RENCANA KERJA ( RENJA ) TAHUN ANGGARAN 2015

dokumen-dokumen yang mirip
RENCANA KERJA KECAMATAN ANGSANA TAHUN 2017

RENCANA KERJA KECAMATAN ANGSANA TAHUN 2016

RENCANA KERJA (RENJA) 2017 PEMERINTAH KABUPATEN TANAH BUMBU SEKRETARIAT DPRD

RENCANA KERJA TAHUN 2017 BAGIAN PEMBANGUNAN SEKRETARIAT DAERAH KOTA PADANG

RENCANA KERJA (RENJA)

PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BLITAR RENCANA KERJA SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH (RENJA SKPD) TAHUN 2015 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA

SEJARAH UPTD BLK BOYOLALI

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN LALU

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA KECAMATAN LUMBUNG TAHUN LALU

PEMERINTAH KABUPATEN MALANG DINAS PERTANAHAN

Program Pelayanan Meningkatnya KPPTSP 12 bulan 488,445, ,308,380

RENCANA KERJA ( RENJA ) KANTOR PELAYANAN PERIJINAN TERPADU KABUPATEN JEMBRANA TAHUN 2015

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

PEMERINTAH KOTA BANDUNG KECAMATAN BANDUNG KULON

RENCANA KERJA 2017 BAGIAN ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SEKRETARIAT DAERAH KOTA MOJOKERTO

KATA PENGANTAR. Demikian yang dapat kami sampaikan, atas perhatiannya kami ucapkan terimakasih.

Kata Pengantar. Kepanjen, Januari 2015 SEKRETARIS DPRD KABUPATEN MALANG. Drs. IRIANTORO, M. Si Pembina Tk. I NIP

RENCANA KERJA BAGIAN ADM. PEMERINTAHAN SETDAKAB. JOMBANG. Tahun 2015 B A G I A N A D M I N I S T R A S I P E M E R I N T A H A N

BAB I PENDAHULUAN. Pengawasan atas Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah adalah proses

KELURAHAN BERBAS PANTAI KECAMATAN BONTANG SELATAN

RENCANA KERJA (RENJA)

RENCANA KERJA (RENJA) 2016 PEMERINTAH KABUPATEN TANAH BUMBU SEKRETARIAT DPRD

Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kab. Banyuwangi 1

RENCANA KERJA SEKRETARIAT DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH KABUPATEN MALANG TAHUN 2017 BAB I PENDAHULUAN

PEMERINTAH KABUPATEN BANGGAI BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH RENCANA STRATEGIS ( RENSTRA ) ( B A P P E D A )

RENCANA KERJA BAGIAN PERTANAHAN SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN MALANG BAB I PENDAHULUAN

RENCANA KERJA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH PROVINSI SUMATERA SELATAN TAHUN 2015

PEMERINTAH KABUPATEN TEBO PENETAPAN KINERJA DINAS PERKOTAAN PERTAMANAN DAN KEBERSIHAN

PEMERINTAH KOTA BANDUNG KECAMATAN BANDUNG KULON

RENCANA KERJA (RENJA) DINAS PERUMAHAN RAKYAT, KAWASAN PERMUKIMAN DAN PERTANAHAN KABUPATEN PURWOREJO

PEMERINTAH KABUPATEN CIREBON KECAMATAN TALUN

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 2008 tentang

PENGANTAR. Soreang, Januari 2015 KEPALA BAGIAN UMUM. DIAN WARDIANA, S.IP, M.Si, MP Pembina NIP

RENCANA KERJA SATUAN KERJA PERANGKAT ACEH (RENJA-SKPA) BAPEDAL ACEH TAHUN 2015

Rancangan RENJA Kantor Kecamatan Touluaan Selatan 2017 PENGANTAR

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

RENCANA KERJA KECAMATAN AJIBARANG

RENCANA KERJA (RENJA) PROGRAM DAN KEGIATAN KECAMATAN PAUH TAHUN ANGGARAN Indikator Kinerja

RENCANA KERJA ( RENJA ) BADAN LAYANAN UMUM SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM MANDAILING NATAL ( BLU STAIM ) TAHUN 2015 BAB I PENDAHULUAN

Rencana Strategis (Renstra) Kecamatan Cibeunying Kaler Kota Bandung

RENJA BAGIAN PERTANAHAN TAHUN 2015 (REVIEW)

Tabel 3.3 Rumusan Rencana Program dan Kegiatan SKPD Tahun 2015 dan Prakiraan Maju Tahun 2016 Kotabaru. Target Capaian Kinerja.

PERUBAHAN RENCANA KERJA Tahun 2015

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang. 1.2 LANDASAN HUKUM.

PEMERINTAH KOTA MATARAM RENCANA KERJA SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH (RENJA SKPD) TAHUN 2016 KANTOR CAMAT SELAPARANG

Rencana Kerja Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Banyuasin 2016

RENCANA KERJA (RENJA) PEMBANGUNAN DINAS PU. PENGAIRAN KABUPATEN MUSI RAWAS

PEMERINTAH KABUPATEN TANAH BUMBU

RENCANA KERJA INSPEKTORAT KABUPATEN BLORA TAHUN 2014

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I I TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN

Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP) 2016

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB V RENCANA PROGRAM, RENCANA INDIKATOR KEGIATAN, KELOMPOK SASARAN DAN PENDANAAN INDIKATIF

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

RENJA KECAMATAN BELANG 2018

PROFILE UNIT PELAKSANA TEKNIS DAERAH (UPTD) BALAI LATIHAN KERJA DINAS SOSIAL TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI KABUPATEN LOMBOK TENGAH

PEMERINTAH KABUPATEN MALANG RENCANA KERJA DINAS PEKERJAAN UMUM BINA MARGA KABUPATEN MALANG TAHUN 2018

Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

RENCANA KERJA DINAS PEKERJAAN UMUM

P a g e 12 PERENCANAAN KINERJA. Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Lingga BAB. II

DAFTAR ISI DAFTAR ISI KATA PENGANTAR. ... i DAFTAR ISI. ... ii. A. Latar Belakang B. Landasan Hukum C. Maksud dan Tujuan...

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BALAI LATIHAN KERJA INDUSTRI (BLKI) CILACAP JL. NUSANTARA NO. 61 TELP. (0282) CILACAP

RENCANA KERJA (RENJA)

KATA PENGANTAR. Bandung, Juni 2016 KEPALA DINAS PERKEBUNAN PROVINSI JAWA BARAT,

PEMERINTAH KABUPATEN JOMBANG

KATA PENGANTAR. Blitar, 19 Juni 2017 KEPALA SATUAN POLISI PAMONG PRAJA KOTA BLITAR. WIKANDRIO, SH Pembina Utama Muda NIP

KATA PENGANTAR. Puji syukur kami panjatkan kehadapan Ida Sang Hyang Widhi WaÇa / Tuhan Yang

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN DINAS TENAGA KERJA DAN KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH Jl. Cendrawasih No. 28 Telp./ Fax. (0287)

BAB I PENDUHULUAN Latar Belakang

LAPORAN KINERJA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH KABUPATEN SIDOARJO TAHUN 2016

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB I. PENDAHULUAN. Penyusunan rancangan Rencana Kerja SKPD merupakan tahap awal dari proses perencanaan.

KATA PENGANTAR. Ngawi, Januari 2018 KEPALA DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENPENCATATAN SIPIL KABUPATEN NGAWI

KATA PENGANTAR. Nanga Bulik, Januari 2013 Badan Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana Kabupaten Lamandau Kepala Badan,

PEMERINTAH KOTA TANGERANG

Renja Kecamatan Pusomaen 2017 KATA PENGANTAR.

DAFTAR ISI DAFTAR TABEL... TABEL TABEL TABEL TABEL TABEL BAB I PENDAHULUAN... 1

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

PEMERINTAH KABUPATEN BANYUASIN INSPEKTORAT KABUPATEN TAHUN 2015 BAB I PENDAHULUAN

RENCANA KERJA ( RENJA ) TAHUN 2016 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA DAN PERLINDUNGAN MASYARAKAT KABUPATEN TANAH BUMBU

RANCANGAN RENCANA KERJA ( RENJA ) KECAMATAN LINGGO SARI BAGANTI TAHUN 2014 KECAMATAN LINGGO SARI BAGANTI KABUPATEN PESISIR SELATAN.

