HUBUNGAN PEMBERIAN INFORMASI OBAT DENGAN KEPATUHAN MINUM OBAT ANTIBIOTIK PADA PASIEN RAWAT JALAN DI PUSKESMAS REMAJA SAMARINDA

dokumen-dokumen yang mirip
HUBUNGAN PEMBERIAN INFORMASI OBAT DENGAN KEPATUHAN MINUM OBAT ANTIBIOTIK PADA PASIEN RAWAT JALAN DI PUSKESMAS REMAJA SAMARINDA

INTISARI TINGKAT PENGETAHUAN ORANG TUA DALAM PENGGUNAAN AMOXICILLIN SIRUP KERING PADA PASIEN BALITA DI PUSKESMAS SUNGAI KAPIH SAMARINDA

INTISARI STUDI DESKRIPTIF PEMBERIAN INFORMASI OBAT ANTIBIOTIK KEPADA PASIEN DI PUSKESMAS SUNGAI MESA BANJARMASIN

ABSTRAK. Kata Kunci : Pelayanan, Informasi Obat.

INTISARI. Madaniah 1 ;Aditya Maulana PP 2 ; Maria Ulfah 3

INTISARI HUBUNGAN PENGETAHUAN MASYARAKAT RT 06 DAN 07 DUSUN II TERHADAP KEPATUHAN PENGGUNAAN ANTIBIOTIK DI DESA BUMI JAYA KECAMATAN PELAIHARI

INTISARI GAMBARAN PEMBERIAN INFORMASI OBAT DI PUSKESMAS BUNTOK

INTISARI KESESUAIAN DOSIS CEFADROXIL SIRUP DAN AMOKSISILIN SIRUP PADA RESEP PASIEN ANAK DI DEPO UMUM RAWAT JALAN RSUD RATU ZALECHA MARTAPURA

INTISARI. Kata Kunci : Hipertensi, Pelayanan Komunikasi, Informasi Dan Edukasi.

GAMBARAN KEPATUHAN PASIEN PADA PEMAKAIAN AMOXICILLIN TABLET 500 MG DI APOTEK NAZHAN FARMA BANJARMASIN

KEPADA PASIEN OLEH TENAGA KEFARMASIAN DI APOTEK RUMAH SAKIT TNI AU SJAMSUDIN NOOR BANJARBARU

ABSTRAK TINGKAT PENGETAHUAN PASIEN TENTANG KETEPATAN WAKTU PENGGUNAAN OBAT DI PUSKESMAS GADANG HANYAR KOTA BANJARMASIN

Kata Kunci : Medication Error, skrining resep, persentase ketidaklengkapan administrasi resep

INTISARI. Yopi Yanur 1 ; Yugo Susanto 2 ; Riza Alfian 3

INTISARI STUDI DESKRIPTIF PEMBERIAN INFORMASI OBAT ANTIHIPERTENSI KEPADA PASIEN DI PUSKESMAS PEKAUMAN BANJARMASIN

INTISARI KETEPATAN DOSIS PERESEPAN ANTIBIOTIK AMOXICILLIN

ABSTRAK. Hairun Nisa 1 ;Erna Prihandiwati,S.F.,Apt 2 ;Riza Alfian,M.Sc.,Apt 3

INTISARI GAMBARAN TEMPAT PENYIMPANAN DAN KELENGKAPAN ADMINISTRATIF RESEP NARKOTIKA DI APOTEK KECAMATAN BANJARMASIN UTARA

INTISARI TINGKAT KEPUASAN PASIEN TERHADAP PELAYANAN KEFARMASIAN DI PUSKESMAS GADANG HANYAR BANJARMASIN

PERBANDINGAN KEPATUHAN MINUM OBAT DAN TEKANAN DARAH ANTARA PENGGUNAAN LAYANAN PESAN SINGKAT PENGINGAT DAN APLIKASI DIGITAL PILLBOX REMINDER

