TUGAS AKHIR LAPORAN PRODUK BIBLIOGRAFI KOLEKSI BUKU DENGAN SUBYEK ILMU PERTANIAN DI PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS TRUNOJOYO MADURA

dokumen-dokumen yang mirip
ADLN PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA. f / TUGAS AKHIR

SISTEM PELAYANAN PERPUSTAKAAN

BAB IV PEMBAHASAN MASALAH. maka UPT Perpustakaan Universitas Negeri Yogyakarta menerapkan. bahan pustaka perpustakaan. Untuk menunjang sistem automasi

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Nia Hastari, 2015

Hormat Saya, Penyusun

PERKEMBANGAN KATALOG PERPUSTAKAAN SEBAGAI SARANA TEMU KEMBALI INFORASI. Nanik Arkiyah

OTOMASI PERPUSTAKAAN: Alasan Otomasi dan Kontribusi Bagi Perpustakaan Oleh : Sri Wahyuni Pustakawan STMIK AKAKOM Yogyakarta BAB I PENDAHULUAN

TES. Pustakawan Dalam Pengelolaan Database. Atas bantuan Bapak/Ibu/Sdr saya. 2. Nama BapakIbu/Sdr tidak perlu dicantumkan.

'v Hf-, ~ J l\r t:) ( I' L (:j fly RA fi.j "

MODUL 4 SARANA TEMU KEMBALI TERBITAN BERSERI

MAKALAH KEILMUAN STUDI PERPUSTAKAAN OPAC (ONLINE PUBLIC ACCES CATALOG) Disusun Oleh : LILIES RESTHININGSIH D

BAB III PERANAN PUSTAKAWAN TERHADAP PENGGUNA DALAM MENELUSUR INFORMASI PADA LAYANAN REFERENSI PERPUSTAKAAN USU

ADLN PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA fij ~ "- ~J PENYUSUNAN DAN PENELUSURAN KLIPING ELEIITRONIK BERTEMA TENTANG "KONDISI PENDIDIKAN DI INDONESIA"

PERILAKU PEMUSTAKA DALAM TEMU KEMBALI KOLEKSI DENGAN MENGGUNAKAN OPAC BERBASIS SliMS (Studi Kasus di Perpustakaan STAIN Ponorogo)

2015 STUD I TENTANG KOMPETENSI PENGELOLAAN INFORMASI TENAGA PERPUSTAKAAN SEKOLAH

BAB I PENDAHULUAN. I..I Latar Belakang

BAB 3 METODE PENELITIAN

Universitas Sumatera Utara

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Universitas Sumatera Utara

BAB I PENDAHULUAN. untuk mengikuti perkembangan teknologi sesuai dengan perkembangan teknologi

lokakarys Fungsional Non Psneii yang balk dan berkesinambungan. Juga diharapkan dapat menghindari terjadinya duplikasi penelitian maupun untuk meningk

BAB IV PEMBAHASAN. merupakan layanan yang sangat penting dengan layanan-layanan yang ada di

ADLN Perpustakaan Universitas Airlangga TUGAS AKHIR BIBLIOGRAFI BERANOTASI KARYA SKRIPSI..

BAB I PENDAHULUAN. Informasi berperan penting dalam memperbaiki kualitas suatu Instansi.

JASA PENELUSURAN INFORMASI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Berikut ini sekilas ilustrasi proses penelusuran sebuah informasi oleh pemakai unit informasi / perpustakaan.

BAB III PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DI DINAS PERPUSTAKAAN DAN ARSIP PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA UTARA

Tugas Tutorial Mata Kuliah: Pengolahan Terbitan Berseri RANGKUMAN MODUL 6 PUST2250 (BUKU MATERI PENGOLAHAN TERBITAN BERSERI) Dibuat Oleh:

KONVERSI DATA VTLS KE DALAM CDS/ISIS

BAB II KAJIAN TEORI. Perpustakaan sangat memerlukan katalog guna untuk menunjukkan

BAB III HASIL PENGEMBANGAN

BAB III TINGKAT KESESUAIAN DESKRIPSI BIBLIOGRAFI BAHAN MONOGRAF DENGAN AACR2 PADA PERPUSTAKAAN INSTITUT SAINS DAN TEKNOLOGI TD PARDEDE MEDAN

BAB I PENDAHULUAN. besar dalam waktu yang singkat, termasuk informasi tercetak dalam berbagai

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pencarian informasi erat kaitannya dengan kebutuhan akan informasi.