DAFTAR ISI. Halaman KATA PENGANTAR. BAB I. PENDAHULUAN Maksud dan Tujuan Dasar Pertimbangan Perubahan... 1

BUPATI TANAH BUMBU PROVINSI KALIMANTAN SELATAN PERATURAN BUPATI TANAH BUMBU NOMOR 15 TAHUN 2016 TENTANG

Rumusan Rencana Program dan kegiatan SKPD Tahun 2017 dan Perkiraan Maju Tahun 2018 Kabupaten Lombok Barat

Jl. KH. Dimyati No. 27 Telp./Fax (0357) Pacitan

RENCANA KERJA KECAMATAN KEDAMEAN KABUPATEN GRESIK TAHUN 2017

Program/Kegiatan. I. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran. 1 Penyediaan jasa surat menyurat

RENCANA KERJA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH PROVINSI SUMATERA SELATAN TAHUN 2016 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH PROVINSI SUMATERA SELATAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

Program dan Kegiatan UPTD Balai Latihan Kerja

KATA PENGANTAR. Ratahan, Januari 2017 KEPALA DINAS, BOYKE A. AKAY, S.E., M.E. Pembina Tingkat I NIP

RENCANA KERJA (RENJA) BAGIAN HUKUM SEKRETARIAT DAERAH KOTA PADANG TAHUN 2015

RENCANA KERJA ( RENJA ) Tahun 2015

Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

RENCANA KERJA ( RENJA ) TAHUN ANGGARAN 2015 PEMERINTAH KABUPATEN MANDAILING NATAL KANTOR LATIHAN KERJA KOMPLEK PERKANTORAN BUPATI LAMA Jl. Willem Iskandar No. 11 Dalan Lidang Telp. 0636 326155 PANYABUNGAN

DAFTAR ISI DAFTAR ISI... i KATA PENGANTAR... ii BAB I. PENDAHULUAN... 1 1.1. LATAR BELAKANG... 1 1.2. LANDASAN HUKUM... 2 1.3. MAKSUD DAN TUJUAN... 2 1.4. SISTEMATIKA PENULISAN... 3 BAB II. EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN LALU... 4 2.1. EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN LALU DAN CAPAIAN RENSTRA SKPD... 4 2.2. ANALISIS KERJA PELAYANAN SKPD... 7 2.3. ISU ISU PENTING PENYELENGGARAAN TUGAS DAN TUGAS DAN FUNGSI SKPD... 8 2.4. REVIEW TERHADAP RANCANGAN AWAL RKPD... 12 2.5. PENELAAHAN USULAN PROGRAM DAN KEGIATAN MASYARAKAT... 14 BAB III. TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN... 15 3.1. TELAAHAN TERHADAP KEBIJAKAN PROVINSI... 15 3.2. TUJUAN DAN SASARAN RENJA SKPD... 15 3.3. PROGRAM DAN KEGIATAN... 16 BAB IV. PENUTUP... 22

KATA PENGANTAR Dengan memanjatkan puji dan Syukur kehadirat Allah SWT Tuhan Yang Maha Esa, Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing telah menyelesaikan penyusunan Rencana Kerja (Renja) Tahun Anggaran 2015. Tersususunnya Rencana Kerja (Renja) ini dapat menjadikan arah dan kebijakan tentang pelaksanaan dari program serta indikator kegiatan yang akan dilaksanakan Kantor Latihan Kerja. Dalam pembangunan Kabupaten Mandailing 5 Tahun kedepan adalah sebagai pemberi / pelayanan imformasi, data, dan sebagai alat evalusi serta monitoring tentang kinerja Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing. Untuk membangun standar hidup yang layak bagi masyarakat haruslah melalui pendidikan, kesehatan, dan memamfaatkan ilmu (pengetahuan), keahlian (skill), dan sikap (atitude) serta kearifan lokal yang dapat membangun kemandirian ekonomi dan kesejahteraan masyarakat dengan mengoftimalkan sumber daya alam (SDA) dan sumber daya manusia (SDM) yang ada serta perbaikan iklim ketenagakerjaan dan kewirausahaan. Program dan indikator kegiatan Peningkatan kompetensi dan produktivitas tenaga kerja adalah sebagai tolak ukur untuk meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM), masyarakat Kabupaten Mandailing yang religius, mandiri, sehat dan sejahtera. Semoga Renja ini dapat bermamfaat bagi pengguna (user) dan semua pihak yang telah menyumbangkan pikiran, waktu, dan tenaga untuk penyelesaian Renja ini. Demikian Kata Pengantar ini kami sajikan, atas perhatian yang diberikan kami ucapkan terima kasih. Panyabungan, Maret 2014 KEPALA KANTOR LATIHAN KERJA KABUPTEN MANDAILING NATAL RIZAL EFENDI NST, SH NIP.19640527 198611 1 001

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Untuk menjamin kesinambungan guna tercapainya kegiatan pembangunan daerah agar benjalan secara efektif dan efisien maka diperlukan benbagai dokumen perencanaan pembangunan daerah melalui Rencana Kerja Satuan Perangkat Daerah (RENJA SKPD) salah satunya yang diformulasikan kepada Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing. Dalam Undang- Undang Nomor : 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah dan Otonomi Daerah adalah objek utama yang memberikan kewenangan kepada daerah sebagai kompas untuk mendorong keikutsertaan masyarakat dalam mengambil kebijakan pembangunan, pemberdayan masyarakat dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat di daerah agar tercapainya efesiensi dan efektivitas manajemen pemerintahan dengan memperhatikan potensi daerah, sumber daya alam (SDA) dan sumber daya manusia (SDM) yang dimiliki juga keuangan yang ada. Tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional, telah dimuat di dalam Undang- undang Republik Indonesia Nomor : 25 Tahun 2004 yang meliputi Dokumen Perencanan Satuan Kerja Perangkat Daerah untuk priode 1 (satu) tahun, dalam hal ini berpedoman pada Rencana Strategis (Renstra) SKPD dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD), yang memuat kebijakan, program, dan kegiatan pembangunan baik yang dilaksankan langsung oleh pemerintah daerah maupun yang ditempuh melalui partisipasi masyarakat sesuai dengan Tugas Pokok dan Fungsi SKPD. Pemerintah daerah berkoordinasi dengan Kepala Bappeda dalam penyusunan rancangan Rencana Kerja Pemerintah Daerah ( RKPD ) dengan menggunakan Renja SKPD. Rancangan RKPD tersebut digunakan sebagai bahan Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrembang) sebagai forum musyawarah dalam penyusunan Rencana Pembangunan Daerah. Setelah rancangan akhir RKPD rampung, maka Kepala Daerah menetapkan RKPD menjadi Rencana Kerja Pemerintah Daerah priode 1 Tahun melalui Peraturan Kepala Daerah, dan digunakan pada penyusunan RAPBD Kabupaten Mandailing Tahun 2015.

Legalitas terakhir pemberlakuan RPJMD Kabupaten Mandailing tahun 2006-2010, sebagaimana disebutkan dalam Bab VIII RPJMD Kabupaten Mandailing memuat tentang rencana pembangunan masa transisi sebelum terdapat dokumen perencanaan tahun 2011-2016 yang dibuat Kepala Daerah terpilih. Kantor Latihan Kerja melaksanakan tugas pokok dan fungsi pada Penyusunan dan Pelaksanaan kebijakan daerah bidang Latihan Kerja dan masih mengakomodir kebijakan, program, dan kegiatan pembangunan yang terdapat dalam RPJMD Kabupaten Mandailing tahun 2006 2010 yang telah dijabarkan dalam Renstra Kantor Latihan Kerja. 1.2. Landasan Hukum Landasan hukum penyusunan Renja Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing adalah : 1. Undang- undang Nomor : 25 Tahun 2004 tentang Sistematika Perencanaan Pembangunan Nasional ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor : 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421) ; 2. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor : 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor : 8 tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah. 3. Peraturan Daerah Kabupaten Mandailing Nomor : 3 Tahun 2011 tentang Pembentukan Susunan Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Teknis Daerah Kabupaten Mandailing. 1.3. Maksud dan Tujuan Maksud penyusunan Rencana Kerja (Renja) Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing adalah sabagai eksistensi dari Tugas Pokok dan fungsi Kantor Latihan Kerja sebagai bahan pelaksanaan Rencana Kerja SKPD dalam upaya meningkatkan efisiensi dan efektivitas secara berkesinambungan melalui penyusunan Renja ( Rencana Kerja) Pemerintah Daerah ( RKPD ) Kabupaten Mandailing Tahun 2015. Tujuan penyusunan Rencana Kerja (Renja) Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing adalah sebagai upaya untuk mewujutkan visi dan misi Kantor Latihan Kerja sebagaimana yang telah di jabarkan dalam Restra Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing tahun 2011-2016.

1.4. Sistematika Penulisan Sistematika penulisan Renja Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing tahun 2015 disusun sebagai berikut : BAB I : PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang 1.2. Landasan Hukum 1.3. Maksud dan Tujuan 1.4. Sistematika Penulisan BAB II : EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN 2014 2.1. Evaluasi pelaksanaan Renja SKPD tahun berjalan dan capaian Renstra SKPD 2.2. Analisis Kinerja Pelayanan SKPD 2.3. Isu isu penting penyelenggaraan tugas dan fungsi SKPD 2.4. Review terhadap rancangan awal RKPD 2.5. Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat BAB III : TUJUAN, SASARAN DAN PROGRAM KEGIATAN 3.1. Telaaahan terhadap kebijakan Provinsi 3.2. Tujuan dan Sasaran Renja SKPD 3.3. Program dan Kegiatan BAB IV : PENUTUP

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN 2014 2.1. Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja dan Capaian Tahun Renstra Tahun 2014 Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing a. Hasil yang dicapai Hasil yang dicapai dalam pelaksanaan program Peningkatan si dan produktivitas Tenaga Kerja adalah sebagai berikut : Yang akan dilaksanakan Pelatihan Kerja Instutusional yaitu : Pelatihan Mekanik Mobil Bensin, Pelatihan Mekanik, Pelatihan Teknisi Audio Vidio/ Elektronika, Pelatihan Menjahit, Operator Komputer dan Pelatihan Non Institusional (MTU) yaitu : Jurusan, Jurusan Elektronika, Jurusan Menjahit. Masing masing Jurusan berjumlah 16 orang dan keseluruhan peserta yang dilatih sebanyak 128 Orang. b. Permasalahan yang dihadapi a) Keterbatasan instruktur yang ada dan kurangnya instruktur yang kompeten yang memiliki sertifikat latihan sesuai dengan Standar si Kerja Nasional (SKKNI). b) Keterbatasan sarana dan prasarana yang ada. c) Minimnya anggaran yang dialokasikan. d) Masih rendahnya komitmen perusahaan dalam meningkatkan kompetensi tenagakerja. e) Kurangnya animo masyarakat dalam peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) khususnya masyarakat dipedesaan dalam peningkatan kompetensi dan produktivitas. c. Tindak lanjut yang diperlukan 1) Mengusulkan dan mengkoordinasikan kepada instansi terkait agar penambahan pesonil instruktur pada penjaringan pegawai daerah dapat ditempatkan di Kantor Latihan Kerja dan diadakannya diklat dan pemagangan bagi instruktur yang ada untuk memenuhi SKKNI. 2) Penambahan sarana dan prasarana Kantor Latihan Kerja sesuai dengan kebutuhan dan standar SKKNI. 3) Mengusulkan kepada instansi yang terkait agar agar meningkatkan anggaran pelatihan sesuai dengan kebutuhan yang ada. 4) Perlunya peningkatan komitmen, koordinasi dan kebijakan dari semua pihak yang terkait baik pemerintah maupun dunia usaha juga dunia industri dalam program peningkatan kompetensi dan produktivitas tenaga kerja.

