Novel Sang Pemimpi adalah buku kedua dari tetralogi Laskar Pelangi yang dikarang oleh

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. objeknya adalah manusia dan kehidupannya, dengan menggunakan bahasa

1. Identitas Buku. Judul : Sang Pemimpi. Penulis : Andrea Hirata. Judul Resensi:3 Sahabat Mengejar Mimpi. Tahun Terbit:2009

BAB 1 PENDAHULUAN. berpola secara tetap dan dapat dikaidahkan. Sebagai sebuah sistem, bahasa selain bersifat

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Optimis berarti selalu percaya diri dan berpandangan atau berpengharapan

BAB I PENDAHULUAN. sudah terlanjur dewasa. Kebanggaan kita terhadap anak-anak tidak hanya sebatas

I. PENDAHULUAN. terjadi konflik-konflik yang akhirnya menyebabkan terjadinya perubahan jalan

BAB II KONSEP, LANDASAN TEORI, DAN TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. Pembelajaran sastra memiliki sejumlah manfaat. Pertama, karya sastra. karya sastra akan menjadi manusia berbudaya.

BAB I PENDAHULUAN. realitas kehidupan sosial pengarangnya. Suatu karya sastra dapat dikatakan baik

BAB I PENDAHULUAN. kepada orang lain (Chaer dan Agustina, 1995: 14). Melalui bahasa dapat terungkap

NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM NOVEL SANG PEMIMPI KARYA ANDREA HIRATA DAN SKENARIO PEMBELAJARANNYA DI KELAS XI SMSA

SAMPLE NOVEL SILENT MELODY (HOPE FAITH LIFE LOVE)

BAB II KONSEP, LANDASAN TEORI, DAN TINJAUAN PUSTAKA. gejala. Kaitan tersebut dilakukan oleh peneliti berdasarkan observasinya.

I. PENDAHULUAN. Prosa adalah karya sastra yang berbentuk cerita yang di antaranya adalah novel.

BAB I PENDAHULUAN. manusia lainnya. Bahasa adalah milik manusia, maksudnya bahasa sebagai salah

BAB I PENDAHULUAN. menjadi sarana untuk menyampaikan pesan tentang kebenaran, tentang apa yang

PERSPEKTIF GENDER PADA NOVEL-NOVEL POPULER: PENDEKATAN SOSIOLOGI SASTRA BERPERSPEKTIF FEMINIS TERHADAP NOVEL SANG PEMIMPI

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN. A. Simpulan. 1. Nilai-nilai pendidikan yang terdapat dalam novel Maryamah Karpov,

AKU AKAN MATI HARI INI

BAB I PENDAHULUAN. mencerdaskan kehidupan bangsa serta agar pemerintah mengusahakan dan. mengembangkan diri sebagai manusia Indonesia seutuhnya.

BAB I PENDAHULUAN. Karya sastra merupakan cerminan, gambaran atau refleksi kehidupan

BAB I PENDAHULUAN. Karya sastra tidak pernah terlepas dari realitas sosial (Pradopo, 2009:114).

DAFTAR ISI. KATA PENGANTAR...ii. UCAPAN TERIMA KASIH...iv. DAFTAR ISI..vii. DAFTAR TABEL..xv. DAFTAR LAMPIRAN...xvi 1 PENDAHULUAN.

Review Roman "Anak Semua Bangsa" : Anak Semua Bangsa : Pramoedya Ananta Toer : Lentera Dipantara. Tahun Terbit : 2006 Jumlah Halaman : 539 Halaman

BAB 1 PENDAHULUAN. keduanya. Sastra tumbuh dan berkembang karena eksistensi manusia dan sastra

Nama Mata Kuliah ETIK UMB

Gaya Gravitasi Manusia Oleh: Famila Takhwifa

Karakter Orang-Orang Besar* Oleh Abi Akom**

PENERAPAN PRINSIP KESANTUNAN BERBAHASA DALAM PERCAKAPAN FILM SANG PEMIMPI

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN

struktur yang terdapat dalam Mozaik 2 Simpai Keramat! 2. Presentasikan hasil diskusi Anda!

