BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Penerapan Akad Mudharabah pada produk simpanan CENDEKIA

dokumen-dokumen yang mirip
BAB IV PEMBAHASAN MASALAH

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV PEMBAHASAN DAN ANALISIS

BAB IV PEMBAHASAN. A. Pengertian dan Jenis Akad Mudharabah pada PT. Bank BNI Syariah. Seseorang yang akan membuka rekening tabungan di PT.

BAB IV PEMBAHASAN. 1. Pembukaan Simpanan Berjangka (SIJANGKA)

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Karakteristik Produk Simpanan Berjangka (Simka) / Deposito Mudharabah di KSPPS Arthamadina Banyuputih

BAB IV. ANALISIS MEKANISME TRANSAKSI PRODUK DEPOSITO ib HASANAH DOLLAR PADA BNI SYARIAH PEKALONGAN

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN HASIL. penelitian, dalam hal ini adalah data dari Bank Syariah Muamalat dan Bank DKI

BAB IV PEMBAHASAN. A. Mekanisme Produk SIRELA ( Simpanan Sukarela Lancar ) 1. Produk SIRELA ( Simpanan Sukarela Lancar )

BAB IV PEMBAHASAN. A. Implementasi Prinsip Mudharabah Muthlaqah pada BNI ib Deposito

PERHITUNGAN BAGI HASIL DAN PENANGANAN PENCAIRAN DEPOSITO MUDHARABAH PADA BPR SYARIAH AMANAH UMMAH

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. Keberadaan sistem ekonomi syariah semakin berkembang seiring dengan

BAB III PEMBAHASAN. pemilik dana itu telah memutuskan untuk menyerahkan sebagian dananya untuk

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB II KAJIAN TEORITIS TENTANG MUDHARABAH, BAGI HASIL, DAN DEPOSITO BERJANGKA

BAB III PEMBAHASAN. akan dikelola BMT untuk memperoleh keuntungan, keuntungan akan diberikan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Question & Answer a T bu b nga g nku

PERBANDINGAN PERHITUNGAN BAGI HASIL TABUNGAN MUDHARABAH PADA PT. BANK SYARIAH MANDIRI DENGAN PADA PT. BANK MANDIRI

BAB IV PEMBAHASAN. 1 Wawancara dengan Ajeng selaku Teller

BAB IV ANALISIS PENERAPAN AKAD MUDHARABAH SERTA DAMPAKNYA TERHADAP PRODUK PENGHIMPUNAN DANA DI BANK SYARI AH MANDIRI KUDUS

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Pengertian Simpanan Walimah pada BMT At-Taqwa Muhammadiyah

BAB I PENDAHULUAN. prinsip keadilan dan keterbukaan, yaitu Perbankan Syariah. operasional bisnisnya dengan sistem bagi hasil.

BAB IV. Analisis Hasil Penelitian. A. Perhitungan Bagi Hasil Simpanan Mudharabah di KJKS BMT Nurussa adah

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. TABUNGAN IMPIAN BRI SYARIAH ib PADA BRISYARIAH KANTOR CABANG PADANG

BAB IV PEMBAHASAN A. Mekanisme Produk Simpanan SAHARA di BMT El Amanah Kendal 1. Mekanisme Pembukan Rekening Simpanan SAHARA

BAB IV ANALISIS MEKANISME AKAD MUDHARABAH PADA PRODUK SIMPANAN BERJANGKA DAN MUDHARABAH BERJANGKA DI UJKS BMT MITRA UMAT DAN UJKS BMT MINNA LANA

BAB IV ANALISIS TENTANG PERSEPSI PEDAGANG KECIL DI PASAR KLIWON TENTANG PEMANFAATAN PEMBIAYAAN MUDHARABAH DI BMT FASTABIQ CABANG KUDUS

BAB 4 PEMBAHASAN 4.1 Implementasi Bagi Hasil dan Risiko Berdasarkan Prinsip Mudharabah

BAB IV ANALISISIS MEKANISME PENCAIRAN DANA PEMBIAYAAN MUDHARABAH DENGAN AGUNAN CAST COLLATERAL DI KSPPS ARTHAMADINA, BATANG.