5) Berkoordinasi dengan pihak kecamatan dan yang terkait dalam mensosialisasikan informasi pelatihan kepada masyarakat. Hasil evaluasi pelaksanaan Renja Kantor Latihan Kerja dalam kegiatan Program Peningkatan Kuwalitas dan Produktivitas Tenagakerja dapat dilihat pada tabel hasil rekapitulasi evaluasi hasil pelaksanaan Renja Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing tahun 2014 dibawah ini :

KODE URUSAN/BIDANG URUSAN PEMERINTAH DAERAH/PROGRAM KEGIATAN TABEL2.1. REKAPITULASI EVALUASI HASIL PELAKSANAAN RENJA DAN PENCAPAIAN RENSTRA TAHUN 2014 KANTOR LATIHAN KERJA KABUPATEN MANDAILING NATAL PROVINSI SUMATERA UTARA INDIKATOR KINERJA PROGRAM (OUT COME) KEGIATAN (OUT PUT) TARGET KINERJA CAPAIAN PROGRAM (RENSTRA SKPD) TAHUN 2016 REALISASI TARGET KINERJA HASIL PROGRAM DAN KELUARAN KEGIATAN S/D TAHUN (n-3) 2012 TARGET REALISASI KINERJA DAN KEGIATAN TAHUN LALU (n-2) TARGET RENJA SKPD TAHUN (n-2) 2013 REALISASI RENJA SKPD TAHUN (n-2) 2013 TINGKAT REALISASI (%) TARGET KEGIATAN PROGRAM DAN (RENJA SKPD TAHUN n-1) 2014 PERKIRAAN REALISASI PENCAPAIAN RENSTRA SKPD S/D TAHUN BERJALAN REALISASI CAPAIAN TINGKAT PROGRAM DAN CAPAIAN KEGIATAN S/D TAHUN REALISASI BERJALAN (TAHUN n-1) TARGET 2014 RENSTRA (%) 1 2 3 4 5 6 7 8=(7/6) 9 10= (5+7+9) 11=(10/4) 1. Urusan Wajib 1.14 Ketenaga kerjaan 1.14.02 Pelatihan Kerja 1.14.01.15 Program Peningkatan si dan Produktivitas Tenagakerja 1. Pelatihan Berbasis si a. Pelatihan Kejuruan Mekanik Otomotiv b. Pelatihan Kejuruan c. Pelatihan Kejuruan Audio Video/Elektronika a. Pelatihan Kejuruan Menjahit 2. Pelatihan Berbasis Masyarakat b. Pelatihan Kejuruan Menjahit (MTU ) d. Pelatihan Kejuruan ( MTU ) e. Pelatihan Kejuruan Audio Video/Elektronika ( MTU ) Jumlah tenaga kerja yang terlatih Program Peningkatan si dan Produktivitas Tenagakerja Pelatihan kejuruan Mekanik otomotiv Pelatihan kejuruan Pelatihan kejuruan Audio Video/Elektronika Pelatihan kejuruan Menjahit Pelatihan kejuruan Menjahit Pelatihan kejuruan Pelatihan kejuruan Audio Video/Elektronika 2.256 Orang 32 Orang 112 orang 112 orang 100 % 320 orang 480 orang 0,21 % 480 Orang 192 Orang 32 orang 32 orang 0.16 % 480 Orang 16 orang 16 orang 16 orang 100 % 48 orang 64 orang 0,13 % 384 Orang 16 orang 16 orang 100 % 48 orang 64 orang 13 % 432 Orang 16 orang 16 orang 16 orang 100 % 48 orang 96 Orang 0,22 % 432 Orang 16 orang 16 orang 16 orang 100 % 48 orang 96 Orang 0,22 % 480 Orang 16 orang 16 orang 16 orang 100 % 48 orang 64 orang 0,13 % 384 Orang 16 orang 16 orang 100 % 48 orang 64 orang 0,16 %

2.2. Analisis Kinerja Pelayanan Kantor Latihan Kerja Tabel 2.2. Pencapaian Kinerja Pelayanan Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing NO INDIKATOR SPM/STANDAR/ NASIONAL IKK TAHUN (THN N-2) 2011 TARGET RENSTRA SKPD REALISASI CAPAIAN PROYEKSI TAHUN (THN N-1) 2012 TAHUN (THN N) 2013 TAHUN (THN N+1) 2014 TAHUN (THN N-2) 2011 TAHUN (THN N-1) 2012 TAHUN (THN N) 2013 TAHUN (THN N+1) 2014 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 1 Program Administrasi pelayanan Perkantoran administrasi kantor 1. Pelayanan Administrasi surat - Tercapainya pelayanan 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket menyurat administrasi surat menyurat 2. Penyediaan Komunikasi, air dan - komunikasi, air 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket listrik dan listrik kantor 3. Tertibnya administrasi - tertib 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket kendaraan Dinas administrasi kendaraan dinas 4. Administrasi tertata dengan - ATK Kantor 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket tertib (ATK) 5. Tertibnya administrasi - barang cetakan 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket penyediaan barang cetakan dan pengadaan barang kantor dan pengadaan barang kantor 6. Terpeliharanya gedung, peralatan dan penerangan kantor 7. Terpenuhinya penyediaan makan dan minum bagi pegawai 8. rapat-rapat koordinasi dan konsultasi dengan baik - Meningkatnya pemeliharaan gedung, peralatan dan penerangan kantor - Meningkatnya kinerja pegawai kantor - Tercapainya rapat-rapat koorninasi dan konsultasi dengan baik 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket CATATAN ANALISIS 2 Program Peningkatan sarana dan prasarana Aparatur 1. Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 2. Pengadaan peralatan gedung kantor 3. Pemeliharaan rutin berkala Kendaraan Dinas Operasional Terpenuhinya sarana dan prasarana Aparatur - perlengkapan gedung kantor - peralatan gedung kantor - Terpeliharanya Kendaraan Dinas Operasional dengan baik 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 3. Peningkatan Disiplin Aparatur Meningkatnya kinerja dan disiplin aparatur 1. Pengadaan Pakaian Dinas dan perlengkapannya - Pakaian Dinas dan perlengkapan aparatur 2. Peningkatan kualitas dan - Meningkatnya kualitas dan produktivitas tenaga kerja produktivitas aparatur 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 1 Terlatihnya Pencari dan Produktif Kegiatan Pelatihan si dan produktivitas Tenaga kerja 80 orang 288 Orang 336 Orang 352 Orang 48 Orang 32 Orang 336 Orang 352 Orang 1. Terlatihnya pencari kerja yang kompeten bidang Mekanik Alat Berat 2. Terlatihnya pencari kerja yang kompeten bidang Mekanik Mobil Bensin 3. Terlatihnya pencari kerja yang kompeten bidang Mekanik Mobil Diesel 4. Terlatihnya pencari kerja yang kompeten bidang Mekanik 5. Terlatihnya pencari kerja yang kompeten bidang Mekanik Las 6. Terlatihnya pencari kerja yang kompeten bidang Tukang Kayu/Meubelair 7. Terlatihnya pencari kerja yang kompeten bidang Tukang Batu/Bangunan 8. Terlatihnya pencari kerja yang kompeten bidang Teknisi Audio Video/Elektronika 9. Terlatihnya pencari kerja yang kompeten bidang Teknisi Komputer 10. Terlatihnya pencari kerja yang kompeten bidang Teknisi Hand Phone 11. Terlatihnya pencari kerja yang kompeten bidang Mekanik Alat Berat 2 A. Pelaksanaan Pelatihan Berbasis Masyarakat 1. Terlatihnya pencari kerja yang kompeten dan trampil bidang Tata Busana/Menjahit 2. Terlatihnya pencari kerja yang kompeten dan trampil bidang Bordir 3. Terlatihnya pencari kerja yang kompeten dan trampil bidang Tata Boga 4. Terlatihnya pencari kerja yang kompeten dan trampil bidang Tata Rias/salon - Kejuruan Mekanik Alat Berat - Kejuruan mekanik Mobil Bensin - Kejuruan Mekanik Mobil Diesel - Kejuruan Mekanik Sepeda Motor 16 orang 16 orang 32 orang 16 orang 32 orang 16 orang 32 orang 32 orang 32 orang 32 orang 16 orang 32 orang 32 orang 32 orang 32 orang 16 Orang 48 orang 48 orang 48 orang 16 Orang 16 orang 48 orang 48 orang - Kejuruan Mekanik Las 16 Orang 16 orang 32 orang 32 orang 16 orang 32 orang 32 orang - Kejuruan Tukang Kayu/Meubelair - Kejuruan Tukang Batu/Bangunan - Kejuruan Tehnisi Audio Video/Elektronika 16 orang 16 orang 16 orang 16 orang 16 orang 16 orang 16 orang 16 orang 16 orang 16 orang 16 Orang 48 orang 48 orang 48 orang 16 orang 16 orang 48 orang 48 orang - Kejuruan Tehnisi Komputer 48 orang 48 orang 48 orang 48 orang 48 orang - Kejuruan Teknisi Hand Phone - Kejuruan Teknisi jaringan Listrik A. Pelatihan Berbasis Masyarakat - Kejuruan tata Busana/ Menjahit 48 orang 48 orang 48 orang 48 orang 48 orang - - - - - 32 Orang 160 Orang 128 Orang 192 Orang 32 Orang 48 Orang 128 Orang 208 Orang 32 orang 48 orang 48 orang 48 orang 32 orang 16 orang 48 orang 48 orang - Kejuruan Bordir 16 orang 16 orang 32 orang 16 orang 32 orang - Kejuruan tata Boga 16 orang 16 orang 32 orang 16 orang 32 orang - Kejuruan Tata Rias/Salon 48 orang 16 orang 48 orang 16 orang 48 orang

