PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BATU AKIK MARKET PLACE KIARA GEMSTONE

dokumen-dokumen yang mirip
Jurnal Algoritma Sekolah Tinggi Teknologi Garut Jl. Mayor Syamsu No. 1 Jayaraga Garut Indonesia

PENGEMBANGAN PERANGKAT LUNAK PEMESANAN TIKET TRAVEL BERBASIS WEB DAN MOBILE

RANCANG BANGUN APLIKASI E-COMMERCE DI OUTLET PERSIB HARDCORE MENGGUNAKAN METODE BERORIENTASI OBJEK

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGOLAHAN NILAI SISWA BERBASIS WEB DI SEKOLAH DASAR NEGERI SUKAGALIH V

RANCANG BANGUN APLIKASI SISTEM INFORMASI PERSEDIAN BARANG DI TB. INDAH JAYA BERBASIS DESKTOP

PERANCANGAN APLIKASI LAPORAN PENJUALAN JAM DI CV. DUTA SERVICE JAM BEKASI MENGGUNAKAN METODELOGI UNIFIED APPROACH

PENGEMBANGAN APLIKASI PELAYANAN ADMINISTRASI KEPENDUDUKANDI KANTOR KELURAHAN PATARUMAN KABUPATEN GARUT

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGELOLAAN DATA DI LINGKUNGAN OBJEK WISATA SITU BAGENDIT

Iis Oktaviani¹, Asri Mulyani²

PENGEMBANGAN APLIKASI PENCATATAN PERSEDIAAN OBAT MENGGUNAKAN METODOLOGI BERORIENTASI OBJEK DI APOTEK NUR GESIFA

PERANCANGAN APLIKASI REKAPITULASI RETRIBUSI PENDAPATA ASLI DAERAH DI DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN GARUT

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGELOLAAN DATA DI LINGKUNGAN OBJEK WISATA SITU BAGENDIT

Sekolah Tinggi Teknologi Garut Jl. Mayor Syamsu No. 1, Garut Indonesia

PEMBUATAN APLIKASI PENGOLAHAN DATA PENJUALAN TIKET UNTUK UNIT PELAKSANA TEKNIS DAERAH OBJEKWISATA ALAM DENGAN DAYA TARIK DANAU DI KABUPATEN GARUT

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI KEPENDUDUKAN BERBASIS WEB

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI NILAI AKADEMIK SISWA BERBASIS WEB DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGRI III GARUT

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK SISTEM INFORMASI REKAM MEDIS BERBASIS CLIENT-SERVER STUDI KASUS KLINIK CIPANAS

Perancangan Aplikasi Penjualan Sparepart Pada Bengkel Fajar Motor Menggunakan Metode Berorientasi Objek

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA NIKAH CERAI DI KANTOR URUSAN AGAMA KECAMATAN LEUWIGOONG GARUT

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA RUJUKAN PASIEN UNTUK PUSKESMAS PEMBANGUNAN GARUT

RANCANG BANGUN APLIKASI VALIDASI IJIN TRAYEK ANGKUTAN DI DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN GARUT

Jurnal Algoritma Sekolah Tinggi Teknologi Garut Jl. Mayor Syamsu No. 1 Jayaraga Garut Indonesia

Perancangan Sistem Pengolahan Data Presensi Pegawai Memanfaatkan Teknologi Fingerprint Di Sekolah Tinggi Teknologi Garut

PENGEMBANGAN APLIKASI KEPEGAWAIAN KELURAHAN BERBASIS WEB MENGGUNAKAN UNIFIED APPROACH

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI KSP DI KPRI MAKMUR SEJAHTERA BERBASIS DESKTOP

PENGEMBANGAN APLIKASI PENCARIAN LOKASI OBJEK WISATA TERDEKAT DI KABUPATEN GARUT BERBASIS ANDROID

RANCANG BANGUN APLIKASI SURAT IZIN PENGUSAHAAN ANGKUTAN DI DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN GARUT

PEMBUATAN APLIKASI PENGOLAHAN DATA PENJUALAN TIKET UNTUK UNIT PELAKSANA TEKNIS DAERAH OBJEKWISATA ALAM DENGAN DAYA TARIK DANAU DI KABUPATEN GARUT