MENGENAL LEBIH JAUH SIPISIS VERSI WINDOWS

MENCETAK BIBLIOGRAFI PADA WINISIS Oleh : B. Mustafa

TUGAS AKHIR LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN DJ RUANG BACA FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA. DIIUIua... :

PETUNJUK TEKNIS PENYUSUNAN SARI KARANGAN ILMIAH

BAB IV PEMBAHASAN MASALAH. Layanan Koleksi Deposit BPAD DIY. INLISLITE diaplikasikan di bagian Deposit dan Sirkulasi karena sudah

PENERAPAN TEKNOLOGI INFORMASI PADA SISTEM OTOMASI PERPUSTAKAAN DAERAH JAWA TENGAH

BAB I PENDAHULUAN. dengan perkembangan pola kehidupan masyarakat, kebutuhan, pengetahuan, dan

PEDOMAN PENYUSUNAN PAKET INFORMASI SPESIFIK LOKASI

BAB I PENDAHULUAN. ditemukan kembali dan dimanfaatkan oleh penggunanya. mengikuti setiap perkembangan informasi yang mutakhir serta relevan dengan

BAB IV PEMBAHASAN. 4.1 Analisis Masalah Mengenai Alasan Pemilihan Aplikasi Open Source

AUTOMASI PERPUSTAKAAN

BAB V PENUTUP. penulis melakukan Praktek Kerja Lapangan ( PKL ) di Perpustakaan dan

"~~~-~~~~-~~ TUGAS AKHIR

1 Universitas Indonesia

MANFAAT PENGOLAHAN BAHAN PUSTAKA UPT PERPUSTAKAAN UNIMA UNTUK TEMU KEMBALI INFORMASI OLEH MAHASISWA FAKULTAS MIPA

PEMBUATAN INDEKS ARTIKEL SURAT KABAR BERANOTASI MENGGUNAKAN MICROSOFT ACCES 2010 DI KANTOR ARSIP, PERPUSTAKAAN, DAN DOKUMENTASI KOTA PADANG

Kata bibliografi berasal dari bahasa Yunani dengan. berarti menulis, maka kata bibliografi secara harfiah

BAB I PENDAHULUAN. oleh perpustakaan. Ketersediaan Online Public Access Catalog (OPAC)

Teknologi Informasi Perpustakaan

: Melakukan proses pengkatalogan buku. : Buku baru untuk diproses

Seminar Pendidikan Matematika

BAB II PENDIDIKAN PEMAKAI PADA PERPUSTAKAAN PERGURUAN TINGGI

2015 HUBUNGAN ANTARA PENGGUNAAN WEBPAC DENGAN PEMENUHAN KEBUTUHAN INFORMASI PEMUSTAKA DI UPT PERPUSTAKAAN INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG (ITB)

RINGKASAN * Pengertian Ringkasan * Tujuan Membuat Ringkasan * Cara Membuat Ringkasan

PENELUSURAN PUSTAKA Tujuan instruksional khusus

SISTEM TEMU KEMBALI KOLEKSI DI PERPUSTAKAAN PT. PLN (PERSERO) WILAYAH SUMATERA BARAT

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. mencakup berbagai ilmu pengetahuan dan teknologi. menyebabkan lambatnya kinerja petugas perpustakaan.

BAB III HASIL PENGEMBANGAN

KUESIONER TEBUKA PENDUKUNG PENELITIAN

PENDIDIKAN PEMAKAI DI PERPUSTAKAAN: Perencanaan Program Pendidikan Pemakai Bagi Mahasiswa Baru STMIK AKAKOM Yogyakarta. Intisari

TAJUK SUBYEK BAHAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA Pengertian Perpustakaan Sekolah. Perpustakaan sekolah adalah perpustakaan yang berada di sekolah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN DI KOLEKSI KHUSUS FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS AIRLANGGA ~~

STRATEGI PENELUSURAN LITERATUR BAGI SIVITAS AKADEMIKA UNS Oleh : Bambang Hermanto ( Pustakawan Madya UNS ) 1

