PENDAHULUAN. Buku Pustaka. Penilaian MKA Bioteknologi Pertanian 9/16/2012. Materi Kuliah Bioteknologi Pertanian Prodi Agroteknologi Pertemuan Ke 1

dokumen-dokumen yang mirip
BIODIVERSITY & BIOSAFETY Ir. Sri Sumarsih, MP. Weblog: Sumarsih07.wordpress.com Website: agriculture.upnyk.

BIODIVERSITY & BIOSAFETY Ir. Sri Sumarsih, MP. Weblog: Sumarsih07.wordpress.com Website: agriculture.upnyk.

Pengertian Bioteknologi. Pemanfaatan organisme hidup untuk menghasilkan produk dan jasa yang bermanfaat bagi manusia

Ilmu Pengetahuan Alam. Bioteknologi. Kelas IX L/O/G/O

Ruang lingkup dan perkembangan bioteknologi tanah

Bioteknologi, Peran dan Aplikasinya

Bioteknologi berasal 2 kata yaitu Bios = hidup, Teknologi dan Logos = ilmu Ilmu yang mempelajari mengenai bagaimana cara memanfaatkan makhluk hidup

BIOTEKNOLOGI BERASAL 2 KATA YAITU BIOS = HIDUP, TEKNOLOGI DAN LOGOS = ILMU ILMU YANG MEMPELAJARI MENGENAI BAGAIMANA CARA MEMANFAATKAN MAKHLUK HIDUP

BIOTEKNOLOGI PERTANIAN

PENGERTIAN BIOTEKNOLOGI

Pengertian TEKNOLOGI DNA REKOMBINAN. Cloning DNA. Proses rekayasa genetik pada prokariot. Pemuliaan tanaman konvensional: TeknologiDNA rekombinan:

BIOTEKNOLOGI DASAR. By Seprianto S.Pi, M.Si

SUMBER BELAJAR PENUNJANG PLPG 2017 MATA PELAJARAN IPA BAB XII BIOTEKNOLOGI

Penambat Nitrogen di alam ENZIM NITROGENASE. Bakteri Penambat Nitrogen TEKNOLOGI PENAMBATAN GAS N2 UDARA & REKAYASA GENETIK

5. Cekaman Lingkungan Biotik: Penyakit, hama dan alelopati 6. Stirilitas dan incompatibilitas 7. Diskusi (presentasi)

DAMPAK NEGATIF DAN POSITIF PADA BIOLOGI

Mikrobiologi Industri, Pangan dan Bioteknologi. 1. Mikrobiologi Industri 2. Mikrobiologi Pangan 3. Bioteknologi

MATERI BIOTEKNOLOGI MODERN JAGUNG TRANSGENIK. Disusun Oleh : NURINSAN JUNIARTI ( ) RISKA AMELIA ( )

Iptek, Perkembangan dan Implementasinya. Sulistyani, M.Si.

Buku Pustaka PENDAHULUAN. Penilaian MKA Bioteknologi Pertanian BIOTEKNOLOGI PERTANIAN

Bidang Kajian Bioteknologi

BIO306. Prinsip Bioteknologi

BIOTEKNOLOGI MODERN WAHANA BIOLOGI. Bentuk pemanfaatan teknologi modern dengan prinsip biologi

BIOTEKNOLOGI TUMBUHAN

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 7. Peran Bioteknologi dalam Mendukung Kelangsungan Hidup ManusiaLatihan Soal 7.4

1. Peningkatan kandungan nutrisi: Pisang, cabe, raspberries, stroberi, ubi jalar

Nimas Mayang Sabrina S, STP, MP Lab. Bioindustri, Jur Teknologi Industri Pertanian Universitas Brawijaya

APLIKASI BIOTEKNOLOGI DALAM BIDANG FARMASI APLIKASI BIOTEKNOLOGI DALAM BIDANG FARMASI

Ilmu Kealaman Dasar (IAD) Perkembangan Teknologi. Pertemuan ke-9,10

PENDAHULUAN Latar Belakang

Berikut ini beberapa manfaat dan dampak positif perkembangan ilmu biologi :

UJIAN AKHIR SEMESTER 1 SEKOLAH MENENGAH TAHUN AJARAN 2014/2015 Mata Pelajaran : Biotek

ILMU ALAMIAH DASAR (IAD) NANIK DWI NURHAYATI, S. SI, M.SI Telp = (271) ; Blog =nanikdn.staff.uns.ac.

