BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM. Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Pengadilan Tinggi Agama Samarinda Tahun 2013

dokumen-dokumen yang mirip
Kata Pengantar BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM. Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT. Tuhan Yang Maha Esa,

Adapun yang melatarbelakangi perlunya penyusunan Penetapan Kinerja Tahun 2013

Penataan sistem perencanaan yang akuntabel, yaitu perencanaan yang. terukur dan dapat dipertanggungjawabkan akan mewujudkan suatu manajemen

RENCANA KINERJA TAHUN 2015, 2016 DAN 2017

Kinerja Utama adalah ukuran keberhasilan dari suatu tujuan dan. setiap instansi pemerintah dituntut untuk menetapkan Indikator

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan Jalan Peratun Medan Estate Medan

PENGADILAN NEGERI TUBEI

INDIKATOR KINERJA UTAMA PENGADILAN TINGGI PALEMBANG

KATA PENGANTAR. Tabanan, 04 Januari 2017 Pengadilan Agama Tabanan, Drs. Zainal Arifin, M.H. NIP

BAB I PENDAHULUAN. dipertanggungjawabkan akan mewujudkan suatu manajemen peradilan yang baik.

BAB I PENDAHULUAN. dipertanggungjawabkan akan mewujudkan suatu manajemen peradilan yang baik.

DOKUMEN PENETAPAN KINERJA TAHUN 2015 PENGADILAN TINGGI YOGYAKARTA

INDIKATOR KINERJA UTAMA (IKU) PENGADILAN TINGGI MANADO TAHUN 2016

PERJANJIAN KINERJA TAHUNAN (PKT) PENGADILAN TINGGI MANADO TAHUN 2016

PERJANJIAN KINERJA TAHUNAN (PKT) PENGADILAN TATA USAHA NEGARA BANDA ACEH TAHUN

Berdasarkan pada Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur. Negara Nomor PER/09/M.PAN/05/2007 tentang Pedoman Umum Penetapan

BAB II. PERENCANAAN DAN PENETAPAN KINERJA

REVIU INDIKATOR KINERJA UTAMA TAHUN 2017

RENCANA KINERJA TAHUNAN (RKT) PENGADILAN TINGGI MANADO TAHUN 2017

KATA PENGANTAR. Wamena, 2 Januari 2013 WAKIL KETUA, Dra. WARNI, MH. NIP

Dokumen penetapan kinerja 0

BAB I PENDAHULUAN. external (pelayanan kepada masyarakat yang membutuhkan pelayanan kantor Pengadilan Agama

BAB I PENDAHULUAN. pelaksanaan tugas dan fungsi Pengadilan Agama Tarakan. oleh instansi pemerintah melalui berbagai kegiatan tahunan.

SURAT KEPUTUSAN KETUA PENGADILAN NEGERI PASURUAN NOMOR :W14-U9/001/OT/SK/I/2012 TENTANG REVIU PENETAPAN INDIKATOR KINERJA UTAMA

PERENCANAAN DAN PENETAPAN KINERJA

PENETAPAN KINERJA TAHUNAN

Rencana Strategik Tahun 2010 s/d 2014

Pengadilan Tinggi Medan. Jl. Pengadilan No. 10 Medan Telp pt-medan.go.id

RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)

REVIU INDIKATOR KINERJA UTAMA PENGADILAN AGAMA BENGKULU KELAS IA

STRUKTUR ORGANISASI PENGADILAN NEGERI MUARA ENIM

LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LAKIP) TAHUN 2012 PENGADILAN AGAMA SOLOK. Jl. KAPTEN BAHAR HAMID LAING KOTA SOLOK

BAB I - PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

PERJANJIAN KINERJA (DOKUMEN PERJANJIAN KINERJA) TAHUN 2016

REVIEW RENCANA STRATEGIS (RENSTRA) TAHUN

REVIU INDIKATOR KINERJA UTAMA TAHUN 2016

PENGADILAN AGAMA BUOL

KATA PENGANTAR...1 DAFTAR ISI Latar Belakang Maksud dan Tujuan...3 BAB II RENCANA KINERJATAHUNAN...4 BAB III PENUTUP...