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN BARANG MASUK DAN BARANG KELUAR (Studi Kasus di PD Sumber Sayur)

Jurnal Informatika Sekolah Tinggi Teknologi Garut Jl. Mayor Syamsu No. 1 Jayaraga Garut Indonesia

IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI KEUANGAN SISWA BERBASIS SMS GATEWAY DI SMK MUHAMMADIYAH 2 KADUNGORA Ahmad Nurul Hak 1, Cepy Slamet 2, Rina Kurniawati 3

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI INVENTORI SUKUCADANG PADA PERSEROAN TERBATAS PRIMAJASA PERDANA RAYA UTAMA DENGAN METODE BERORIENTASI OBJEK

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI TRANSAKSI PENJUALAN RUMAH

Kata Kunci - Pembayaran Dana Insentif Pegawai, Sistem Informasi, UML

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN DI PESANTREN PERSIS 99 RANCABANGO

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS SEBARAN TEMPAT RISET TEKNOLOGI INFORMASI DI KOTA GARUT

PENGEMBANGAN APLIKASI DAFTAR KELUHAN PELANGGAN INTERNET DI PT. RAHAJASA MEDIA INTERNET (CABANG GARUT)

Rizki Maulana Syaban 1, H. Bunyamin 2

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK PENDISTRIBUSIAN LIQUIFIED PETROLEUM GAS (LPG) DI PT. DENAS SHANTIKA PERKASA

PENGEMBANGAN FITUR PERHITUNGAN LABA RUGI DARI SISTEM INFORMASI PENJUALAN PAKAIAN BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN IZIN PRAKTEK KERJA LAPANGAN UNTUK SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN SECARA ONLINE DI STT GARUT

PERANCANGAN APLIKASI LAPORAN LABA RUGI MENGGUNAKAN METODE BERORIENTASI OBJEK

PENGEMBANGAN APLIKASI PENCATATAN NIKAH DI KANTOR URUSAN AGAMA KECAMATAN CIKAJANG GARUT

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN PENETAPAN SIDANG BERBASIS SMS GATEWAY DI PENGADILAN AGAMA GARUT

PENGEMBANGAN FITUR PENGOLAAN DATA PIUTANG DAN PEMESANAN BARANG UNTUK APLIKASI PENJUALAN BARANG BERBAHAN KULIT

PERANCANGAN APLIKASI REKAM MEDIS KLINIK BERSALIN BAITURRAHMAN MENGGUNAKAN METODE OBJECT ORIENTED

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Rancang Bangun Sistem Informasi Ekstrakurikuler di Madrasah Aliyah Negeri 1 Garut Berbasis Web

PENGEMBANGAN APLIKASI PENJUALAN SPAREPART DI BENGKEL ANUGRAH JAYA MOTOR BERBASIS DESKTOP

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

E-COMMERCE BARANG ELEKTRONIK MENGGUNAKAN METODE WATERFALL (STUDY KASUS: TOKO MITRA ELEKTRONIK LAMPUNG)

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

PENGEMBANGAN APLIKASI WEB UNTUK PENGAJUAN CUTI PEGAWAI SECARA ONLINE. Gandana Akhmad Syaripudin 1, Rinda Cahyana 2

PENGEMBANGAN FITUR PEMESANAN ONLINE UNTUK APLIKASI PEMINJAMAN BUKU PERPUSTAKAAN

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN DAN PENJUALAN BARANG DI PERUSAHAAN DAGANG DODOL JUWITA GARUT BERBASIS DEKSTOP

SISTEM INFORMASI PENJUALAN JAM TANGAN BERBASIS WEB PADA SINGAPORE WATCH TLOGOSARI SEMARANG

RANCANG BANGUN APLIKASI PENGELOLAAN SURAT DI DESA TANJUNG KAMUNING

PERANCANGAN WEBSITE GALERI PESANTREN PERSATUAN ISLAM 99 RANCABANGO KABUPATEN GARUT

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. yang utuh ke dalam bagian-bagian komponennya dengan maksud untuk

Pengembangan Aplikasi Pengendalian Skripsi Berbasis Android Untuk Mahasiswa Dan Dosen

