BAB VI KESIMPULAN PENELITIAN. Pelaksanaan kendali biaya di RSUD Kota Yogyakarta; sebagaimana

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB VI KESIMPULAN PENELITIAN. Pelaksanaan kendali biaya di RSUD Kota Yogyakarta; sebagaimana"

Transkripsi

1 BAB VI KESIMPULAN PENELITIAN 6.1. Kesimpulan Penelitian Pelaksanaan kendali biaya di RSUD Kota Yogyakarta; sebagaimana analisis yang telah dilakukan dapat disimpulkan secara rinci berikut ini : 1. Kendali Biaya masih lemah; pelayanan Jampersal berdasar tarif RS lebih tinggi dibanding jumlah klaim yang didapat sehingga pelaksanaan kebijakan Jampersal rugi. 2. Aspek Kepemimpinan; pendelegasian wewenang lemah, konsep managed care (pengintegrasian pelayanan kesehatan dan pembiayaannya) khususnya kendali biaya baru dipahami sebagian pejabat struktural, kurangnya sosialisasi sistem casemix (INA CBGs). Meski demikian pihak Direksi telah melakukan antisipasi terhadap perubahan berupa munculnya kebijakan baru mengenai Jampersal. 3. Aspek Manajerial; pendelegasian tanggung jawab kepada staf lemah, belum tertibnya pengisian form verifikasi pelayanan jampersal oleh dokter, dan belum diterapkannya clinical pathways. Masih terdapat tumpang tindih pekerjaan pada satu struktur (over lapping) pada Bidang Pelayanan Medis mengenai pengajuan klaim yang seharusnya merupakan tanggung jawab Bagian Keuangan dan Akuntansi. 149

2 4. Aspek Operasional; tidak ada telaah retrospektif administrasi klaim, kurangnya koordinasi antar staf dalam pelaksanaan alur pelayanan dan administrasi; meskipun sebagian besar petugas memahami job discriptionnya. Sehingga banyaknya persoalan operasional masih bersifat klasikal dan berulang karena lemahnya komunikasi. Dengan demikian jaminan kesehatan sebagai captive market seharusnya dapat menjadi penerimaan yang pasti, karena terdapat pola perhitungan biaya tetap dasar yang pasti, disamping adanya tantangan terhadap efisiensi biaya. Namun lemahnya kendali biaya justru mengakibatkan kerugian di pihak rumah sakit Keterbatasan Penelitian Dalam penelitian ini, terdapat beberapa keterbatasan yaitu latar belakang penulis yang bukan medis sehingga tidak melakukan penilaian kendali mutu/terkait medis. Pengolahan data kuantitatif yang berawal dari diagnosa (terkait bahasa medis) hanya diambil dari sisi nilai klaim dan tarif RS karena penelitian ini ditujukan mengetahui kendali biaya. Oleh karena itu penekanan penulis adalah perbandingan angka (nilai rupiah) antara tarif rumah sakit dengan tarif klaim. Untuk mengantisipasi kemungkinan kesalahan dalam memahami arti diagnosa, penulis menerjemahkan arti dari diagnosa utama dan diagnosa penyerta sampling yang terpilih dan melakukan konfirmasi dengan tenaga medis serta verifikator independent di lokasi penelitian. Selain itu penulis juga melihat langsung (observasi) terhadap data pelayanan kesehatan dari billing pasien. 150

3 Hal yang menjadi keterbatasan bagi penulis adalah, penulis tidak melakukan kajian terhadap komponen biaya secara unit cost, mengingat keterbatasan waktu untuk melakukan perhitungan unit cost. Perbandingan tarif yang telah dilakukan belum memasukkan tarif saat ini (real unit cost) namun masih menggunakan tarif Rumah Sakit tahun 2009 sesuai yang berlaku saat penelitian dilaksanakan. Sementara itu pasien Jampersal dilayani di kelas III dan sesuai dengan Peraturan Walikota Yogyakarta Nomor 104 tahun 2009 tentang Tarif RSUD Kota Yogyakarta; dimana Perwal tersebut menyatakan bahwa tarif kelas III adalah merupakan tarif unit cost. Dengan demikian, asumsi yang digunakan adalah Tarif kelas III di RSUD Kota Yogyakarta adalah merupakan tarif unit cost (sebagaimana KepMenKes Nomor 582/Menkes/SK/VI/1997) Rekomendasi dan Saran Dari kesimpulan yang tersusun, terdapat beberapa hal yang dapat direkomendasikan untuk mendukung RSUD Kota Yogyakarta dalam melakukan kendali biaya pelaksanaan jaminan persalinan berikut ini : 1. Perlu segera diwujudkan clinical pathways dan mewajibkan dokter penanggung jawab pasien untuk mengisi form tersebut setelah memberikan pelayanan kepada pasien. Konsep INA-CBGs harus dipahami sehingga perlu sosialisasi intensif terhadap para tenaga medis. 2. Monitoring dari Pimpinan berupa rapat koordinasi dan evaluasi pelaksanaan kebijakan jaminan perlu dilaksanakan secara rutin, minimal satu bulan sekali. 151

