KERANGKA ACUAN KEGIATAN PENGADAAN TRAKTOR KANTOR KETAHANAN PANGAN DAN PENYULUHAN KABUPATEN KUTAI BARAT TAHUN 2015 BAB I URAIAN PEKERJAAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Adendum Dokumen Pengadaan Nomor : 04.A/PAN-UPTD.TIM/V/2012 tanggal 31 Mei 2012

Suzuki menghadirkan kendaraan semi bonnet ini menjadi beberapa varian sesuai dengan fungsi dan kebutuhan, antara lain; APV (tipe GA & GE).

PENGADAAN EKSKAVATOR MINI

Hasil Rapat: Risalah penjelasan Dokumen Pengadaan dan spesifikasi teknis sebagai berikut :

PANITIA PELELANGAN UMUM DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA JAMBI TAHUN ANGGARAN 2012

PEMERINTAH KOTA PEKANBARU SEKRETARIAT DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH Jl. Arifin Achmad No. 39 Telp (0761) 21661, Pekanbaru

PEMERINTAH KABUPATEN ROKAN HULU UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP) Jl. Tuanku Tambusai Km 4 Komplek Perkantoran Pemda, Pasir Pengaraian

MARABUNTA MACHINDO Hydraulic and Hard Chrome Specialist CNC Miling and CNC Lathe

Jalan Erlangga No. 161 Sidoarjo Telp. : (031) Faks. : (031)

Analisa Teknis Pemilihan Packing set pada Mesin Diesel Reverse Engineering

LAPORAN PENDAHULUAN PENGADAAN MESIN SPEEDBOAT PENUNJANG PEMANTAUAN

15 Traktor. Bajak Piring Dua Sisi - Disc Harrow. 15 Traktor Galaxy 304 : 30 HP, 4WD. Bajak Singkal - Share Plough. 16 Traktor Galaxy 404 : 40 HP, 4WD

29 2. Menyiapkan alat-alat yang dibutuhkan untuk uji coba vapoor lock seperti, alat pengukur tekanan atau pressure gauge, dongkrak dan peralatan pendu

LAMPIRAN PRINSIP KERJA MESIN DIESEL. Sumber. kerja motor diesel.com

BAB III METODE PENELITIAN

Praktikum Mesin-Mesin Fluida 2013 PENUNTUN PRAKTIKUM MESIN MESIN FLUIDA DISUSUN OLEH: MUHAMMAD HASBI, ST., MT

KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA REPUBLIK INDONESIA SEKRETARIAT JENDERAL

New Mitsubishi Colt Diesel FE 71 L Ekstra Panjang, Ekstra Untung - Sahabat Bisnis Sejati Terbaru untuk Indonesia!

METODOLOGI PENELITIAN

Prediksi Performa Linear Engine Bersilinder Tunggal Sistem Pegas Hasil Modifikasi dari Mesin Konvensional Yamaha RS 100CC

TRAKTOR RODA-4. Klasifikasi. trakor roda-4. Konstruksi. Penggunaan traktor di pertanian

HANDTRACTOR QUICK BOXER G1000

BAB III METODE PENELITIAN. stand cutting Turbocharger sebagai berikut : 1. Tempat pembuatan Alat : Klaten

SPESIFIKASI MITSUBISHI

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN Nomor : PL

BAB IV PERHITUNGAN HIDRAULIK

BAB III ANALISIS SISTEM SUSPENSI DEPAN

GLA 200 Urban. GLA 200 Sport.

P E N G A D A A N B A B Y R O L L E R L O K A S I P E K E R J A A N : S A N G A T T A

PREDIKSI PERFORMA LINEAR ENGINE BERSILINDER TUNGGAL SISTEM PEGAS HASIL MODIFIKASI DARI MESIN KONVENSIONAL YAMAHA RS 100CC

BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA. 4.1 Pengujian Torsi Mesin Motor Supra-X 125 cc

Analisa Penerapan Mesin Hybrid Pada Kapal KPC-28 dengan Kombinasi Diesel Engine dan Motor Induksi Yang Disuplai Dengan Batterai

Studi perbandingan teknik dan ekonomis sistem transmisi mekanik dan hidrolis pada SRP(steerable rudder propeller) kapal tug boat 2x 600 hp

