ATRIBUT OSPEK MABA FAKULTAS PETERNAKAN UB ICE CREAM 2013

dokumen-dokumen yang mirip
PERFECT 2012 NAMA LENGKAP JURUSAN FEB - UB NAMA KELOMPOK (NO. KEL) FORMAT PAPAN NAMA PRIBADI. 19cm. 26cm NO URUT DLM KELOMPO K 3,5. 3 cm.

f. Memotong rambut dengan ketentuan model (atas :3,belakang :2, samping:1).

Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Univeristas (PK2MU) Rangkaian Acara Jelajah Almamater Brawijaya (RAJA BRAWIJAYA) 2013 LASKAR 51

ATRIBUT PKKMABA FISIP No Nama Penugasan&Atribut Deskripsi Fungsi

PAKAIAN 1. Pakaian Dinas Harian a. Mahasiswa Baru/MABA - Baju kemeja putih lengan panjang dengan lidah pundak berkancing dan mempunyai saku

TATA TERTIB MAHASISWA BARU PINISHI 2017

PENGENALAN KEHIDUPAN KAMPUS MAHASISWA PROGRAM STUDI TEKNIK KIMIA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA 2016

PERATURAN. ATURAN PAKAIAN SERAGAM PUTRA (Gambar dilampiran) Hari Pertama (Rabu, 31 Agustus 2016)

K R I D A FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA 2016 PERATURAN KEGIATAN KRIDA MAHASISWA BARU FAKULTAS TEKNIK

Daftar Penugasan MITOSIS 2011 FAKULTAS KEPERAWATAN UNAIR

BOOKLET PESERTA MASA ORIENTASI KAMPUS DAN KULIAH UMUM (MOKAKU) PENDIDIKAN UNTUK MERANGKAI INDONESIA

TATA TERTIB PESERTA RATAM JURUSAN PGSD TAHUN 2013

LEMBAGA KEDAULATAN MAHASISWA

ATRIBUT PROBINMABA 2015 FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM POLIMERISASI

4. Bagi mahasiswa yang memiliki sakit ringan menggunakan pita berwarna biru, dipasang di lengan sebelah kiri menggunakan peniti.

PETUNJUK TEKNIS MASA ORIENTASI KAMPUS (MOKA) REMA UPI 2010

PERLENGKAPAN PEMUNGUTAN SUARA. 1. Bahan : HVS 80 gram 2. Bentuk : memanjang, horizontal atau vertikal

TATA TERTIB PESERTA PENGENALAN PROGRAM STUDI (PPS) TAHUN AKADEMIK 2016/2017 AKPER KESDAM IV/DIPONEGORO

PERATURAN PK2 MAHASISWA BARU FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA 2017

PENGENALAN KEHIDUPAN KAMPUS MAHASISWA BARU

ATRIBUT PROBINMABA 2016 FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM EKUILIBRIUM

Rasional (Berdasarkan GBPP)

PERATURAN KEPALA BADAN PENGAWAS TENAGA NUKLIR NOMOR 6 TAHUN 2007 TENTANG PAKAIAN KERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL DI LINGKUNGAN BADAN PENGAWAS TENAGA NUKLIR

PENGUMUMAN.

- 1 - PERATURAN BUPATI SRAGEN NOMOR 68 TAHUN 2012 TENTANG

PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 44 TAHUN 2017 TENTANG PAKAIAN DINAS PEGAWAI NEGERI SIPIL DI LINGKUNGAN KANTOR KESEHATAN PELABUHAN

Cara Pembuatan Alat Peraga a. Alat dan Bahan Alat - Gergaji - Palu - Obeng - Lilin - Kuas - Spidol - Silet - Alat Tulis - Penggaris - Gunting

PERATURAN KRIDA MAHASISWA BARU FAKULTAS TEKNIK

Atribut PKKMABA Raja Brawijaya 2016

2014, No PAKAIAN DINAS PEGAWAI NEGERI SIPIL KANTOR KESEHATAN PELABUHAN DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN KESEHATAN

METRIG (MEJA TRIGONOMETRI)

PERLENGKAPAN BARANG BAWAAN MABA ORDIK 2014 :

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN KETERAMPILAN BAGI GURU SEKOLAH MENENGAH PERTAMA

PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI NOMOR 60 TAHUN 2007 TENTANG