BAB IV PEMBAHASAN. Implementasi Sistem Bagi Hasil dan Risiko Berdasarkan Prinsip. Mudharabah Di Bank Jabar Banten Syariah

BAB IV ANALISIS SITEM PEMBERIAN PEMBIAYAAN PADA KJKS BMT AMANAH USAHA MULIA MAGELANG. A. Sistem dan Prosedur Pemberian pembiayaan

TINJAUAN BAGI HASIL SIMPANAN BERJANGKA PADA KJKS BMT BINA UMAT MANDIRI (BUM) CABANG ADIWERNA

PEMBIAYAAN MUDHARABAH dan MUSYARAKAH. Disusun untuk Memenuhi Tugas Manajemen Pembiayaan Bank Syariah C. Dosen Pengampu : H. Gita Danupranata, SE.

Flowchart Deposito Di Bank

BAB II LANDASAN TEORI. kepastian dana pendidikan anak sesuai rencana untuk setiap cita-cita yang

BAB IV PEMBAHASAN. Berikut ini adalah prosedur pelaksanaan deposito ib mudharabah Bank

BAB III PEMBAHASAN. Lancar) yang merupakan produk unggulan dari Koperasi Jasa Keuangan. Syariah tersebut. SIRELA (Simpanan Suka Rela Lancar) merupakan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Perkembangan Tabungan Simpanan Pelajar (Simpel) pada Bank

di PT. BNI Syari ah Cabang Padang harus mengikuti prosedur yang berlaku di bank tersebut. Adapun prosedur Tabungan ib Tunas Hasanah di PT.

BAB IV HASIL PENELITIAN. A. Prosedur Tabungan pada Bank Syariah Bukopin Capem UPI YPTK. Kegiatan Operasi, Skep.Dir.No : 197/Skep-DIR/BSB-JKT/VIII/2009

BAB III KOSPIN JASA SYARIAH CAPEM PEMALANG: SEJARAH, VISI MISI, DAN PRODUK-PRODUKNYA

BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. A. Sejarah Berdirinya BMT Lestari Muamalat Suradadi. Koperasi adalah badan usaha yang beranggotakan orang-orang atau

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS SURABAYA 2015

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Strategi Pemasaran KSPPS BMT Al-Hikmah Ungaran

BAB IV HASIL PENELITIAN. A. Prosedur Pengikatan Jaminan Pada Pembiayaan Murabahah di BPRS

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Konsep dan Perhitungan Bagi Hasil Bank Syariah Tri Irawati 4)

MANAJEMEN PENGHIMPUNAN DANA

ANALISIS PERBANDINGAN BAGI HASIL DEPOSITO MUDHARABAH PADA BANK SYARIAH MANDIRI DENGAN BUNGA DEPOSITO PADA BANK KONVENSIONAL

BAB IV ANALISA DATA DAN PEMBAHASAN. A. Analisis Motivasi Nasabah Menggunakan Produk Tabungan

BAB IV HASIL PENELITIAN. A. Penerapan Akad Pembiayaan Musyarakah pada BMT Surya Asa Artha

berdasarkan prinsip syariah. Bank syariah di Indonesia, baik yang berbentuk bank undang-undang perbankan (UU No. 10 tahun 1998)

Pertemuan Minggu IX : Pembiayaan Syariah

Usulan Penelitian Diajukan Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Program Studi Pendidikan Akuntansi

PEDOMAN WAWANCARA. 1. Apa yang anda ketahui tentang tabungan haji? 2. Akad apa yang digunakan pada produk tabungan haji?

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. A. Analisis Penerapan Pembiayaan Mudharabah pada KJKS BMT Usaha

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III PEMBAHASAN DAN ANALISIS. 3.1 Produk SIRELA di KJKS BMT Al-Hikmah Ungaran. produk penghimpunan dana yang dilakukan oleh KJKS BMT Al-Hikmah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. A. Pengertian Lembaga Keuangan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. ANALISIS PENERAPAN AKAD WADI AH PADA PRODUK TABUNGAN ZIARAH DI KOPENA PEKALONGAN

Bank Konvensional dan Syariah. Arum H. Primandari

2) Membina masyarakat dengan mengadakan sosialisasisosialisasi BAB IV. mengenai perbankan syari ah bahwasanya bunga

BAB I PENDAHULUAN. Bank adalah lembaga perantara keuangan atau biasa disebut financial

Bank Kon K v on e v n e sion s al dan Sy S ar y iah Arum H. Primandari

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. A. Analisis Pelaksanaan Pembiayaan Mudharabah di Baitul maal wat. 1. Prosedur Pembiayaan di BMT Surya Parama Arta

