BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Dari hasil penelitian Program Keahlian Tata Boga maka diperoleh

dokumen-dokumen yang mirip
MANAJEMEN PENYELENGGARAAN PROGRAM KEAHLIAN TATA BOGA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 KALASAN SKRIPSI

DAFTAR PUSTAKA. Amirul Hadi dan Haryono, Metodologi Penelitian Pendidikan, Bandung: Pustaka Setia, 1988

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA PROSEDUR PENGENDALIAN DOKUMEN DAN DATA. Silabus

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA SILABI MANAJEMEN PENDIDIKAN

PERTEMUAN TUJUAN PERKULIAHAN POKOK BAHASAN/SUB POKOK BAHASAN 1-2 Menguasai Konsep Dasar Manajemen Pendidikan

BAB II KAJIAN PUSTAKA. Menurut Bush dalam Bush dan Coleman (2000:4) menyatakan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Tahun Ajaran 2011/2012, maka diperoleh kesimpulan sebagai berikut:

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. dan hasil pengembangan yang telah di bahas pada bab sebelumnya, penelitian

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. 1. Motivasi Memasuki Dunia Kerja berpengaruh positif dan signifikan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Peran komite sekolah di SMA Negeri 1 Temon sebagai badan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. memenuhi persyaratan validitas isi dan memiliki harga koefisien reliabilitas

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Akuntansi SMK YPKK 1 Sleman Tahun Ajaran 2011/2012, dengan r x1y

STUDI EVALUASI KEBUTUHAN GURU SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN DI PROPINSI BANGKA BELITUNG

DAFTAR PUSTAKA. Anwar, Moch. Idochi, Administrasi Pendidikan dan Manajemen Biaya Pendidikan Teori, Konsep dan Isu, Bandung : Alfabeta, 2004.

BAB V PENUTUP. A. Kesimpulan. Dari hasil penelitian yang telah dilakukan pada siswa kelas VII SMP Negeri

DAFTAR PUSTAKA. Ahmadi, Abu dan Joko Tri Prasetya. (1997). Strategi Belajar Mengajar (SBM) Bandung: Pustaka Setia.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. KESIMPULAN. Berdasarkan pembahasan sebelumnya, maka hasil penelitian ini dapat. disimpulkan sebagai berikut.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. menarik kesimpulan sebagai berikut: 2. Tingkat prestasi belajar siswa kelas V SD Negeri Bantul Manunggal tahun

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. menyiapkan tenaga kerja terampil dan kompeten.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Orang Tua dengan Melanjutkan Studi ke Perguruan Tinggi Pada Siswa

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Kesimpulan yang dapat diambil pada Penelitian Tindakan Kelas ini

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN A. Kesimpulan Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan maka dapat disimpulkan

DAFTAR PUSTAKA. al-ghulayani, Mustofa. Iddatun Nasyi in, Beirut: Maktabah Asriyah li al-tab at wa al-nasyr. tt.

Arifin, Imron, Penelitian Kualitatif Dalam Ilmu-Ilmu Sosial dan Keagamaan, Malang : Kalimasada Press, 1994.

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN. maka dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut:

DAFTAR KEPUSTAKAAN. Arifin, Zainal, Evaluasi Instruksional Prinsip, Teknik, Prosedur, Bandung: Remaja Rosdakarya, 1991.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

DAFTAR PUSTAKA. Abor, Rahman. (1994). Kepemimpinan Pendidikan Bagi Perbaikan dan Peningkatan. Pengajaran. Yogyakarta: Nur Cahaya.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang telah dikemukakan pada bab

DAFTAR PUSTAKA. Ahmad, M Pengembangan Kurikulum. Bandung: Pustaka Setia.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games-Tournament (TGT) dapat

BAB V PENUTUP. A. Kesimpulan

NASKAH PUBLIKASI. Skripsi Pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Oleh.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Kerja Kabupaten Sleman, maka dapat disimpulkan bahwa : a. Pelaksanaan program ini menggunakan pendekatan bottom up, jadi

BAB V PENUTUP. berkaitan dengan efektivitas PMW dalam meningkatkan minat dan kemampuan

A. Kesimpulan. Berdasarkan hasil pembahasan mengenai pengelolaan perpustakaan sekolah

Kata Kunci: Manajemen Pendidikan, Efektivitas dan Efisiensi, Pembelajaran.