Prioritas (Berdasarkan GBPP) Nama Tugas Deskripsi Tugas. Yel-yel angkatan. Jargon Kelompok. Tas Angkatan. Logo Angkatan

Presentasi Kelompok mengenai prosedur tindakan keperawatan

PERATURAN BUPATI TANGERANG NOMOR 22 TAHUN 2010 TENTANG PAKAIAN DINAS PEGAWAI NEGERI SIPIL DILINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN TANGERANG

PERATURAN BUPATI BERAU NOMOR 67 TAHUN 2009 TENTANG PAKAIAN DINAS PEGAWAI NEGERI SIPIL DILINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BERAU BUPATI BERAU,

Pengadaan Tutup Kepala Biro Sarpras Polda Kep. Babel TA. 2015

THE MAGIC BOX OF LOGIC

Cara Menjahit Gamis Resleting Depan

MEMBUAT POLA BUSANA TINGKAT DASAR

PERSYARATAN PAKAIAN STUDENT DAY 2016 UNIVERSITAS UDAYANA

GUBERNUR BALI PERATURAN GUBERNUR BALI NOMOR 8 TAHUN 2011 TENTANG PAKAIAN DINAS PEGAWAI NEGERI SIPIL DI LINGKUNGAN PEMERINTAH PROVINSI BALI

KEPALA BADAN NASIONAL PENGELOLA PERBATASAN REPUBLIK INDONESIA PERATURAN KEPALA BADAN NASIONAL PENGELOLA PERBATASAN NOMOR 13 TAHUN 2012 TENTANG

2017, No Nomor 177, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4925); 2. Peraturan Presiden Nomor 12 Tahun 2010 tentang Badan Nasio

KEPALA BADAN NASIONAL PENGELOLA PERBATASAN REPUBLIK INDONESIA PERATURAN KEPALA BADAN NASIONAL PENGELOLA PERBATASAN NOMOR 13 TAHUN 2012 TENTANG

MEMUTUSKAN : Menetapkan : PERATURAN BUPATI TENTANG PAKAIAN DINAS PEGAWAI NEGERI SIPIL DI LINGKUNGAN PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BULUNGAN.

bangun datar sederhana

DESKRIPSI BUKU JIWA BUNGSU

Laporan Alat Peraga Puzzle Milus Mata Kuliah Media Pembelajaran Matematika & ICT

BUKU PANDUAN BAGI GURU DALAM MENSTIMULASI PERKEMBANGAN MOTORIK HALUS ANAK USIA 3-4 TAHUN

Comprehensive Orientation to Build Reliable Doctor TUGAS OSMARU COR 2015

BERITA DAERAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL ( Berita Resmi Pemerintah Kabupaten Gunungkidul ) Nomor : 45 Tahun : 2016

PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 77 TAHUN 2013 TENTANG

BUPATI KOTAWARINGIN BARAT

MAKALAH LUBANG DAN GUNDUKAN TANAH OLEH : MARIA GABRIELA B. RENA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA JURUSAN PENDIDIKAN MIPA

TATA TERTIB STUDI PENGENALAN DAN SIMULASI AKTIVITAS KAMPUS X (SPESIVIK X) A. TATA TERTIB SPESIVIK

BUPATI BANDUNG BARAT

TATA TERTIB PESERTA RAMAH TAMAH (RATAM) JURUSAN TEKNOLOGI PENDIDIKAN TAHUN 2012

ADDENDUM DOKUMEN PENGADAAN. Nomor : /02/Brg-RSUD/Yanada-Pokja II/2017 BAB XII. SPESIFIKASI TEKNIS

BAB IV DESKRIPSI PEKERJAAN

TATA TERTIB PENGENALAN PROGRAM STUDI (PPS) STIKES JENDERAL A. YANI CIMAHI TAHUN 2017/2018

2017, No Indonesia Tahun 2008, Nomor 166, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4916); 3. Peraturan Menteri Pertahanan Nomor 32 Tah

DAFTAR GAMBAR. 1. Sepatu Mesin Jarum Mesin Sekoci Spul Kapur Jahit Pita Ukur...

