BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

TUGAS PENGGANTI KEHADIRAN TANGGAL 29 OKTOBER 2015 TESTING DAN IMPLEMENTASI SISTEM. Nama : Andrian Ramadhan Febriana NIM :

BAB IV ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM. Adapun analisis sistem akan dilakukan pada bagian gudang ruang lingkup

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

Bab 5 Analisis 5.1. Analisis Matriks Internal Factor Evaluation (IFE) 5.2. Analisa Matriks ekternal Factor Evaluation (EFE)

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEB PADA PT. ATRI DISTRIBUSINDO. Template. Oleh : Annisa Nurfradini

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM Analisis Sistem Yang Sedang Berjalan

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. mengevaluasi permasalahan-permasalahan yang terjadi serta kebutuhan-kebutuhan

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB 1 PENDAHULUAN. dan meningkatnya harga produk di pasar yang menyebabkan turunnya. bertahan, perusahaan-perusahaan yang ada berusaha mempertahankan

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

Penjualan Buku Online Toko Buku Gramedia Jember

RANCANG BANGUN APLIKASI CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT (CRM) (STUDI KASUS : BUTIK ZANILA FAMILY) TUGAS AKHIR

LAPORAN TUGAS BESAR PEMROGRAMAN INTERNET DAN E-COMMERCE

Lampiran Activity diagram. Gambar Activity Diagram Registrasi

BAB IV. Hasil dan Pembahasan. Adapun hasil dari penelitian ini adalah sebuah website yang menampilkan produk-produk

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN 3.2 SEJARAH RUMAH HIJAU PT. PRIMA ANDRIYANI LESTARI

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. permasalahan dari suatu sistem informasi. Hasil akhir dari analisis sistem

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. mampu memperkirakan dan merincikan seluruh dokumen ataupun prosedur yang

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN. merancang tampilan e-commerce. Dengan fitur-fitur yang sederhana seperti

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN. berikut analisa sistem lama yang berjalan:

BAB 3 ANALISA PERMASALAHAN

BAB 1 PENDAHULUAN. Setiap perusahaan mempunyai tujuan utama untuk mendapatkan profit

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. yang utuh ke dalam bagian-bagian komponennya dengan maksud untuk

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Use Case Diagram dan Activity Diagram. Selain itu juga pada analisis ini akan

BAB III ANALISA SISTEM

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN. enak dan harga yang bersahabat, pelayanan kepada customer menjadi point

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. terkomputerisasi. Berikut adalah uraian proses dari kegiatan pemesanan makanan

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. menganalisis sistem yang sedang berjalan di AMDK PDAM yang akan dibangun

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. terhadap suatu sistem yang sedang dijalanakan oleh suatu organisasi atau instansi,

BAB 3 PERANCANGAN SISTEM

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Pada sub bab ini akan dijelaskan mengenai analisis sistem informasi rental mobil

BAB VI PENUTUP Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB 4 ANALISIS DAN PEMBAHASAN

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

SISTEM INFORMASI PENJUALAN JAM TANGAN BERBASIS WEB PADA SINGAPORE WATCH TLOGOSARI SEMARANG

BAB III ANALISIS SISTEM

BAB 1 PENDAHULUAN. pesat yang diindikasikan perkembangan teknologi telekomunikasi dan komputer.

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

E-CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT (E-CRM) UNTUK PEMESANAN DAN PENJUALAN MAKANAN RINGAN (STUDI KASUS: CV. DWI PUTRA TULANG BAWANG BARAT)

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. proses kerja yang sedang berjalan. Pokok-pokok yang di analisis meliputi analisis

BAB 5 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB 1 PENDAHULUAN. TB. Dua Dua berdiri pada tahun 1995, TB. Dua Dua merupakan toko. buku yang menjual buku pelajaran untuk SD, SMP dan SMA Negeri dan

BAB I PENDAHULUAN. semakin maju karena untuk mempermudah manusia melakukan berbagai. kegiatan dalam kehidupan. Misal kemajuan dalam bidang pendidikan,

PEMBUATAN TOKO ONLINE DISTRO MOSFIT PROJECT BERBASIS WEB FRAMEWORK CAKEPHP TUGAS AKHIR. Oleh : ABDUL MUIZZ NPM JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB IV ANALISIS DAN PERENCANAAN SISTEM. yang terdapat pada sistem tersebut untuk kemudian dijadikan landasan usulan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. tersebut penting untuk mengetahui dimana letak kelemahan dari sistem yang

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. menganalisa sistem yang sedang berjalan kita dapat mengetahui kelebihan dan

Bab III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB 3 METODE PENELITIAN

PANDUAN UMUM PENGGUNAAN APLIKASI ONLINE SHOP TOKOMOBILE (Android)

Manual Book For Customer

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

DAFTAR GAMBAR. Siklus Informasi... Kantor Pusat Telkom. Gambar 3.2 Struktur Organisasi Gambar 3.3 Prototype Paradigma... 51

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. menganalisis sistem yang sedang berjalan di Bengkel BG Kawasaki Motor yang

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB 1 PENDAHULUAN. baju batik dewasa. Mekanisme penjualan pria dan wanita yang ada di Toko Mega

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN. Mobil Permata Trans yang beralamatkan di Jalan Raflesia J-4, Komplek Mitra

BAB I PENDAHULUAN. diperlukan suatu pengelolaan manajemen perusahaan yang baik. menyempatkan diri untuk datang ke toko ini, karena itu merupakan

TUGAS ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM PENJUALAN LAPTOP

BAB 1 PENDAHULUAN. produk utama yaitu produk berupa alat-alat medis yang terbuat dari stainless steel

Abstrak. Keyword : Penjualan, Pembelian, Stok, SMS, Bonus, laporan, C# Microsoft Visual Studio. NET 2003, Mobile FBUS 1.5, format.

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Analisis sistem merupakan suatu kegiatan penguraian dari suatu sistem yang

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. langkah untuk menentukan prosedur yang sedang dirancang, karena dengan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Toko Buku Family merupakan sebuah toko yang menjual buku-buku

IMPLEMENTASI E-COMMERCE BUSINESS TO COSTUMER (B2C) SEBAGAI SOLUSI PENJUALAN KOMPUTER PADA IT SOLUTION BANJARMASIN BERBASIS WEB.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi saat ini telah menciptakan jenis-jenis dan

BAB V ANALISA. terbanyak dalam segmen ini adalah sebagai wiraswasta dengan pendapatan

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini menganalisa tentang pengaruh media komunikasi pemasaran

PANDUAN WAWANCARA PEMILIK (PIHAK INTERNAL) karyawan UD Sinar Pembagunan, dalam hal keramahan dan kesopanan?

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB 1 PENDAHULUAN. jurang kesenjangan digital (digital divide), yaitu keterisolasian dari perkembangan

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PRODUK KOPI PADA UD. TIARA GLOBAL COFFEE BERBASIS WEB

LAPORAN ANALISIS SISTEM PENDEKATAN PERANCANGAN SISTEM BERBASIS OBJECT E LAUNDRY

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN 4.1 Analisis Berjalan Analisis sistem, merupakan tahap pertama dari metode prototype sebelum merancang sistem yang akan dibangun sesuai dengan yang diharapkan user. Pada analisis sistem yang berjalan saat ini, dilakukan observasi dan kuesioner untuk mengetahui prosedur yang sedang berjalan untuk perancangan sistem yang baru dan harus diketahui pula hal-hal yang menjadi tujuan pemakai sehingga masalah tersebut dapat didefinisikan secara jelas, kemudian menganalisis hasil observasi dan kuesioner yang dilakukan dalam pengumpulan data. 4.1.1 Use Case Diagram Use Case Diagram menggambarkan aktor yang melakukan prosedur dalam sistem serta fungsi-fungsi (proses) yang terlibat dalam perubahan fungsi pada Butik Zanila Family. Adapun Use Case Diagram yang berjalan saat ini pada sistem pemasaran, pemesanan dan pelayanan pelanggan adalah sebagai berikut : Gambar 4.1 Use Case Diagram Berjalan