ANALISIS PERBANDINGAN PENGGUNAAN BAHAN BAKAR SOLAR DAN BIODIESEL B20 TERHADAP PERFORMANSI ENGINE VOLVO D9B 380

Perencanaan Water Jet Sebagai Alternatif Propulsi Pada Kapal Cepat Torpedo 40 M Untuk Meningkatkan Kecepatan Sampai 40 Knot

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

III. METODOLOGI PENELITIAN. Alat-alat dan bahan yang digunakan dalam proses pengujian ini meliputi : mesin

SURAT PERINTAH KERJA Nomor:01/PPK/PL/VI/2016 PENGADAAN PERALATAN DAN FASILITAS PERKANTORAN PENGADILAN AGAMA BANTAENG

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN HASIL UJI DAN PERHITUNGAN MENGETAHUI KINERJA MESIN MOTOR PADA KENDARAAN GOKART

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

PERPANJANGAN PENGUMUMAN PELELANGAN SEDERHANA DENGAN PASCAKUALIFIKASI Nomor : 0985.Pm/612/UPGRK/2014

III.METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan mulai 26 Januari sampai 14 mei 2012 di Laboraorium

ANALISA PERBANDINGAN PERFORMANSI SINGLE DAN DOUBLE TURBOCHARGER PADA CUMMINS ENGINE K50 SERIES

RANCANG BANGUN DAN PEMBUATAN PROTOTYPE RIG LEMIGAS

BAB II LANDASAN TEORI

PT. Starindo Cleaning Technologies PRODUCT CATALOG

KAJIAN AWAL HIBRIDISASI TOYOTA SOLUNA DENGAN KONFIGURASI PARALLEL HEV

Presentasi P3 Tugas Akhir Lb Laboratorium Marine Power Plant

Adendum Dokumen Pengadaan Nomor : 04.C/PAN-UPTD.TIM/V/2012 tanggal 31 Mei 2012

PENGUJIAN DAN METODA PENGUKURAN UNJUK KERJA TRAKTOR RODA EMPAT *) FX Lilik Tri Mulyantoro, Joko Pitoyo, Koes Sulistiadji **) RINGKASAN

Penurunan Rating Tegangan pada Belitan Motor Induksi 3 Fasa dengan Metode Rewinding untuk Aplikasi Kendaraan Listrik

BAB IV DATA DAN ANALISA

JTM. Volume 01 Nomor 02 Tahun 2013, Pengaruh Variasi Sudut Sudu Turbo Cyclone Terhadap Unjuk Kerja Pada Kendaraan Honda Civic SR4

BAB III METODE PENELITIAN

PT. AGUSTA MITRA SUKSES

Kriteria Roda Besi Standar Roda Besi Modifikasi Roda Besi Lengkung. Bahan Pembuat Rim Besi Behel Ø 16 mm Besi Behel Ø 16 mm Besi Behel Ø 16 mm

BAB V ANALISA AKHIR. pengujian Dynotest dan Uji Konsumsi Bahan Bakar Pada RPM Konstan untuk

STANDAR LATIHAN KERJA DAFTAR MODUL

Tujuan Pengkajian. Tinjauan Pustaka. Tinjauan Pustaka TUGAS AKHIR KONVERSI ENERGI

Performansi Sepeda Motor Empat Langkah Menggunakan Bahan Bakar dengan Angka Oktan Lebih Rendah dari Yang Direkomendasikan

BAB III METODE PENELITIAN

Uji Eksperimental Pertamina DEX dan Pertamina DEX + Zat Aditif pada Engine Diesel Putaran Konstan KAMA KM178FS

BAB III METODE PENELITIAN

UNIT LAYANAN PENGADAAN BARANG/JASA SEKRETARIAT DAERAH PROVINSI KEPULAUAN RIAU TAHUN ANGGARAN 2010 RISALAH AANWIJZING

PERHITUNGAN HEAT GENERATION MECHANICAL SEAL PADA POMPA SENTRIFUGAL 019P111A JENIS OVERHUNG DI PT. PERTAMINA (PERSERO) REFINERY UNIT IV CILACAP

Oleh Fretty Harauli Sitohang JURUSAN TEKNIK SISTEM PERKAPALAN FAKULTAS TEKNOLOGI KELAUTAN ITS

POKJA DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN UNIT LAYANAN PENGADAAN KAB. BATANG TH.2012

Optimasi Daya dan Torsi pada Motor 4 Tak dengan Modifikasi Crankshaft dan Porting pada Cylinder Head

PEMBAHASAN. 1. Mean Effective Pressure. 2. Torque And Power. 3. Dynamometers. 5. Specific Fuel Consumption. 6. Engine Effeciencies

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Oleh : Endiarto Satriyo Laksono Maryanto Sasmito

FUNGSI TRANSMISSI 1. MEMILIH PERBANDINGAN KECEPA KECEP T A AN

Permasalahan. - Kapasitas terpasang 7,10 MW - Daya mampu 4,92 MW - Beban puncak 31,75 MW - Defisit daya listrik 26,83 MW - BPP sebesar Rp. 1.

