B A B IV PENYELENGGARAAN TUGAS PEMBANTUAN

dokumen-dokumen yang mirip
LKPJ- AMJ Bupati Berau BAB V halaman 403

LKPJ- Bupati Berau Tahun 2014 Bab V halaman 286

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

V. PENYELENGGARAAN TUGAS PEMBANTUAN

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

MENTERI DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA NOMOR 71 TAHUN 2013 TENTANG

BAB V PENYELENGGARAAN TUGAS PEMBANTUAN. Berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 3 Tahun tentang Laporan Penyelenggaraan Pemerintah Daerah kepada

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN INDUK

BUPATI BANJAR PROVINSI KALIMANTAN SELATAN PERATURAN BUPATI BANJAR NOMOR 15 TAHUN 2016

Penyelenggaraan Tugas Pembantuan

KEPUTUSAN BUPATI TANGGAMUS NOMOR : B.36/43/08/2017B. 38/31/11/2014

Laporan Keterangan Pertanggungjawaban Kepala Daerah Kabupaten Kepahiang Tahun 2016 BAB V PENYELENGGARAAN TUGAS PEMBANTUAN

2015, No Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244) sebagaimana t

PEMERINTAH PROVINSI BANTEN

BUPATI SAMBAS PERATURAN DAERAH KABUPATEN SAMBAS NOMOR 7 TAHUN 2013 TENTANG

BUPATI BERAU PROVINSI KALIMANTAN TIMUR PERATURAN BUPATI BERAU NOMOR 16 TAHUN 2016 TENTANG RENCANA KERJA PEMBANGUNAN DAERAH TAHUN 2017

2017, No Pengelolaan Perbatasan Negara Lingkup Badan Nasional Pengelola Perbatasan Tahun Anggaran 2017; Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 43 T

KEPALA BADAN NASIONAL PENGELOLA PERBATASAN REPUBLIK INDONESIA PERATURAN KEPALA BADAN NASIONAL PENGELOLA PERBATASAN NOMOR 7 TAHUN 2012 TENTANG

PERATURAN GUBERNUR JAWA BARAT NOMOR 1 TAHUN 2010 TENTANG

BUPATI BOYOLALI PROVINSI JAWA TENGAH

BERITA DAERAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL ( Berita Resmi Pemerintah Kabupaten Gunungkidul ) Nomor : 74 Tahun : 2016

2017, No Mengingat : 1 Undang-Undang Nomor 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1992 Nomor 116, Tamba

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN (SP-DIPA) INDUK

DAFTAR ISI PENGANTAR... I DAFTAR ISI... II DAFTAR TABEL... V DAFTAR GAMBAR... VI BAB I PENDAHULUAN... I-1

BUPATI LUWU UTARA PROVINSI SULAWESI SELATAN

BAB V PENYELENGGARAAN TUGAS PEMBANTUAN

Arah Kebijakan Pembiayaan Daerah

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA, BUPATI PULANG PISAU,

Selanjutnya tugas pembantuan tersebut meliputi : 1. Dasar Hukum 2. Instansi Pemberi Tugas Pembantuan

BAB IV PELAKSANAAN KEGIATAN DEKONSENTRASI DAN TUGAS PEMBANTUAN DI KABUPATEN MALANG

PEMERINTAH KABUPATEN SAMBAS

LEMBARAN DAERAH KOTA SEMARANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

MENTERI DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA NOMOR 02 TAHUN 2015 TENTANG

MENTERI SOSIAL REPUBLIK INDONESIA PERATURAN MENTERI SOSIAL REPUBLIK INDONESIA NOMOR : 83 / HUK / 2010 TENTANG

5. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004

KEPUTUSAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 548 /KMK

BUPATI BOYOLALI PERATURAN DAERAH KABUPATEN BOYOLALI NOMOR 5 TAHUN 2011 TENTANG

PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI NOMOR 71...TAHUN 2009 TENTANG PELIMPAHAN DAN PENUGASAN URUSAN PEMERINTAHAN LINGKUP DEPARTEMEN DALAM NEGERI TAHUN 2010