KEBIJAKAN PEMBANGUNAN PETERNAKAN DITINJAU DARI ASPEK BIOLOGI MOLEKULER

MENGENAL BIOTEKNOLOGI

BIOPROSES 3 SKS. By: KUSNADI,MSI.

TANAMAN TRANSGENIK DAN PEMENUHAN KEBUTUHAN PANGAN. Oleh : Victoria Henuhili Jurdik Biologi, FMIPA, Universitas Negeri Yogyakarta.

Sejarah Perkembangan Bioteknologi

Pengertian TEKNOLOGI DNA REKOMBINAN. Cloning DNA. Proses rekayasa genetik pada prokariot. Pemuliaan tanaman konvensional: TeknologiDNA rekombinan:

Topik VI. METODE BIOTEKNOLOGI TANAMAN

Mayor Bioteknologi Tanah Dan Lingkungan

- Pertama kali dikemukakan oleh Karl Ereky, seorang insinyur Hongaria (1917)

Bioteknologi Pembuatan Tempe

REPRODUKSI MIKROORGANISME

BIOTEKNOLOGI PANGAN Program Studi Bioteknologi. Oleh: Seprianto, S.Pi, M.Si

BIO306. Prinsip Bioteknologi

Pemuliaan Tanaman dan Hewan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Ketela pohon merupakan tanaman yang sudah tidak asing lagi bagi

BIOTEKNOLOGI OLEH; HIDAYATUL FITRI STIKES PAYUNG NEGERI KAMBUS B STUDI; S1 KESEHATAN MASYARAKAT

Oleh : Erwin Maulana Farda Arifta Nanizza Lidwina Roumauli A.S Ramlah Hardiani

I. PERKEMBANGAN MIKROBIOLOGI

Teknologi DNA Rekombinan

Pencarian Kultur Baru. Isolasi dan Perbaikan. Kultur. Teknik plating. Kultur Diperkaya 10/14/2014

Sejarah Perkembangan MIKROBIOLOGI

NAMA/KODE MATAKULIAH : Mikrobiologi/BIO4134. : Biologi Umum, Biokimia : Dr. Nur ArfaYanti, M.Si., Dr. Nurhayani, M.Si.

I. ISOLASI MIKROBA. Pembuatan Biofertilizer & Bioaktivator PRINSIP PEMBUATAN BIOFERTILIZER 1/1/2013

Kasus Penderita Diabetes

- - BIOTEKNOLOGI - - sbl6biotek

Mengantisipasi Pangan Transgenik Friday, 08 September 2006

ASPEK MIKROBIOLOGIS PENGEMASAN MAKANAN

BAB 5. Bioteknologi. A. Peranan Bioteknologi untuk Mendukung Kelangsungan Hidup Manusia B. Penerapan Bioteknologi Seharihari. Bab 5 Bioteknologi 109

Pelabelan Pangan Produk Rekayasa Genetik

Prinsip-prinsip Penanganan dan Pengolahan Bahan Agroindustri

STRUKTUR DAN FUNGSI SEL 28 SEPTEMBER 2015

REKAYASA GENETIKA. By: Ace Baehaki, S.Pi, M.Si

Inilah Proses Pembuatan Vaksin dengan Bioteknologi

Protoplasma TEKNIK FUSI SEL. Fusi Protoplas: Mengapa menggunakan ini? Produksi Hibrida Melalui Fusi Protoplas. Sel tanpa dinding sel