4 Dengan demikian permasalahan yang timbul dapat segera diatasi dan tidak terulang kembali. 3. Segera diwujudkannya Instalasi Penjaminan Rumah Sakit sebagai penyempurnaan dari Unit Penjaminan yang telah ada, agar tidak sekedar mengkoordinasi para petugas admin penjaminan dan petugas koding; namun lebih bersifat manajerial. Selain itu perlu segera dilakukan penambahan personil terutama yang bertugas sebagai penelaah klaim internal. 4. Perlu adanya pengembangan dalam Sistem Informasi Manajemen RS yaitu mengintegrasikan billing sistem SIM RS dengan software INA-CBGs sebagaimana jamkesmas-jaminan persalinan; agar tidak ada dobel entry sehingga administrasi klaim dapat lebih cepat dan lancar. 5. Sosialisasi mengenai kendali biaya hendaknya dilakukan secara intensif, terlebih bagi pejabat struktural yang berada dalam Bagian Keuangan dan Akuntansi. Perlu dilaksanakan penyusunan Laporan Keuangan secara accrual basis sehingga kinerja pelayanan yang sesungguhnya dapat sesuai dengan pendapatan, walaupun masih berbentuk piutang. Hal ini dianggap penting mengingat prosentase pendapatan rumah sakit lebih dari 70% berasal dari pasien jaminan, termasuk jampersal. 6. Perlu adanya dukungan dan komitmen dari Pemerintah Kota Yogyakarta dalam pelaksanaan kebijakan yang berasal dari Pusat sebagaimana Jampersal, terkait mekanisme pembiayaannya. Sehingga apabila terdapat pelayanan yang tidak dapat terklaim karena mekanisme tersebut, pihak Pemkot dapat 152

5 menanggungnya sehingga rumah sakit tidak merugi. Dukungan lain adalah Pemkot diharapkan dapat membiayai penyediaan sarana prasarana seperti peralatan medis dan pembangunan/renovasi gedung yang bersifat mahal. Mengingat RSUD Kota Yogyakarta adalah rumah sakit milik Pemerintah Kota Yogyakarta; agar dapat bersama berkembang dalam memberikan pelayanan kesehatan terutama kepada warga kota Yogyakarta yang semakin bermutu dan unggul. 153

6 Variabel/ Indikator Tabel 31. Rangkuman Hasil Penilaian Implementasi Kebijakan Jaminan Persalinan di RSUD Kota Yogyakarta Pelaksanaan Permasalahan Akibat 1. Kendali Biaya - Pelayanan & perawatan yang diberikan tenaga medis sesuai dengan SPO (standar prosedur & operasional) untuk setiap diagnosa dalam masing-masing kelompok SMF (staf medis fungsional) Pelaksanaan sesuai SPO belum mencukupi, karena dalam konsep INA-CBGs masih harus melakukan clinical pathways yang masih belum terwujud. Sehingga form verifikasi (Lampiran 2) sebagai pengganti clinical pathways saat ini tidak dapat menjawab mengenai permasalahan kendali biaya Klaim yang diperoleh lebih kecil daripada biaya pelayanan kesehatan yang telah diberikan sesuai tarif RS (rugi) - Pelayanan pasien rawat inap sesuai dengan alur pelayanan dalam KepMenKes 686/Menkes /SK/VI/2010 (Gambar 4) - Seringnya pasien pada saat datang awal bukan berstatus Jampersal. Ketika mengetahui besaran biaya yang harus dibayar, baru mengurus persyaratan sebagai pasien Jampersal. - Kebijakan RS untuk pengurusan jaminan 3x24 jam memberikan kelonggaran bagi pasien untuk beralih status menjadi pasien Jampersal Pihak RS terlanjur memberikan pelayanan yang tidak sesuai dengan paket pelayanan INA- CBGs sehingga rugi Jampersal dimanfaatkan oleh masyarakat non miskin 2. Aspek Kepemimpinan Direksi telah mengantisipasi perubahan dan mendelegasikan wewenang kepada pejabat Struktural serta kepala Instalasi. Yaitu membentuk Unit Penjaminan serta membuat tahapan dan persiapan RS dalam pelaksanaan BPJS 2014 (hasil wawancara dengan Direksi) - Unit Penjaminan masih bersifat koordinasi dengan menyatukan beberapa petugas dari Instalasi Rekam Medis dan Bagian Keuangan yang memiliki job discription terkait jaminan, sehingga Ketua Unit Penjaminan secara struktur bukan merupakan atasan dari masing-masing personil. Yang diperlukan adalah Instalasi Penjaminan agar lebih kuat secara struktur Personil dalam Unit Penjaminan kurang fokus dalam pengurusan administrasi klaim dan masih mengerjakan tugas lain sesuai perintah atasannya 154

