SOAL ISIAN SINGKAT. Jawaban: 50 cm 2.

dokumen-dokumen yang mirip
LEMBAR SOAL ISIAN SINGKAT

SOAL ISIAN SINGKAT 2010

PEMBAHASAN SOAL-SOAL UN TAHUN 2012 KODE : D45. NO SOAL PEMBAHASAN 1 Hasil dari adalah... Ingat!

PEMBAHASAN SOAL ISIAN SINGKAT 2010

PEMBAHASAN SOAL-SOAL UN TAHUN 2012 KODE : D45 NO SOAL PEMBAHASAN. Ingat! a = a a a a a A. 10. Ingat!

NO SOAL PEMBAHASAN 1

Soal Babak Penyisihan MIC LOGIKA 2011

SELEKSI OLIMPIADE MATEMATIKA INDONESIA 2006 TINGKAT PROVINSI

PEMBAHASAN SOAL-SOAL UN TAHUN 2012 KODE : B25 NO SOAL PEMBAHASAN 1

Pelatihan-osn.com Konsultan Olimpiade Sains Nasional contact person : ALJABAR

SOAL ISIAN SINGKAT. 1. Perhatikan diagram jalan yang menghubungkan enam tempat di bawah ini.

SOAL MATEMATIKA - SMP

PEMBAHASAN SOAL-SOAL UN TAHUN 2012 KODE : A13 NO SOAL PEMBAHASAN 1

SELEKSI OLIMPIADE MATEMATIKA INDONESIA 2006 TINGKAT PROVINSI TAHUN Prestasi itu diraih bukan didapat!!!

PEMBAHASAN SOAL-SOAL UN TAHUN 2012 KODE : A13 NO SOAL PEMBAHASAN 1

KUMPULAN SOAL OLIMPIADE MATEMATIKA Bagian Pertama

PEMBAHASAN SOAL-SOAL UN TAHUN 2012 KODE : C32 NO SOAL PEMBAHASAN. Ingat!

MATEMATIKA (Paket 1) Waktu : 120 Menit

Pembahasan Matematika SMP IX

Individual Contest Section I: 1. Colleen menggunakan kalkulator untuk

SOAL BRILLIANT COMPETITION 2013

1. Soal Isian Singkat

DALIL PYTHAGORAS DAN PEMECAHAN MASALAH GEOMETRI

1. Jika B = {bilangan prima kurang dari 13} maka jumlah himpunan penyelesaiannya... A. 4

x x x 2x rata kelas pertama, kedua, dan ketiga masing-msing adalah 7, 8, dan 7

SOAL PREDIKSI MATEMATIKA TAHUN

PENDALAMAN MATERI MATEMATIKA S D. 3. Diketahui : a = 112, b = 175, c = 138 dan d = 225. Tentukan nilai ab+bc+ad+cd

LEMBAR SOAL ISIAN SINGKAT

PEMBELAJARAN BANGUN-BANGUN DATAR (1)

Soal Semifinal Perorangan OMV2011 SMP/MTs

Ruang Lingkup Pengukuran di SD

SOAL MATEMATIKA - SMP

a. 15 b. 18 c. 20 d Diketahui rumus fungsi f(x) = -2x + 5. Nilai f(-4) adalah a. -13 b. -3 c. 3 d Gradien garis -3x - 2y = 7 adalah

Siswa dapat menyebutkan dan mengidentifikasi bagian-bagian lingkaran

OLIMPIADE SAINS NASIONAL SMP SELEKSI TINGKAT KABUPATEN / KOTA TAHUN 2011 BIDANG STUDI MATEMATIKA WAKTU : 150 MENIT

Pembahasan Soal UN Matematika SMP Tahun Ajaran 2010/2011 Paket 12

UJIAN NASIONAL SMP/MTs

LEMBAR SOAL ISIAN SINGKAT

MATA PELAJARAN : Matematika : SMP / MTs. WAKTU PELAKSANAAN : Rabu, 25 April 2012 :

Jika persegi panjang ABCD di atas diketahui OA = 26 cm, maka panjang BO adalah... A. 78 cm. C. 26 cm B. 52 cm. D. 13 cm Kunci : C Penyelesaian :

PEMBAHASAN SOAL-SOAL UN TAHUN 2012 KODE : B29 NO SOAL PEMBAHASAN 362 = 362 = 36 = 6 3 = 216. Ingat!

