKNIK NEGERI MEDAN BERBASIS WEB

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI NOTIFIKASI NILAI SISWA PADA SMA BUDI MURNI 3 MEDAN BERBASIS WEB DAN SMSA GATEWAY

PEMBUATAN APLIKASI TVP SEBAGAI MEDIA INFORMASI PADA PRODI MANAJEMEN INFORMATIKA POLMED

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI KEHADIRAN SISWA PADA SMA HARAPAN 3 DELI TUA BERBASIS WEB DAN SMS GATEWAY

PERANCANGAN APLIKASI E-COMMERCE TOKO ALAT MUSIK ONLINE TUGAS AKHIR

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI ALAT BANTU AJAR PENGENALAN KOMPUTER BERBASIS ANIMASI LAPORAN TUGAS AKHIR

ABSTRAK. Kata kunci : Website, Sistem, Pembelajaran, Dreamweaver, MySQL, Script PHP. iii

SISTEM INFORMASI SMK NEGERI 2 DOLOKSANGGUL BERBASIS WEB TUGAS AKHIR RIFWAN FAHDDILA

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI DIGITAL LIBRARY (DIGILIB) DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL DI PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI BERBASIS WEB PADA KLINIK LIANDA

SISTEM INFORMASI PENJADWALAN MATA KULIAH DIPLOMA III TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TUGAS AKHIR RAFIKAH AMELIA NASUTION

SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA SISWA DAN ADMINISTRASI PADA SMA NEGERI 1 SEI KEPAYANG BERBASIS WEB

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN DIGITAL PADA SMP BUDI MURNI 1

SISTEM INFORMASI PASIEN RAWAT INAP BERBASIS WEB PADA RUMAH SAKIT UMUM VINA ESTETICA MEDAN LAPORAN TUGAS AKHIR

ANALISIS DAN PERANCANGAN E-LEARNING TIK SMU BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR YUDHA PERMANA

E-LEARNING PADA JURUSAN MATEMATIKA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TUGAS AKHIR AISYAH KARTIKA SIREGAR

PORTAL KOMUNITAS PECINTA TANAMAN HIAS BERBASIS WEB MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR FRIDZY VIORETTI HUTABARAT

SISTEM INFORMASI OBJEK WISATA DI KABUPATEN DELI SERDANG BERBASIS WEB MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR BELLY F TARIGAN

SISTEM INFORMASI USAHA KECIL DAN MENENGAH BERBASIS WEB MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR PRIMA SUHENDRA

MEMBANGUN KLINIK GIGI MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR

SKRIPSI PEMBUATAN SITUS PORTAL BERITA MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

APLIKASI PENGOLAHAN DATA KEGIATAN FISIK LEMBAGA KESWADAYAAN MASYARAKAT TUNAS HARAPAN KELURAHAN LOROK PAKJO PALEMBANG BERBASIS WEB

SISTEM PENJUALAN BERBASIS WEB PADA BUTIK RYAN BINJAI TUGAS AKHIR NUNUNG WIJANA

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI ALAT BANTU AJAR MATEMATIKA BERBASIS ANDROID

MEMBANGUN WEBSITE SMP NEGERI 1 DOLOK BATU NANGGAR MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR MADANIYAH FITRAHAYATI

SKRIPSI MEMBANGUN PERUSAHAAN ONLINE PADA PABRIK KERUPUK LAKSANA MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

ABSTRAK. Kata kunci : SHE AP, Sistem Informasi, PT. Trakindo Utama

TUGAS AKHIR YUNI RAHMAIDA NASUTION

Perancangan E-Commerce CV. Saint De Valo

SKRIPSI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN KEPEGAWAIAN BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL SUBANGKIT HADI PRANOWO NIM :