ANALISA PENGARUH FLYWHEEL DAN FIRING ORDER TERHADAP PROSES KERJA MESIN DIESEL

BAB III PEMBAHASAN, PERHITUNGAN DAN ANALISA

ADENDUM DOKUMEN PENGADAAN

BAB IV PENGOLAHAN DAN ANALISA DATA

BERITA ACARA PENJELASAN DOKUMEN (Aanwijing)

IV. ANALISIS TEKNIK. Pd n. Besarnya tegangan geser yang diijinkan (τ a ) dapat dihitung dengan persamaan :

Generator Gasoline 1200w 1ph Open

ANALISA KEBOCORAN PIPA PADA HYDRAULIC GATE BEAM SHEARING MACHINE di PT. INKA

BAB III PROSEDUR PENGUJIAN

Tugas Akhir TM

SPESIFIKASI TEKNIS BELANJA MODAL PENGADAAN MESIN POMPA AIR TAHUN ANGGARAN 2017 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH PROVINSI RIAU

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Proses Thermoforming Mesin Noack N921 Dengan 2 Desain

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV ANALISIS TEKNIK MESIN

BAB III SISTEM PLTGU UBP TANJUNG PRIOK

TINJAUAN TEKNIS EKONOMIS PEMAKAIAN DUAL FUEL PADA TUG BOAT PT. PELABUHAN INDONESIA II

STEAM TURBINE. POWER PLANT 2 X 15 MW PT. Kawasan Industri Dumai

PERANCANGAN MESIN PERAJANG HIJAUAN PAKAN TERNAK KAPASITAS 1000 KG/JAM

BAB 4 PENGOLAHAN DAN ANALISA DATA

RANCANG BANGUN AIRBOAT SEBAGAI ALAT ANGKUT PENANGGULANGAN BENCANA TAHAP II

BAB III PENGUJIAN MESIN

TRAKTOR ROTARY QUICK ZENA multi speed 1 KATA PENGANTAR

BAB IV HASIL YANG DICAPAI DAN POTENSI KHUSUS 1.1 KETERSEDIAAN DEBIT AIR PLTM CILEUNCA

Transkripsi:

KERANGKA ACUAN KEGIATAN PENGADAAN TRAKTOR KANTOR KETAHANAN PANGAN DAN PENYULUHAN KABUPATEN KUTAI BARAT TAHUN 2015 BAB I URAIAN PEKERJAAN A. LATAR BELAKANG Program peningkatan ketahanan pangan merupakan salah satu sasaran pembangunan ekonomi Kabupaten Kutai Barat yang sejalan dengan program pengamanan ketahanan pangan Nasional. Hal ini menunjukan betapa pentingnya peran ketahanan pangan dalam mewujudkan kesejahtraan masyarakat yang kuat, tangguh, dan mandiri. Untuk mewujudkan program ketahanan pangan tersebut, perlu didukung dengan berbagai strategi yang salah satunya ialah penggunaan teknologi tepat guna dalam pengolahan lahan pertanian. Dalam upaya meningkatkan produktifitas dan efisiensi pengolahan lahan, maka dukungan penggunaan Traktor sangat diperlukan. Traktor merupakan mesin pertanian yang berfungsi dalam pengolahan lahan pertanian yang lebih efektif terutama dalam hal pengolahan lahan pertanian. Dengan harapan dapat mempermudah para petani dalam hal pengolahan lahan pertanian dengan lebih efisien sehingga berimplikasi pada peningkatan hasil produksi. B. MAKSUD DAN TUJUAN Maksud Pengadaan Traktor adalah untuk menunjang pekerjaan pengolahan lahan pertanian yang lebih efektif dan efisien, sedangkan tujuannya ialah untuk memudahkan para petani dalam mengelola lahan pertanian sehingga efisiensi pengolahan dan produktifitas lahan dapat ditingkatkan dalam upaya mendukung peningkatan ketahanan pangan di Kabupaten Kutai Barat. C. LOKASI KEGIATAN Lokasi kegiatan pengadaan Traktor adalah di Kecamatan Mook Manaar Bulatn dan Kecamatan Bongan. D. SUMBER PENDANAAN DPA Kantor Ketahanan Pangan dan Penyuluhan Kabupaten Kutai Barat tahun anggaran 2015. 1