INDIKATOR KINERJA UTAMA (IKU)

PERNYATAAN PERJANJIAN KINERJA PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2016

SEKRETARIS MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA KEPUTUSAN SEKRETARIS MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA 041/SEK/SK/VIII/2012

RENSTRA PENGADILAN AGAMA JAKARTAA PUSAT

REVIU TAHUN 2015 INDIKATOR KINERJA UTAMA

Bab I Pendahuluan. Pembangunan Nasional dan Peraturan Presiden Nomor 7 Tahun 2005 menetapkan

HASIL REVIU INDIKATOR KINERJA UTAMA (IKU) PENGADILAN NEGERI DENPASAR

REVIEW RENSTRA PENGADILAN NEGERI SIMALUNGUN

Laporan Kinerja Inspektorat Daerah TA Kabupaten Kulon Progo

RENSTRA PENGADILAN AGAMA GIRI MENANG

PENGADILAN NEGERI SLAWI RENCANA STRATEGIS (RENSTRA) TAHUN JL. A. YANI NO. 99 PROCOT, SLAWI

PENETAPAN KINERJA PENGADILAN NEGERI WONOSARI TAHUN ANGGARAN 2015

REVIEW INDIKATOR KINERJA UTAMA

BAB I Pendahuluan. A. Latar Belakang

RENCANA STRATEGIS PENGADILAN NEGERI TUBEI PENGADILAN NEGERI TUBEI

KATA PENGANTAR. Bontang, 7 Februari 2015 Ketua Pengadilan Agama Bontang. Drs. H. ARIFIN, S.H, M.H NIP

RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)

Jl. Pengadilan No.8, Telp/Fax : (061) , P.O Box 1247 Medan 20112

C. Pengelolaan Keuangan BAB IV PENUTUP Kesimpulan... 73

PENGADILAN TINGGI DENPASAR

PENGADILAN MILITER III-17 MANADO Jln. SamRatulangi No. 16 Manado No. Telp/Fax ;

KATA PENGANTAR. Ponorogo, 26 Januari 2013 KETUA PENGADILAN NEGERI PONOROGO M U S L I M, SH. NIP

KATA PENGANTAR. dan hidayahnya, sehingga kami dapat menyelesaikan Review Dokumen Rencana Strategis

PENETAPAN KINERJA TAHUNAN 2015 PENGADILAN NEGERI TANGERANG

PENETAPAN KINERJA TAHUNAN 2016 PENGADILAN NEGERI TANGERANG

RL/LAKIP 2011/PTA Samarinda-2012

L A K I P TAHUN 2013

RENCANA STRATEGIS (RENSTRA) TAHUN

RENCANA STRATEGIS (RENSTRA) TAHUN

PERENCANAAN DAN PENETAPAN KINERJA

KATA PENGANTAR. engan memanjatkan puji syukur ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat

PENGADILAN TINGGI AGAMA PADANG JL. BY PASS KM 24 ANAK AIR PADANG

RENCANA STRATEGIS PENGADILAN NEGERI MUARA TEWEH

PENGADILAN NEGERI MAJALENGKA

[REVIU RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)] PTUN SEMARANG P F

KATA PENGANTAR. Renstra Pengadilan Agama Tondano

REVIEW RENCANA STRATEGIS (RENSTRA) PENGADILAN TINGGI PALEMBANG TAHUN PENGADILAN TINGGI PALEMBANG JL. JENDERAL SUDIRMAN KM.