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DALAM PEMILIHAN KARTU KREDIT BERBASIS WEB SKRIPSI

SKRIPSI SISTEM INFORMASI REGISTRASI DAN ADMINISTRASI KLINIK KECANTIKAN DR. RULLY BERBASIS WEB

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN BERBASIS WEB DENGAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR AGUS JUANDA PUTRA SIREGAR

TUGAS AKHIR PERANCANGAN APLIKASI SISTEM AGENDA ELEKTRONIS ONLINE BERBASIS CLIENT-SERVER DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN LUAR NEGERI

PERANCANGAN APLIKASI E-COMMERCE PENYEWAAN MOBIL CV. ROSWAN KAMIN BERBASIS WEB TUGAS AKHIR FAIZ AMRI

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB PADA TOKO CAHAYA BARU PONSEL KOTA PADANGSIDIMPUAN TUGAS AKHIR MAYA MASYITA K NST

SKRIPSI PERANCANGAN APLIKASI SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT TANAMAN KOPI BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING

SISTEM APLIKASI PENJUALAN BAJU WANITA BERBASIS WEB TUGAS AKHIR OKTAVIA SIRAIT

KATA PENGANTAR. Bandung, 03 Agustus Penulis

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI SISTEM PAKAR ANALISA KEPRIBADIAN BERDASARKAN TES MBTI (MYER BRIGGS TYPE INDICATOR) BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN PADA KANTOR CAMAT TANJUNG MORAWA DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR DEWI ANGGRAINI

PERANCANGAN WEBSITE UNTUK MEDIA PROMOSI DAN INFORMASI PRODUK KERAJINAN PATUNG PADA WARDOYO PATUNG LOROBLONYO ANTIK WONOGIRI SKRIPSI

SISTEM INFORMASI KURSUS KOMPUTER LEMBAGA BANTUAN BERSAMA UNTUK TEKNOLOGI INFORMATIKA (LBBTI) BERBASIS WEB MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA UD.WARSO FURNICTURE MENGGUNAKAN APLIKASI PHP DAN MYSQL SKRIPSI

APLIKASI PENGOLAHAN DATA SEKOLAH DAN GURU AGAMA ISLAM PADA KEMENTERIAN AGAMA KOTA PALEMBANG

KATA PENGANTAR. Yogyakarta, April Penyusun. vii

SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN SISWA BARU BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MySQL PADA SMA SWASTA PRAYATNA MEDAN TUGAS AKHIR

DAFTAR ISI. Halaman ABSTRAK... i ABSTRACT... ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... v DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... x

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI REKAM MEDIS DI KLINIK ULTRA MEDICA BERBASIS WEB MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI SMA NEGERI 1 BABALAN DENGAN MENGGUNAKAN PEMROGRAMAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR DEVI YULITA

SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SISWA BARU BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN PHP dan MySQL PADA SMA NEGERI 5 BINJAI TUGAS AKHIR DELVI YUNITA

SKRIPSI PERANCANGAN APLIKASI UJIAN ONLINE DENGAN MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN MYSQL PADA SMK SORE 1 PONOROGO

BAB II LANDASAN TEORI...

SISTEM INFORMASI DATABASE PENGAJUAN BARANG BERBASIS WEB PT. PLN (PERSERO) SEKTOR PEMBANGKITAN BELAWAN TUGAS AKHIR MELIANA GULTOM

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN OPERASIONAL TERMINAL PETIKEMAS PADA PT.PELABUHAN INDONESIA II (PERSERO) CABANG PALEMBANG LAPORAN AKHIR

DESAIN WEB DINAMIS PADA TOKO BUKU GRAMEDIA MEDAN TUGAS AKHIR YANDI B. OMPUSUNGGU

APLIKASI PENGOLAHAN DATA EKSPEDISI BARANG PADA CV.MULYA KARYA PALEMBANG

SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI TATA TERTIB SEKOLAH BERBASIS WEB UNTUK MEMPERMUDAH PENCATATAN DATA PELANGGARAN SISWA