BADAN NASIONAL PENGELOLA PERBATASAN REPUBLIK INDONESIA

MENTERI DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI NOMOR 66 TAHUN 2010 TENTANG

2 2. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara R

LEMBARAN DAERAH KOTA SEMARANG

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN (SP-DIPA) INDUK TAHUN ANGGARAN 2015 NOMOR : SP DIPA /2015

BUPATI SITUBONDO PERATURAN BUPATI SITUBONDO NOMOR 7 TAHUN 2010 TENTANG

2016, No Mengingat : 1 Undang-Undang Nomor 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1992 Nomor 116, Tamba

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN SAMBAS TAHUN 2013 NOMOR 5

REPUBLIK INDONESIA PERATURAN MENTERI DESA, PEMBANGUNAN DAERAH TERTINGGAL,DAN TRANSMIGRASI REPUBLIK INDONESIA NOMOR 4 TAHUN 2016 TENTANG

Daftar Isi. KATA PENGANTAR... ii DAFTAR ISI... iii DAFTAR TABEL... vii

2 6. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Organisasi Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 89, Tambahan Le

BAB V PENYELENGGARAAN TUGAS PEMBANTUAN

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 30 TAHUN 2012 TENTANG PEMBIAYAAN PERLINDUNGAN LAHAN PERTANIAN PANGAN BERKELANJUTAN

PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI NOMOR 64 TAHUN 2008 TENTANG PELIMPAHAN DAN PENUGASAN URUSAN PEMERINTAHAN LINGKUP DEPARTEMEN DALAM NEGERI TAHUN 2009

BUPATI JEMBRANA PROVINSI BALI PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEMBRANA NOMOR 8 TAHUN 2016 TENTANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH

BUPATI BANGKA TENGAH

TENTANG PENETAPAN ALOKASI DAN PEDOMAN UMUM PENGELOLAAN DANA ALOKASI KHUSUS TAHUN ANGGARAN 2006

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 7 TAHUN 2008 TENTANG DEKONSENTRASI DAN TUGAS PEMBANTUAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 30 TAHUN 2012 TENTANG PEMBIAYAAN PERLINDUNGAN LAHAN PERTANIAN PANGAN BERKELANJUTAN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR KALIMANTAN BARAT,

BUPATI MAJENE PROVINSI SULAWESI BARAT PERATURAN DAERAH KABUPATEN MAJENE NOMOR 6 TAHUN 2016 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BERAU

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2008 NOMOR 16 SERI D

- 1 - BUPATI BOYOLALI PERATURAN DAERAH KABUPATEN BOYOLALI NOMOR 1 TAHUN 2012 TENTANG

BERITA DAERAH KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2016 NOMOR 6

DAERAH KOTA PAREPARE SEKRETARIAT DAERAH Jalan Jenderal Sudirman No. 78 Telepon (0421) Fax.

PROVINSI BANTEN PERATURAN BUPATI PANDEGLANG DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI PANDEGLANG,

2. Sub Bidang Penataan Infrastruktur Wilayah. d. Bidang Perekonomian membawahkan : 1. Kepala Sub Bidang Perindustrian, Perdagangan dan Investasi; 2. K

GUBERNUR RIAU PERATURAN DAERAH PROVINSI RIAU NOMOR 4 TAHUN 2016 TENTANG PEMBENTUKAN DAN SUSUNAN PERANGKAT DAERAH PROVINSI RIAU

PEMERINTAH KABUPATEN SAMBAS

BUPATI SAMBAS PROVINSI KALIMANTAN BARAT PERATURAN DAERAH KABUPATEN SAMBAS NOMOR 1 TAHUN 2015 TENTANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 3 TAHUN 2007 TENTANG