4.1.1.1 merupakan orang yang berinteraksi dengan Butik Zanila Family yaitu Pelanggan dan Butik Zanila Family (pegawai/pimpinan). Adapun kegiatan yang dilakukan oleh aktor akan dijelaskan pada Tabel 4.1. Tabel 4.1 dan Deskripsinya No Deskripsi 1 Pelanggan Pihak yang dapat melakukan proses pemesanan, pemasaran, dan pelayanan pelanggan. 2 Butik Family Zanila Pihak yang bertugas dalam melakukan pelayanan pelanggan, proses pendaftaran pelanggan, pemasaran, serta pemesanan. 4.1.1.2 Use Case Use Case merupakan proses bisnis yang dilakukan oleh pelanggan dan Butik Zanila Family dalam melakukan pelayanan, pemasaran, penjualan dan olah data barang. Use Case mendeskripsikan apa yang pelanggan dan Butik Zanila Family kerjakan tetapi tidak menspesifikasikan bagaimana ia melakukannya. Tabel 4.2 Use Case dan Deskripsinya No. Use Case 1 Pelayanan 2 3 4 Deskripsi Merupakan proses yang dikelola oleh Butik Zanila (bagian pelayanan) dimana bagian pelayanan memberikan suatu pelayanan kepada pelanggan, kemudian akan disimpan sebagai tolak ukur kemajuan Butik Zanila. Pemasaran Merupakan proses yang dikelola oleh bagian pemasaran dimana bagian pemasaran memberikan Informasiproduk kepada pelanggan. Penjualan Merupakan proses yang dikelola oleh bagian penjualan dimana pelanggan dapat melakukan pemesanan produk, kemudian proses kesepakatan, pembayaran dan pengiriman semua dilakukan pada proses ini. Olah Data Merupakan proses penegelolaan data stok barang Barang 4.1.1.3 Skenario Use Case Sekenario Use Case mendeskripsikan pelanggan dan Butik Zanila yang melakukan prosedur dalam sistem, serta menjelaskan respon yang ditanggapi 45

oleh sistem tersebut terhadap prosedur yang dilakukan oleh pelanggan dan Butik Zanila. Berikut adalah skenario Use Case yang berjalan saat ini, yaitu : 1. Skenario Use Case Pelayanan Pelanggan Interaksi antara aktor dengan Use Case pelayanan yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : Tabel 4.3 Skenario Use Case Pelayanan Pelanggan Identifikasi Nomor 1 Nama Pelayanan Tujuan Untuk interaksi Butik Zanila dengan pelanggan dalam hal pelayanan pelanggan, berupa keluhan, kritik atau saran Calon Pelanggan, Pelanggan Worker Butik Zanila Skenario Utama Aksi 1. Tanggapan Calon Pelanggan/Pelanggan menyampaikan keluhan, kritik, atau saran kepada Butik Zanila 2. Butik Zanila memproses penyampaian keluhan, kritik atau saran dari calon pelanggan/pelanggan 2. Skenario Use Case Pemasaran Interaksi antara aktor dengan Use Case pemasaran yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : Tabel 4.4 Skenario Use Case Pemasaran Identifikasi Nomor 2 Nama Pemasaran Tujuan Untuk mempromosikan produk Butik Zanila kepada pelanggan Calon Pelanggan, Pelanggan Worker Butik Zanila Skenario Utama Aksi Tanggapan 46

1. Butik Zanila membuat brosur atau katalog untuk mempromosikan produk dari Butik Zanila 2. Calon Pelanggan/Pelanggan menerima brosur atau membeli katalog Butik Zanila akan mengecek stok barang, apakah masih ada stoknya atau tidak. Interaksi antara aktor dengan Use Case olah data barang yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : Tabel 4.5 Skenario Use Case Olah Data Barang Identifikasi Nomor 2.1 Nama Olah Data Barang Tujuan Untuk mengecek stok barang Butik Zanila Worker Butik Zanila Skenario Utama Aksi Tanggapan 1. Perusahan mengecek data barang yang kosong ke gudang 2. Membuat daftar barang yang kosong 3. Skenario Use Case Penjualan Interaksi antara aktor dengan Use Case pemesanan yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : Tabel 4.6 Skenario Use Case Penjualan Identifikasi Nomor 3 Nama Penjualan Tujuan Untuk melakukan proses penjualan ke pelanggan Calon Pelanggan, Pelanggan Worker Butik Zanila Skenario Utama Aksi 1. Calon melakukan Tanggapan pelanggan/pelanggan pemesanan produk 47

kepada Butik Zanila dengan cara. datang langsung ke butik atau dengan melihat katalog, kemudian memesan melalui line telepon 2. Butik Zanila memproses data pemesanan calon pelanggan/pelanggan 4.1.2 Evaluasi Melihat sistem pendaftaran pelanggan, pemasaran, pemesanan dan pelayanan pelanggan yang sedang berjalan pada Butik Zanila yang masih menggunakan sistem manual, maka dapat disimpulkan beberapa kekurangan dalam prosedur yang sedang berjalan, diantaranya : Tabel 4.7 Evaluasi No. 1 Permasalahan Bagian Proses permintaan Butik Zanila pendaftaran pelanggan dilakukan dengan proses pencatatan yaitu dengan cara pelanggan datang langsung ke Butik Zanila. Proses penyimpanan data masih dilakukan dengan cara pengarsipan. Rancangan Solusi Dibuatnya sistem Informasiyang memiliki database yang di dapat menginput, menyimpan, dan mengelola data pelanggan baru dan diharapkan dapat lebih mempermudah pelanggan dalam melakukan pendaftaran pelanggan, dan dapat mempermudah Bagian Pelayanan Pelanggan dalam menginput, menyimpan dan mengelola data pelanggan. 2 Proses pelayanan pelanggan Butik Zanila masih menggunakan line telepon untuk berinteraksi dengan pelanggan, dan belum adanya sarana untuk proses pemberian keluhan, kritik dan saran. 3 Proses pemasaran produk Butik Zanila masih menggunakan proses Membangun system Informasiyang dapat mempermudah, mempercepat dalam proses pelayanan pelanggan, berinteraksi dengan pelanggan secara langsung melalui media website dan penyimpanan data keluhan, kritik, dan saran pelanggan yang dibutuhkan oleh Butik Zanila. Membangun system Informasiyang dapat 48

manual yaitu dengan menyebarkan brosur atau mengajukan surat penawaran dan melalui tatap muka secara langsung dengan pelanggan. 4 Proses pemesanan produk Butik Zanila masih menggunakan line telepon dan tatap muka secara langsung dengan pelanggan. mempermudah proses pemasaran yang dilakukan oleh Butik Zanila melalui media website, sehingga pelanggan selalu mendapatkan Informasiterbaru mengenai produk dan Butik Zanila. Membangun system Informasiyang diharapkan dapat lebih mempermudah proses pemesanan yang dilakukan oleh pelanggan dimana pelanggan dapat melakukan pemesanan melalui media website tanpa harus langsung datang ke Butik Zanila. 4.1.3 Analisis Yang Berjalan Berdasarkan Hasil Observasi Cara yang digunakan peneliti untuk mendapatkan data observasi adalah peneliti melakukan pengamatan langsung ke Butik Zanila dan mengamati proses bisnis di Butik tersebut. Pada proses pengamatan peneliti menggunakan lembar observasi sebagai acuan dalam penilaian aspek-aspek yang diteliti setiap materinya. Adapun indikator/kriterianya pengamatannya adalah sebagai berikut: 1. Indikator untuk organisasi dan management yaitu : a. Aturan yang diterapkan oleh Butik tidak menghambat dalam pengambilan keputusan. b. Imbalan atau gaji yang diberikan cukup memuaskan. c. Pembagian tugas dan tanggung jawab masing-masing kurang optimal. d. Struktur organisasi yang terbentuk sederhana, sehingga belum dapat mengkordinasi Butik dengan baik. e. Perhatian Butik dirasa kurang terhadap karyawan. 2. Indikator untuk Pemasaran yaitu : a. Kualitas produk yang dipasarkan baik dan selalu dipertahankan. b. Promosi, iklan dan pubikasi yang di lakukan sudah sesuai dengan keinginan butik. 49