Solusi Olimpiade Sains Tingkat Kabupaten/Kota 2015 Bidang Matematika

SELEKSI OLIMPIADE MATEMATIKA INDONESIA 2004 TINGKAT PROVINSI

SOAL URAIAN. 2. The triangle ABC has a right angle on B with BAC = 34. Point D lies on AC so that AD=AB. Find DBC. Jawab: 17

LEMBAR SOAL ISIAN SINGKAT

PEMBAHASAN SOAL-SOAL UN TAHUN 2012 KODE : E57 NO SOAL PEMBAHASAN. Ingat! a = a a a A = 643 = 64 = 4 2 = 16. Ingat!

SOAL FINAL LCCM PERORANGAN TINGKAT SMA SE-SUMATERA SOAL TERTULIS

5. Dari barisan aritmetika diketahui suku ke-3 = 14 dan suku ke-7 = 26. Jumlah 18 suku pertama adalah.. A. 531 B. 603 C D. 1.

Soal-soal dan Pembahasan UN Matematika SMP/MTs Tahun Pelajaran 2011/2012

HIMPUNAN MAHASISWA MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS GADJAH MADA SEKIP UTARA UNIT III BULAKSUMUR P.O.

PEMBELAJARAN BANGUN-BANGUN DATAR (1)

OLIMPIADE SAINS TERAPAN NASIONAL SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN TINGKAT PROPINSI JAWA TENGAH 2010 BIDANG MATEMATIKA TEKNOLOGI

MATEMATIKA (Paket 2) Waktu : 120 Menit

PEMBAHASAN SOAL-SOAL UN TAHUN 2012 KODE : E57. NO SOAL PEMBAHASAN 1 Hasil dari adalah = Ingat!

Jikax (2 x) = 57, maka jumlah semua bilangan bulat x yang memenuhi adalah A. -5 B. -1 C. 0 D. 1 E. 5

LOMBA MATEMATIKA NASIONAL KE-25

Pembahasan OSN Matematika SMA Tahun 2013 Seleksi Tingkat Provinsi. Tutur Widodo. Bagian Pertama : Soal Isian Singkat

Soal-soal UN Matematika SMP/MTs Tahun Pelajaran 2011/2012

1. Hasil dari 24 ( 3) 15 ( 5 )adalah. A B C. 67 D. 83 B. 26 C. 27 D. 30

PREDIKSI UN 2012 MATEMATIKA SMP

Hindayani.com Mengerjakan Soal Ujian Nasional Matematika SMP/MTs TP 2014/2015. Bank Soal Ujian Nasional Matematika SMP/MTs 2014/2015

Hak Cipta 2014 Penerbit Erlangga

SOAL LATIHAN UKK MATEMATIKA KELAS VIII

PEMBAHASAN ISIAN SINGKAT

1. Kompetisi ISPO diselenggarakan rutin setiap tahun sejak Maka pada 2006, adalah penyelenggaraan yang ke- A) 15 B) 16 C) 17 D) 13

OLIMPIADE MATEMATIKA SLTP TINGKAT KABUPATEN KOTA 2006

4. Himpunan penyelesaian dari sistem persamaan linear x + y = 5 dan x - 2y = -4 adalah... A.{ (1, 4) }

BNPC-HS 2010 BABAK PENYISIHAN (PILIHAN GANDA)

4. Jika kubus di samping dibuka dan dibentangkan sisi-sisinya, maka gambar jaring-jaring bangun ruang yang akan terbentuk adalah

Pembahasan OSK Tahun 2011 Tingkat SMP Bidang Matematika

SOAL MATEMATIKA - SMP

UJICOBA UJIAN NASIONAL SMP-MTs NEGERI SWASTA KOTA MALANG TAHUN 2013/2014 Mata Pelajaran Hari,Tanggal Waktu Jumlah Soal