BAB III PEMBAHASAN DAN ANALISIS. A. Gambaran umum Produk Simpanan Mudharabah Berjangka. (deposito) di KJKS BMT Marhamah Wonosobo

BAB IV PELAKSANAAN TABUNGAN BERENCANA PADA BANK SYARIAH MANDIRI KANTOR CABANG LUBUK SIKAPING

BAB III PELAKSANAAN KERJA PRAKTEK. Pada saat kuliah kerja praktek di PT. Bank BJB Kantor Pusat Bandung,

BAB II STANDAR OPERASIONAL DAN PROSEDUR BAGI HASIL TABUNGAN MUDHARABAH. Wattamwil yaitu simpanan (funding) dan pembiayaan (financing).

BAB IV ANALISIS PREFERENSI NASABAH TERHADAP SIMPANAN NUSA DAN SIMPANAN BERJANGKA MUDHARABAH

BAB IV PELAKSANAAN TABUNGAN ib MULTIGUNA PADA BANK SYARI AH BUKOPIN CABANG PEMBANTU UPI YPTK PADANG

BAB I PENDAHULUAN. akan sistem operasionalnya, telah menunjukkan angka kemajuan yang sangat

FATWA DSN MUI. Fatwa DSN 01/DSN-MUI/IV/2000: Giro. 1. Giro yang tidak dibenarkan secara syari'ah, yaitu giro yang berdasarkan perhitungan bunga.

BAB IV PEMBAHASAN KARAKTERISTIK PRODUK SIHAJI DAN ANALISIS SWOT PRODUK SIHAJI DI KSPPS BMT AL HIKMAH

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Ada beberapa tahapan dalam pembiayaan mudharabah yang harus dilalui. sebelum dana itu diserahkan kepada nasabah :

BAB I PENDAHULUAN. beroperasi sesuai dengan nilai-nilai dan Prinsip Ekonomi Islam (Islamic

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Analisis Kelayakan Benda Jaminan Dalam Pembiayaan di KSU. KOTA SANTRI Cabang Karanganyar

BAB IV PEMBAHASAN. A. Mekanisme Simpanan Qurban di BMT At-Taqwa Muhammadiyah Cabang

BAB IV MEKANISME DAN ANALISIS TERHADAP PRODUK PEMBIAYAAN USAHA BAGI HASIL

BAB IV ANALISIS TERHADAP PELASANAAN AKAD MUDH ARABAH PADA SIMPANAN SERBAGUNA DI BMT BISMILLAH SUKOREJO

BAB 1 PENDAHULUAN. peningkatan adalah mekanisme pembagian keuntungannya. Pada bank syariah,

BAB IV PEMBAHASAN. A. Strategi Pemasaran Dalam Meningkatkan Jumlah Nasabah Tabungan. Mudharabah Pada Bank Nagari Syariah Cabang Payakumbuh

PRODUK PEMBIAYAAN BERBASIS BAGI HASIL

MUDHARABAH dan MUSYARAKAH. Disusun untuk Memenuhi Tugas Manajemen Pembiayaan Bank Syariah C. Dosen Pengampu : H. Gita Danupranata, SE., MSI.

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. PT. Bank Perkreditan Rakyat didirikan berdasarkan pada pandangan bahwa

BAB I PENDAHULUAN. bagi hasil. Balas jasa atas modal diperhitungkan berdasarkan keuntungan atau

BAB IV ANALISIS MEKANISME PEMBAGIAN HASIL USAHA ANTARA PIHAK BMT DENGAN PIHAK NASABAH DAN ANALISIS KESESUIAN

Penyajian Laporan Keuangan Bank Syariah. Elis Mediawati, S.Pd.,S.E.,M.Si.