c. pemasaran yang langsung (door to door) mengakibatkan tekanan terhadap tenaga penjualnya (menentukan dengan target penjualan). d. Kurang dikenalnya produk oleh konsumen. e. Harga jual yang masih tinggi. 3. Indikator untuk Sumber Daya Manusia yaitu : a. SDM memiliki pengetahuan, ketrampilan dan komunikasi yang baik b. Hubungan kekeluargaan yang erat antara sesama karyawan. c. Memiliki SDM yang dapat dihandalkan. d. Karyawan kurang disiplin. e. Kurangnya tenaga kerja. 4. Indikator untuk Ekonomi yaitu : a. Pertumbuhan perekonomian penduduk sehingga mempengaruhi terhadap omset Butik. b. Nilai tukar mata uang rupiah terhadap mata uang dolar cendrung menguat mengakibatkan minat untuk membeli c. Harga barang cendrung terus naik sehingga menurunnya minat konsumen untuk membeli d. Perekonomian nasional yang baru tumbuh pasca krisis dan belum stabil 5. Indikator untuk Teknologi yaitu : a. Teknologi Informasiyang semakin maju. b. Teknologi yang berbasis komputer memudahkan setiap kegiatan. c. Kondisi teknologi Informasiyang semakin pesat menyebabkan persaingan antar Butik akan semakin ketat. d. Kemajuan teknologi menyebabkan orang bertindak pemalsuan dan penipuan terhadap produk. 6. Indikator untuk Konsumen dan Pesaing yaitu : a. Prilaku konsumen yang selektif dan sensitif terhadap produk. b. Daya tawar menawar konsumen tinggi. 50

c. Kerjasama dengan pesaing dalam sistem profit sharing atau pembagian hasil (produk dari kita). d. Adanya pesaing bisa menjadi tolak ukur untuk lebih meningkatkan kualitas dan kuantitas produk. e. Persaingan yang tinggi dalam penjualan pakaian. Untuk mengukur aspek organisasi dan management, pemasaran, sumber daya manusia, ekonomi, teknologi dan konsumen dan pesaing adalah dengan melihat indikator diatas. Dengan keterangan : Sangat baik : seluruh indikator terpenuhi Baik : 3 indikator terpenuhi Cukup baik : 2 indikator terpenuhi Tidak baik : 1 indikator terpenuhi Sangat tidak baik : tidak ada indikator yang terpenuhi Adapun data yang didapat dari observasi yang telah dilakukan peneliti terhadap system yang telah diterapkan pada Butik Zanila adalah sebagai berikut : Tabel 4.8 Hasil observasi sistem yang berjalan Aspek yang diamati Kondisi 1. Sangat tidak baik 2. Tidak baik Organisasi & Management 3. Cukup baik 4. Baik 5. Sangat baik 1. Sangat tidak baik 2. Tidak baik Pemasaran 3. Cukup baik 4. Baik 5. Sangat baik 1. Sangat tidak baik 2. Tidak baik Sumber Daya Manusia 3. Cukup baik 4. Baik 51

5. Sangat baik 1. Sangat tidak baik 2. Tidak baik Ekonomi 3. Cukup baik 4. Baik 5. Sangat baik 1. Sangat tidak baik 2. Tidak baik Teknologi 3. Cukup baik 4. Baik 5. Sangat baik 1. Sangat tidak baik 2. Tidak baik Konsumen & Pesaing 3. Cukup baik 4. Baik 5. Sangat baik Keberhasilan system yang berjalan : Kurang Berhasil, persentase keberhasilan adalah : 70 %. Keterangan : Berdasarkan hasil observasi diperoleh pengamatan sebagai berikut : 1. Struktur Organisasi dan management terdapat tiga indikator yang diteliti terpenuhi. Hal ini dikarenakan Butik Zanila memiliki struktur organisasi yang sederhana mengakibatkan pembagian tugas yang kurang jelas,seperti satu orang karyawan memegang dua jenis pekerja yaitu kasir dan pelayanan, pengambilan keputusan yang dilakukan oleh pengelola butik terkadang tidak sesuai dengan aturan yang ada sehingga karyawan merasa bingung dengan tugas yang diberikan. 2. Adapun pemasaran pada Butik Zanila terdapat tiga indikator terpenuhi, dikarenakan harga jual produk yang masih tinggi antara Rp 100.000 Rp 52

500.000 dan promosi yang dilakukan pengelola butik melalui katalog atau door to door. 3. Sumber Daya Manusia dikategorikan cukup baik, karena Butik Zanila memiliki tenaga kerja yang terampil, serta hubungan kekeluargaan yang erat antara sesama karyawan dan pengelola selama ini, tetapi dibalik itu ada karyawan yang kurang disiplin terhadap waktu kerja yang telah ditentukan oleh butik. 4. Ekonomi dikategorikan cukup baik. Pertumbuhan ekonomi di indonesia pada beberapa ini menunjukan gejala yang membaik, setelah terpuruk akibat kondisi politik yang tidak menentu dan krisis moneter, pertumbuhan ekonomi di tanah air mulai menunjukan peningkatan yang sangat berarti. Sejak masuk tahun 2014 nilai tukar rupiah terhadap dolar AS cendrung meningkat rata-rata mencapai Rp 12.000,- dan selanjutnya menurun menjadi Rp 11.800,- sejak minggu pertama bulan Mei. 5. Aspek teknologi dikategorikan baik, namun pada proses pemasaran tidak menggunakan infrastruktur IT, tetapi ketersedian infrastruktur IT pada Butik Zanila sudah mendukung. Adapun infarstruktur teknologi Informasiyang ada adalah Komputer dan Speedy. 6. Konsumen dan Pesaing dikategorikan baik, terkadang konsumen secara aktif mencari Informasimengenai produk untuk mengevaluasi dan mempertimbangkan pilihan beberapa merek dengan menetapkan kriteria tertentu seperti merk, design dan harga murah. Subjek pengambilan keputusan yang komplek adalah sangat penting serta dalam tawarmenawar konsumen yang sangat tinggi. 4.1.4 Analisis SWOT Teknik analisis ini dipakai untuk melihat faktor eksternal dan internal dari proses bisnis yang telah berlangsung. Adapun tahapannya adalah yang pertama mengumpulkan data yang didapatkan dari observasi dan wawancara. Setelah itu data tersebut diklasifikasikan antara faktor eksternal dan internal. Adapun faktor ekternal dan internal dari analisis SWOT dari sistem lama adalah sebagai berikut: 53

Tabel 4.9 Faktor Intenal dan Eksternal Faktor Internal Kekuatan Organisasi & Management Pemasaran Sumber Daya Manusia Ekonomi Kelemahan a) Aturan yang diterapkan a) Pembagian tugas dan oleh perusahaan tidak tanggung jawab masingmenghambat dalam masing kurang optimal. pengambilan keputusan b) Struktur organisasi yang memuaskan. terbentuk sederhana, b) Imbalan atau gaji yang sehingga belum dapat diberikan cukup mengkordinasi perusahaan dengan baik. c) Perhatian perusahaan dirasa kurang terhadap karyawan. a) Kualitas produk yang a) pemasaran yang dihasilkan baik dan selalu langsung (door to door) dipertahankan. mengakibatkan tekanan b) Promosi, ikan dan pubikasi terhadap tenaga penjualnya yang di lakukan sudah (menentukan dengan target sesuai dengan keinginan penjualan). perusahan ternama.. b) Kurang dikenalnya produk c) Promosi, ikan dan pubikasi oleh konsumen. yang di lakukan sudah c) Harga jual yang masih sesuai dengan keinginan tinggi. perusahan. d) Belum memiliki hak paten d) Saluran distribusi yang terhadap produk. baik dengan menjalin e) Kurang promosi yang kerjasama dengan dilakukan oleh perusahaan. beberapa perusahaan ternama. a) SDM memiliki a) Karyawan kurang disiplin pengetahuan, ketrampilan b) Kurangnya tenaga kerja dan komunikasi yang baik (sudah mendapatkan pelatihan terlebih dahulu). b) Hubungan kekeluargaan yang erat antara sesama karyawan. c) Memiliki SDM yang dapat dihandalkan a) Pertumbuhan a) Harga barang cendrung perekonomian penduduk terus naik sehingga sehingga mempengaruhi menurunnya minat terhadap omset konsumen untuk membeli perusahaan. produk. 54