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 5. Terlatihnya pencari kerja yang Kejuruan Pangkas Pria 16 orang 16 orang 16 orang 16 orang 16 orang 48 orang kompeten dan trampil bidang Pangkas Pria 6. Terlatihnya pencari kerja yang kompeten dan trampil bidang Pijat Pria Kejuruan Pijat Pria 16 orang 16 orang 16 orang 16 orang 16 orang 3 B. Pelaksanaan Pelatihan berbasis Kewirausahaan dan produktifitas 1. Terlatihnya Tenaga kerja yang kompeten dan trampil bidang Pembuatan Sabun Cream 2. Terlatihnya Tenaga kerja yang kompeten dan trampil bidang Pembuatan hu/empe 3. Terlatihnya Tenaga kerja yang kompeten dan trampil bidang Pembuatan makana/minuman kemasan 4. Terlatihnya Tenaga kerja yang kompeten dan trampil bidang Pembuatan Anyaman B. dibidang Kewirausahaan dan Produktif Kewirausahaan - Pelatihan Pembuatan Sabun Cream - Pelatihan Pembuatan Tahu/Tempe 64 Orang 64 Orang 64 Orang 64 Orang 16 orang 16 orang 16 orang 16 orang 16 0rang 16 orang 16 orang 16 orang - Pelatihan Prosesing/Pembuatan Makanan/minuman kemasan 16 orang 16 orang 16 orang 16 orang - Pelatihan Anyaman 16 orang 16 orang 16 orang 16 orang 4 C. kegiatan peningkatan kemitraan dan kerja sama dengan pihak ketiga 1. kegiatan pelatihan Pemagangan/OJT ke Perusahaan 2. kegiatan Penempatan hasil lulusan pelatihan di Perusahaan tempat Pemagangan dan Penempatan bagi lulusan pelatihan di pihak ketiga - tempat Pemagangan/OJT Pelatihan Tenaga Kerja di Perusahaan - penempatan hasil lulusan pelatihan yang kompeten di perusahaan 96 Orang 96 Orang 96 Orang 96 Orang 96 Orang 48 orang 48 orang 48 orang 48 orang 48 orang 48 orang 48 orang 48 orang 48 orang 48 orang 5 D. Peningkatan si Instruktur 1. kegiatan Diklat Dasar Instruktur 2. kegiatan Magang/OJT Instruktur 3. kegiatan Diklat Upgrading Instruktur Instrukutr yang dibidangnya - Diklat Dasar Instruktur sesuai dengan kejuruan - tempat magang/ojt Instrukut - teampat Upgrading Instruktur 3 Orang 3 Orang 3 Orang 3 Orang 3 Orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang 1 orang

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 6 E. Peningkatan sitenaga Tenaga Administrasi Pelatihan yang 4 Orang 4 Orang 4 Orang 4 Orang 4 Orang Administrasi Pelatihan 1. Diklat SIMAK - tenaga 2 orang 2 orang 2 orang 2 orang 2 orang BMN 2. Diklat CBT (cy Basic Training) Administrasi SIMAK BMN - tenaga CBT pada Pelatihan Kerja 2 orang 2 orang 2 orang 2 orang 2 orang 7. G. Peningkatan Sarana dan Prasarana Pelatihan Kerja 1. Pembangunan Workshoop baru Kejuruan Tata Niaga, sub kejuruan Komputer 2. Pengadaan sarana dan perlengkapan mesin kejuruan Tata Niaga, sub kejuruan Komputer 3. Pengadaan Instalasi listrik dan penerangan/genset pada kejuruan tata niaga sub kejuruan Komputer 4. Pembangunan Gudang Pelatihan Kerja Sarana dan Prasarana Pelatihan Kerja - Workshoop baru kejuruan tana niaga Komputer - Meubelair dan perlengkapan Mesin kejuruan Tata Niaga sub Kejuruan Komputer - Instalasi listrik dan penerangan /Genset pada Kejuruan Tata Niaga sub Kejuruan Komputer - Gudang Pelatihan Kerja 1 Lokal 1 Lokal 1 Lokal 1 Lokal 1 Lokal 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Paket 1 Unit 1 Unit 1 Unit 1 Unit 1 Unit 1 Unit 1 Unit 1 Unit 1 Unit 1 Unit

2.3. Isu- isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Kantor Latihan Kerja a) Kondisi Umum Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing merupakan salah satu bagian dari organisasi pemerintah daerah, sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya telah merumuskan dan melaksanakan kebijakan dan langkah - langkah untuk pencapaian agenda pembangunan melalui upaya - upaya peningkatan kuwalitas Sumber Daya Manusi ( SDM ), sebagai pendorong terciptanya lapangan kerja melalui program peningkatan kuwalitas dan Produktivitas Tenagakerja. Guna terwujutnya Visi dan Misi pembangunan daerah yakni : Terwujutnya masyarakat yang religius, mandiri, sehat dan sejahtera melalui peningkatan perekonomian dan kuwalitas sumber daya manusia. Salah satu agenda dari cita - cita pembangunan daerah tersebut telah termuat dalam Visi dan Misi Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing yaitu : Terwujutnya Tenaga dan Produktif yang mampu mengisi pasar kerja maupun mandiri. Dengan demikian untuk memfokuskan barometer dari isu - isu yang diperoleh sebagai pencermatan terhadap tugas pokok dan fungsi Kantor Latihan Kerja maka dilaksakan dengan pecermatan terhadap evaluasi kendala yang ada. Dalam hal ini Renja (Rencana Kerja) merupakan sebagai pilar utama untuk menganalisa sejauh mana keberhasilan yang diperoleh dari Rencana program yang akan dilaksanakan agar sesui dengan Visi dan Misi pembangunan daerah Kabupaten Mandailing. b) Permasalahan dan Hambatan Faktor - faktor kunci keberhasilan (Kritical faktor) adalah kajian identifikasi terhadap permasalahan dan hambatan yang dihadapi sebagai perwujudan pandangan ideal dari hal - hal yang harus dihadapi dimasa yang akan datang. Kritical faktor yang diidentifikasi dari permasalahan berdasarkan tugas pokok dan fungsi Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing meliputi berbagai aspek yaitu :

1) Keterbatasan Instruktur Instruktur yang ada di Kantor Latihan Kerja pada tahun 2014 hanya 2 (dua ) orang yaitu Instruktur Otomotif Jurusan Mobil Bensin/Diesel dan Instruktur Tata Niaga, sementara dalam menunjang Kuwalitas dan Produktivitas seharusnya memiliki Instruktur minimal 1 (satu) orang dari masing - masing Jurusan yang tersedia. Adapun Instruktur yang tersedia tersebut masih belum memiliki sertifikat latihan sesuai dengan Standar si Kerja Nasional (SKKNI). 2) Minimnya anggaran yang dialokasikan. Keterbatasan Anggaran yang dialokasikan merupakan salah satu faktor kendala yang ada, dilihat dari ratio penganggur dan yang bekerja sehingga sangat mempengaruhi pelaksanaan program, sementara pencari kerja yang dilatih pada tahun 2014 hanya 8 paket dari berbagai jurusan yang berjumlah 128 orang. 3) Masih rendahnya komitmen perusahaan dalam meningkatkan si Tenagakerja. Perlunya dukungan dan partisipasi pemerintah daerah dan berbagai pihak yang terkait terhadap penempatan lulusan pelatihan yang memiliki kompetensi dan Produktivitas Tenagakerja. 4) Kurangnya minat masyarakat dalam peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) khususnya masyarakat dipedesaan dalam peningkatan kompetensi dan produktivitas Tenagakerja. Masih rendahnya minat masyarakat pedesaan terhadap program - program yang diberikan yang disebabkan kerena pendidikan yang realif rendah sehingga untuk mengisi pasar kerja diisi oleh masyarakat perkotaan. c) Dampak Terhadap Visi dan Misi Kepala Daerah Visi merupakan arah tujuan kemana Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing diarahkan dalam menghadapi tantangan kedepan menuju Misi yang diinginkan, dengan demikian Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing secara terus menerus mengembangkan peluang - peluang dan inovasi agar tetap eksis dan berperan serta untuk mengupayakan perubahan kearah yang lebih baik.

