Struktur Menu. Bagian 1

dokumen-dokumen yang mirip
PANDUAN PENGGUNAAN MODUL WISUDA

ODS Pendidikan. Panduan Aplikasi

Form halaman ini digunakan untuk melihat laporan data alat. Berikut ini adalah tampilan utama Form Report Alat :

MANUAL USER

SISTEM VERIFIKASI DAN VALIDASI (VERVAL) PROSES PEMBELAJARAN

PANDUAN. SisPenA S/M. Untuk Asesor. Sistem Informasi Penilaian Akreditasi Badan Akreditasi Nasional Sekolah / Madrasah

Panduan Web Site Program Retooling

DAFTAR ISI. Panduan Penggunaan Pengadaan Software Dan Aplikasi E-Planning (User Kecamatan)

PANDUAN SINGKAT SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PELAPORAN (SIMPEL)

PANDUAN MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI KEARSIPAN STATIS (SiKS) ARSIP UNIVERSITAS GADJAH MADA

PROSEDUR MENJALANKAN APLIKASI

PANDUAN. Sispena-S/M. Untuk Sekolah dan Madrasah. Sistem Informasi Penilaian Akreditasi. Badan Akreditasi Nasional Sekolah / Madrasah

PANDUAN PENGGUNA APLIKASI KOMPILASI DATA TIK PROVINSI JAWA BARAT

DAFTAR ISI. Panduan Penggunaan Pengadaan Software Dan Aplikasi E-Planning (User SKPD)

PANDUAN APLIKASI. Pengolahan Data Pendidikan Standar Nasional Pendidikan (SNP) Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Selatan

DOKUMENTASI PENGGUNA LPPM ADMINISTRATION CENTRE

Pedoman Penggunaan Aplikasi Sistem Informasi Monev (Monitoring dan Evaluasi)

PANDUAN. SisPenA S/M. Untuk Asesor. Sistem Informasi Penilaian Akreditasi Badan Akreditasi Nasional Sekolah / Madrasah

BUKU PANDUAN UNTUK PENGGUNA

PANDUAN APLIKASI. Pengolahan Data Pendidikan Standar Pelayanan Minimal (SPM) Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Selatan

PANDUAN MELAKUKAN PENGINPUTAN DATA USULAN ANGGOTA DPRD (RESES) APLIKASI SIMRENBANGDA KABUPATEN BANJARNEGARA

Pedoman Penggunaan Aplikasi Sistem Informasi Monev (Monitoring dan Evaluasi)

PANDUAN PENERAPAN E-LEARNING BERBASIS RUMAH BELAJAR (JEJAK BALI) PROVINSI BALI

SISTEM PERIZINAN ONLINE BAGI PENGGUNA

TUTORIAL PENGGUNAAN elingpbb

(Sistem Informasi Pendidikan berbasis Indikator, Spasial dan Aktual)

DAFTAR ISI DAFTAR ISI... KATA PENGANTAR... I. PENDAHULUAN... II. SPESIFIKASI... III. MEMULAI SISTEM PENDATAAN...

PANDUAN. SisPenA S/M. Untuk Sekolah. Sistem Informasi Penilaian Akreditasi Badan Akreditasi Nasional Sekolah / Madrasah

HANDOUT PENGGUNAAN STAFF SITE

Gambar 4.23 Halaman View Materi Umum ( Admin ) untuk menampilkan materi-materi yang telah diupload oleh admin. Materi dapat

Buku Manual. Download, Aplikasi Aspak, dan Tanya Jawab.

B. Master Data. I. Master Data > Karyawan.

Petunjuk Penggunaan E-Formasi III. Versi I.0

PENGELOLAAN ADMINISTRASI PENGANGKATAN BIDAN PTT

Tampilan Perangkat PC, Laptop, Netbook, Tablet

PANDUAN PENGISIAN FITUR PENGUKURAN KHUSUS SIMEKA

USER MANUAL PERISET RISPRO

User Manual. Sistem Informasi ABK 15 April Pusat Sistem Informasi dan Teknologi Keuangan. Sekretariat Jenderal Kementerian Keuangan

Sistem Informasi Perencanaan Pembangunan Daerah (SIPPD) Daftar Isi

Pedoman Penggunaan Aplikasi Sistem Informasi Monev (Monitoring dan Evaluasi)

