Manual Pengoperasian Sistem Informasi Akademik (SIMBARU) Universitas Peradaban

dokumen-dokumen yang mirip
2. Setelah muncul tampilan halaman web browser, pada kotak address ketikan. 3. Setelah itu maka akan muncul halaman siakad STIT Pringsewu.

PETUNJUK PENGGUNAAN SIAKAD DOSEN INSTITUT SAINS DAN TEKNOLOGI AL-KAMAL

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Setelah melalui proses perancangan dan pengkodean program, maka

Sistem Informasi Akademik (SIAKAD) Modul Dosen. Tim Siakad Puskom UNY

PETUNJUK PENGGUNAAN SIAKAD MAHASISWA INSTITUT SAINS DAN TEKNOLOGI AL-KAMAL

MANUAL KRS ONLINE

MANUAL BOOK PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI PENYEDIA JASA LAINNYA PERORANGAN PEMERINTAH PROVINSI DKI JAKARTA

MANUAL SISTEM INFORMASI AKADEMIK (SIKAD) BAGI MAHASISWA. Oleh. Infokom

Yogyakarta, Wakil Rektor I, Drs. Wardan Suyanto, M.A., Ed.D. NIP

MANUAL SISTEM INFORMASI AKADEMIK ( SIAKAD ) BAGI DOSEN. Oleh. Infokom

USER MANUAL APLIKASI SISTEM KEUANGAN (Pembayaran Mahasiswa)

MANUAL SISTEM INFORMASI AKADEMIK (SIKAD) BAGI MAHASISWA. Oleh. Infokom

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. penulis memakai program server web local yaitu AppServ. Di dalam aplikasi ini terdapat

User Guide. Untuk Dosen (Dosen Ajar & Dosen Wali) Oleh :

SIAM Sistem Informasi Akademik Mahasiswa

SIAM Sistem Informasi Akademik Mahasiswa

Panduan Penggunaan Sistem Informasi Pengelolaan Akademik (SIPA)

Petunjuk Pemakaian AMIO untuk JURI

PDF Compressor Pro. Petunjuk Penggunaan. Sistem Informasi Akademik Universitas HKBP Nommensen. Pengguna : Mahasiswa

2. Login Gunakan Username dan password masing-masing program studi.

MANUAL BOOK PENATAAN DAN PENGEMBANGAN APLIKASI KEPEGAWAIAN PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

User Manual SIA-DPA. Sistem Informasi Akademik Dosen Pembimbing Akademik YOGYAKARTA M UNIVERSITAS SANATA DHARMA

SIMA Sistem Informasi Monitoring Akademik

PENGISIAN NILAI ONLINE

Petunjuk Pemakaian AMIO untuk PIC UNIT

Alamat Sistem Informasi Akademik Universitas HKBP Nommensen

User Guide. Oleh : Untuk Dosen (Dosen Ajar & Dosen Wali) Departemen Sistem Teknologi Informasi Universitas Narotama Revisi 00

APLIKASI e-hosting STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) REV.1 PT PLN (PERSERO) DISTRIBUSI JAWA TIMUR

2014 User Manual SIKEMAS

Panduan Portal Dosen STIKES BETHESDA YAKKUM

MODUL PENGGUNAAN SISTEM AKADEMIK (SIA) STIE YADIKA BANGIL

PANDUAN WEBSITE PENERIMAAN MAHASISWA BARU UNTUK SISWA

PENDAHULUAN. Universitas Medan Area memiliki 7 (tujuh) fakultas, yaitu:

PETUNJUK KEY IN (KRS ONLINE) VIA WEB (INTERNET)

APLIKASI KRS ONLINE. Fikom.ust.ac.id. User Manual. Level Mahasiswa. Versi September 2016

PANDUAN WEBSITE PENERIMAAN MAHASISWA BARU UNTUK SEKOLAH

User Guide. Oleh : Untuk Mahasiswa. Departemen Sistem Teknologi Informasi Universitas Narotama Revisi 00

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI E-PRESENSI UNTUK SKPD VERSI 1.1

Univ_rsit[s Muh[mm[^iy[h Sum[t_r[ Ut[r[

SIAM Sistem Informasi Akademik Mahasiswa

UNIVERSITAS TRILOGI. Buku Panduan SIAT (Sistem Informasi Akademik Trilogi) Untuk Dosen

Aplikasi KRS Online. User Manual Level Dosen. Versi Desember 2011

MANUAL E LEARNING (ELUNTAS) BAGI MAHASISWA. Oleh. Infokom

Panduan Sistem Informasi Akademik Terpadu (SIMPADU) Untuk : Operator Akademik

PANDUAN PERKULIAHAN ONLINE KULIAH ONLINE WAJIB BAGI SELURUH MAHASISWA UNIVERSITAS PAMULANG

SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PEER REVIEWER

Manual User. e-learning Fakultas Teknologi Informasi Universitas Mercu Buana Yogyakarta. Program Studi : 1. Teknik Informatika 2.