Senja, Sebuah Kisah Sebuah Cerita

Film yang mengupas proses pelestarian lingkungan. Film yang menceritakan pengabdian seorang pelestari bumi. Cara melestarikan lingkungan yang baik

BAB II RINGKASAN CERITA. Novel ini menceritakan tentang tiga orang anak yang tinggal jauh di

AKU SUKA MEMBACA. Karya Puput Happy. Setiap hari aku membaca Agar kelak menjadi orang berilmu Berbudi pekerti luhur dan mulia Hingga masuk surga

Strategi dan kiat-kiat untuk menuju kesuksesan!

BAB I PENDAHULUAN. Karya sastra adalah alat yang digunakan sastrawan untuk mengungkapkan

BAB I PENDAHULUAN. karya sastra tidak lahir dalam situasi kekosongan budaya, budaya tidak hanya. konvensi atau tradisi yang mengelilinginya.

BAB I PENDAHULUAN. sendiri. Dalam hubungannya dengan kehidupan, sastra adalah wujud tertulis yang

BAB I PENDAHULUAN. tulisan yang menggunakan bahasa sebagai media pengantar dan memiliki

BAB I PENDAHULUAN. yang dimaksudkan orang di dalam suatu konteks khusus dan bagaimana konteks itu

I. PENDAHULUAN. tentang kisah maupun kehidupan sehari-hari. Seseorang dapat menggali, seseorang dengan menggunakan bahasa yang indah.

SEKOLAH TOEFL. Panduan Belajar Siswa Sekolah TOEFL. Jangan biarkan keterbatasan membuatmu tidak mampu berbuat lebih dari yang orang lain pikirkan..

NADIA AKU. Diterbitkan secara mandiri. melalui Nulisbuku.com

KAJIAN STRUKTURALISME GENETIK DAN NILAI PENDIDIKAN NOVEL PADANG BULAN KARYA ANDREA HIRATA

Oleh: Windra Yuniarsih

Raihlah Keikhlasan. Panduan-1

SEKOLAH TOEFL. Panduan Belajar Siswa Sekolah TOEFL 8B. Jangan biarkan keterbatasan membuatmu tidak mampu berbuat lebih dari yang orang lain pikirkan..

Aku tau apa yang kau rasakan, John. Rumah ini adalah hasil jerih payah kita selama ini. Tapi aku tak mau John, jika harus tinggal disini lagi.

"Tapi mimpi itu inspirasi. Aku ragu untuk melangkah tanpa aku tau mimpiku."

KISAH KISAH YANG HAMPIR TERLUPAKAN

NILAI-NILAI PENDIDIKAN ISLAM DALAM NOVEL SANG PEMIMPI KARYA ANDREA HIRATA

pesimis, tidak percaya diri, bahkan tidak ikut andil dalam kegiatan apa pun. Perbedaan itulah yang membuatnya merasa minder.

Dulu di lapangan hitam, kalo kakak PSB teriak, Kekuataaannn kita akan jawab,

BAB I PENDAHULUAN. Idiom salah satu istilah dalam bidang kebahasaan yang digunakan untuk

Tubuh-tubuh tanpa bayangan

BAB I PENDAHULUAN. Anak merupakan amanah dari Allah SWT, Setiap orang tua menginginkan anakanaknya

Hari masih pagi di saat pertama kalinya Reandra mulai masuk sekolah setelah dua minggu lamanya libur kenaikan kelas. Hari ini adalah hari yang

Stupid Love. June 21 st, 2013

NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM NOVEL DAUN YANG JATUH TAK PERNAH MEMBENCI ANGIN KARYA TERE LIYE DAN SKENARIO PEMBELAJARANNYA DI KELAS XI SMA

HUBUNGAN INTERTEKSTUAL ANTARA NOVEL NEGERI LIMA MENARA KARYA A. FUADI DAN LASKAR PELANGI KARYA ANDREA HIRATA

NILAI-NILAI EDUKATIF DALAM NOVEL SANG PEMIMPI KARYA ANDREA HIRATA DAN IMPLEMENTASINYA SEBAGAI MATERI PEMBELAJARAN SASTRA INDONESIA DI SMAN 2 SUKOHARJO

- ephy - Catatan dan Novela. dalamceritasaja.blogspot.com

RIZAL YULIUS BILI BANI

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN. yang terkandung dalam novel tersebut sebagai berikut.