Pedoman Penggunaan Aplikasi Sistem Informasi Monev (Monitoring dan Evaluasi)

PETUNJUK PENGGUNAAN E-LEARNING UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA. Divisi Web Administrasi

Panduan E-Learning Untuk Mahasiswa

TRAINING. Jul Gallery Foto, Banner & Document

I. Latar Belakang. II. Struktur Menu MANUAL PENGGUNAAN SISTEM PEJABAT PENGELOLA INFORMASI DAN DOKUMENTASI KOMISI PEMILIHAN UMUM

MEKANISME PEMBARUAN DATA ONLINE

Panduan E-Learning Untuk Dosen S2 S1 D-IV DIII

Manual Book DIGITAL OFFICE KOTA BOGOR. Kantor Komunikasi dan Informatika Kota Bogor

Gambar 1. Tampilan awal/ login user id

Pedoman Database Koleksi Museum. cagarbudaya.kemdikbud.go.id

Berikut merupakan prosedur penggunaan pada non-login :

1. PENDAHULUAN. 1.1 Tombol, Notasi dan Fungsi

Pendaftaran Online Beasiswa LPDP. Lembaga Pengelolaan Dana Pendidikan (LPDP) User Manual

DAFTAR ISI DAFTAR ISI... KATA PENGANTAR... PENDAHULUAN...

PETUNJUK PEMANFAATAN KELAS MAYA

8. Berita Daftar Berita Tambah Berita Pengumuman Daftar Pengumuman Tambah Data Pengumuman Kotak Pesan...

PETUNJUK LOGIN BAA DAN PENGGUNAAN SISTEM E- REGISTRASI UNIVERSITAS UDAYANA

Panduan Penggunaan. Aplikasi Sistem Informasi Pemanfaatan Ruang Milik Jalan (SI-Rumija) Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional V - Surabaya

PANDUAN PENDAFTARAN SPAN-PTKIN 2015

APLIKASI PENILAIAN PRESTASI KERJA PEGAWAI. Kementerian Energi dan Sumberdaya Mineral. User : Administrator

DAFTAR ISI. Pendataan Calon Peserta Ujian Nasional 2018 Paket B dan C

LOGIN APLIKASI SISTEM INFORMASI MONITORING ANGGARAN (SIMONA)

Aplikasi Mahasiswa dan KRS Online

Manual SIPM. (Sistem Informasi Pembangunan Masyarakat)

LEMBAGA PENGELOLAAN DANA PENDIDIKAN. User Manual Rispro. Periset

PANDUAN BAGI ADMIN YUDIWIS

PANDUAN. SisPenA S/M. Untuk Sekolah. Sistem Informasi Penilaian Akreditasi Badan Akreditasi Nasional Sekolah / Madrasah

Sosiometri Berbasis Web

Gambar 4.63 Halaman Jenis Download (buat baru) (Admin)

TATA CARA PENDAFTARAN USER ONLINE

USER MANUAL MANIFES ELEKTRONIK (FESTRONIK) LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN (UNTUK PENERIMA) VERSI 1.1

Kata Pengantar. Singaraja, 7 Agustus a.n Tim pelaksana I b M MGMP Model Asinkronus Kabupaten Buleleng Ketua,

BUKU PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI DAN WEBSITE LAPORPAK

Sistem Informasi Wisuda Page 1

DAFTAR ISI DISKOPUMKM.PAPUA.GO.ID 1

PANDUAN PENGINPUTAN PERANGKAT DAERAH

PANDUAN PENDAFTARAN ON-LINE PRODI D-III

USER MANUAL MANIFES ELEKTRONIK (FESTRONIK) LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN (UNTUK PENGIRIM) VERSI 1.1

Panduan Penggunaan Sistem Informasi Akademik

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. Berikut ini adalah hardware dan software yang dibutuhkan untuk menggunakan

Terima Kasih telah melakukan Pendaftaran di Kshipper.

PANDUAN APLIKASI PEMBEKALAN MATERI PLPG UNTUK MENTOR

Tambah Data Pengumuman C. ADMIN/HRD Link Menuju Halaman Depan Icon status Level User, Ganti Password dan Logout...

DAFTAR ISI... 0 KATA PENGANTAR... 3 BAB I PENDAHULUAN...