Website Sistem Portal Mahasiswa

MANUAL BOOK/ USER GUIDE BUKU MANUAL/ PANDUAN PENGGUNA SISTEM INFORMASI AKADEMIK dan KEUANGAN TERPADU (SIAKAD)

UNIVERSITAS BUDI LUHUR JAKARTA

USER MANUAL WEB DOSEN (

Panduan Sistem Informasi Akademik Terpadu (SIMPADU) Untuk : Dosen & Dosen Wali/PA

DAFTAR ISI. Panduan Penggunaan Pengadaan Software Dan Aplikasi E-Planning (User Kecamatan)

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. dari sistem. Terdiri dari 2 subbab, yaitu: implementasi, dan evaluasi.

PETUNJUK UMUM APLIKASI & TATA CARA PENDAFTARAN PPDB ONLINE TINGKAT SMP KOTA TANGERANG SELATAN

Manual College Book Manager (CBM) Universitas Muhammadiyah Pontianak

PANDUAN SIAKAD (SISTEM INFORMASI AKADEMIK) PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH TANGERANG

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. telah dibuat pada tahap tiga. Adapun kebutuhan software (perangkat lunak) dan

LANGKAH-LANGKAH MENJALANKAN PROGRAM

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN AKADEMIK (UNIVERSITAS ESA UNGGUL)

DAFTAR ISI. Panduan Penggunaan Pengadaan Software Dan Aplikasi E-Planning (User SKPD)

MANUAL PROCEDURE PETUNJUK & MEKANISME PENGOPERASIAN ACADEMIC ONLINE CAMPUS

Software User Manual. Portal Akademik. Panduan Bagi Dosen

PANDUAN PORTAL MAHASISWA (Manual Student Portal) Versi 1.0

Universitas Mercubuana. Materi Pelatihan SISTEM INFORMASI MANAJEMEN AKADEMIK (UNIVERSITAS MERCUBUANA) ROLE BAA

Panduan SIAM (Sistem Informasi Akademik Mahasiswa)

KATA PENGANTAR. Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa atas segala limpahan Rahmat,

PANDUAN KRRS ONLINE UNIVERSITAS TARUMANAGARA

PETUNJUK TEKNIS OPERASIONAL SISTEM INFORMASI TATA PERSURATAN SITP

A. ADMINISTRATOR. Form Login Admin

USER MANUAL SI INVENTARIS POLITEKNIK NEGERI BALI

PANDUAN PORTAL MAHASISWA (Manual Student Portal) Versi 1.0

BUKU PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI (USER MANUAL) UNTUK MAHASISWA SISTEM INFORMASI AKADEMIK SEKOLAH TINGGI KESEHATAN SUMATERA UTARA (STIKESSU)

PANDUAN PENGOPERASIAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK (SIAKAD)

UPT. KOMPUTER UNIVERSITAS JAMBI

Panduan Ringkas Upload Dokumen pada Sistem Informasi Pengendalian RP2KPKP (

1 Panduan penggunaan aplikasi akademik online bagi Mahasiswa ver1.0. UP

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. implementasi desain dalam bentuk kode-kode program. Kemudian di tahap ini

C. SISTEM INFORMASI DOSEN (SIDOS)

Gambar 4.63 Halaman Jenis Download (buat baru) (Admin)

LEMBAGA PENGEMBANGAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI UNIVERSITAS JAMBI

Universitas Islam Syekh-Yusuf Tangerang UPT Sistem Informasi Manajemen Business Process KKK

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. perpustakaan. Aplikasi yang telah dihasilkan yaitu Aplikasi Peminjaman dan

SISTEM INFORMASI AKADEMIK UNIVERSITAS MATARAM

User Manual SIA-Kaprodi

MANUAL BOOK APLIKASI ABSENSI

Portal Akademik Panduan Bagi Dosen

Lalu masukkan user name anda yang telah diberitahukan oleh administrator anda, misalnya seperti contoh dibawah ini.