SISTEM PAKAR DIAGNOSA AWAL PENYAKIT USUS BUNTU DENGAN MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTOR BERBASIS WEB SKRIPSI

Analisa dan Perancangan Sistem Informasi Berita dan Informasi Kelapa Gading Berbasis Web

PERANCANGAN WEB E-COMMERCE PADA TOKO BUKU JHONAZ DENGAN JOOMLA TUGAS AKHIR AZWAR M

DESAIN WEB DINAMIS PADA RUMAH SAKIT ADVENT MEDAN TUGAS AKHIR CHARLES SIMAMORA

APLIKASI PENGOLAHAN DATA SIMPAN PINJAM PADA LEMBAGA KESWADAYAAN MASYARAKAT TUNAS HARAPAN KELURAHAN LOROK PAKJO PALEMBANG

SKRIPSI ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEB

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI BERBASIS E- COMMERCE PADA DISTRO ONE-ZERO COLLECTION TUGAS AKHIR TSAURI AQSA

Pembuatan Aplikasi Studio Photo Online Berbasis Web

SISTEM INFORMASI IKATAN ALUMNI JURUSAN MANAJEMEN INFORMATIKA BERBASIS WEB PADA POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA

Transkripsi:

SISTEM INFORMASI PUBLIKASI KARYA ILMIAH DOSEN DAN MAHASISWA BERBASIS WEB PADA POLITEKNIK NEGERI MEDAN LAPORAN TUGAS AKHIR Disusun Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Menyelesaikan Pendidikan Diploma 3 Oleh RUSNIKA PAKPAHAN NIM : 1005102051 PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMATIKA JURUSAN TEKNIK ELEKTRO POLITEKNIK NEGERI MEDAN MEDAN 2013

ABSTRAK Perkembangan teknologi informasi saat ini mengalami pertumbuhan dan kemajuan yang sangat pesat. Seiring dengan berkembangnya teknologi ini, dunia pendidikan pun harus mengalami perkembangan. Lembaga pendidikan yang memanfaatkan teknologi ini dengan baik, dapat mendukung jalannya pendidikan yang semakin berkualitas. Salah satu lembaga pendidikan yang terus meningkatkan kualitas pendidikannya adalah Politeknik Negeri Medan. Permasalahan yang dibahas pada Laporan Tugas Akhir ini adalah bagaimana merancang dan membuat system informasi publikasi karya ilmiah dosen dan mahasiswa berbasis web pada politeknik negeri medan. Karya Ilmiah terdiri dari Tugas Akhir dan Jurnal, kalau Tugas Akhir yaitu yang dibuat oleh Mahasiswa khususnya Mahasiswa jurusan Teknik Elektro dan Jurnal yang dibuat oleh Dosen khususnya Dosen jurusan Teknik Elektro. Pada Sistem Informasi ini, Yang dipublikasikan adalah Judul Karya Ilmiah, Penulis dan Abstrak. Pada Sistem Informasi Publikasi Karya Ilmiah Dosen dan Mahasiswa Berbasis Web Pada Politeknik Negeri Medan yang dirancang dan dibuat, terdapat tiga Login User yaitu Login User Status Admin, Login User Status Member dan Login User Status Pimpinan. Menghasilkan Informasi tentang Data Member, Data Karya Ilmiah dan Periksa Upload Karya Ilmiah. Perancangan dan Pembuatan Sistem Informasi Publikasi Karya Ilmiah Dosen dan Mahasiswa Berbasis Web Pada Politeknik Negeri Medan menggunakan Adobe Dreamweaver CS5, Xampp, MySQL dan php. Kata Kunci : publikasi karya ilmiah, Adobe Dreamweaver CS5, Xampp, MySQL dan php.