PENGEMBANGAN APLIKASI PENJUALAN DAN PEMBELIAN BAHAN BANGUNAN DI TOKO BAGJA JAYA MENGGUNAKAN METODOLOGI WATERFALL

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA SANTRI DI PONDOK PESANTREN ASH-SHOFI BERBASIS WEB

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN DAN PENJUALAN BARANG DI PERUSAHAAN DAGANG DODOL JUWITA GARUT BERBASIS DEKSTOP

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI SURAT PERINTAH PEREJALAN DINAS (SPPD) DI BALAI PRODUKSI DAN PENGUJIAN ROKET PAMEUNGPEUK MENGGUNAKAN NETBEANS

Perancangan Ecommerce Pada Toko Online Butik Maira Karawang

PERANCANGAN APLIKASI PENYEWAAN SARANA DAN PRASARANA DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 3 GARUT

MEMBANGUN E-COMMERCE UNTUK MENINGKATKAN JARINGAN PEMASARAN KERAJINAN KAIN KHAS PALEMBANG

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA TERNAK DI PERUSAHAAN DAGANG PERUSAHAAN PENGENGEMBANGAN USAHA TERNAK INDONESIA (PD.

BAB IV PERANCANGAN SISTEM

RANCANG BANGUN APLIKASI BANK SOAL PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI GARUT

PENGEMBANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI REGISTER KEPENDUDUKAN PADA BAGIAN PINDAH DATANG PENDUDUK DI KELURAHAN LEBAKJAYA

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi saat ini telah menciptakan jenis-jenis dan

BAB VI : PENUTUP 6.1 Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENYEWAAN LAPANG DI SUDIRMAN FUTSAL

PENGEMBANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA RENTAL DVD DI ALPHA DVD RENTAL BUNGBULANG

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PRODUK KOPI PADA UD. TIARA GLOBAL COFFEE BERBASIS WEB

PENGEMBANGAN APLIKASI PENJUALAN OBAT APOTIK ADI SEHAT BERBASIS E-COMMERCE

BAB III ANALISA SISTEM

Jurnal Algoritma Sekolah Tinggi Teknologi Garut Jl. Mayor Syamsu No. 1 Jayaraga Garut Indonesia

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENJUALAN AKSESORIS HANPHONE BERBASIS WEB PADA DAZZLE CELLULAR SEMARANG

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

PERANGKAT LUNAK PENJUALAN BERBASIS WEB (E-COMMERCE) DI PETERNAKAN AYAM HIAS PARENGNA

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

Gambar 4-1 Use Case Diagram Website Tabel 4-1 Skenario Use Case melihat web

IMPLEMENTASI E-COMMERCE BUSINESS TO COSTUMER (B2C) SEBAGAI SOLUSI PENJUALAN KOMPUTER PADA IT SOLUTION BANJARMASIN BERBASIS WEB.

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA CV. SINAR JAYA

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI E-COMMERCE PADA RUMAH SONGKET PUSAKO MINANG PANDAI SIKEK

ISBN: SNIPTEK 2016 SISTEM INFORMASI PENJUALAN KAWAT BERBASIS WEB PADA CV. GIVRO MULTI TEKNIK

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA SANTRI DI PONDOK PESANTREN ASH-SHOFI BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEB PADA USANTEX

RANCANG BANGUN APLIKASI PENGOLAHAN SURAT IZIN PERCERAIAN BAGI PEGAWAI NEGERI PADA KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA DI POLRES GARUT

Gambar 4.1 Flowchart

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB I PENDAHULUAN. pemerintahan atau perusahaan, misalnya apotek. komputer telah menjadi alat yang

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI TRANSAKSI TABUNGAN BANK SAMPAH GARUT

BAB IV ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM. diusulkan dari sistem yang ada di Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota

SISTEM INFORMASI PENJUALAN ONLINE SEPATU PADA TOKO STARS SHOP MEDAN

RANCANG BANGUN APLIKASI PENGOLAHAN SURAT PERNYATAAN MASIH MENGAJAR DI LEMBAGA PENDIDIKAN MA ARIF GARUT

Transkripsi:

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BATU AKIK MARKET PLACE KIARA GEMSTONE Miftah Syaeful Backtiar 1, Asep Deddy Supriatna 2 Jurnal Algoritma Sekolah Tinggi Teknologi Garut Jl. Mayor Syamsu No. 1 Jayaraga Garut 44151 Indonesia Email :jurnal@sttgarut.ac.id 1 1306080@sttgarut.ac.id 2 asepdeddy@sttgarut.ac.id Abstrak - Perancangan E-commerce Kiara Gemstone adalah salah satu bentuk pengembangan sistem dalam teknologi informasi untuk meningkatkan kualitas pelayanan informasi maupun transaksi penjualan produk Kiara Gemstone kepada pelanggan. Aplikasi ini dapat mengakomodasi kebutuhan transaksi dan dapat memudahkan pelanggan untuk membeli produk dengan cepat, sehingga dapat meningkatkan transaksi untuk memperluas wilayah penjualan produk Kiara Gemstone. Sistem berbasis web ini dapat mengalihkan informasi mengenai produk yang dibutuhkan dengan kemudahan akses bagi konsumen atau pelanggan yang memerlukannya. Metode perancangan sistem yang digunakan dalam tugas akhir ini merupakan metodologi berorientasi objek yaitu Unfied Approach (UA) dikemukakan oleh Bahrami (1999) yang terdiri dari tahapantahapan Object Orientred Analiysis (OOA) dan Objek Oriented Design (OOD), dan menggunakan Unified Modeling Language (UML) untuk memodelkan kebutuhan sistem. Tahapan-tahapan yang dilalui dalam proses analisis dan perancangan sistem di antaranya, identifikasi aktor, pengembangan activity diagram, pengembangan use case diagram, pengembangan interaction diagram, pengembangan sequence diagram dan collaboration diagram, pengembangan class diagram, perancangan layer akses, dan perancangan layar antarmuka. Dari hasil penyusunan ini, akhirnva dapat ditarik kesimpulan bahwa aplikasi penjualan berbasis web ini dapat mengakomodasi kebutuhan dalam bertransaksi dan menjadi alat untuk memperluas wilayah pemasaran produk Kiara Gemstone. Kata Kunci :E-Commerce,Unified Approach (UA), Object Oriented Analisis, Object Oriented Design (OOD), Unified Modeling Language (UML) I. PENDAHULUAN E-Commerce merupakan proses transaksi jual beli yang dilakukan melalui internet dimana website digunakan sebagai wadah untuk melakukan proses bisnis yang menghubungkan antara perusahaan, konsumen dan komunikasi tertentu. Hal ini bisa atau dapat dilakukan melalui cara transaksi secara bersamaan atau sering kali disebut dengan istilah elektronik. Berbicara mengenai gaya hidup artinya berbicara mengenai trend yang mengikuti perkembangan zaman. Tidak bisa dihindarkan keberadaan perhiasan sebagai pernak-perniknya. Seperti cincin, kalung, gelang, anting dan sejenisnya. Perhiasan bukan hanya emas dan perak, namun ada juga beberapa perhiasan yang terbuat dari batu mulia atau batu permata yang lebih dikenal sebagai batu akik. Akhir-akhir ini, trend memakai perhiasan yang dihiasi batu akik sedang marak di kalangan masyarakat luas dan juga kaum muda terutama di kabupaten Garut Kiara Gemstons merupakan usaha kecil menengah yang bergerak di bidang pembuatan dan penjualan Batuk Akik. Kiara Gemstons telah berdiri sejak bulan Januari 2014. Batu akik yang dijual berupa jenis panca warna, ciangeul, cincau, dan lain lain. Keuntungan dibuatnya web berbasis e- commerce berbagai kendala terhadap penjualan batu akik secara offline dapat teratasi dengan baik. Hal ini juga dapat mengatasi masalah yang sering kali terjadi seperti kerusakan dan kehilangan