HUBUNGAN KEPATUHAN MINUM OBAT DENGAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI RAWAT JALAN DI POLIKLINIK PENYAKIT DALAM RSUD

ABSTRAK TINGKAT KEPATUHAN ORANG TUA DALAM PEMBERIAN KOTRIMOKSAZOL SUSPENSI KEPADA BALITA YANG MENGALAMI ISPA DI PUSKESMAS TERMINAL BANJARMASIN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

EVALUASI PENGGUNAAN OBAT DENGAN INDIKATOR PRESCRIBING PADA PUSKESMAS WILAYAH KOTA ADMINISTRASI JAKARTA BARAT PERIODE TAHUN 2016

KETEPATAN DOSIS PERESEPAN ANTIBIOTIK AMOXICILLIN PADA BALITA PENDERITA ISPA DI PUSKESMAS KELAYAN TIMUR BANJARMASIN

INTISARI. M. Fauzi Santoso 1 ; Yugo Susanto, S.Si., M.Pd., Apt 2 ; dr. Hotmar Syuhada 3

Sugiarti, et al, Studi Penggunaan Antibiotik pada Pasien Penyakit ISPA Usia Bawah Lima Tahun...

ABSTRAK TINGKAT PENGETAHUAN REMAJA TERHADAP PENGGUNAAN OBAT TEOSAL DI KELURAHAN ALALAK SELATAN BANJARMASIN.

Kata Kunci: Kualitas, Pelayanan Obat, Assurance

HUBUNGAN KEPATUHAN PASIEN DALAM MENGKONSUMSI OBAT CAPTOPRIL TERHADAP TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI DI PUSKESMAS ALALAK SELATAN BANJARMASIN

INTISARI. Ahmad Rajidin 1 ; Riza Alfian 2 ; Erna Prihandiwati 3

J. Ind. Soc. Integ. Chem., 2013, Volume 5, Nomor 2 UJI KESERAGAMAN VOLUME SUSPENSI AMOKSISILIN YANG DIREKONSTITUSI APOTEK DI KOTA JAMBI.

DANIEL ADIARTHA

MANFAAT KONSULTASI TERHADAP PEMAHAMAN PASIEN INFEKSI SALURAN PERNAPASAN ATAS PADA ANTIBIOTIK YANG DIRESEPKAN DI APOTEK PANDUGO SURABAYA

INTISARI. Rahminati ¹; Noor Aisyah, S.Farm., Apt ²; Galih Kurnianto, S.Farm., Apt³

BAB I PENDAHULUAN. yang semula hanya berfokus kepada pengelolaan obat (drug oriented)

KETEPATAN DOSIS PERESEPAN SIRUP KOTRIMOKSAZOL PADA BALITA PENDERITA DIARE SPESIFIK DI PUSKESMAS ALALAK TENGAH BANJARMASIN

ABSTRAK GAMBARAN PENGETAHUAN TENTANG PENGGUNAAN OBAT GLIBENKLAMID PADA PASIEN DIABETES MELLITUS TIPE-2 DI PUSKESMAS ALALAK SELATAN BANJARMASIN

GAMBARAN KEPATUHAN PASIEN DIABETES MELLITUS

Hubungan Tingkat Pendidikan dan Status Ekonomi terhadap Tingkat Pengetahuan Tentang Penggunaan Antibiotik

INTISARI TINGKAT KEPUASAN PASIEN TERHADAP PELAYANAN KEFARMASIAN DI PUSKESMAS SE KABUPATEN MURUNG RAYA

PROGRAM EKSTENSI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

HUBUNGAN BIAYA OBAT TERHADAP BIAYA RIIL PADA PASIEN RAWAT INAP JAMKESMAS DIABETES MELITUS DENGAN PENYAKIT PENYERTA DI RSUD ULIN BANJARMASIN TAHUN 2013

AKADEMI FARMASI ISFI BANJARMASIN (Jl. Flamboyan 3 No.

Kata Kunci : Hubungan, Pendidikan, Tingkat Pengetahuan, Obat CTM.