Bima MSV. Mimpi Haristo. Penerbit MSVdream

BAB VI SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN REKOMENDASI

lingkungan sekolah maupun di rumah.

Belasan kota kudatangi untuk menjadi tempat pelarianku. Kuharap di sana bisa kutemukan kedamaian atau cinta yang lain selainmu.

BAB I PENDAHULUAN. Secara etimologis kata kesusastraan berasal dari kata su dan sastra. Su berarti

.satu. yang selalu mengirim surat

Perjuangan Meraih Cita-cita

Pemilik jiwa yang sepi

BAB I PENDAHULUAN. Dalam bab pendahuluan ini akan diberikan gambaran mengenai latar belakang

V. SIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil analisis tentang ciri-ciri tokoh dalam novel Edensor karya

Tukang Grafir. Dari Kumpulan Cerpen "Keberanian Manusia"

BAB 1 AKU DAN PULAU PISANG

Ah sial aku selingkuh!

keyakinanku adalah Kristen. Aku berasal dari suatu kota yang bernama kota Purbalingga dan lahir pada 22 November Hobby aku sebenarnya ada tiga,

LAMPIRAN A-1 SKALA DEPRESI PADA REMAJA

Bacalah dengan teliti, ini sangat penting!

Sejatinya, semua manusia terlahir untuk dua hal, mendapatkan berita terbaik dan terburuk. Berita ini adalah sebuah misteri, ketika mereka terus

[Fanfic] Sebuah gambar aneh menarik perhatianmu. Gambar itu jelek, tapi memiliki sesuatu yang membuatmu penasaran. Cast : Kalian yang membaca~

FINDING YOUR LIFE PURPOSE #2 MENEMUKAN TUJUAN HIDUPMU #2 LIVE TO PLEASE GOD HIDUP UNTUK MENYENANGKAN TUHAN

SEKOLAH TOEFL. Panduan Belajar Siswa Sekolah TOEFL. Jangan biarkan keterbatasan membuatmu tidak mampu berbuat lebih dari yang orang lain pikirkan..

Restoran Masih Terbuka

Marwan. Ditulis oleh Peter Purwanegara Rabu, 01 Juni :25

BAB I PENDAHULUAN. Karya sastra merupakan sesuatu yang dihasilkan oleh manusia dengan

AKU PASTI BISA KULIAH

BAB I PENDAHULUAN. pendidikan formal maupun non formal. Pendidikan formal dapat berlangsung

BAB II PROFIL INFORMAN. mendasari mengapa penelitian gaya komunikasi manajemen konflik interpersonal

TUGAS PERANCANGAN FILM KARTUN. Naskah Film Dan Sinopsis. Ber Ibu Seekor KUCING

BAB I PENDAHULUAN. Pada bab ini, peneliti akan menyajikan latar belakang masalah, rumusan masalah,

NILAI KARAKTER DALAM NOVEL AYAH KARYA ANDREA HIRATA

INTERTEKSTUALITAS DALAM NOVEL SANG PEMIMPI KARYA ANDREA HIRATA DENGAN NOVEL RANAH 3 WARNA KARYA A FUADI ARTIKEL ILMIAH

Ketika Anda memutuskan untuk mendaftar di sebuah perguruan tinggi, berarti Anda sudah tahu konsekwensi yang mesti Anda hadapi. Anda telah memilih

BAB I PENDAHULUAN. Ismail dengan judul Lewat Djam Malam. Pada tahun 1950-an. film Indonesia bisa memasuki bioskop kelas 1 pada dekade 1950-an akhir.