SPESIFIKASI TEKNIS PAKET PEKERJAAN : PENGADAAN PAKAIAN DINAS OPERASIONAL & ATRIBUT SATPOL.PP TAHUN ANGGARAN : 2014 NO JENIS BARANG SPESIFIKASI UMUM 1

RENCANA KERJA DAN ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

LABORATORIUM TATA BUSANA JURUSAN PKK FPTK UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA JL Dr Setiabudhi no 27 Telp BANDUNG 40154

ATRIBUT DAN KELENGKAPAN PESERTA PKKMB FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SURABAYA TA. 2017/2018

UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA PANITIA PELAKSANA ORIENTASI KEHIDUPAN KAMPUS PANDUAN ADMINISTRATIF (OKK) KHUSUS TAHUN 2011

NOMOR : 12 TAHUN 2010

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA KEPALA BADAN PERTANAHAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA,

DAFTAR ISI KATA PENGANTAR... ABSTRAK... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR...

BUPATI SITUBONDO PERATURAN BUPATI SITUBONDO NOMOR 69 TAHUN 2010 TENTANG

GUBERNUR JAMBI PERATURAN GUBERNUR JAMBI NOMOR 7 TAHUN 2014

*Alat Peraga Pendidikan *Elektrikal Mekanikal *Komputer *Laboratorium *Percetakan

PERATURAN BUPATI SEMARANG NOMOR 52 TAHUN 2010

Universitas Sumatera Utara

BAB III CARA PENULISAN

WALIKOTA BENGKULU PROVINSI BENGKULU PERATURAN WALIKOTA BENGKULU NOMOR 27 TAHUN 2015 TENTANG SERAGAM SEKOLAH DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BUPATI SIDOARJO PERATURAN BUPATI SIDOARJO NOMOR 36 TAHUN 2010 TENTANG. PAKAIAN DINAS PEGAWAI NEGERI SIPIL Dl LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN SIDOARJO

WALIKOTA BATU PROVINSI JAWA TIMUR PERATURAN WALIKOTA BATU

III. Kerajinan dari Daur Ulang A. Produk Kerajinan dari Kertas Daur Ulang Banyak hal yang dapat diciptakan dari kertas seni (handmade paper).

TATA CARA MENGIKUTI WIDYA SABHA TAHUN 2017

Office : Jl.Maulana Hasanudin No.52 Cipondoh-Tangerang Telp. (021) , Fax (021) Workshop : Jl. Kebon Besar No.22 Batu Ceper Tangerang

Menentukan Nilai Sin Cos Tangen (+/-) Di Berbagai Kuadran

4. Perhatikan gambar berikut : Perbandingan sisi yang berlaku adalah 5. Perhatikan gambar dibawah ini. Nilai x sama dengan

SALINAN. Sipil Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 6,nomor 5494);

KATALOG MATEMATIKA ALAT PERAGA PENDIDIKAN UNTUK SEKOLAH MENENGAH PERTAMA

LAPORAN RINCIAN BARANG PERSEDIAAN UNTUK PERIODE YANG BERAKHIR TANGGAL 30 JUNI 2015 TAHUN ANGGARAN :2015

WALIKOTA SURABAYA PERATURAN WALIKOTA SURABAYA NOMOR 24 TAHUN 2008 TENTANG PAKAIAN DINAS PEGAWAI DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA SURABAYA

PANDUAN PENUGASAN PSYCHE 2017 PSIKOLOGI FK UNS

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BUPATI KEDIRI PROVINSI JAWA TIMUR PERATURAN BUPATI KEDIRI NOMOR 2 TAHUN 2017 TENTANG

8) sediakan klip kancing yang dikaitkan pada bagian 1 name tag,

PERATURAN ORGANISASI IKATAN MOTOR INDONESIA NOMOR : 013 /IMI/PO/II/2016


Malang, 11 Februari BRIEFING PRAKTIKUM Manajemen Reproduksi & Inseminasi Buatan

SPESIFIKASI TEKNIS TENDA SERBAGUNA TYPE-1 Nomor : Kain filament polyester 100% double side coated.

Antiremed Kelas 9 Matematika

Transkripsi:

ATRIBUT OSPEK MABA FAKULTAS PETERNAKAN UB ICE CREAM 2013 1. NAME TAG Alat Dan Bahan: a) Kertas karton coklat b) Tali KOR warna biru dan coklat c) SPIDOL BOARD MAKER warna hitam d) Penggaris e) Gunting Ketentuan NAME TAG : a) Bentuk Name tag sesuai dengan yang ditentukan oleh panitia (lihat gambar) b) Untuk ketentuan tulisan identitas diri tak perlu ada kotak c) Foto yang digunakan adalah foto formal setengah badan, dengan background bebas (berwarna dan sopan) d) Untuk pembagian kelompok bisa di lihat di blog e) Untuk Nama ditulis lengkap jika tidak cukup bisa disingkat(ditulis tangan menggunakan spidol board maker) f) Ukuran nametag sesuai gambar g) Beri lubang di sisi kanan kiri atas name tag untuk tali name tag h) Ketentuan tali KOR nametag (sebelah kanan warna biru dan sebelah kiri warna coklat) i) Bagi yang belum dapat NIM bisa menggunakan nomor pendaftaran. j) Penulisan dengan huruf balok (huruf besar) f)