Teknologi Konsumen & Pesaing b) Nilai tukar mata uang b) Perekonomian nasional rupiah terhadap mata uang yang baru tumbuh pasca krisis dan belum stabil. dolar cendrung menguat mengakibatkan minat untuk membeli produk. a) Teknologi Informasiyang a) Kemajuan teknologi semakin maju. menyebabkan orang b) Teknologi yang berbasis bertindak pemalsuan dan computer memudahkan penipuan terhadap produk. setiap kegiatan. b) Kondisi teknologi Informasiyang semakin pesat menyebabkan persaingan antar perusahaan akan semakin ketat. a) Perilaku konsumen yang a) Daya tawar menawar selektif dan sensitif konsumen tinggi. terhadap produk. b) Persaingan yang tinggi dalam penjualan pakaian. b) Kerjasama dengan pesaing dalam sistem profit sharing atau pembagian hasil (produk dari kita). c) Adanya pesaing bisa menjadi tolak ukur untuk lebih meningkatkan kualitas dan kuantitas produk. 4.1.5. Matriks SWOT Analisis Alat yang dipakai untuk menyusun faktor-faktor strategi Butik Zanila adalah dengan menggunakan matrik SWOT. Matrik ini dapat menggambarkan secara jelas bagaimana peluang dan ancaman eksternal yang dihadapi perusahaan dapat disesuaikan dengan kekuatan dan kelemahan yang dimilikinya. Matrik ini dapat menghasilkan empat set kemungkinan alternatif strategi yaitu : 1. Strategi SO Strategi ini dibuat berdasarkan jalan pikiran perusahaan, yang dengan memanfaatkan kekuatan untuk merebut dan mamanfaatkan peluang sebesar-besarnya. 2. Strategi ST 55

Ini adalah stretegi dalam menggunakan kekuatan yang dimiliki perusahaan untuk mengatasi ancaman. 3. Strategi WO Strategi ini diterapkan berdasarkan pemanfaatan peluang yang ada dengan cara mengatasi kelemahan-kelemahan yang dimiliki. 4. Strategi WT Strategi ini didasarkan pada kegiatan yang bersifat defensif dan berusaha untuk meminimalkan kelemahan yang ada serta menghindari ancaman. Delapan tahapan membentuk matriks SWOT : 1. Buat daftar peluang kunci ekternal perusahaan. 2. Buat daftar ancaman kunci ekternal perusahaan. 3. Buat daftar kekuatan kunci internal perusahaan. 4. Buat daftar peluang kunci internal perusahaan. 5. Cocokkan kekuatan-kekuatan internal den peluang-peluang ekternal dan catat hasilnya dalam sel strategi SO. 6. Cocokkan kelemahan-kelemahan internal den peluang-peluang ekternal dan catat hasilnya dalam sel strategi WO. 7. Cocokkan kekuatan- kekuatan internal den ancaman-ancaman ekternal dan catat hasilnya dalam sel strategi ST. 8. Cocokkan kelemahan-kelemahan internal den ancaman-ancaman ekternal dan catat hasilnya dalam sel strategi WT. Tabel 4.10 Matriks SWOT Internal Strengths (S) Weaknesses (W) a. Aturan yang diterapkan oleh perusahaan tidak menghambat dalam pengambilan keputusan. b. Imbalan atau gaji yang diberikan cukup memuaskan. c. Kualitas produk yang dihasilkan baik dan selalu dipertahankan. Promosi, iklan dan a. Pembagian tugas dan tanggung jawab masingmasing kurang optimal. b. Struktur organisasi yang terbentuk sederhana, sehingga belum dapat mengkordinasi perusahaan dengan baik. c. Perhatian perusahaan dirasa kurang terhadap karyawan. d. pemasaran yang 56

d. e. Eksternal f. Opportunities (O) a. Pertumbuhan perekonomian penduduk sehingga mempengaruhi terhadap omset perusahaan. b. Nilai tukar mata uang rupiah terhadap mata uang dolar cendrung menguat mengakibatkan minat untuk membeli. Teknologi Informasiyang semakin maju. c. Teknologi yang berbasis komputer memudahkan setiap kegiatan. Prilaku konsumen yang selektif dan sensitif terhadap produk. d. Kerjasama dengan pesaing dalam sistem profit sharing atau pembagian hasil a. b. c. d. pubikasi yang dilakukan sudah sesuai dengan keinginan perusahan. SDM memiliki pengetahuan,keterampil an dan komunikasi yang baik (sudah mendapatkan pelatihan terlebih dahulu). Hubungan kekeluargaan yang erat antara sesama karyawan. Memiliki SDM yang dapat dihandalkan. Strategi (SO) Memperluas daerah pemasaran dengan cara promosi, iklan, dan publikasi. Meningkatkan kualitas SDM yang sudah ada demi mencapai target. Melakukan penjualan produk yang bermutu tinggi. Menambah relasi untuk mendapatkan pelanggan atau konsumen baru dengan cara melakukan kerja sama dengan perusahaan lain, contohnya kerja sama dengan perusahaan penjual produk yang sama. langsung (door to door) mengakibatkan tekanan terhadap tenaga penjualnya (menentukan dengan target penjualan). e. Kurang dikenalnya produk oleh konsumen. f. Harga jual yang masih tinggi. g. Karyawan kurang disiplin h. Kurang promosi yang dilakukan oleh perusahaan. i. Karyawan kurang disiplin j. Kurangnya tenaga kerja Strategi (WO) a. Meperkuat strategi 4p (produk, price, place, promotion). b. Memperluas pangsa pasar. c. Menambah tenaga kerja yang kompeten. 57

e. a. b. a. b. c. d. (produk dari kita). Adanya pesaing bisa menjadi tolak ukur untuk lebih meningkatkan kualitas dan kuantitas produk Threats (T) Harga barang cendrung terus naik sehingga menurunnya minat konsumen untuk membeli. Perekonomian nasional yang baru tumbuh pasca krisis dan belum stabil. Semakin banyak perusahaan sejenis sehingga berpengaruh pada penjualan produk. Daya beli masyarakat sangat tergantung pada kondisi ekonomi, apabila kondisi ekonomi menurun, daya beli masyarakat ikut menurun. Kemajuan teknologi menyebabkan orang bertindak pemalsuan dan penipuan terhadap produk. Kondisi teknologi Informasiyang semakin pesat menyebabkan persaingan antar perusahaan akan semakin ketat. Daya tawar menawar konsumen tinggi. a. b. c. d. Strategi (WT). Strategi (ST) Mempertahankan a. Menerapkan sistem bonus kualitas produk serta yang sesuai berdasarkan meningkatkan kualitas jumlah transaksi. produk sedikit demi b. Meningkatkan strategi sedikit apabila yang dipakai sekarang ini. memungkinkan dengan c. Memperhatikan kesejahteraan karyawan. harga yang bersaing. Melihat dari kondisi sosial, politik, ekonomi dan teknologi di Indonesia maka perusahaan seminimal mungkin bisa menghemat pengeluaran, strategi pemasaran yang benar dan tepat pada sasaran tanpa mengesampingkan kualitas produk. Memanfaatkan kerja sama dan hubungan baik dengan konsumen untuk meredam para pesaing. Meminimalisasi harga produk dan meningkatkan jaminan garansi produk. 58

e. Persaingan yang tinggi dalam penjualan pakaian. 4.1.6 Hasil Penelitian Kepuasan Pelanggan Berdasarkan Kuesioner Setelah proses penelitian melalui observasi dilakukan, dilanjutkan dengan penyebaran kuesioner dengan sampel adalah pelanggan Butik Zanila Family yang berjumlah 60 orang. Dari proses penyebaran kuesioner yang dilakukan semuanya dapat dikumpulkan dan terisi dengan baik. 4.1.6.1 Populasi dan Sampel pelanggan yang terdaftar dan aktif tahun 2014 pada Butik Zanila di Pekanbaru berjumlah 150 orang. Berdasarkan jumlah ini didapat sampel sebanyak 60 responden. Penarikan sampel ini berdasarkan rumus Slovin yang dikutip oleh Kuncoro (2008). Rumus penarikan sampel seperti pada Form ula berikut ini : n N 1 Ne 2 Keterangan : n : Sampel N : Populasi e : Taraf Kesalahan (10%) Jumlah populasi (N) : 150 Responden n 150 1 (150).(0,1) 2 n 150 150 60 1 1,5 2,5 Jadi jumlah sampelnya adalah : 60 orang responden 4.1.6.2 Deskripsi Umum Responden Sesuai dengan sampel yang telah ditetapkan, maka peneliti melakukan penyebaran kuesioner terhadap 60 pelanggan Butik Zanila Family. Adapun karakteristik dari responden yang diteliti adalah sebagai berikut: 59

