ANALISA KEBIJAKAN PENETAPAN TARIF KELAS RAWAT INAP RUMAH SAKIT SWASTA DI BANDUNG

dokumen-dokumen yang mirip
1 HALAMAN JUDUL UNIVERSITAS UDAYANA ANALISIS KEMAMPUAN DAN KEMAUAN MEMBAYAR PASIEN RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT UMUM PURI RAHARJA DENPASAR TAHUN 2012

ANALISIS DEMAND MASYARAKAT TERHADAP PELAYANAN RAWAT INAP DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MEDAN DELI, PUSKESMAS BROMO DAN PUSKESMAS KEDAI DURIAN TAHUN 2013

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PEMANFAATAN RAWAT JALAN DAN RAWAT INAP PELAYANAN KESEHATAN Dl JAWA, SUMATERA, DAN KALIMANTAN

VOLUME I No 1 April 2013 Halaman The Analysis of Ability and Willingness to Pay of Inpatients in Kapal Badung Hospital

ANALISIS PERENCANAAN KEBUTUHAN INFORMASI DALAM SISTEM INFORMASI MANAJEMEN RUMAH SAKIT PADA PELAYANAN RAWAT JALAN DI RUMAH SAKIT PTN UDAYANA TAHUN

Pengantar Diskusi: Ideologi, Rasionalisme Pragmatisme dalam penetapan agenda kebijakan pembiayaan kesehatan di Indonesia

TESIS. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat. Magister Program Studi Kedokteran Keluarga. Di susun Oleh:

ABSTRACT ROLE OF OPERATIONAL AUDIT TO INCREASE EFFECTIVENESS HEALTH SERVICES IN EMERGENCY ROOM AT SANTO BORROMEUS HOSPITAL BANDUNG

ANALISA PENENTUAN PRIORITAS PENGEMBANGAN SUMBERDAYA AIR MENGGUNAKAN METODA ANALYTIC HIERARCHY PROCESS (AHP) DAN PROMETHEE TESIS MAGISTER

KAJIAN TARIF TAKSI DI KOTA MAKASSAR TESIS MAGISTER. Oleh : Viasmudji I.S. Bitticaca

ANALISIS ABILITY TO PAY DAN WILLINGNESS TO PAY TARIF ANGKUTAN KOTA (STUDI KASUS : KOTAMADYA MEDAN) TESIS MAGISTER

Analisis biaya rawat inap kelas III berbasis diagnosis demam berdarah dengue di RSUD Pasar Rebo periode Maret - Juni tahun 2004

ANALISIS KEMAMPUAN DAN KEMAUAN MEMBAYAR PETUGAS PARKIR TERHADAP PELAYANAN PUSKESMAS DI KABUPATEN BANYUMAS

INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT PADA INSTALASI RAWAT JALAN DI RUMAH SAKIT PARU JEMBER

KAJIAN TARIF ANGKUTAN KOTA (Studi Kasus Kota Bandung)

ANALISIS KINERJA FINANSIAL ANGKUTAN UMUM ( BUS DAMRI ) PADA RUTE DIPATIUKUR-JATINANGOR, DIPATIUKUR- LEUWIPANJANG DAN LEDENG- LEUWIPANJANG

KAJIAN ASPEK RISIKO KEGAGALAN BANGUNAN PADA KELAYAKAN PROYEK PRIVATISASI INFRASTRUKTUR TESIS MAGISTER OLEH : ADI TISNA RAYADI

KARYA TULIS ILMIAH. Gambaran Pengetahuan Mahasiswa Fakultas Kedokteran USU. Semester I VII Tentang Pola Nutrisi Seimbang Tahun 2013

ABSTRACT. Keywords: Unit cost, ATP, WTP and FTP

ANALISIS KEMAMPUAN DAN KEMAUAN MEMBAYAR PASIEN RAWAT INAP DI RS PKU MUHAMMADIYAH BANTUL

ABSTRAK. Pengaruh Kompetensi Bidan di Desa dalam Manajemen Kasus Gizi Buruk Anak Balita terhadap Pemulihan Kasus di Kabupaten Pekalongan Tahun 2008

UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA ANALISIS PENERAPAN METODE ACTIVITY BASED COSTING TERHADAP TARIF RAWAT INAP DI RSPAD GATOT SOEBROTO DITKESAD

DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL... LEMBAR PENGESAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR SINGKATAN DAN ISTILAH... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR...