Soal-soal dan Pembahasan UN Matematika SMP/MTs Tahun Pelajaran 2010/2011

NO SOAL PEMBAHASAN 1

PETUNJUK MENGERJAKAN SOAL OLIMPIADE MATEMATIKA

1. Diketahui fungsi : f mempunyai sifat f x 1 1 f x untuk setiap x. Jika f 2. 2, maka nilai fungsi f B. 2 C. 3 D E.

Matematika Proyek Perintis I Tahun 1979

3. Kuadrat dari hasil penjumlahan angka 5 dan 6, dikurangi hasil perkalian kedua angka tersebut

2. Pembahasan: Aturan penjumlahan dan pengurangan pecahan dengan terlebih dahulu menyamakan penyebutnya.

KUMPULAN SOAL OSP MATEMATIKA SMP PEMBINAAN GURU OLIMPIADE DISUSUN: DODDY FERYANTO

PEMBAHASAN SOAL-SOAL UN TAHUN 2012 KODE : D49 NO SOAL PEMBAHASAN 1


Prestasi itu diraih bukan didapat!!! SOLUSI SOAL

PEMERINTAH KOTA YOGYAKARTA DINAS PENDIDIKAN

01. Perhatikan persegi panjang ABCD di bawah ini. Jika OA = 26 cm, maka panjang BO adalah... (A) 78 cm (B) 52 cm (C) 26 cm (D) 13 cm

PEMBAHASAN OLIMPIADE MATEMATIKA SD (Edisi Mei 2010) Marfuah, S.Si., M.T

PREDIKSI SOAL MATEMATIKA TAHUN adalah.

MATEMATIKA EBTANAS TAHUN 2002

Prestasi itu diraih bukan didapat!!! SOLUSI SOAL

1. Soal Isian Singkat

Feni Melinda Safitri. Sudah diperiksa. Pengertian Teorema Phytagoras. Rumus Phytagoras

SELEKSI OLIMPIADE TINGKAT PROVINSI 2007 TIM OLIMPIADE MATEMATIKA INDONESIA 2008

Hak Cipta pada Pusat Berbagi Ilmu Pendidikan PUSBILDIK

KUMPULAN SOAL OLIMPIADE MATEMATIKA BAGIAN PERTAMA

Pembahasan Olimpiade Matematika SMA Tingkat Kabupaten Tahun Oleh Tutur Widodo. (n 1)(n 3)(n 5)(n 2013) = n(n + 2)(n + 4)(n )

Shortlist Soal OSN Matematika 2015

KUMPULAN SOAL MATEMATIKA KELAS VIII (BSE DEWI N)

SOAL MATEMATIKA - SMP

Pembahasan Soal OSK SMA 2018 OLIMPIADE SAINS KABUPATEN/KOTA SMA OSK Matematika SMA. (Olimpiade Sains Kabupaten/Kota Matematika SMA)

Ringkasan Materi Soal-soal dan Pembahasan MATEMATIKA. SD Kelas 4, 5, 6

Transkripsi:

SOAL ISIAN SINGKAT 1. Dari 12 anak akan dibentuk beberapa tim yang masing-masing terdiri dari lima anak. Apabila seorang anak hanya boleh berada paling banyak pada dua tim, maka banyaknya tim yang dapat dibentuk adalah.... Jawaban: 4 tim Karena satu anak boleh berada paling banyak pada dua tim, maka kita dapat memandang terdapat 12 2 = 12 anak. Maka banyaknya tim yang dapat dibentuk adalah 24 5 = 4. 2. The diagonal of a trapezoid (trapesium sama kaki) is 10 cm. The diagonal and the bottom of the trapezoid form a 45 o angle. The area of the trapezoid is... cm 2. Jawaban: 50 cm 2. Gambar di atas menunjukkan bahwa trapesium sama kaki di mana diagonalnya membentuk sudut 45 o dengan alasnya dapat dibentuk menjadi persegi atau belah ketupat. 10 10 Jadi, luas trapesium tersebut adalah = 50 cm 2. 2 3. Jumlah angka-angka pada bilangan 4400 adalah 8, yaitu 4 + 4 + 0 + 0 = 8. Banyaknya bilangan antara 4.000 dan 5.000 yang jumlah angka-angkanya 8 adalah.... Jawaban: 15 bilangan Bentuk bilangan itu adalah 4abc dengan 4 + a + b + c = 8 atau a + b + c = 4 Kemungkinan angka a, b, dan c adalah sebagai berikut. 4, 0, 0 (ada 3 bilangan yang mungkin: 400, 004, 040) 3, 1, 0 (ada 6 bilangan yang mungkin) 2, 2, 0 (ada 3 bilangan yang mungkin) 2, 1, 1 (ada 3 bilangan yang mungkin) Jadi, banyaknya bilangan yang jumlah angka-angkanya 8 adalah (3 + 6 + 3 + 3) = 15 bilangan Cara lain (Langsung mendaftar semua bilangan yang memenuhi): 4400, 4044, 4040, 4013, 4031, 4103, 4130, 4301, 4310, 4022, 4202, 4220, 4112, 4121, 4211. 1