BAB IV PLAFON ANGGARAN SEMENTARA BERDASARKAN URUSAN PEMERINTAHAN DAN PROGRAM/KEGIATAN

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 3 TAHUN 2007 TENTANG

GUBERNUR JAWA BARAT PERATURAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT NOMOR 6 TAHUN 2016 TENTANG PEMBENTUKAN DAN SUSUNAN PERANGKAT DAERAH PROVINSI JAWA BARAT

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN KEBUMEN NOMOR : 20 TAHUN 2011 SERI : D NOMOR : 2

BUPATI PEKALONGAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN PEKALONGAN NOMOR 7 TAHUN 2012 TENTANG

RANCANGAN PERATURAN PEMERINTAH NOMOR... TAHUN... TENTANG

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 7 TAHUN 2008 TENTANG DEKONSENTRASI DAN TUGAS PEMBANTUAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

Oleh: Tim Analisa BPK Biro Analisa APBN & Iman Sugema

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 30 TAHUN 2012 TENTANG PEMBIAYAAN PERLINDUNGAN LAHAN PERTANIAN PANGAN BERKELANJUTAN

- 1 - PERATURAN DAERAH KABUPATEN BERAU NOMOR 11 TAHUN 2012 TENTANG

PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 128 / PMK.07 / 2006 TENTANG PENETAPAN ALOKASI DAN PEDOMAN UMUM PENGELOLAAN DANA ALOKASI KHUSUS TAHUN ANGGARAN 2007

PERATURAN DAERAH KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA NOMOR 18 TAHUN 2010 TENTANG

BUPATI KUNINGAN PROVINSI JAWA BARAT PERATURAN DAERAH KABUPATEN KUNINGAN NOMOR 9 TAHUN 2015 TENTANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 7 TAHUN 2008 TENTANG DEKONSENTRASI DAN TUGAS PEMBANTUAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BERITA NEGARA PERATURAN MENTERI ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL REPUBLIK INDONESIA

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN HULU SUNGAI UTARA TAHUN 2009 NOMOR 8 PERATURAN DAERAH KABUPATEN HULU SUNGAI UTARA NOMOR 8 TAHUN 2009 TENTANG

MENTERI SOSIAL REPUBLIK INDONESIA PERATURAN MENTERI SOSIAL REPUBLIK INDONESIA NOMOR : 84 / HUK / 2009 TENTANG

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 7 TAHUN 2008 TENTANG DEKONSENTRASI DAN TUGAS PEMBANTUAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA KEPALA BADAN KOORDINASI PENANAMAN MODAL,

BUPATI SUKAMARA PERATURAN DAERAH KABUPATEN SUKAMARA NOMOR 2 TAHUN 2012 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2008 NOMOR 16 SERI D

2017, No telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang- Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 8 TAHUN 1998 TENTANG PERHITUNGAN ANGGARAN NEGARA TAHUN ANGGARAN 1996/1997 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

INSTRUKSI PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 7 TAHUN 1983 TENTANG BANTUAN PEMBANGUNAN SEKOLAH DASAR TAHUN 1983/1984 PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

MENTERI DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI NOMOR 24 TAHUN 2011 TENTANG

GUBERNUR JAWA TIMUR TIMUR PERATURAN DAERAH PROVINSI JAWA TIMUR NOMOR 11 TAHUN 2016 TENTANG PEMBENTUKAN DAN SUSUNAN PERANGKAT DAERAH

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BALANGAN NOMOR 09 TAHUN 2010 PERATURAN DAERAH KABUPATEN BALANGAN NOMOR 9 TAHUN 2010 TENTANG

Transkripsi:

B A B IV PENYELENGGARAAN TUGAS PEMBANTUAN Sebagaimana diamanatkan dalam Undang Undang Nomor 33 Tahun 2004, tentang perimbangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah bahwa yang dimaksudkan dana tugas pembantuan memiliki diskripsi sebagai berikut : Merupakan belanja kementerian/lembaga pusat Dipergunakan untuk membiayai pelimpahan tugas pembantuan kepada daerah dan/atau desa. Kepala Daerah memberitahukan rencana kerja dan anggaran yang berkaitan dengan kegiatan tugas pembantuan kepada DPRD saat pembahasan RAPBD. Dilaksanakan oleh SKPD yang ditunjuk oleh Kepala Daerah SKPD yang melaksanakan melaporkan kepada Kepala daerah kemudian dilaporkan ke Kementerian /lembaga. Semua barang yang diperoleh dari dana tugas pembantuan merupakan milik negara namun dapat dihibahkan kepada daerah. Dapat dipergunakan untuk membiayai kegiatan pembangunan maupun non fisik. Tidak memerlukan dana pendamping. Sedangkan menurut PP Nomor 3 tahun 2007 tentang Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Kepada Pemerintah, Laporan Keterangan Pertanggungjawaban Kepala Daerah kepada Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, dan Informasi Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah kepada Masyarakat, bahwa yang dimaksud Tugas Pembantuan adalah Penugasan dari Pemerintah Kepada daerah dan/atau desa dari pemerintah provinsi kepada Kabupaten/kota dan/atau desa serta dari pemerintah kabupaten/kota kepada Desa untuk melaksanakan tugas tertentu. Pemerintah Kabupaten Berau mendapatkan Tugas Pembantuan dari Pemerintah Pusat melalui beberapa Departemen yang langsung ditujukan ke Satuan Kerja Perangkat Daerah yang menangani tugas pembantuan. Pemberian tugas pembantuan dimaksudkan untuk meningkatkan efisiensi dan efektivitas penyelenggaraan pemerintahan, pengelolaan pembangunan, dan pelayanan umum. Tujuan pemberian Tugas Pembantuan adalah memperlancar pelaksanaan tugas dan penyelesaian permasalahan serta membantu pengembangan pembangunan bagi Daerah dan Desa. Tugas Pembantuan yang diberikan oleh Kabupaten kepada Desa mencakup sebagian tugas yang wajib dilaksanakan oleh Kabupaten meliputi pekerjaan umum, kesehatan, pendidikan LPPD Bupati Berau Tahun 2011 BAB-IV 1

dan kebudayaan, pertanian, perhubungan, industri dan perdagangan, penanaman modal, lingkungan hidup, pertanahan, koperasi dan tenaga kerja. A. Tugas Pembantuan yang diterima 1. Dasar Hukum Tugas Pembantuan merupakan amanat dari Peraturan Pemerintah Nomor 52 Tahun 2001, dan Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah. Tugas Pembantuan tercantum dalam Daptar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) yang merupakan implem entasi dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN), dari Departemen yang bersangkutan.dalam DIPA, selain tercantum Departemen yang memberikan tugas pembantuan, juga tercantum jumlah dan nomor DIPA, Kode Satuan Kerja, Unit yang menerima tugas pembantuan, program, kegiatan serta anggarannya. 2. Instansi Pemberi Tugas Pembantuan. Pada tahun 2011 ada 6 (tujuh) Departemen yang memberikan tugas pembantuan, yaitu 1) Kementrian Tenaga Kerja dan Transmigrasi RI,Ditjen Pembinaan Pengembangan Masyarakat di Kawasan Transmigrasi Jakarta Selatan. Program pengembangan wilayah strategis dan cepat tumbuh. I. Peningkatan Kapasitas sumber Daya Manusia dan Masyarakat di awasan Transmigrasi. Bantuan Pendidikan, Kesehatan,Pelayanan Sosial Budaya dan Mental Spiritual : Rp.122.550.000 Kelembagaan Kimtrans/KTM dan Masyarakat Mandiri : Rp. 67.200.000 II. Penyerasian Lingkungan di Kawasan Transmigrasi. Pemukiman Transmigrasi yang mandiri/ akan menjadi desa Mandiri Energi :Rp. 768.032.000 III. Dukungan Manajemen dan dukungan Teknis Lainnya Ditjen P2MKT. Layanan Perkantoran :RP. 143.810.000 Dokumen Perencanaan dan Pengelolaan Anggaran :RP. 33.300.000 Laporan Kegiatan dan Pembinaan :Rp. 102.500.000 2) Direktorat Jendral Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kementrian Dalam Negeri RI. Program Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintah Desa Kegiatan Peningkatan Kemandirian Masyarakat dan Pemerintah Desa LPPD Bupati Berau Tahun 2011 BAB-IV 2