STORY TELLING Fakta Data- Informasi -Komputasi

Ya sudah aku mau makan mie saja deh hari ini, kebetulan aku lagi pengen makan mie pakai telur ceplok.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Permasalahan. paling penting dalam pembangunan nasional, yaitu sebagai upaya meningkatkan

Transkripsi:

Christian 1 Jacqueline Christian Yuda Putri Bahasa Indonesia 4 Desember 2010 Statement of Intent Novel Sang Pemimpi adalah buku kedua dari tetralogi Laskar Pelangi yang dikarang oleh Andrea Hirata. Penulis buku best seller ini lahir di Belitong dan lulus cum laude dari Universite de Paris, Sorbonne, Prancis dan Sheffield Hallam University, United Kingdom dalam bidang ekonomi telekomunikasi. Karya ini mengangkat kejadian dalam Mozaik 12, dimana Ikal berubah dari seorang yang optimis menjadi pesimis. Hal ini dikarenakan oleh pemikirannya sendiri yang menjadi lebih dewasa dan realistis seiring dengan bertambahnya umur. Ia melihat kenyataan bahwa hidup menjadi semakin tak mudah dan tidak mungkin baginya untuk dapat meraih cita-citanya kuliah ke Sorbonne, Prancis dengan keadaan ekonominya yang tidak menunjang. Tetapi, pada akhirnya ia disadarkan dan berubah menjadi optimis dan meneruskan mimpinya setelah suatu kejadian dimana ia mengecewakan ayah kebanggaannya karena prestasi dalam bidang akademis yang menurun drastis user 5/2/11 12:28 PM Comment: x dari ranking tiga menjadi tujuh puluh lima. Karya sastra yang dipilih adalah diari Ikal. Alasan mengapa diari adalah pilihan yang tepat karena didalam sebuah diari, penggunaan bahasa, gaya bahasa, dan kata-kata yang dituturkan harus dari sudut pandang sang karakter dan dapat mencerminkan dengan baik pemikiran dan perasaan sang karakter sendiri. Diari ini menjadi curahan pemikiran dan perasaan Ikal pribadi yang merasa bodoh karena telah memilih untuk menjadi seorang pesimis. Bahasa yang digunakan adalah semiformal sebab kata-kata yang dituturkan merupakan kombinasi antara bahasa sehari-hari yang non-formal dan juga bahasa dari seorang yang terpelajar yang formal. Dalam karangan ini, ada beberapa pesan yang ingin disampaikan. Pertama adalah: sikap user 5/2/11 12:29 PM Comment: bhs buat lebih efektif. pesimisme tidak akan membuahkan hasil yang baik. Ini dapat dilihat ketika Ikal berubah menjadi pesimis dan akhirnya mengecewakan sang ayah karena prestasi akademisnya yang menurun drastis. Kedua: kejarlah terus mimpi-mimpimu. Sebagai anak muda, kita harus berani bermimpi dan

Christian 2 percaya bahwa kita dapat menggapai mimpi itu. Cita-cita dapat dicapai asalkan kita berjuang keras untuk mendapatkannya dan tidak pernah melepaskan mimpi itu. Ketiga: jangan pernah berputus asa karena dalam situasi sesulit apapun, Tuhan telah menyiapkan rencana dan jalan keluar yang terbaik. Menyerah hanyalah sikap takabur mendahului nasib.

Buku Harian, Christian 3 Sudah lama aku tidak menulis di buku harianku ini. Beberapa minggu ini aku sangat sibuk sampai tidak sempat menulis. Setiap hari aku pulang malam setelah bekerja dan rasanya lelah sekali sehingga aku selalu tertidur lelap setiap sampai di los kontrakanku ini. Tapi pada malam ini aku mempunyai kesempatan untuk menulis dan akan kuceritakan perubahan sikapku waktu itu. Pada hari itu, Arai, Jimbron dan aku sendiri sedang bekerja membersihkan meja restoran mi rebus. Pada waktu itu juga aku mengalami manifestasi. Sungguh aneh rasanya. Aku dapat melihat diriku sendiri dan juga kawan-kawanku bekerja banting tulang demi mendapatkan sedikit upah untuk membiayai hidup dan mengejar cita-cita ke Sorbonne. Sungguh besar mimpi kami itu tetapi semua mimpi itu hilang dalam sekejap. Aku tiba-tiba saja berpikir bahwa setelah lulus SMA Bukan Main ini, nasibku akan sama saja dengan nasib sahabat-sahabatku yang satu per satu berakhir, berhenti sekolah dan menjadi kuli. Memang, hidup ini sungguh tidak adil dan semakin lama hidup semakin tak mudah. Berada dalam pergaulan remaja Melayu yang seharian membanting tulang, aku jadi semakin sering mendengar pandangan mereka tentang masa depan. Dari sinilah aku menilai situasiku secara realistis. Namun, tak pernah kusadari bahwa sikap realistis inilah yang menarikku kedalam lubang hitam kehidupan seorang pesimis. Aku yang dulu berapi-api ingin menggapai cita-citaku, perlahan-lahan padam atas realita kehidupan yang menimpaku. Aku sadar akan keadaan ekonomiku yang sama sekali tidak menunjang. Mau seberapa banyak aku menabung, tak kan pernah uang receh itu membawaku keluar dari pulau kecil Belitong ini. Bagiku, harapan sekolah ke Prancis tidak lain dari sebuah mimpi belaka. Mimpi yang tak kan pernah terwujud. Sejak saat itulah aku berubah menjadi pribadi yang pesimistis. Aku jadi malas belajar. Tak kutemukan guna belajar susah payah jika sudah besar nanti tak lebih dari seorang kuli. Seluruh semangat belajarku luntur. Tak lagi ku peduli akan pelajaran sekolah. Untuk apa belajar kawan? Pada akhirnya kau juga akan menjadi kuli. Tak lebih dari itu! Itulah yang selalu melintas dipikiranku. Kalimat sinis dari orang yang pesimis.