4. Di kotak terdapat sejumlah bola merah, hijau, dan biru. Banyaknya bola merah dan biru di kotak tersebut berturut-turut adalah 1 bagian dan 2 bagian. Banyaknya bola 4 5 hijau sama dengan dua kali banyaknya bola merah dikurangi 9. Banyaknya bola hijau di kotak tersebut adalah.... Jawab: 21 Penjelasan Pengandaian Banyaknya Seluruh Bola Merah Bola Biru Bola Hijau Keterangan Bola 20 5 8 1 Tdk Sesuai 40 10 16 11 Tdk sesuai 60 15 24 21 Sesuai Jadi, banyaknya bola hijau adalah 21. 5. Sebuah bak mandi dapat diisi penuh air dengan cara mengisinya dengan sembilan ember kecil air dan empat ember besar air. Bak mandi tersebut dapat pula diisi penuh air dengan cara mengisinya dengan enam ember besar air dan enam ember kecil air. Perbandingan volume ember besar dan volume ember kecil adalah... :.... Jawaban: 3 : 2 Perhatikan ilustrasi di bawah ini. Misalkan B = volume ember besar dan K = volume ember kecil. 9K + 4B = 6K + 6B 3K = 2B B K = 3 2 6. Perhatikan persegi panjang ABCD dan persegi panjang EF GH berikut ini. Jika segitiga CGF adalah segitiga siku-siku sama kaki, AE = EB, dan CG = 2 cm, maka luas persegi panjang ABCD adalah... cm 2. 2

Jawaban: 48 cm 2 2 = + 2 = + 2 2 = + 4 = 4 Luas ABCD = 2 ( + 2) = 8 6 = 48 cm 2 7. Anto diminta menentukan kelipatan persekutuan terkecil (KPK) dari empat bilangan, yaitu 11, 12, 13, dan A. Ketika menghitung, ia salah menuliskan 12 menjadi 21. Meskipun demikian, nilai KPK yang diperolehnya benar. Nilai terkecil yang mungkin untuk A adalah.... Jawaban: 28 KPK dari 11, 12, 13 harus memuat kelipatan 11, 3, 4, dan 13. KPK dari 11, 21, 13 harus memuat kelipatan 11, 3, 7, dan 13. Jadi bilangan keempat harus memuat kelipatan 4 dan 7 yaitu 28. 8. Alfa seorang laki-laki dan Beti seorang perempuan. Banyaknya saudara laki-laki Alfa adalah dua kali banyaknya saudara perempuannya. Banyaknya saudara laki-laki Beti adalah lima kali banyaknya saudara perempuannya. Banyaknya orang yang bersaudara pada keluarga tersebut adalah.... Jawaban: 7 Karena diketahui bahwa banyaknya saudara laki-laki (L) Alfa (A) adalah dua kali banyaknya saudara perempuannya (W ), maka ada beberapa kemungkinan yang dapat terjadi, yaitu: A, L1, L2, B (Kemungkinan I) A, L1, L2, L3, L4, B, W 1 (Kemungkinan II) A, L1, L2, L3, L4, L5, L6, B, W 1, W 2 (Kemungkinan III) Karena diketahui juga bahwa banyaknya saudara laki-laki Beti adalah lima kali banyaknya saudara perempuannya maka yang memenuhi adalah kemungkinan II; sehingga banyaknya orang yang bersaudara pada keluarga tersebut ada 7 orang. 3

9. Beberapa siswa akan menginap di suatu wisma. Tersedia beberapa kamar kosong. Jika setiap kamar diisi tiga siswa maka terdapat lima siswa yang tidak mendapatkan kamar. Jika setiap kamar diisi empat siswa maka tersisa dua kamar yang tidak terisi. Banyaknya siswa yang akan menginap di wisma tersebut paling sedikit adalah.... Jawaban: 44 siswa Jadi tersedia 13 kamar dan banyaknya siswa adalah 44 orang (11 kamar terisi masingmasing 4 siswa, tersisa 2 kamar kosong). 10. ABCD is a square. Point E is inside ABCD so that ABE is a regular triangle. The measure of angle DEC is... O Jawaban: 150 o ABE segitiga samasisi, sehingga AB = AE = BE, jadi BE = AD. Akibatnya, segitiga AED segitiga sama kaki. Besar sudut AED = 75 o. Besar sudut BEC = 75 o. Jadi, Besar sudut DEC = 360 o 75 o 75 o 60 o = 150 o 11. Jumlah dari 31 bilangan bulat kelipatan 13 yang berurutan sama dengan 12493. Bilangan terbesarnya adalah.... Jawaban: 598 Rata-rata ke-31 bilangan tersebut adalah 12493 = 403. 31 Sehingga yang terbesarnya adalah 403 + 15 13 = 598. 4