Total Anggaran APBD Rp.1.390.000.000,00 Total Anggaran APBN RP.8.017.585.000,00 3) Departemen Pertanian Unit Organisasi Ditjen Hortikultura untuk : Dinas Pertanian Tanaman Pangan sebesar Program peningkatan Ketahanan Pangan Kegiatan Peningkatan Produksi,Produktivitas,dan Mutu Produk Pertanian,serta Pengembangan Kawasan (TP) Rp.675.000.000 Program Pengembangan Agribisnis IV. Program pengembangan Agribisnis :Rp. 854.625.000 4) Badan Ketahanan Pangan Program peningkatan ketahanan pangan V. Pengembangan desa mandiri pangan Administrasi kegiatan :Rp. 75.000.000 Penguatan Kelembagaan :Rp. 141.500.000 Penguatan modal usaha kelompok :Rp. 100.000.000 VI. Diversifikasi pangan Pameran/visualisasi/publikasi dan promosi :Rp. 25.000.000 Penguatan kelembagaan :Rp. 91.000.000 Program Peningkatan Kesejahteraan Petani VII. Penerapan dan pemantapan prinsip good governance penyelesaian daerah konflik, bencana alam Penanganan daerah rawan pangan :Rp. 25.000.000 3. Program/Kegiatan yang diterima dan pelaksanaannya Program dan Kegiatan Tugas Pembantuan di Kabupaten Berau pada tahun 2011 adalah sebagai berikut : Program dan Kegiatan Tugas Pembantuan Tahun 2011 Program Kegiatan Realisasi Pelaksanaan SKPD Program pengembangan wilayahn strategis dan cepat tumbuh 1. Fasilitas dukungan manajemen ketransmigrasian diwilayah cepat tumbuh 2. peningkatan kapasitas SDM, pemda dan masyarakat transmigrasi di wilayah strategis dan cepat tumbuh 3. pengembangan usaha ekonomi masyarakat transmigrasi wil.strategis dan cepat tumbuh. 4.fasilitas pengakhiran status bina permukiman transmigrasi di wil.strategis dan cepat tumbuh. Dinas tenaga kerja dan Transmigrasi LPPD Bupati Berau Tahun 2011 BAB-IV 3

Program peningkatan ketahan pangan Program peningkatan kesejahteraan petani 1. pengembangan desa mandiri pangan 2. diversifikasi pangan 1. penerapan dan pemantapan prinsip good governance, penyelesian daerah konflik, bencana alam/penanganan daerah rawan pangan.. Badan Ketahanan pangan Program peningkatan kesejahteraan petani Program pengembangan agribisnis Hortikultura /penanganan daerah rawan pangan. Program pengembangan agribisnis Dinas Pertanian Tanaman Pangan 4. Realisasi Pelaksanaan Program dan Kegiatan Sumber dan jumlah anggaran tugas pembantuan (Tahun 2010) No Program/ Kegiatan Anggaran Realisasi Sumber Dana 1 Dinas Pertanian Tanaman Pangan - Program pengembangan agribisnis 854.625.000 19.500.000 Dinas Pertanian dan - Program peningkatan kesejahteraan tanaman pangan petani/hortikultura 300.000.000 266.200.000 2 Badan Ketahanan Pangan dan PP Kab Berau Program peningkatan ketahanan pangan. 1.pengembangan desa mandiri pangan / - administrasi kegiatan. - penguatan kelembagaan - penguatan modal usaha kelompok 2.diversifikasi pangan - pameran/visulisasi/publikasi dan promosi. - penguatan kelembagaan Program peningkatan kesejahteraan petani/penerapan dan pemantapan prinsip good governance,penyelesaian daerah konflik,bencana alam. - Penanganan daerah rawan pangan 3 Program pengembangan wilayah strategis dan cepat tumbuh - fasilitas dukungan manajemen ketrans Migrasi 75.000.000 49.960.000 141.500.000 136.380.000 100.000.000 100.000.000 25.000.000 2.675.000 91.000.000 83.830.000 25.000.000.00 25.000.000 235.090.000 227.004.020 Badan Ketahanan pangan LPPD Bupati Berau Tahun 2011 BAB-IV 4