Perubahan tersebut harus disusun dalam tahapan yang terencana dan terarah secara konsisten dan berkalanjutan juga berdaya guna sehingga dapat meningkatkan akuntabilitas kinerja yang berproritas kepada pencapaian hasil. Singkronisasi dari telaahan Visi dan Misi kepala daerah terhadap Visi dan Misi Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing adalah implementasi yang mengarah kepada kebijakan dalam pengurangan pengangguran untuk menciptakan sumber daya manusia yang kompeten dan produktiv serta sejahtera. d) Dalam rangka penyusunan Renja Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing sebagai perwujudan pandangan ideal dari hal - hal yang harus dicapai di masa yang akan datang, diperlukan penguasaan informasi tentang masalah - masalah ketenagakerjaan baik dalam lingkungan internal maupun external. Untuk itu perlu dilakukan pencermatan dan evaluasi faktor internal dan eksternal agar segera diketahui dan di kuasai factor - faktor kekuatan dan kelemahan internal organisasi dan faktor-faktor peluang dan ancaman / tantangan external organisasi. Guna memfokuskan Renja Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing dalam rangka pencapaian tujuan dan misi organisasi secara efektif dan efesien, maka perlu ditetapkan terlebih dahulu faktor-faktor kunci keberhasilan (critical factor). Faktor-faktor kunci keberhasilan ini dapat diindentifikasikan dari: 1. Kekuatan dan kelemahan, sebagai lingkungan internal Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing. 2. Tantangan dan hambatan, kendala / ancaman, sebagai lingkungan eksternal Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing. Yang dilengkapi dengan sumber daya, sarana prasarana, peraturan perundangan dan kebijaksanaan, serta harus didukung dana yang memadai. Salah satu factor yang digunakan dalam menentukan faktor - faktor kunci keberhasilan secara efektif dan efisien, penghambat dan pendorong keberhasilan Sasaran Rencana Renja Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing yang dapat mempengaruhi penanganan permasalahan. 2.4. Review Terhadap Rancangan Awal RKPD

Tabel 2.4. Review terhadap Rancangan Awal RKPD Tahun 2015 Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing Provinsi Sumatera Utara Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan Pagu Kebutuhan Catatan No. Indikator Program Indikator Program / Kegiatan Lokasi Target Capaian Indikatif Lokasi Target Capaian Dana Penting Kinerja /Kegiatan Kinerja (Rp.000) (Rp.000) 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 Pelatihan Kerja 2.636.400.000 2.636.400.000 1. A. Program pelayanan administrasi kantor - Penyedian jasa surat menyurat - Penyedian Jasa Komunikasi, air dan Listrik - Penyedian Jasa Perizinan Kenderaan Dinas Opersional - Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor - Penyediaan Alat Tulis Kantor (ATK) - Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan - Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/ Penerangan Bangunan Kantor - Penyedian Makan dan Minum - Rapat rapat Koordinasi dan Konsultasi Pelayanan administrasi kantor administrasi surat menyurat komunikasi, air dan listrik kantor tertib administrasi kendaraan dinas petugas kebersihan kantor Alat Tulis Kantor barang cetakan dan penggandaan Komponen Instalasi Listrik/ Penerangan Bangunan Kantor makan dan minum rapat rapat dan konsultasi Tercapainya pelayanan administrasi kantor Tercapainya administrasi surat menyurat Terpenuhinya komunikasi, air dan listrik kantor Terpenuhinya tertib administrasi kendaraan dinas Terpeliharanya kebersihan kantor Terpenuhinya Alat Tulis Kantor Terpenuhinya barang cetakan dan penggandaan Terpeliharanya Komponen Instalasi Listrik/ Penerangan Bangunan Kantor Meningkatnya kinerja aparatur Tercapainya rapat rapat dan konsultasi 241.400.000 Program pelayanan administrasi kantor 53.000.000 - Penyedian jasa surat menyurat 20.000.000 - Penyedian Jasa Komunikasi, air dan Listrik 4.400.000 - Penyedian Jasa Perizinan Kenderaan Dinas Opersional 5.000.000 - Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 30.000.000 - Penyediaan Alat Tulis Kantor (ATK) 20.000.000 - Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 5.000.000 - Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/ Penerangan Bangunan Kantor 24.000.000 - Penyedian Makan dan Minum 80.000.000 - Rapat rapat Koordinasi dan Konsultasi Pelayanan administrasi kantor administrasi surat menyurat komunikasi, air dan listrik kantor tertib administrasi kendaraan dinas petugas kebersihan kantor Alat Tulis Kantor barang cetakan dan penggandaan Komponen Instalasi Listrik/ Penerangan Bangunan Kantor makan dan minum rapat rapat dan konsultasi Tercapainya pelayanan administrasi kantor Tercapainya administrasi surat menyurat Terpenuhinya komunikasi, air dan listrik kantor Terpenuhinya tertib administrasi kendaraan dinas Terpeliharanya kebersihan kantor Terpenuhinya Alat Tulis Kantor Terpenuhinya barang cetakan dan penggandaan Terpeliharanya Komponen Instalasi Listrik/ Penerangan Bangunan Kantor Meningkatnya kinerja aparatur Tercapainya rapat rapat dan konsultasi 241.400.000 APBD 53.000.000 APBD 20.000.000 APBD 4.400.000 APBD 5.000.000 APBD 30.000.000 APBD 20.000.000 APBD 5.000.000 APBD 24.000.000 APBD 80.000.000 APBD

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 B. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana 115.000.000 APBD Aparatur sarana dan prasarana aparatur Terpenuhinya sarana dan prasarana aparatur 115.000.000 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur sarana dan prasarana aparatur Terpenuhinya sarana dan prasarana aparatur - Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor - Pengadaan Peralatan Gedung Kantor - Pemeliharaan Rutin / Berkala Kenderaan Dinas Operasional C. Peningkatan Disiplin Aparatur - Pengadaan Pakaian Dinas dan Perlengkapanya D. Peningkatan Kwalitas dan Produktifitas Tenaga Kerja - Identifikasi / Penjejakan Penempatan Lulusan Pelatihan - 2 Program peningkatan si dan produktifitas tenaga kerja Perlengkapan Gedung Kantor Peralatan Gedung Kantor Pemeliharaan Rutin / Berkala Kenderaan Dinas Operasional Meningkatnya Disiplin Aparatur Pengadaan Pakaian Dinas dan Perlengkapanya Meningkatnya Kwalitas dan Produktifitas Tenaga Kerja Identifikasi / Penjejakan Penempatan Lulusan Pelatihan kegiatan pelatihan Berbasis kompetensi TerpenuhinyaPerle ngkapan Gedung Kantor TerpenuhinyaPeral atan Gedung Kantor Terpenuhinya Pemeliharaan Rutin / Berkala Kenderaan Dinas Operasional Meningkatnya Kinerja dan Disiplin Aparatur Tercapainya Pengadaan Pakaian Dinas dan Perlengkapanya Meningkatnya Kinerja dan Kwalitas serta Produktifitas Tenaga Kerja Terpenuhinya Identifikasi / Penjejakan Penempatan Lulusan Pelatihan 336 Orang / 21 Paket 15.000.000 - Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 60.000.000 - Pengadaan Peralatan Gedung Kantor 40.000.000 - Pemeliharaan Rutin / Berkala Kenderaan Dinas Operasional 20.000.000 - Peningkatan Disiplin Aparatur 20.000.000 - Pengadaan Pakaian Dinas dan Perlengkapanya 90.000.000 Peningkatan Kwalitas dan Produktifitas Tenaga Kerja 90.000.000 - Identifikasi / Penjejakan Penempatan Lulusan Pelatihan 2.170.000.000 Program peningkatan si dan produktifitas tenaga kerja Perlengkapan Gedung Kantor Peralatan Gedung Kantor Pemeliharaan Rutin / Berkala Kenderaan Dinas Operasional Meningkatnya Disiplin Aparatur Pengadaan Pakaian Dinas dan Perlengkapanya Meningkatnya Kwalitas dan Produktifitas Tenaga Kerja Identifikasi / Penjejakan Penempatan Lulusan Pelatihan kegiatan pelatihan Berbasis kompetensi TerpenuhinyaPerle ngkapan Gedung Kantor TerpenuhinyaPeral atan Gedung Kantor Terpenuhinya Pemeliharaan Rutin / Berkala Kenderaan Dinas Operasional Meningkatnya Kinerja dan Disiplin Aparatur Tercapainya Pengadaan Pakaian Dinas dan Perlengkapanya Meningkatnya Kinerja dan Kwalitas serta Produktifitas Tenaga Kerja Terpenuhinya Identifikasi / Penjejakan Penempatan Lulusan Pelatihan 336 Orang / 21 Paket 15.000.000 APBD 60.000.000 APBD 40.000.000 APBD 20.000.000 APBD 20.000.000 APBD 90.000.000 APBD 90.000.000 APBD 2.170.000.000 APBD A. Pelatihan Berbasis si Kejuruan Mekanik Alat Berat (MAB) MAB orang Tenaga MAB 110.000.000 Pelatihan Berbasis si 200.000.000 Kejuruan Mekanik Alat Berat (MAB) MAB orang Tenaga MAB APBD 200.000.000 APBD