Christian 4 Sikap pesimis tak lebih dari racun. Pesimisme tidak dapat merubah keadaan menjadi lebih baik, bahkan lebih buruk! Inilah yang terjadi padaku. Aku yang dulu selalu berada di garda depan sekarang terdepak ke barisan belakang! Dapatkah kau bayangkan? Dari ranking ketiga sekarang turun drastis menjadi tujuh puluh lima. Sungguh memalukan! Prestasiku yang susah payah kubangun rubuh dalam hitungan detik. Dengan keadaan ini, Pak Mustar menegurku dengan suara penuh sesal. Ia sangat kecewa sekali dengan sikapku ini. Beliau tak habis pikir mengapa aku mau menyia-nyiakan garda depan itu, sementara beliau sepanjang waktu bermimpi agar anaknya dapat berada di garda depan. Beliau sempat mengucapkan kata-kata yang tertanam dibenakku sampai saat ini. Tak ada yang lebih menyenangkan ayahmu selain menerima rapormu. Kaulah harapan beliau satu-satunya, Ikal. Hanya untukmu Ikal, yang terbaik dari beliau selalu hanya untukmu... Mendengar ini, aku merasa ditampar sekerasnya. Tamparan itu seolah membukakan mata hatiku yang telah dibutakan oleh sifat pesimis. Aku sadar bahwa aku telah melakukan kesalahan yang luar biasa besarnya. Betapa bodohnya aku saat itu sehingga mau menjadi seorang pesimis dan belajar sekehendak hati. Arai juga berkata bahwa orang seperti kita ini akan mati tanpa mimpi. Mungkin kita hanya akan menjadi kuli setelah tamat SMA, tapi di sekolah ini, kita tidak akan pernah mendahului nasib kita! Sikap pesimistis telah membutakan aku dan tak lebih dari sikap takabur mendahului nasib. Mengetahui aku terdepak dari garda depan, ayahku dengan senang hati datang jauh-jauh mengambil raporku dengan bajunya yang terbaik, baju safari empat saku yang wangi daun pandan. Hari itu aku telah mempermalukan beliau dengan mempersembahkan kursi nomor 75 untuknya. Tetapi, tak ada satu kata makian pun keluar dari mulutnya. Hanya ada senyum kebanggaan yang terpasang diwajahnya. Aku merasa seakan langit mengutukku dan bangunan sekolah rubuh menimpaku. Aku terpuruk dalam penyesalan. Betapa aku ini anak tak berguna!! Betapa sampai hati pada ayahku.

Christian 5 Sejak saat itu, aku memutuskan untuk berubah menjadi pribadiku yang dulu, Ikal yang penuh semangat dan daya juang tinggi. Aku akan merubah nasibku dan akan selalu melakukan yang terbaik demi ayahku. 9 9 9 SoI dan karya kreatif cukup baik, namun ketelitian harus ditingkatkan.