BUKU MANUAL APLIKASI SISTEM INFORMASI TERINTEGRASI PATEN ( ) UNTUK USER DESA / ( PENGGUNA APIKASI WILAYAH DESA

USER MANUAL APLIKASI DIREKTORAT JENDERAL CIPTA KARYA DIREKTORAT JENDERAL CIPTA KARYA

Panduan Penggunaan Akun Centralize Hotspot Universitas Negeri Surabaya

INSTITUT PERTANIAN BOGOR

BUKU PANDUAN SISTEM INFORMASI PENGUJI MUTU BARANG UNTUK PMB/CALON PMB

PANDUAN PORTAL DOSEN (Manual Lecturer Portal) Versi 1.0

Panduan Portal Mahasiswa STIKES BETHESDA YAKKUM

mystpt Panduan Mahasiswa Penggunaan Aplikasi Jl IKPN Bintaro No. 1, Pesanggrahan, Tanah Kusir, Daerah Khusus Ibu Kota Jakarta 12330

Tampilan Perangkat PC, Laptop, Netbook, Tablet

MANUAL PENGOPERASIAN KRS ONLINE LEVEL MAHASISWA

Teknologi informasi sangat berperan penting terhadap proses otomatisasi. terhadap akses informasi, akurasi, kecepatan dan kelengkapan sebuah

Transkripsi:

Manual Pengoperasian Sistem Informasi Akademik (SIMBARU) Universitas Peradaban Disusun Oleh: PUKSI (Pusat Komputer & Sistem Informasi) Universitas Peradaban http://puksi.peradaban.ac.id/

I. Pengguna Dosen 1. Manfaat SIMBARU bagi Dosen Manfaat SIMBARU bagi Dosen, antara lain: a) Melihat Data Mahasiswa Bimbingan b) Input Nilai c) Upload Soal (UTS/ UAS) d) Upload Data SAP dan Silabus e) Melakukan Cetak kartu UTS/UAS f) Melihat Jadwal Dosen g) Pengaturan Password h) Log Out 2. Akses SIMBARU SIMBARU merupakan sistem Informasi Akademik berbasis web, sehingga untuk mengaksesnya diperlukan program aplikasi web browser seperti Internet Explorer, Mozilla Firefox, Opera, Google Crome dan lain-lain. Berikut langkah-langkah untuk mengakses SIMBARU: a) Ketik alamat SIMBARU 1.1.1.1 atau sim.peradaban.ac.id pada address bar lalu tekan Enter pada Keybord b) Tunggu hingga halaman depan SIMBARU muncul seperti Gb. 1 dibawah ini Gb.2.1. Tampilan Awal SIMBARU c) Untuk masuk sebagai User Dosen klik pada Login SIMBARU pilih Dosen, tunggu hingga muncul halaman Log In; kemudian masukan Username dan Password, lalu klik Log In, seperti Gb.2 berikut ini :

Gb.2.2. Halaman Log In Dosen Pada implementasi awal, setiap Dosen mendapatkan kode Log In dan Password dari Administrator, selanjutnya password harus segera dirubah agar tidak disalahgunakan orang lain. Untuk perubahan password bisa dilihat pada Menu Pengaturan setelah berhasil masuk sebagai Dosen, lalu pilih edit password. Apabila SIMBARU tidak dapat diakses karena lupa password, dapat menghubungi Admin PUKSI untuk reset password. Setelah berhasil Log In dengan User Dosen, maka akan muncul tampilan seperti pada Gb.3. Halaman Beranda/ Awal User Dosen. Gb.2.3. Halaman Beranda/ Awal User Dosen 3. Menu Dosen a) Menu Data Mahasiswa Bimbingan Pada menu ini, Dosen bisa melakukan pengecekan data mahasiswa bimbingannya, terlebih dahulu lakukan pilihan pada menu Prodi yang diampu,

tahun akademik yang saat ini berlangsung, dan semester yang sedang berjalan saat ini. Gb.2.4. Halaman Data Mahasiswa Bimbingan Untuk menu lihat data masing-masing nama mahasiswa, dapat digunakan untuk melihat matakuliah yang sudah diambil sebelumnya dan untuk memvalidasi KRS sebelum perkuliahan baru dimulai, serta melihat jumlah presensi yang dihadiri oleh mahasiswa yang bersangkutan Gb.2.5. Halaman Lihat Data b) Menu Input Nilai Menu ini dilakukan untuk melakukan inputan Nilai Tugas, Nilai UTS dan Nilai UAS. Untuk input nilai bisa dilakukan dengan langkah-langkah sebagai berikut : i. Klik menu input nilai ii. Pilih Prodi yang diampu iii. Pilih Tahun Akademik yang saat ini berjalan, kemudin klik Lihat Data