a. Jenis Kelamin Responden Dari hasil penelitian dilihat dari jenis kelamin maka hasil yang diperoleh adalah sebagai berikut : Tabel 4.11 Jenis Kelamin Frequency Valid Percent Cumulative Percent Pria 18 30.0 30.0 Wanita 42 70.0 100.0 Total 60 100.0 Untuk jenis kelamin Pria ada 18 orang pelanggan, sedangkan untuk jenis kelamin wanita terdapat 42 orang pelanggan. Dari keseluruhan responden seluruhnya adalah wanita yang memang lebih sering berbelanja ke Butik Zanila Family daripada pria. Hal ini dapat memudahkan butik dalam menjalin hubungan dengan pelanggan, karena pemilik butik seorang wanita. b. Umur Responden Dari hasil penelitian dilihat dari segi umur maka hasil yang diperoleh adalah sebagai berikut : Tabel 4.12 Umur Frequency Valid Percent Cumulative Percent >= 40 Tahun 16 26.7 26.7 30-39 Tahun 18 30.0 56.7 20-29 Tahun 10 16.7 73.3 <=19 Tahun 16 26.7 100.0 Total 60 100.0 Untuk umur antara lebih dari 40 tahun ada 16 orang pelanggan, sedangkan dengan rentang umur 30-39 terdapat 18 pelanggan, untuk rentang umur 20-29 tahun terdapat 10 orang pelanggan dan umur 19 tahun kebawah terdapat 16 orang pelanggan. Dari keseluruhan responden seluruhnya kebanyakan umur 30-39 tahun. 60

c. Berapa lama mengenal Bisnis Online Dari hasil penelitian dilihat dari segi berapa lama mengenal Bisnis Online maka hasil yang diperoleh adalah sebagai berikut : Tabel 4.13 Mengenal Bisnis Online Frequency Valid Percent Cumulative Percent <= 1 Tahun 10 16.7 16.7 2 Tahun 12 20.0 36.7 3 Tahun 9 15.0 51.7 4 Tahun 13 21.7 73.3 >= 5 Tahun 16 26.7 100.0 Total 60 100.0 Dari 60 orang pelanggan di Butik Zanila Family yang mengenal bisnis online kurang dari 1 tahun ada 10 orang pelanggan, 2 tahun terdapat 12 orang pelanggan, untuk 3 tahun 9 orang pelanggan, sedangkan 4 tahun ada 13 orang dan lebih dari 5 tahun ada 15 orang pelangan. Hal ini akan memudahkan butik dalam membangun bisnis online, karena jumlah pelanggan yang mengenal bisnis online 2 5 tahun sebanyak 50 orang pelanggan. 4.1.6.3 Uji Instrumen (Uji validitas dan reliabilitas) Validitas instrumen dilakukan untuk mengetahui kemampuan serta tingkat ketepatan instrument/alat ukur untuk mengukur apa yang seharusnya diukur. Setelah instrumen diuji coba kepada responden kemudian dihitung korelasinya untuk mengetahui pertanyaan dalam kuisioner tersebut valid atau tidak. Untuk mengetahui valid tidaknya suatu pertanyaan kuisioner dapat dilihat dari nilai koefisien korelasi antara taraf signifikan 5% dengan melihat Tabel r. Dengan tingkat signifikansi 5%, maka nilai R_Tabel untuk sampel 60 responden adalah 0.254. Setelah melakukan validitas, maka perlu mengukur reliabilitas data, apakah alat ukur dapat dipercaya atau tidak dan dapat digunakan sebagai alat pengumpul data. Semakin besar nilai reliabilitasnya maka semakin reliable (dipercaya) instrument penelitian tersebut. Pada penelitian ini untuk mengetahui 61

reliabilitas dari instrumen, dengan menggunakan rumus alpha-cronbach. Pengukuran nilai metode Alpha-Cronbach menghasilkan nilai alpha dengan skala 0-1, yang dikelompokan dalam lima kelas. Adapun nilai masing-masing kelas dan tingkat reliabelnya seperti pada Tabel berikut menurut Nugroho (2011) : Tabel 4.14 Kelas Reliabilitas Alpha Tingkat Reliabilitas 0.00-0.20 Kurang Reliabel 0.201-0.40 Agak Reliabel 0.401-0.60 Cukup Reliabel 0.601-0.80 Reliabel 0.801-1.00 Sangat Reliabel Dari keseluruhan pertanyaan pada instrument penelitian yang diajukan kepada responden maka didapatkan hasil kevaliditasan dan reliabilitasnya adalah sebagai berikut: Tabel 4.15 Statistik Reabilitas Cronbach's Alpha N of Items.947 18 4.1.6.4 Deskripsi Tingkat Kepuasan Berdasarkan Variabel Dari rekapitulasi jawaban responden yang telah diolah menggunakan IBM SPSS 20 for windows 7, maka didapat persentase untuk variabel reability seperti pada Tabel berikut ini : Tabel 4.16 Frekuensi dan persentase jawaban responden variabel reability TANGGAPAN RESPONDEN SANGAT TIDAK PUAS TIDAK PUAS NETRAL PUAS ITEM NO. F % F % F % F 1 2 3.3 7 11.7 25 41.7 24 2 0 0 12 20 22 36.7 3 1 1.7 10 16.7 20 4 1 1.7 10 16.7 20 Rata-rata 1.68 16.28 SANGAT PUAS F % 40 2 3.3 26 43.3 0 0 33.3 29 48.3 0 0 33.3 24 40 5 8.3 36.25 % 42.9 2.9 62

Dari hasil pengolahan data tersebut dapat disimpulkan bahwa persepsi responden terhadap variabel reability dalam memberikan jasa secara akurat sesuai dengan yang dijanjikan sudah memuaskan, namun masih terdapat responden yang menyatakan sangat tidak puas.dari hasil yang telah diolah penulis menyimpulkan, adapun indikator yang mungkin membuat responden menyatakan sangat tidak puas adalah karena responden lebih suka membayar secara tunai daripada melalui transfer rekening. Indikator diatas penulis simpulkan berdasarkan persentase jawaban responden tiap item atau atributnya. Pada variabel responsiveness atau cepat tanggap, maka didapat persentase sebagai berikut : Tabel 4.17 Frekuensi dan persentase jawaban responden 63ariable responsiveness TANGGAPAN RESPONDEN ITEM NO. SANGAT TIDAK PUAS TIDAK PUAS NETRAL F % F % F 1 0 0 10 16.7 18 30 21 2 0 0 5 8.3 25 41.7 3 0 0 5 8.3 26 43.3 Rata-rata 0.0 11.1 % PUAS SANGAT PUAS F F % 35 11 18.3 27 45 3 5 23 38.3 6 10 38.33 % 39.43 11.1 Dari hasil pengolahan data tersebut dapat disimpulkan bahwa persepsi responden terhadap variabel responsiveness adalah puas. Berarti persentase terendah adalah responden tidak menyatakan puas dan tidak pula menyatakan tidak puas. Dari hasil analisis penulis hal ini terjadi karena selama ini Butik Zanila Family memberikan Informasiproduk baru melalui katalog yang dibeli pelanggan ataupun datang langsung ke butik. Selanjutnya, pada variabel assurance atau jaminan, persentase yang didapat adalah sebagai berikut : Tabel 4.18 Frekuensi dan persentase jawaban responden variabel assurance TANGGAPAN RESPONDEN SANGAT TIDAK PUAS ITEM NO. F % TIDAK PUAS F NETRAL % F % PUAS F SANGAT PUAS % F % 63