BAB V PENUTUP. hasil dan pembahasan penelitian yang telah. diuraikan dalam bab sebelumnya, maka dapat diambil kesimpulan

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW PADA MATA PELAJARAN PKn DI SDN 1 GUDANG KEC. ASEMBAGUS KAB. SITUBONDO SKRIPSI

DAFTAR PUSTAKA., (1993), Manajemen Pengajaran, Jakarta: Rineka Cipta

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN JURUSAN KURIKULUM DAN TEKNOLOGI PENDIDIKAN SILABUS

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Hasil belajar siswa yang berupa produk

BAB V PENUTUP. analisis data, akhirnya dapat disimpulkan hal-hal sebagai berikut: XII, namun pihak sekolah setiap saat tetap mengkaji berbagai

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. media pembelajaran berupa trainer mikrokontroler seri AVR yang dipadukan

S I L A B U S. II. Standar Kompetensi Setelah mempelajari mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu:

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Pendidikan Kewarganegaraan di SMP N se-kecamatan Buayan yaitu

A.A Anwar Prabu Mangkunegara. (2005). Manajemen Sumber daya Manusia Perusahaan. Bandung : PT Remaja Rosdakarya

DAFTAR RUJUKAN. A.M, Sardiman, Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar,Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada, 2007

BAB I PENDAHULUAN. maka perlu pengawasan dilakukan oleh kepala sekolah.

DAFTAR PUSTAKA. Abdillah, Asep Priyatna. (1990). Bimbingan Karir. Bandung : Arrmico.

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. Berdasar hasil pembahasan analisis data melalui pembuktian terhadap

DAFTAR PUSTAKA. Arends. I Richard. (2008). Learning To Teach: Belajar Untuk Mengajar. Jogjakarta: Pustaka Pelajar

DAFTAR RUJUKAN. Aminuddin dkk Pendidikan Agama Islam Untuk Perguruan Tinggi Umum. Bogor: Ghalia Indonesia.

DAFTAR PUSTAKA. Arifin, Anwar. (2003). Memahami Paradigma Baru Pendidikan Nasional Dalam UU Sisdiknas.Jakarta : Depag RI

DAFTAR PUSTAKA. Arikunto, Suharsimi Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta:

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. menjelaskan tujuan dan cara bermain.

BAB V PENUTUP. 1. Perencanaan hubungan masyarakat dalam menjalin kerjasama dengan. Banyuwangi Tahun Pelajaran 2016/2017 dilakukan pada awal tahun

DAFTAR PUSTAKA. Alma, B. (2008) Guru Profesional, menguasai metode dan terampil mengajar. Alfabeta Bandung.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. siswa kelas IX di SMP N 6 Yogyakarta. Dari hasil analisis menunjukkan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. DIY, maka dapat diambil beberapa kesimpulan sebagai berikut:

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang telah diungkapkan

DAFTAR RUJUKAN. Ali, Muhammad. Strategi Penelitian Pendidikan. Bandung: Angkasa, 2004.

PENGARUH SUPERVISI KEPALA SEKOLAH, MOTIVASI KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA GURU SD MUHAMMADIYAH SE KECAMATAN NGAMPILAN KOTA YOGYAKARTA

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. sebelumnya, maka dapat diambil kesimpulan bahwa: faktor eksternal siswa yang sebesar 44,75%. Gedung di SMK N 1 Seyegan.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

IDENTITAS DAN DESKRIPSI MATA KULIAH

BAB V PENUTUP. 1. Penerapan media pembelajaran video slideshow dapat

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN. 1. Implementasi model pembelajaran kooperatif tipe Team Assisted. siklus II naik menjadi 76,92%.