12. Beberapa bilangan bulat positif berbeda akan diisikan ke dalam lingkaran berikut sedemikian sehingga hasil kali sembarang tiga bilangan yang segaris adalah 1.500. Paling sedikit jumlah delapan bilangan yang terletak pada lingkaran-lingkaran luar tersebut adalah.... Jawaban : 75 Penjelasan : Karena hasil kali 3 bilangan-bilangan yang segaris adalah 1500, maka hasil kali dua bilangan pada lingkaran luar yang segaris adalah 1500 25 = 60. Kemungkinan-kemungkinan pasangan bilangan-bilangan yang terletak segaris adalah sebagai berikut. 1 dan 60 (jumlah 61) 2 dan 30 (jumlah 32) 3 dan 20 (jumlah 23) 4 dan 15 (jumlah 19) 5 dan 12 (jumlah 17) 6 dan 10 (jumlah 16) Agar diperoleh jumlah minimum, maka dipilih pasangan-pasangan bilangan yang jumlahnya minimum, yaitu: 3 dan 20 (jumlah 23) 4 dan 15 (jumlah 19) 5 dan 12 (jumlah 17) 6 dan 10 (jumlah 16) Jadi, bilangan-bilangan tersebut adalah 3, 4, 5, 6, 20, 15, 12, dan 10 dengan jumlah 75 13. Angka ke-2011 di belakang koma pada bentuk desimal dari 1/7 adalah.... Jawaban: 1 1/7 = 0, 142857 142857 142857... Karena 2011 = 6 335 + 1 maka angka yang ke-2011 di belakang koma adalah 1. 5

14. Suatu segitiga sama-sisi dan segi-enam beraturan memiliki keliling yang sama. Perbandingan luas kedua bangun tersebut adalah... :.... Jawaban: 4 : 6 atau 2 : 3 Perhatikan gambar di bawah ini. Karena keliling segitiga dan segi-enam adalah sama, maka panjang sisi segitiga adalah dua kali panjang sisi segi-enam beraturan. Luas segitiga kecil pada dua bangun ini adalah sama, sehingga perbandingan luas kedua bangun adalah 4 : 6. 15. Bilangan-bilangan 14, 21, 28, 42, 49, 63, 84, 91, 105 dipisah menjadi dua kelompok, sedemikian hingga kita mendapatkan nilai terkecil dari selisih jumlah masing-masing kelompok yang mungkin. Selisih yang terkecil tersebut adalah.... Jawaban: 7 Karena jumlah semua bilangan adalah ganjil (= 497), maka tidak mungkin selisihnya nol. Karena semua bilangan merupakan kelipatan 7, maka selisihnya harus kelipatan 7 dan ganjil. Agar selisihnya 7, harus ada bilangan-bilangan yang jumlahnya 245. Ternyata ada, yakni 105 + 91 + 28 + 21 = 245. 16. Pada gambar berikut, dimulai dari angka 2, bilangan 2011 dapat dibentuk dengan menelusuri lingkaran-lingkaran yang bersinggungan. Berikut adalah salah satu contoh jalur yang dapat ditelusuri untuk membentuk bilangan 2011. Banyaknya semua kemungkinan jalur yang dapat ditelusuri untuk membentuk bilangan 2011 adalah.... Jawaban : 36 Penjelasan : Dari 2, terdapat 6 kemungkinan memilih 0 Dari 0 yang telah terpilih, terdapat 3 kemungkinan memilih 1 Dari 1 yang telah terpilih, terdapat 2 kemungkinan memilih 1 yang kedua Jadi, secara keseluruhan terdapat 1 6 3 2 = 36 kemungkinan jalur yang dapat ditelusuri untuk membentuk bilangan 2011 6