1 1 1.7 5 8.3 22 36.7 29 48.3 3 5 2 1 1.7 12 20 19 31.7 21 35 7 11.7 3 2 3.3 7 11.7 23 38.3 24 40 4 6.7 4 1 1.7 5 8.3 21 35 25 41.7 8 13.3 Rata-rata 2.1 12.08 35.43 41.25 9.18 Setelah mengamati hasil persentase dengan atribut pertanyaan yang penulis ajukan, adapun rata-rata responden menyatakan sangat tidak puas terletak pada karyawan kurang terampil dalam melayani pelanggan. Menurut analisis penulis, hal ini dikarenakan produk-produk yang ditawarkan sudah disediakan di katalog sehingga ketika pelanggan ingin membeli produk yang ada di butik, cukup melihat Informasiproduk melalui katalog. Selanjutnya, pada variabel emphaty, persentase yang didapat adalah sebagai berikut : Tabel 4.19 Frekuensi dan persentase jawaban responden variabel emphaty TANGGAPAN SANGAT TIDAK NETRAL PUAS RESPONDEN TIDAK PUAS SANGAT PUAS PUAS ITEM NO. F % F % F % F % F % 1 0 0 8 13.3 19 31.7 26 43.3 7 11.7 2 1 1.7 4 6.7 24 40 28 46.7 3 5 3 1 1.7 8 13.3 16 26.7 30 50 5 8.3 Rata-rata 1.13 11.1 32.8 46.67 8.33 Dari hasil pengolahan data tersebut dapat disimpulkan bahwa rata-rata persepsi responden terhadap variabel emphaty adalah puas. Berarti persentase terendah adalah responden tidak menyatakan tidak puas dan sangat tidak puas. Dari hasil analisis penulis hal ini terjadi karena karyawan tidak terlalu memberikan perhatian secara khusus kepada setiap pelanggan. Selanjutnya, pada variabel tangibles atau kasat mata, persentase yang didapat adalah sebagai berikut : Tabel 4.20 Frekuensi dan persentase jawaban responden variabel tangibles TANGGAPAN SANGAT TIDAK NETRAL PUAS RESPONDEN TIDAK PUAS SANGAT PUAS 64

ITEM NO. 1 PUAS F % 1 1.7 F 3 % 5 F 27 % 45 F 27 % 45 F 2 % 3.3 2 0 0 7 11.7 26 43.3 17 28.3 10 16.7 3 1 1.7 10 16.7 22 36.7 17 28.3 10 16.7 4 0 0 3 5 25 41.7 27 45 5 8.3 Rata-rata 0.85 9.6 41.68 36.65 11.25 Setelah mengamati hasil persentase dengan atribut pertanyaan yang penulis ajukan, adapun rata-rata responden menyatakan sangat tidak puas terletak pada kelengkapan pakaian yang disediakan. Menurut analisis penulis, hal ini dikarenakan tidak semua produk yang ada dikatalog disediakan oleh butik, sehingga apabila pelanggan ingin membeli produk yang tidak tersedia di butik, pelanggan tersebut harus menunggu 1 minggu untuk mendapatkan produk yang diinginkannya. 4.2. Perancangan Tahap kedua pada metode prototype, membuat prototype system CRM untuk memperlihatkan kepada user model system yang telah dirancang. Perancangan sistem atau desain sistem dilakukan apabila tahap dari analisis sistem telah selesai dilakukan. Berdasarkan pada hasil analisis sistem yang sedang berjalan, maka diusulkan perancangan sistem baru, dimana kinerja dari suatu sistem yang baru diharapkan dapat mengatasi beberapa permasalahan yang ada sebelumnya. 4.2.1 Tujuan Perancangan Perancangan sistem bertujuan untuk memberikan gambaran yang jelas dan rancang bangun yang sesuai dengan kebutuhan user atau pemakai sistem itu sendiri. Adapun tujuan dari perancangan adalah: 1. Dapat mempermudah dan mempercepat proses pendafaran pelanggan sehingga pelanggan hanya perlu membuka website dan melakukan pendaftaran pelanggan. 2. Dapat mempermudah Butik Zanila dalam mengelola data pelanggan, data keluhan, data kritik, dan data saran dari pelanggan yang dibutuhkan Butik 65

Zanila untuk mengembangkan dan memperbaiki kinerja dan hasil produk yang lebih baik. 3. Dapat memberikan Informasitentang Butik Zanila dan produk-produk yang ditawarkan. 4. Dapat melakukan pemesanan produk melalui website dimanapun pelanggan berada, sehingga mempermudah Butik Zanila dalam melayani pesanan sesuai dengan keinginan pelanggan. 4.2.2 Gambaran Umum Usulan Aplikasi CRM ini dapat digambarkan sebagai sebuah fasilitas yang menyediakan inform asi-informasiproduk, memberikan fasilitas yang lebih mendekatkan pelanggan dengan Butik Zanila, dan juga memberikan Informasilengkap mengenai Butik Zanila dari mulai profil Butik Zanila, alamat Butik Zanila, dan lain-lain, dimana seluruh fasilitas tersebut dapat diakses oleh masyarakat luas pada umumnya oleh pelanggan Butik Zanila. Selain itu aplikasi ini juga mendukung pemesanan produk secara online dimana pelanggan yang akan memesan produk melalui media internet dengan cara mengikuti beberapa langkah-lamgkah pada website Butik Zanila. Sehingga pelanggan tidak perlu datang lagi ke Butik Zanila untuk sekedar menanyakan Informasimengenai produk ataupun mengenai Butik Zanila. Dengan adanya perancangan aplikasi CRM berbasis online ini memudahkan para pelanggan yang ingin memesan produk, serta memudahkan dari pihak Butik Zanila untuk menyebarkan inform asi-informasiyang berkaitan dengan Butik Zanila. Pada intinya system Informasiberbasis web ini akan lebih memperkenalkan Butik Zanila ke masyarakat luas. Gambar 4.2 Gambaran Umum yang Diusulkan 66

4.2.3 Perancangan Prosedur Usulan Perancangan ini mencakup Use Case Diagram, Activity Diagram, Collaboration Diagram, class Diagram, Sequence Diagram, component Diagram dan deployment Diagram yang menghasilkan sistem lebih baik. Proses yang dirancang diuraikan menjadi beberapa bagian yang dapat membentuk sistem tersebut menjadi satu kesatuan komponen. 4.2.3.1 Use Case Diagram Use Case merupakan perilaku software aplikasi dimana proses tersebut menggambarkan suatu sistem, sehingga yang menggunakan sistem akan mudah mengerti mengenai kegunaan sistem yang dibangun. Use Case Diagram menggambarkan siapa saja aktor yang melakukan prosedur dalam sistem serta fungsi-fungsi (proses) yang terlibat dalam transform asi pada sistem tersebut. Adapun Use Case yang diusulkan dibawah ini : System Register Calon Pelanggan <<include>> View Tentang Kami Login Pelanggan Konfirmasi Pembayaran Hubungi Kami Request Order Keranjang Belanja View Semua Produk Riwayat Belanja Download ZF App Kategori Produk Kebijakan Privasi Jasa Pengiriman Informasi Saya Metode Pembayaran Syarat & Ketentuan Cara Pembelian Gambar 4.3 Use Case Diagram User 67

System Kebijakan Privasi Ganti Password Metode Pembayaran Profil Toko Manajemen Modul Kategori Produk Data Produk Login Order Admin Ongkos Kirim Cara Pembelian Hubungi Kami Banner Konfirmasi Pembayaran Laporan Modul YM Jasa Pengiriman Syarat & Ketentuan Request Order Ulang Tahun Rekomendasi Gambar 4.4 Use Case Diagram Admin 4.2.3.2 merupakan orang, proses, atau sistem lain yang berinteraksi dengan sistem Informasiyang akan dibuat diluar sistem Informasiyang akan dibuat itu sendiri, jadi walaupun simbol dari aktor adalah orang, tapi aktor belum tentu merupakan orang, biasanya dinyatakan menggunakan kata benda diawal frase nama aktor. Tabel 4.21 dan Deskripsinya No Deskripsi 1 Calon Pelanggan Pihak yang dapat melakukan proses pendaftaran dapat melakukan proses pemesanan, pelanggan. 2 Pelanggan Pihak yang pemasaran, pelayanan pelanggan dll. 3 Admin Pihak yang bertugas dalam melakukan pelayanan pelanggan, proses pendaftaran pelanggan, pemasaran, 68