i 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 Kejuruan Mekanik Mobil 100.000.000 Kejuruan Mekanik Bensin Mobil Bensin Kejuruan Mekanik Mobil Diesel Kejuruan Mekanik Sepeda Motor Kejuruan Teknologi Mekanik Las Kejuruan Tukang Kayu / Meubeler Kejuruan Tukang Batu / Bangunan Kejuruan Teknisi Audio Vidio / Elektronika Kejuruan Teknisi Komputer Mekanik Mobil Bensin Mekanik Mobil Diesel Mekanik LAS Tukang Kayu / Meubeler Tukang Batu Bangunan Elektronika Teknisi Komuter Terlatihnya 32 Mekanik Mobil Bensin Terlatihnya 32 Mekanik Mobil Diesel Terlatihnya 48 Mekanik Sepeda Motor Terlatihnya 32 LAS orang Tenaga Tukang Kayu / Meubeler Tukang Batu Bangunan Terlatihnya 48 Elektronika Terlatihnya 48 Teknisi Komuter 100.000.000 Kejuruan Mekanik Mobil Diesel 100.000.000 Kejuruan Mekanik 100.000.000 Kejuruan Teknologi Mekanik Las 100.000.000 Kejuruan Tukang Kayu / Meubeler 100.000.000 Kejuruan Tukang Batu / Bangunan 100.000.000 Kejuruan Teknisi Audio Vidio / Elektronika 100.000.000 Kejuruan Teknisi Komputer Mekanik Mobil Bensin Mekanik Mobil Diesel Mekanik LAS Terlatihnya Tenaga Tukang Kayu / Meubeler Tukang Batu Bangunan Elektronika Teknisi Komuter Terlatihnya 32 Mekanik Mobil Bensin Terlatihnya 32 Mekanik Mobil Diesel Terlatihnya 48 Mekanik Sepeda Motor Terlatihnya 32 LAS orang Tenaga Tukang Kayu / Meubeler Tukang Batu Bangunan Terlatihnya 48 Elektronika Terlatihnya 48 Teknisi Komuter

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 Kejuruan Teknisi 100.000.000 Kejuruan Teknisi HandPhone HandPhone Kejuruan Teknisi Jaringan Listrik pelatihan a Tenaga Teknisi HandPhone (HP) Teknisi Jaringan PLN Terlatihnya 48 Teknisi HandPhone (HP) Terlatihnya Tenaga Teknisi Jaringan PLN - Kejuruan Teknisi Jaringan Listrik pelatihan a Tenaga Teknisi HandPhone (HP) Teknisi Jaringan PLN Terlatihnya 48 Teknisi HandPhone (HP) Terlatihnya Tenaga Teknisi Jaringan PLN - APBD 2. B. Program peningkatan kompetensi tenaga kerja berbasis masyarakat Kejuruan Tata Busana / Menjahit Kejuruan Bordir Kejuruan Tata Boga Kejuruan Tata Rias Salon Kejuruan Pangkas Pria Kejuruan Pijat Pria kegiatan Pelatihan Berbasis Masyarakat kegiatan Pelatihan Tenaga Tata Busana / Menjahit kegiatan Pelatihan Tenaga Bordir kegiatan Pelatihan Tenaga Tata Boga kegiatan Pelatihan Tenaga Tata Rias / Salon kegiatan Pelatihan Tenaga Pangkas Pria kegiatan Pelatihan Tenaga Pijat Pria 208 Orang/ 13 Paket Terlatihnya 48 Tata Busana / Menjahit Bordir Tata Boga Tata Rias / Salon Pangkas Pria orang Tenaga Pijat Pria 600.000.000 Program peningkatan kompetensi tenaga kerja berbasis masyarakat 100.000.000 Kejuruan Tata Busana / Menjahit 100.000.000 Kejuruan Bordir 100.000.000 Kejuruan Tata Boga 100.000.000 Kejuruan Tata Rias Salon 100.000.000 Kejuruan Pangkas Pria 100.000.000 Kejuruan Pijat Pria kegiatan Pelatihan Berbasis Masyarakat kegiatan Pelatihan Tenaga Tata Busana / Menjahit kegiatan Pelatihan Tenaga Bordir kegiatan Pelatihan Tenaga Tata Boga kegiatan Pelatihan Tenaga Tata Rias / Salon kegiatan Pelatihan Tenaga Pangkas Pria kegiatan Pelatihan Tenaga Pijat Pria 208 Orang/ 13 Paket Terlatihnya 48 Tata Busana / Menjahit Bordir Tata Boga Tata Rias / Salon Pangkas Pria orang Tenaga Pijat Pria 600.000.000 APBD

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 3. C. Proram Peningkatan 64 Orang/ 4 Paket 400.000.000. Proram Peningkatan 64 Orang/ 4 Paket 400.000.000. APBD Produktivitas kegiatan pelatihan Produktivitas kegiatan pelatihan Kewirausahaan Tenaga kerja kewirausahaan dan produktivitas Kewirausahaan Tenaga kerja kewirausahaan dan produktivitas Pelatihan Pembuatan Sabun - Cream Pelatihan Pembuatan Tahu Tempe Pelatihan Prosesing,pembuatan makanan dan minuman kemasan Pelatihan Anyaman tenaga kerja kegiatan pelatihan Tenaga Pembuatn Sabun Cream kegiatan pelatihan Tenaga Tahu - Tempe kegiatan pelatihan Tenaga Makan dan Minuman Kemasan kegiatan pelatihan Tenaga Anyaman orang Tenaga Pembuatn Sabun Cream orang Tenaga Tahu - Tempe orang Tenaga Makan dan Minuman Kemasan orang Tenaga Anyaman 100.000.000 Pelatihan Pembuatan Sabun - Cream 100.000.000 Pelatihan Pembuatan Tahu Tempe 100.000.000 Pelatihan Prosesing,pembuatan makanan dan minuman kemasan 100.000.000 Pelatihan Anyaman tenaga kerja kegiatan pelatihan Tenaga Pembuatn Sabun Cream kegiatan pelatihan Tenaga Tahu - Tempe kegiatan pelatihan Tenaga Makan dan Minuman Kemasan kegiatan pelatihan Tenaga Anyaman orang Tenaga Pembuatn Sabun Cream orang Tenaga Tahu - Tempe orang Tenaga Makan dan Minuman Kemasan orang Tenaga Anyaman 4. D. Program peningkatan kemitraan dan kerjasama dengan pihak ketiga Pelatihan Pemagangan ke Perusahaan Penempatan Hasil Lulusan Pelatihan Ke Perusahaan kegiatan pemagangan dan penempatan tenaga kerja yang kompeten hasil lulusan pelatihan Tempat Pemagangan Tenaga Tempat Penempatan Tenaga 96 Orang / 2 Paket Terpenuhinya Tempat Pemagangan 48 orang Tenaga Tempat Penempatan 48 120.000.000 Program peningkatan kemitraan dan kerjasama dengan pihak ketiga 60.000.000 Pelatihan Pemagangan ke Perusahaan 60.000.000 Penempatan Hasil Lulusan Pelatihan Ke Perusahaan kegiatan pemagangan dan penempatan tenaga kerja yang kompeten hasil lulusan pelatihan Tempat Pemagangan Tenaga Tempat Penempatan Tenaga 96 Orang / 2 Paket Terpenuhinya Tempat Pemagangan 48 orang Tenaga Tempat Penempatan 48 120.000.000 APBD 60.000.000 APBD 60.000.000 APBD

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 5. E. Program Peningkatan 3 Orang / 60.000.000 Program 3 Orang / 60.000.000 APBD kompetensi instruktur dan tenaga kepelatihan 3 Paket Peningkatan kompetensi instruktur dan 3 Paket tenaga kepelatihan - Diklat dasar Instruktur - Magang OJT Instruktur - Diklat Upgrading Instruktur 6 F. Peningkatan si Tenaga Administrasi Pelatihan Diklat SIMAK BMN - Diklat CBT (Competency Basic Training) G.Peningkatan Sarana dan prasarana Pelatihan - Pembangunan Workshoop baru kejuruan Tata Niaga, Sub Kejuruan Teknisi Komputer kegiatan Pemagangan dan Diklat serta Up Greading Instruktur dan tenaga kepelatihan diklat instruktur Magang OJT Instruktur Upgrading Instruktur kegiatan Peningkatan si Tenaga Administrasi Pelatihan kegiatan Diklat SIMAK BMN kegiatan Diklat CBT (Competency Basic Training) kegiatan Peningkatan Sarana dan prasarana Pelatihan kegiatan Pembangunan Workshoop baru kejuruan Tata Niaga, Sub Kejuruan Teknisi Komputer 1 orang Instruktur tempat OJT Instruktur 1 orang instruktur Upgradinh Tenaga Administrasi Pelatihan yang Tenaga Administrasi SIMAK BMN Tenaga Instruktur CBT (Competency Basic Training) Peningkatan Sarana dan prasarana Pelatihan gedung baru/ Workshoop baru kejuruan Tata Niaga, Sub Kejuruan Teknisi Komputer 20.000.000 - Diklat dasar Instruktur 20.000.000 - Magang OJT Instruktur 20.000.000 - Diklat Upgrading Instruktur - 40.000.000 - Peningkatan si Tenaga Administrasi Pelatihan 20.000.000 Diklat SIMAK BMN 20.000.000 - Diklat CBT (Competency Basic Training) - 840.000.000 Peningkatan Sarana dan prasarana Pelatihan 240.000.000 Pembangunan Workshoop baru kejuruan Tata Niaga, Sub Kejuruan Teknisi Komputer kegiatan Pemagangan dan Diklat serta Up Greading Instruktur dan tenaga kepelatihan diklat instruktur Magang OJT Instruktur Upgrading Instruktur kegiatan Peningkatan si Tenaga Administrasi Pelatihan kegiatan Diklat SIMAK BMN kegiatan Diklat CBT (Competency Basic Training) kegiatan Peningkatan Sarana dan prasarana Pelatihan kegiatan Pembangunan Workshoop baru kejuruan Tata Niaga, Sub Kejuruan Teknisi Komputer 1 orang Instruktur tempat OJT Instruktur 1 orang instruktur Upgradinh Tenaga Administrasi Pelatihan yang Tenaga Administrasi SIMAK BMN Tenaga Instruktur CBT (Competency Basic Training) Peningkatan Sarana dan prasarana Pelatihan gedung baru/ Workshoop baru kejuruan Tata Niaga, Sub Kejuruan Teknisi Komputer 20.000.000 APBD 20.000.000 APBD 20.000.000 APBD 40.000.000 APBD 20.000.000 APBD 20.000.000 APBD 840.000.000 APBD 240.000.000 APBD