KEPATUHAN PENGGUNAAN OBAT ANTIDIABETES PADA PASIEN DIABETES MELITUS DI PUSKESMAS GUNDIH WILAYAH SURABAYA PUSAT LUCAS SUCIPTO

Pengaruh Pemberian Informasi Obat...(Stefy Muliyani Muljabar, dkk) 143

ABSTRAK KUALITAS PELAYANAN RESEP DI APOTEK RUMAH SAKIT UMUM DAERAH HADJI BOEDJASIN PELAIHARI

ABSTRAK TATALAKSANA FARMASI DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN CIANJUR

INTISARI. Puskesmas 9 NopemberBanjarmasin. 1 Akademi Farmasi ISFI Banjarmasin 2

INTISARI GAMBARAN SISTEM DISTRIBUSI OBAT UNIT DOSE DISPENSING DI DEPO TULIP RSUD ULIN BANJARMASIN

ANALISIS KEPUASAN PASIEN TERHADAP STANDAR PELAYANAN KEFARMASIAN DI PUSKESMAS SEMPAJA SAMARINDA

PENGARUH INTERVENSI SMS (SHORT MESSAGE SERVICE) TERHADAP KEPATUHAN PENGOBATAN DAN GAYA HIDUP PASIEN DIABETES MELITUS DI RSUD DR. M.

HUBUNGAN PENGETAHUAN PASIEN HIPERTENSI TENTANG OBAT GOLONGAN ACE INHIBITOR DENGAN KEPATUHAN PASIEN DALAM PELAKSANAAN TERAPI HIPERTENSI DI RSUP PROF DR

ABSTRAK TINGKAT PENGETAHUAN PASIEN GASTRITIS TERHADAP PENGGUNAAN TERAPI KOMBINASI RANITIDIN DAN ANTASIDA DI PUSKESMAS S. PARMAN BANJARMASIN

Kata kunci : Kualitas pelayanan, Instalasi Farmasi, GAP, RSUD Ratu Zalecha Martapura

PERUBAHAN KEPATUHAN KONSUMSI OBAT PASEIN DM TIPE 2 SETELAH PEMBERIAN LAYANAN PESAN SINGKAT PENGINGAT DI PUSKESMAS MELATI KABUPATEN KAPUAS

ANALISIS FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN TINGKAT KEPATUHAN PASIEN PENDERITA HIPERTENSI PADA PASIEN RAWAT JALAN DI RSU SUNDARI MEDAN SKRIPSI

SKRIPSI PENGARUH PEMBERIAN EDUKASI PADA PASIEN PENGGUNA ANTIBIOTIK DALAM RESEP DI APOTEK X WILAYAH SURABAYA TIMUR

INTISARI TINGKAT PENGETAHUAN PASIEN TERHADAP SWAMEDIKASI BATUK DI APOTEK PANASEA BANJARMASIN

PENGARUH LAYANAN PESAN SINGKAT PENGINGAT TERHADAP KEPATUHAN MINUM OBAT PASIEN DIABETES MELITUS RAWAT JALAN DI RSUD ULIN BANJARMASIN

KEPATUHAN PENGGUNAAN OBAT ANTIDIABETES PADA PASIEN DIABETES MELITUS DI PUSKESMAS KALIJUDAN WILAYAH SURABAYA TIMUR ALEXANDER HALIM

EVALUASI KELENGKAPAN FARMASETIK RESEP UMUM POLI ANAK RSUD DR. H. MOCH. ANSARI SALEH BANJARMASIN PERIODE JANUARI - MARET TAHUN

Menurut PP 51 pasal 1 ayat 4 tahun 2009 tentang Pelayanan Kefarmasian yaitu suatu pelayanan langsung dan bertanggung jawab kepada pasien yang