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini hampir semua kegiatan perekonomian. dilakukan oleh lembaga keuangan, misalnya bank, lembaga keuangan non bank,

BAB IV. ANALISIS IMPLEMENTASI FATWA DSN NO. 03/DSN-MUI/IV/2000 TENTANG DEPOSITO PADA PRODUK SIMPANAN BERJANGKA MUDHARABAH di BMT MASJID AGUNG DEMAK

BAB IV Hasil Penelitian dan Pembahasan

BAB IV ANALISIS MODEL PERHITUNGAN NISBAH BAGI HASIL PADA SIMPANAN BERJANGKA (DEPOSITO) DI BMT LESTARI MUAMALAT SURADADI TEGAL

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Penerapan Akad Mudharabah Pada PembiayaanPertanian Di KSPPS

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Mekanisme Pembiayaan Akad Wadi ah Di BPRS Galamitra Abadi

BAB IV PEMBAHASAN A. Pelaksanan pembukaan rekening Simpanan Berjangka:

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

Transkripsi:

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Penerapan Akad Mudharabah pada produk simpanan CENDEKIA (pendidikan) di KSPPS BMT EL Amanah Kendal. Secara umum simpanan cendekia adalah simpanan pelajar, merupakan produk simpanan di KSPPS El Amanah Kendal untuk menjembatani atau memudahkan bagi anggota dalam mempersiapkan dana untuk mempersiapkan kebutuhan sekolah dengan jalan menyimpan dananya di KSPPS El Amanah Kendal. Dalam produk simpanan cendekia terdapat bagi hasil yaitu 65 : 35 %. Adapun tujuan produk simpanan CENDEKIA adalah sebagai berikut: 1 1. Untuk anak-anak biar gemar menabung 2. Memperkenalkan anak-anak tentang menabung 3. Mempersiapkan dana untuk kebutuhan sekolah Sedangkan keunggulan produk simpanan CENDEKIA itu sendiri adalah : 1. Dikelola berdasarkan akad 2. Setoran awal Rp 20.000 3. Tanpa administrasi apapun 4. Cepat mudah 5. Saldo simpanan diatas 20 ribu tetap mendapatkan bagi hasil 6. Bagi hasil yang di dapat udah termasuk zakat 1 Hasil Wawancara dengan kepala di KSPPS El Amanah Kendal, bapak kunaifi selaku kepala manajer 26 April 2017 jam 15.30 59

60 Penerapan produk simpanan CENDEKIA di KSPPS-BMT El Amanah Kendal ini menerapkan Akad Mudharabah Muthlaqah. Mudharabah Muthlaqah adalah akad kerja antara dua orang atau lebih, atau antara shahibul mal selaku investor dengan mudharib selaku pengusaha yang berlaku secara luas. Atau dengan kata lain pengelola (mudharib) mendapatkan hak keleluasaan dalam pengelolaan dana, jenis usaha, daerah bisnis, waktu usaha, maupun yang lainnya. 2 Simpanan CENDEKIA (pendidikan) menyediakan sebagian besar dana yang dipakai manajemen untuk memperoleh penghasilan melalui media pembiayaan dan investasi. Oleh karena itu, fungsi ini merupakan tiang utama dan bagian terpenting dalam sebuah bank atau non bank. Dari hasil pengelolaan dana Mudharabah, bank syariah atau KSPPS akan membagihasilkan kepada pemilik dana sesuai dengan nisbah yang telah disepakati dan dituangkan dalam akad pembukuan rekening. Dalam mengelola dana tersebut, bank tidak terbertanggung jawab terhadap kerugian yang bukan disebabkan oleh kelalaiannya. Namun, apabila yang terjadi adalah miss management salah urus, bank bertanggung jawab penuh terhadap kerugian yang didapat. Adapun tabel Jumlah asset Simpanan Cendekia perbulan sebagai berikut: 2014 2015 2016 109.842.661.21 284.455.538.54 317.732.943.92 Dari grafik tersebut dapat di tarik kesimpulan bahwa memang asset pada produk Simpanan cendekia mengalami kestabilan dengan kenaikan dan penurunan yang cukup stabil. 2 Naf an, pembiyaan musyarakah dan mudharabah, yogyakarta: Graha ilmu, h. 118-119