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 - Pengadaan Sarana dan 200.000.000 Pengadaan Sarana 200.000.000 APBD prasarana, kegiatan Sarana dan dan prasarana, kegiatan Sarana dan Perlengkapan, Peralatan dan mesin kejuruan tata niaga sub kejuruan teknisi komputewr Pengadaan Sarana dan prasarana, Perlengkapan, Peralatan dan mesin kejuruan tata niaga sub kejuruan prasarana, Perlengkapan, Peralatan dan mesin kejuruan tata niaga sub kejuruan teknisi komputewr Perlengkapan, Peralatan dan mesin kejuruan tata niaga sub kejuruan teknisi komputewr Pengadaan Sarana dan prasarana, Perlengkapan, Peralatan dan mesin kejuruan tata niaga sub kejuruan prasarana, Perlengkapan, Peralatan dan mesin kejuruan tata niaga sub kejuruan teknisi komputewr - Pengadaan Instalasi Listrik Penerangan/Genset pada kejuruan tata niaga sub kejuruan teknisi computer - Pembangunan Gudang Pelatihan teknisi komputewr kegiatan Pengadaan Instalasi Listrik Penerangan/Gense t pada kejuruan tata niaga sub kejuruan teknisi computer kegiatan Pembangunan Gudang Pelatihan Pengadaan Instalasi Listrik Penerangan/Gense t pada kejuruan tata niaga sub kejuruan teknisi computer Pembangunan Gudang Pelatihan 100.000.000 Pengadaan Instalasi Listrik Penerangan/Genset pada kejuruan tata niaga sub kejuruan teknisi computer 300.000.000 Pembangunan Gudang Pelatihan teknisi komputewr kegiatan Pengadaan Instalasi Listrik Penerangan/Gense t pada kejuruan tata niaga sub kejuruan teknisi computer kegiatan Pembangunan Gudang Pelatihan Pengadaan Instalasi Listrik Penerangan/Gense t pada kejuruan tata niaga sub kejuruan teknisi computer Pembangunan Gudang Pelatihan 300.000.000 APBD

Tabel 2.5. Usulan Program dan Kegiatan Para para Pemangku Kepentingan Tahun 2015 Kabupaten Mandailing Provinsi Sumatera Utara Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing No. Program / Kegiatan Pelatihan Kerja 1 Program Pelayanan kantor 2 Program Peningkatan Sarana dan prasarana Aparatur 3 Peningkatan Disiplin Aparatur 4 peningkatan Kwalitas dan produktifitas tenaga kerja Lokasi Mandailing Mandailing KLK Mandailing Mandailing Mandailing Indikator Kinerja pelayanan admainistrasi Kantor Sarana dan prasarana Aparatur Meningkatnya Kinerja dan Disiplin Aparatur Meningkatkan kwalitas dan Produktivitas Tenaga Kerja Besaran / Volume 9 Paket 5 Paket 1 Paket 1 Paket Pagu Indikatif 2.762.237.000 190.000.000 273.832.000 10.000.000 50.000.000 Catatan 5 Program peningkatan kompetensi dan Produktivitas tenaga kerja 6 Peningkatan kompetensi dan Produktivitas tenaga kerja Berbasis Masyarakat 7 Peningkatan kompetensi dan Produktivitas tenaga kerja Berbasis Kewirausahaan 8 Program Peningkatan Kemitraan dan Kerjasama dengan Pihak ketiga 9 Program Peningkatan si Instruktur Mandailing Mandailing Mandailing Mandailing dan luar Kabupaten Mandailing kegiatan Pelatihan Berbasis si Terlaksanaya Kegiatan Pelatihan Berbasis Masyarakat Terlaksanaya Kegiatan Pelatihan Berbasis Kewirausahaan Kegiatan Pemagangan dan Penempatan Tenaga Kerja hasil lulusan Pelatihan Kegiatan Peningkatan kompetensi Instruktur 256 Orang/ 16Paket 1.238.000.000 224 Orang 14 Paket 96 Orang / 6 Paket Orang / 1 Paket 2 0rang/ 1 Paket 770.000.000 333.000.000 60.000.000 40.000.000

BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN 3.1. Telaahan terhadap kebijakan Provinsi Maksud dari penyusunan Rencana Kerja (Renja) Kantor Latihan Kerja ini adalah menggambarkan arah dan pemamfaatan secara optimal sumberdaya yang dimiliki oleh Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing, sehingga mampu menjawab permasalahan permasalahan ketenagakerjaan melalui program strategis serta kerja sama kemitraan dengan segenap komponen masyarakat. 3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Kantor Latihan Kerja Tujuan yang akan dicapai dalam penyusunan Rencana Kerja Kantor Latihan Kerja ini adalah : a. Mewujudkan Peningkatan si dan Prokduktivitas Sumber Daya Manusia (SDM) melalui Pelatihan Kerja. b. Melaksanakan dan memfasilitasi pelaksanaan Pelatihan Kerja berbasis si, berbasis masyarakat,serta Pelatihan Produktivitas dan Kewirausahan bagi masyarakat. c. Melaksanakan dan memfasilitasi Pelaksanaan Uji si (UJK) terhadap dunia usaha dan Industri (DU/DI) dan Kemitraan dengan kerja sama pihak ketiga dalam perencanaan dan perluasan penempatan lulusan pelatihan. d. Meningkatkan si instruktur dan tenaga kepelatihan dan memperluas layanan pelatihan institusional dan pelatihan keliling Mobile Training Unit (MTU). e. Meningkatkan Sarana dan Prasarana Pelatihan. Sasaran yang akan dicapai dalam penyusunan Rencana Kerja Kantor Latihan Kerja ini adalah : 1. Terlatihnya tenaga kerja yang kompeten dalam berbagai jurusan. 2. Meningkatnya kompetensi dan produktivitas, wirausaha tenaga kerja melalui Pelatihan berbasis si, berbasis masyarakat dan berbasis kewirausahaan dan produktivitas. 3. Meningkatnya kemitraan dan kerjasama dengan pihak ketiga dalam perencanaan dan perluasan penempatan lulusan pelatihan. 4. Meningkatkan kompetensi instruktur dan tengan kepelatihan 5. sarana dan prasarana,peralatan dan mesin pelatihan kejuruan mekanik otomotif, sepeda motor, teknologi mekanik, elektronika, aneka kejuruan dan tata niaga serta IT.

3.3. Program dan Kegiatan Adapun perencanaan program dan kegiatan Kantor Latihan Kerja Kabupaten Mandailing pada tahun 2015 adalah sebagai berikut : 1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran a. Penyediaan jasa surat menyurat b. Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik c. Penyediaan jasa perizinan kenderaan dinas operasional d. Penyediaan jas kebersihan kantor e. Penyediaan alat tulis kantor (ATK) f. Penyedian barang cetak dan penggandaan g. Penyediaan Komponen Instalasi listrik / penerangan bangunan kantor h. Penyediaan Makan dan minum i. Rapat rapat koordinasi dan konsultasi 2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur a. Pemeliharaan rutin / berkala peralatan dan perlengkapan gedung kantor b. Pengadaan perlengkapan gedung kantor c. Pemeliharaan rutin / berkala kenderaan dinas operasional 3. Program Peningkatan Disiplin Aparatur a. Pengadaan Pakaian dinas dan Perlengkapan 4. Program Peningkatan si dan Produktivitas tenaga kerja a. Pelatihan Berbasis si b. Pelatihan Berbasis Masyarakat c. Pelatihan Kewirausahaan dan Produktivitas Tenaga Kerja d. Pelatihan Pemagangan dan Penempatan Tenaga Kerja 5. Program Peningkatan Kemitraan dan Kerjasama dengan Pihak Ketiga 6. Program Peningkatan si Instruktur dan Tenaga Kepelatihan 7. Program Peningkatan Sarana dan Prasana Pelatihan.