Teknik Kultur In Vitro Tanaman. Bab I : Pendahuluan 9/16/2012

Bioteknologi Farmasi-FA FA 4202

Peranan Sektor Pertanian dalam Pembangunan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

REKAYASA GENETIKA ( VEKTOR PLASMID )

FISIOLOGI TUMBUHAN MKK 414/3 SKS (2-1)

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB V TEKNOLOGI REPRODUKSI DAN BIOTEKNOLOGI

KULIAH I BIOLOGI. Tim Biologi

SAP DAN SILABI TEKNOLOGI FERMENTASI PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PANGAN UNIVERSITAS PASUNDAN

Bahan Kuliah Biologi Tanah Jurusan Agroteknologi Fak. Pertanian UPN Veteran Yogyakarta. Keuntungan Adanya Mikroba di Rhizosfer Bagi Tanaman:

AKREDITASI PROGRAM STUDI MAGISTER BIOTEKNOLOGI PERTANIAN PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS UDAYANA

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. 2.1 Tanah sebagai media nutrisi dan media pertumbuhan

REKAYASA GENETIKA. Genetika. Rekayasa. Sukarti Moeljopawiro. Laboratorium Biokimia Fakultas Biologi Universitas Gadjah Mada

mendeskripsikan penerapan bioteknologi dalam mendukung kelangsungan hidup manusia melalui produksi pangan.

KADAR BIOETANOL LIMBAH PADAT BASAH TAPIOKA (DIENDAPKAN 5 HARI) DENGAN DOSIS RAGI DAN WAKTU FERMENTASI YANG BERBEDA

DIAGNOSTIK MIKROBIOLOGI MOLEKULER

PENGKAJIAN KEAMANAN PANGAN PRODUK REKAYASA GENETIK

BIOTEKNOLOGI DASAR Program studi BIoteknologi. By Seprianto S.Pi, M.Si

BIOTEKNOLOGI TANAH DAN LINGKUNGAN

PENGENALAN ENZIM DAN ENZIM INDUSTRIAL

Erna Hayati, dr., MM., M.Si. Fira Amaris, dr., M.Si. Hertina Silaban, dr., M.Si. Marrisa, dr., M.Si. Nizmawardini Yaman, dr., M.Kes., M.

Uji Mikrobiologis Kompos Organik dari Sampah Organik dengan Penambahan Limbah Tomat dan EM-4 SKRIPSI

SILABUS MATA KULIAH. Mata Kuliah / Kode : Bioteknologi Mikroba / KPA 2320 Semester/ SKS : II/ 2

TEKNOLOGI FERMENTASI PANGAN. Agroindustrial Departement, Faculty of Agricultural Technology, Brawijaya University

BIOTEKNOLOGI PANGAN Program Studi Bioteknologi. Oleh: Seprianto, S.Pi, M.Si

BAB I PENDAHULUAN. Makalah Bioteknologi 1

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA FAKULTAS MIPA SILABI

Apa itu Bioteknologi?

GENETIKA DASAR Rekayasa Genetika Tanaman. Definisi. Definisi. Definisi. Rekayasa Genetika atau Teknik DNA Rekombinan atau Manipulasi genetik

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN IPA SEKOLAH PASCASARJANA SATUAN ACARA PERKULIAHAN

5 SINTESIS OBAT SECARA BIOLOGI

MIKROBIOLOGI. Ketua Program Studi/Koordinator Mayor: Dr. Ir. Gayuh Rahayu

Transkripsi:

Materi Kuliah Pertanian Prodi Agroteknologi Pertemuan Ke 1 PENDAHULUAN Ir. Sri Sumarsih, MP. Email: Sumarsih_03@yahoo.com Weblog: Sumarsih07.wordpress.com Website: agriculture.upnyk.ac,id MATERI KULIAH PRODI AGROTEKNOLOGI Pertemuan Materi 1. Kontrak Kuliah, Pendahuluan, pengertian, kaitan dengan MKA lain 2. Bahan penyusun genetik 3. Perbanyakan invitro dalam bioteknologi 4. Teknik fusi sel 5-7 Teknologi DNA rekombinan 8 UTS 9 pemuliaan tanaman 10 perlindungan tanaman 11 Bioteknoogi perbaikan nutrisi tanaman 12 pupuk hayati (biofertilizer) 13 tanaman tahan cekaman lingkungan 14 Biodiversitas dan Biosafety 15 Bioetika 16 UAS Buku Pustaka Wajib Yuwono, T. 2006. Pertanian. Gadjah Mada University Press. Yogyakarta Nasir, M. 2002. Potensi dan Keberhasilannya dalam Bidang Pertanian. Raja Grafindo Persada. Jakarta Anjuran Dixit, S.K. 2001. Biofertilizers, A Manual on Commercial Production Technology. Omega Scientific Publishers, New Delhi, India Nasir, M. 2002. Molekuler Teknik Rekayasa Genetik Tanaman. Citra Aditya Bhakti. Bandung. Penilaian MKA Pertanian No. Komponen Bobot (%) 1. Tugas dan kuiz 2. Ujian Tengah Semester 3. Ujian Akhir Semester 30 35 35 Bonus nilai untuk keaktifan di kelas ditambahkan pada nilai akhir Jumlah 100 1

Pengertian : Penerapan prinsip-prinsip biologi, biokimia, & rekayasa dalam pengolahan bahan dg memanfaatkan agensia jasad hidup dan komponen-komponennya untuk menghasilkan barang dan jasa konvensional: jasad digunakan apa adanya, rekayasa belum terkendali modern: rekayasa genetik, rekayasa terarah dan terkendali Konvensional Contoh: Kedelai Beras ketan/ketela Gandum dll Seresah tanaman Susu Tempe Tape Roti Kompos Yoghurt Tidak semua kegiatan yang melibatkan jasad hidup dikategorikan bioteknologi Contoh Konvensional: Fungi patogen pada insekta dapat digunakan sebagai biopestisida Ascomycetes Clavicipitales: penetrasi larva Larva ditumbuhi jamur Cordyceps sinensis Contoh Konvensional: Pembuatan Bioaktivator, Biofertilizer, Biofuel BERBAGAI BIAKAN MIKROBA Cordyceps Metarhizium Beauveria bassiana DIPERBANYAK DALAM FERMENTOR 2

Contoh Aplikasi Modern Contoh bioteknologi konvensional: Pembuatan bibit hibrida dg Fusi Protoplas PANGAN & PERTANIAN - Kadar provit. A - Tahan hama - Tahan penyakit (vaksin tanaman) - Tahan busuk - Tahan herbisida - Toleran garam - Toleran masam - Tumbuh cepat LINGKUNGAN -Penanganan limbah -Bioremediasi logam berat -Degradasi pestisida INDUSTRI -Produksi ensim -Produksi asam amino KESEHATAN : -Produksi insulin, -Produksi vaksin -Produksi vaksin hepatitis B -Produksi hormon pertumbuhan Contoh aplikasi modern Tanaman Transgenik Resisten Hama Golden Rice : beras dg provitamin A tinggi Tanaman kedelai, jagung transgenik tahan hama Tanaman kapas tahan herbisida Tomat tidak mudah busuk Produksi insulin menggunakan sel mikroba Produksi vaksin hepatitis B..dll http://www.nature.com/nbt/journal/v21/n10/fig_tab/nbt1003-1152_f1.html Genetic Engineering Lab 3

Perakitan Tanaman Resisten Herbisida Perakitan Tomat transgenik tahan pembusukan SEJARAH SINGKAT PERKEMBANGAN Ragi untuk pembuatan anggur (< 6000 SM) Ragi untuk mengembangkan roti (± 4500 SM) Mikroba pertama kali dilihat oleh Leewenhoek (1680) Struktur rantai ganda DNA terungkap (1953) Ditemukan DNA rekombinan dan percobaan rekayasa genetik pertama berhasil (1973) Hibridoma menghasilkan antibodi monoklonal (1973) Bahan mentah industri plastik dari mikroba, interferon untuk kanker (80-an) Mikroba hasil rekayasa membantu mengekstrak minyak dari tanah (80-an) Mikroba secara luas digunakan untuk mengekstrak logam (80-an) Antibodi monoklonal digunakan untuk menuntun obat anti kanker (80-an) Tanaman tansgenik (1990-an) 4