KEMENTERIAN KOPERASI DAN USAHA KECIL DAN MENENGAH REPUBLIK INDONESIA

APLIKASI PEMETAAN INSTALASI FARMASI PETUNJUK PENGGUNAAN

USER MANUAL. User Manual Surat Pesetujuan Berlayar (Online) TAHUN 2015 DISUSUN OLEH. Hal 2 dari 60

KATA PENGANTAR. Yogyakarta, Wakil Rektor I, Drs. Wardan Suyanto, M.A., Ed.D. NIP

Panduan untuk Sekolah

Isikan alamat website

Pusat Teknologi Informasi dan Komunikasi Universitas Negeri Gorontalo 1

BUKU MANUAL PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH

CARA PENGISIAN KONTEN WEBSITE SENKOM

USER MANUAL UNTUK APOTEK VERSI 1.2

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI SELEKSI LPDP. Pengguna : Reviewer wawancara

PETUNJUK PENGOPERASIAN APLIKASI MPO MODUL UPLOAD DATA DUKUNG

Sistem Informasi Perencanaan Pembangunan Daerah (SIPPD) Daftar Isi

BUKU MANUAL TSP/CSR KAB. MOJOKERTO

USER MANUAL APLIKASI SISKADA-SATU (SISTEM INFORMASI KONFIRMASI DATA SOSIAL TERPADU)

Panduan untuk Sekolah

Transkripsi:

Panduan Penggunaan Aplikasi Data Referensi KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN PUSAT DATA DAN STATISTIK PENDIDIKAN Jakarta, 2012

Struktur Menu Bagian 1 Data Referensi adalah aplikasi aplikasi yang dibangun untuk tujuan sosialisai Data Referensi yang digunakan untuk Pengolahan Data Satuan Pendidikan dilingkungan Pusat Data dan Statistik Pendidikan (PDSP)-KEMDIKBUD. Untuk mempermudah dalam hal pencarian Data Referensi, maka perlu disusun suatu menu diantaranya sebagai berikut : a. Data Master memiliki submenu : Satuan Pendidikan Formal, berfungsi untuk melakukan pencarian data satuan pendidikan formal dan, Kode Wilayah, berfungsi melihat kode wilayah. b. Data Operasional berfungsi untuk melihat tabel-tabel referensi yang dijadikan acuan dalam Pengelolaan Data Satuan Pendidikan. c. Download berfungsi untuk meng-unduh dokumen-dokumen yang terkait dengan pendataan Satuan Pendidikan. d. Panduan berfungsi untuk melihat secara umum cara penggunaan aplikasi Data Referensi Pusat Data dan Statistik Pendidikan (PDSP)-KEMDIKBUD. 1 P a g e

Data Master Bagian 2 Data Master merupakan fitur dari aplikasi Data Referensi yang berfungsi untuk melakukan pencarian data Satuan Pendidikan dan Kode Wilayah. A. Satuan Pendidikan Formal Pada halaman web Satuan Pendidikan Formal, akan ditampilkan rekapitulasi jumlah data per provinsi, sebagai berikut : Dengan men-klik provinsi dapat rincian rekapitulasi data per kabupaten/kota pada setiap provinsi, sebagai berikut : 2 P a g e

Dengan men-klik kabupaten/kota maka akan ditampilkan seluruh data satuan pendidikan yang berada pada kabupaten/kota tersebut, sebagai berikut : Untuk melihat profil satuan pendidikan, cukup men-klik pada Nama Satuan Pendidikan yang ditampilkan pada area hasil pencarian, sehingga akan tampil halaman Profil Satuan Pendidikan meliputi : Pofil Satuan Pendidikan Dokumen dan Perijinan Sarana Prasarana Account Bank Yayasan Kontak Foto Satuan Pendidikan Google-Maps 3 P a g e