ISSN : 2302-7339 Vol. 12 No. 1 2015 dalam melakukan pencatatan data pesanan dan penjualan batu akik secara manual, serta kendala dalam aspek area geografis, dimana konsumen dari lokasi yang jauh dapat terlayani dengan baik, keuntungannya seorang konsumen tidak mesti datang ke tempat penjual, pemesanan dan transaksi hanya cukup dilakukan di depan komputer yang sudah terhubung ke jaringan fasilitas internet. Sebelumnya sudah ada penelitian mengenai sistem informasi penjualan berbasis web Harun [1] dengan tema sistem informasi penjualan buku berbasis website pada toko standard book seller pacitan, pada penelitian ini belum adanya keamanan sistem, dan harga barang tidak dibuat secara hystorial dan perproduk. Sedangkan pada penelitian sekarang lebih memaksimalkan keamanan system yang telah ada dan harga barang dapat dibuat secara hystorial pertanggal dan perproduk. Dari pemaparan masalah tersebut di atas, maka penulis sebagai peneliti akan merancang suatu web berbasis market place yang akan diterapkan pada kiara gemstons. Dengan adanya web ini kiranya dapat membantu perusahaan dalam mengelola penjualan, dan mampu mengurangi berbagai permasalah yang pernah terjadi sebelumnya, seperti kerusakan maupun kehilangan dalam proses pencatatan data pesanan batu akik yang sebelumnya dilakukan secara manual. Selain itu juga dengan dibuatnya web ini diharapkan banyak pengunjung yang mengunjunginya, sehingga transaksi penjualan batu akik dapat meningkat dengan baik. Hal ini menjadi suatu keuntungan yang di dapat perusahaan itu sendiri. Perancangan aplikasi web berbasis market place ini diharapkan dapat membantu transksi penjualan batu akik di kiara gemstons, dan memberikan informasi yang detail pada masyarakat terhadap jenis batu akik yang dijual. Dengan mempertimbangkan kondisi yang sudah dijelaskan sebelumnya, maka pada laporan Tugas Akhir ini akan diambil suatu judul PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BATU AKIK MARKET PLACE KIARA GEMSTONE II. TINJAUAN PUSTAKA A. Sistem Informasi Berdasarkan definisi sistem dan definisi informasi yang telah disebutkan diatas danmenurut [4]: sistem informasi adalah suatu sistem didalam suatu organisasi yang mempertemukan kebutuhan pengolahan transaksi harian,mendukung operasi, berisfat manajerial dan kegiatan strategi dari suatu organisasi dan menyediakan pihak luar tertentu dengan laporan-laporan yang diperlukan. B. Rekayasa Perangkat Lunak Rekayasa merupakan analisis, desain, konstruksi, verifikasi, dan manajemen kesatuan teknik (atau sosial). Perangkat lunak merupakan: 1. perintah (program computer) yang bila dieksekusi memberikan fungsi dan unjuk kerja seperti yang diinginkan, 2. struktur data yang memungkinkan program memanipulasi informasi secara proporsional, dan dokumen yang menggambarkan operasi dan kegunaan program, [1] C. Object Oriented Database Basis data berorientasi objek diusulkan untuk mempertemukan kebutuhan aplikasi-aplikasi yang kompleks. Pendekatan basis data berorientasi objek menawarkan fleksibilitas untuk menangani beberapa kebutuhan tanpa dibatasi tipe data serta Query yang umum dijumpai pada basis data relasional, [5] D. Basis Data (Database) Menurut [1], basis data adalah kumpulan data yang saling berhubungan yang merefleksikan fakta-fakta yang terdapat di organisasi, Dari pengertian diatas dapat disimpulkan bahwa basis data merupakan kumpulan data (arsip) yang saling berhubungan yang merefleksikan faktafakta yang terdapat di organisasi dan disimpan dalam bentuk penyimpanan elektronis. http://jurnal.sttgarut.ac.id 2