ABSTRACT. Universitas Kristen Maranatha

ANALISIS PENERIMAAN RETRIBUSI PELAYANAN PASAR DI KABUPATEN LIMA PULUH KOTA TESIS. Oleh: DESY EFENDI NIM

mikm-detail-tesis-perpustakaan-print-abstrak-865.html MIKM UNDIP Universitas Diponegoro Fakultas Kesehatan Masyarakat

KAJIAN KONSEP DAN STRATEGI PENGELOLAAN JALAN NASIONAL DAN PROPINSI DALAM ERA OTONOMI DAERAH TESIS MAGISTER. Oleh : LUSIANA

mikm-detail-tesis-perpustakaan-print-abstrak-311.html MIKM UNDIP Universitas Diponegoro Program Pascasarjana

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN RUMAH SAKIT UMUM PTPN X DAN PTPN XII KOTA JEMBER

Peningkatan Kelengkapan Rekam Medis. Improving Medical Record Completeness

ABSTRACT. Keywords: Operational Audit, Effectiveness, Health Care, Inpatient, Hospital. viii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK TINJAUAN TERHADAP PENERAPAN HOSPITAL DOTS LINKAGE DI RUMAH SAKIT IMMANUEL KOTA BANDUNG TAHUN 2012 DALAM UPAYA PENANGANAN TUBERKULOSIS PARU

NASKAH PUBLIKASI. Disusun Oleh : NURVIANA VELAYATI K

TESIS Untuk memenuhi sebagian persyaratan Mencapai derajat sarjana S-2. Program Studi Magister Ilmu Hukum Konsentrasi Hukum Kesehatan

PENYELESAIAN SENGKETA ALTERNATIF OLEH KEPALA DESA DI KECAMATAN TUALANG KABUPATEN SIAK

PENENTUAN TARIF JASA RAWAT INAP PADA RUMAH SAKIT BERSALIN JEUMPA PONTIANAK MENGGUNAKAN METODE ACTIVITY BASED COSTING SYSTEM

BUDGETING (Richard Goode)

RANCANGAN STRATEGI OPERASI PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN PDAM KOTA BANDUNG PROYEK AKHIR. Oleh : AYU MEDITA SARASWATI NIM :

mikm-detail-tesis-perpustakaan-print-abstrak-372.html MIKM UNDIP

KAJIAN HUBUNGAN KERJASAMA SUBKONTRAKTOR DAN KONTRAKTOR DI INDONESIA. Oleh: NURISRA NIM :

ANALISIS LAMA RAWAT DAN BIAYA PELAYANAN KESEHATAN PADA SISTEM PEMBAYARAN INA DRG DAN NON INA DRG DI RSUP DR. SARDJITO YOGYAKARTA

CUT ZULIATI MULI /IKM

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA SKRIPSI. Oleh: NURUL LAILY QOMARIYAH UNIVERSITAS AIRLANGGA FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT SURABAYA 2012

ANALISIS PERHITUNGAN METODE ACTIVITY BASED COSTING SEBAGAI ALTERNATIF DASAR PENETAPAN TARIF PELAYANAN RAWAT INAP PADA BLUD RSUD KOTA KUPANG SKRIPSI

TESIS. Oleh RINI SRI AMINI /IKM

LAPORAN AKHIR PENELITIAN UNGGULAN PERGURUAN TINGGI TAHUN ANGGARAN 2013

TESIS. Untuk memenuhi persyaratan Mencapai derajat Sarjana S2. Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat Konsentrasi Administrasi Rumah Sakit

ABSTRAK. Kata Kunci: Scramble, Hasil Belajar, Bahasa Inggris

KEBIJAKAN DALAM UPAYA MENURUNKAN ANGKA KEMATIAN IBU DAN ANGKA KEMATIAN BAYI Dl 5 KABUPATEN/KOTA PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

PENGARUH MUTU PELAYANAN TERHADAP KEINGINAN PASIEN JAMKESMAS UNTUK DIRAWAT INAP KEMBALI DI RUMAH SAKIT SEMBIRING DELI SERDANG TAHUN 2010 TESIS.