pemesanan, dll. 4.2.3.3 Use Case Use Case merupakan fungsionalitas yang disediakan sistem sebagai unitunit yang saling bertukar pesan antar unit atau aktor, biasanya dinyatakan dengan menggunakan kata kerja diawal frase nama Use Case. Use Case mendeskripsikan apa yang sistem (atau subsistem, kelas, atau antarmuka) kerjakan tetapi ia tidak menspesifikasikan (dan tidak memiliki kompetensi untuk menspesifikasi) bagaimana ia melakukannya. Tabel 4.22 Use Case User dan Deskripsinya No. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 Use Case Register Deskripsi Merupakan proses pendaftaran yang dilakukan oleh calon pelanggan dan pelanggan untuk mendapatkan pelayanan, dapat mengetahui pemasaran produk, dan dapat melakukan pemesanan produk yang diberikan pada calon pelanggan dan pelanggan. Login Merupakan proses pelanggan memberikan keluhan kritik, saran, serta pihak admin pun melayani pelanggannya semaksimal mungkin. View Cara Merupakan proses dimana pelanggan dapat melihat Pembelian bagaimana cara berbelanja di website. View Tentang Kami Merupakan proses dimana pelanggan dapat melihat Informasitentang butik zanila family. Hubungi Kami Merupakan proses dimana pelanggan dapat memberikan kritik dan saran tentang website butik zanila family. Keranjang Belanja Merupakan suatu proses dimana pelanggan melakukan pemesanan produk yang ditawarkan oleh Butik Zanila. Kategori Produk Merupakan proses dimana calon pelanggan dan pelanggan dapat melihat produk perkategori. Download Zf App Merupakan proses dimana pelanggan dapat merekomendasikan website butik ke email kerabatnya. Informasi Saya Merupakan proses dimana pelanggan dapat melihat dan mengubah Informasidata pelanggan. View Semua Merupakan proses dimana pelanggan dapat melihat Produk semua produk yang ada di website. Request Order Merupakan proses dimana pelanggan dapat memesan produk yang stoknya telah habis. Syarat & Ketentuan Merupakan proses dimana pelanggan dapat melihat Informasisyarat dan ketentuan di website. Metode Merupakan proses dimana pelanggan dapat melihat 69

14 15 Pembayaran Jasa Pengiriman 16 Konfirmasi Pembayaran Riwayat Belanja 17 Kebijakan Privasi bagaimana metode pembayaran di website. Merupakan proses dimana pelanggan dapat melihat jasa pengiriman barang di website. Merupakan proses dimana pelanggan dapat memesan produk yang stoknya telah habis. Merupakan proses dimana pelanggan dapat memesan produk yang stoknya telah habis. Merupakan proses dimana pelanggan dapat melihat Informasikebijakan privasi di website. Tabel 4.23 Use Case Admin dan Deskripsinya No. Use Case Deskripsi 1 Ganti Password 2 Profil Toko 3 4 Manajemen Modul Kategori Produk 5 Produk 6 Order 7 Ongkos Kirim 8 Cara Pembelian 9 Hubungi Kami 10 Banner 11 Laporan 12 13 Modul YM Jasa Pengiriman 14 Metode Merupakan proses dimana admin dapat mengganti passwordnya Merupakan proses dimana admin mengubah profil butik zanila family. Merupakan proses dimana admin memanajemen modul-modul yang akan digunakan website. Merupakan proses dimana admin mengelola kategori produk. Merupakan proses dimana admin mengelola produk yang akan ditampilkan di website Merupakan proses dimana admin mengelola order yang dilakukan oleh pelanggan yang memesan produk. Merupakan proses dimana admin mengelola ongkos kirim ketika pelanggan membeli produk. Merupakan proses dimana admin dapat mengelola Informasicara pembelian yang ditampilkan di website. Merupakan proses dimana admin mengelola kritik dan saran yang diberikan oleh pelanggan. Merupakan proses dimana admin mengelola banner website. Merupakan proses dimana admin membuat laporan penjualan di website. Merupakan proses dimana admin membuat YM. Merupakan proses dimana admin mengelola katalog yang akan didownload oleh pelanggan. Merupakan proses dimana admin mengelola 70

Pembayaran Ulang Tahun rekomendasi dari pelanggan. Merupakan proses dimana admin mengirimkan ucapan selamat ulang tahun ke email pelanggan. Request Order Merupakan proses dimana admin mengelola pesanan yang produk dibuat oleh pelanggan. Kebijakan Privasi Merupakan proses dimana admin mengelola pesanan yang produk dibuat oleh pelanggan. Konfirmasi Merupakan proses dimana admin mengelola pesanan Pembayaran yang produk dibuat oleh pelanggan. Syarat & Merupakan proses dimana admin mengelola pesanan Ketentuan yang produk dibuat oleh pelanggan. 15 16 17 18 19 4.2.3.4 Skenario Use Case Skenario Use Case mendeskripsikan aktor-aktor yang melakukan prosedur dalam sistem, serta menjelaskan respon yang ditanggapi oleh sistem tersebut terhadap prosedur yang dilakukan oleh aktor. Berikut adalah sekenario Use Case yang diusulkan, yaitu : 1. Register Pelanggan Interaksi antara aktor dengan Use Case pendaftaran yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : Tabel 4.24 Skenario Use Case Register Identifikasi Nomor 1 Nama Register Tujuan Memudahkan Butik Zanila mengolah data pelanggan Worker Calon Pelanggan dalam mengenal pelanggan dan Skenario Utama 1. Calon pelanggan klik beli produk dan selesai belanja 2. Menampilkan pelanggan baru Form pendaftaran 3. Mengisi data diri pada Form pendaftaran pelanggan baru 71

4. Mengecek kelengkapan data pelanggan yang sudah di isi 5. Menyimpan data pelanggan baru ke database Skenario Alternatif (Data pelanggan tidak di isi lengkap) 1. Mengecek kelengkapan pelanggan yang sudah di isi data 2. Menampilkan pesan bahwa data yang diisi belum lengkap 3. Mengisi data diri pada Form pendaftaran pelanggan baru dengan lengkap 4. Mengecek kelengkapan data pelanggan yang sudah di isi 5. Menyimpan data pelanggan ke database 2. Login Setelah melakukan pendaftaran, pelanggan dapat langsung Login dengan email dan password yang didaftarkan. Berikut adalah penjelasan Skenario Login: Tabel 4.25 Skenario Use Case Login Identifikasi Nomor 2 Nama Login Tujuan Untuk masuk ke dalam sistem sebagai pengguna Pelanggan, Admin Worker Skenario Utama 1. membeli diinginkan produk yang 2. Menampilkan halaman selesai belanja 3. Mengklik selesai belanja dan mengisi email dan password pada Login Form pelanggan lama 72

4. Mengecek email dan password pada database 5. Menampilkan halaman pembelian produk Skenario Alternatif (Email dan Password tidak sesuai) 1. Menampilkan pesan password tidak sesuai email dan 2. Mengisi email dan password dengan benar 3. Mengecek email dan password pada database 4. Menampilkan halaman pembelian produk 3. View Cara Pembelian Interaksi antara aktor dengan use case cara pembelian yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : Tabel 4.26 Skenario Use Case Cara Pembelian Identifikasi Nomor 3 Nama Cara Pembelian Tujuan Untuk menampilkan Informasicara pembelian produk di Website Butik Zanila Pelanggan Worker Skenario Utama 1. Pelanggan membuka halaman cara pembelian 2. Menampilkan halaman cara pembelian 3. Membaca pembelian Informasicara 4. View Tentang Kami Interaksi antara aktor dengan Use Case tentang kami yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : 73

Tabel 4.27 Skenario Use Case View Tentang Kami Identifikasi Nomor Nama Tujuan 4 Tentang Kami Pelanggan dapat melihat Informasitentang Butik Zanila di website Pelanggan Worker Skenario Utama 1. Pelanggan membuka halaman tentang kami 2. Menampilkan halaman tentang kami 3. membaca Informasitentang butik zanila family 5. Hubungi Kami Interaksi antara aktor dengan Use Case hubungi kami yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : Tabel 4.28 Skenario Use Case Hubungi Kami Identifikasi Nomor 5 Nama Hubungi Kami Tujuan Pelanggan dapat memberikan kritik atau saran kepada butik zanila melalui menu hubungi kami Pelanggan Worker Skenario Utama 1. Pelanggan membuka halaman hubungi kami 2. Menampilkan halaman hubungi kami 3. pelanggan hubungi kami mengisi Form 74