61 Ketentuan-ketentuan dalam prosedur Simpanan CENDEKIA (pendidikan) yaitu: 1. Prosedur pembukaan Rekening a. Memberikan penjelasan kepada calon penabung tentang syarat-syarat umum simpanan CENDEKIA (misalnya: setoran awal, saldo minimum, minimum jumlah setoran dan lain sebagainya), kalau yang calon penabung masih pelajar didampingi dengan orang tuanya. b. Mengisi dan mendatangi permohonan pembukaan rekening dan syaratsyarat umum simpanan. 3 c. Meminta kartu pengenal atau identitas calon penabungyang sah dan masih berlaku seperti KTP/SIM/Paspor, jika calon anggota yang masih sekolah menggunakan kartu pelajar. d. Lakukan pembukaan nomor rekening simpanan pada komputer. e. Periksa kembali dokumen-dokumen tersebut dan serahkan kepada pengurus BMT yang berwenang untuk disetujui. f. Meminta anggota untuk memberikan tandatangan pada buku simpanannya. g. Memeriksa kecocokan tanda tangan penabung dengan kartu identitas. h. Menyerahkan buku tabungan tersebut langsung kepada bagian teller untuk cetak transaksi. i. Setelah selesai buku tabungan dapat diberikan kepada anggota. 2. Prosedur penyetoran Simpanan 3 Hasil Wawancara dengan kepala di KSPPS El Amanah Kendal, bapak kunaifi selaku kepala manajer 5 Mei 2017 jam 09.00

62 a. Meminta nasabah untuk mengisi slip setoran b. Menyerahkan slip setoran, tabungan dan uang yang akan ditabung kepada teller. c. Teller memeriksa tanda tangan, mengitung dan keaslian uang dari nasabah. d. Teller mengimput data ke komputer. e. Setelah sesesai datanya, menvalidasi slip setoran, teller mencetak buku simpanan. f. Kemudian setelah selesai, menyerahkan buku tabungan tersebut kepada nasabah. 3. Prosedur penarikan simpanan a. Meminta nasabah mengisi slip penarikan b. Menyerahkan slip penarikan dan tabungan kepada teller c. Meminta kartu identitas nasabah d. Mengecek kartu identitas dengan dibandingkan pada slip penarikan. e. Mencetak tabungan. f. Menyerahkan kartu identitas diri nasabah beserta buku tabungan dan uang yangambil nasabah. 4 Tetapi untuk penarikan simpanan CENDEKIA tidak boleh diambil sewaktu-waktu tapi diambil pada waktu yang sudah di tentukan oleh pihak BMT El Amanah Kendal, yaitu pada waktu kenaikan kelas. 4 Hasil Wawancara dengan kepala di KSPPS El Amanah Kendal, bapak kunaifi selaku kepala manajer 5 Mei 2017 jam 09.00

63 B. Perhitungan Bagi Hasil pada Simpanan CENDEKIA (pendidikan) di KSPPS BMT El Amanah Kendal Jika dalam mekanisme dalam Bank konvesional menggunakan bunga, maka dalam mekanisme Bank syariah dengan menggunakan bagi hasil. Sebagaimana yang sudah kita ketahui, perbankan syariah tidak menerapkan sistem bunga sebagai hal nya bank konvesional terapkan. Bunga dianggap bagian dari riba dan haram dalam agama islam. Sebagai gantinya perbankan yang berlandaskan syariah ini menerapkan sistem bagi hasil atau nisbah yang menurut islam sah untuk dilakukan. Adapun perbedaan bunga dan bagi hasil dapat dijelaskan antara lain: Bunga Penetuan bunga di buat pada waktu akad dengan asumsi harus selalu untung Bagi Hasil Penentuan besarnya rasio atau nisbah bagi hasil di buat pada waktu akad dengan berpedoman pada kemungkinan untung atau rugi Besarnya presentase berdasarkan pada jumlah uang (modal) yang dipinjamkan Pembayaran bunga tetap seperti yang dijanjikan tanpa pertimbangan apakah proyek yang dijalankan oleh pihak nasabahn untung atau rugi Besarnya rasio bagi hasil berdasarkan pada jumlah keuntungan yang di peroleh Bagi hasil tergantung pada keuntungan proyek yang dijalankan. Bila usaha merugi kerugian akan ditanggung bersama kedua belah pihak

64 Bagi hasil adalah perhitungan pembagian pendapatan yang di peroleh berdasarkan nisbah (rasio) yang disepakati. Akad Mudharabah merupakan akad yang di pakai dalam Simpanan CENDEKIA, dalam akad Mudharabah ini nisbah bagi hasil yang telah ditetapkan di KSPPS El Amanah Kendal adalah sebagai berikut: Jenis simpanan Nisbah Keterangan Simpanan Cendekia 65% : 35 % 65% (BMT) dan 35% (anggota) Hal ini sudah disepakati oleh kedua belah pihak dan pembagian nisbah bagi hasil simpanan CENDEKIA ini di hitung dan di bagikan setiap sebulan sesuai dengan tanggal jatuh temponya, selama jangka waktu yang telah diterapkan. Dan untuk bagi hasilnya akan masuk secara otomatis kerekening simpanan cendekia. Adapun simulasi perhitungan bagi hasil dalam produk CENDEKIA adalah sebagai berikut: Contoh : Tk Aisyah 1 Kendal memiliki simpanan CENDEKIA sebesar Rp 10.000.000,- di BMT El Amanah Kendal. Total dana BMT El Amanah sebesar Rp 1000.000.000,- dan pendapatan BMT El Amanah sebesar Rp 20.000.000,- dan