2. TAS RANSEL OSPEK Alat dan bahan : a) Kain kanvas / kain karung tepung warna putih b) Benang dan Jarum jahit c) Gunting d) Tali pramuka warna putih e) Kertas HVS putih dan tali KOR warna biru (untuk membuat Ear tag) f) Spidol warna hitam/cat hitam/ bahan pewarna lain. Ketentuan Tas ransel : a) Bentuk Tas ransel sesuai dengan yang ditentukan oleh panitia (lihat gambar) b) Untuk Tali ransel terbuat dari tali pramuka yang dilapisi dengan kain tepung/kain kanvas warna putih c) Tas mampu membawa beban minimal 3 kg(tidak mudah putus ataupun rusak) d) Atas tas diberi koloran penutup tas dengan cara memberi tali pramuka yang diselipkan di lipatan kain bagian atas (lihat gambar) panjang tali pramuka menyesuaikan tas, tidak terlalu pendek dan tidak terlalu panjang. e) Untuk ketentuan tali ransel dua tali bag. atas saling rapat, untuk tali ransel bag. bawah berada di ujung kanan dan kiri f) Tas diberi motif sapi perah dari spidol hitam atau alat pewarna lain(untuk jumlah motif min. 5 max. 15 yang penting menyerupai motif sapi perah) g) Bagian sebelah kanan bawah dari tali ransel diberi EAR TAG dengan ketentuan seperti gambar (ear tag di beri tali kor warna biru) h) EAR TAG wajib di laminating i) EAR TAG berisi identitas nama lengkap,foto 4x6 resmi dan nama kelompok,ukuran menyesuaikan) di tulis tangan dengan spidol hitam kecil atau bolpoin warna hitam Gb. 1 Tas ospek,ear TAG dan ukurannya

Gb. 2 tas ospek tampak depan Gb. 3 tampak belakang

Gb. 4 Ear Tag

3. TOPI Alat dan bahan a) Bola plastik (berbentuk setengah bola warna bebas) b) Cat warna putih / atau pewarna lain( warna wajib putih) c) Tali raffia warna merah dan putih dikepang d) Kertas HVS warna putih dan tali kor warna biru e) Kertas karton warna coklat(seperti gambar) f) Kertas sampul warna coklat g) Cutter h) Penggaris i) Doble tip atau staples Ketentuan Topi : a) Warna topi wajib di cat putih (semua warna bola meskipun warna bola putih) b) Topi diberi EAR TAG bertali KOR warna biru di letakkan di sebelah kiri topi (ketentuan EAR TAG sama seperti yang ada di tas) c) Tali topi terbuat dari tali raffia warna merah dan putih dikepang panjang menyesuaikan dagu. d) Cone ICE CREAM terbuat dari Kertas karton yang sudah di jiplak dari kerangka kerucut (lihat gambar) dan dilapisi dengan kertas sampul coklat bermotif garis2 menyerupai CONE ICE CREAM e) Ketentuan letak cone ICE CREAM pada topi ditempel miring ke kanan, (lihat gambar) f) Cara menempel cone ICE CREAM dengan topi yaitu dengan bantuan kertas karton berbentuk persegi panjang ukuran 10 cm x 5 cm yang di staples/ doble tip pada ujung cone dan di masukkan pada topi yang sudah di sayat sedikit dengan cutter lalu di staples atau di doble tip lagi pada topi, ulangi untuk dua atau empat kali lagi supaya cone ICE CREAM benar-benar kuat menempel. (lihat gambar) g) Ketentuan cara memakai topi yaitu Ear Tag di sebelah kiri dan cone ice cream miring ke sebelah kanan.(lihat gambar)

Gb. 1 Topi Cone ICE CREAM Gb. 2 Jiplakan Cone ICE CREAM dari kerangka kerucut

Gb. 3 ukuran jiplakan cone ICE CREAM