SURAT KEPUTUSAN KETUA PENGADILAN TINGGI AGAMA PALEMBANG NOMOR :W6-A/ 051 /OT/SK/I/2013

Purwodadi, 29 Januari 2016 KETUA PENGADILAN NEGERI PURWODADI R.HENDRAL,SH.MH NIP H a l i

RENCANA STRATEGIS (RENSTRA) TAHUN

KATA PENGANTAR. Barru, 20 Januari 2014 PENGADILAN NEGERI BARRU Wakil Ketua K A Y A T, SH, MH NIP

PENGADILAN MILITER III-14 DENPASAR PERNYATAAN PENETAPAN KINERJA TAHUN 2016 Nomor: W3-Mil03/ /KU.01/I/2016

PENETAPAN KINERJA TAHUN 2015

RENCANA STRATEGIS (RENSTRA) TAHUN

KATA PENGANTAR. Rahmat dan Karunia-Nya kepada kita semua, sehingga Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi

PENGADILAN TINGGI AGAMA MATARAM

BAB I PENDAHULUAN. akuntabilitas merupakan landasan yang ideal dalam mewujudkan cita-cita kehidupan

REVIU RENCANA STRATEGIS (RENSTRA) TAHUN

PERJANJIAN KINERJA TAHUNAN

TAHUN 2018 RENCANA KINERJA TAHUNAN PTA JAWA BARAT

PENGADILAN TINGGI YOGYAKARTA KEPUTUSAN KETUA PENGADILAN TINGGI YOGYAKARTA NOMOR :W13.U/17/SK/I/2016 TENTANG

RENCANA STRATEGIS (RENSTRA) TAHUN PENGADILAN AGAMA SOLOK. Jl. KAPTEN BAHAR HAMID LAING KOTA SOLOK

Reno Sugiarto, S.H., M.H.

DOKUMEN PERJANJIAN KINERJA (PK) TAHUN 2017

LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH

PENGADILAN NEGERI BINTUHAN

INDIKATOR KINERJA UTAMA PENGADILAN AGAMA SUNGGUMINASA

PENETAPAN KINERJA TAHUN 2016

RENCANA STRATEGIS TAHUN

RENCANA STRATEGIS (RENSTRA) TAHUN

RENCANA STRATEGIS (RENSTRA) TAHUN

KEPUTUSAN KETUA PENGADILAN AGAMA SUNGGUMINASA Nomor: W.20-A.18/ HM.01 / 429 / II /2013

Transkripsi:

BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT. Tuhan Yang Maha Esa, Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Pengadilan Tinggi Agama Samarinda Tahun 2013 dapat dibuat dan dijadikan acuan dalam pengukuran kinerja Pengadilan Tinggi Agama Samarinda. Sebagaimana diketahui, Pengadilan Tinggi Agama Samarinda berorientasi pada suatu tujuan yakni sebagai suatu lembaga yang memberikan pelayanan hukum pada masyarakat yang membutuhkannya dengan proses cepat, sederhana dan biaya ringan. Untuk mengukur kinerja tersebut, diperlukan suatu media penilaian yang dapat dijadikan acuan program kegiatan dimasa mendatang yang dituangkan ke dalam Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) dengan tujuan agar dapat melaksanakan administrasi yang baik sesuai dengan peraturan dan kebijakan yang telah ditetapkan guna mewujudkan pelayanan hukum yang berkualitas dan prima bagi para pencari keadilan. Penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Pengadilan Tinggi Agama Samarinda Tahun 2013 ini sangatlah penting untuk dijadikan starting point dalam pelaksanaan tugas dan fungsi Pengadilan Tinggi Agama Samarinda yang pada akhir tahun digunakan sebagai lending point untuk mengetahui sejauh mana tingkat keberhasilan dan kegagalan dari program atau tujuan yang telah ditetapkan. Hal tersebut dapat pula digunakan sebagai bahan evaluasi dan masukan dalam pelaksanaan kegiatan ditahun tahun berikutnya. Akhirnya kepada semua pihak yang telah membantu tersusunnya Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi pemerintah (LAKIP) Tahun 2013 ini, kami ucapkan terima kasih, semoga usaha kita sekalian RL / i

diridhoi oleh Allah SWT. dan Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Pengadilan Tinggi Agama Samarinda ini dapat bermanfaat dan digunakan sebagaimana mestinya. Samarinda, 4 Februari 2014 Ketua, Drs.H.Syamsul Falah, S.H., M.Hum. NIP. 19470325 197603 1 002 RL / ii