BAB II WAKTU PELAKSANAAN Pelaksanaan kegiatan pengadaan Traktor sejak dari dari pengumuman lelang sampai dengan penyerahan barang membutuhkan waktu kurang lebih 2 (dua) bulan, sejak 12 Oktober s/d 10 Desember 2015. Proses pengumuman lelang sampai dengan penanda tanganan kontrak ± 30 hari kerja dan Pelaksanaan Pekerjaan selama 30 hari kalender. 2

traktor BAB III PAKET KEGIATAN & SPESIFIKASI TEKNIS BARANG Paket Kegiatan Pengadaan Traktor adalah merupakan pengadaan mesin lengkap dengan asesorisnya berupa bajak (disk plough) dan garu/pencacah (disk harrow). Adapun daftar Paket Kegiatan Pengadaan Traktor Tahun Anggaran 2015 sebagai berikut : Kegiatan Pekerjaan : Pengadaan Traktor : Pengadaan Traktor Alamat : JL. Sultan Hasanuudin RT II Arya Kemuning No. 68 Simpang Raya-Barong Tongkok Volume : 2 (dua) Unit Pagu : Rp. 1.256.230.000,- 3

Spesifikasi Barang : 1. Traktor PERFORMANCE Max Hp (kw) power ISO hp (kw) 90 (67) Max Torque (Nm) 1400 rpm 380 Rated Engine Speed 2200 ENGINE Engine Type 1104.4C No. Of Cylinders 4 Capacity Cc 4400 Aspiration Turbo TRANSMISSION 12 X 4 Side shift Standard POWER TAKE OFF IPTO Two Speed - 540/1000 rpm STEERING Hydrostatic Standard Standard HYDRAULICS 3-point linkage control Mechanical lift capacity max kgf 3200 Oil flow liters/min 27 System Pressure bar 210 Auxiliary hydraulics Oil flow liters/min 69 Sistem Pressure bar 170 SPOOL VALVES Cab/platform BRAKES Type Standard 2 valves Oil immersed STANDARD WHEELS AND TYRES Front 14.9-24 Rear 18.4-34 WEIGHTS AND DIMENSIONS Weiht without Ballast Cab/Platform Kg 4070 Length mm 4270 Height over ROPS mm 2665 Wheelbase mm 2370 CAPACITIES Fuel Tank liters 145 Engine Oil iters 8 Transmission Oil liters 46 4

2. Implement Disc Plough Model 4-28" Number of disc 4 Diameter of disc 28" Working depth (cm) 25 30 Working width (cm) 115 Disc spacing (mm) 600 Traktor power required (hp) 80-100 Approx. Weight (Kg) 655 3. Implement Disc Harrow Model 20 x 22" Number of plain disc 10 Number of serrated disc 10 Diameter of disc 22" Working depth (cm) 15 30 Working width (cm) 220 Disc spacing (mm) 22.8 Traktor power required (hp) 90-110 Approx. Weight (Kg) 650 5

BAB IV PENUTUP Pengadaan Traktor merupakan bagian dari program peningkatan ketahanan pangan yang dimanfaatkan dalam pengolahan lahan pertanian yang lebih efektif, bertujuan untuk meningkatkan efisiensi pengolahan lahan pertanian dengan produktifitas yang optimal. Dukungan pemerintah hanya bersifat stimulan guna mengembangkan partisipasi masyarakat petani yang pada akhirnya dapat menumbuhkan inovasi-inovasi dalam peningkatan produktifitas lahan pertanian secara mandiri. Demikian Rencana Pelaksanaan Pengadaan Traktor ini dibuat sebagai acuan/pedoman bagi panitia dalam melaksanakan pekerjaan. Sendawar, 12 Oktober 2015 Pejabat Pembuat Komitmen, ABRAHAM, SE Pembina (IV/a) NIP. 19631112 198703 1013 6