65 nisbah bagi hasil simpanan CENDEKIA adalah 65% : 35% maka perhitungan bagi hasil Tk Aisyah 1 kendal adalah sebagai berikut: 5 Contoh : Saldo rata-rata Tk aisyah 1 kendal x pendapatan x Nisbah Total dana BMT 10.000.000 x20.000.000 x 35% 1000.000.000 = Rp 70 000 Jadi Tk aisyah 1 kendal mendapatkan bagi hasil sebesar Rp 70.000 Bagi hasil ini akan segera otomatis masuk kedalam rekening simpanan cendekia yang nantinya diakumulasikan dengan saldo anggota yang ada. C. Analisis Salah satu produk funding yang diterapkan di BMT El Amanah Kendal yaitu produk simpanan CENDEKIA (pendidikan), yaitu dalam penerapan akadnya menggunakan Mudharabah Mutlaqoh. Penerapan akad ini memberikan kebebasan kepada pihak BMT El Amanah Kendal untuk bertindak sebagai pengelola dana huna menginvestasikan dana dalam suatu usaha yang nantinya dibagi hasilkan dengan nasabah atau anggota sesuai dengan kesepakatan bersama. Berdasarkan analisis SWOT, dapat dilihat kelebihan maupun kekurangan BMT El Amanah Kendal di tinjau dari keseluruhan operasionalnya, analisisnya antara lain: 5 Hasil Wawancara dengan kepala di KSPPS El Amanah Kendal, bapak kunaifi selaku kepala manajer 26 April 2017 jam 15.30

66 1. Strengt (kekuatan) a. Aman karena dijamin oleh dinas koperasi asusiasi persatuan BMT seluruh Indonesia. b. Bebas dari biaya administrasi bulanan. c. Pelayanan yang nyaman kepada nasabah. Karena dana nasabah yang dikelola secara syariah, sehingga hasabah tidak ragu dan merasa tenang. 2. Kelemahan (weakness) a. Kurang promosi Promosi salah satu media yang sangat penting dalam mengenalkan produk-produk yang di miliki oleh BMT El Amanah b. Simpanan Cendekia hanya dapat di cairkan pada saat jatuh tempo, sekitar satu tahun sekali. 3. Peluang (opportunuites) a. Mayoritas penduduk kendal beragama islam sehingga menjadi peluang untuk memilih bank/koperasi yang berlandaskan syariah islam. b. Dengan menerapkan sistem antar jemput dengan mendatangi nasabah yang ingin menyalurkan dana dan mengambil dananya menjadikan keuntungan tersendiri. 4. Ancaman (Threats) a. Kurangnya antusiasi masyarakat pola pikir masyarakat yang masih menganggap BMT sama saja dengan perbankan lain b. Banyaknya pesaing, pada bank baik konvesional maupun syariah banyak menawarkan produk yang sama, sehingga untuk menarik

67 perhatian di butuhkan kerja yang sangat ekstra untuk hasil yang maksimal. Adapun Keuntungan-keuntungan dari produk simpanan Cendekia a. Keuntungan bagi nasabah 1) Aman karna dijamin oleh Dimas Koprasi Asusiasi Persatuan BMT seluruh Indonesia 2) Bebas dari biaya administrasi bulanan 3) Nisbah bagi hasil yang tinggi b. Keuntungan bagi pihak BMT El Amanah Kendal Dana yang disimpan disalurkan kembalikepada nasabah dengan bentuk pembiayaan. Dengan begitu pihak KSPPS BMT El Amanah akan mendapatkan bagi hasil dari pembiayaan tersebut. 6 6 Hasil Wawancara dengan kepala di KSPPS El Amanah Kendal, bapak kunaifi selaku kepala manajer 5 Mei 2017 jam 09.00