KATA PENGANTAR DAFTAR ISI IKHTISAR EKSEKUTIF i iii v BAB I PENDAHULUAN 1 I. Latar Belakang 1 II. Tugas Pokok dan Fungsi 1 III. Sistimatika Penyajian 3 BAB II PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KINERJA 5 I. II. III. Rencana Strategis 2010-2014 A. Visi dan Misi B. Tujuan dan Sasaran Strategis C. Program Utama dan Kegiatan Pokok Rencana Kinerja Tahunan 2013 Perjanjian Kinerja (Dokumen Penetapan Kinerja) Tahun 2013 5 5 9 10 12 13 BAB III AKUNTABILITAS KINERJA 15 I. II. III. Pengukuran Kinerja Tahun 2013 Analisis Akuntabilitas Kinerja Akuntabilitas Keuangan 15 16 35 BAB IV PENUTUP 41 RL / iii

I. II. Kesimpulan Saran 41 43 LAMPIRAN-LAMPIRAN 1. Struktur Organisasi; 2. Indikator Kinerja Utama (IKU); 3. Dokumen Renstra 2010-2014 dan Matrik Renstra; 4. Rencana Kinerja Tahunan 2013 dan 2014; 5. Penetapan Kinerja Tahun 2013 dan 2014; 6. Pengukuran Kinerja Tahun 2013; 7. SK Tim Penyusunan LAKIP 2013 Pengadilan Tinggi Agama Samarinda; 8. SK Penetapan IKU Pengadilan Tinggi Agama Samarinda RL / iv

Didalam perencanaan Rencana Strategis (Renstra) Pengadilan Tinggi Agama Samarinda mengacu kepada tujuan, sasaran strategis dan target kinerja yang telah ditetapkan. Pengadilan Tinggi Agama Samarinda telah menetapkan 5 (lima) sasaran yang akan dicapai dalam tahun 2013, Kelima sasaran stratergis tersebut diukur dengan mengaplikasikan 9 (sembilan) indikator kinerja. Secara umum dapat disimpulkan bahwa dari kelima sasaran strategis yang ditetapkan dalam penetapan kinerja tahn 2013 terdapat dua sasaran strategis yang berhasil dilaksanakan dengan baik yaitu meningkatnya penyelesaian perkara (prosentase sisa perkara yang diselesaikan dan prosentase perkara yang diselesaikan dalam waktu enam bulan). Rincian pencapaian kinerja masing-masing indikator tiap sasaran strategis tersebut dapat diilustrasikan dalam tabel berikut : NO SASARAN STRATEGIS INDIKATOR TARGET REALISASI % 1 Peningkatan penyelesaian perkara a. Prosentase perkara yang 85% 91,31% 91,31% diselesaikan b. Prosentase sisa pekara 5% 8,69% 8,69% 2 Peningkatan tertib administrasi perkara yang belum diselesaikan a. Prosentase berkas yang diajukan banding yang 100% 95% 95 % sampaikan secara lengkap b. Prosentase berkas yang diregister dan siap didistribusikan ke Majelis RL / v

3 Peningkatan Kualitas SDM a. Prosentase pegawai yang mengikuti diklat b. Prosentase pegawai 100% 95% 95% yang lulus diklat yudisial dan non yudisial 4 Peningkatan kualitas pengawasan a. Prosentase pengaduan yang ditindaklanjuti b. Prosentase temuan yg 5 Peningkatan aksesibilitas masyarakat terhadap peradilan (acces to justice) ditindaklanjuti Prosentase proses penyelesaian perkara yang dapat dipublikasikan Samarinda, 4 Februari 2014 Ketua, Drs.H.Syamsul Falah, S.H., M.Hum. NIP. 19470325 197603 1 002 RL / vi