Panduan Praktis Pengohan Bahan Pustaka Dengan Program Aplikasi INLISLite Versi 3 Oleh Aristianto Hakim, S.IPI 1

Pemanfaatan Online Public Access Catalogue (OPAC) Sebagai Sarana Sistem Temu Balik Pada Perpustakaan

BAB I PENDAHULUAN. perpustakaan harus memiliki strategi yang tepat sebagai penyedia informasi agar

BAB IV GAMBARAN UMUM KANTOR PERPUSTAKAAN DAERAH SRAGEN

BAB I PENDAHULUAN. jika tidak ada layanan. Layanan perpustakaan merupakan salah satu

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN. 1 Universitas Indonesia. Pemanfaatan paket..., Noorma Setianti, FIB UI, 2009

PEMBUATAN BIBLIOGRAFI Subagyo

BAB IV PEMBAHASAN. meningkatkan prestasi semua lembaga pendidikan yang ada. digitalisasi didalamnya. Hal tersebut dapat terpengaruh karena semakin

Bab I Pendahuluan. Fungsi tersebut adalah sebagai sarana simpan karya manusia, fungsi informasi,

SISTEM TEMU KEMBALI INFORMASI DENGAN MENDAYAGUNAKAN MEDIA KATALOG PERPUSTAKAAN Oleh : Misdar Piliang Pustakawan IAIN-SU

PERANCANGAN APLIKASI OPAC (ONLINE PUBLIC ACCESS CATALOG) UNTUK KATALOG TUGAS AKHIR PADA PERPUSTAKAAN INDONESIA MANDIRI

Pokok-pokok Pikiran Mengenai Perpustakaan Tahun 2000an 1

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. berarti kumpulan buku-buku (Daryanto, 1986: 1). Dalam bahasa inggris perpustakaan disebut library, istilah ini berasal

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada saat ini komputer memegang peranan penting dalam mempermudah suatu

PERAN TEKNOLOGI INFORMASI ( AUTOMASI PERPUSTAKAAN ) DALAM PERKEMBANGAN MANAJEMEN PERPUSTAKAAN

3. Darimana anda mengakses Database PubMed? a. Laptop/wifi

Income Generating Activities di Perpustakaan Perguruan Tinggi 1 Oleh: Ir. Abdul Rahman Saleh, Dip. Lib., M.Sc. 2

STANDARD OPERATING PROCEDURES (SOP) PERPUSTAKAAN

TINJAUAN TERHADAP KEBERADAAN BAHAN PUSTAKA DI RAK DAN DI DALAM DATABASE DIGILIB PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NEGERI PADANG

BAB II KAJIAN TEORITIS. koleksi tersebut disediakan agar dapat dimanfaatkan oleh pengguna perpustakaan

BAB VI KESIMPULAN& SARAN. 1. Pendidikan pemakai yang diselenggarakan Perpustakaan UIN Sunan

PEMAHAMAN MAHASISWA BARU ANGKATAN 2013 TERHADAP ORIENTASI PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS HASANUDDIN Rasman 1,*

BAB I PENDAHULUAN. Perpustakaan adalah suatu tempat yang berisi bermacam-macam koleksi dan

BUTIR KEGIATAN PUSTAKAWAN DAN UNSUR YANG DINILAI BERDASARKAN PERMENPAN NOMOR 9 TAHUN Oleh : Sri Mulyani

PELAYANAN REFERENSI A. PENGERTIAN

Transkripsi:

TUGAS AKHIR LAPORAN PRODUK BIBLIOGRAFI KOLEKSI BUKU DENGAN SUBYEK ILMU PERTANIAN DI PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS TRUNOJOYO MADURA Disusun Oleh: Donny Marsetyo ( 070511325 T) PROGRAM STUDI TEKNISI PERPUSTAKAAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2009