Gb.2.6. Menu awal Input Nilai iv. Sebelum melakukan input nilai, terlebih dahulu Dosen menginputkan prosentase (100%) aturan perkuliahan lalu menyimpannya dalam sistem. Gb.2.7. Menu Prosentase perkuliahan v. Setelah jumlah prosentase (100%) berhasil disimpan, maka klik pada Matakuliah yang diampu Gb.2.8. Menu Prosentase perkuliahan

vi. Klik Input Nilai untuk melakukan input nilai mahasiwa, jika terdapat form yang berwarna ungu, itu menunjukan form tersebut belum siap untuk diisi nilai, dan akan berubah form berwarna putih jika sudah dibuka periodenya,dan biasanya akan siap diisi bersamaan dengan pengisian nilai UAS. Dan jika semua nilai sudah diisikan, maka nilai akhirpun akan keluar secara otomatis. Kemudian klik button Simpan Nilai. Gb.2.9. Menu Input Nilai c) Menu Upload Soal Ujian Untuk menu upload soal ujian digunakan Dosen untuk input soal ujian baik UTS maupun UAS, langkah-langkah untuk melakukan input soal ujian sebagai berikut: i. Klik menu Upload soal ujian ii. Pilih pada form pilihan Prodi dan semester yang diampu, dan Tahun Akademik yang saat ini berlangsung iii. Klik button lihat data dan akan muncul tampilan seperti Gb.2.10 berikut ini : Gb.2.10. Menu upload soal ujian (1)

iv. Klik button input, untuk memasukan soal ujian (UTS/UAS), akan muncul tampilan seperti Gb.2.11 berikut ini, Gb.2.11. Menu upload soal ujian (2) v. Klik button Browse, lalu pilih soal (UTS/UAS) pada folder yang sudah disiapkan oleh Dosen yang bersangkutan, kemudian klik button open seperti Gb.2.12 berikut ini Gb.2.12. Menu upload soal ujian (3) vi. Kemudian klik button Upload seperti Gb.2.13 berikut ini Gb.2.12. Menu upload soal ujian (4)

d) Menu Upload SAP/ Silabus Langkah-langkah untuk melakukan input SAP/ Silabus sebagai berikut: i. Klik menu Upload SAP/ Silabus ii. Pilih pada form pilihan Prodi dan semester yang diampu, dan Tahun Akademik yang saat ini berlangsung iii. Klik button lihat data dan akan muncul tampilan seperti Gb.2.14 berikut ini : Gb.2.14. Menu upload SAP/ Silabus (1) iv. Klik button input, untuk memasukan SAP/ Silabus, akan muncul tampilan seperti Gb.2.15 berikut ini, Gb.2.15. Menu upload SAP/ Silabus (2) v. Klik button Browse, lalu pilih SAP/ Silabus pada folder yang sudah disiapkan oleh Dosen yang bersangkutan, kemudian klik button open seperti Gb.2.16 berikut ini:

Gb.2.16. Menu upload SAP/ Silabus (3) vi. Kemudian klik button Upload seperti Gb.2.17 berikut ini Gb.2.17. Menu upload SAP/ Silabus (4) e) Menu Lihat Jadwal Untuk melihat jadwal, lakukan dengan klik menu lihat jadwal, isi form pada pilihan Tahun Akademik, Semester, dan Hari. Maka akan muncul tampilan seperti Gb.2.18 berikut ini : Gb.2.18. Menu Lihat Jadwal

f) Menu Edit Password Menu edit password digunakan jika Dosen yang bersangkutan akan melakukan perubahan pada password masuk SIMBARU Gb.2.18. Menu Edit Password g) Menu Logout Menu Logout digunakan apabila ingin keluar dari SIMBARU, proses logout dapat dilakukan dengan cara klik Logout pada menu User, Klik OK jika ingin benar-benar keluar dari SIMBARU. Gb.1.18. Menu Logout