- peningkatan kapasitas SDM, Pemda dan masyarakat transmigrasi di wil.strategis dan 251.850.000 218.581.300 Dinas tenaga kerja cepat tumbuh. Dan -pengembangan usaha ekonomi masyarakat transmigrasi transmigrasi di wil.strategis dan cepat 113.850.000 113.850.000 tumbuh. - fasilitas pengakhiran status bina permukiman transmigrasi diwil.strategis dan 485.100.000 423.117.000 cepat tumbuh. Sumber data : BappedaKabupaten Berau dan SKPD terkait 5. Sumber dan Jumlah Anggaran yang digunakan Sumber dan jumlah anggaran yang dipergunakan dalam melaksanakan penyelenggaraan pemerintahan yang berkenaan dengan azas Tugas Pembantuan untuk tahun 2010 di masing masing SKPD di Kabupaen Berau, sebagai berikut: 1.Dians Pertanian Tanaman Pangan Tahun 2010, Jumlah Anggaran adalah Rp.1.154.625.000 (S atu Milyar seratus limapuluh empat juta enamratusduapuluh lima ribu rupiah) 2.Badan Ketahanan Pangan Tahun 2010, Jumlah Anggaran adalah Rp.457.500.000 (empat ratus lima puluh tujuh juta lima ratus ribu rupiah ) 3.Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Tahun 2010, Jumlah Anggaran adalah Rp.1.085.890.000 ( Satu milyar delapan puluh lima juta delapan ratus sembilan puluh ribu rupiah ) 6. Satuan Kerja Perangkat Daerah Yang Melaksanakan Dinas Pertanian Tanaman Pangan Badan Ketahanan Pangan dan Penyuluhan Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi 7. Jumlah Pegawai,Kualifikasi,Pendidikan,Pangkat dan Golongan Dinas Pertanian, jumlah Personil yang melaksanakan Tugas Pembantuan 9 orang, Badan Ketahanan Pangan,Jumlah Pegawai 92 Orang, Kualifikasi Pendidikan S2,3 Orang,SI/D34 54 Orang, D3 10Orang, dan SMA/SMU sebanyak 25 ) orang. LPPD Bupati Berau Tahun 2011 BAB-IV 5