IDENTIFIKASI DAN KAJIAN TERHADAP FAKTOR-FAKTOR PENENTU KEPUASAN KERJA PADA BERBAGAI TINGKATAN PEKERJA PERUSAHAAN KONTRAKTOR TESIS MAGISTER

ABSTRAK. Kata Kunci: Sistem Informasi, Rekam Medis, Gunung Jati Cirebon. vii UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

ABSTRAK FAKTOR RISIKO YANG BERPENGARUH TERHADAP DERAJAT HIPERTENSI PADA PASIEN RAWAT INAP RUMAH SAKIT IMMANUEL BANDUNG PERIODE JUNI-AGUSTUS 2011

ANALISIS MUTU PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PASIEN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOTA PADANGSIDIMPUAN TESIS.

ANALISIS PENGARUH PERSEPSI TUGAS DAN KEMAMPUAN TERHADAP KINERJA PERAWAT DI UNIT RAWAT INAP RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH BANTUL

INTERAKSI ANTARA PEMBEBANAN LALU LINTAS DAN PENGENDALIAN SINYAL LALU LINTAS TESIS MAGISTER. oleh VICI HARTAWAN TJAJA NIM :

RUMAH SAKIT INDONESIA KELAS DUNIA DIKAITKAN DENGAN ASAS MANFAAT TESIS

Abstrak

PENGARUH RETRIBUSI KEMACETAN TERHADAP KINERJA JARINGAN JALAN TESIS MAGISTER. Oleh: Ir. TONY WILMAR NIM :

mikm-detail-tesis-perpustakaan-print-abstrak-170.html MIKM UNDIP Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat Konsentrasi Sistem Informasi Manajemen Kesehatan

ANALISIS PELAKSANAAN MANAJEMEN PROGRAM PELAYANAN KESEHATAN IBU HAMIL DI DINAS KESEHATAN KABUPATEN PASAMAN BARAT TAHUN 2015 TESIS.

TESIS MAGISTER. Oleh : Aan Heryadi Zulihadi Saputra

POGRAM PASCA SARJANA ILMU KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA TAHUN 2016

STRATEGI PEMASARAN LIFETIME VALUE TERHADAP PASlEN RAW AT INAP PERUSAHAAN DI RSU LA1~GSA

ANALISIS KEBIJAKAN PUBLIK ILMU ADMINISTRASI NEGARA

METODA ELEMEN BATAS UNTUK ANALISIS PROBLEM MEDIUM INFINITE DAN SEMI-INFINITE ELASTIS DUA DIMENSI. Thesis

EFISIENSI JUMLAH ARMADA BUS PATAS AC ANTAR BEBERAPA PERUSAHAAN BERDASARKAN METODE PERTUKARAN TRAYEK DI DKI JAKARTA TESIS

Relationship Between Nurse Knowledge, Attitude, Workloads with Medical Record Completion at the Emergency Unit, Sanglah Hospital, Denpasar

UNIVERSITAS UDAYANA FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PASIEN DALAM MENGGUNAKAN LAYANAN RAWAT INAP VERY IMPORTANT PERSON

ANALISIS IMPLEMENTASI KEBIJAKAN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KECAMATAN MANDAU KABUPATEN BENGKALIS RIAU TAHUN 2014 TESIS.

PENURUNAN BIAYA-BIAYA OPERASI UNTUK MENINGKATKAN KEUNTUNGAN PADA PT. XYZ

FAKTOR-FAKTOR YANG MENDASARI PENGAMBILAN KEPUTUSAN DALAM PELAKSANAAN AKREDITASI RUMAH SAKIT DI KOTA MEDAN SEBUAH KAJIAN KUALITATIF TESIS

TESIS Untuk memenuhi sebagian persyaratan Mencapai derajat sarjana S-2. Program Studi Magister Ilmu Hukum Konsentrasi Hukum Kesehatan

PELATIHAN, GAJI TETAP, PERUBAHAN KEBIJAKAN DAN PENDAPATAN DARI JASA MEDIS DOKTER SPESIALIS DI RS EKA TANGERANG

ABSTRAK TINJAUAN TATA LAKSANA PELAYANAN KESEHATAN MELALUI SISTEM ASURANSI KESEHATAN DI RSUD PROF. DR. WZ. JOHANNES KUPANG TAHUN 2009

Tesis Program Studi Hukum Konsentrasi Hukum Kesehatan. Disusun oleh Yani Sumpena Muhtar NIM