7 - Tidak adanya rapat evaluasi rutin mengenai pelaksanaan Jampersal (serta jaminan kesehatan lain) sehingga banyak permasalahan yang bersifat klasik/berulang Intervensi terhadap pejabat struktural dan kepala Instalasi untuk memahami kendali biaya kurang berhasil (tidak semua memahami kendali biaya) 3. Aspek Manajerial Pejabat Struktural dan kepala Instalasi telah mendelegasikan tanggung jawab dan mengorganisir personil di bawah strukturnya untuk mengelola sumber daya RS Tidak semua pejabat struktural memahami kendali biaya dan urusan penjaminan lebih banyak dilakukan oleh Bidang Pelayanan Medis dibandingkan Bagian Keuangan dan Akuntansi (hasil wawancara dengan pejabat struktural dan verifikator independent) - Terjadi overlapping pada Bidang Pelayanan Medis - Pengendalian Piutang pada Bagian Keuangan dan Akuntansi lemah 4. Aspek Operasional - Alur pelaksanaan INA-Drg dan administrasi sesuai ketentuan dan telah dikerjakan oleh personil khusus - Jumlah personil yang melakukan entry berkas yang telah dikoding hanya 1 (satu) orang, sehingga overlapp dan terjadi penumpukan berkas - Form verifikasi seringkali tidak diisi lengkap oleh dokter dan akhirnya dikoding oleh personil Rekam Medis yang bertugas sebagai koding. Tidak ada penelaah intern yang bertugas untuk memverifikasi kebenaran kode Keterlambatan pengajuan klaim dapat mengganggu cash flow RS dan membubungnya piutang Kesalahan dalam penulisan/pemilihan kode INA- CBGs - Setiap pelayanan yang dilakukan langsung dientry dalam SIM-RS - Entry data pasien Jampersal terpisah dalam software INA-Drg sehingga petugas admin Jamkesmasjampersal tidak bisa memanfaatkan kelengkapan data SIM-RS (double entry) Terjadi in-efisien dalam proses administrasi klaim 155

8 Tabel 32. Issu Terkait Implementasi Kebijakan Jaminan Persalinan di RSUD Kota Yogyakarta Issu Indikator dari Data yang Dikumpulkan Kemungkinan Intervensi Tingkat Intervensi Organisasi/lembaga yang terlibat/terkena dampak 1.Kebijakan Jampersal menggagalkan program Keluarga Berencana, dapat terjadi baby booming Hasil wawancara menunjukkan bahwa semakin banyak pasien ibu melahirkan yang berusia di bawah 21th dan beberapa pasien merupakan ibu dengan kehamilan yang ke 3 atau lebih. Sosialisasi Jampersal dibarengi dengan sosialisasi mengenai Keluarga Berencana dan Generasi Berencana untuk pengaturan kehamilan dan mencegah pernikahan dini. - Individu - Kelembagaan Departemen Kesehatan, Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota dan Propinsi, Kantor KB (BKKBN), Pemda 2.Kebijakan Jampersal hanya menguntungkan masyarakat perkotaan karena ketersediaan pelayanan kesehatan di kota lebih merata Kenyataan pasien Jampersal yang beralamatkan kota Yk lebih dominan dibandingkan yang beralamat dari kabupaten/daerah luar Yk Pemerataan Pelayanan Kesehatan di tingkat kabupaten dan desa beserta penyebaran tenaga kesehatan terutama bidan hingga ke daerah pelosok. - Individu - Kelembagaan - Sistem Departemen Kesehatan, Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota dan Propinsi, Perguruan Tinggi khususnya Fakultas Kedokteran, Pemda 3.Implementasi Kebijakan Jampersal salah sasaran karena banyak dimanfaatkan masyarakat non miskin sehingga masyarakat miskin yang lebih berhak justru tidak memperoleh kesempatan Mudahnya persyaratan bagi pasien yang menggunakan Jampersal yaitu asal mau dilayani di kelas 3 Sosialisasi Jampersal dan mewujudkan sistem yang terintegrasi dalam pendataan warga yang telah memiliki jaminan kesehatan (Jaminan Kesehatan Nasional) - Individu - Kelembagaan - Sistem BPJS, Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota dan Propinsi, Dinas Sosial Kabupaten/Kota dan Propinsi, Jamkesda, Jamkesos 156

BAB I PENDAHULUAN. mempercepat pencapaian tujuan pembangunan kesehatan nasional dan Millenium

BAB I PENDAHULUAN. mempercepat pencapaian tujuan pembangunan kesehatan nasional dan Millenium BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Jaminan persalinan (jampersal) merupakan kebijakan yang diluncurkan oleh Kementerian Kesehatan Republik Indonesia pada tahun 2011 dalam rangka mempercepat