4. mengecek data pada database 5. data hubungi kami tersimpan di database Skenario Alternatif (data tidak sesuai) 1. Menampilkan pesan dimasukkan tidak sesuai data yang 2. Mengisi data Form dengan benar 3. Mengecek mengecek data pada database 4. data hubungi kami tersimpan di database 6. Keranjang Belanja Interaksi antara aktor dengan Use Case keranjang belanja produk yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : Tabel 4.29 Skenario Use Case Keranjang Belanja Identifikasi Nomor 6 Nama Keranjang Belanja Tujuan Untuk membeli produk yang ditawarkan oleh Butik Zanila Pelanggan Worker Skenario Utama 1. Pelanggan membuka halaman produk 2. Menampilkan halaman produk 3. Pelanggan mengklik beli pada produk 4. menampilkan halaman keranjang belanja 5. pelanggan belanja memilih selesai 6. menampilkan halaman login 7. mengisi login pelanggan lama 75

8. mengecek data login user 9. Pelanggan mendapatkan Informasiproduk yang telah dibeli 10. menyimpan data order ke database 11. mengirim email ke pelanggan produk yang telah dibeli 12. melakukan pembayaran melalui rekening bank 7. View Kategori Produk Interaksi antara aktor dengan Use Case view kategori produk yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : Tabel 4.30 Skenario Use Case View Kategori Produk Identifikasi Nomor 7 Nama Cek My Loyalty Points Tujuan Agar pelanggan dapat melihat poin loyalitas yang diberikan Butik Zanila setelah berbelanja Pelanggan Worker Skenario Utama 1. Pelanggan membuka kategori produk halaman 2. Menampilkan halaman kategori produk 3. Pelanggan dapat melihat produk berdasarkan kategori 8. Konfirmasi Pembayaran Interaksi antara aktor dengan Use Case konfirmasi pembayaran yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : Tabel 4.31 Skenario Use Case Konfirmasi Pembayaran Identifikasi Nomor 8 76

Nama konfirmasi pembayaran Tujuan Pelanggan melakukan konfirmasi pembayaran di website setelah mentransfer uang melalui rekening bank Pelanggan Worker Skenario Utama 1. Pelanggan melakukan Login 2. Menampilkan berhasil login 3. pelanggan membuka halaman akun saya 4. menampilkan halaman akun saya 5. Pelanggan memilih konfirmasi pembayaran menu 6. Menampilkan halaman konfirmasi pembayaran 7. Mengisi pembayaran Form konfirmasi 8. Menyimpan data ke database dan mengirim data konfirmasi ke email pelanggan Skenario Alternatif (data tidak sesuai) 1. Menampilkan pesan dimasukkan tidak sesuai data yang 2. Mengisi data Form dengan benar 3. Mengecek data pada database 4. data konfirmasi tersimpan di database dan mengirim data konfirmasi ke email pelanggan 9. Riwayat Belanja Interaksi antara aktor dengan Use Case riwayat belanja yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : 77

Tabel 4.32 Skenario Use Case Riwayat Belanja Identifikasi Nomor 9 Nama Riwayat Belanja Tujuan Agar pelanggan dapat melihat riwayat belanja di website butik zanila family. Pelanggan Worker Skenario Utama 1. Pelanggan login di website 2. Menampilkan halaman akun saya 3. mengklik riwayat belanja 4. menampilkan halaman riwayat belanja 5. melihat riwayat belanja pelanggan 10. View Semua Produk Interaksi antara aktor dengan Use Case View Semua Produk yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : Tabel 4.33 Skenario Use Case View Semua Produk Identifikasi Nomor 10 Nama View Semua Produk Tujuan Agar pelanggan dapat melihat semua produk yang ada di website butik Zanila. Pelanggan Worker Skenario Utama 1. Pelanggan semua produk membuka halaman 2. Menampilkan produk halaman semua 78

3. Pelanggan melihat semua produk yang tersedia di website 11. View Syarat & Ketentuan Interaksi antara aktor dengan use case view syarat dan ketentuan yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : Tabel 4.34 Skenario Use Case Syarat & Ketentuan Identifikasi Nomor 11 Nama Syarat & Ketentuan Tujuan Untuk menampilkan InformasiSyarat & Ketentuan produk di Website Butik Zanila Pelanggan Worker Skenario Utama 1. Pelanggan membuka halaman syarat dan ketentuan 2. Menampilkan halaman syarat dan ketentuan 3. Membaca Informasisyarat dan ketentuan 12. View Kebijakan Privasi Interaksi antara aktor dengan use case view kebijakan privasi yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : Tabel 4.35 Skenario Use Case Kebijakan Privasi Identifikasi Nomor 12 Nama kebijakan privasi Tujuan Untuk menampilkan Informasikebijakan privasi produk di Website Butik Zanila Pelanggan Worker Skenario Utama 79

1. Pelanggan membuka halaman kebijakan privasi 2. Menampilkan halaman kebijakan privasi 3. Membaca Informasikebijakan privasi 13. View Jasa Pengiriman Interaksi antara aktor dengan use case view jasa pengiriman yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : Tabel 4.36 Skenario Use Case Jasa Pengiriman Identifikasi Nomor 13 Nama jasa pengiriman Tujuan Untuk menampilkan Informasijasa pengiriman produk di Website Butik Zanila Pelanggan Worker Skenario Utama 1. Pelanggan membuka halaman jasa pengiriman 2. Menampilkan halaman jasa pengiriman 3. Membaca pengiriman Informasijasa 14. View Metode Pembayaran Interaksi antara aktor dengan use case view metode pembayaran yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : Tabel 4.37 Skenario Use Case Metode Pembayaran Identifikasi Nomor 14 Nama metode pembayaran 80

Tujuan Untuk menampilkan Informasimetode pembayaran produk di Website Butik Zanila Pelanggan Worker Skenario Utama 1. Pelanggan membuka halaman metode pembayaran 2. Menampilkan halaman metode pembayaran 3. Membaca pembayaran Informasimetode 15. Informasi Saya Interaksi antara aktor dengan use case Informasi Saya yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : Tabel 4.38 Skenario Use Case Informasi Saya Identifikasi Nomor 15 Nama Informasi Saya Tujuan Untuk mengubah profil pelanggan yang telah terdaftar di Website Butik Zanila Pelanggan Worker Skenario Utama 1. Pelanggan membuka halaman Informasi Saya 2. Menampilkan halaman profil 3. Mengupdate data profil yang akan ditampilkan 4. Mengecek peng-update an data profil 5. Menyimpan data profil ke database 81

6. Menampilkan data profil halaman Informasi Saya di 16. Ganti Password Interaksi antara aktor dengan Use Case ganti password yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : Tabel 4.39 Skenario Use Case Ganti Password Identifikasi Nomor 16 Nama Ganti Password Tujuan Admin dapat mengganti password untuk membuka menu utam admin. Admin Worker Skenario Utama 1. Membuka halaman ganti password 2. Menampilkan password 3. Mengisi password password baru lama halaman ganti dan 4. Mengecek kebenaran password lama yang diisi 5. Menyimpan data password ke database Skenario Alternatif (password tidak sesuai) 1. Menampilkan pesan data password lama tidak valid 2. Mengisi password lama dengan benar 3. Mengecek kebenaran password lama 4. Menyimpan data password baru ke database 82

17. Profil Toko Interaksi antara aktor dengan Use Case profil toko yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : Tabel 4.40 Skenario Use Case Profil Toko Identifikasi Nomor 17 Nama Profil Toko Tujuan Admin dapat memberikan Informasiprofil toko online ke pelanggan Admin Worker Skenario Utama 1. Membuka halaman Profil Toko 2. Menampilkan halaman profil toko 3. mengisi Form profil toko dengan benar 4. Menyimpan profil toko ke dalam database 18. Manajemen Modul Interaksi antara aktor dengan Use Case manajemen modul yang dijelaskan dalam skenario Use Case sebagai berikut : Tabel 4.41 Skenario Use Case Manajemen Modul Identifikasi Nomor 18 Nama Manajemen Modul Tujuan Admin dapat menambahkan modul untuk pada website butik zanila family Admin Worker Skenario Utama 83