17. Dedi membuat empat tumpukan batu bata menggunakan 33 buah batu bata. Tumpukan kedua lebih tinggi tiga buah batu bata dibandingkan tumpukan pertama. Tumpukan ketiga lebih rendah dua buah batu bata dibandingkan tumpukan kedua. Tumpukan keempat lebih tinggi empat batu bata dibandingkan tumpukan ketiga. Tinggi tumpukan pertama adalah.... Jawaban: 6 Misalkan tinggi tumpukan pertama adalah x. Karena semuanya terdapat 33 buah batu bata, menurut informasi yang diberikan berlaku: x + (x + 3) + (x + 3 2) + (x + 3 2 + 4) = 4x + 9 = 33. Jadi, x = 33 9 = 6. 4 Cara lain: lebih tinggi 3 bb lebih tinggi 1 bb lebih tinggi 5 bb xxx...xxx xxx...xxx Tumpukan I Tumpukan II Tumpukan III Tumpukan IV xxx...xxx Jadi, 33 sama dengan 9 ditambah kelipatan 4, yakni 24. Sehingga tumpukan I terdiri atas 24/4 = 6 batu bata. 18. ABCD is a parallelogram. If DAB = QP C = 2 QRB, then DAB : RQP =... :.... xxx...xxx Jawaban: 2 : 3 DAB : RQP = x : 3x 2 = 2 : 3. 7

19. Suatu aula berbentuk balok dengan ukuran (dalam meter) berupa bilangan asli. Luas lantainya adalah 180 m 2. Luas dinding baratnya adalah 135 m 2 dan luas dinding utaranya adalah 108 m 2. Tinggi dinding aula tersebut adalah... m. Jawaban: 9 m. Perhatikan sebagian jaring-jaring aula dimaksud. 20. Andi harus membuat sebuah persegi dengan cara menggabungkan gambar di bawah ini tanpa adanya tumpang tindih antara dua gambar. Paling sedikit banyaknya gambar yang diperlukan adalah.... Jawaban : Ukuran Persegi Mungkin atau Tidak Mungkin 3 3 (3 gambar) habis dibagi 3, tapi tidak mungkin 6 6 (12 gambar) mungkin,lihat gambar 8

21. Perhatikan pola bilangan ini. Bilangan 9 terletak pada baris ke-4 dan kolom ke-3. Posisi bilangan 9 tersebut dapat dituliskan sebagai (4, 3). 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10... Diketahui bahwa 44 45 = 1980, 45 46 = 2070, 62 63 = 3906, dan 63 64 = 4032. Posisi bilangan 2011 adalah (...,...). Jawaban: (63, 57) 63 64 Karena = 4032 = 2016, maka 2011 terletak pada baris ke-63 dan kolom ke-6 2 2 dari kanan. Karena baris ke-63 memuat 63 bilangan, maka bilangan 2011 terletak pada kolom ke-57 dari kiri. Jadi posisi bilangan 2011 adalah (63, 57). 22. Sebanyak 11 persegi disusun membentuk sebuah persegi panjang seperti gambar berikut. Persegi kecil di bawah mempunyai panjang sisi 1, 5 cm dan persegi di samping kanannya mempunyai panjang rusuk 3 cm. Luas persegi panjang tersebut adalah... cm 2 Jawaban: 243 cm 2 (7, 5 + 6) (6 + 4, 5 + 7, 5) = 243 9

23. The remainder of the division of 9 26 by 26 is.... Jawaban: 3 Bilangan pokoknya diubah dari 9 menjadi 27 yakni 9 26 /26 = 3 3 51 /26 = 3 27 17 /26. 27 17 dibagi 26 bersisa 1. 24. Kita ingin membuat bangun berbentuk persegi dari sehelai kertas berbentuk persegi panjang berukuran 16 36 cm 2 dengan cara memotongnya seperti di bawah ini kemudian menggabungkannya kembali menjadi persegi. Panjang AB adalah... cm. Jawaban: 12 cm (16 + x) = (36 y) 3y = 36 y = 12 25. The distances of any two adjacent points on the circle below are the same. The measure of α, where α is the angle between two rays inside the circle, is... O Jawaban : 75 o Penjelasan : Karena jarak sembarang dua titik yang berdekatan pada lingkaran itu adalah sama, maka diperoleh sudut-sudut pusat yang berukuran sama, yaitu 360o 12 = 30o. 10

Perhatikan bahwa besar BOC = 90 o. Karena BOC sama kaki, maka OBC = OCB = 180o 90 o = 45 o. 2 Perhatikan bahwa besar AOB = 120 o. Karena AOB sama kaki, maka OBA = OAB = 180o 120 o = 30 o. 2 Jadi sudut yang dimaksud, yaitu besar ABC = 45 o + 30 o = 75 o. 11