PENGARUH PEMBERIAN EDUKASI PADA PASIEN PENGGUNA ANTIBIOTIK TANPA RESEP DI APOTEK X WILAYAH SURABAYA TIMUR DESI SETYOWATI

HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEPATUHAN PASIEN MINUM OBAT DI POLIKLINIK RUMAH SAKIT JIWA DAERAH PROVINSI SUMATERA UTARA MEDAN

PHARMACY, Vol.07 No. 02 Agustus 2010 ISSN

PENINGKATAN PEMAHAMAN PASIEN TERHADAP PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERTENSI TUNGGAL MAUPUN KOMBINASI YANG DIRESEPKAN DI APOTEK MARVITA PUSPA SURABAYA

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN STATUS EKONOMI TERHADAP RASIONALITAS PENGGUNAAN OBAT SWAMEDIKASI PADA PENGUNJUNG DI APOTEK X KOTA PANGKALPINANG

INTISARI IDENTIFIKASI POTENSI INTERAKSI OBAT ANTIHIPERTENSI PADA RESEP PASIEN UMUM DI UNIT RAWAT JALAN INSTALASI FARMASI RSUD DR. H.

INTISARI EVALUASI KESERAGAMAN BOBOT SEDIAAN PULVERES DI PUSKESMAS KELAYAN TIMUR BANJARMASIN. Gusti Ayna Yulisa¹, Yugo Susanto2, Rony 3

PEMAHAMAN PASIEN TERHADAP PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERLIPIDEMIA YANG DIRESEPKAN DI APOTEK KETINTANG DAN RESTU SEHAT MELIA IVANA WIJAYA

BAB I PENDAHULUAN. pencegahan dan pengobatan penyakit (Depkes RI, 2009). yang tidak rasional bisa disebabkan beberapa kriteria sebagai berikut :

INTISARI KESESUAIAN PENYIMPANAN OBAT HIGH ALERT DI INSTALASI FARMASIRSUD ULIN BANJARMASIN

MANFAAT KONSULTASI TERHADAP PEMAHAMAN PASIEN PADA OBAT-OBAT YANG DIRESEPKAN DI APOTIK PANDUGO SURABAYA

BAB I PENDAHULUAN. yang memerlukan pengobatan dalam jangka waktu yang panjang. Efek

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

peningkatan dukungan anggota keluarga penderita kusta.

Naskah Publikasi Karya Tulis Ilmiah. 16 Mei 2017

EVALUASI KEPATUHAN MINUM OBAT ANTIPSIKOTIK ORAL PASIEN SKIZOFRENIA DI INSTALASI RAWAT JALAN RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA SKRIPSI

INTISARI TINGKAT PENGETAHUAN ORANG TUA TENTANG PENGGUNAANCEFADROXYL SIRUP PADA BALITA PENDERITA ISPA DI APOTEK KIMIA FARMA MISTAR BANJARBARU

INTISARI. Mahrita Sauriah 1 ; Yugo Susanto 2 ; Dita Ayulia 3

Firdawati Amir Parumpu. Akademi Farmasi Tadulako Farma, Palu ABSTRACT

GAMBARAN KESESUAIAN DAN KETIDAKSESUAIAN RESEP PASIEN ASKES RAWAT JALAN DENGAN DPHO PADA APOTEK APPO FARMA BANJARMASIN PERIODE JULI-AGUSTUS

POLA PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERTENSI DAN KESESUAIANNYA PADA PASIEN GERIATRI RAWAT JALAN DI RSUD ULIN BANJARMASIN PERIODE APRIL

INTISARI PENGARUH KEPATUHAN MINUM OBAT TERHADAP TEKANAN DARAH PENDERITA HIPERTENSI DI POSYANDU LANSIA PADA PUSKESMAS SUNGAI JINGAH BANJARMASIN

EVALUASI IMPLEMENTASI PELAYANAN INFORMASI OBAT PASIEN RAWAT JALAN DI INSTALASI FARMASI RUMAH SAKIT YOGYAKARTA

INTISARI KESESUAIAN PENULISAN RESEP DENGAN FORMULARIUM PADA PASIEN UMUM RAWAT JALAN DI RSUD SULTAN IMANUDDIN PANGKALAN BUN