Seminar Internasional, ISSN Peran LPTK Dalam Pengembangan Pendidikan Vokasi di Indonesia

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI, SARAN DAN KETERBATASAN. diajukan, implikasi, saran dan keterbatasan penelitian.

Achmad 3anusi.(1330), Beberapa Dimensi Mutu Pendidikan, Bandung,

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA Manajemen Pendidikan Tgl. Berlaku No. Dokumen Revisi : 00. Silabus

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. guru di SMP Muhammadiyah di Kabupaten Kendal berkriteria baik. guru yang mencapai skor 166 dan berada pada rentang skor 135

DAFTAR PUSTAKA. Ahmadi, If Khoiru dkk Strategi Pembelajaran Berorientasi KTSP. Jakarta: PT Prestasi Pustakarya.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Dari segi perencanaan RAPBS SMP N 3 Pekuncen disusun oleh Tim yang

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Kreativitas siswa kelas V SD Se-Gugus I Kecamatan Bantul tahun. pelajaran 2011/2012 rata-rata pada kategori sedang.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. diperoleh kesimpulan bahwa penerapan metode inquiry dapat meningkatkan

DAFTAR PUSTAKA. . (2002). Guru dalam Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algesindo.

BAB V P E N U T U P. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan maka dapat disimpulkan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. supervisi kepala sekolah dan motivasi berprestasi guru terhadap kinerja mengajr

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Pengaruh Penerapan Model Active Learning Tipe Small Group Work pada

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. tentang kemandirian belajar yang layak sebagai media layanan bimbingan bagi

DAFTAR PUSTAKA. Arikunto, Suharsimi (2006), Prosedur Penelitian suatu Pendekatan Praktek, Jakarta: Rineka Cipta.

PENGARUH MOTIVASI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT COLUMBINDO PERDANA CABANG PURWOREJO

Pranyono, F. E. (2012). Laporan Pertanggungjawaban Pengurus Pusat Ikatan Pamong Belajar Indonesia Masa Bakti [Online].

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. maka dapat diambil kesimpulan sebagai berikut:

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. menggunakan model pembelajaran kooperatif model Group Investigation

DAFTAR PUSTAKA. Arsyad, A. (2007). Media Pembelajaran. Jakarta: Rajagrafindo Persada.

DAFTAR PUSTAKA. Al Muchtar, S. (2005). Strategi Pembelajaran Pendidikan IPS. Bandung: Sekolah Pascasarjana Universitas Pendidikan Indonesia.

PROYEKSI KEBUTUHAN GURU SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP) DI KABUPATEN SLEMAN

(2001 ), Standar Peiayanan Minimal Penyelenggaraan Sekolah

Seminar Internasional, ISSN Peran LPTK Dalam Pengembangan Pendidikan Vokasi di Indonesia

MEMAHAMI PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN TINGKAT PUSAT DAN DAERAH BAGI SISWA KELAS V SD NEGERI 03 BANGSRI KECAMATAN KARANGPANDAN TAHUN

DAFTAR PUSTAKA. Anwar, Ridwan G Analisis Kualitas Pelayanan di Kura-Kura Resort Karimunjawa. Skripsi FPIPS UPI. Bandung: tidak diterbitkan.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. Dari hasil penelitian dan pembahasan yang telah diuraikan, maka

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasar analisis data penelitian dan pembahasan dapat disimpulkan

Transkripsi:

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan Dari hasil penelitian Program Keahlian Tata Boga maka diperoleh beberapa kesimpulan sebagai berikut. 1. Manajemen kurikulum Program Keahlian Tata Boga melakukan kegiatan perencanaan kurikulum berdasarkan pada SISDIKNAS No 20 tahun 2003 dan Standar Nasional Pendidikan (SNP) dan pembuatan dan pelegalan BKG sebelum tahun ajaran baru dimulai. Pelaksanaan kurikulum dilaksanakan sesuai dengan BKG yang dilegalkan lembaga. Evaluasi pelaksanaan kurikulum berdasarkan pada Buku Kerja Guru (BKG), yang mana diketahui pengembangannya terbatas dikarenakan personil dan fasilitasnya kurang. 2. Manajemen peserta didik Program Keahlian Tata Boga melakukan kegiatan penerimaan peserta didik baru dengan mengikuti prosedur penerimaan peserta didik reguler SMK Negeri 1 Kalasan. Program keahlian ini tidak melakukan pencatatan peserta didik melainkan mempersiapkan pembelajaran yang diuraikan dalam Buku Kerja Guru (BKG). Program pembinaan bakat dan minat peserta didik Program Keahlian Tata Boga terfokus pada unit produksi dan sudah dikelola cukup baik. Pencatatan bimbingan dan penyuluhan peserta didik sudah dilaksanakan secara terintegrasi, namun pencatatan pengaduan peserta didik belum ditulis ke dalam buku. Untuk mutasi peserta didik sudah 153