Jurnal Algoritma Sekolah Tinggi Teknologi Garut E. Pengertian Website Menurut Budi Irawan dalam buku Jaringan Komputer website adalah tempat penyimpanan data dan informasi dengan berdasarkan topic tertentu. Diumpamakan situs web ini adalah sebuah buku yang berisi topic tertentu. Website atau Situs Web juga merupakan kumpulan dari halamanhalaman web yang saling berkaitan didalam website tersebut. F. PHP PHP adalah bahasa scripting server-side,yang pemrosesan datanya dilakukan pada sisi server.sederhananya, server yang akan menerjemahkan skrip program, baru kemudian hasilnya akan dikirim kepada client yang melakukan permintaan, Presetyo (2004 : 76). III. METODE PENELITIAN A. Metode Pengumpulan Data Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: a. Wawancara Wawancara (interview) yaitu suatu model data dengan tanya jawab secara langsung kepada pegawai kiara gemstons untuk mengetahui tentang sistem masa depan yang belum dan ingin dikembangkan. b. Studi Literatur Pengumpulan data dengan cara mengumpulkan literatur, jurnal, buku panduan dan bacaan-bacaan yang berhubungan dengan judul penelitian c. Observasi Teknik pengumpulan data dengan mengadakan penelitian dan peninjauan langsung terhadap permasalahan yang diambil. B. Metode Perancangan Sistem a. Tahap Analisis 1. 1 Tahap Analisis Unified Approach (UA), [3] 1. Identifikasi Aktor Tahap menganalisis aktor yang akan berinteraksi dengan system 2. Pengembangan Diagram Use Case dan Diagram Aktifitas Tahap yang menggambarkan alur kerja sistem dalam diagram aktifitas danmenggambarkan interaksi antara user dengan sistem dalam diagram use case. 3. Pengembangan Diagram Interaksi Diagram interaksi yang digunakan adalah sequence diagram, dalam diagram ini digambarkan interaksi antar objek dalam sistem melalui pesan yang dikirimkan dari objekyang satu ke objek yang lain. 4. Identifikasi Kelas-kelas, relasi, atribut dan method Proses mengidentifikasi kelas, relasi, atribut dan method dalam sistem berdasarkan proses sebelumnya. 5. Pemeriksaan terhadap tahap sebelumnya. 3 2015 Jurnal STT-Garut All Right Reserved

ISSN : 2302-7339 Vol. 12 No. 1 2015 Proses pemeriksaan terhadap hasil akhir tahap analisis. Bila terdapat kesalahan makakembali ke tahap awal analisis bila hasilnya benar maka tahap analisis selesai. b. Tahap Perancangan Gambar 2 Tahapan Perancangan UA [3] 1. Perancangan kelas, asosiasi, metode dan atribut Pada tahap ini dilakukan perancangan dan pemeriksaan atribut, method dan visibilitasnya terhadap kelas-kelas yang telah teridentifikasi. 2. Menyaring UML Class Diagram Proses menyaring diagram kelas mulai dari kelas, asosiasi, atribut serta method-nya. Tahap ini difokuskan pada penggambaran method yang ada dengan activity diagram. 3. Perancangan Layer Akses dan Layer Antarmuka Proses merancang Layer akses dan Graphic User Interface (GUI) berdasarkan pada class diagram yang telah dirancang sebelumnya. 4. Pengujian Proses terakhir dari perancangan sistem adalah melakukan pengujian terhadap sistem. Apakah telah memenuhi kebutuhan atau masih terdapat kekurangan. Bila masih ada kekurangan maka dilakukan perbaikan. IV. HASIL DAN PEMBAHASAN A. Identifikasi Use Case Use Case Diagram Kiara Gemstone Login Pemasaran Pelanggan Pemesanan Admin Mengelola pesanan Pembayaran Bank Laporan Gambar 3 Use Case Pemilik B. Perancangan Kelas http://jurnal.sttgarut.ac.id 4

Jurnal Algoritma Sekolah Tinggi Teknologi Garut Admin username password ubah() Data Product _category _produk harga deskripsi image stok ubah() Kategori Produk category Detail() Pesan() Pembayaran Keranjang Belanja _keranjang *_produk id_session tgl_keranjang qty selesai() Pesan _pemesanan id_produk alamat email phone status jumlah_beli tanggal jasa_kirim id_pemesanan _produk jumlah_transper tgl_transper no_resi Pelanggan alamat email tlp +pesan() +bayar() Laporan Nama_pemesan Nama_produk Alamat_pemesan Telepon Jumlah_pesanan Jasa_kirim no_resi Gambar 4 Class Diagram Tahap perancangan Tampilan() print() C. Perancangan Sistem 1. Perancangan Layer Akses dan Layer antarmuka Gambar 5 Perancangan Layer Akses 5 2015 Jurnal STT-Garut All Right Reserved