PELAKSANAAN SUPERVISI ASUHAN KEPERAWATAN TERHADAP MUTU PELAYANAN KEPERAWATAN DAN KEPUASAN PASIEN DI RUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM DAERAH JOMBANG

HUBUNGAN PEMBERIAN MAKANAN PENDAMPING ASI DINI DAN PERAN KADER TERHADAP TUMBUH KEMBANG BAYI USIA 0-6 BULAN DI POSYANDU DESA BANGSALAN TERAS BOYOLALI

LAPORAN PENELITIAN HIBAH BERSAING TAHUN ANGGARAN 2009

PENGARUH PERILAKU PENGGUNAAN PELAYANAN KESEHATAN TERHADAP KEPUTUSAN PELAYANAN RAWAT INAP PADA PASIEN DI RSU PKU MUHAMMADIYAH BANTUL.

PENGELOLAAN TAMAN MELALUI KERJASAMA PEMERINTAH-SWASTA. (Studi Kasus: Kota Bandung)

ANALISIS KEBUTUHAN TENAGA PERAWAT BERDASARKAN WORKLOAD INDICATORS OF STAFFING NEED DI UNIT RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM BALI ROYAL TAHUN

Konsep dan Studi Kebijakan Publik

ANALISI KEPUASAN PASIEN RAWAT JALAN DI INSTALASI FARMASI RSIA CICIK PADANG. Oleh: KHARISMA ROSA BP

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA TESIS

VOLUME I No 1 April 2013 Halaman Perhitungan Unit Cost Rawat Inap VIP Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Klungkung Tahun

ANALISIS SWOT RUMAH SAKIT DALAM MENGHADAPI IMPLEMENTASI JAMINAN KESEHATAN NASIONAL DI RSUD CUT MEUTIA LHOKSEUMAWE KABUPATEN ACEH UTARA TESIS.

HUBUNGAN PROMOSI SUSU FORMULA DENGAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN KELUARGA DALAM PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS ARJASA KABUPATEN JEMBER

GAMBARAN PRAKTIK KOLABORATIF ANTARA PERAWAT DAN DOKTER DI RUANG RAWAT INAP RSUD SIDIKALANG

JURNAL ILMU KESEHATAN MASYARAKAT METODE ACTIVITY BASED COSTING DALAM PENENTUAN TARIF RAWAT INAP DI RSUD KAYUAGUNG TAHUN 2012

UNIVERSITAS UDAYANA ANALISIS KEJADIAN NYARIS CEDERA PADA RUANG RAWAT INAP C DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT SANGLAH DENPASAR TAHUN 2015

OLEH : FITRI SUHARIYADI NIM:

ANALISIS PELAYANAN BEDAH SEHARI DITINJAU DARI SISI HARAPAN DAN KEPUASAN PASIEN DI RUMAH SAKIT MARDI RAHAYU KUDUS

KAJIAN MODEL PERKIRAAN AWAL BIAYA PADA-PROYEK PENINGKATAN JALAN KABUPATEN DI KABUPATEN SUMEDANG TESIS MAGISTER. Oleh: AGUS SUTOPO NIM :

ANALISIS PERENCANAAN SISTEM PROGRAM JAMINAN KESEHATAN BALI MANDARA (JKBM) TAHUN 2010 TESIS

PENERAPAN PROGRAMA LINIER PADA OPTIMASI PRODUKSI BETON READY MIX TESIS

Understanding Public Relations. What is Public Relations (PR)?

PENGARUH KEBERADAAN UNIVERSITAS PARAHYANGAN TERHADAP PERUBAHAN HARGA LAHAN DI SEKITARNYA

MONITORING PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) DI RUMAH SAKIT PTPN IV KEBUN LARAS KABUPATEN SIMALUNGUN TAHUN 2016 SKRIPSI

TESIS. Untuk memenuhi sebagian persyaratan. Mencapai derajat sarjana S-2. Program Studi Magister Ilmu Hukum. Konsentrasi Hukum Kesehatan

Transkripsi:

ANALISA KEBIJAKAN PENETAPAN TARIF KELAS RAWAT INAP RUMAH SAKIT SWASTA DI BANDUNG TESIS MAGISTER Oleh MELINA HERMAWAN NIM : 23499105 BIDANG KHUSUS TEKNO EKONOMI PROGRAM STUDI TEKNIK DAN MANAJEMEN 1NDUSTRI PROGRAM PASCASARJANA INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG 2001