dilaksanakan tapi belum memiliki buku khusus yang mencatat mutasi tersebut. 3. Manajemen personil Program Keahlian Tata Boga melakukan kegiatan rekrutmen khusus untuk PTT/GTT dan prosedurnya berlaku standar sekolah dan pemerintah. Pengangkatan dan penugasan diberikan sesuai dengan kebutuhan yang berkenaan saat itu. Pembinaan dan pengembangan untuk semua personil sudah dilaksanakan dengan tujuan memfasilitasi personil dalam menyelesaikan urusan sesuai bidangnya agar tidak mengganggu konsentrasi pembelajaran di kelas. Pemberhentian PTT/GTT dilaksanakan sepihak sesuai dengan surat perjanjian yang telah dibuat lembaga dan telah disepakati pihak terkait. 4. Manajemen fasilitas pendidikan Program Keahlian Tata Boga melakukan kegiatan pengadaaan fasilitas pendidikan dengan menggunakan sistem bottom up dan prosedurnya dilaksanakan dengan baik dan sesuai aturan pemerintah. Prosedur penyimpanan dan pendayagunaan fasilitas sudah baik namun saat fasilitas dipinjam tidak ditulis hanya dicek petugas. Pemeliharaan fasilitas merupakan otonomi Program Keahlian Tata Boga dan dilaksanakan berdasarkan waktu perbaikannya. Pihak lembaga jarang atau tidak melakukan penghapusan fasilitas karena lebih mengedepankan memperbaiki kembali. Daftar Peralatan F & B SMK Negeri 1 Kalasan menjadi acuan dalam melaporkan keadaan fasilitas setiap semesternya. 154

B. Saran Berdasarkan kesimpulan tersebut di atas maka sebaiknya. 1. Program Keahlian Tata Boga membuat buku pengaduan peserta didik dan buku mutasi peserta didik agar terkelola dengan baik. 2. Program Keahlian Tata Boga mengembangkan kurikulum yang disesuaikan dengan personil dan fasilitas yang ada. 3. Program Keahlian Tata Boga menambah personil agar tidak menjadi faktor penghambat dalam pengembangan kurikulum. 4. Program Keahlian Tata Boga melengkapi fasilitas sesuai standar Dudi untuk memperlancar Praktek Industri (PI). 155

DAFTAR PUSTAKA AA. Anwar Prabu Mangkunegara. (2000). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: Remaja Rosdakarya. B. Suryosubroto. (1984). Dimensi Administrasi Pendidikan Di Sekolah. IKAPI: Bina Aksara.. (2004). Manajemen Pendidikan di Sekolah. Jakarta: Rineka Cipta. Bush, T. & Oleman, M. (2000). Leadership and Strategic Management in Education. London: Emdu University Nasional. Depdikbud. (1993). Kurikulum Buku IIA. Garis-Garis Besar Program Pengajaran Pendidikan. Depdiknas. (2002). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003, Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Dinas Pariwisata DIY. (2010). Data Wisatawan. Diakses Dari http://visitingjogja.com pada tanggal 24 Februari 2010. Evan, R., N., & Edwin, L., H., (1984). Foundation of Vocational Educational Columbus. OH: Charles E. Merril Publishing Company. Fich, C. R. (1979). Curriculum Development in Vocational and Tehnical Education. Boston: Allyn & Bacon. Garry D. (2002). Teknik dan Konsep Modern Manajemen Personalia. Jakarta: Erlangga. Gunandari. (2009). Teknologi Pendidikan. Bandung: Pustaka Media. Hartati sukirman, dkk. (2002). Administrasi dan Supervisi Pendidikan. Yogyakarta: FIP Pres. Hikmat. (2009). Teknologi Pendidikan. Bandung: Pustaka Setia. Humas DITPSMK. Penelitian Pendidikan. Diakses dari http://ditsmk.net?page=;mja1 pada tanggal 23 Februari 2010. Ibrahim Bafadal. (2004). Manajemen Perlengkapan Sekolah. Jakarta: Bumi Aksara. Kompas (2006). KTSP. Diakses dari http://www.kompas.com pada tanggal 23 Februari 2010. 156