Kaitan dengan Ilmu Lain Mikrobiologi Biokimia Rekayasa Kimia Ilmu Pangan Biologi Molekuler Genetika Elektronika Rekayasa mekanik MIKROBIOLOGI: Mengapa Mikrobia/bakteri? Studi awal rekayasa genetika menggunakan mikrobia: Pneumococcus, Escherichia coli. Struktur sel mikrobia sederhana, mudah ditumbuhkan, genetis, fisiologis & biokimiawinya mudah dianalisis Teknologi pangan Komputer PERTANIAN, industri, kesehatan, lingkungan GENETIKA: BIOKIMIA: Ensim penting dihasilkan oleh mikrobia Struktur gen Senyawa penyusun gen, fungsi gen, teknik isolasi DNA, protein, dll Genetika: adalah ilmu yang mempelajari tentang gen, bagaimana mereka membawa informasi, bagaimana informasi diterjemahkan, dan bagaimana gen menggandakan diri Gen Potongan DNA yang menyandi pembentukan suatu produk, biasanya protein DNA Dioxyribosa Nucleic Acid: adenin, guanin, sitosin, timin Mikrobiologi: Mikroorganisme: adalah ilmu yang mempelajari tentang mikroorganisme. organisme yang sangat kecil sehingga tidak dapat dilihat dengan mata telanjang. - Prokariot, eukariot - Virus, bakteri, jamur, protozoa 5

DAMPAK POSITIF Biokimia: adalah ilmu yang mempelajari tentang molekul molekul dasar penyusun kehidupan Molekul dasar kehidupan: karbohidrat, protein, lemak, DNA, dll 1. Peningkatan produksi dan kualitas pangan 2. Peningkatan kesehatan 3. Penyedia bahan bakar alternatif DAMPAK NEGATIF negatif DAMPAK negatif 1. Di bidang Etika/ Moral Ada masyarakat yang menganggap bahwa menyisipkan gen suatu organisme ke organisme lain bertentangan dengan nilai budaya dan melanggar hukum alam 2. Di bidang sosial ekonomi Menimbulkan kesenjangan antara negara/ perusahaan yang memanfaatkan bioteknologi dengan yang belum memanfaatkan bioteknologi (negara dunia ke tiga) 3. Dampak di bidang kesehatan Ada produk hasil rekayasa genetik yang disinyalir menimbulkan masalah serius, misalnya kematian akibat penggunaan insulin, sapi penghasil susu yang disuntik dengan hormon BGH mengandung bahan kimia yang berbahaya. Tomat Flavour Savr diketahui membawa gen resisten terhadap antibiotik. 6

DAMPAK negatif 4. Dampak terhadap lingkungan Pelepasan organisme transgenik ke alam dapat merusak keseimbangan alam dan kelestarian organisme. Kelebihan dan kekurangan Konvensional/Modern KONVENSIONAL KONVENSIONAL MODERN MODERN KELEBIHAN KELEMAHAN KELEBIHAN KELEMAHAN Relatif Murah Teknologi relatif sederhana Pengaruh jangka panjang sudah diketahui Perbaikan sifat tidak terarah Terbatas karena inkompatibilitas genetik Hasil tidak dapat diperkirakan Perlu waktu lama untuk menghasilkan varitas baru Sulit mengatasi kendala alam Perbaikan sifat terarah Dapat mengatasi inkompatibilitas genetik Hasil dapat diperhitungkan Dapat menghasilkan jasad baru dg sifat baru yg tidak ada sebelumnya Dapat mengatasi kendala alam Relatif mahal Perlu teknologi canggih Pengaruh jangka panjang belum diketahui 7