Dr. In Iwan Inrawan Wiratmadia t

ABSTRAK Rumah sakit mempakan bagian integral dari keseluruhan sistem pelayanan kedokteran. Dalam penyelenggaraan pelayanan kesehatan rumah saldt sebagai public goods harus sesuai dengan keputuban setiap orang, bukan sesuai dengan kemampuan membayarnya. Namun adanya kesulitan keuangan pemerintah yang membuat kemampuan membiayai pelayanan publik makin rendah, sehingga di subsektor rumah sakit dilepas ke arah sistem pelayanan berbasis prinsip private goods yaitu diserahkan pada mekanisme pasar dan dibiayai oleh swasta. Bila harga pelayanan kesehatan dilepaskan pada mekanisme pasar, maka akan terjadi sekelompok masyarakat yang memiliki kemampuan di bawah harga pasar sehingga menimbulkan inequity. Sebagai public goods, rumah saldt swasta harus tetap mengemban fingsi sosial untuk mencapai pemerataan masyarakat golongan kurang dan atau tidak mampu. Salah satu fungsi sosial tersebut berupa pengaturan tarif yang dilakukan melalui kebijakan subsidi silang namun dalam pelaksanaannya, rumah sakit cenderung mengalami defisit anggaran. Oleh karena itu perumusan masalah penelitian ini adalah analisa kebijakan penetapan tarif kelas rawat inap riunah sakit swasat. Tujuan penelitian meninjau faktor yang mempengaruhi penetapan tarif, meninjau ulang kebijakan subsidi silang, dan menganalisa alternatif kebijakan yang dapat dijadikan acuan pengambilan keputusan pelaksanaan kebijakan penetapan tarif Pembahasan dalam penelitian ini termasuk dalam ruang lingkup bidang studi Manajemen Rumah Sakit dan Analisa Kebijakan Publik Berdasarkan tujuannya, penelitian ini dikelompokkan dalam studi eksplorasi, sedangkan berdasarkan horison waktunya, penelitian dikelompokkan dalam studi cross sectional. Objek penelitian adalah rumah sakit swasta di Bandung, yaitu RS Immanuel, RS Santo Yusuf, dan RS Kebonjati, dengan subjek penelitian adalah pasien rawat inap kelas VIP, kelas I, kelas H, dan kelas III. Penelitian mengenai penetapan tarif difokuskan pada fakor Willingness to Pay (WTP) tarif rawat inap,dan elastisitas harga dari permintaan kelas rawat inap Pada penelitian ini, analisis Kebijakan dilakukan berdasarkan Metoda Starling (1988), terdiri dari 4 elemen proses pemeuatan kebijakan yaitu: Problem identification, Policy formulation, Adoption, dan Program Operations.

ABSTRACTS Hospital is an integral part of an entire system of medical service. It is a public goods, which should be custom to meet a people's, requirement and not their ability to pay. However, a government's financial distress lower the ability of the government to finance the public service that forced the hospital sub sector to be treated as a private goods that privately financed and follow the market mechanism. Suppose that a health care tariff followed the market mechanism, consequently it would create a group of people that their ability to pay is below the market price he ice leads to inequity. As a public goods, a private hospital should remain abide on their social function to achieve equality in favor of the poor and less able. One of the social functions is to arrange tariff policies that induce the cross-subsidized tariff arrangement, yet in so doing it tend to lead the hospital to be financially deficit. The formulation of this research is dealing to such manner, which is: the analysis of in-patient tariff' policy on private hospital. The objective is to re-assess some factors that influence the tariffs setting, re assess the cross-subsidy policy, and analyzing alternative policies which could be referred for decision making in implementing the tariffs policy. A discussion in this research is categorized as a study on Hospital Management and Public Policy Analysis. Based on the objective and the time horizon, this research is grouped respectively within an exploration study and a cross-sectional study. Bandung's private hospitals such as `RS Immanuel', `RS Santo Yusuf and `RS Kebonjati' are the research object in this study, with the VIP, first class, second class and third class in-patients as the research subject. Research on the tariffs setting is focused on the factor of willingness to pay (WTP) of in-patient tariff and price elasticity of demand In this research, policy analysis is conducted base on Starling Method (1988), which comprise of 4 elements such as: Problem Identification, Policy Formulation, Adoption and Program Formulation.