4 P a g e

Pada setiap halaman web tersedia fasilitas untuk melakukan Pencarian Data Satuan Pendidikan Berdasarkan Nama Satuan Pendidikan, Untuk melihat profil satuan pendidikan secara langsung. Cukup mengetikan nama satuan pendidikan yang akan dicari pada textbox yang tersedia, maka akan ditampilkan data dalam bentuk list yang sesuai dengan teks yang diketikan, pilih salah satu yang sesuai dengan yang dicari pada list tersebut maka akan ditampilkan profil sekolah terpilih tersebut. Untuk melakukan pencarian atau filter Satuan Pendidikan Formal pada provinsi dan jenjang tertentu, dapat mengunakan link Pencarian Data Satuan Pendidikan (posisi dibagian bawah) yang terdapat halaman utama. Form pencarian data dengan beberapa isian kreteria pencarian sebagai berikut : a. Provinsi, untuk menentukan provinsi dari satuan pendidikan yang akan dicari. 5 P a g e

b. Kabupaten/Kota, untuk menentukan kabupaten/kota dari satuan pendidikan yang akan dicari. c. Jenjang untuk menentukan jenjang dari satuan pendidikan yang akan dicari. d. Nama Satuan Pendidikan, untuk menentukan pencarian satuan pendidikan berdasarkan nama satuan pendidikan dengan kondisi kemiripa data. Untuk menampilkan hasil pencarian sesaui dengan isian kreteria, cukup dengan men-klik tombol. Maka akan ditampilkan data satuan pendidikan sesuai dengan kreteria yang telah ditentukan pada bagian datagrid dibawah form. 6 P a g e

Sebagai Contoh : Pada form diatas diberikan kriteria, sebagai berikut : Provinsi : DKI JAKARTA Kab/Kota : KAB.KEPULALUAN SERIBU Jenjang : SMP Setelah di klik tombol gambar dibawah ini : atau dienter, maka akan ditampilkan hasil seperti 7 P a g e

B. Kode Wilayah Pada halaman web Kode Wilayah, akan ditampilkan daftar Provinsi beserta dengan rincian jumlah Kabupaten, Kota dan Kecamatan tiap-tiap provinsi, seperti gambar dibawah ini : 8 P a g e

Cara pengoperasian DataGrid, sebagai berikut : Merubah tampilan jumlah baris, pilih pada combo-box yang berada pada ujung kiri atas, Pencarian data dapat dilakukan dengan mengisikan teks pada isian yang berada pada ujung kanan atas, baris data akan ditampilkan, Berpindah halaman dapat dilakukan pada kontrol halaman yang terdapat pada ujung kanan bawah, 9 P a g e

Dengan men-klik Provinsi (misal : Prov Jawa Barat) pada datagrid, maka akan ditampilkan daftar Kabupaten dan Kota dari provinsi tersebut. Begitu pula apabila men-klik Nama Kabupaten/Kota (misal : Kab. Bandung) pada datagrid, maka akan ditampilkan daftar Kecamatan dari Kabupaten/Kota tersebut. 10 P a g e

Untuk menyimpan data Kode Wilayah secara keseluruhan kedalam format Ms. Excel dapat dengan men-klik yang terdapat pada sebelah kanan halaman web. 11 P a g e

Data Operasional Bagian 3 Data Operasional merupakan fitur dari aplikasi Data Referensi yang berfungsi melihat tabeltabel referensi yang dijadikan acuan dalam Pengelolaan Data Satuan Pendidikan. Pada halaman web Data Operasional, akan ditampilkan daftar tabel referensi dalam bentuk datagrid, yang terdiri dari 55 tabel. Untuk melihat isi data tabel referensi, dapat dengan men-klik nama tabel referensi tersebut. Misal : REF_AGAMA, maka akan ditampilkan isi datanya, seperti gambar berikut : 1 2 a. Teks dibawah judul kolom, menginformasikan jenis data. b. Untuk menyimpan tabel referensi dalam format Ms. Excel 12 P a g e

Download Bagian 4 Download berfungsi untuk meng-unduh dokumen-dokumen yang terkait dengan pendataan Satuan Pendidikan Klik teks download pada daftar file download untuk membuka dan mendownload file tersebut. Apabila ingin mendownload cukup klik kanan pada teks disini pilih Save Link As 13 P a g e

Panduan Bagian 5 Panduan merupakan fitur dari aplikasi Data Referensi yang berfungsi untuk melihat secara umum cara penggunaan aplikasi Data Referensi Pusat Data dan Statistik Pendidikan (PDSP)- KEMDIKBUD. Klik teks disini untuk membuka dan mendownload file panduan. Apabila ingin mendownload cukup klik kanan pada teks disini pilih Save Link As --- eof --- 14 P a g e