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan karunianya sehingga penulis dapat menyelesaiakan Laporan Tugas Akhir ini dengan judul SISTEM INFORMASI PUBLIKASI KARYA ILMIAH DOSEN DAN MAHASISWA BERBASIS WEB PADA POLITEKNIK NEGERI MEDAN. Laporan Tugas Akhir ini disusun sebagai syarat untuk menyelesaikan Program Pendidikan Diploma 3 Program Studi Manajemen Informatika Jurusan Teknik Elektro Politeknik Negeri Medan. Pada kesempatan ini, penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dan membimbing penulis selama proses penyusunan laporan ini, yaitu kepada: 1. M.Syahruddin, S.T., M.T., selaku Direktur Politeknik Negeri Medan. 2. Ir. Rina Anugrahwaty, M.T, selaku Ketua Jurusan Teknik Elektro Politeknik Negeri Medan. 3. Roslina, M.I.T, selaku kepala Program Studi Manajemen Informatika Politeknik Negeri Medan. 4. Ferry Fachrizal, S.T.,M.Kom selaku Dosen Pembimbing dalam penyusunan Laporan Tugas Akhir ini. 5. Kedua orang tua penulis, ayahanda R.Pakpahan dan ibunda R.Siregar yang tak hentinya memberikan doa dan dukungan baik dari segi moril maupun materil. Adik penulis, Gelora Pakpahan, Trinatal Pakpahan, Edes

Pakpahan dan Bibi saya Mitha Siregar yang selalu memberi dukungan kepada penulis untuk menyelesaikan Laporan Tugas Akhir ini. 6. Ariama Susanti, selaku Administrasi Program Studi Manajemen Informatika Politeknik Negeri Medan, yang telah banyak membantu penulis untuk keperluan administrasi Laporan Tugas Akhir ini. 7. Seluruh teman-teman MI-6A khususnya Nazli Ilhamsyah, Eva F Sigalingging, Delviani Sihombing, Martha Lya Siregar, Henny E Sitepu, Shiera Catrine M Tarigan, Sarah Yiska, Andesty V Ginting, dan Sutini Manurung yang telah banyak membantu dan memberikan semangat kepada penulis. Dalam penyusunan Laporan Tugas Akhir ini, penulis menyadari begitu banyak kekurangan dan kesalahan baik dalam penyajian maupun penulisan. Untuk itu penulis mengharapkan saran dan kritik yang bersifat membangun dari para pembaca demi penyempurnaan Laporan Tugas Akhir ini. Penulis berharap semoga Laporan Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi siapa pun yang membacanya. Medan, 20 Agustus 2013 Penulis Rusnika Pakpahan NIM.1005102051

DAFTAR ISI Halaman LEMBAR PERSETUJUAN... LEMBAR PENGESAHAN... ABSTRAK... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR TABEL... i ii iii iv vi ix xi BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Ruang Lingkup Masalah... 2 1. Perumusan Masalah... 2 2. Batasan Masalah... 3 C. Tujuan dan Manfaat Tugas Akhir... 4 1. Tujuan Tugas Akhir... 4 2. Manfaat Tugas Akhir... 5 D. Metode Penelitian... 5 1. Perencanaan Sistem... 5 2. Analisis Sistem... 6 3. Perancangan Sistem... 6 E. Sistematika Penulisan... 7 F. Lokasi Penelitian... 8

BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Sistem... 9 B. Informasi... 11 C. Sistem Informasi... 11 D. Publikasi... 12 E. Karya Ilmiah... 12 F. Internet... 12 G. PHP... 15 H. Apache / Server Web... 16 I. Flowchart... 16 J. Diagram Aliran Data/Data Flow Diagram(DFD)... 19 K. Kamus Data... 22 L. Normalisasi... 24 M. Perancangan Database... 27 N. Macromedia Dreamweaver... 28 O. Gambaran Umum Institusi... 28 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM A. Analisis Sistem Berjalan... 30 1. Diagram Konteks Publikasi Karya Ilmiah Yang Berjalan... 30 2. Diagram Level 0 Publikasi Karya Ilmiah Yang Berjalan... 31 B. Perancangan Sistem Informasi Yang Diusulkan... 44 1. Rancangan Data Flow Diagram (DFD)... 44 a. Diagram Konteks Yang Diusulkan... 44 b. Data Flow Diagram (DFD) Level 0 Yang Diusulkan... 45