PERAN APOTEKER DALAM PELAYANAN SWAMEDIKASI. Dra. Liza Pristianty,MSi,MM,Apt Fakultas Farmasi Universitas Airlangga PC IAI Surabaya

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

INTISARI. Ari Aulia Rahman 1 ; Yugo Susanto 2 ; Rachmawati 3

DRUG USAGE DESCRIPTION FOR OUTPATIENT IN PKU MUHAMMADIYAH UNIT II OF YOGYAKARTA IN 2013 BASED ON WHO PRESCRIBING INDICATOR

INTISARI GAMBARAN KUALITAS HIDUP DAN KADAR GULA DARAH PASIEN DIABETES MELITUS RAWAT JALAN DI RSUD ULIN BANJARMASIN

EVALUASI PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA BALITA DENGAN DIARE AKUT DI INSTALASI RAWAT INAP RSUD Dr. MOEWARDI PERIODE SEPTEMBER-DESEMBER 2015 SKRIPSI

IDENTIFIKASI POTENSI INTERAKSI OBAT ANTI-HIPERTENSI PADA RESEP PASIEN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL DI INSTALASI FARMASI UNIT RAWAT JALAN RSUD

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

INTISARI STUDI DESKRIPTIF KEBUTUHAN TENAGA TEKNIS KEFARMASIAN PADA PUSKESMAS INDUK DI KABUPATEN BALANGAN BERDASARKAN METODE NILAI RASIO

EVALUASI PENGGUNAAN OBAT DENGAN INDIKATOR PRESCRIBING PADA PUSKESMAS JAKARTA UTARA PERIODE TAHUN 2016

PRIORITAS PASIEN AKAN KEBUTUHAN PELAYANAN INFORMASI OBAT Dl APOTEK JAKARTA

STUDI PENGGUNAAN ANTIBIOTIK BERDASARKAN KETEPATAN OBAT DAN DOSIS PADA PASIEN DIARE SPESIFIK DI PUSKESMAS KARANGPANDAN KABUPATEN KARANGANYAR

Transkripsi:

INTISARI HUBUNGAN PEMBERIAN INFORMASI OBAT DENGAN KEPATUHAN MINUM OBAT ANTIBIOTIK PADA PASIEN RAWAT JALAN DI PUSKESMAS REMAJA SAMARINDA Nurul Ainah 1, Aditya Maulana PP, M.Sc., Apt 2, Nadya Sari, S.Farm., Apt 3 Kepatuhan dalam mengkonsumsi obat antibiotik sangat diperlukan untuk mencegah terjadinya resistensi. Pemberian informasi obat oleh tenaga kefarmasian diharapkan dapat membuat pasien patuh dalam minum obat antibiotik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pemberian informasi obat dengan kepatuhan minum obat antibiotik dan faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi ketidakpatuhan minum obat antibiotik. Penelitian ini menggunakan metode cohort pada 91 pasien yang mendapat obat antibiotik di Puskesmas Remaja Samarinda. Responden dipilih secara concecutive sampling dan terbagi menjadi dua kelompok. Kelompok pertama diberi informasi obat lengkap yaitu jenis obat beserta kegunaan obat, aturan pakai obat beserta interval waktu dan lama penggunaan obat beserta alasan. Sedangkan kelompok kedua diberi informasi standar yaitu jenis obat, aturan pakai obat dan lama penggunaan obat. Data kepatuhan diperoleh melalui pengamatan langsung dengan menghitung sisa obat yang telah diterima pasien. Analisa data dilakukan menggunakan uji chi-square. Hasil penelitian menunjukkan responden yang mendapat informasi obat lengkap sebanyak 40,43% patuh dan 59,57% tidak patuh. Sedangkan responden yang mendapat informasi obat standar sebanyak 40,91% patuh dan 59,09% tidak patuh. Hasil penelitian secara statistik bahwa tidak ada hubungan antara pemberian informasi obat dengan kepatuhan minum obat dengan nilai p = 0,963 > 0,05. Pemberian informasi obat oleh tenaga kefarmasian bukanlah satu-satunya faktor yang mempengaruhi kepatuhan minum obat. Faktor-faktor yang mempengaruhi ketidakpatuhan minum obat antibiotik antara lain keyakinan, sikap dan kepribadian pasien, pemahaman instruksi dan kualitas interaksi antara pasien dengan tenaga kesehatan. Kata kunci : informasi obat, antibiotik, kepatuhan. 1,2 Akademi Farmasi ISFI Banjarmasin 3 Puskesmas Remaja Samarinda