Organisasi yang menangani tugas pembantuan antara laiin.kpa, PPK, Penandatangan SPM, Bendahara Pengeluaran, Pembantu bendahara ada 2 orang dan Bidang Pengawasan dan Pengendalian Pangan. Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi,jumlah pegawai yang melaksanakan tugas pembantuan sebanyak.43 orang PNS,sedangkan jkualifikasi pendidikan pangkat dan golongan telah dijelaskan pada prioritas Urusan Pilihan yang dilaksanakan poin.4. 8. Kondisi sarana dan prasarana yang digunakan Kondisi Sarana dan prasarana yang digunakan untuk tugas pembantuan belum memadai (masih Kurang). 9. Permasalahan Dan Solusi Beberapa permasalahan yang timbul dalam pelaksanaan tugas pembantuan yaitu : Terbatasnya SDM yang memadai untuk melaksanakan tahapan tahapan yang ada sesuai dengan anggaran yang ada. Terbatasnya waktu antara keluarnya DIPA dengan masa berakhirnya tahun anggaran. Terbatasnya sarana dan prasarana Sedangkan solusi yang dapat diberkan adalah : Mengupayakan koordinasi dan sinkronisasi dengan Pemerintah Pusat. Perlunya perencanaan kegiatan lebih matang, sehingga kegiatan dapat terlaksana sesuai dengan jadwal dan target yang telah ditentukan. Perlunya Peningkatan SDM melalui pendidikan dan latihan. B.Tugas Pembantuan yang diberikan 1. Dasar Hukum Sebagai dasar hukum dari pelaksanaan tugas Pembantuan oleh Pemerintah Kabupaten Berau untuk Badan Ketahanan Pangan dan Penyuluhan,Dinas Pertanian tanaman pangan dan Dinas Tenaga Kerja di Kabupaten Berau adalah : a. Keputusan Mentri Keuangan Republik Indonesia Nomor : 0415/01811.4/-/2010 tentang pengesahan Daftar isian Pelaksanaan Anggaran Tahunan 2010. b. Keputusan mentri Pertanian Nomor : 2440/Kpts/O.T.160/6/2009 tentang perubahan lampiran keputusan menteri Nomor : 1014/Kpts/KU.410/3/2009 tentang penetapan kuasa pengguna anggaran, pejabat pembuat komitmen, pejabat penguji tagihan/penandatanganan surat perintah membayar ( SPM ) dan Bendahara pengeluaran dana tugas pembantuan tahun anggaran 20090 pada SKPD Dinas/Badan/Kantor yang membidangi pengelolaan lahan dan air Provinsi dan Kabupaten/Kota di Provinsi Kalimantan Timur. LPPD Bupati Berau Tahun 2011 BAB-IV 6

2. Urusan Pemerintahan yang ditugas Pembantukan Kepada SKPD Tugas pembantuan yang diberikan oleh masing masing departemen kepada Pemerintah Daerah dilaksanakan oleh masing-masing Satuan Kerja Perangkat Daerah yang menerima tugas pembentuan tersebut. 3. Sumber dan Jumlah Anggaran Sumber dan jumlah anggaran yang dipergunakan dalam melaksanakan penyelenggaraan pemerintahan yang berkenaan dengan azas Tugas Pembantuan untuk tahun 2010 di masing masing SKPD di Kabupaen Berau, sebagai berikut: 1.Dians Pertanian Tanaman Pangan Tahun 2010, Jumlah Anggaran adalah Rp.1.154.625.000 (Satu Milyar seratus limapuluh empat juta enamratusduapuluh lima ribu rupiah) 2.Badan Ketahanan Pangan Tahun 2010, Jumlah Anggaran adalah Rp.457.500.000 (empat ratus lima puluh tujuh juta lima ratus ribu rupiah ) 3.Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Tahun 2010, Jumlah Total Anggaran adalah Rp.1.085.890.000 ( Satu milyar delapan puluh lima juta delapan ratus sembilan puluh ribu rupiah ). 4. Sarana dan prasaran Secara umum dapat dikatakan bahwa sarana dan prasarana yang dipergunakan cukup memadai untuk menunjang kinerja satuan kerja perangkat daerah pelaksana urusan pilihan. Dari ke tujuh SKPD yang melaksanakan urusan pilihan yaitu : Dinas Dinas Pertanian dan Peternakan; Dinas Perkebunan; Dinas Kehutanan; Dinas Pertambangan dan Energi; Dinas Pariwisata Dan Kebudayaan; Dinas Perikanan dan Kelautan; Dinas Perindustrian Perdagangan dan Koperasi; Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi seluruhnya telah memiliki Gedung Kantor Dinas di Ibukota Kabupaten Tanjung Redeb serta ada pula yang memiliki Kantor Cabang Dinas di beberapa Kecamatan. Sarana transportasi yang dimiliki oleh masing-masing SKPD dapat dipergunakan untuk menunjang kinerja yang terkait dengan kegiatan mobilitas di Kabupaten Berau LPPD Bupati Berau Tahun 2011 BAB-IV 7