Tabel 3.1. Rencana Program dan Kegiatan Kantor Latihan Kerja Tahun 2015 Dan Perkiraan Maju Tahun 2016 Kabupaten Mandailing Kode Rencana Tahun 2015 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2015 Urusan / Bidang Urusan Pemerintah Indikator Kinerja Program / Kebutuhan Dana / Catatan Kebutuhan Dana / Daerah dan Program / Kegiatan Kegiatan Sumber Lokasi Target Capaian Kinerja Pagu Indikatif (Rp) Penting Target Capaian Kinerja Pagu Indikatif (Rp) Dana 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 1 4 Tenaga Kerja 2.762.237.000 2.762.237.000 1 1 4 01 Program Pelayanan Administrasi 190.405.000 190.405.000 Perkantoran 1 1 4 01 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat Pelayanan Administrasi Surat Mandailing TercapainyanAdministrasi 64.050.000. APBD Tercapainya Administrasi 64.050.000. Menyurat Surat Menyurat Surat Menyurat 1 1 4 01 02 Penyedian Jasa Komunikasi, air dan Kebutuhan Penunjang Kantor Mandailing Terpenuhinya Kebutuhan 30.000.000. APBD Terpenuhinya Kebutuhan 30.000.000. Listrik terpenuhi Penunjang Kantor Penunjang KAntor 1 1 4 01 06 Penyedian Jasa Perizinan Tertibnya Administrasi Mandailing Terpenuhinya Tertib 6.000.000 APBD Terpenuhinya Tertib 6.000.000 Kenderaan Dinas Opersional Kenderaan Dinas Administrasi Kenderaan Dinas Admnistrasi Kenderaan Dinas 1 1 4 01 08 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor Terwujudnya Lingkungan Mandailing Terwujudnya Lingkungan 8.000.000. APBD Terwujudnya Lingkungan 8.000.000. Yang Sehat Bersih Yang Sehat dan Bersih Yang Sehat dan Bersih 1 1 4 01 10 Penyediaan Alat Tulis Kantor (ATK) Administrasi Tertata dengan Mandailing Administrasi Tertata dengan 35.000.000. APBD Administrasi Tetata 35.000.000. Tertib Tertib dengan Tertib 1 1 4 01 11 Penyediaan Barang Cetakan dan Tertibnya Administrasi Kantor Mandailing Tertibnya Admnistrasi 25.000.00. APBD Tertibnya Administrasi 25.000.00. Penggandaan 1 1 4 01 12 Penyedian Komponen Instalasi Listrik/ Penerangan Bangunan Kantor Terpeliharanya Gedung / Peralatan KAntor Mandailing Kantor TerpeLiharanya Gedung / Peralatan Kantor Kantor 5.000.000. APBD Terpeliharanya Gedung Peralatan Kantor 1 1 4 01 17 Penyedian Makan dan Minum Pegawai dapat Bekerja Mandailing Pegawai dapat Bekerja 5.000.000. APBD Pegawai dapat Bekerja 5.000.000. dengan Baik dengan BAik dengan Baik 1 1 4 01 18 Rapat rapat Koordinasi dan Program Kerja dan Kegiatan Mandailing Program Kerja dan Kegiatan 70.000.000 APBD Program Kerja dan 70.000.000 Konsultasi Terlaksana dengan Baik Terlaksana dengan Baik Kegiatan Terlaksana dengan Baik 1 1 4 02 Program Peningkatan Sarana dan 273.832.000 273.832.000 Prasarana Aparatur 1 1 4 02 07 Pengadaan Perlengkapan gedung Meningkatnya Motivasi Kerja Mandailing Meningkatnya Motivasi Kerja 18.832.000 APBD Meningkatnya Motivasi 18.832.000 kantor Menjahit (Mesin Jahit 16 buah) Kerja 1 1 4 02 24 Pemeliharaan Rutin / Berkala Kenderaan Dinas Terpelihara Mandailing Kenderaan Dinas 90.000.000 APBD Kenderaan Dinas 90.000.000 Kenderaan Dinas Operasional dengan Baik Terpelihara dengan Baik Terpelihara dengan Baik 1 1 4 02 08 Pengadaan Rutin Berkala Peralatan Meningkatnya kinerja Pegawai Mandailing Meningkatnya Kinerja 10.000.000. APBD Meningkatnya Kinerja 10.000.000. dan Perlengkapan Gedung Kantor Pelayanan Kantor Pelayanan Kantor 1 1 4 02 07 TV Trainer 2 unit Meningkatnya Motivasi Kerja Mandailing Meningkatnya motivasi Kerja 30.000.000 APBD Meningkatnya motivasi 30.000.000 kerja 1 1 4 02 07 Pengadaan engine stand Mobil Meningkatnya Motivasi Kerja Mandailing Meningkatnya motivasi Kerja 125.000.000 APBD Meningkatnya motivasi 125.000.000 Bensin 1 unit kerja 1 1 4 03 Peningkatan Disiplin Aparatur 10.000.000 10.000.000 1 1 4 03 02 Pengadaan Pakaian Dinas dan Perlengkapanya Meningkatnya Disiplin Pegawai dalam Berpakaian Mandailing Meningkatnya Disiplin Pegawai dalam Berpakaian 10.000.000 1 1 4 04 Peningkatan Kwalitas dan Produktifitas Tenaga Kerja 1 1 4 04 06 Identifikasi / Penjejakan Penempatan Lulusan Pelatihan Terpenuhinya Lowongan Pekerjaan Mandailing Terpenuhinya Lowongan Pekerjaan 10.000.000 APBD Meningkatnyan Disiplin Pegawai dalam Berpakaian 5.000.000. 50.000.000. 50.000.000. 50.000.000. APBD Terpenuhinya Lowongan Pekerjaan 50.000.000.

1 1 4 15 Peningkatan si dan Produktivitas Tenaga Kerja 1 1 4 15 Pelatihan Berbasis si 1 1 4 15 01 Kejuruan Mekanik Mobil Bensin (Institusional) 1 1 4 15 02 Kejuruan Mekanik Mobil Diesel (Institusional) 1 1 4 15 03 Kejuruan Mekanik (Institusional) 1 1 4 15 04 Kejuruan Teknologi Mekanik Las (Institusional) 1 1 4 15 05 Kejuruan Tata Busana Menjahit Pakaian (Institusional) 1 1 4 15 06 Kejuruan Teknisi Audio Vidio / Elektronika ( Institusional) yang Mekanik Mobil Bensin yang Mekanik Mobil Diesel yang Mekanik Sepeda Motor yang LAS yang Tata Busana / Menjahit Pakaian yang Elektronika 1 1 4 15 07 Kejuruan Operator Komputer yang Operator Komuter 1 1 4 15 08 Kejuruan Teknisi HandPhone yang Teknisi HandPhone (HP) 1 1 4 15 09 Kejuruan Mekanik Mobil Bensin (Institusional) 1 1 4 15 10 Kejuruan Mekanik Mobil Diesel (Institusional) 1 1 4 15 11 Kejuruan Mekanik (Institusional) 1 1 4 15 12 Kejuruan Teknologi Mekanik Las (Institusional) 1 1 4 15 13 Kejuruan Tata Busana Menjahit Pakaian (Institusional) 1 1 4 15 14 Kejuruan Teknisi Audio Vidio / Elektronika ( Institusional) yang Mekanik Mobil Bensin yang Mekanik Mobil Diesel yang Mekanik Sepeda Motor yang LAS yang Tata Busana / Menjahit Pakaian yang Elektronika 1 1 4 15 15 Kejuruan Operator Komputer yang Operator Komuter 1 1 4 15 16 Kejuruan Teknisi HandPhone yang Teknisi HandPhone (HP) 1 1 4 15 Peningkatan si Tenaga Kerja Pelatihan Berbasis Masyarakat 1 1 4 15 17 Kejuruan Tata Busana / Menjahit 1 ( MTU) 1 1 4 15 18 Kejuruan Tata Busana / Menjahit 2 ( MTU) yang Tata Busana / Menjahit yang Tata Busana / Mandailing Mandailing Mandailing Mandailing Mandailing Mandailing Mandailing Mandailing Mandailing Mandailing Mandailing Mandailing Mandailing Mandailing Mandailing Mandailing Mandailing Mandailing Mekanik Mobil Bensin Mekanik Mobil Diesel Mekanik LAS Tata Busana Menjahit Pakaian Elektronika Operator Komuter Teknisi HandPhone (HP) Mekanik Mobil Bensin Mekanik Mobil Diesel Mekanik LAS Tata Busana Menjahit Pakaian Elektronika Operator Komuter Teknisi HandPhone (HP) Tata Busana / Menjahit Tata 619.000.000 619.000.000 84.000.000 APBD Mekanik Mobil Bensin 84.000.000 84.000.000. APBD 84.000.000. Mekanik Mobil Diesel 76.000.000. APBD 76.000.000. Mekanik 75.000.000. APBD 75.000.000. LAS 75.000.000. APBD 75.000.000. Tata Busana Menjahit Pakaian 75.000.000. APBD 75.000.000. Elektronika 75.000.000. APBD 75.000.000. Teknisi Komuter 75.000.000. APBD 75.000.000. Teknisi HandPhone (HP) 84.000.000 APBN 84.000.000 Mekanik Mobil Bensin 84.000.000. APBN 84.000.000. Mekanik Mobil Diesel 76.000.000. APBN 76.000.000. Mekanik 75.000.000. APBN 75.000.000. LAS 75.000.000. APBN 75.000.000. Tata Busana Menjahit Pakaian 75.000.000. APBN 75.000.000. Elektronika 75.000.000. APBN 75.000.000. Teknisi Komuter 75.000.000. APBN 75.000.000. Teknisi HandPhone (HP) 385.000.000 385.000.000 APBD Tata Busana / Menjahit APBD Tata