ABSTRACT CORRELATION PROVISION OF DRUG INFORMATION WITH ANTIBIOTIC MEDICATION ADHERENCE BY OUTPATIENTS IN PUSKESMAS REMAJA SAMARINDA Nurul Ainah 1, Aditya Maulana PP, M.Sc., Apt 2, Nadya Sari, S.Farm., Apt 3 Adherence in taking antibiotics is necessary to prevent resistance. Provision of drug information by pharmacy personnel are expected to make patient adherence in taking antibiotics. This study aimed to determine correlation between provision of drug information with antibiotic medication adherence and the factors affecting nonadherence taking antibiotics. This study used a cohort method on 91 patients who received antibiotics in Puskesmas Remaja Samarinda. Respondents were selected concecutive sampling and divided into two groups. The first group was given a complete drug information is types of drug with the usefulness of drug, rules of use of drug with time interval and long drug use and the reasons. The second group was given a standard drug information is type of drug, rules of use of drug and long drug use. Compliance data obtained through direct observation by counting the remaining drugs that have received patients. The data were analyzed using chi-square test. The results showed respondents who received complete drug information as much 40,43 % adherent and non-adherent 59,57 %. While respondents who received standard drug information as much 40,91 % adherent and non-adherent 59,09 %. The results of the study are statistically that there is no correlation between provision of drug information with medication adherence with p value = 0,963 > 0,05. Provision of drug information by pharmacy personnel are not the only factors that affect adherence. Factors that affect nonadherence taking antibiotics among other beliefs, attitudes and personality of the patient, understanding instructions and quality of interaction between patients with health professionals. Keywords : drug information, antibiotics, adherence. 1,2 Akademi Farmasi ISFI Banjarmasin 3 Puskesmas Remaja Samarinda

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Obat mempunyai peranan penting dalam pelayanan kesehatan. Obat digunakan untuk penetapan diagnosa, pencegahan penyakit, penyembuhan dan peningkatan kesehatan manusia. Obat terdiri dari beberapa jenis, ada yang menyembuhkan dengan cara menghilangkan penyebabnya, ada yang untuk mengurangi gejala dan ada juga yang digunakan untuk mengganti zat yang biasanya dihasilkan oleh organ tubuh yang sakit. Antibiotik adalah salah satu dari obat yang digunakan untuk menyembuhkan dengan cara menghilangkan penyebabnya (Tjay dan Raharja, 2007). Antibiotik merupakan obat yang paling banyak digunakan dalam pengobatan. Khususnya digunakan untuk mengobati berbagai jenis infeksi yang disebabkan oleh bakteri. Antibiotik tidak diberikan pada penyakit infeksi yang disebabkan virus atau penyakit yang dapat sembuh sendiri. Penggunaan antibiotik harus memperhatikan dosis, frekuensi dan lama pemberian sesuai regimen terapi dan kondisi pasien (Kemenkes, 2011). Antibiotik harus di konsumsi atau di minum secara teratur sesuai cara penggunaannya. Jika pasien menggunakan antibiotik tidak tepat seperti tidak patuh pada regimen pengobatan dan aturan minum obat maka akan memicu terjadinya resisitensi. Dampak jika bakteri telah resistensi terhadap