BAB IV PENUTUP A. Kesimpulan Pada perpustakaan terdapat berbagai fungsi macam bentuk-bentuk layanan yang hal itu disesuaikan dengan tujuan masing-masing perpustakaan. Namun pada saat globalisasi teknologi informasi sekarang ini, perpustakaan tidak hanya harus berorientasi pada pada pengelolaannya (dengan berbagai macam bentuk layanan), akan tetapi perpustakaan harus lebih berorientasi pada fasilitas pelayanannya bagi kebutuhan pengguna. Perpustakaan harus selalu berupaya untuk dapat memberikan layan yang terbaik, untuk dapat memenuhi kebutuhan pemakainya masing-masing. Pustakawan sendiri diharapkan dapat mengemas dan menyajikan produk informasi yang memiliki nilai tambah, karena kebutuhan dan keinginan pengguna akan informasi semakin meningkat. Dalam penyusunan Bibliografi buku beranotasi tentang subjek Ilmu Biologi penulis tidak begitu mengalami kendala yang berarti, karena dalam pembuatan bibliografi ini penulis masih menggunakan koleksi yang sesuai dengan yang ada pada Perpustakaan Universitas Trunojoyo Madura. Disini penulis juga membuat entrian bibliografi beranotasi Ilmu Biologi selain itu disini penulis juga menyertakan cover buku yang nantinya diharapkan dapat membantu pengguna didalam penelesuran sumber informasi. Bibliografi ini dilakukan penulis secara manual dan secara on-line menggunakan program

elektronik. Bibliografi secara manual memuat informasi yang dicari, seperti pengarang, judul, deskripsi, anotasi serta cover. Penyajian secara on-line menggunakan program WINISIS. Penelusuran yang dilakukan oleh Perpustakaan Universitas Trunojoyo Madura sampai sekarang sudah cukup berkembang, karena Perpustakaan Universitas Trunojoyo Madura sampai saat ini menggunakan Program Lindspro. Maka setelah melakukan Praktek Kerja Lapangan (PKL) selama 30 hari aktif di Perpustakaan Universitas Trunojoyo Madura. Penulis mencoba memberikan sedikit gambaran tentang penelusuran informasi secara cepat, tepat dan akurat, namun mudah di operasikan. Pada bibliografi ini penulis juga menyertakan anotasi untuk memudahkan pengguna dalam menelusur informasi yang dibutuhkan, dan tentunya sesuai dengan karya bibliografi ini juga untuk memudahkan pustakawan agar tidak bekerja berkali-kali misalnya dalam membuat katalog (catalog print). Pada karya bibliografi ini penulis juga menyertakkan indeks untuk melengkapi penelusuran yang nantinya juga akan bisa digunakan pengguna dala menelusur informasi. Dengan adanya penyajian Bibliografi ini diharapkan dapat dijadikan sumber inspirasi dan motivasi bagi pustakawan untuk memberikan atau membuat inovasi-inovasi yang lebih kreatif dan inovatif lagi dalam mengolah dan mengemas paket informasi dan memberikan suatu bentuk layanan baru serta penelusuran yang mudah dan cepat.

B. Saran Untuk memajukan dan mengembangkan Perpustakaan Universitas Trunojoyo Madura dalam hal penelusuran informasi. Adapun saran yang dapat penulis berikan, diuraikan sebagai berikut : a. Mengetahui dan menyadari kapan informasi dibutuhkan oleh pengguna. b. Mengidentifikasi sumber informasi dan memilahnya agar pengguna dapat dengan mudah mengakses informasi tersebut.. c. Mengevaluasi informasi sebelum disajikan untuk pengguna. d. Mengkomunikasikan informasi kepada pengguna. e. Menambah jumlah komputer untuk kepentingan penelusuran sumber informasi bagi user. f. Katalog kartu juga harus terus buat untuk menjaga kemungkinan bila ada pemadaman listrik maka penelusuran on-line tidak akan bisa digunakan. Dengan adanya tugas akhir ini diharapkan dapat dijadikan rujukan dalam membantu petugas di Perpustakaan Universitas Trunojoyo Madura dalam menata ulang koleksi. Memang perlu diakui bahwa ini masih banyak kekurangannya, namun apa salahnya untuk digunakan dalam membantu menelusur informasi sebelum ada penulisan-penulisan lainnya. Sedangkan bagi para pengguna jasa di Perpustakaan Universitas Trunojoyo Madura diharapkan mau mencoba dan dapat merubah

kebiasannya dalam menelusur informasi dari program CDS/ISIS ke WINISIS kedepannya nanti. Sebab program ini di desain sama untuk memudahkan pengguna dalam penelusuran informasi dengan cepat, tepat, dan akurat.