ISSN : 2302-7339 Vol. 12 No. 1 2015 Admin username password ubah() Data Produk _category _produk harga deskripsi image stok ubah() Kategori Produk category Login Kategori produk Data produk Keranjang Belanja _keranjang *_produk id_session tgl_keranjang qty keluar Pesan _pemesanan id_produk alamat email phone status jumlah_beli tanggal jasa_kirim Pembayaran id_pemesanan _produk jumlah_transper tgl_transper no_resi Keranjang belanja Pesan Laporan Halaman Utama Toko Pembayaran Laporan Nama_pemesan Nama_produk Alamat_pemesan Telpon Jumlah_pesanan Jasa_kirim no_resi Tampilan() print() Pelanggan Nama ALamat email telpon Order_product() Pembayaran() Gambar 6 Perancangan Layer Antarmuka 2. Perancangan Antarmuka SISTEM INFORMASI PENJUALAN BATU AKIK BERANDA PROFIL TOKO KATEGORI PRODUK INFO BELANJA KERANJANG BELANJA PEMESANAN KONFIRMASI PEMBAYARAN PEMBAYARAN Gambar 7 Struktur Menu http://jurnal.sttgarut.ac.id 6

Jurnal Algoritma Sekolah Tinggi Teknologi Garut Header Beranda Profil Toko Kategori produk Info Belanja Column 1 Column Login 1 Admin Selamat Datang User Password Info Bank Produk Terbaru Column 1 Jasa pengiriman Cara Belanja Gambar 8 Perancangan Tampilan Halaman utama web V. KESIMPULAN Berdasarkan hasil kajian dan tinjauan pustaka yang ada, kesimpulan yang diambil dari hasil analisis dan perancangan system informasi penjualan Batu Akik Kiara Gemston adalah sebagai berikut: 1. Penelitian ini sudah berhasil merancang sistem informasi penjualan batu akik Kiara Gemstone sesuai dengan tujuan. 2. Apikasi e-commerce KiaraGemstone ini dapat meningkatkan transaksi untuk memperluas wilayah penjualan produk Kiara Gemstone, proses pemasaran melalui media internet, sehingga pelanggan selalu mendapatkan informasi terbaru mengenai produk Kiara Gemstone. 3. Dengan adanya apikasie-commerce Kiara Gemstone yang dibangun ini dapat membantu pengelola/admin dalam mengelola data transaksi penjualan sehingga data penjualan akan lebih aman tersimpan di database. 4. Dengan adanya Sistem Informasie-Commerce ini maka pelanggan dapat dengan mudah melakukan proses pemesanan produk yang ditawarkan melalui website sehingga pelanggan dapat melakukan proses pemesanan barang. Serta memudahkan pelanggan untuk melakukan transaksi jual beli. 5. Metodologi pendekatan berorientasi objek dengan Unified Approach (UA) dari Ali Bahrami (1999) dapat diterapkan dalam perancangan system informasi market place untuk menunjang produk Kiara Gemstone ini. DAFTAR PUSTAKA [1]. Al-Rosyid, Harun, Sistem informasi penjualan buku berbasis website pada toko buku standard book seller pacitan, UNSA ISSN: 2302-5700 [2]. Haryanto, Pemograman Database MySQL dengan MS Visual FoxPro 8.0, Elex Media Komputindo, Jakarta,2004. [3]. Bahrami, Ali. Object Oriented Systems Development, Irwin-McGraw-Hill, Singapore, 1999. [4]. Jogiyanto, HM. Analisis Dan Desain Sistem Informasi : Pendekatan Terstruktur Teori Dan Praktik Aplikasi Bisnis, Andi, Yogyakarta, 2005. 7 2015 Jurnal STT-Garut All Right Reserved

ISSN : 2302-7339 Vol. 12 No. 1 2015 [5]. Nugroho, Adi, Analisis dan Perancangan Sistem Informasi dengan Metodologi Berorientasi Objek, Informatika, Bandung, 2005. http://jurnal.sttgarut.ac.id 8