antibiotik adalah meningkatnya morbiditas, mortalitas dan meningkatnya biaya kesehatan (Kemenkes, 2011). Resistensi dapat dicegah jika pasien minum antibiotik secara patuh. Banyak faktor yang dapat mempengaruhi ketidakpatuhan pasien dalam mengkonsumsi obat. Beberapa diantaranya kualitas interaksi antara profesional dengan pasien dan sikap atau keyakinan dari pasien itu sendiri untuk sembuh. Dukungan keluarga dan dukungan profesional kesehatan dapat membantu mengatasi ketidakpatuhan pasien dalam mengkonsumsi obat (Niven, 2012). Pada saat ini pelayanan kefarmasian telah berubah yang dulunya berorientasi pada obat sekarang berorientasi kepada pasien yang mengacu kepada asuhan kefarmasian atau biasa disebut dengan istilah pharmaceutical care. Pasien adalah prioritas utama dalam pelayanan kefarmasian sehingga kualitas hidup pasien menjadi meningkat. Pharmaceutical care dilaksanaan di semua fasilitas pelayanan kesehatan tidak terkecuali di fasilitas pelayanan tingkat pertama yaitu puskesmas. Pelayanan kefarmasian di puskesmas dilaksanakan oleh Apoteker dan dibantu oleh Tenaga Teknis Kefarmasian/asisten apoteker. Pelayanan kefarmasian yang dilakukan oleh Apoteker dan Tenaga Teknis Kefarmasian adalah bentuk dukungan dari profesional kesehatan dalam meningkatkan kepatuhan minum obat (Depkes, 2006). Untuk mendukung terlaksananya pharmaceutical care tenaga kefarmasian yaitu Apoteker dan Tenaga Teknis Kefarmasian dituntut untuk

meningkatkan pengetahuan, keterampilan dan perilaku agar interaksi tenaga kefarmasian dengan pasien berkualitas. Pemberian informasi obat kepada pasien adalah salah satu bentuk interaksi tenaga kesehatan dengan pasien. Informasi obat yang disampaikan kepada pasien harus benar, jelas, mudah dimengerti, akurat dan tidak bias. Informasi obat tersebut diharapkan dapat membantu pasien dalam mengkonsumsi obat secara teratur sehingga kesembuhan pasien dapat diperoleh (Kemenkes, 2004b). Berdasarkan studi pendahuluan yang dilakukan peneliti selama Praktek Kerja Lapangan (PKL) yang dilaksanakan tanggal 7 Juli sampai 16 Agustus 2014 di Puskesmas Remaja diperoleh data yaitu jumlah rata-rata penggunaan obat antibiotik dalam 1 bulannya mencapai angka kurang lebih 43% dari kunjungan resep dan khusus untuk antibiotik Amoksisilin 500 mg termasuk dalam 10 jenis obat dengan pemakaian obat terbanyak pada tahun 2013. Untuk pemberian informasi obat, khususnya obat antibiotik pasien hanya menerima informasi tentang jenis obat, aturan pakai tapi tanpa disertai interval waktu, dan lama penggunaan obat. Efek samping dan cara penyimpanan tidak pernah disampaikan kepada pasien. Menurut penelitian Julaiha (2014) yaitu pemberian informasi obat yang disampaikan oleh Apoteker dan Tenaga Teknis Kefarmasian meliputi waktu penggunaan sebanyak 100%, lama penggunaan sebanyak 98,10% cara penggunaan obat sebanyak 99,37%, efek yang dirasakan sebanyak 94,30% dan efek samping sebanyak 1,27%.

Sedangkan dari penelitian Asih (2011) menyatakan komunikasi petugas pelayanan informasi obat mempunyai pengaruh signifikan tehadap kepatuhan minum obat Berdasarkan latar belakang diatas maka penulis tertarik untuk melakukan penelitian tentang hubungan pemberian informasi obat dengan kepatuhan minum obat antibiotik pada pasien rawat jalan di Puskesmas Remaja Samarinda.