2. Rancangan Output... 33 3. Rancangan Input... 35 4. Kamus Data... 39 5. Rancangan Database... 39 6. Algoritma Pemograman... 44 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Pembahasan Hasil Sistem... 48 B. Studi Kelayakan Sistem... 73 1. Segi Teknik... 74 2. Segi Ekonomi... 74 C. Kelebihan dan Kekurangan Sistem... 75 1. Kelebihan Sistem... 75 2. Kekurangan Sistem... 75 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan... 77 B. Saran... 77 DAFTAR PUSTAKA... 78 LAMPIRAN... 79

DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 2.1 Layer-layer dalam Protokol TCP/IP... 13 3.1 Diagram Konteks Publikasi KaryaIlmiah Yang Berjalan... 30 3.2 DFD Level 0 Publikasi Karya Ilmiah Yang Berjalan... 31 3.3 Diagram Konteks Publikasi Karya Ilmiah Yang diusulkan... 32 3.4 DFD Level 0 Publikasi Karya Ilmiah Yang Diusulkan... 32 3.5 Tampilan Beranda... 33 3.6 Output Daftar Karya Ilmiah... 34 3.7 Output Daftar Member... 34 3.8 Output Periksa Upload Karya Ilmiah... 35 3.9 Input Registrasi Member... 36 3.10 Input Login User Status Member... 36 3.11 Input Login User Status Admin... 37 3.12 Input Login User Status Pimpinan... 37 3.13 Input Upload Karya Ilmiah... 38 3.14 Flowchart Menu Utama Publikasi Karya Ilmiah... 44 3.15 Flowchart Menu Utama Login User Status Member Publikasi... 45 3.16 Flowchart Menu Utama Login User Status Admin Publikasi... 46 3.17 Flowchart Menu Utama Login User Status Pimpinan Publikasi... 47 4.1 Halaman Beranda... 48 4.2 Halaman Pengarang... 49 4.3 Download Teratas... 50

4.4 Rilis Baru... 51 4.5 Halaman Registrasi... 52 4.6 Halaman Cetak Daftar Karya Ilmiah... 53 4.7 Halaman Beranda... 54 4.8 Halaman Pengarang... 55 4.9 Halaman Download Teratas... 56 4.10 Halaman Rilis Baru... 57 4.11 Halaman Upload Karya Ilmiah... 58 4.12 Halaman Cetak Daftar Karya Ilmiah... 60 4.13 Halaman Beranda... 61 4.14 Halaman Data Karya Ilmiah... 62 4.15 Halaman Pencarian Data KaryaIlmiah... 63 4.16 Ubah Atau Hapus Data Karya Ilmiah... 64 4.17 Halaman Data Member... 65 4.18 Pencarian Data Member... 66 4.19 Hapus Data Member... 67 4.20 Halaman Pemeriksaan Data Upload Karya Ilmiah... 68 4.21 Cek Karya Ilmiah... 69 4.22 Halaman Beranda... 70 4.23 Daftar Karya Ilmiah... 71 4.24 Daftar Member... 74

DAFTAR TABEL Tabel Halaman 2.1 Direction symbol... 17 2.2 Processing System... 18 2.3 Input Output System... 19 2.4 Symbol DFD... 20 3.1 Bentuk Un_Normal... 39 3.2 Bentuk Normal Kesatu (1NF)... 40 3.3 Bentuk Normal Kedua (2NF)... 41 3.4 Bentuk Normal Ketiga (3NF)... 41 3.5 Tabel karya_ilmiah... 42 3.6 Tabel member... 43 3.7 Tabel user... 43