. (2009). SMK dan Masalahnya. Diakses dari http://www.kompas.com pada tanggal 23 Februari 2010. Lunenberg, F.C. & Orstein, A. M. (1992). Education Administration Conseps and Practicel (Aed). New York: Wads Werth Thoson. Miles, H.B., & Hubermen, A.M. (1992). Qualitative Data Analysis (2ed). Beverly Hills: Sage Publication. Muchlas Samani, Dkk. (1992). Proses Sekolah Menengah Kejuruan Teknik Industri (SAKTI). Surabaya: Pusat Penelitian IKIP Surabaya. Muhamad Joko Susilo. (2006). Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Mulyani A. Nurhadi. (1983). Administrasi Pendidikan di Sekolah. Bandung: Remaja Rosdakarya. Mulyasa. (2005). Manajemen Berbasis Sekolah. Bandung: Remaja Rosdakarya. Nanang Fattah. (2006). Ekonomi dan pembiayaan pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya. Nana Syaodih Sukmadinata. (2005). Pengembangan Kurikulum. Bandung: Remaja Rosdakarya. Oemar Hamalik. (1999). Pendidikan Tenaga Kerja Nasional, Kejuruan, Kewirausahaan dan Manajemen. Bandung: Citra Aditya Bakti.. (2006). Manajemen Pengembangan Kurikulum. Bandung: Remaja Rosdakarya. Ray, T. (1982). Current Themes in Vocational and Training Polices, Part I. Industrial and Commercial Training. Pp 328-331. Syahmien Moehy. (1992). Penyelenggaraan Makanan Institusi dan Jasa Boga. Jakarta: Bhratara Niaga Media. Slamet Saksono. (1995). Administrasi Kepegawaian. Yogyakarta: IKAPI. Soedasih, Dkk. (1994). Tata Hidang. FTPTK IKIP Yogyakarta. Stoop, E. And Johnson, R. E. (1969). Elementary School Administration. New York: Mc Graw Hill Book Company. 157

Suharsimi Arikunto. (2000). Manajemen Pendidikan. Yogyakarta: Jurusan AP FIP UNY. Suharsimi Arikunto dan Lia Yuliana. (2008). Manajemen Pendidikan. Yogyakarta: Aditya Media dan FIP UNY. Suharno. (2008). Manajemen pendidikan. Surakarta: LPP dan UNS. Suyanto. (2000). Refleksi dan Reformasi Pendidikan di Indonesia Memasuki Millinium ke Iii. Yogyakarta: Adi Citra Karya Nusa. Tatang M. Amirin. (1990). Menyusun Rencana Penelitian. Jakarta: Raja Grafindo Persada. Tim Redaksi Fokus Media. (2006). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003. Bandung: Fokus Media. Tim Redaksi Kamus Besar Bahasa Indonesia. (2008). Tata Boga. Jakarta: Gramedia. Wikipedia. (2010). Sekolah Menengah Kejuruan. Diakses dari http://id.wikipedia.org/wiki/sekolah_menengah_kejuruan pada tanggal 23 Februari 2010.. (2010). Tata Boga. Diakses dari http://id.wikipedia.org/wiki/tata_boga pada tanggal 23 Februari 2010. 158